Rute Pemberian Obat Presentasi

Preview:

DESCRIPTION

ii

Citation preview

Nama Kelompok:Larial Tri J

Lukita ArindraAinun Nadjiya

Arum RahardhiniMulson Caseh

Rute Pemberian Obat pada LANSIA

DEPKESPopulasi usila rata- rata di Indonesia ± 15%

PENYEBABNYA…..

Lanjut usia atau geriatri ialah : orang yang berumur diatas 65 tahun disebut juga 65 plus

1.Emotional distres2.Kardiovaskuler3.DM4.Arthritis dan rhematisme

1.Obat- obat kardiovaskuler2.Diuretika3.Transquilizer4.Sedative5.Obat batuk dan influenza

ABSORPSI OBATDISTRIBUSIMETABOLISMEEKSKRESI

Absorpsi :-Perubahan kebiasaan makan-Tingginya konsumsi obat non

resep-Lambatnya pengosongan

lambung

Distribusi:-Persentase air total dan lemak tubuh menurun.

-BB total (berkurang) dan Kadar albumin berkurang.

Metabolisme : -Penurunan massa dan aliran darah

hepar. -Penurunan kemampuan hepar dalam penyembuhan penyakit - Perpanjangan waktu paruh (T1/2)

Ekskresi :Penurunan kapasitas fungsi ginjal

penurunan klirens

Aspirin dapat menyebabkan anemia karena perubahan farmakoterapi tubuh lansia

Perubahan respon terhadap obat yang bekerja pada SSP

1. Apakah terapi obat memang diperlukan

2. Kalau iya, apakah mutlak3. Obat apa yang harus di pilih4. Berapa jenis obat yang harus

diberikan5. Apakah dosis yang diberikan adalah

dosis standar atau disesuaikan. Umumnya geriatri memerlukan dosis yang lebih rendah.

6. Bentuk sediaan apa yang harus di pilih

7. Apakah obat harus dengan label khusus

8. Apakah pasien mampu menggunakan obat sendiri

9. Berapa lama pengobatan perlu diberikan

Jumlah obat yang diminum ~ Efek samping

Resiko efek samping obat 2x dewasa Data epidemiologi 1 dari 10 orang mengalami efek samping.Penambahan jenis obat meningkatkan kemungkinan interaksi obat

a. Kesalahan peresepanb. Kesalahan pasienc. Ketidak jelasan informasi pengobatan

“Dan hanya kepada Rabbmu lah

engkau pantas berharap”

Recommended