Manifestasi Klinis Dan Diagnosa Meningitis

Preview:

Citation preview

Manifestasi Klinis dan Diagnosa Meningitis

Afina Fitra Firdaus

Manifestasi Klinis

• SAKIT KEPALA• PANAS• KAKU KUDUK• MUNTAH• NAPSU MAKAN MENURUN• KESADARAN MENURUN • KEJANG

Meningitis BacterialGejala Klinis • Akut• Sakit kepala hebat• Muntah• Panas tinggi• Fokal (kejang, kesadaran )

Pemeriksaan Neurologis• Terdapat tanda-tanda rangsangan selaput otak

(Meningeal sign +)• Kadang-kadang terdapat gangguan saraf otak

Pemeriksaan Laboratorium• Hasil LP

– CSS keruh dan berwarna kekuningan (xanthokrom)– Leukosit ↑ , terutama PMN– Kadar gula ↓– Kadar protein ↑

• Pemeriksaan Darah– Darah tepi : - leukosit ↑ / kadang-kadang leukopenia

- trombosit normal / menurun– Kultur dan pengecatan gram– Pemeriksaan serum secara Elisa dan Bacterial antibody test

• Pemeriksaan Tambahan− CT Scan atau MRI− EEG bila disertai kejang

Gejala klinis : 4 faseI. - Meningeal sign (+)

- Sadar- Saraf otak normal

II. - Meningeal sign ++- Sadar- Saraf otak terganggu (VI, VII)- hemiparesis (arteritis)

III. - Meningeal sign ++- Kesadaran menurun- Gangguan saraf otak - Kejang

IV. Idem III + Koma + Shock

Meningitis TBC

Pemeriksaan neurologis : Meningeal sign (+) Gangguan saraf otak Fundus okuli : choroid tubercle

LCS : Tekanan ↑ Sel ↑ (MN) Protein ↑ Glukosa ↓ Pelicle (CSS dibiarkan semalam) → sarang laba-laba

Meningitis Virus

Gejala Klinis • Akut• Demam• Menggigil• Nyeri kepala• Fotofobia• Muntah• Kaku Kuduk

CSS : Jernih

Pleositosis 50 – 500/mm³

(limfosit 90 %)

glukosa NORMAL

protein virus +

serologi : titer ab