16
SABTU 4 AGUSTUS 2012 NOMOR 02049 TAHUN VI Telp: (0431) 841071, Fax: (0431) 841060 www.swarakita-manado.com TERBIT 16 HALAMAN Harga: Rp.2000,- Luar Kota + Ongkos Kirim Lebih dari 83 juta akun tidak sah Indonesia terbanyak salahgunakan akun Facebook Legalkah akun Facebook anda? Facebook baru-baru ini menyatakan ada lebih dari 83 juta akun tidak sah pada jaringan sosial ini. Indonesia dan Turki disorot dalam laporan investigasi BBC sebagai paling banyak melakukan penyalahgunaan itu. Di dua negara ini, Facebook mengalami pertumbuhan yang sangat cepat. Baca: Indonesia ( Halaman 11 ) DALAM publikasinya pekan lalu, BBC menyebut- kan, sebanyak 8,7 persen dari 955 juta akun aktif diketahui melanggar peraturan. Salah satunya adalah akun ganda— akun yang dimiliki oleh pengguna yang sebelumnya telah terdaftar—naik menjadi 4,8 persen dari jumlah ke- anggotaan. Sementara kesalahan kla- sifikasi tercatat sebesar 2,4 persen, termasuk profil pri- badi digunakan untuk bisnis atau hewan peliharaan mereka. Selain itu, 1,5 persen dari pengguna digambarkan sebagai akun yang “tidak diinginkan”. Kesalahan klasifikasi adalah “jika pengguna telah menciptakan profil pribadi untuk bisnis, organisasi, atau organisme non-manusia, seperti hewan peliharaan.” Sedangkan akun “tidak diinginkan” termasuk mereka yang menggunakan nama palsu yang “dimak- sudkan untuk tujuan yang melanggar persyaratan laya- nan kami, seperti spam.” Per- kiraan tersebut datang saat ada kekhawatiran tentang efektivitas pemasaran pada situs jejaring sosial ini. Platform bisnis Facebook bergantung pada iklan yang ditargetkan. Data menunjukkan, lebih dari 80 juta pengguna, yang terdiri dari akun duplikasi, spammer, dan binatang peliharaan, bukan merupakan daya tarik bagi pengiklan. INTERNASIONAL Dipanggil panwaslu soal SARA, Rhoma mangkir PANITIA Pengawas Pemilu (Panwaslu) DKI Jakarta batal me- meriksa raja dangdut Rhoma Irama terkait dengan dugaan pe- langgaran tindak pida- na pemilu. Rhoma te- lah diundang Panwas- lu untuk pemeriksaan Jumat (3/8) kemarin, tapi ia tidak datang alias mangkir. “Rho- ma Irama minta peme- riksaan diundur Senin siang, 6 Juli 2012. Se- karang terlalu mepet dengan salat Jumat,” kata Ketua Panwaslu DKI Jakarta, Ramdansyah. Menurut dia, alasan pemeriksaan diundur karena jadwal pemeriksaaan bentrok dengan jadwal Rhoma yang harus menjadi khatib salat Jumat siang ini. Untuk mengisi agenda, Panwaslu DKI memanggil tim sukses pasangan kandidat Joko Widodo-Basuki Tjahaja (Jokowi-Ahok) untuk memberi keterangan atas kasus ini. Pasangan ini dipojokkan Rhoma dalam ceramah tersebut. Denny Iskandar datang mewakili tim sukses pasangan yang akrab disebut Jokowi-Ahok ini. Panwaslu DKI juga menjadwalkan memangil Ketua Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu Jimly Asshiddiqie. Pasalnya, nama Jimly dikutip Rhoma dalam ceramah minggu lalu. “Rhoma sempat menyebut nama Jimly. Ia mengutip perkataannya yang membenarkan mengumbar masalah SARA,” ujarnya. Obama diledek penasehat Ketua DPR Puerto Rico Baca: Obama ( Halaman 11 ) Ketua Deprov akhirnya kunjungi Akbar di Rutan Baca: Sulut ( Halaman 2) PILKADA JAKARTA SEORANG penasehat Ketua Parlemen (DPR) Puerto Rico dituntut untuk mengundurkan diri Ra- bu setelah ia menulis tweet tentang Barack Obama. Dalam akun Twitternya, ia meminta Presiden Amerika Serikat ini membelikan Michelle Obama es krim banana split dan mengajaknya ke Kenya. Heidi Wys, nama penasehat ini, mengirim tweet pekan lalu tak lama setelah Obama menuliskan tweet bahwa ulang tahun Michelle Obama akan segera tiba. Baca: Dipanggil ( Halaman 11 ) PRESIDEN AS Barack Obama bersama istrinya, Michelle Obama.(foto: ist) NAYSILA MIRDAD RHOMA Irama. PBSI harus tanggungjawab PBSI harus tanggungjawab Bulutangkis gagal di Olimpiade, para legenda pun angkat bicara Tontowi/Liliyana lengkapi derita, medali perunggu saja tidak dapat Jakarta—Untuk per- tama kalinya, tim bulu- tangkis Indonesia pulang dari ajang Olimpiade tanpa membawa satu pun medali. Kepastian itu ditentukan setelah pasangan ganda campuran Merah-Putih, Tontowi Ahmad/Lilyana Natsir menyerah 21-12 dan 21-12, dari pasangan Den- mark Joachim Fischer/ Christinna pada partai semifinal Olimpiade Lon- don 2012 di Wemble Are- na, Jumat (3/8) sore ke- marin. Dengan hasil itu, usaha Indonesia membawa me- dali perunggu saja tidak mampu. Padahal Tontowi/ Liliyana tadinya diha- rapkan akan menyumbang mendali emas mengingat prestasinya sebagai juara Al Enggland dan nomor satu di ganda campuran. Ini adalah untuk pertama kalinya tim bulutangkis Merah-Putih gagal merebut medali di ajang multievent antarnegara empat tahunan tersebut sejak tahun 1992. Derita ini tentunya lengkap setelah para pebulutangkis terbaik In- donesia kandas dari lawan-lawannya. Untuk itu, Pengurus Besar Persatuan Bulu- tangkis Seluruh Indonesia (PB PBSI) diminta ber- tanggung jawab dan benar-benar melakukan pembenahan pembinaan dan kepengurusan untuk memulihkan prestasi olahraga tepok bulu tanah air. Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemen- pora) juga harus bekerja keras untuk mengem- balikan prestasi bulutang- kis Indonesia. Demikian rangkuman pendapat dari para legenda bulutangkis Indonesia seperti Rudi Hartono, Susi Susanti, dan Haryanto Arbi, Jumat (3/ 8) kemarin, terkait kega- galan bulutangkis mem- pertahankan medali emas pada Olimpiade London 2012. “Pembinaan yang tidak masal, tidak berjen- jang, hanya mengandalkan klub membuat sulitnya regenerasi atlet. LILYANA Natsir dan pasangannya Tontowi Ahmad, menambah derita bulutangkis Indone- sia, setelah medali perunggu yang menjadi harapan terakhir Merah-Putih di cabang olahraga ini, harus hilang setelah kalah dari pasangan Denmark pada partai semifinal Olimpiade London 2012 di Wemble Arena, Jumat (3/8) sore kemarin.(foto: ist) Ikutan berpuasa Jakarta—Artis cantik Naysila Mirdad berbeda keyakinan dengan Jamal Mirdad, ayahnya. Meski non- muslim, karena Naysila beragama Kristen seperti Lidya Kandou, ibunya, terkadang menjalankan puasa, menemani ayahnya. “Papa (Jamal Mirdad) kan, dari dulu suka ajarin kami puasa. Semua anak-anaknya sampai sekarang ikut berpuasa, cuma nggak ada kewajiban ikut papa,” ungkap perempuan yang akrab disapa Nay ini. Jakarta—Pemerintah menargetkan total peng- hematan nasional kon- sumsi Bahan Bakar Mi- nyak (BBM) bersubsidi mencapai 3-4 juta kiloliter (KL). “Jabodetabek saya targetkan 1 juta kl. Dan untuk total Indonesia itu saya targetkan 3-4 juta kl,” kata Menteri Energi Sumber Daya Mineral (ESDM) Jero Wacik yang di kantornya, Jakarta, Jumat (3/8) kemarin. Jero menambahkan, langkah penghematan ini sebagai ajang latihan untuk masyarakat Indonesia dalam menghadapi krisis. “Kita latihan lah, kalau or- ang Indonesia itu krisis kita hemat, tetapi kalau baik ekonominya tetap harus menghemat,” ungkapnya. Jero menjelaskan atas pengehematan tersebut pemerintah tidak akan menambahkan anggaran dengan meningkatkan anggaran APBD. “Teorinya adalah menghemat. Jadi dia memakai 100.000 kl pre- mium itu misalnya angka- nya ditandai dengan X nanti yang dia beli hanya 60.000 kl pertamax jadi ada penghematan,” tegas Jero. Jadi pemerintah daerah ti- dak boleh meminta tam- bahan anggaran trans- portasi karena ini adalah langkah menghemat. BBM Pemerintah menargetkan penghematan 3-4 juta KL Polri menolak serahkan kasus simulator ke KPK Jakarta— Kisruh penanganan dugaan kasus dugaan korupsi pengadaan driving simulator Surat Izin Mengemudi (SIM) terus meruncing. Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dan Badan Reserse dan Kriminal (Ba- reskrim) Mabes Polri sa- ling mengklaim siapa yang berhak menangani kasus ini. Kepala Bareskrim Mabes Polri, Komjen Pol Sutar- man, pun sudah mengakui bahwa pihaknya baru mengusut kasus ini setelah melihat pemberitaan di sebuah majalah nasional 29 April 2012. “Dalam penyelidikan Polri sesuai Sprinlid/55/V/2012/ Tipidkor tanggal 21 Mei 2012 telah memeriksa 33 orang yang dinilai menge- tahui tentang pengadaan simulator peraga SIM ken- daraan roda dua maupun roda empat tersebut,” kata Sutarman, Jumat (3/8) kemarin. Sementara itu, pada 31 Juli 2012, Bares- krim Mabes Polri mening- katkan kasus ini menjadi penyidikan. Polri menetap- kan rekanan Polri berinisial BS dan kawan-kawan sebagai tersangka. SUTARMAN. Walikota Batu kelahiran Manado tersandung Ipal Jakarta—Selama hampir 4 tahun menjabat sebagai Walikota Batu—kawasan wisata yang tersohor di daerah Jawa Timur—, Eddy Rumpoko telah menorehkan tinta-tinta prestasinya dalam kancah dunia politik. Mes- kipun terlahir dari Manado, Sulut, namun peran Rumpo- ko cukup diacungi jempol. Sayang, prestasi tersebut seolah memudar seiring kasus yang menerpanya akhir-akhir ini, yakni terkait ijazah palsu (Ipal). Pasalnya, saat ini Komisi Kepolisian Nasional (Kom- polnas) mendesak Polda Jatim untuk membuka penyi- dikan baru atas kasus pemal- suan ijazah Rumpoko. Ko- misioner Kompolnas Mu- hammad Nasser mengatakan pihaknya telah menemukan tiga novum baru yang menunjukkan indikasi tindak pidana yang tengah terjadi. “Saat ini kita tidak lagi mem- persoalkan tentang Surat Perintah Penghentian Penyi- dikan (SP3) Polda Jatim. Tapi kita minta Polda Jatim menyidik baru kasus ini kare- na ada tiga novum baru,” ujar Nasser. Pertama kata dia, su- rat pernyataan yang dikeluar- kan SMP Taman Siswa Sura- baya tertanggal 12 juli 2012, yang menyatakan bahwa tidak ada siswa atas nama Edy Rum- poko dengan nomor 3116. EDDY Rumpoko. 25 pejabat esalon II akhirnya definitif Baca: Ibukota ( Halaman 3) Baca: Ikutan ( Halaman 11 ) Baca: Walikota ( Halaman 11 ) Baca: Polri ( Halaman 11 ) Baca: Pemerintah ( Halaman 11 ) Baca: PBSI ( Halaman 11 )

