Kebijakandan Strategi Pengelolaan Jurnal...

Preview:

Citation preview

Dr. Lukman, ST, M,HumPusat Penelitian InformatikaLembaga Ilmu Pengetahuan IndonesiaInovasi LIPI BuildingJl Raya Jakarta-Bogor KM 47, Cibinong -Bogor 16912 Indonesia E-mail: lukmanpdii@gmail.com ; 08561878292

Kebijakan dan Strategi Pengelolaan Jurnal Elektronik(Rapat Koordinasi Pengelola Jurnal Ilmiah di Lingkungan BPP Kemendagri dan Pemerintah

Daerah, Universitas, serta Kementerian/Lembaga) Aula BPP Kementerian Dalam Negeri

Riwayat singkatTempat Tanggal Lahir: Bandung 11 Mei 1978

Alamat Kantor: Pusat Penelitian Informatika – LIPI Inovasi LIPI BuildingJl Raya Jakarta-Bogor KM 47, Cibinong - Bogor 16912 Indonesia E-mail: lukmanpdii@gmail.com ; 08561878292

Riwayat Pekerjaan: 1. Peneliti Dokumentasi dan Informasi, 2. Ka.Sub.Bid. Pangkalan Data PDII-LIPI (2008-2011)3. Anggota Tim Pakar E-Journal Dikti/Diktis/LIPI4. Penulis Buku Manajemen Penerbitan Jurnal Ilmiah5. Fasilitator Pelatihan Jurnal/Penulisan Artikel Internasional6. Manajer Open Journal System Untuk Indonesia7. Manajer Indonesian Scientic Journal Database (2008-2011)8. Anggota Tim Penilai Penghargaan Publikasi Ilmiah Internasional -LPDP (2015-2016)9. Anggota Tim Penilai Anugerah Kekayaan Intelektual, Kemenristekdikti (2016)10. Anggota Tim Sistem Indeksasi dan Sitasi Indonesia –SINTA (2017)

Riwayat Pendidikan:1. S3 Ilmu Komputer UI 2. Magister, Jurusan Ilmu Informasi dan Perpustakaan-UI3. Teknik Kimia, Universitas Diponegoro4. Kimia Industri, Universitas Padjajaran

Pemesanan Sdr Rido

https://goo.gl/forms/1p8oifoidUD914qI3

http://sinta.ristekdikti.go.id/

Referensi

Naskah

CitationH-index Journal

Metrics

Database & Indeksasi

Indeksasi &Agregator

Journal Management System

QualityInsurance

Jurnal

Artikel Internasional

Reference Manager

Editing &review

Indeksasi

Nasional

Publisher

EditorReviewer

CSAB

Akreditasi

Aliran-SistemReferensi-Publikasi-Sitasi-Indeksasi

DOI

ISSN

Istilah Keterangan/Definisi

Referensi Sumber rujukan yang digunakan dan diacu dalam naskah, dalam jurnal dianjurkan dari sumber primer seperti jurnal dan prosiding

Gaya Sitasi/ Citation Style Gaya penulisan sumber dan daftar pustaka yang diacu dalam tulisan, Contoh: APA, Chicago, Harvard, Vancouver

Naskah/ Manuskrip Tulisan yang sudah siap dikirimkan ke penerbit untuk dilakukan

Penyuntingan/ Editing Proses pemeriksaan naskah yang dilakukan oleh editor untuk memeriksa kesesuaian dengan ruang lingkup dan petunjuk penulisan (gaya selingkung) yang ditetapkan jurnal.

Editor/Penyunting/ Redaksi Orang yang melaksanakan Penyuntingan/editing

Review/Penelaahan Proses pemeriksaan naskah yang dilakukan oleh reviewer untuk melihat kesesuaian substansi sesuai dengan kaidah ilmiah bidang ilmu tertentu

Reviewer/ Peer Review/ Penelaah

Orang yang melaksanakan review/penelaahan

Artikel Tulisan yang sudah melalui proses penyuntingan dan penelaahan dan dinyatakan layak terbit, sehingga akan diberikanvolume nomor dan tahun terbit

Artikel in press Tulisan yang sudah melalui proses penyuntingan dan penelaahan dan dinyatakan layak terbit, namun proses penerbitannya masih menunggu artikel lain yang belum lengkap dan biasanya untuk penerbitan yang akan datang, dan istilah “artikel in press” akan hilang setelah semua artikel lengkap dan waktu terbit sesuai.

Jurnal Wadah/tempat/ artikel yang telah melalui proses penyuntingan dan penelaahan sehingga mudah diakses, dibaca, dan ditelusuri.

