PEDOMAN PELAKSANAAN PENGADAAN BARANG/JASA YANG …

Preview:

Citation preview

PEDOMAN PELAKSANAAN PENGADAAN BARANG/JASA YANG DIKECUALIKAN

AGENDA PEMBAHASAN

LATAR BELAKANG

PENGADAAN BARANG/JASA YANG DIKECUALIKAN

PENGADAAN BARANG/JASA PADA BLU

PENGADAAN BARANG/JASA BERDASARKAN TARIF RESMI YANG DIPUBLIKASIKAN SECARA LUAS KEPADA MASYARAKAT

PENGADAAN BARANG/JASA YANG DILAKSANAKAN SESUAI DENGAN PRAKTIK BISNIS YANG SUDAH MAPAN

PENGADAAN BARANG/JASA YANG DIATUR DENGAN KETENTUAN PERATURAN PERUNDANG-UNDANGAN LAINNYA

01

02

03

04

05

06

LATAR BELAKANG

LATAR BELAKANG

1. Tidak ada peraturan yang fit for all. 2. Perkembangan kebutuhan barang/jasa pemerintah yang semakin

bervariasi dan beragam3. Pasar yang memiliki mekanisme transaksi tersendiri4. Peraturan perundang-undangan lain yang telah mengatur secara

khusus

PENGADAAN BARANG/JASAYANG DIKECUALIKAN

PENGADAAN BARANG/JASAYANG DIKECUALIKAN

PENGADAAN BARANG/JASA YANG SUDAH DIATUR DALAM PERATURAN PERUNDANG-UNDANGAN LAINNYA

PENGADAAN BARANG/JASA YANG DILAKSANAKAN BERDASARKAN TARIF YANG DIPUBLIKASIKANSECARA LUAS

PENGADAAN BARANG/JASA YANG DILAKSANAKAN SESUAI DENGAN PRAKTIK BISNIS YANG SUDAH MAPAN

PENGADAAN BARANG/JASA PADA BADAN LAYANAN UMUM

PENGADAAN BARANG/JASA

PADA BADAN LAYANAN UMUM

KETENTUAN UMUM

1. Pengadaan Barang/Jasa pada BLU diatur tersendiri dengan peraturan pimpinan BLU

2. BLU mengumumkan rencana Pengadaan Barang/Jasa ke dalam aplikasi SIRUP

3. BLU menyampaikan data Kontrak dalam aplikasi SPSE

4. Dalam hal BLU belum menetapkan peraturan pimpinan BLU, pelaksanaanPengadaan Barang/Jasa pada BLU berpedoman pada peraturan perundangundangan di bidang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah

PENGADAAN BARANG/JASA

BERDASARKAN TARIF RESMIYANG DIPUBLIKASIKAN KEPADA MASYARAKAT

KETENTUAN UMUM

Pengadaan Barang/Jasa yang dilaksanakan berdasarkan tarif barang/jasa yangdipublikasikan secara luas kepada masyarakat merupakan PengadaanBarang/Jasa yang telah memiliki harga satuan barang/jasa, pungutan, atau beayang telah ditetapkan oleh pemerintah.

Contoh:

TAHAPAN PENGADAAN

PERENCANAANPA/KPA menyusun perkiraan biaya/RABberdasarkan perkiraan volume dan tarifbarang/jasa

PENGADAAN

PELAKSANAANKONTRAK

• PPK tidak menyusun HPS dan spesifikasi• PPK menetapkan mekanisme pembayaran melalui

pembayaran secara berlangganan/periodik ataupembayaran secara total penggunaan

• Serah terima pekerjaan dan pembayarandilakukan sesuai dengan mekanisme pasar

PENGADAAN BARANG/JASA

BERDASARKAN PRAKTIK BISNIS YANG SUDAH MAPAN

KETENTUAN UMUM

1. Pelaksanaan transaksi dan usahanya telah berlaku secara umum dalam persainganusaha yang sehat, terbuka dan pemerintah telah menetapkan standar biaya untukharga satuan barang/jasa tersebut;