04 Agust 2012

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Swara Kita, 04 Agust 2012

Citation preview

Page 1: 04 Agust 2012

SABTU 4 AGUSTUS 2012NOMOR

02049 TAHUN VI

Telp: (0431) 841071,Fax: (0431) 841060

www.swarakita-manado.com

TERBIT 16 HALAMANHarga: Rp.2000,-

Luar Kota + Ongkos Kirim

Lebih dari 83 juta akun tidak sahIndonesia terbanyak salahgunakan akun Facebook

Legalkah akun Facebook anda? Facebook baru-baru ini menyatakan ada lebih dari 83 juta akun tidak sahpada jaringan sosial ini. Indonesia dan Turki disorot dalam laporan investigasi BBC sebagai paling banyakmelakukan penyalahgunaan itu. Di dua negara ini, Facebook mengalami pertumbuhan yang sangat cepat.

Baca: Indonesia( Halaman 11 )

DALAM publikasinyapekan lalu, BBC menyebut-kan, sebanyak 8,7 persen dari955 juta akun aktif diketahuimelanggar peraturan. Salahsatunya adalah akun ganda—akun yang dimiliki olehpengguna yang sebelumnyatelah terdaftar—naik menjadi4,8 persen dari jumlah ke-anggotaan.

Sementara kesalahan kla-

sifikasi tercatat sebesar 2,4persen, termasuk profil pri-badi digunakan untuk bisnisatau hewan peliharaanmereka. Selain itu, 1,5 persendari pengguna digambarkansebagai akun yang “tidakdiinginkan”. Kesalahanklasifikasi adalah “jikapengguna telah menciptakanprofil pribadi untuk bisnis,organisasi, atau organisme

non-manusia, seperti hewanpeliharaan.” Sedangkan akun“tidak diinginkan” termasukmereka yang menggunakannama palsu yang “dimak-sudkan untuk tujuan yangmelanggar persyaratan laya-nan kami, seperti spam.” Per-kiraan tersebut datang saatada kekhawatiran tentangefektivitas pemasaran padasitus jejaring sosial ini.

Platform bisnis Facebookbergantung pada iklanyang ditargetkan.

Data menunjukkan, lebihdari 80 juta pengguna,yang terdiri dari akunduplikasi, spammer, danbinatang peliharaan, bukanmerupakan daya tarik bagipengiklan.

INTERNASIONAL

Dipanggil panwaslu soalSARA, Rhoma mangkir

PANITIA PengawasPemilu (Panwaslu)DKI Jakarta batal me-meriksa raja dangdutRhoma Irama terkaitdengan dugaan pe-langgaran tindak pida-na pemilu. Rhoma te-lah diundang Panwas-lu untuk pemeriksaanJumat (3/8) kemarin,tapi ia tidak datangalias mangkir. “Rho-ma Irama minta peme-riksaan diundur Seninsiang, 6 Juli 2012. Se-karang terlalu mepet

dengan salat Jumat,” kata Ketua Panwaslu DKIJakarta, Ramdansyah.

Menurut dia, alasan pemeriksaan diundur karenajadwal pemeriksaaan bentrok dengan jadwalRhoma yang harus menjadi khatib salat Jumatsiang ini. Untuk mengisi agenda, Panwaslu DKImemanggil tim sukses pasangan kandidat JokoWidodo-Basuki Tjahaja (Jokowi-Ahok) untukmemberi keterangan atas kasus ini. Pasangan inidipojokkan Rhoma dalam ceramah tersebut.Denny Iskandar datang mewakili tim suksespasangan yang akrab disebut Jokowi-Ahok ini.

Panwaslu DKI juga menjadwalkan memangilKetua Dewan Kehormatan Penyelenggara PemiluJimly Asshiddiqie. Pasalnya, nama Jimly dikutipRhoma dalam ceramah minggu lalu. “Rhomasempat menyebut nama Jimly. Ia mengutipperkataannya yang membenarkan mengumbarmasalah SARA,” ujarnya.

Obama diledek penasehatKetua DPR Puerto Rico

Baca: Obama( Halaman 11 )

Ketua Deprovakhirnya kunjungi

Akbar di RutanBaca: Sulut

( Halaman 2)

PILKADA JAKARTA

SEORANG penasehat Ketua Parlemen (DPR)Puerto Rico dituntut untuk mengundurkan diri Ra-bu setelah ia menulis tweet tentang Barack Obama.Dalam akun Twitternya, ia meminta PresidenAmerika Serikat ini membelikan Michelle Obamaes krim banana split dan mengajaknya ke Kenya.

Heidi Wys, nama penasehat ini, mengirim tweetpekan lalu tak lama setelah Obama menuliskantweet bahwa ulang tahun Michelle Obama akansegera tiba.

Baca: Dipanggil( Halaman 11 )

PRESIDEN AS Barack Obama bersama istrinya,Michelle Obama.(foto: ist)

NAYSILA MIRDAD

RHOMA Irama.

PBSI harustanggungjawabPBSI harustanggungjawab

Bulutangkis gagal di Olimpiade,para legenda pun angkat bicara

Tontowi/Liliyana lengkapi derita,medali perunggu saja tidak dapat

Jakarta—Untuk per-tama kalinya, tim bulu-tangkis Indonesia pulangdari ajang Olimpiade tanpamembawa satu pun medali.Kepastian itu ditentukansetelah pasangan gandacampuran Merah-Putih,Tontowi Ahmad/LilyanaNatsir menyerah 21-12 dan21-12, dari pasangan Den-mark Joachim Fischer/

Christinna pada partaisemifinal Olimpiade Lon-don 2012 di Wemble Are-na, Jumat (3/8) sore ke-marin.

Dengan hasil itu, usahaIndonesia membawa me-dali perunggu saja tidakmampu. Padahal Tontowi/Liliyana tadinya diha-rapkan akan menyumbangmendali emas mengingat

prestasinya sebagai juaraAl Enggland dan nomorsatu di ganda campuran. Iniadalah untuk pertamakalinya tim bulutangkisMerah-Putih gagalmerebut medali di ajangmultievent antarnegaraempat tahunan tersebutsejak tahun 1992.

Derita ini tentunyalengkap setelah para

pebulutangkis terbaik In-donesia kandas darilawan-lawannya.

Untuk itu, PengurusBesar Persatuan Bulu-tangkis Seluruh Indonesia(PB PBSI) diminta ber-tanggung jawab danbenar-benar melakukanpembenahan pembinaandan kepengurusan untukmemulihkan prestasi

olahraga tepok bulu tanahair.

Kementerian Pemudadan Olahraga (Kemen-pora) juga harus bekerjakeras untuk mengem-balikan prestasi bulutang-kis Indonesia. Demikianrangkuman pendapat daripara legenda bulutangkisIndonesia seperti RudiHartono, Susi Susanti, dan

Haryanto Arbi, Jumat (3/8) kemarin, terkait kega-galan bulutangkis mem-pertahankan medali emaspada Olimpiade London2012. “Pembinaan yangtidak masal, tidak berjen-jang, hanya mengandalkanklub membuat sulitnyaregenerasi atlet.

LILYANA Natsirdan pasangannyaTontowi Ahmad,

menambah deritabulutangkis Indone-

sia, setelah medaliperunggu yang

menjadi harapanterakhir Merah-Putih

di cabang olahragaini, harus hilang

setelah kalah daripasangan Denmark

pada partai semifinalOlimpiade London

2012 di WembleArena, Jumat (3/8)

sore kemarin.(foto: ist)

Ikutan berpuasaJakarta—Artis cantik

Naysila Mirdad berbedakeyakinan dengan JamalMirdad, ayahnya. Meski non-muslim, karena Naysilaberagama Kristen sepertiLidya Kandou, ibunya,terkadang menjalankan puasa,menemani ayahnya. “Papa

(Jamal Mirdad) kan, dari dulusuka ajarin kami puasa.Semua anak-anaknya sampaisekarang ikut berpuasa, cumanggak ada kewajiban ikutpapa,” ungkap perempuanyang akrab disapa Nay ini.

Jakarta—Pemerintahmenargetkan total peng-hematan nasional kon-sumsi Bahan Bakar Mi-nyak (BBM) bersubsidimencapai 3-4 juta kiloliter(KL). “Jabodetabek sayatargetkan 1 juta kl. Danuntuk total Indonesia itusaya targetkan 3-4 juta kl,”kata Menteri EnergiSumber Daya Mineral(ESDM) Jero Wacik yangdi kantornya, Jakarta, Jumat(3/8) kemarin.