Publisher/Penerbit Lembaga yang mengelola tempat jurnal diterbitkan. Contoh: Elsevier,

Percetakan Lembaga tempat melakukan pencetakan jurnalDatabase Jurnal Tempat mengintegrasikan jurnal ilmiah. Contoh DOAJ, Ebsco, Science Direct

Agregator Tempat mengintegrasikan jurnal ilmiah. ContohIndeksasi Tempat mengintegrasikan jurnal ilmiah dengan kriteria yang telah ditetapkan

Istilah Dalam Perjurnalan

Science Direct

1. Indonesian Scientific Journal Database (ISJD)

2. Indonesian Publication Index (IPI)

Elsevier Penerbit Jurnal Indonesia

Scopus

Scimago

Scival

Sinta(Kemenristekdikti)

(Pemeringkat, Kinerja dan analisis riset)

ArjunaAsesor Arjuna

CSAB(Content Selection Advisory

Board)

Publisher

Database E-Journal/Indeksasi(Pencarian Referensisampai full text)

PemeringkatJurnal (Jurnal Metric)

Sistem dan kebijakanSeleksi Jurnal

Kinerja Riset(Analisis Sitasi)

Analisis Riset

Scopus vs Sinta

Kategori Ciri-ciri Lembaga/Nama PengindeksBereputasi tinggi meliputi berbagai bidang ilmu, mempunyai database

terbesar di dunia, mempunyai perangkat untukanalisis sitasi dan pemeringkatan jurnal, menjadiacuan dalam pemeringkatan perguruan tinggi tingkatdunia, serta relatif sangat selektif untuk terindeks.

1. Thomson Reuters/Web of Science,2. SCOPUS3. dan/atau yang setara

Bereputasi sedang

dapat meliputi dan menjadi acuan pengindeksan di bidang ilmu tertentu, mempunyai database yang cukup besar, tidak perlu memiliki perangkat analisis sitasi dan pemeringkatan jurnal, relatif lebih selektif untuk bisa terindeks, termasuk di sini adalah agregator jurnal.

1. Directory of Open Access Journal (DOAJ),2. EBSCO,3. Pubmed,4. Gale,5. Proquest,6. Chemical Abstract Services (CAS),7. CABI,8. Compendex, Engineering Village, Inspec,9. ASEAN Citation Index (ACI),

dan/atau yang setaraBereputasi rendah

dapat meliputi dan menjadi acuan pengindeksan di bidang ilmu tertentu, mempunyai database yang cukup besar, tidak perlu memiliki perangkat analisis sitasi dan pemeringkatan jurnal, serta relatif tidak selektif untuk bisa terindeks

1. Google Scholar,2. Indonesian Publication Index

(portalgaruda.org)3. ISJD,4. Moraref,5. Mendeley,6. CiteULike,7. WorldCat,8. Sherpa/Romeo, dan/atau yang setara

Kategori Pengindeks

Perubahan Paradigma Tatakelola Terbitan Berkala Ilmiah

Media Cetak

Media Elektronik

Paradigma Lama Akreditasi Cetak

Paradigma BaruAkreditasi elektronik

Perdirjen Dikti No. 1 Tahun 2014 Perka LIPI No. 3 Tahun 2014

Akreditasi/ Internasionalisasi

Akreditasi Nasional

Indeksasi

Bagian Unsur Penilaian Skor/Bobot

A PENAMAAN TERBITAN BERKALA ILMIAH 3

B KELEMBAGAAN PENERBIT 4

C PENYUNTINGAN DAN MANAJEMEN PENGELOLAAN TERBITAN 17

D SUBSTANSI ARTIKEL 39E GAYA PENULISAN 12F PENAMPILAN 8G KEBERKALAAN 6H PENYEBARLUASAN 11

JUMLAH 100

Journalpolicy

• Convincing editorial concept/policy• Level of peer-review• Diversity in geographic distribution of editors• Diversity in geographic distribution of authors

Quality ofcontent

• Academic contribution to the field• Clarity of abstracts• Quality and conformity with stated aims & scope• Readability of articles

Journal standing• Citedness of journal articles in Scopus• Editor standing

Regularity • No delay in publication schedule

Online availability• Content available online• English-language journal home page• Quality of home page