2. Jumlah permintaan atas barang/jasa lebih besar daripada jumlah penawaran(excess demand) dan/atau memiliki mekanisme pasar tersendiri sehingga pihakpembeli yang menyampaikan penawaran kepada pihak penjual;

3. Jasa profesi tertentu yang standar remunerasi/imbalan jasa/honorarium, layanankeahlian, praktik pemasaran, dan kode etik telah ditetapkan oleh perkumpulanprofesinya; dan/atau

4. Barang/jasa yang merupakan karya seni dan budaya dan/atau industri kreatif.

Pengadaan Barang/Jasa yang pelaksanaan praktik transaksinyaberlaku secara umum dan terbuka sesuai dengan kondisi pasaryang telah memiliki mekanisme transaksi tersendiri.

DEFINISI

Pelaksanaan transaksi dan usahanya telah berlaku secaraumum dalam persaingan usaha yang sehat, terbuka danpemerintah telah menetapkan standar biaya untuk hargasatuan barang/jasa tersebut

PENGADAAN BARANG/JASA YANG DILAKSANAKAN BERDASARKAN PRAKTIK BISNIS YANG MAPAN

TAHAPAN PENGADAAN

a. PPK menyusun perkiraan biaya/RAB denganmemperhatikan standar biaya barang/jasa yangtelah ditetapkan pemerintah

b. PPK menyusun spesifikasi/kriteria teknis

c. Dalam hal dibutuhkan, PPK dapat menyusunrancangan kontrak

PERENCANAAN

PERSIAPANPENGADAAN

dIlaksanakan sesuai dengan ketentuan yangtelah diatur dalam Peraturan LKPP tentangPedoman Perencanaan Pengadaan Barang/JasaPemerintah

TAHAPAN PENGADAAN

Persiapan dan PelaksanaanPemilihan Penyedia (1)

PEMILIHAN PENYEDIA NON KOMPETISI

Pemesanan

Negosiasi

Pejabat Pengadaan/Personil Lain

Pokja Pemilihan

Pagu Anggaran ≤ Rp 200 Juta

Pagu Anggaran > Rp 200 Juta

TAHAPAN PENGADAAN

Persiapan dan PelaksanaanPemilihan Penyedia (2)

mengidentifikasi Pelaku Usahayang dianggap mampu.

melakukan pemesanan atau mengundang1 (satu) Pelaku Usaha untukmenyampaikan penawaran.

melakukan negosiasiteknis dan harga

TAHAPAN PENGADAAN

Pelaksanaan Kontrak

Serah Terima sesuai dengan mekanisme pasar/ yang ditetapkan olehpenyedia

Pelaksanaan Kontrak

• Pembelian/Pembayaran langsung berdasarkanperhitungan nilai transaksi dan jumlah/volumebarang/jasa yang digunakan

• Pembayaran berdasarkan SPK/Surat Perjanjioan

PENGADAAN BARANG/JASA YANG DILAKSANAKAN BERDASARKAN PRAKTIK BISNIS YANG MAPAN

Jumlah permintaan atas barang/jasa lebih besar daripadajumlah penawaran (excess demand) dan/atau memilikimekanisme pasar tersendiri sehingga pihak pembeli yangmenyampaikan penawaran kepada pihak penjual

TAHAPAN PENGADAAN

a. PPK menyusun perkiraan biaya/RAB denganmemperhatikan pagu anggaran

b. PPK dapat menyusun rancangan kontrak

c. PPK dan Tim Teknis menyusun spesifikasi/kriteriateknis

d. PPK dan Tim Teknis menyusun perkiraan hargapasar barang/jasa

PERENCANAAN

PERSIAPANPENGADAAN

dIlaksanakan sesuai dengan ketentuan yangtelah diatur dalam Peraturan LKPP tentangPedoman Perencanaan Pengadaan Barang/JasaPemerintah

TAHAPAN PENGADAAN

Persiapan dan PelaksanaanPemilihan Penyedia (1)

