diskusi kasus fraktur femur dan tibia

Preview:

DESCRIPTION

diskusi kasus kelompok orthopedi close fracture pathologis. Fraktur 1/3 distal femur dan pengobatan serta tatalaksana

Citation preview

DISKUSI KASUS

Departemen Ilmu Bedah RSU. dr. Saifulanwar malang

Ortopedic

Oleh :ADAMDYTA K

M. HARIS FKERYASTA B

PUTRI S

Pembimbing:Dr. dr.Edi Mustamsir, SpOT(K)

Identitas Trauma Patient

• Nama : Ny N• Jenis Kelamin : Perempuan• Usia : 55th• No Register : 11258959• Alamat :Malang• Status : Menikah• Agama : Islam• MRS : 19 Oktober 2015

Primary Survey

• A: Patent • B:

Dinding dada simetris, suara nafas vesikuler, m(-), RR : 20 x/menitPulmo: Rh(-), Wh(-)

• C:- Tekanan Darah : 130/80 mmHg- Nadi : 80 x/menit- Suhu axilla : 36.7 C- Akral hangatD : Alert, GCS 456, Pupil Isokor

Secondary Survey

AnamnesisKeluhan Utama : Nyeri dan luka terbuka pada kaki kanan• Pasien datang ke IGD RSSA dengan keluhan nyeri pada kaki kanan sebelah

bawah. Nyeri dirasakan pasien sejak setelah kecelakaan lalu lintas (1 jam sebelumnya).

• Nyeri terasa seperti cekot-cekot dan terus menerus dan pasien tidak bisa menggerakkan kaki kanannya .Pasien menjadi susah untuk jalan sehingga harus diangkat.

• Setelah kejadian, pasien sadar dan mengingat seluruh kejadian• MOI: pasien merupakan pejalan kaki, yang pada saat menyebrang jalan

pasien tiba tiba di tabrak oleh sepeda motor. Setelah itu pasien langsung dibawa ke RSSA oleh warga sekitar.

• Riwayat pengobatan: - • Riwayat penyakit Hipertensi (+) sejak 20 tahun yang lalu, rutin

minum obat di puskesmas. Riwayat DM dan alergi disangkal.• Riwayat sosial: Px mempunyai 3 orang anak, anak terakhir usia

20 th. Merokok (-).

Objective

• Status Vital:- Keadaan Umum : Tampak sakit sedang- Kesadaran : Compos mentis GCS 456- Tekanan Darah : 130/80 mmHg- Nadi : 80 x/menit- RR : 20 x/menit- Suhu axilla : 36.7 C

• Status Generalis :- Kepala dan leher : jejas (-), anemis -/-,icterus -/-,

pembesaran kelenjar leher (-). - Thorax : Jejas (-)

C / s1s2 tunggal, m(-)P/ vv Rh - - Wh - -

vv - - - - vv - - - -

- Abdomen : flat, soefl, hepar/lien dbn, bising usus (+) N- Ekstremitas : Terdapat luka terbuka (+) di cruris dextra,

Akral hangat , CRT < 2,

Status Lokalis

Cruris DextraL: Swelling (+) Open woundF: Tenderness (+), a. Tibialis anterior

(+), a. Dorsalis pedis (+)M: ROM Limited Pain

NYANI / F / 55 Y.

NYANI / F / 55 Y.

Diagnosis

• OF Middle third of right tibia gr II

• OF segmental Right Fibula gr I

Planing diagnose

Cek Lab: DL, FH, GDS, SE

Planning Terapi

Pemberian Anti Nyeri

Pemberian antibiotik

Debridement

Stabilisasi fraktur

Pencegahan komplikasi dan rehabilitasi

Planning Terapi

• IVFD NS • Inj Cefazolin 3x1gr• Inj Ranitidin 2x50mg• Inj Ketorolac 3x10mg• Backslab• Planning Open Reduction Internal Fixation• Debridement

TERIMA KASIH

• KLASIFIKASI OPEN FRAKTUR (GUSTILLO/ANDERSON}

• Grade I Patah tulang terbuka dengan luka < 1 cm, relatif bersih, kerusakan jaringan lunak minimal, bentuk patahan simpel/transversal/oblik.

• Grade II Patah tulang terbuka dengan luka > 1 cm, kerusakan jaringan lunak tidak luas, bentuk patahan simpel.

• Grade III Patah tulang terbuka dengan luka > 10 cm, kerusakan jaringan lunak yang luas, kotor dan disertai kerusakan pembuluh darah dan saraf.

• IIIA. Patah tulang terbuka dengan kerusakan jaringan luas, tapi masih bisa menutupi patahan tulang waktu dilakukan perbaikan.

• III B Patah tulang terbuka dengan kerusakan jaringan lunak hebat dan atau hilang (soft tissue loss) sehingga tampak tulang (bone-exposs)

• III C Patah tulang terbuka dengan kerusakan pembuluh darah dan atau saraf yang hebat