Minimum criteria

• Peer-review

• English abstracts

• Regular publication

• References in Roman script

• Publication ethics statement

Kualitas Publikasi dan Manajemen Penerbitan

Kelembagaan

Pendanaan

Manajemen E-Journal

(Software)Open Journal

System

(Hardware)Hosting/Server

Backup/ Miroring

Infrastruktur

Lembaga Penanggung

Jawab

Editor

Reviewer

Kualitas Publikasi

Ruang Lingkup

Gaya Selingkung

Manajemen Referensi

Kinerja Jurnal

Statistik Akses Sitasi

IT Support

Kualitas Publikasi

Ruang Lingkup

Gaya SelingkungJudul Sirahan

Keyword

Judul Artikel

Penulis Afiliasi Penulis

Genesis Naskah

Email Coresponden

Abstrak

Sistematika Pembaban

Judul Sirahan

Sistematika pembaban

Gaya Selingkung

Gaya Selingkung

Manajemen Referensi

1. Reference Primer2. Mutakhir3. Menggunakan

Aplikasi Referensi

Manajemen E-Journal

KelembagaanPenanggung jawab

EditorReviewer

IT Support

(Software)Open Journal

System

Infrastruktur(Hardware)

Hosting/Server/Backup/Miroring

Kinerja Jurnal

Sitasi

Statistik Akses

Pendanaan/Komitmen

Pemanggilan Naskah/Call for Paper

Pertemuan Editor/ Reviewer

Persiapan Infrastruktur (Hardware, Sofware,

DOI, dll.

Kesekretariatan

Akreditasi Terbitan Berkala Ilmiah

• Didasarkan pada Perdirjen No. 1 Tahun 2014 dan Perka LIPI No.3 tahun 2014 tentangPedoman Akreditasi Terbitan Berkala Ilmiah

• Menerapkan sistem akreditasi berbasiselektronik dengan menggunakan aplikasiyang telah dikembangkan AplikasiAkreditasi Jurnal Nasional (Arjuna)

Instrumen Lama BaruFormat/Media Jurnal Format Cetak Wajib, On-line

optionalFormat On-line Wajib, Cetak optional

Manajemen PengelolaanTerbitan

Berbasis cetak dikelolasecara manual

E-Publishing System, dan mempersyaratkanpengelolaan secara full online (paperless)

Petunjuk Penulisan BagiPenulis

Belum mempersyaratkanpenggunaan templatepenulisan naskah

mempersyaratkan penggunaan templatepenulisan naskah untuk mempercepatpengelolaan naskah

Pengacuan , Pengutipan danPenyusunan Daftar Pustaka

Konsisten secara manual mempersyaratkan penggunaan aplikasireferensi

Manajemen Pengelolaan(Review)

Penekanan Pada Hasil Penekanan pada Proses

Alamat Unik artikel Tidak Ada Mempersyaratkan memiliki identitas unikartikel (DOI)

Indeks Tiap Jilid Manual Otomatis dengan E-Publishing System

Penyebarluasan dan DampakIlmiah

Berbasis Oplah dan TirasPenyebaran terbatas

Berbasis Akses dan Statistik penyebaran luas(global) dengan kunjungan unik

Indeksasi danInternasionalisasi

Sulit dilaksanakan Lebih mudah dilaksanakan

Instrumen Akreditasi TBI Perbedaan

Akreditasi TBI Persyaratan

http://arjuna.dikti.go.idSistem Akreditasi JurnalSecara Online

Perguruan TinggiLembaga LitbangOrganisasi Profesi

Akreditasi Jurnal Nasional Melalui ARJUNA

Mengisi Borang IdentitasTerbitan Berkala

Akreditasi Jurnal NasionalOnline

PengelolaMendaftarkan

Terbitan

Pengelola mengajukanakreditasi terbitan yg sdh

didaftarkan

Mengisi Borang Penyunting

Mengisi Borang PerkembanganTerbitan Berkala

Mengisi Borang Evaluasi Diri

Mendistribusikanusulan akreditasi(Asesor 1 & 2)

Asesor 1 & 2Memberikan

PenilaianAsesor 1/2 Menerima

Penugasan ?

T

Nilai Asesor1 & 2

PerbedaanPenilaianEkstrim ?

Nilai AkhirAkreditasi

Mendistribusikanusulan akreditasi

(Asesor 3)

Y

Asesor 3MenerimaPenugasa

n ?

Asesor 3Memberikan

Penilaian

Y

T

Y

T

Pengelola Terbitan Berkala

Distributor AkreditasiAsesorSistem Arjuna

MenerbitkanSK AkreditasiJurnal Ilmiah

SK AkreditasiJurnal Ilmiah

(Hanya yg Lulus Akreditasi)

Ditlitabmas

OJS WorkflowPenulis Editor Section Editor

UnggahArtikel

PerbaikanArtikel

PenugasanSE

PenugasanReviewer

Reviewer

TerimaPenugasan

Keputusan Editor

Telaahartikel

ProsesEditing

PerbaikanArtikel

PenerbitanIssue

a. Memeiliki ISSN2 Versi ISSN apabila terbit 2 versi

c. Terbitan Berkala Ilmiah Harus Bersifat Ilmiah(Pernyataan Ilmiah)

PENDAFTARAN ISSN1. Jurnal yang baru dan belum memperoleh ISSN akan

menerbitkan jurnal secara elektronik, cukup memiliki 1 nomor ISSN (E) dan dimulai dengan Vol. 1, No.1

2. Jurnal yang sudah lama terbit dan telah memilikinomor ISSN versi cetak (p-ISSN), wajib mengajukankembali nomor ISSN untuk versi elektronik (e-ISSN) sehingga satu jurnal memiliki 2 nomor ISSN.

