11

contoh proposal

Embed Size (px)

DESCRIPTION

contoh proposal yang sangat terpopuler untuk kelancaran bisnis

Citation preview

Page 1: contoh proposal
Page 2: contoh proposal

Featuring

ONION & DEAD

(Australia )

Local Indie Bands

Page 3: contoh proposal

PENDAHULUAN

Seni musik merupakan bagian dari dunia hiburan yang cukup potensial di Indonesia. Berbagai aliran dan jenis musik lahir setiap harinya, bukti aktivitas produktif insan musisi dalam berkompetisi di negeri ini. Terutama musik underground di Indonesia yang berkembang sangat cepat sampai kepelosok-pelosok daerah yang akhirnya musik underground mempunyai komunitas massa yang loyal, dikarenakan musik underground mempunyai suasana kebebasan dan perjuangan dalam berekspresi bagi anak muda di Indonesia.

VOLTUS Production selaku event organizer turut mendukung dunia musik Indonesia dengan memberikan kontribusi bagi dunia musik dengan mengadakan acara-acara musik bagi para kawula muda-mudi yang sangat menyukai musik sebagai ajang yang positif melalui penyelenggaraan acara musik yang bertajuk “THE SOUL OF PURIFICATION“ dengan mendatangkan band yang berasal dari Australia yang mempunyai latar belakang kebebasan berekspresi dalam berkarya dalam musik yang bergenre “Post Metal”. Dan acara ini kami jadikan sebagai ajang pertukaran kebudayaan dalam bermusik serta kebebasan kreativitas yang bertanggung jawab dan terarah.

Page 4: contoh proposal

MAKSUD DAN TUJUAN

• Sebagai wadah penikmat musik underground untuk berkreativitas dan bertukar pikiran plus informasi dan kebudayaan antar negara.

• Menjadikan ajang promosi bagi perusahaan atau sponsor.

• Menciptakan penjualan produk Sponsor.

• Menjaga konsumen tetap dari Sponsor dan mendapatkan konsumen baru.

• Menjadi media publikasi dan promosi bagi perusahaan rekanan sponsorship.

• Pencitraan image korporat yang positif dan peningkatan aspek brand awareness di tengah masyarakat kawula muda khususnya dan secara global efeknya.

Page 5: contoh proposal

ESTIMASI TEMPAT DAN TANGGAL PENYELENGGARAAN

The Soul Of Purification Hari/tanggal : Selasa, 10 Mei 2011Waktu : 18.30 – till endTempat : Jogja National Museum Susunan Acara “The Soul Of Purification” 18.25 – 18.30 Opening Act18.30 – 18.50 Hands Of Midas18.50 – 18.55 MC18.55 – 19.15 Kuda Besi19.15 – 19.20 MC19.20 – 19.40 Vrosk 19.40 – 19.45 MC19.45 – 20.05 First Time20.05 – 20.10 MC20.10 – 20.30 Wicked Suffer20.30 – 20.35 MC20.35 – 20.55 Detritivor20.55 – 21.00 MC21.00 – 21.40 Onion (Australia)21.40 – 21.45 MC21.45 – 22.25 Dead (Australia)22.25 – 22.30 Closed Act

Page 6: contoh proposal

SASARAN AUDIENS & SPESIFIKASI SPONSOR YANG BERPARTISIPASI

• Masyarakat Umum usia 17 th keatas

• Komunitas Pencinta Musik • Total Perkiraan audiens 200 orang

• Jenis sponsor yang diperkirakan sesuai dengan sasaran segmen audiens di atas : Produk Rokok Produk Minuman Ringan Produk Clothing Lokal

Produk Selular dll

Page 7: contoh proposal

MEDIA PROMOSI DAN PUBLIKASI

• Poster

• Flyer

• Spanduk

• Backdrop

• Jejaring Sosial

Page 8: contoh proposal

BUDGETING “THE SOUL OF PURIFICATION” TOUR 2011

No Description Amount

1Sound System (5.000 watt PMPO)

2,500,000

2 Sewa Venue 1,000,000

3 Dokumentasi 500,000

4 Talent Band Lokal 1,000,000

5Tranportasi+Akomodasi

1,500,000

6 Media Promosi 700,000

7 Konsumsi 500,000

8 Operasional Crew 2,000,000

TOTAL @ Event

  9,700,000

Page 9: contoh proposal

KONTRAPRESTASI

Sponsor TunggalMembiayai 100% dari total budget keseluruhan

Kontraprestasi :Penempatan logo pada semua media promosi

• Poster , Flyer, Brosur, Spanduk

• Logo placement pada backdrop

• Ad-lips by MC

• Branding sekitar lokasi

Page 10: contoh proposal

KONTRAPRESTASI

Sponsor UtamaMembiayai 75% dari total budget keseluruhan

Kontraprestasi :Penempatan logo pada semua media promosi

• Poster, Flyer, Brosur, Spanduk

• Logo placement pada backdrop

• Ad-lips by MC

• Penempatan 2 Banner Pada Acara

Sponsor PendampingMembiayai 10% dari total budget keseluruhan

Kontraprestasi :Penempatan logo pada media promosi

Poster, Flyer, Brosur

Ad-lips by MC

Page 11: contoh proposal

Organized by

VOLTUS PRODUCTION

Outdoor / Indoor Promotion

Jl. Affandi No.23 Yogyakarta

email : [email protected] 9659694 / 085643038880 /

08999863772