Jero menambahkan,langkah penghematan inisebagai ajang latihan untukmasyarakat Indonesiadalam menghadapi krisis.“Kita latihan lah, kalau or-ang Indonesia itu krisis kitahemat, tetapi kalau baikekonominya tetap harusmenghemat,” ungkapnya.

Jero menjelaskan ataspengehematan tersebutpemerintah tidak akanmenambahkan anggarandengan meningkatkananggaran APBD. “Teorinyaadalah menghemat. Jadi diamemakai 100.000 kl pre-mium itu misalnya angka-nya ditandai dengan X nantiyang dia beli hanya 60.000kl pertamax jadi adapenghematan,” tegas Jero.Jadi pemerintah daerah ti-dak boleh meminta tam-bahan anggaran trans-portasi karena ini adalahlangkah menghemat.

BBM

Pemerintahmenargetkanpenghematan3-4 juta KL

Polri menolak serahkankasus simulator ke KPK

J a k a r t a — K i s r u hpenanganan dugaan kasusdugaan korupsi pengadaandriving simulator Surat IzinMengemudi (SIM) terusmeruncing.

Komisi PemberantasanKorupsi (KPK) dan BadanReserse dan Kriminal (Ba-reskrim) Mabes Polri sa-ling mengklaim siapa yangberhak menangani kasusini.

Kepala Bareskrim MabesPolri, Komjen Pol Sutar-man, pun sudah mengakuibahwa pihaknya barumengusut kasus ini setelahmelihat pemberitaan di

sebuah majalah nasional29 April 2012. “Dalampenyelidikan Polri sesuai

S p r i n l i d / 5 5 / V / 2 0 1 2 /Tipidkor tanggal 21 Mei2012 telah memeriksa 33orang yang dinilai menge-tahui tentang pengadaansimulator peraga SIM ken-daraan roda dua maupunroda empat tersebut,” kataSutarman, Jumat (3/8)kemarin. Sementara itu,pada 31 Juli 2012, Bares-krim Mabes Polri mening-katkan kasus ini menjadipenyidikan. Polri menetap-kan rekanan Polri berinisialBS dan kawan-kawansebagai tersangka.

SUTARMAN.

Walikota Batu kelahiranManado tersandung Ipal

Jakarta—Selama hampir4 tahun menjabat sebagaiWalikota Batu—kawasanwisata yang tersohor didaerah Jawa Timur—, EddyRumpoko telah menorehkantinta-tinta prestasinya dalamkancah dunia politik. Mes-kipun terlahir dari Manado,Sulut, namun peran Rumpo-ko cukup diacungi jempol.Sayang, prestasi tersebutseolah memudar seiringkasus yang menerpanyaakhir-akhir ini, yakni terkaitijazah palsu (Ipal).

Pasalnya, saat ini KomisiKepolisian Nasional (Kom-polnas) mendesak PoldaJatim untuk membuka penyi-

dikan baru atas kasus pemal-suan ijazah Rumpoko. Ko-misioner Kompolnas Mu-hammad Nasser mengatakan

pihaknya telah menemukantiga novum baru yangmenunjukkan indikasi tindakpidana yang tengah terjadi.“Saat ini kita tidak lagi mem-persoalkan tentang SuratPerintah Penghentian Penyi-dikan (SP3) Polda Jatim.Tapi kita minta Polda Jatimmenyidik baru kasus ini kare-na ada tiga novum baru,” ujarNasser. Pertama kata dia, su-rat pernyataan yang dikeluar-kan SMP Taman Siswa Sura-baya tertanggal 12 juli 2012,yang menyatakan bahwa tidakada siswa atas nama Edy Rum-poko dengan nomor 3116.

EDDY Rumpoko.

25 pejabatesalon II

akhirnya definitifBaca: Ibukota( Halaman 3)

Baca: Ikutan( Halaman 11 )

Baca: Walikota( Halaman 11 )

Baca: Polri( Halaman 11 )

Baca: Pemerintah( Halaman 11 )

Baca: PBSI( Halaman 11 )

Page 2: 04 Agust 2012

SABTU4 AGUSTUS 2012

Peringati Hari Hepatitis,pemprov gelar jalan sehat

DALAM rangka memperingati Hari Hepati-tis Sedunia III yang jatuh 28 Juli 2012 lalu,jajaran Pemprov Sulut bersama PT Askesmelaksanakan jalan sehat bersama sertapemeriksaan skiring riwayat kesehatan hepa-titis bagi kelompok resiko tinggi. Kegiatantersebut dilaksanakan Jumat (3/8) kemarindilaksanakan di Kantor Gubernur Sulut. Jalansehat tersebut dilepas Asisten I Drs MMOnibala MSi.

Sebelum melepas peserta jalan sehat, Onibalamenyatakan kesehatan sangat penting danmendasar, dengan berolahraga seperti jalansehat dan senam pagi bisa menjadikan tubuhbugar.

“Dengan bero lahraga , k i t a dapa tmembentuk masyarakat ser t ta generasibangsa yang sehat, kuat, aktif, dinamis dansportif ,” ujarnya. Onibala menyatakan,pe laksanaan keg ia tan te r sebu t jugamerupakan langkah yang tepat dan cerdasda lam mencip takan masyaraka t se r t t aaparatur pemerintah daerah yang sehat,handal dan mampu memberikan kontribusipositif bagi kemajuan bangsa dan daerah.

Dia mengingatkan, hepatitis merupakan satumasalah kesehatan yang penting di Indonesia,dari data menunjukan sekitar 400 juta orangmengidap kronik hepatitis di dunia, 250 ribuorang meninggal setiap tahun.

“Penanganan penakit hepati t is harusdilaksanakan oleh seluruh negara, juga diSulut, untuk itu melalui momentum ini kiranyadapat meningkatkan derajat kesehatran, sertamensosialisasikan bahaya virus hepatitis padamasyarakat, demi terwujudnya Sulut yang lebihbaik dan sehat,” kata Onibala.

Selesai melaksanakan jalan sehat bersama,bertempat di lapangan kantor Gubernur jugadilaksanakan senam jantung sehat, denganinstruktur dari Balai Kesehatan olahragamasyarakat Dinkes Sulut serta pemeriksaanriwayat hepati t is bagi PNS PemprovSulut.(erer)

MOBNAS

Ketua Deprov akhirnyakunjungi Akbar di rutan1 jam lakukan pembicaraantertutup di ruang pertemuan

Manado—Untuk perta-ma kalinya sejak legislatorSulut Akbar DatunsolangSH mendekam di rumahtanahan (rutan) MapolrestaManado terkait kasus nar-koba dua bulan lalu, akhir-nya Jumat (3/8) kemarinKetua Deprov Sulut MeivaSalindeho-Lintang STh,mengunjungi Akbar.

Dari pantauan wartawan,Meiva datang ke Mapolres-ta Manado sekitar Pukul13.45 Wita dengan menum-pangi mobil dinasnya jenisToyota Camry DB 2 denganditemani asisiten pribadi-nya, dan langsung masuk kedalam ruangan. Meivamelakukan pembicaraantertutup bersama Akbar di

ruang pertemuam napi danpengunjung.

Kurang lebih satu jamkemudian, Meiva keluarrutan dan langsung dicegatwartawan, denganpertanyaan terkaitkunjungannya tersebut.“Pertemuan saya dan Akbarhanya untuk membicarakansehubungan dengan jadwal-jadwal kegiatan yang akandilaksanakan di DeprovSulut. Itu saja,” singkatpolitikus Partai Gokar ini.

Saat disentil perihal

Pergantian Antar Waktu(PAW) terhadap Akbarsebagaimana yang marakdikabarkan akhir-akhir ini,Meiva enggan berujar kalauhal itu urusan partai, dalamhal ini PAN dimana Akbarberorganisasi. “Itu bukantugas kami untukmemberikan PAW, tapi itutugas partai,” singkatMeiva, sambil cepat-cepatbergegas menaiki mobildinasnya meninggalkanM a p o l r e s t aManado.(try16/dw) MEIVA Lintang. AKBAR Datunsolang.

REVISI UU PEMDA

Mendagri: Pilgub melalui dewan, mengapa tidak?Jakarta—Usulan pemili-

han gubernur (Pilgub) dikem-balikan melalui dewan kem-bali mencuat ke ruang publik.Usulan itu memiliki rasiona-litas politik dan diyakini bakalmengurangi potensi konflikantarpendukung calongubernur di daerah.Setidaknya biaya ekonomi-politiknya juga berkurang,sebab ada minimalisasikonflik antar pendukung danmencegah kejenuhanmasyarakat dengan

banyaknya Pilkada.Seperti diketahui dalam draf

revisi UU Nomor 32/2004tentang Pemerintahan Daerah(Pemda), pemerintah pusatmengusulkan agar Gubernurdipilih melalui DPRD.Sementara Bupati dan WaliKota tetap dipilih secaralangsung melalui pemungutansuara. Ada tiga alasan yangmenjadi dasar pemerintahmengusulkan pemilihangubernur via DPRD yakni,untuk menekan keletihan

psiko-politik rakyat,mereduksi praktik politikuang dan penghematan danapenyelenggaraan pemilihangubernur.

Seakan gayung bersambut,Sri Sultan HamengkubuwonoX pun melihat, saat inidemokrasi di Indonesia hanyadimaknai dengan pemilihanlangsung tanpa menghiraukankearifan masyarakat sehinggatak lebih sebagai westernisasi.Padahal pemilu langsungbukan segalanya. Sultan

menjelaskan bahwa dalampengisian jabatan Gubernurdan Wakil Gubernur DIYselama ini dilakukan melaluiDPRD yang merupakanrepresentasi dari masyarakat.

Publik harus paham bahwaada dua argumentasi tentangmekanisme pemilu itu yaknipemilihan langsung olehrakyat ataupun pemilihanmelalui perwakilan rakyat diDPRD, tidaklah menyalahiUU ataupun konstitusi.Keduanya sama-sama sah dan

tidak menyalahi UU maupunkonstitusi. Tapi harus diingatbahwa seorang gubernuruntuk dipilih langsung olehrakyat menjadi tidak relevan,karena interaksi yang terjalinantara rakyat dan seoranggubernur juga tidak langsung.