3. Silakan cek Nama Jurnal Anda apakah sudah sesuai dengan yang didaftarkan di ISSN? Jika tidak, betulkan.

Pendaftaran ISSN: issn.pdii.lipi.go.id

CEK NAMA JURNAL DI SITUS ISSN PDII LIPI

36http://training.bcrec.web.id

http://issn.pdii.lipi.go.id

• CEK Nama jurnal, apakah sudah sesuaidengan akta lahir di ISSN PDII-LIPI.

• Cek Nomor p-ISSN cetak sudah benar?• Cek Nomor e-ISSN untuk versi online ?• Penulisan Nama Jurnal Tidak Konsisten,

seharusnya ditulis lengkap sesuai di ISSN “Kesmas”, sementara di portal ejournal dan fulltext PDF nya bernama; “Kesmas, Jurnal Kesehatan Masyarakat Nasional”

• Disarankan untuk mendaftar lagi saja ISSN elektronik dengan nama yang sudah terlanjur dipakai “Kesmas, Jurnal Kesehatan Masyarakat Nasional”

Jika nama jurnal (di cover dan judul sirahan) tidak sama dengan yang didaftarkan di ISSN, silakan diberikan komentar (agar diperbaiki)

b. Publication Ethics

g. Terindeks di salahsatu pengindeks

d. Paling sedikit 2 tahun berurutan

e. Paling sedikit 5 artikel setiap nomor

Nilai dan Peringkat AkreditasiStatus

Status Nilai Total Peringkat

Terbitan Berkala Ilmiah Terakreditasi Nasional > 85 A

(sangat baik) Terbitan Berkala Ilmiah Terakreditasi Nasional 70-85 B

(baik) Terbitan Berkala Ilmiah Tidak Terakreditasi < 70 Tidak

Terakreditasi

Bagian Unsur Penilaian Skor/Bobot

A PENAMAAN TERBITAN BERKALA ILMIAH 3

B KELEMBAGAAN PENERBIT 4

C PENYUNTINGAN DAN MANAJEMEN PENGELOLAAN TERBITAN 17

D SUBSTANSI ARTIKEL 39E GAYA PENULISAN 12F PENAMPILAN 8G KEBERKALAAN 6H PENYEBARLUASAN 11

JUMLAH 100

Terbitan Berkala Ilmiah 2014 Unsur Penilaian

SubstansiArtikel

(Bobot 51%)

ManajemenJurnal

(Bobot 49%)

MekanismePenilaian

A. PENAMAAN TERBITAN BERKALA ILMIAH

B. KELEMBAGAAN PENERBIT

C. PENYUNTINGAN DAN MANAJEMEN PENGELOLAAN TERBITAN

G. KEBERKALAAN

H. PENYEBARLUASAN

D. SUBSTANSI ARTIKEL

E. GAYA PENULISAN

F. PENAMPILAN

Penilaian TBIKomponen

Penilai Manajemen(Parameter Manajemen+substansi)Bobot 75Menilai Jurnal Secara keseluruhan

Penilai Konten(Parameter substansi)Bobot 25Menilai Setiap Artikel

Jurnal

Penilaian TBIKomponen

Penilai Manajemen(Parameter Manajemen+substansi)Bobot 75Menilai Jurnal Secara keseluruhan

Penilaian Manajemen TBIKomponen

Penilaian Manajemen TBIKomponen

Penilaian Manajemen TBIKomponen

Penilaian Manajemen TBIKomponen

Penilaian Manajemen TBIKomponen

Penilaian Manajemen TBIKomponen

Penilai Substansi(Parameter substansi)Bobot 25

Penilaian Konten TBIKomponen

Penilaian Konten TBIKomponen

MANAJEMEN JURNAL

Terbitan Berkala IlmiahPENAMAAN

Indikator Nilai Contoh 1 Contoh 2 Contoh 3

a Spesifik sehingga mencerminkan superspesialisasi atau spesialisasi disiplin ilmu tertentu

