mamalia

Preview:

Citation preview

Mamalia adalah Binatang menyusui atau mamalia adalahkelas hewan vertebrata yang terutama dicirikan oleh adanyakelenjar susu, yang pada betina menghasilkan susu sebagaisumber makanan anaknya; adanya rambut; dan tubuh yang endoterm atau "berdarah panas

Taksonomi Mamalia

Kindom : Animalia sub-kingsom : Metazoa Filum : Chordata Sub-Filum : Vetebrata Kelas : Mamalia

Ciri-Ciri Hewan Mamalia

• Mempunyai saraf tunjang.• Bertulang belakang.• Mempunyai jantung dengan 4 ruang.• Badan dilitupi oleh bulu.• Mempunyai cuping telinga.• Mempunyai kelenjar peluh.• Mamalia betina melahirkan dan menyusukan anak, kecuali mamalia yang sangat primitif seperti Platypus dan sesetengah Tenggiling.• Bernafas melalui peparu.• Berdarah panas (suhu badan tetap).

Cara Hidup

Pada umumnya semua jenis mamalia melahirkan anknya (vivipar) dankemudian menyusui anaknya sampai anaknya mandiri tetapi adapengecualian pada salah satu hewan mamalia yang satu ini yaituplathypus karena hewan ini bertelur dan barulah setelah menetasdisusui .

Cara Reproduksi

Hewan mamalia melakukan fertilasi internal , perkembangan embrioterjadi di dalam uterus , dengan lama masa kandungan yang bervariasitergantung pada jenis hewannya, seperti pada kelinci masakehamilannya sekitar 30 hari .berdasarkan cara reproduksi danperkembangan fetusnya , beberapa mamalia memiliki tingkatan –tingkatan dari yang rendah sampe yang tinggi . Pada mamlia rendahcontohnya plathypus dan kangguru sedangkan pada mamalia yang lebihtinggi tingkatannya zygot yang berkembang menjadi embrio dankemudian tumbuh menjadi fetus tinggal dalam uterus untuk waktuyang lebih lama . Sistem sirkulasi dan nutrisinya dihubungkan melaluiplesenta yang mengangkut nutrisi dari tubuh induknya .

MONOTREMATA (mamlia berparuh dan berkloaka )

Rodentia

KELINCI

CETACEA

PAUS BIRU

INSEKTIVORA (mamlia pemakan insekta )

KELINCI SUMATRA

LOGOMORPHA

CHIROPTERA (mamlia bersayap tangan )

KELELAWAR

CARNIVORA (mamalia pemakan daging )

BERUANG KUTUB

SIRENIA

SAPI LAUT

DERMOPTERA (mamlia bersayap kulit) MARSUPIALIA

(mamlia berkantung )

PROBOSOIDEA(mamlia berproboscis )

KUBUNG PELANDUK SUNDA

WOMBAT

GAJAH SUMATRA

PINNIPEIDEA

PHOLIDOTA (mamalia bersisik, tak bergigi)

PERISSODACTYLA (mamalia berjari ganjil )

ANJING LAUT

TRENGGILING

BADAK SUMATRA

ARTIODACTYLA (mamalia berjari genap )

PRIMATA

KAMBING

SIMPANSE

PERANAN HEWAN MAMALIAMakanan- sapi- kambingMinuman- susu sapi- susu kudaPeliharaan- lepus Sp (kelinci)- canis familiaris (anjing)Hiasan- ikan ditaruh di akuariumObat- lepus Sp (kelelawar)

WassalamualaikumWarohmatullahi Wabarokatu