16
IITL (InformaITon Technology Infrastructure Library) Muh. Husain Noor Hidayat

ITIL Service Design dan Service Operation

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: ITIL Service Design dan Service Operation

IITL(InformaITon Technology Infrastructure Library)

Muh. Husain Noor Hidayat

Page 2: ITIL Service Design dan Service Operation

(Information Technology Infrastructure Library)

• IITL merupakan sebuah framework yang diterbitkan antara

tahun 1989 dan 1995 oleh Her Majesty’s StaITonery Office

(HMSO) di Inggris atas nama Central CommunicaITons and

TelecommunicaITons Agency (CCTA) sekarang CCTA

dimasukan dalam Office of Government Commerce (OGC) ,

IITL merupakan kumpulan dari best pracITce tata kelola

layanan teknologi informasi diberbagai bidang dan industri,

dari mulai manufaktur sampai finansial, industri besar dan

kecil, swasta dan pemerintah.

IITL

Page 3: ITIL Service Design dan Service Operation

(Information Technology Infrastructure Library)

Manfaat

• Peningkatan kepuasan pengguna dan pelanggan dengan

layanan IT

• Meningkatkan ketersediaan layanan, langsung mengarah

kepada peningkatan keuntungan bisnis dan pendapatan

• Penghematan keuangan melalui pengurangan pengerjaan

secara berulang-ulang, waktu yang hilang, peningkatan

penggunaan manajemen sumber daya

• Meningkatkan pengambilan keputusan dan risiko yang

dapat diopITmalkan.

IITL

Page 4: ITIL Service Design dan Service Operation

(Information Technology Infrastructure Library)

Service Design

Service Design adalah transformasi dari Service Strategy

menjadi tahapan-tahapan untuk memberikan pelayanan

terhadap pengguna layanan. layanan-layanan IT tersebut harus

terlebih dahulu di desain dengan acuan tujuan bisnis dari

pelanggan. Service Design memberikan panduan kepada

organisasi IT untuk dapat secara sistemaITs dan best pracITce

mendesain dan membangun layanan IT maupun implementasi

ITSM itu sendiri.

IITL

Page 5: ITIL Service Design dan Service Operation

(Information Technology Infrastructure Library)

IITL

Tujuan dan Sasaran Utama Service Design

• Untuk mempertemukan manfaat bisnis yang telahdisetujui

• Untuk menunjang sikus layanan IT

• MengidenITfikasi dan mengelola resiko

• Desain keamanan dan kerentanan infrastuktur IT, layananlingkungan, arsitektur, kerangka kerja, dan dokumenuntuk menunjang desain dari kualitas solusi IT

• Membangun keahlian dan kemampuan IT

• Berkontribusi terhadap keseluruhan peningkatan kualitaslayanan IT

Page 6: ITIL Service Design dan Service Operation

(Information Technology Infrastructure Library)

IITL

5 Aspek Individu dalam Service Design

• Solusi layanan baru atau perubahan

• Sistem manajemen layanan dan perangkatnya, khususnya

Portfolio Layanan

• Arsitektur teknologi dan sistem manajemen

• Proses, peran dan kemampuan

• Metode pengukuran dan satuan

Page 7: ITIL Service Design dan Service Operation

(Information Technology Infrastructure Library)

IITL

Service Operation

Service Operation merupakan tahapan lifecycle yang

mencakup semua kegiatan operasional harian pengelolaan

layanan-layanan IT. Di dalamnya terdapat berbagai

panduan bagaimana mengelola layanan IT secara efisien

dan efektif .

Page 8: ITIL Service Design dan Service Operation

(Information Technology Infrastructure Library)

IITL

Event Management

Suatu kejadian mengenai perubahan keadaan yangmemiliki arti penting bagi para manajemen konfigurasiatau layanan TI.

Tujuan dari Event Management adalah untukmendeteksi event dan memutuskan pendekatan apa sajayang perlu dilakukan untuk event tersebut.

Ada perbedaan antara monitoring dan EventManagement, Event Management fokus pada hasil danpendeteksiannya, sedangkan monitoring dibutuhkanuntuk mendeteksi.

Page 9: ITIL Service Design dan Service Operation

(Information Technology Infrastructure Library)

IITL

Problem Management

Merupakan analisis yang dilakukan untuk mengetahui

penyebab utama dan menyelesaikan penyebab dari insiden

secara permanen, kegiatan Problem Management dilakukan

secara proaktif.

Tujuan dari Problem Management adalah untuk

meminimalkan akibat negatif dari sebuah insiden yang

disebabkan adanya kerusakan infrastruktur IT, dan juga

untuk menghindari terjadinya insiden

Page 10: ITIL Service Design dan Service Operation

(Information Technology Infrastructure Library)

IITL

Request Fulfillment

Adalah sebuah langkah dimana seorang user dapatmelakukan request untuk bisa mengembangkan layanan.

Tujuannya adalah agar para pengguna dapat melakukanrequest dan menerima layanan sesuai dengan standar sertaagar memungkinkan TI untuk memenuhi layanan.

Request Fulfilment mempunyai kegunaan untuk

menyediakan akses yang cepat dan efektif untuk layananstandar

Page 11: ITIL Service Design dan Service Operation

(Information Technology Infrastructure Library)

IITL

Access Management

Adalah proses pemberian otorisasi kepada user untuk bisamenggunakan layanan. Berdasarkan pada kemampuanuntuk mengidentifikasi user yang memiliki hak secaraakurat dan kemudian mengatur kemampuan untukmengakses layanan.

Tujuannya adalah menyediakan hak bagi user untuk bisamenggunakan layanan. Sehingga dengan demikian, kontrolakses terhadap layanan sudah terjamin, dan tidak sembarangkaryawan dapat memiliki hak otoritas.

Page 12: ITIL Service Design dan Service Operation

(Information Technology Infrastructure Library)

IITL

Incident Management

Adalah proses menangani semua insiden, termasuk

kegagalan, dengan staf teknikal atau secara otomatis

dideteksi dan dilaporkan dengan tool monitoring event.

Tujuannya adalah untuk mengembalikan kegiatan layanan

yang normal secepat mungkin dan meminimalisasikan

pengaruh pada kegiatan bisnis sekaligus memastikan bahwa

tahapan yang paling baik dari kualitas layanan dan

ketersediaannya telah diatur.

Page 13: ITIL Service Design dan Service Operation

(Information Technology Infrastructure Library)

IITL

• Service Desk : mencatat dan mengelola semua insiden,

permintaan layanan dan permintaan akses dan menyediakan

interface untuk semua proses dan kegiatan Operasi Layanan

lainnya.

• Technical Management : membantu untuk merencanakan,

menerapkan dan memelihara stabilitas teknis infrastruktur dan

memastikan bahwa sumber daya yang dibutuhkan dan keahlian

tersedia.

Page 14: ITIL Service Design dan Service Operation

(Information Technology Infrastructure Library)

IITL

• Aplication Management : Perannya Lebih kepada

manajemen perangkat lunak.

• Operation management : Bertanggung jawab untuk

pengelolaan dan pemeliharaan infrastruktur TI yang diperlukan

untuk memberikan tingkat layanan TI yang disepakati untuk

bisnis

Page 15: ITIL Service Design dan Service Operation

(Information Technology Infrastructure Library)

IITL

Page 16: ITIL Service Design dan Service Operation

(Information Technology Infrastructure Library)

IITL

Sekian dan Terima Kasih