3 Atom Journal Jurnal Plastik Rekonstruksi

Musikologi:Jurnal Penciptaan dan Pengkajian

b Cukup spesifik tetapi meluas mencakup bidang ilmu

2 Mechatronics, Electrical Power, and Vehicular Technology

Keteknikan Pertanian

Journal Sensi: Strategic of Education in Information System

c Kurang spesifik dan bersifat umum

1 Medical Journal of Indonesia

International Journal of Technology

Pharmaciana: Jurnal Kefarmasian

d Tidak spesifik dan/atau memakai nama lembaga/lokasi lokal

0 Jurnal Pendidikan PGRI Kabupaten Subang

Tunas Siliwangi : Jurnal Program Studi Pendidikan Guru PAUD STKIP Siliwangi Bandung

Jurnal Efata : Jurnal Teologia dan Pelayanan STT Iman Jakarta

Terbitan Berkala IlmiahPENAMAAN

1. Nama jurnal berdasarkan program studi dan institusi seperti: Jurnaljurusan ilmu kimia, jurnal jurusam geografi, Jurnal STIE Semarang sehingga tidak mempunyai kekhasan dan bersifat lokal.

2. Nama jurnal banyak yang terbit secara elektronik banyak yang salahkaprah dengan meletakan kata e-journal baik di depan atau di belakangseperti : E-Journal kimia, e-journal matematika, EEPIS Journal Online system dan lainnya. Padahal e-journal hanyalah format media dari cetakke elektronik jadi tidak perlu disebutkan kata tersebut jadi antara namajurnal cetak dan elektronik harusnya tidak beda yang membedakan hanyadi ISSN saja.

3. Jurnal yang memberikan nama mudah diiingat tapi tidak memberikanmakna apapun bahkan bermakna buruk seperti “JIMAT (jurnal ilmiahmahasiswa akuntansi S1), ”JINAH (Jurnal Ilmiah Akuntansi danHumanika)’.

4. Ketidakkonsistensian penulisan dari mulai halam website cover, jurnaldan artikel seperti: “Masyarakat: Jurnal Sosiologi” atau “SosiologiMasyarakat” ; J@TI Teknik Industri atau J@TI Jurnal Teknik Industri atauJurnal Teknik Industri

Yang Salah KaprahPENAMAAN

Permintaan ISSN1. Jurnal yang baru dan belum

memperoleh ISSN akanmenerbitkan jurnal secaraelektronik cukup memiliki 1 nomor ISSN dan dimulaidengan vol. 1 no.1

2. Jurnal yang sudah lama terbit dan telah memilikinomor ISSN versi cetak(ISSN-P) wajib mengajukankembali nomor ISSN untukversi elektronik (e-ISSN) sehingga satu jurnalmemiliki 2 nomor danpenomoran artikelmengikuti versi cetak tidakdimulai dari awal hanyamemberikan informasiavailable online semenjakkapan?

Pendaftaran ISSN : issn.pdii.lipi.go.id

PenerbitKELEMBAGAAN

Indikator Nilai Contoh 1 Contoh 2 Contoh 3

a Organisasi profesi ilmiah 4 Asosiasi Institut Pendidikan Kebidanan Indonesia

Asosiasi Konsultan Hak Kekayaan Intelektual Indonesia

PB PAPDI (Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam Indonesia)

b Organisasi profesi ilmiah bekerjasama dengan perguruan tinggi dan/atau lembaga penelitian dan pengembangan/ Kementerian/Non Kementerian

3 Perhimpunan Teknik Pertanian Indonesia (PERTETA) bekerjasama dengan Departemen Teknik Mesin dan Biosistem (TMB) IPB

BSI Tegal bekerja sama dengan Asosiasi Profesi Multimedia Indonesia

Pusat Penelitian Teh dan Kina Gambung bekerjasama dengan Asosiasi Penelitian Perkebunan Indonesia

c Perguruan tinggi, lembaga penelitian dan pengembangan

2 Badan Litbang Kesehatan Sekolah Tinggi Agama Islam Nurul Iman (STAINI) Parung Bogor

Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Antasari

d Badan penerbitan non pemerintah atau perguruan tinggi yang mendelegasikan ke sub kelembagaan di bawahnya

1 Lembaga Penelitian Pengembangan dan Pengabdian Masyarakat Universitas Muhammadiyah Tangerang

Pusat Pengkajian Perencanaan Pembangunan dan Pengelolaan Sumberdaya Air, Universitas Muhammadiyah Padang

Program Pascasarjana Universitas Bosowa 45 Makassar

e Penerbit selain a, b, c dan d 0 Yayasan Pengembangan Ilmu dan Profesi Pendidikan (YPIP)

Laboratorium Program Studi PGPAUD FIP UNM

Yayasan Kehati

PenerbitKELEMBAGAAN

PenerbitKELEMBAGAAN

Sebagian Besar Jurnal yang sudahterbit secara Elektronik tidakmencantumkan Kelembagaan PenerbitBeserta Alamatnya, Sehinggamenyulitkan korespondensi bahkanterkesan abal-abal meski jurnaltersebut versi elektronik terakreditasi