“Oleh karena itu,mekanisme pemilihan yangpaling kompatibel untukditerapkan dalam pemilihangubernur adalah denganmekanisme perwakilan yangdalam hal ini dipilih dalammelalui suara terbanyak olehDPRD Provinsi yangbersangkutan,” ujar MendagriGamawan Fauzi. Bila RUUPilkada oleh DPRD disetujui,maka proses pemilihangubernur bakal berubah. “Bilasekarang dipilih langsung, kedepannya, seandainyadisetujui gubernur akandipilih oleh DPRD. Gitu ajakok repot,” ujar Gamawanmeminjam frase mendiangGus Dur.(inlc)

Tondano—Pemberitaantentang penggunaankendaraan dinas oleh paraKepala SKPD dilakukansecara tidak proposional,ternyata mendapat tanggapankritis dari personil DewanMinahasa. Apa pasal?Menurut Wakil Ketua DekabMinahasa Denny RompasSE MBA, bahwa sangattidak dimungkinkan jika ken-daraan dinas dipergunakanuntuk aktivitas yang bukankedinasan. “Kalau dipergu-nakan untuk kelancarankeperluan pribadi itu sangatdimaklumi, tetapi kalaudipakai sebagai kendaraanoperasional untuk meng-angkat Cengkih, itu jelas ti-dak proposional dan mema-lukan sekali,” ujar Tombengkepada Swara Kita Kamis (2/8) belum lama ini.

Hal senada juga dikatakanJemmy Tuuk, Personil ang-gota Dekab Minahasa dariFraksi Partai Demokratmengatakan bahwa memangjika ada kendaraan dinasyang sudah sering diperguna-kan sebagai sarana penun-jang diluar jam kedinasanmaka ini sangat tidak efektif.“Efisiensi harus dapat kitaperhatikan dari berbagai segi.Bagusnya kalau ke depanperlu ada evaluasi danpengecekan kembali seluruhasset kendaraan dinas yangsudah disebar kepada peng-gunanya. Terkadang juga adayang salah memperguna-kannya atau hanya sekedarpakai tanpa memperhatikankeberlanjutan kendaraantersebut,” ujarnya.

Mengenai kendaraan dinasyang dipakai untuk kepenti-ngan pribadi, rupanya tidakmendapat respons serius dariBupati. Menurutnya, adalahhal yang lumrah ketikakendaraan dinas yang dipakaipara kepala SKPD untukkeperluannya, asalkan tidakuntuk dipergunakan aktifitaspartai, bisnis lainnya. “Kalaukebetulan angkat cengkih itutidak masalah, mungkinmemang dalam keadaanterdesak harus begitu. Yangsalah adalah ketikakendaraan dinas dipakaiuntuk kepentingan politkseperti kampanye, ataudibisniskan atau disewakan,”jelas Runtu .(erka)

Dewan mintaditertibkan

Page 3: 04 Agust 2012

KAMPUNGRON

Saat ini segala jenis usaha kecil yang ada di Kota Manado telah menjamur seiring dengankepadatan penduduk serta bersaing agar supaya bisa mendapatkan keuntungan lebih dalam

mencukupi akan kebutuhan hidup.

Buka puasa bersamadi kantor kelurahan

KELURAHAN PAAL 2KECAMATAN TIKALA

Nurhadianto pedagang soto ayam kelilingGanti usaha demi perekonomian keluarga

SABTU4 AGUSTUS 2012

NOMOR02049 TAHUN VI

TERBIT 16 HALAMAN Harga: Rp.2000,-Luar Kota + Ongkos Kirim

JAGARON

PEMERINTAH Kelurahan Paal II KecamatanTikala, Kamis (2/8) lalu, menggelar buka puasabersama dengan melibatkan 6 jamaah masjid yangada di wilayah tersebut. Ke 6 Jamaah itu yaknidari Masjid Al-Mutaqim, Al-Fatah, Jabal Rahma,Al-Qadri, dan Sabilal Muhtadin. Sambilmenunggu jam berbuka puasa, kegiatan yangberlangsung khusuk itu diawali dengan ibadahsingkat dari pengurus masjid yang datang.

Selang beberapa menit kemudian jam buka puasapun tiba dan seluruh jamaah yang hadir besertaaparat di kelurahan setempat bersama tokoh dariagama Nasrani, diundang pemerintah setempatuntuk hadir dalam acara tersebut guna bersama-sama menikmati makanan yang telah disediakanoleh pemerintah setempat dengan penuh rasakebersamaan. “Kegiatan ini adalah momen yangsangat berarti bagi pihak Kelurahan Paal II sebabbisa dihadiri oleh 6 jamaah masjid. Ini tentunya,dengan adanya buka bersama, tali silahturahmibaik antara ke 6 masjid ini maupun pihakpemerintah kelurahan akan semakin terjalin,” kataLurah Paal Dua, Olga S Kaeng.

LINGK. II RANOTANA WERUKECAMATAN WANEA

NURHADIANTO selalu taba dalam menjalanipekerjaan baru ini.(foto:ronald/sk)

Proyek PNPM harus dirawatDI setiap kelurahan

di kota Manado,tentunya sudahmendapatkan pro-gram PNPM Mandiri.Salah satunya adalahdi lingkungan 2Kelurahan RanotanaWeru dimana pro-gram tersebut sudahterealisasi denganbaik dan benar.

Adanya bantuan PNPM berupa pembangunanjalan setapak, sangat diharapkan agar masyarakatbisa menjaganya. “Jadi saya menghimbau kepadaseluruh masyarakat agar supaya kita harusmenjaga dan merawat sarana yang sudah ditunjangdalam program PNPM Mandiri. Kalau kita tidakmerawat, maka bantuan dari program itu akan sia-sia atau mubasir karena pemakaiannya tidak akanberlangsung lama hingga anak cucu kita,” ujarPala, Erni Rantung.

DENGAN menjamurnyapara pengusaha kecil ini,membuat mereka haruspintar-pintar mencari pe-luang usaha baru. AdalahNurhadianto warga asalLamongan yang telah me-

netap di kota Bumi NyiurMelambai ini sejak tahun1980.

Sejak dirinya hijrah daridaerah asalnya, pria 4 anakini telah beberapa kaliberganti usaha agar supaya

ia bisa mendapatkan ke-untungan dimana cukupuntuk membiayai keluarga-nya. Ditemui Swara Kitadi Kelurahan Istiqlal Ma-nado, pria berkulit hitamini tengah sibuk meracik

pesanan hidangan sotoayamnya kepada beberapapembeli yang memilihmakanan tersebut diantarlangsung ke mobil mereka.

KEBERSIHAN

GUNA menjaga kebersihan di sepanjang jalanBoulevard, Jumat (3/8) kemarin, oleh pemerintahKelurahan Wenang Utara Kecamatan Wenangtelah menempatkan 24 tong sampah. Kegiatanyang dilaksanakan bertepatan dengan kegiatanJumpa Berlian ini, mengambil tempat di depanIT Center dan bundaran Zero Point hinggakawasan Pelabuhan Manado.

24 tong sampah untukjalan Boulevard

Baca: 24 tong( Halaman 4 )

Baca: Proyek( Halaman 4 )

Baca: Ganti( Halaman 4 )

Baca: Buka( Halaman 4 )

KEBERADAAN tong sampah ini akan sangatmembantu pejalan kaki.(foto:bobby/sk)

ERNI Rantung.

PENGAMBILAN sumpah pejabat esalon 2 Pemkot Manado yang dilakukan Walikota Manado, GS Vicky Lumentut, kemarin.(foto: bobby/sk)

25 pejabat esalon IIakhirnya definitifGSVL: Selaraskan komitmenWalikota dan Wakil Walikota

Manado—Setelah pe-nantian yang cukup lama,akhirnya 25 pejabat esalonII Pemkot Manado yangsebelumnya berstatusPelaksana Tugas (Plt), kinimenyandang status de-vinitif. Walikota Manado,GS Vicky Lumentut ketikamengantongi rekomendasiGubernur Sulut, tanpa

lama-lama langsung meng-gelar pelantikan pejabattersebut, melalui KeputusanWalikota Manado Nomor821.2/BKD/SK/12/2012tanggal 2 Agustus 2012,Jumat (3/8) kemarin diruang Serba Guna PemkotManado.

Didampingi Wakil Wali-kota Manado, Harley

Mangindaan SE MSM danSekkot Manado, Ir HeafreySendoh, Walikota pilihanwarga masyarakat Manadomenegaskan, bahwa pelak-sanaan pelantikan pejabatstruktural merupakan suatukebutuhan yang sangatmendesak guna meman-tapkan dan meningkatkankapasitas kelembagaanPemkot Manado dalammenjalankan tugas-tugasp e m e r i n t a h a n ,pembangunan danpelayanan kepada

masyarakat.“Kita patut bersyukur,

Pemkot hari ini (kemarin,red) telah memiliki pejabateselon II yang definitif, danini tentunya berdasarkanrekomendasi Pak Gubernur.

MUTASI JABATAN

Pekan depan,giliran esalon

III dan IVM a n a d o — U s a i

pelantikan pejabat esalonII dilingkup Pemkot Ma-nado, Jumat (3/8) kemarin,Walikota Manado, GSVicky Lumentut menegas-kan, kalau pekan depangiliran esalon III dan IV

yang akan dirolling. “Pe-kan depan kita akan lanjut-kan untuk roling esalon ti-ga dan empat,” terangGSVL sapaan akrab Wa-likota kepada wartawan.

PENCANANGAN BULAN VITAMIN A

Ai: Balita harus jadi perhatian khususManado—Wakil Wali-

kota Manado, Harley Ma-ngindaan SE MSM, me-nyatakan kekurangan vita-min A pada bayi dan balitamerupakan masalah kese-hatan yang harus mendapatperhatian khusus dari se-luruh stakeholders kesehat-an kota Manado. Salahsatunya adalah melaluisuplementasi kapsul vitaminA guna meningkatkan dayatahan tubuh terhadap pe-nyakit. Hal itu ditegaskan Aisapaan akrab Mangindaandalam kegiatan PencananganBulan Distribusi Kapsul Vi-tamin A dan Posyandu Cerdaskota Manado, Jumat (3/8) ke-marin, di Pasar Segar Paal II. WAKIL Walikota Manado, Harley Mangindaan terjun

langsung memberikan vitamin A kepada salah satu anakbalita pada pencanangan kegiatan vitamin A.(foto:ist)

SAFARI RAMADHAN

GSVL-Ai datangi Masjid Al FalahManado—Safari Rama-

dhan Pemkot Manado yangdipimpin Walikota Ma-nado, GS Vicky Lumentut(GSVL) dan Wakil Wali-kota, Harley MangindaanSE MSM (Ai), dan SKPD,Jumat (3/8) kemarin,bersama umat Muslim diMasjid Al-Falah, kelurahanTeling Atas lingkungan I.

