teori asam basa

Preview:

DESCRIPTION

chemistry

Citation preview

KIMIA ANORGANIK 1KONSEP ARRHENIUS

OLEH

NAMA : YULIANI

NIM : 1303114686

KELAS : KIMIA A

JURUSAN KIMIA

FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

UNIVERSITAS RIAU

PEKANBARU

2014

TEORI ASAM BASA

Teori Arrhenius Dasar teorinya adalah pengionan dalam air

dikatakan asam jika melepaskan ion H+

contohnya: HCl, H2SO4, H2CO3, H3PO4

HCl + H2O → H3O+ + Cl-

CH3COOH(aq) → H+(aq) + CH3COO-(aq)

dikatakan basa jika melepaskan ion OH-

contohnya: NaOH,KOH, Ba(OH)2, Ca(OH)2

NaOH + H2O → Na+ + OH- +H2O

Contoh asam ArrheniusRumus Asam Nama Asam Reaksi Ionisasi Valensi Asam Sisa Asam

HF asam fluorida HF → H+ + F– 1 F–

HCl asam klorida HCl → H+ + Cl– 1 Cl–

HBr asam bromida HBr → H+ + Br 1 Br–

HCN asam sianida HCN → H+ +CN– 1 CN–

H2S asam sulfida H2S → 2H+ + S2– 2 S2–

HNO3 asam nitrat HNO3 → H+ + NO3 – 1 NO3 –

H2SO4 asam sulfat H2SO4 → 2H+ + SO4 2– 2 SO4 2–

H2SO3 asam sulfit H2SO3 → 2H+ + SO3 2– 2 SO3 2–

H3PO4 asam fosfat H3PO4 → 3H+ + PO4 3– 3 PO4 3–

H3PO3 asam fosfit H3PO3 → 3H+ + PO3 3– 3 PO3 3–

CH3COOH asam asetat CH3COOH → H+ + CH3COO– 1 CH3COO–

H2C2O4 asam oksalat H2C2O4 → 2H+ + C2O4 2– 2 C2O4 2–

C6H5COOH asam benzoat C6H5COOH → H+ + C6H5COO– 1 C6H5COO–

Sumber: Chemistry, The Molecular Nature of Matter and Change, Martin S. Silberberg, 2000.

Contoh Basa Arrhenius

Rumus Basa Nama Basa Reaksi Ionisasi Valensi Basa 

NaOH natrium hidroksida NaOH → Na+ + OH– 1

KOH kalium hidroksida KOH → K+ + OH– 1

Mg(OH)2 magnesium hidroksida Mg(OH)2 → Mg2+ + 2OH– 2

Ca(OH)2 kalsium hidroksida Ca(OH)2 → Ca2+ + 2OH– 2

Ba(OH)2 barium hidroksida Ba(OH)2  → Ba2+ + 2OH– 2

Fe(OH)3 besi(III) hidroksida Fe(OH)3 → Fe3+ + 3OH– 3

Fe(OH)2 besi(II) hidroksida Fe(OH)2 → Fe2+ + 2OH– 2

Al(OH)3 aluminium hidroksida Al(OH)3 → Al3+ + 3OH– 3

Sr(OH)2 stronsium hidroksida Sr(OH)2 → Sr2+ + 2OH– 2

Sumber: General Chemistry, Principles & Structure, James E. Brady, 1990.

Kelebihan konsep Arrhenius

• Mampu menyempurnakan teori asam yang dikemukakan oleh Justus Von Liebig. Liebig menyatakan bahwa setiap asam memiliki hidrogen (asam berbasis hidrogen). Pernyataan ini tidak tepat, sebab basa juga memiliki hidrogen. 

KEKURANGAN KONSEP ARRHENIUS

– Teori Arrhenius hanya dapat menjelaskan reaksi yang terjadi pada air saja, tidak dapat menjelaskan reaksi dengan pelarut lain.

– Teori Arrhenius tidak mampu menjelaskan alasan beberapa senyawa yang mengandung H atau hidrogen yang memiliki biloks atau bilangan oksidasi +1 (contoh : HCl) yang larut dalam pelarut air untuk membentuk larutan yang bersifat asam, sedangkan yang lain seperti CH4 tidak.

Teori Asam Basa Arrhenius memiliki kelemahan yaitu tdak dapat menjelaskan alasan mengapa suatu senyawa yang tidak memiliki ion OH-, contoh Na2CO3 memiliki sifat dan karakteristik seperti basa.

TERIMA KASIH

Recommended