PenerbitKELEMBAGAAN

Penyuntingan & Manajemen Pengelolaan Terbitan

Pelibatan Mitra Bebestari

Pelibatan Mitra Bebestari

• Kualifikasi Anggota Mitra Bebestari sedapat mungkin yang mempunyai kualifikasi rekam jejak publikasi internasional >50% (misal: total 10 mitra bebestari, berarti paling tidak 6 orang harus mempunyai publikasi internasional (3 tahun terakhir)) Nilai: 5

• Jika Anggota Mitra Bebestari mempunyai kualifikasi pengalaman publikasi nasional >50% (misal: total 10 mitra bebestari, berarti paling tidak 6 orang harus mempunyai rekam jejak publikasi nasional (3 tahun terakhir)) Nilai: 3

• Jika mitra bebestari lokal atau tidak punya rekam jejak publikasi ilmiah Nilai: 1

Pelibatan Mitra Bebestari• Daftar atau database Mitra Bebestari sebuah jurnal harus

tersedia secara daring.• Curriculum Vitae Mitra Bebestari disediakan secara daring

dalam bentuk URL (misalnya URL Profil User di OJS dihubungkan dengan Profil Rekam Jejak Mitra Bebestari di Google Scholar dan/atau Scopus ID dan/atau Orchid ID)

• Jika tidak bisa menyediakan secara daring, dapat juga Curriculum Vitae dalam bentuk dokumen PDF yang ditaruh di URL tertentu kmd di hubungkan URLnya

• Mitra Bebestari sebaiknya diberikan Ucapan Terima kasih secara khusus untuk setiap terbitannya.

• Jangan masukkan MB dalam pengelola tetap sebuah jurnal

Contoh Data Mitra Bebestari (login as Editor)

Contoh Tampilan Profil CV Mitra Bebestari (login as Editor)

Penyuntingan & Manajemen Pengelolaan Terbitan

Mutu Penyuntingan Substansi

Mutu Penyuntingan Substansi

• Jika komentar-komentar dari Mitra Bebestari dalam proses telaah naskah bersifat substantif (misal: isi rumusan permasalahan dan tujuan di Pendahuluan, isi metode penelitian sesuai/tidak, hasil & pembahasan ilmiah (paling tidak mengandung: what/how, why, dan what else), dst.) Nilai: 2

• Jika komentar-komentar review cukup ketat tetapi kualitas naskah masih belum sesuai standar ilmiah Nilai: 1

• Jika mitra bebestari hanya mengomentari masalah ukuran font, layout, bahasa, dll yang bersifat tidak subtantif Nilai: 0

Semua dokumen review tercatat di sistem informasi

Penyuntingan & Manajemen Pengelolaan Terbitan

Kualifikasi Dewan Penyunting

Kualifikasi Dewan Penyunting

• Kualifikasi Anggota Dewan Penyunting sedapat mungkin yang mempunyai rekam jejak pengalaman publikasi internasional >50% (misal: total 6 anggota dewan penyunting, berarti paling tidak 4 orang harus mempunyai publikasi internasional (3 tahun terakhir)) Nilai: 3

• Jika Anggota Dewan Penyunting mempunyai rekam jejak pengalaman publikasi internasional <50% (misal: total 6 dewan penyunting, dan hanya 3 orang yg mempunyai publikasi internasional (3 tahun terakhir)) Nilai: 2

• Jika semua anggota dewan penyunting belum mempunyaipengalaman publikasi internasional Nilai: 1

Kualifikasi Dewan Penyunting

• Curriculum Vitae Dewan Penyunting sebuah jurnal disediakan secara daring dalam bentuk URL pada profil user (misalnya dihubungkan dengan Profil Rekam Jejak Dewan Penyunting di Google Scholar dan/atau Scopus dan/atau Orchid ID)

• Jika tidak bisa menyediakan secara daring, dapat juga Curriculum Vitae dalam bentuk dokumen PDF yang didaringkan dan diinformasikan URL-nya

• Editorial Team sebaiknya mengikuti pola-pola jurnal ilmiah pada umumnya, yaitu: Ketua Penyunting, Penyunting Ahli/Anggota Penyunting, Dewan Penyunting, Penyunting Pelaksana, dan/atau Administrasi/Sekretariat.

• Dewan Penyunting berbeda dan bukan Mitra Bebestari, namun demikian Dewan Penyunting dapat pula menelaah substansi naskah sebagaimana Mitra Bebestari (jika diperlukan).

