11
LAPORAN OpenERP ENTERPRISE RESOURCE PLANING Disusun untuk memenuhi Tugas Mata Kuliah Enterprise Resource Planing yang di bimbing Oleh Bp Haryono Setiadi, S.T., M.Eng. Disusun Oleh : Kelompok-1 AGUNG (09.4.00001) AREKA ANGGARATAMA (12.4.10087) DEWI HANDAYANI (12.4.10051) YUNIANA CAHYANINGRUM (12.4.10089)

erpsinus.files.wordpress.com€¦ · Web viewOpenERP Web-Server, digunakan sebagai web server (optional). OpenERP Client, digunakan untuk aplikasi desktop. Dalam pengembangannya OpenERP

  • Upload
    lytuyen

  • View
    246

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: erpsinus.files.wordpress.com€¦ · Web viewOpenERP Web-Server, digunakan sebagai web server (optional). OpenERP Client, digunakan untuk aplikasi desktop. Dalam pengembangannya OpenERP

LAPORAN OpenERP

ENTERPRISE RESOURCE PLANING

Disusun untuk memenuhi Tugas Mata Kuliah Enterprise Resource Planing yang di bimbing

Oleh Bp Haryono Setiadi, S.T., M.Eng.

Disusun Oleh :

Kelompok-1

AGUNG (09.4.00001)

AREKA ANGGARATAMA (12.4.10087)

DEWI HANDAYANI (12.4.10051)

YUNIANA CAHYANINGRUM (12.4.10089)

SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER

SINAR NUSANTARA

SURAKARTA

2012

Page 2: erpsinus.files.wordpress.com€¦ · Web viewOpenERP Web-Server, digunakan sebagai web server (optional). OpenERP Client, digunakan untuk aplikasi desktop. Dalam pengembangannya OpenERP

LAPORAN ERP

OPEN ERP

A. Nama Software : OpenERP

B. Tentang Software OpenERP

B1. Sejarah OpenERP

OpenERP (sebelumnya dikenal sebagai TinyERP) merupakan open source terpadu

perencanaan sumber daya perusahaan (ERP) perangkat lunak yang diproduksi oleh

OpenERP s.a.  Aplikasi OpenERP ini saling terintegrasi dan bisa disesuaikan dengan

kebutuhan dalam pemakaiannya. OpenERP memiliki client dan komponen server. Server

berjalan secara terpisah dari client, untuk server menangani logika bisnis dan

berkomunikasi dengan aplikasi database, sedangkan client menyajikan informasi kepada

pengguna dan memungkinkan mereka untuk saling beroperasi dengan server, dengan

aplikasi client yang tersedia..

OpenERP dapat digunakan dengan menjalankan :

1. OpenERP Server, digunakan sebagai server.

2. OpenERP Web-Server, digunakan sebagai web server (optional).

3. OpenERP Client, digunakan untuk aplikasi desktop.

Dalam pengembangannya OpenERP dibangun berbasiskan dalam bahasa

pemrograman Python dan postgreSQL sebagai databasenya, serta dipadu dengan XML

dalam proses datanya.

B2. Pengertian OpenERP

Open ERP adalah sebuah sistem manajemen yang sangat terkenal di dunia dan

diunduh lebih dari 600 kali per hari. Saat ini, Open ERP telah tersedia dalam 18 bahasa

dan memiliki partner serta kontributor dari seluruh dunia. Lebih dari 800 developer telah

berpartisipasi dalam proyek pengembangan sistem Open ERP.

Open ERP merupakan satu-satunya sistem manajemen yang tidak hanya digunakan

oleh perusahaan-perusahaan besar saja, tetapi juga digunakan oleh perusahaan kecil dan

independen. Open ERP juga dapat diaplikasikan pada berbagai macam sektor, seperti

sector perdagangan, tekstil, agrikultural, dan lainnya. Perbedaan tersebut menggambarkan

tingkat fleksibilitas Open ERP yang sangat tinggi sehingga dapat menjangkau seluruh jenis

Page 3: erpsinus.files.wordpress.com€¦ · Web viewOpenERP Web-Server, digunakan sebagai web server (optional). OpenERP Client, digunakan untuk aplikasi desktop. Dalam pengembangannya OpenERP

perusahaan yang ada. Open ERP dibangun dengan menggunakan arsitektur yang modular

dan teknologi-teknologi yang bersifat open source, tetapi tetap memperhatikan kualitas

produk yang dihasilkan.

