Ppt Medication Error (2)

Preview:

DESCRIPTION

science

Citation preview

TUGAS KHUSUSPRAKTEK KERJA PROFESI APOTEKER

Program Studi Profesi Apoteker Institut Sains dan Teknologi Nasional2013

RUMAH SAKIT MARINIR CILANDAK

Skrining Medication Error Di Apotek Dinas & Resep Rawat

Jalan Apotek ASKES

Oleh :> Ajeng Ayu Ningrum S.Farm

> Lisna Fauziah S.Far > Lutfi Khairina S.Far

TUJUAN PENGAMATAN MEDICATION ERROR ?

Mengetahui medication error yang terjadi di Apotek Dinas dan di Apotik ASKES pada tanggal 7 – 11 Oktober 2013

Memenuhi tugas khusus Praktik Kerja Profesi Apoteker di Rumah Sakit Marinir Cilandak

Apotik Dinas mencakup semua resep rawat jalan dan rawat inap pada tanggal 7 – 11 Oktober 2013

TEMPAT & WAKTU PENGAMATAN

Apotik ASKES mencakup resep rawat jalan pada tanggal 7 – 11 Oktober 2013

suatu kesalahan dalam proses pengobatan selama dalam

penanganan tenaga kesehatan yang sebetulnya dapat dicegah.

Medication Error

4 TAHAP YANG MEMUNGKINKAN MEDICATION ERROR

Administration

Dispensing

Transcribing

Prescribing

Example Medication Error “Prescribing”

Woow resep dokter!!

tidak ada tanggal penulisan resep

Tidak ada nama poli

Tidak ada umur pasien

Tidak ada no telp pasien

Example Medication Error “Transcribing”

Tulisannya kayak cacing lagi arisan!!

Tulisan dokter sulit terbaca memungkinkan terjadinya kesalahan penerjemahan resep yang akan berakibat pada saat compounding & dispensing

Example Medication Error “Dispensing” Tahap ini seharusnya dapat dicegah, bila

apoteker atau asisten apoteker memberikan informasi yang lengkap pada pasien tentang obat yang akan digunakan oleh pasien

Pemeriksaan Kelengkapan Administratif R/

SKRINNING RESEPNama dr, SIP, Paraf/ttd dr.

Pertimbangan Klinis

Pemeriksaan Kesesuaian Farmasetik R/

Tanggal penulisan R/

Nama, alamat/No.tlp, umur, BB, Jenis Kelamin

pasien

No.Medrec

Poliklinik/Ruangan

Nama , jumlah, aturan pakai obat

Cara & lama pggunaan

Stabilitas & Inkompatibilitas

Bentuk Sediaan

Dosis

Potensi/Kekuatan sediaan

Interaksi obat-obat

Keseuaian jadwal pemberian

Duplikasi obat/polifarmasi

DATA HASIL PENGAMATAN

DATA HASIL PENGAMATAN

No. Resep Rawat Jalan Rawat Inap Total

Jumlah % Jumlah %

1 Apotik Dinas 493 86,64% 76 13,36% 569

2 Apotik ASKES 271 - - - 271

Σ Resep 840

TOTAL RESEP APOTIK DINAS DAN APOTIK ASKES

APOTIK DINAS

R/ tidak lengkap administratif

R/ tidak sesuai farmasetik

R/tidak sesuai pertimbangan klinik

71.18%

2.46%

8.96%

11.95%

0.70%

Diagram Skrinning Resep di Apotik DinasRS Marinir Cilandak

Rawat Inap Rawat Jalan

APOTIK DINAS

nama d

okter

paraf d

okter

tangg

al pen

ulisan re

sep poli

nama p

asien

umur

berat b

adan

no telp

nama o

bat

jumlah obat

aturan

pakai

2%0%

11%

35%

0%

47%

22%

31%

0% 0% 1%0% 0% 0% 1% 0%2% 2%

9%

0% 0%2%

Diagram Pemeriksaan Administratif Administratif di Apotik Dinas RSMC

rawat jalan rawat inap

Bentuk Sediaan

Dosis

Kekuatan Sediaan

Inkompabilitas

Cara Penggunaan Obat

Lama Penggunaan O

bat

0.00%

2.00%

4.00%

6.00%

8.00%

10.00%

12.00%

14.00%

16.00%

18.00%

20.00%

3%

0% 0%0%

0%

9%

0.70%0.35%

0.00%0.00%

0.00%0.00%

Rawat Jalan Rawat Inap

Diagram Pemeriksaan Kesesuaian Farmasetik Resep Di Apotek Dinas RS MC

APOTIK DINAS

Interaksi Obat-Obat Kesesuaian Jadwal Duplikasi/Polifarmasi

8.084%

0%0.878%

Diagram Pemeriksaan Pertimbangan Klinik Di Apotek Dinas RS Marinir Cilandak

Rawat Jalan & Rawat Inap

APOTIK DINAS

Antibiotik diminum di-

habiskan 27.94%

Captopril diminum seharusnya 1 jam sebelum makan atau 2 jam setelah makan

1.05%

Tablet kunyah seperti antasida, magtab, atau os-

teocal seharusnya diberikan infor-masi dikunyah

dahulu sebelum ditelan4.92%

Obat omeprazol, antasida, dom-

peridon, dimen-hidrinat, metok-lopramid, raniti-

dine dan sucralfat seharusnya

diberikan ½ jam sebelum makan

6.15%

Cetirizine dan lo-ratadine diminum

dengan aturan pakai 1 kali sehari pada malam hari

2.99%

Simvastatin dan atorvastatin

diminum dengan aturan pakai 1 kali sehari pada malam

hari 1.58%

Acarbose diminum suapan pertama

saat makan0.18%

Bisoprolol diminum dengan

aturan pakai 1 kali sehari pada malam

hari0.70%

Glibenklamid diminum ½ jam sebelum makan

pagi1.76%

Gemfibrozil diminum ½ jam sebelum makan

1.76%

Metformin diminum segera setelah makan2.11%

HCT, spironolakton dan furosemid diminum pada pagi hari0.53%

Allopurinol diminum segera setelah makan0.35%

Rifampisin dan Isoniazid diminum dengan aturan pakai 1 kali sehari pada malam hari dihabiskan

