Giardia Lamblia

Preview:

DESCRIPTION

tes

Citation preview

Giardia lamblia

Flagelata Usus & Rongga Tubuh

Flagelata merupakan kelompok protozoa yang termasuk subphylum Mastigophora.

Manusia menjadi hospes dari 8 spesies flagelata yang hidup di dalam rongga usus, mulut, dan vagina:

1. Embadomonas intestinalis2. Enteromonas hominis3. Chilomastix mesnili4. Giardia lamblia (patogen)5. Dientamoeba fragilis (patogenitas rendah)6. Trichomonas hominis7. Trichomonas tenax8. Trichomonas vaginalis (patogen)

Sinonim G. lamblia

Cercomonas intestinalis Lamblia intestinalis Giardia enterica Giardia intestinalis Megastoma entericum

Penyakitnya disebut giardiasis, giardiosis, atau lambliasis.

Merupakan penyakit zoonotik. Terutama menyerang anak-anak umur 6-

10 tahun. Kosmopolit, juga ditemukan di Indonesia Cara infeksi ialah dengan menelan kista

matang.

Habitat

Duodenum Jejunum bagian atas Saluran empedu Kandung empedu

Morfologi Trofozoit

12-15µ Seperti raket badminton atau bola lampu. Bagian dorsal cembung, bagian ventral cekung, bagian

anterior melebar serta membulat, bagian posterior meruncing.

Tubuh bilateral simetris. Terdapat 2 buah inti, 2 buah aksostil, 2 buah benda

parabasal, dan 4 pasang flagel. Batil isap seperti cakram terletak di bagian ventral.

Kista 9-12µ Lonjong Mempunyai 2-4 buah inti.

Giardia lamblia

GejalaUmumnya tidak menimbulkan gejalaklinik yang berarti. Dewasa

Kebanyakan bertindak sebagai pengandung kista tanpa gejala.

Anak-anak Terjadi enteritis akut dan kronis. Pada diare kronis tinja berlemak (steatorrhoe)

diselingi obstipasi. Sakit perut, ulu hati, perut kembung. Tinja berisi lendir dan lemak, tidak mengandung

darah.

Diagnosis

Ditegakkan dengan pemeriksaan tinja untuk menemukan parasit baik stadium kista maupun trofozoit.

Pengobatan

Kuinakrin (atabrin, papacrin) dewasa : 100 mg, 3 x sehari, selama 5-7 hari anak : 6 mg/kg BB (max. 300 mg/hari) selama 5 hari

Prognosis

Baik, bila pengobatannya tepat dan disertai perbaikan lingkungan dan sanitasi

Pencegahan

Mengobati penderita Pendidikan kesehatan Pengawasan sanitasi makanan, air Pemberantasan lalat, kecoa

Recommended