mengoperasikan sistem operasi microsoft windows

Preview:

DESCRIPTION

 

Citation preview

Mengoperasikan Sistem Operasi Microsoft Windows

Designed by : Daevnal Amin

Tujuan Pembelajaran

We have features for every step of the way

1Mengenal bagian

Windows (Desktop)

2Melakukan

setting layar komputer

3Melakukan

manajemen File

Mengenal Bagian Windows (Desktop)

Desktop dan Tampilan Desktop Windows 7 & Linux

1

Desktop merupakan tampilan awal sistem operasi yang berjalan normal

Apa itu desktop ?

Des

ktop

Dari layar desktop ini kita bisa mengatur beberapa komponen yaitu :A. Wallpaper ; Gambar latar belakang WindowsB. Screen saver ; untuk menampilkan gambar

gerak pada saat komputer tidak digunakanC. Themes ; untuk mengatur tampilan

komponen windows.D. Screen Resolution ; untuk memilih resolusi

komputer yang diinginkanE. Gadgets ; adalah mesin perkakas (Widget

Engine) Microsoft Gadgets, yang diletakkan di pinggir layar desktop windows.

Tampilan utama Desktop Linux.Fitur Kelengkapannya tergantung setting yang dilakukan pengguna

Tampilan utama Desktop Windows7. Fitur Kelengkapannya tergantung setting yang dilakukan pengguna

Tampilan Desktop Windows 7 dan Linux

Gambar-gambar di atas menunjukan tampilan dari layar kerja desktop, yang kadangkala tidak setiap komputer punya tampilan sama. Tergantung sistem operasi yang digunakan.

2 Melakukan Setting Layar Komputer

Wallpaper, Screen Saver, Themes, Screen Resolution, and Gadgets

• Klik kanan mouse di lokasi desktop yang tidak ada iconnya• Klik Personalize

• Klik icon Desktop Background

Wallpaper

• Pilih Gambar yang akan di jadikan Wallpaper• Klik Save Changes

Screen Saver

» Klik kanan mouse di lokasi desktop yang tidak ada iconnya

» Klik Personalize

» Klik icon Screen Saver

» Pilih Screen Saver» Klik OK

Themes

» Klik kanan mouse di lokasi desktop yang tidak ada iconnya

» Klik Personalize

» Pilih Tema yang akan digunakan» Klik Close

Screen Resolution

» Klik kanan mouse di lokasi desktop yang tidak ada iconnya

» Klik Screen Resolution

» Pilih resolusi yang diinginkan

» Klik Apply» Klik OK

Gadgets

» Klik kanan mouse di lokasi desktop yang tidak ada iconnya

» Klik Gadgets

» Double klik gadget yang diinginkan

» Klik Close

3 Melakukan Manajemen File

Pengelolaan File & Folder dan Langkah-Langkah Membuka Windows Explore

» File adalah tempat menyimpan data-data yang telah dibuat

» Folder adalah tempat menyimpan file-file

» Program yang digunakan untuk mengelola file dan folder pada Microsoft Windows adalah Windows Explorer

Pengelolaan File dan Folder

Fungsi Windows Explorer

» Membuat Folder» Menghapus File atau Folder» Mengganti Nama File atau Folder» Mengcopy File atau Folder

Langkah – Langkah membuka Windows Explorer

» Start > All Programs > Accessories > Windows Explorer

» Tombol Windows dengan huruf “E” di tekan bersamaan

» Klik Icon Windows Explorer pada Taskbar» Atau klik kanan pada tombol Start

Question to be discuss..

1. Sebutkan item – item yang terdapat pada layar desktop !

2. Jelaskan langkah – langkah melakukan setting layar komputer !

3. Jelaskan apa itu file dan folder !4. Sebutkan fungsi dari windows explorer !

Recommended