Disusun Oleh : Bayu Satriyawan © 2011 ----- untuk...

Preview:

Citation preview

Disusun Oleh : Bayu Satriyawan © 2011 ----- untuk keperluan pembelajaran KIR

PENELITIAN

Apa itu penelitian?

Suatu usaha mencari kebenaran, di mana kebenaranharus meliputi…..

MASALAH PENELITIAN HARUS MEMPUYAI 3 SIFAT KEBENARAN

Kebenaran Koherensi

Kebenaran Korespondensi

Kebenaran Pragmatis

KOHERENSI

Jika yang disebutkan koheren atau konsisten dengan pernyataan sebelumnya

LOGIS!!!

Hantu dapat mempengaruhi kondisi mental individu

KORESPONDENSI

Jika mempunyai koresponden atau berhubungan dengan objek yang dituju oleh pernyataan tersebut

BERTEORI (BERLANDASAN)

Ibukota DKI adalah terbagi atas 6 wilayah kota administratif

PRAGMATIS

Jika pernyataan dipercayai benar karenapernyataan tersebut mempunyai sifatfungsional dalam kehidupan praktis

BERFUNGSI (MEMPUNYAI NILAI GUNA)

Pembuatan akses jalan raya penghubungKota Cilcacap dan Pulau Nusakambangan

Penelitian jumlah bulir jeruk dalamkandungan per kg

KEMAMPUANMENELITI AKAN MEMBUAT REMAJA

MENJADI

SKEPTIK

OBJEKTIF

SISTEMATIK

SKEPTIK

Seorang peneliti tidak akan begitu saja menerima informasi dan pendapat orang lain.

Dia tidak akan buru-buru menerima atau menolak suatu informasi atau pendapat.

Karenanya,peneliti tidak akan mudah terprovokasi atau terbawa-bawa pada sesuatu yang mengarah negatif

Objektif

Seorang peneliti akan berpegang pada kebenaran yang ada.

Yang benar dikatakan benar, yang salah dikatakan salah.

Akan bersifat, jujur, netral, dan tidak dibuat-buat apalagi LEBAY!

Kebenaran akan dinyatakan apa adanya dengan tidak berpihak karena ada terdensi atau kepentingan tertentu

Sistematik

Seorang dalam melakukan kegiatannya selalu terencana, memiliki arah dan tujuan yang jelas.

Memiliki prosedur atau urutan kerja yang tersusun benar

Selalu runut dalam menyelesaikan masalah

Sikap SKEPTIK, OBJEKTIF, dan SISTEMATIK adalah cara kita membuat KARYA ILMIAH!!!

NANTINYA…..

Contoh Judul IPS

Dampak Lumpur Panas Lapindo terhadap kondisi

psikologis warga pengungsian di Pasar Baru Porong

Studi Observasi Rasionalitas Kerja Bagi Pencuci

Gerbong di Stasiun Jakarta Gudang DAO ATAS

Kesadaran penggunaan helm bagi siswa yang

membawa motor di SMA Labschool

PERHATIKAN

Ada 2 Variabel

Ada independent variabel dan dependent variabel

Ada lokasi dan objek

Spesifik, jelas, dan terbaca dari awal

Dampak Lumpur Panas Lapindo terhadap kondisi

psikologis warga pengungsian di Pasar Baru

Porong

Contoh Judul IPA

Pembuatan ekstrak sirup daun jamblang sebagai

pengurang kolesterol dalam tubuh

Observasi perilaku semut hitam dan semut merah

Identifikasi morfologi perbedaan Hylobates

Mooloch dan Hylobates Agilis

PERHATIKAN

Di IPA yang ditekankan adalah OBJEK kajian

Umumnya mempunyai hasil akhir suatu analisa atas

obsevsi atau eksperimen

TEKNOLOGI

Pembuatan Software Lembar Kerja Siswa berbasis

Visual Basic 6.0

Sapu Spon Serba Guna

Pulpen modifikasi minyak wangi

Ayunan Bayi Otomatis berbasis Pneumatik

PERHATIKAN

Titik berat adalah menciptakan suatu benda/alat

Tidak hanya analisis tertulis, namun bersifat ke arah

penciptaan / inovasi

UMUMNYA DI LKIR GRJU

Individu IPA 12

Individu IPS 15

Individu Teknologi 7

Kel. IPA 32

Kel. IPS 54

Kel. Teknologi 15

KALIAN BISA MENANG DI MANA?

bayusatriyawan@gmail.com

Tidak akan bisa menjadi juara tanpa konsistensi dan ketulusan dalam belajar serta disiplin diri.

Jangan takut mencoba untuk mencari pembenaran diri akan suatu ilmu

Ingin menjadi JUARA???

Recommended