B3. Keunggulan dan Kelemahan OpenERP

Berikut kelebihan-kelebihan yang dimiliki oleh Open ERP :

1. Akses informasi yang dapat dipercaya

2. Menghindari redundansi dari pemasukan data dan operasi

3. Mengurangi waktu jeda waktu penampilan informasi dan laporan

4. Pengurangan biaya, penghematan waktu, dan peningkatan kontrol dengan analisis

skala enterprise

5. Modul CRM (Customer Relationship Management) dan EDI

Kelemahan Open ERP:

1. Waktu cetak jauh lebih lama ketimbang text mode printing.

2. Pita lebih cepat "habis" karena lebih banyak yang ditoreh.

3. Jarum cetak lebih cepat aus.

B4. Target Penggunaan OpenERP

Open ERP ditujukan kepada perusahaan-perusahaan yang memiliki ambisi dan

keinginan untuk meningkatkan performansi dalam bidang manajemen. Sistem manajemen

ini dapat membantu dan mempermudah segala hal yang berkaitan dengan manajemen.

Open ERP tidak membatasi jenis, kategori dan skalabilitas perusahaan-perusahaan yang

akan menggunakannya karena Open ERP dapat diaplikasikan baik pada bidang, sektor,

maupun skala apapun.

B5. Cakupan Fungsional OpenERP

Fungsionalitas bisnis ini diatur dalam modul. Modul adalah folder dengan struktur

yang telah ditentukan yang berisi kode Python dan file XML. Modul mendefinisikan

struktur data, form, laporan, menu, prosedur, workflows, dll .. Modul didefinisikan

menggunakan sintaks client-independent. Jadi, jika ingin menambahkan objek baru,

seperti menu atau forms, membuatnya tersedia di setiap client.

Page 4: erpsinus.files.wordpress.com€¦ · Web viewOpenERP Web-Server, digunakan sebagai web server (optional). OpenERP Client, digunakan untuk aplikasi desktop. Dalam pengembangannya OpenERP

B6. Link Download OpenERP beserta software pendukung OpenERP

http://www.openerp.com/downloads

Software Aplikasi OpenERP Client, OpenERP Server, OpenERP web

PostgreSQL

C. Instalasi Sofware

C.1. Persiapan

C.1.1. Hardware Yang Dibutuhkan

PC dengan spesifikasi : minimal Pentium 4, RAM 512, HDD 40 GB

C.1.2. Sistem Operasi Yang Digunakan

win2000, winxp, win7, win8, win server 2000, win server 2005, win server

2008

C.1.3. Kebutuhan Software

- Software Aplikasi OpenERP Client, OpenERP Server, OpenERP web

PostgreSQL

- Database yang digunakan PostgreSQL,

- Bundle Sofware pendukung yang digunakan (misalnya; java JDK, Wamp)

PostgressSQL, Java, Webserver

C2. Proses Instalasi <step by step beserta capture proses

- Proses Instalasi Database yang digunakan

Instalasi ERP 6.1 database sudah terintegrasi menjadi satu master instalasi

software ERP 6.1.

- Proses Instalasi Sofware Pendukung

Instalasi ERP 6.1 software pendukung sudah terintegrasi menjadi satu master

instalasi software ERP 6.1.

- Proses Instalasi Software ERP

1. Pilih bahasa Instalasi

Standartnya adalah bahasa inggris, pilihan lainnya adalah bahasa perancis.

Page 5: erpsinus.files.wordpress.com€¦ · Web viewOpenERP Web-Server, digunakan sebagai web server (optional). OpenERP Client, digunakan untuk aplikasi desktop. Dalam pengembangannya OpenERP

2. Pesan Selamat dating

Hati – hati mengikuti rekomendasi dalam langkah ini

Page 6: erpsinus.files.wordpress.com€¦ · Web viewOpenERP Web-Server, digunakan sebagai web server (optional). OpenERP Client, digunakan untuk aplikasi desktop. Dalam pengembangannya OpenERP

3. Public License

4. Pilih komponen untuk instalasi

Karena di komputer sudah ada semua komponen instalasi maka langkah ini

tidak ada.

5. Konfigurasi koneksi postgreSQL

Karena sudah ada prosgreSQL jadi langkah ini dilewati.

6. Pemilihan destinasi folder

Secara default, OpenERP diinstal di C: \ Program Files \ OpenERP 6.0. Untuk menginstal di folder yang berbeda, menelusuri lokasi yang berbeda (folder) dalam langkah ini.

Page 7: erpsinus.files.wordpress.com€¦ · Web viewOpenERP Web-Server, digunakan sebagai web server (optional). OpenERP Client, digunakan untuk aplikasi desktop. Dalam pengembangannya OpenERP

7. Proses Instalasi

8. Selesai instalasi

Page 8: erpsinus.files.wordpress.com€¦ · Web viewOpenERP Web-Server, digunakan sebagai web server (optional). OpenERP Client, digunakan untuk aplikasi desktop. Dalam pengembangannya OpenERP

C3. Hasil Instasi

Berikan capture hasil instalasi yang membutktikan bahwa software berhasil di

install dan anda berhasil login ke dalam sofware ERP.

Tampilan setelah login ke open ERP