0.35%

Medication Error Tahap Dispensing Di Apotek Dinas RSMC

APOTIK DINAS

R/ tidak lengkap administratif R/ tidak sesuai farmasetik R/tidak sesuai pertimbangan klinik

0.00%

10.00%

20.00%

30.00%

40.00%

50.00%

60.00%

70.00%

80.00%

90.00%

100.00%

0.00% 1.85%

32.10%

Rawat Jalan

Diagram Skrining Resep Rawat Jalan

Di Apotek ASKES RS Marinir Cilandak

APOTIK ASKES

Kekuatan Sedi-aan

Inkompabilitas Cara Penggu-naan Obat

Lama Penggu-naan Obat

Rawat Jalan

0 0 0 0.0185

Diagram Pemeriksaan Kesesuaian Farmasetik Resep Rawat Jalan Apotek ASKES RSMC

APOTIK ASKES

Interaksi obat-obat

Kesesuaian Pemberian

Duplikasi Obat & Polifarmasi

31%

0%

1%

Diagram Pemeriksaan Pertimbangan Klinik Resep Rawat Jalan Di Apotek ASKES

RS Marinir Cilandak

Rawat Jalan

APOTIK ASKES

Antibiotik diminum dihabiskan10.70%

Captopril diminum seharusnya 1 jam sebelum makan atau 2

jam setelah makan1.48%

Tablet kunyah seperti antasida, magtab, atau osteocal se-

harusnya diberikan informasi dikunyah dahulu sebelum dite-

lan7.75%

Obat omeprazol, antasida, domperidon, dimenhidrinat,

metoklopramid, ranitidine dan sucralfat seharusnya diberikan

½ jam sebelum makan14.39%

Cetirizine dan loratadine diminum dengan aturan pakai 1

kali sehari pada malam hari1.85%

Simvastatin dan atorvastatin diminum dengan aturan pakai 1 kali sehari pada malam hari

3.32%Acarbose diminum suapan pertama saat makan

2.95%Bisoprolol diminum dengan aturan pakai 1 kali sehari

pada malam hari7.75%

Glibenklamid diminum ½ jam sebelum makan pagi

1.85%

Gemfibrozil diminum ½ jam sebelum makan

0.37%

Metformin, aspilet, allopurinol diminum segera setelah makan

26.20%

HCT, spironolakton dan furosemid diminum pada pagi

hari1.48%

Amlodipine diminum pada malam hari3.69%

Rifampisin dan Isoniazid diminum dengan aturan pakai 1 kali sehari pada malam hari dihabiskan

0.37%

Clobazam, alprazolam, morfin HCl diminum satu kali sehari pada malam hari

1.48%

Medication Error Tahap Dispensing Resep Rawat Jalan Di Apotek ASKES RSMC APOTIK ASKES

CONTOH TEMUAN INTERAKSI OBAT PADA R/ OBAT DI APOTIK DINAS

Domperidone Luminal

menurunkan efek domperidone karena

meningkakan metabolisme domperidone

Bisoprolol Diltiazemgagal jantung, dan

diltiazem dapat menurunkan

metabolisme beta blokerEfek bisoprolol

meningkat

Aspirin Clopidogrel pendarahan pada saluran cerna

Monitor kadar Hb dan Ht

CONTOH TEMUAN INTERAKSI OBAT PADA R/ OBAT DI APOTIK ASKES

Amiodaron Simvastatin

amiodaron dapat meningkatkan

toksisitas simvastatin terjadinya resiko rhabdomyolisis

Aspirin Captoprilmemperkuat efek

hipotensi, captopril (ACE inhibitor)

dapat menimbulkan kematian setelah

terjadi infark miocard,

Pantau kadar aspirin, gunakan aspririn dosis

rendah

Paracetamol Diazepamdapat

meningkatkan toksisitas dari

diazepam

Kesimpulan – Data resep total yang tidak lengkap secara administratif

di Apotek Dinas sebanyak 83.13%, resep yang tidak sesuai secara farmasetik sebanyak 3.16%, dan resep yang tidak sesuai menurut pertimbangan klinik (terdapat duplikasi dan/ atau interaksi obat) sebanyak 8.96%.

– Data resep rawat jalan yang tidak lengkap secara administratif di Apotek ASKES sebanyak 0%, hal ini berarti resep di Aptek ASKES sudah memenuhi syarat kelengkapan administratif, resep yang tidak sesuai secara farmasetik sebanyak 1.85%, dan resep yang tidak sesuai menurut pertimbangan klinik (terdapat duplikasi dan/ atau interaksi obat) sebanyak 32.10%.

TERIMA KASIHWASSALAMU’ALAIKUM.

Sampai jumpa lagi!!!

Recommended