Pada kesempatan itu, baikWalikota dan WakilWalikota diberikankesempatan imam Masjid,Hidayat Pontoh untukmemberikan sambutan.“Tutup mata dan telingadari 5 hal yang dapatmembatalkan puasa, yaitu,berbohong, bergunjing(carlota), memfitnah,melakukan sumpah palsu,dan memandang dengannafsu,” terang GSVL.

Sementara Ai, dalamsambutannya mengatakan,bahwa bulan puasa adalahbulan penyucian diri.“Puasa ini hendaknya dapat

membuat umat yangmenjalaninya dapatmelakukan introspeksi diri,sehingga dapatmenjalankan ibadah puasasampai selesai,” jelasnya.

Lanjut Ai, pelaksanaanibadah puasa kiranyamembuat umat Muslim

dapat memberikan warnadalam kehidupan TorangSamua Basudara. Turuthadir kepala kantorKementerian agama, CamatWanea, BKSAUA, KepalaSKPD dan jamaah MasjidAl-Falah kelurahan TelingAtas Lingkungan I.(teem)

WALIKOTA Manado GS Vicky Lumentut dalam safariRamadhan di Mesjid Masjid Al-Falah, kelurahan Teling Ataslingkungan I.(foto:ist)

Baca: Ai( Halaman 4 )

Baca: 25 pejabat( Halaman 4 )

Baca: Pekan( Halaman 4 )

Page 4: 04 Agust 2012

SABTU4 AGUSTUS 2012

24 tong ... dari Halaman 3

Proyek ... dari Halaman 3

Ganti ... dari Halaman 3

Buka ... dari Halaman 3

Ai ... dari Halaman 3Lurah Wenang Utara, Deddy Nale SIPmengatakan, ke 24 tong sampah ini akan sangatmembantu pejalan kaki dalam membuang sampah.“Ini juga sangat baik untuk meminalisir jumlahsampah yang dibuang oleh pejalan kaki ke jalandimana itu sangat melanggar program pemerintah,”katanya.

Penempatan tong-tong sampah ini, turut diawasioleh Camat Wenang, Danny Kumayas SSos.“Mengingat tong sampah ini hanya berupa wadahplastik berupa ember, jadi diharapkan kepadaseluruh warga dan para pejalan kaki untuk dapatmenjaganya sehingga dapat dipakai dalam kurunwaktu yang lama. Dan khususnya juga kepadakepala lingkungan di wilayah setempat untuk dapatmengontrol tong sampah ini pada setiap pagi danmalam hari,” papar Kumayas.(try19)

Untuk itu, dirinya pun mengharapkan kerjasamadengan tokoh-tokoh agama dan masyarakat dilingkungannya untuk mengingatkan kepadamasyarakat akan adanya fasilitas sarana infrasrukturitu. “Dalam waktu dekat ini juga ada programlainnya yakni dari Palang Merah Indonesia (PMI)yang akan melakukan kegiatan di lingkungan initerkait dengan masalah kesehatan. Untuk itu, sayamengharapkan agar kebersihan lingkungan sekitarkita arus tetap terjaga,” tambahnya.(try19)

Tak lupa juga dalam sambutannya, dirinyamenyampaikan permohonan maaf kalau selama initidak bisa menghadiri seluruh kegiatan suka danduka. Sebab, sebagai lurah, dirinya padat dengankesibukan dalam menangani urusankepemerintahan di wilayah Paal II. “Saya jugamengingatkan kepada umat yang hadir untuk tetapmenjalani bulan suci ini dengan hati bersih danlingkungan yang bersih,” terangnya.

Dengan penuh rasa terima kasih atas kehadirandari seluruh jamaah yang hadir, pemerintahKelurahan Paal II sempat memberikan bingkisankepada seluruh jamaah yang diwakili oleh beberapaUstat. Dari serangkaian acara itu, Kelurahan PaalDua mewakili Walikota dan Wakil WalikotaManado mengucapkan selamat menunaikan ibadahpuasa dan selamat menyambut hari raya IdulFitri.(try16)

Saat ditanyai seputar usahanya tersebut iamenuturkan, dari tahun 1980, dimana barupertama kali ia menginjakan kaki di Manado.“Ternyata usaha ini cocok, setelah sebelumnyasaya pernah menjalani usaha sebagai penjualmainan anak-anak, manisan, pedagang baksoserta menjadi pedagang asongan,” katanya.

Profesi tersebut dirasa cocok untuk dilakoni,pasalnya modal yang keluar untuk membelibahan-bahannya tidak terlalu merogoh kocek,sehingga keuntungannya pun semakin meningkatdengan pendapatan saat ini dalam sehari bisamencapai Rp100 ribu.

Namun namanya pedagang kecil, terkadangpendapatan mulai dirasa cukup ada sajahambatan yang dilalui. Sebab gerobak yangdipakainya untuk berjualan pernah diambil PolisiPamong Praja (Pol-PP) sehingga memaksadirinya untuk membuat gerobak baru.

Tapi dengan hambatan itu ia mampu kembalimembangkitkan semangat serta kerja kerasnya,sehingga kebutuhan dari istri dan ke 4 anaknyabisa tercukupi. Bahkan kedua anaknya bisamenyelesaikan pendidikan di bangku SekolahTeknik Mesin (STM).(try16)

Didampingi SekkotManado, Ir Haerfey Sendohdan Kadis Kesehatan, drRobby Mottoh serta LurahPaal Dua, Olga Kaeng Ssos,Wakil Walikotamenegaskan, saat iniPemkot Manado melaluiinstasi terkait DinasKesehatan bersama-samamelalui kegiatan posyandusehat terus melakukanperhatian khusus bagi anakdan balita agar asupan vita-min A bisa diberikan sesuai

dengan aturan kesehatan.“Harapan pemerintah,

dengan Pencanangan BulanVitamin A kota Manadobisa meningkatkan motivasistakeholders kesehatan danmasyarakat Manado, untuktercapainya kondisi seluruhbayi usia 6-11 bulan sertabalita usia 12-59 bulanmendapat Vitamin A,”terang laki-laki pasung ini,di hadapan ratusan balitayang memadati Posyanducerdas.

Mottoh mengakui, padaanak usia balita akibatkekurangan Vitamin A(KVA), anak mudah terkenapenyakit infeksi sepertidiare, radang paru-paru,peneumonia, dan bisaberakhir pada kematian.

“Akibat lain yang seriusdari KVA adalah buta senjadan manifestasi lain darixeroftalmia yaitu kerusakankornea (keratomalasia) dank e b u t a a n , ”bebernya.(teem)

25 PEJABAT DEVINITIF PEMKOT MANADONAMA JABATAN

1. Julises Oehlers SH Kadis Kebersihan dan Pertamanan2. Drs Didi Salendu MSi Sekwan Dekot Manado3. Drs Denny Mandagi MSi Staf Ahli Bid. Kemasyarakatan dan SDM4. Obrien Frangky Mewengkang SIP Assiten Pemerintahan dan Kesra5. Drs Johny Leo Sondakh Kadis Pemuda dan Olahraga6. Drs Frans Semuel Koagouw MM Kasat Pol PP7. Drs Ferry Tumewan Kadis Damkar8. Bismark Lumentut SE Kadis Pendapatan9. Drs Harke Tulenan Msi Kepala BP2T10. Drs Rum Usulu Kadis Sosial11. Frans Mawitjere SH Kaban PMPK12. Drs Helmy Bachdar Assiten Perekonomian dan Pembangunan13. Esther Lumingkewas SE Kaban P2KP14. Drs Panosor Pardede BAC Kadis Koperasi dan UMKM15. Ir Amos Kenda MSi Kadis Tata Kota16. Dante Tombeg MPd Kadis Pendidikan17. Drs Spener Tahulending Staf Ahli Bidang Hukum dan Politik18. Boy Naray ST Kadis Perikanan dan Kelautan19. Maxmilian Tatahede SSos Kaban Penanggulangan Bencana20. Dra Henny Giroth Assisten Administrasi Umum21. Hendrik Warokka SPd DEA Staf Ahli Bidang Pembangunan22. Ventje Pontoh SH Kadis Kependudukan dan Capil23. Drs Jootje Tampi MM Kaban Kesbang24. dr Robby Mottoh Kadis Kesehatan25. Atto Bulo SH MM Kadis Tenaga Kerja

Untuk itu saya sangatberharap bagi pejabat yangsudah dilantik buktikanbahwa kepemimpinan sau-dara akan dapat memajukanorganisasi yang saudarapimpin,” harap GSVL.

Namun disatu sisi, GSVL

menegaskan, agar pejabatPemkot Manado wajibbekerja profesional, disip-lin, ketulusan dan keiklasandalam pengabdian. “Sayaminta buktikan itu, dantentunya harus selaraskandengan komitmen Walikota

dan Wakil Walikota da-lam membawa perubah-an kinerja organisasiPemkot Manado,” tegasGSVL sembari menam-bahkan, tidak ada lagikeraguan melaksanakankreatifitas dan tupokdi diunit kerja.