PEMILIHAN PENYEDIA Menyampaikan Penawaran kepada Penyedia

Pejabat Pengadaan/Personil Lain

Pokja Pemilihan

Pagu Anggaran ≤ Rp 200 Juta

Pagu Anggaran > Rp 200 Juta

TAHAPAN PENGADAAN

Persiapan dan PelaksanaanPemilihan Penyedia (2)

mengidentifikasi barang/jasayang sesuai denganspesifikasi/kriteria teknis

Tim Teknis memeriksa kesesuaian teknsidan melakukan penilaian harga atasbarang/jasa

Menyampaikanpenawaran

TAHAPAN PENGADAAN

Pelaksanaan Kontrak

• Pembelian/Pembayaran langsung kepada Penyedia

berdasarkan hasil klarifikasi dan negosiasi

• Pembayaran berdasarkan SPK/Surat Perjanjian

• Pembayaran secara daring

PENGADAAN BARANG/JASA YANG DILAKSANAKAN BERDASARKAN PRAKTIK BISNIS YANG MAPAN

Jasa profesi tertentu yang standarremunerasi/imbalan jasa/honorarium, layanankeahlian, praktik pemasaran, dan kode etik telahditetapkan oleh perkumpulan profesinya

TAHAPAN PENGADAAN

a. PPK menyusun perkiraan biaya/RAB denganmemperhatikan pagu anggaran dan standarrenumerasi yang diterbitkan Asosiasi Jasa Profesi

b. PPK menyusun KAK Pekerjaan

c. PPK menyusun rancangan kontrak

PERENCANAAN

PERSIAPANPENGADAAN

dIlaksanakan sesuai dengan ketentuan yangtelah diatur dalam Peraturan LKPP tentangPedoman Perencanaan Pengadaan Barang/JasaPemerintah

TAHAPAN PENGADAAN

Persiapan dan PelaksanaanPemilihan Penyedia (1)

PEMILIHAN PENYEDIA

KompetisiNon Kompetisi

Pejabat Pengadaan/Personil Lain Pokja Pemilihan

Pagu Anggaran ≤ Rp 200 Juta Pagu Anggaran > Rp 200 Juta

Untuk Pagu anggaran > Rp 200 juta dalam halportfolio/reputasi/hak esklusif yang disediakan/dimilikijasa profesi yang dibutuhkan hanya dapat disediakanoleh 1 (satu pelaku usaha)

Pokja Pemilihan

Non kompetisi

TAHAPAN PENGADAAN

Persiapan dan PelaksanaanPemilihan Penyedia (2)

Survei Pasar ketersediaan Jasa

profesi

Mengumumkan Pengadaan JasaProfesi & Dapat Mengundang Pesertauntuk menyampaikan proposal

Evaluasi ProposalBerbasis Kualitas

KOMPETISI

Mengundang peserta untuk menyampaikan

paparan/wawancara

Penilaian proposal dan hasil paparan/wawancara

Negosiasi teknis dan harga kepada peserta terpilih

Pokja Pemilihan dan Tim Teknis Pokja PemilihanPokja Pemilihan dan Tim Teknis

Pokja PemilihanPokja Pemilihan dan Tim TeknisPokja Pemilihan

TAHAPAN PENGADAAN

Persiapan dan PelaksanaanPemilihan Penyedia (2)

Identifikasi Pelaku Usaha yang mampu

Mengundang 1 Pelaku usahayang dianggap mampu untukmenyampaikan proposal

NON KOMPETISI

Mengundang peserta untuk menyampaikan

paparan/wawancara

Penilaian proposal dan hasil paparan/wawancaraNegosiasi harga

Menyampaikan hasil penilaian proposal kepada Pejabat Pengadaan/Pokja

Pemilihan

Pejabat Pengadaan/Pokja Pemilihan dan Tim Teknis

Pejabat Pengadaan/Pokja Pemilihan

Pejabat Pengadaan/Pokja Pemilihan

Tim Teknis

Tim Teknis

Pejabat Pengadaan/Pokja Pemilihan

TAHAPAN PENGADAAN

Pelaksanaan Kontrak Pembayaran berdasarkan SPK/Surat Perjanjian

PENGADAAN BARANG/JASA YANG DILAKSANAKAN BERDASARKAN PRAKTIK BISNIS YANG MAPAN

Barang/jasa yang merupakan karya seni danbudaya dan/atau industri kreatif

TAHAPAN PENGADAAN

a. PPK menyusun perkiraan biaya/RAB denganmemperhatikan pagu anggaran dan standarrenumerasi yang diterbitkan Asosiasi Jasa Profesi