Contoh CV Editorial Team (jika berbahasa Inggris)

http://training.bcrec.web.id

Contoh Ucapan Terima Kasih kepada Mitra Bebestari

C.3. KualifikasiDewan Penyunting

C.3. KualifikasiDewan Penyunting

1. Tidak Mencantumkan lagi Pelindung, Penasihat danPenanggung jawab

2. Pengalaman Penyunting dilihat dari H indeks dan i-indeksbaik di google scholar maupun di Scopus, boleh dilinkdengan CV pengalaman menulis di link terpisah

Penyuntingan & Manajemen Pengelolaan Terbitan

Petunjuk Penulisan bagi Penulis

C.4. Petunjuk Penulisanbagi Penulis

C.4. Petunjuk Penulisanbagi Penulis (Template Penulisan)

Keberkalaan

Jadwal Penerbitan

G.1. Jadwal Penerbitan

Keberkalaan

Tata Penomoran Penerbitan

G.2. Tata Penomoran Penerbitan

2012 ????

Keberkalaan

Penomoran Halaman

Keberkalaan

Index Tiap Jilid atau Volume

G.5. Indeks Tiap Jilid atau Volume

Di Jurnal Cetak IndeksHarus dibuat manualNamun Setelah OJS Semua otomatis

Penyuntingan & Manajemen Pengelolaan Terbitan

Manajemen Pengelolaan Terbitan Berkala Ilmiah

E-JOURNALatau

JURNAL ONLINE dan/atau

JURNAL CETAK

IDEALNYA E-JOURNAL:•Online Submission•Online Review•Online Editorial Works•Online Publishing•Upload Back Issue Articles

Semua dokumen review tercatat di sistem informasi

PenyebarluasanJumlah Kunjungan Unik Pelanggan

Jurnal Harus Menyediakan “Statistik Pengunjung Unik” misal di Bagian Footer

VISITORS STATISTICS: Distribusi Pengunjung Asal Negara (tambahan)

H.1 Jumlah KunjunganUnik Pelanggan

Penyebarluasan

Pencantuman di Pengindeks Internasional Bereputasi

H. 2. Pencantuman di Pengindeks Internasional Bereputasi

• Sediakan Daftar Pengindeks jurnal Anda

• Setiap Pengindeks sebaiknya dihubungkan dengan Profil Jurnal di lembaga pengindeks tersebut

Penyebarluasan

Alamat/Identitas Unik Artikel

H.3 Alamat/Identitas Unik Artikel

Mendaftarkan DOI melalui cross reffBiaya per tahun 275 USD/publisher1 USD per artikel seumur hidup

Penampilan

Penampilan

Dimana E-mail Koresponden???

F.6 Desain Tampilan Laman (Website) atau Desain Sampul

F.6 Desain Tampilan Laman (Website) atau Desain Sampul

Substansi Artikel

• Jurnal harus konsisten dengan Focus and Scope dan sesuai bidang ilmunya

• Masih banyak jurnal yang mau menerima artikel yang tidak sesuai Fokus dan Skop jurnal atau meluas ke bidang ilmu lain, hanya karena untuk memenuhi jadwal terbit.

• Aspirasi Wawasan: Setiap terbit, jurnal sebaiknya diisi minimum oleh penulis-penulis dari berbagai institusi dan dari berbagai provinsi atau bahkan dari internasional, jangan hanya dari satu institusi saja (dibatasi prosentasenya).

• Setiap terbit, jurnal sebaiknya jangan hanya diisi oleh penulis dari pengelola jurnal itu sendiri.

Substansi Artikel

• Kepioneran suatu karya ilmiah atau orisinalitasnya, hanya dapat diketahui oleh Mitra Bebestari yang sesuai dengan bidang ilmunya.

• Kepioneran artikel ilmiah: dilihat dari berkualitas atau tidaknya suatu artikel, misal dilihat di bag. Pendahuluan, seharusnya dilengkapi: state of the art penelitian sebelumnya yang mirip, perumusan masalah atau signifikansi kebaruan artikel, dan adanya tujuan penelitian/artikel.

• Sumbangan nyata sebuah karya ilmiah atau jurnal dapat juga dilihat dari banyaknya jumlah sitasi atau rujukan dari peneliti lainnya.

Substansi Artikel

• Dampak ilmiah atau jumlah sitasi atau jumlah rujukan harus disediakan informasinya oleh pengelola jurnal di halaman jurnal dalam bantuk screenshot atau capture dari penyedia data (misalnya: Google Scholar, Scopus, atau lainnya)

• Dampak ilmiah atau jumlah sitasi atau jumlah rujukan dapat juga dihubungkan melalui alamat URL yang dapat diperiksa oleh Asesor secara daring, (misalnya: Google Scholar, Scopus, atau lainnya).