Karena, lanjutWalikota, statussekarang bukan lagi Pltsehingga kinerja harusterus ditingkatkanapalagi dalam melayanimasyarakat. “Tugaspertama saat ini, kitasedang melayanipemeriksanaan BPK RI,saya berharap siapkandokumen yangdiperlukan lembagaresmi audit negara kita.Kedua, kita akan hadapi

pembahasan APBDperubahan dan dilanjutkandengan APBD tahunanggaran 2013. Saya tuntuttugas dan ketrampilandalam memenets lingkupkerja,” tandas lelakisimpatik ini.(teem)

25 ... dari Halaman 3

banyak posisi yang masihkosong yang tentunyawajib diisi untuk lebihmengefektifkan rodapemerintah yang ujungnyadalam melayanimasyarakat sesuai harapanWalikota dan WakilWalikota. “Kalau dihitungtotalnya ada ratusan,karena masih banyak posisijabatan yang kosongterlebih di kelurahan.Khusus di esalon tiga,sedikitnya ada 15 pegawaiyang pensiun dan pindah,sementara esalon 4a ada20-an yang akan mengisijabatan, sedangkan esalon

4b sekitar 60-an. Tunggusaja waktunya,” beberTinangon.

Disatu sisi, Tinangonmenambahkan, pada akhirAgustus akan dilakukanpemerataan guru. “Minggukedua, berkas sudah masukdi BKD untuk buatkan SKWalikota. Artinya realisasipemerataan penempatanguru bisa dilakukan padaakhir Agustus ini. Akan adapergeseran seperti guru dankepsek yang telah bekerjatiga tahun di kepulauanakan ditarik, dan mengisikekosongan guru dikepulauan akan tempatkan

guru dari sekolah di darat.Ini bukan hukuman, karena

TTP bagi guru dikepulauan justru sampai

150 persen,” tandasTinangon.(teem)

Kepada BKD Manado,Drs Hans Tinangon yangdikonfirmasi pun takmenepis, kalau memangsesuai dengan rencanaakan ada roling pejabatPemkot Manado di esalontiga dan empat. “Tapi kitatentunya menunggupetunjuk pak Walikota.Kapan pun kami siap,”terang Tinangon usaipelantikan esalon IIkemarin.

Disentil jumlah pejabatmulai dari esalon 3 danempat yang akan diroling,Tinangon mengatakan, adaratusan karena masih

Pekan ... dari Halaman 3

PBB terganjal fasilitas dan SDMPansus minta sosialisasi kemasyarakat harus dilakukan

Manado—Pembahasanperdana terkait Perda PajakBumi Bangunan (PBB) di-gelar pansus dan mitra terkaitpada Jumat (3/8) kemarin.Dihadapan Keasistenan III,Dinas Pendapatan KotaManado, Bagian Hukum danbeberapa lurah dan camat,pansus mempertanyakan soalfaktor-faktor pendukungpelaksanaan penarikan PBB.“Faktor pendukung semisalfasilitas dan sumber dayamanusia (SDM) untukmemungut PBB sudah harusdipersiapkan. Sebab daridaerah yang kami konsulta-sikan dan pelajari soal pe-nerapan PBB, masih terken-dala dengan hal itu. Danuntuk Kota Manado sendirikami lihat kedua hal itu yaknifasilitas dan SDM masihbelum dipenuhi,” ujar KetuaPansus PBB, Hesky NaraySIP. Disamping itu, soalkesiapan dari masyarakatuntuk penerapan pemba-

yaran PBB juga harus diso-sialisasikan secara matang.Pasalnya, dengan sistemyang baru pembayaran PBB,ditakutkan akan terjadipersoalan. “Kesiapan danpengetahuan warga jugaperlu disosialisaikan secaradini dan maksimal. Meng-ingat jika nantinya perda inisudah ditetapkan kami ta-kutkan penerapannya di la-pangan tidak akan mak-simal,” tegasnya.

Sementara itu, dari KepalaDinas Pendapatan KotaManado, Bismark Lumentutmenegaskan saat ini pi-haknya sudah memper-siapkan segala hal teknisuntuk mendukung pelaksana-an dari perda tersebut. “SDMsudah berangkat untukmengikuti studi di Jakarta.Untuk saat ini sudah ada 10orang. Sedangkan untukfasilitas pendukung,sementara dipersiapkan,”katanya.(dede)

MENGAIS rejeki lewat sampah yang ada di TPA Sumompo, telah dilakukan oleh yang berdiam disekitar lokasipembuangan sampah itu untuk ditukar dengan lembaran rupiah.(foto:bobby/sk)

Page 5: 04 Agust 2012

Keterangan para saksikuatkan dakwaan JPU

SABTU4 AGUSTUS 2012

Manado—Agenda men-dengarkan keterangansaksi-saksi, masih bergulirdi Pengadilan Tipikor padaPengadilan Negeri (PN)Manado, untuk dugaanTindak Pidana Korupsi(Tipikor) Anggaran Pen-dapatan dan Belanja Dae-rah (APBD) Kota Tomo-hon Tahun Anggaran2006, 2007 dan 2008.

Seperti pada persida-ngan Jumat (3/8) kemarin,Jaksa Penuntut Umum(JPU) Pingkan GerunganSH dkk, menghadirkanempat orang saksi yangsemuanya merupakanpejabat di lingkup PemkotTomohon, untuk bersaksiatas terdakwa FAS aliasSambow dan YL aliasLamba.

Para saksi ini di antara-nya, Carley Ruru SE, man-tan bendahara pengelua-ran di PPKAD Tomohon,Fentje Goni, mantan Ke-pala Dinas (Kadis) Pendidi-kan juga pernah menjabatsebagai Pelaksana Tugas(Plt) Sekretaris Daerah(Sekda) Tomohon, Ir Ha-rold Lolowang, kini menja-bat Kadis PPKAD, danDrs Agus Paat, mantan In-spektorat Kota Tomohon,juga pernah menjabat Ke-pala Bagian (Kabag) Keua-ngan Pemkot Tomohon.

Di hadapan MajelisHakim Armindo PardedeSH MH dkk, Carley Ruru

SE yang dihadirkan per-tama mengungkapkan,kalau dirinya memangakrab dengan terdakwaSambow, dan sering me-lihat Sambow membuat cekyang tidak sesuai meka-nisme atau tanpa doku-men. Ditambahkan Ruru,cek yang sering dibuatoleh Sambow ini dalamjumlah yang besar. Saksijuga sebagai bendaharayang menyusun anggaranperjalanan dinas Walikotamengatakan, kalau Wali-kota tidak pernah memintauang lebih dari yang di-anggarkan.

Mendengar keterangansaksi, Sambow langsungmembantahnya dan me-ngaku tidak pernah mem-buat cek tanpa prosedur,bahkan sampai mencairkandana melalui cek tersebut.“Pak Sambow, tadi sayasudah disumpah. Jujur sa-ja Pak, saya sering melihatbapak buat cek dan me-nyuruh orang lain mencair-kan di bank,” ungkap Ruru‘menangkis’ pembelaanSambow.

Sementara saksi FentjeGoni, mengatakan kalausewaktu menjabat KadisPendidikan, dirinya seringdiundang dalam rapatyang dipimpin oleh mantanSekot, Jhon Mambu jugadihadiri oleh kedua terdak-wa. Dalam rapat tersebut,saksi diperintah untuk

membuat Surat Pertang-gungjawaban (SPJ) fiktif.

“Walau diperintahkan,saya tidak mau membuatSPJ tersebut. Uangnyakan tidak ada,” ujar Goni,seraya menambahkankalau dirinya juga tidakpernah mendengar ataudiperintahkan secaralangsung oleh Walikotauntuk membuat SPJ fiktif.

Mendengar keterangansaksi ini, sempat terjadiperdebatan antara Lambadan Goni, tentang rapatyang dibuat sejak 2008silam.

“Saya bicara apa adanya.Jangan paksa saya untukmengikuti sesuai denganpendapat anda,” ujar Goni,menanggapi bantahanLamba yang mengakutidak menyuruh membuatSPJ fiktif itu.

Dalam keterangan saksilainnya yaitu, Ir HaroldLolowang, yang saat inimenggantikan posisi Lam-ba di Pemkot Tomohon,diungkapkan kalau padatahun 2008 hingga 2009dirinya menjabat sebagaiInspektorat Kota Tomo-hon.

Saksi juga pernah me-laporkan kepada Walikotakalau sudah terjadi pena-rikan tunai sebesar Rp53miliar.

“Walikota sempat kaget,dan memerintahkan sayauntuk menghubungi Ed-

ward Paath mencari jalankeluar permasalahan ini,”ucap saksi, seraya me-nambahkan kalau pencai-ran yang dilakukan keduaterdakwa tidak sesuaimekanisme yang sebenar-nya.

Senada dengan Goni,Drs Agus Paat, mantanInspektorat Kota Tomo-hon, juga pernah menjabatKepala Bagian (Kabag)Keuangan, juga pernahdiundang dalam rapatyang dipimpin oleh Mam-bu serta kedua terdakwa.Menurut saksi, kedua ter-dakwa telah membuatrincian pengeluaran untukdi buat SPJ, namun danatersebut tidak pernahditerima saksi.

Ditambahkan Paat,dirinya tidak pernahdiperintahkan atau men-dengar secara langsungWalikota memerintahkanmembuat SPJ fiktif.

Sementara uang yangtidak bisa dipertanggung-jawabkan adalah sebesarRp32 miliar.

Setelah menggelar si-dang sekitar lima jam lama-nya, akhirnya Ketua Maje-lis Hakim, Armindo Parde-de SH MH, menunda per-sidangan tersebut dan akandilanjutkan pada pekan de-pan, masih dengan agendamendengarkan keteranganpara saksi.(try18)

Polda Sulut giatkanoperasi rutin

JAM beroperasi tempat hiburan malam dan sejumlahcafé di daerah ini, rupanya terus menjadi perhatian seriussejumlah pihak terkait. Bahkan aparat Kepolisian ber-sama Pemerintah, harus melakukan langkah penindakanberupa operasi di malam hari. Pasalnya, dalammenghormati umat muslim yang menjalankan puasa,tempat hiburan dan café harus ditutup lebih awal sesuaidengan himbauan Pemerintah.

Hanya saja, himbauan yang diberikan itu, disinyalirmasih banyak tempat hiburan malam yang ‘kumabal’beroperasi diluar batasan waktu yang ditentukan.Sehingga, masalah ini diperhatikan dengan intensitasoperasi. Terkait hal ini, Kapolda Sulut Brigjen Pol DrsDicky D Atotoy mengatakan, pihaknya akan terus mera-zia tempat hiburan malam yang buka dan apabila adayang melanggar ketentuan, tentu ada tindakan tegasdari pemerintah yang mengeluarkan aturan saat bulanpuasa. “Kami akan melakukan operasi sampai pelak-sanaan lebaran selesai, ini untuk memberkan kenyama-nan kepada warga yang menjalankan,” ujar Kapolda,Jumat (3/8) kemarin.

