Strategi pelestarian tarian reog di kabupaten ponorogo

Preview:

Citation preview

-Riaunaldi Nuggroho Azhari-Samijan Agus Purnomo-Yulvica Purna Prasetya Nindyasari-Muhammad Isarwandi

KELOMPOK PENYUSUN

STRATEGI PELESTARIAN TARIAN REOG DI KABUPATEN

PONOROGO

STRATEGI PELESTARIAN TARIAN REOG PONOROGO

STRATEGI

MASYARAKATLATAR BELAKANG

SEJARAH KESIMPULANEKSISTENSI REOG

PONOROGO

GALLERY

LATAR BELAKANG

• Mengetahui sejarah Reog Ponorogo

• Sulitnya mempertahankan kesenian tradisional seperti Reog

• Berkurangnya pengetahuan masyarakat Indonesia tentang salah satu kesenian indonesia yaitu Reog Ponorogo

• Mengetahui strategi dari kabupaten Ponorogo dalam melestarikan Tarian Reog Ponorogo

BACK

SEJARAH REOG

• Bermula dari kisah Demang Ki Ageng Kutu Suryonggalan yang Ingin menyindir Raja Majapahit, Prabu Kertabumi

• Sang prabu dilambangkan sebagai harimau sedangkan merak yang berada diatasnya melambangkan sang permaisuri

• Di masa kekuasaan Adipati Batoro Katong yang memerintah ponorogo sekitar 500 tahun lalu, reog berkembang menjadi kesenian rakyat

BACK

EKSISTENSI REOG PONOROGO SAAT INI

• Semakin sedikit warga Indonesia yang mengetahui Reog Ponorogo

• Masyarakat ponorogo tetap mempertahankan ke aslian tarian Reog Ponorogo

• Pernah di klaim oleh Negara tetangga bahwa kesenian ini milik mereka

BACK

STRATEGI MASYARAKAT KABUPATEN PONOROGO DALAM MELESTARIKAN TARIAN REOG PONOROGO

• Mengadakan Pementasan Reog Ponorogo di Hari jadi Kabupaten Ponorogo

• Mengadakan Pameran Kesenian Budaya Indonesia

• Membuka sanggar tari reog ponorogo di berbagai daerah

• melalui peran pendidikan yaitu dengan ekstrakulikuler dan muatan lokal yang berhubungan dengan reog ponorogo

BACK

KESIMPULAN

• Mencintai Budaya Negara kita Indonesia • Ikut Meletarikan Budaya Indonesia • Menanamkan sikap untuk terus melestarikan

budaya warisan leluhur ini kepada generasi muda

BACK

Sekian & Terima Kasih

Keep Calm And Love

Indonesia’s Culture

Recommended