• Dampak ilmiah juga mempertimbangkan besarnya nilai h-index atau i10-index, untuk melihat distribusi sitasinya.

• Untuk sementara, jumlah sitasi akan dipertimbangkan dalam bentuk jumlah total.

• Suatu saat jumlah sitasi akan diperhitungkan dalam kurun waktu tertentu misalnya lima tahun terakhir.

D.5 Contoh Bukti DampakIlmiah atau Sitasi

Substansi Artikel

• Di bagian Daftar Pustaka Acuan, perbandingan antara jumlah Sumber Acuan Primer dan jumlah Sumber Acuan Sekunder sebaiknya lebih dari 80%.

• Yang termasuk Sumber Acuan Primer, antara lain: artikel di jurnal ilmiah, artikel di buku dari hasil penelitian, situs sejarah, artefak, dan lain2 yang bersifat karya asli.

• Daftar Pustaka Acuan sebaiknya merupakan publikasi ilmiah 10 tahun terakhir, kecuali bidang-bidang ilmu tertentu.

Substansi Artikel

• Analisis dan Sintesis dapat dilihat dari mutu “hasil dan pembahasannya”, misal: paling tidak memuat: what/how, why, dan what else. Pembahasan harus bersifat ilmiah.

• Tidak boleh ada sub-bab “tinjauan pustaka”, “perumusan masalah”, “literature review” di dalam paper.

• Kesimpulan harus benar-benar dan cukup menjawab tujuan penelitian.

Penilaian Substansi Artikel Lainnya

http://training.bcrec.web.id 124

Gaya Selingkung Fulltext Article yg Konsisten dan Informatif

http://training.bcrec.web.id 125

Front-Matter dan Back-Matter

http://training.bcrec.web.id 126

• Bagian jurnal /Article Section: Bagian Article dan Bagian Editorial

• Bagian Editorial – Front Matter: berisi: Halaman Cover, Focus & Scope; List of Indexing; Editorial Team; Preface; dan Table of Contents.

• Bagian Editorial – Back Matter: berisi: Author Guidelines; Reviewer Acknowledgement; Subject and Author Indexes; dan Back Cover.

• Kumpulkan masing-masing bagian tersebut dalam beberapa file saja, untuk menghemat biaya pemakaian DOI, dengan istilah: Front-matter, dan Back-Matter.

Contoh Manajemen E-Journal Yang sudah sesuai Standar Akreditasi TBI Tahun 2014 Untuk Benchmarking

1. Bulletin Chemical Reaction and Catalysishttp://ejournal.undip.ac.id/index.php/bcrec/

2. Mev Journal:http://mevjournal.com/index.php/mev

3. Medical Journal of Indonesia url: http://mji.ui.ac.id/journal/index.php/mji

4. Studia Islamica:http://journal.uinjkt.ac.id/index.php/studia-islamika

5. Atom Indonesiahttp://aij.batan.go.id/index.php/aij/index

6. Indonesian Journal of Technologyhttp://www.ijtech.eng.ui.ac.id/index.php/journal

No Tahapan

1. Menggunakan Aplikasi Jurnal Elektronik (e-Journal) sesuai standar penerbitan jurnal seperti OJS

2 Melengkapi, Kebijakan, Ruang Lingkup Jurnal dan Publication Ethics

3 Memiliki nomor E-ISSN

4 Melengkapi Back Issue (terbitan lama)

5 Mencantumkan Alamat, Manajemen Pengelola Secara Lengkap

6 Mencantumkan Editorial Board Beserta Identitasnya termasuk didalamnya Sitasi dari editorpengelola jurnal dalam bentuk H-indeks dan i-indeks

7 Memasukkan pedoman penulisan dan templatenya serta penggunaan aplikasi referensi

8 Menyediakan pedoman untuk editor, mitra bestari, penulis dan pembaca, secara singkat, padatdan mudah dimengerti

9 Melengkapi setiap fitur yang ada, seperti statistik Akses, Hits/Jumlah kunjungan unik

11 Mendaftarkan DOI ke cross reff, dan mengaplikasikan ke setiap artikel

12 Mendaftarkan ke lembaga Pengindeks umum seperti ISJD, Google Schoolar, DOAJ, dan pengindekskhusus bidang, serta menampilkan lembaga yang sudah mengindeks dalam websitenya.

13 Menjalankan bisnis proses secara on-line

14 Menyiapkan profil google scholar untuk setiap jurnal

Langkah Yang Harus Ditempuh Penerbit untukKeberhasilan Akreditasi Jurnal

Manajemen PengelolaanNaskah Manajemen Penerbitan Jurnal Ilmiah

MendeleyOpen Journal System

Peningkatan Kualitas Publikasi Jurnal:

Recommended