Jenderal berbintang satu itu menambahkan, kewena-ngan untuk menutup tempat hiburan malam adalah pihakterkait. Warga pun agar tidak mengambil tindakan me-nutup, karena hal itu kewenangan aparat yang berwajib.

“Kami himbau juga kepada warga jangan bertindaksendiri, karena sudah ada pihak berkompeten yangberkewajiban menutup tempat hiburan malam yangbuka dibulan puasa ini,” jelas Kapolda.

Seperti diketahui, pekan lalu Polda Sulut berhasil men-jaring puluhan warga tanpa identitas di sejumlah tempathiburan. Dan terbukti, dari operasi gabugan tersebutada tempat hiburan yang buka dan melanggar aturan.

Bahkan dari pantauan wartawan, sampai saat ini masihbanyak tempat hiburan malam dan café, beroperasi hing-ga pukul 03.00 Wita. Padahal sesuai aturan dan himbau-an yang ada, Café atau tempat karaoke ditutup lebihawal jam 00.00 Wita, sedangkan Pub harus ditutup pukul01.00 Wita.(erel)

Pelaku penggelapan I-Padterekam kamera CCTV

DUGAAN kasus penggelapan I-Pad Samsung Gal-axy Tab 10.1 yang dilaporkan oleh pengawas toko hand-phone Signal Cell di pusat pembelanjaan IT Center,Maris Bunggaran, kepada pihak Kepolisian, rupanyasempat terekam kamera CCTV. Dari gambar yang adadalam CCTV tersebut, diduga pelakunya adalah seorangoknum Pegawai Negeri Sipil (PNS) di salah satu dinasdi Propinsi Sulut. Penggelapan tersebut berawal daripelaku yang ingin menukarkan I-Pad jenis SamsungGalaxy Tab tipe 27.0 miliknya dengan I-Pad SamsungGalaxy tipe 10.1 milik toko Signal Cell. Saat inginmenukarkannya pelaku sempat adu mulut dengan salahsatu pelayan di toko tersebut dengan alasan dirinyatidak mau dilayani oleh pelayan itu.

Setelah dituruti, pelaku mengeluarkan I-Pad miliknyadari tas ransel berwarna hitam lengkap dengan dus I-Pad. Saat dikeluarkan, dari pihak toko juga langsungmenyambutnya dengan memperlihatkan I-Pad yangingin ditukarnya kepada pelaku dan sempat terjadipenawaran sehingga dari pihak toko harus melihatdaftar harga dari I-Pad milik pelaku dan para pelayantoko mulai disibukan lagi dengan melayani para pembelilainnya. Saat itulah secara diam-diam I-Pad dari pemiliktoko yang ingin ditukarkan pelaku dimasukan ke dalamtas ranselnya, dan langsung bergegas pergi meninggal-kan TKP. Berselang beberapa jam kemudaian barulahpara pelayan dan pengawas toko menyadari kalau I-Pad mereka telah raib dibawa oleh pelaku. Dan didugapelaku adalah PNS di salah satu dinas di Propinsi Sulut,karena pada bulan lalu, pelaku sempat menukarkan HP-nya bermerek Nokia Lumia tipe 610 dengan data didalam HP tersebut milik pelaku dinyatakan kalau si pelakuadalah PNS, karena pada salah satu foto yang ada,pelaku sempat berpose dengan seragam dari dinas tadi.

Saat dikonfirmasi, Kapolresta Manado, Kombes PolAmran Ampulembang melalui Kasubag Humas, AKPDeesy Hamang, membenarkan adanya laporan tersebut.Namun menurut Hamang, pihaknya belum mendapatlaporan atau bukti akurat dari pihak toko kalau si pelakuadalah oknum PNS di salah satu dinas di Sulut.(try16)

Parkir Xenia di Faked Unsrat,tape Berhandus raib

LELAKI Maurits Berhandus (54), warga yangberdomisili di Kelurahan Batu Kota, Lingkungan IV,Kecamatan Malalayang, Manado, terpaksa harusmelaporkan kejadian yang dialaminya ke Kantor Polisi.Pasalnya, sejumlah barang yang berada di dalam mobilmiliknya, harus raib saat di parkir dihalaman. Akibatnya,korban mengalami kerugian sekitar Rp10 juta.

Dari informasi yang didapat menyebutkan, kejadianini terjadi Jumat (3/8) kemarin, sekitar pukul 14.30 Wita.Kronologisnya, korban yang diketahui bekerja sebagaiPegawai Negeri Sipil (PNS) disalah satu KantorPemerintah di Manado ini, memarkir mobil jenis Xenia,di halaman parkir Fakultas Kedoteran Unsrat. Korbankemudian keluar dari mobilnya, dengan kondisi terkunci.

Sialnya saat hendak masuk ke dalam mobil, didapatipintu mobil sudah dalam keadaan terbuka. Sontak sajahal ini membuat korban terkejut. Mirisnya lagi, korbanmelihat tape yang terpasang di mobilnya, sudah raib.Korban masih saja melakukan upaya, untuk mencaritahu pelakunya, namun tak membuahkan hasil. Merasadirugikan, korban memutuskan melaporkannnya keaparat yang berwajib.

Kapolsek Urban Malalayang, Kompol Andrian Syah,melalui Kanit Reskrim Iptu Ruddy Raranta, ketikadikonfirmasi wartawan, membenarkan adanyalaporan tersebut.

“Laporan itu masih kami kembangkan dan telu-suri,” singkat Raranta.(erel)

FH UNSRAT KEMBALI RICUH

Satu calon Mabaditerjam tikaman

Manado— M a l a n gdialami lelaki YermiaTamburian (18), wargayang berdomisili di Kelu-rahan Kleak, KecamatanMalalayang, Manado.Pasalnya, Yermia menjadikorban penikaman yangdilakukan sejumlah pela-ku yang masih dikejarPolisi. Dengan kondisimandi darah, korbanterpaksa harus dilarikanke RS Prof Kandou, ka-rena mengalami luka tu-sukan benda tajam di ba-gian belakang leher hing-ga punggung. Beruntungnyawa korban masih ter-selamatkan, karena se-jumlah pelaku langsungmelarikan diri.

Dari informasi, peristiwaberdarah ini terjadi di ru-ang kuliah Fakultas Hu-kum (FH) Unsrat, Jumat(3/8) kemarin, sekitar pu-kul 16.00 Wita. Berawalketika korban sedang ber-sama saudaranya, FandyTamburian serta tiga re-kannya, menemui rekanmereka di salah satu rua-ngan. Disini, korban ber-sama dengan para pelakudilaporkan terlibat pestaminuman keras (miras)jenis Captikus yang di-campur dengan minumanM-150. Salah satu pelakuyang dikenal sejumlahsaksi berinisial E, berbin-cang dengan korban. Ru-panya pertemuan itu, pe-laku sudah merencanakanniat jahat karena telah di-pengaruhi miras.

Dari pengakuan Fandy,saat itu dirinya keluar dariruangan untuk menjem-put temannya dengan se-peda motor. Namun ketikakeluar ruangan, dia berpa-pasan dengan sejumlahpelaku yang telah memba-wa botol yang dipecah-kan. Botol itu sudah dipe-cahkan di dalam WC. Sa-tu diantara mereka sudahmelepaskan kaosnya. Ke-tika hendak menaiki mo-

tor, ia mendengar kericuhandari ruangan tadi. Dia punmengurungkan niatnyamenjemput teman dan kem-bali ke ruangan tersebut.

Dia kaget karena korbansudah mandi darah dengankondisi dibopong sejumlahrekan. Ternyata ada luka ba-cokan yang diduga meng-gunakan pecahan botol di-bagian belakang leher danpunggung. Dibagian pung-gung nampak luka menga-nga dengan panjang sekitar20 cm. Selanjutnya korbandibawa lari ke RSUP ProfKandow.

Dari kejadian ini pun men-jadi pembelajaran bagi se-jumlah kalangan, agar tetapwaspada dengan aksi keke-rasan saat ini. Apalagi, dariperistiwa tersebut, terjadi dilokasi tempat dimana paramahasiswa menimba ilmu diperguruan tinggi. Hal initentunya, semakin menco-reng dunia pendidikan. Apa-lagi sebelum kejadian, dika-barkan jika calon mahasiswabaru akan menjalani prosesPra Ospek. Padahal, kegia-tan tersebut telah dilarangpihak Rektorat karena se-ring berujung pada aksikekerasan.

“Ini jadi tanda awas. Kare-na kejadian terjadi di Kam-pus. Ini harus diperhatikandan jangan dibiarkan. Apa-lagi sebelum kejadian, kata-nya akan dilakukan pra os-pek. Itu kan sudah tidak bisadilakukan lagi, karena su-dah ada larangan,” ungkapsalaj seorang sumber, yangenggan namanya dikoran-kan. Kapolsek Urban Kom-pol Andrian Syah, melaluiKanit Reskrim Iptu RuddyRaranta, ketika dikonfirmasimembenarkan kejadiantersebut. “Pelaku sudahdikantongi dan masihdiburu. Kejadian ini harusmenjadi perhatian dan ja-ngan dibiarkan pihak Fa-kultas. Pengamanannya ha-rus lebih efektif lagi,” terangRaranta.(erel)

PUB & CAFE KUMABAL

Ruru, Goni, Lolowang dan Paat sebutkedua terdakwa APBD Tomohon seringmembuat cek yang tak sesuai mekanisme

PENCEMARAN NAMA BAIK

Polda Sulut masih mendalamilaporan anggota Dekot Manado

M a n a d o — L a p o r a ndugaan pencemaran namabaik dan perbuatan tidakmenyenangkan, yang di-layangkan anggota DekotManado Ir Conny Rumon-dor, dengan terlapornyasesama legislator BP aliasBenny, mulai diseriusipihak Polda Sulut. Bahkanlaporan yang dibuat, Kamis(2/8), di Sentra PelayananKepolisian Terpadu (SPKT)Polda, sementara dilakukanpengembangan. Bahkan,sejumlah bukti dan ke-terangan sedang diambilpihak penyidik, untukmelanjutkan ke prosesselanjutnya.