b. PPK menyusun KAK Pekerjaan

c. PPK menyusun rancangan kontrak

PERENCANAAN

PERSIAPANPENGADAAN

dIlaksanakan sesuai dengan ketentuan yangtelah diatur dalam Peraturan LKPP tentangPedoman Perencanaan Pengadaan Barang/JasaPemerintah

TAHAPAN PENGADAAN

Persiapan dan PelaksanaanPemilihan Penyedia (1)

PEMILIHAN PENYEDIA

KompetisiNon Kompetisi

Pejabat Pengadaan/Personil Lain Pokja Pemilihan

Pagu Anggaran ≤ Rp 200 Juta Pagu Anggaran > Rp 200 Juta

Untuk Pagu anggaran > Rp 200 juta dalam halbarang/jasa yang dibutuhkan memilikikarakteristik/spesifikasi khusus/tertentuyang hanyadapat disediakan oleh 1 (satu pelaku usaha)

Pokja Pemilihan

Non kompetisi

TAHAPAN PENGADAAN

Persiapan dan PelaksanaanPemilihan Penyedia (2)

Identifikasi paling sedikit 2 (dua) pelaku usaha yang

dianggap mampu

Mengumumkan Pengadaan JasaProfesi & Dapat Mengundang Pesertauntuk menyampaikan proposal

Evaluasi ProposalBerbasis Kualitas

KOMPETISI

Mengundang peserta untuk menyampaikan

paparan/wawancara

Penilaian proposal dan hasil paparan/wawancara

Negosiasi teknis dan harga kepada peserta terpilih

Pokja Pemilihan dan Tim Teknis/im Juri

Pokja PemilihanPokja Pemilihan dan Tim

Teknis/Tim Juri

Pokja PemilihanPokja Pemilihan dan Tim Teknis/Tim Juri

Pokja Pemilihan

TAHAPAN PENGADAAN

Persiapan dan PelaksanaanPemilihan Penyedia (2)

Identifikasi Pelaku Usaha yang mampu

Mengundang 1 Pelaku usahayang dianggap mampu untukmenyampaikan proposal

NON KOMPETISI

Penilaian proposal

Negosiasi hargaMenyampaikan hasil

penilaian proposal kepada Pejabat Pengadaan/Pokja

Pemilihan

Pejabat Pengadaan/Pokja Pemilihan dan Tim Teknis

Pejabat Pengadaan/Pokja Pemilihan

Pejabat Pengadaan/Pokja Pemilihan

Tim Teknis

Pejabat Pengadaan/Pokja Pemilihan

TAHAPAN PENGADAAN

Pelaksanaan Kontrak Pembayaran berdasarkan SPK/Surat Perjanjian

PENGADAAN BARANG/JASA YANG DIATUR DENGAN KETENTUAN PERATURAN PERUNDANG-UNDANGAN LAINNYA

KETENTUAN

Pengadaan untuk barang/jasa yang diatur dengan ketentuan dalam peraturanperundang-undangan lainnya meliputi Pengadaan Barang/Jasa yang telah diaturketentuannya dalam peraturan perundang-undangan lain dan pelaksanaannya baiksebagian maupun seluruhnya dikecualikan dari ketentuan Peraturan PresidenNomor 16 Tahun 2018 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah.

Pengadaan Barang/Jasa yang telah diatur oleh peraturan perundang - undanganlain dilaksanakan sesuai dengan ketentuan sebagaimana diatur dalam masing-masing peraturan perundang-undangan dimaksud.

TERIMA KASIH

Recommended