Dari informasi yangdidapat di Mapolda Sulutmenyebutkan, sejumlahnama dimasukan pelapor

sebagai saksi yang me-nyaksikan dugaan pence-maran nama baik yangdiduga dilakukan terlapor.

Bahkan dikabarkan,beberapa saksi yang di-ajukan pelapor yakni MorBastian dan James Karinda,yang diketahui wakil ketuaDekot Manado.

Bahkan Sejumlah anggo-ta yang turut hadir dalamrapat khusus diruangansekretaris dewan Manado,pun tak luput untuk diaju-kan saksi dari pelapor.“Masih dilakukan penda-laman soal laporan itu,”ungkap sumber, di Mapol-da Sulut.

Sementara itu terkait halini, Kapolda Sulut BrigjenPol Drs Dicky D Atotoy,melalui Kabid Humas

AKBP Denny Adare STh,ketika dikonfirmasi se-jumlah wartawan, mem-benarkan laporan telahditerima Polda Sulut, dansedang didalami untukpengembangan. MenurutAdare, pihaknya akanmelakukan proses sesuaidengan ketentuan hukum,serta mengawali denganketerangan saksi sebagaibukti untuk diproses lebihlanjut.

“Laporannya sedangdipelajari, pasti pe-nyelidikan dulu denganpengumpulan data buktidan keterangan saksi.Nantinya, bukti dan kete-rangan yang diambil pe-nyidik, akan menjadi dasaruntuk diproses,” tegasAdare.(erel)

������������������ ��������

������������������������������������

�������������� ������������ �������������������������������������������� �����

������������������� ��������������

!��"#����"���$��%��&!����'������

��#�����$��()�������

���������������

��� ��������

�������������������

���������������

�����������

������������

���������

TERDAKWA FAS alias Sambow dan YL alias Lamba, saat persidangan dugaan korupsi APBD Kota Tomohontahun 2006, 2007 dan 2008, di Pengadilan Tipikor pada Pengadilan Negeri Manado.(foto: dok/sk)

Page 6: 04 Agust 2012

TIFF

SABTU4 AGUSTUS 2012

ASPIRASI

IVEN INTERNASIONAL

Turut disemarakkanKONI Tomohon

KOMITE Olahraga Nasional Indonesia (KONI)Kota Tomohon pada Senin (6/8) pekan depan akanmenggelar agenda rapat kerja yang diikuti paraPengurus Cabang (Pengcab) olahraga terkaitpembahasan keikutsertaan mereka dalam ajangTomohon International Flower Festival (TIFF)mendatang.

Ketua Harian KONI Tomohon Prof DRKawilarang W Masengi didampingi Wakil KetuaJosis Ngantung dan Wakil Sekretaris John Paransiini menegaskan, KONI nantinya akan berpartisipasidalam rangkaian kegiatan seperti parade kendaraanbunga hias (Tomohon of Flower), pameran danpawai pembangunan.

“Setiap pengcab nantinya akan mengirimkanutusannya guna menyemarakkan kegiatan eventinternasional ini,” ujar Masengi.

Lanjut Masengi menambahkan, pada pelaksanaanpameran KONI juga akan menonjolkan prestasi-prestasi cabang olahraga seperti piala, medali danpiagam yang pernah diraih dan ditorehkan atlet-atletKota Tomohon dan tak lupa pula KONI akanmenggelar berbagai kegiatan sesuai cabang-cabangolahraga yang ada.

“Pada stand pameran nantinya kita akan membuatbeberapa pertandingan olahraga, sepertipertandingan simulasi catur yang pemenangnya akandiberikan sejumlah hadiah,” papar Masengi serayamenambahkan keikutsertaan KONI Tomohon dalamkegiatan TIFF difasilitas langsung oleh Ketua KONITomohon Vonny J Pangemanan.(gebe)

Minahasa hampir tiap tahundidapati proyek bermasalahMantik: Efisiensi pengawasan menurun

Tondano—Pelaksanaanpembangunan di Minahasamemang mendapat penga-wasan ketat. Akan tetapi,hampir setiap tahun ada sajaproyek yang dipersoalkanlantaran tidak sesuai denganbestek, ataupun tidakmemiliki perencanaan yangbaik sehingga tahap akhirkurang memuaskan.

Dari beberapa faktorpenyebab kegagalan dalampelaporan pembangunan, itudikarenakan minimnyapengawasan. Jika ada

efisiensi pengawasan baikdari pihak pemerintah dikelurahan sampai kepadamasyarakatnya, makapembangunan yang ada tidakakan dipersoalkan.

Personil Dekab Minahasa,Joyke Mantik kepada SwaraKita Jumat (3/8) kemarinmengatakan bahwa denganadanya hasil turun lapangan(turlap) anggota dekabMinahasa di beberapa daerahdi Minahasa, ternyata adasaja pembangunan yangsalah. Ini lebih disebabkan

system pengawasan baikdaripada pemerintah dikecamatan maupun SKPDyang menjalankan pemba-ngunan tersebut bersumberdari dana APBD, tidak jalan.“Ini memang sangat feno-menal sekali karena memangsetiap tahun tetap ada sajaketika dewan Turlap, hasilpelaporan ternyata merekaada yang dipersoalkan. Mulaidari besteklah hinggapenggunaan bahan bangunanyang dinilai tidak sesuaidengan petunjuk pelaksa-

naan. Ini yang memang harusdisorot,” ujar Mantik.

Lebih lanjut dikatakannyajika nilai efisiensipengawasan itu benar ada,maka ini akan sangatmemberikan sebuah nilaipositif dalam pengembanganyang maju dan modern.Sayangnya jika ini tidakdijabarkan dan dipahamidengan baik maka ini akanmemberikan sebuahpengajaran yang tidak dapatdipertanggungjawabkan.“Tetap harus adapengawasan yang sifatnyaberkesinambungan. Jika adaperusahaan yang bermasalah,

itu bisa dilaporkan, danpemerintah bisa memberikansanksi berupa TGR,” ujarnyaseraya menyebutkan bahwahasil tersebut seringdidapatinya ketika merekamelakukan turlap hasilproyek yang dilaksanakan.

Bupati Minahasa DrsStevanus Vreeke Runtu saatdimintai tanggapanmengatakan bahwa semuaproyek yang dikelola atasdana baik itu APBDMInahasa maupun Provinsiatau Pusat, itu harusdikerjakan dengan penuhtanggung jawab. “Jangansampai ini memberikan

sebuah sesuatu yang tidakmemberikan nilai kepadapembangunan.

Proyek yang diberikan ituadalah proyek dengan penuhkepercayaan agar supayapembangunan lebihmeningkat,” ujar Bupati ituseraya mengatakan tetap adahukuman bagi kontraktoryang tidak menjalankantugas mereka dengan baik.Selain diberikan peringatandan harus diganti rugi,kontraktor tersebut untuknama perusahaannya akandicoret dan tidak akandiikutkan pada proses tendermendatang.(erka)

PENDIDIKAN

181 praja IPDN “dikembalikan”Tondano—Sebanyak 181

praja Institut PemerintahDalam Negeri (IPDN) yangkurang lebih 10 harimelakukan tugas prakteklapangan di sejumlahkecamatan di Minahasa,akhirnya pada Jumat (3/8)kemarin, dikembalikan kekampus mereka.

Dalam acara pelepasantersebut, dilaksanakan dikantor Bupati Minahasa dandipimpin oleh BupatiMinahasa Drs StevanusVreeke Runtu. “Pemerintahsangat berterima kasihkepada perhatian IPDN

untuk menjadikan Kabu-paten Minahasa sebagaisalah satu daerah untukdilaksanakan prakteklapangan sebagai siswaIPDN,” ujar Runtu.

Ada hal yang menarik yangdisampaikan Bupati Runtupada waktu itu, menurut or-ang nomor satu di Minahasaitu bahwa penerapan systempemerintahan di Minahasasudah dapat dilihat dan bisadiaplikasikan. Akan tetapi,bukan berarti tidakdiakomodir dalam setiapkajian yang dilakukan, akantetapi memang harus dikaji

sebagai acuan dalampengembangan ilmupemerintahan yang ada.“Ilmu pengetahuan untukpemerintahan itu sangat baikdalam penerapannya. Untukitu diharapkan ada beberapahasil kajian yang bisadianalisa dan dijadikansebuah pegangan demi kariersebagai praja IPDN, masadepan Negara ini ada ditangan kalian,” ujar Runtu.

Hadir dalam acara tersebut,Direktur Utama IPDNKampus Sulut, Dra RoosyeKalangi MSi mengatakanbahwa dengan diterimanya

181 IPDN ini untuk bersosia-lisasi dan mendampingipemerintah Minahasa,setidaknya ada hal-hal yangpositif untuk dijadikan kajiandan dapat dipergunakansebagai ilmu di hari tua. “Kitasangat berterima kasihkepada Pemkab Minahasaatas sambutan kepada kami,semoga dengan adanyabimbingan, arahan danpengetahuan yang diberikan,para siswa bisa mengapli-kasikannya kelak ketikamereka akan menjadi pe-mimpin di bidang peme-rintahan,” ujarnya.(erka)

GUNUNG BERAPILokon muntahkan abu vulkanik hingga ketinggian 1.300 meter

Tomohon—Jumat (3/8)kemarin sekitar pukul 12.32Wita, kembali GunungLokon menghembuskan abuvulkanik hingga ketinggi1.300 meter. Hembusan abuvulkanik tanpa gempa inisempat menarik perhatianwarga Tomohon. “GunungLokon memangmemuntahkan abu vulkanikhingga ketinggian 1.250hingga 1.300 meter, namuntidak terjadi letusan,” ujar

Kepala Pos PemantauanGunung Lokon danMahawu, Farid Bina kepadawartawan, kemarin.

Dia menjelaskan, letusandan hembusan itu berbeda.Jika terjadi letusan setiapGunung itu akan ada gempa,baik gempa dalam maupungempa dangkal. Sedangkanhembusan kemarin hanyaada tremor karena statusgunung yang masih aktif.“Abu yang dimuntahkan

tidak berbahaya, karenaketika abu vulkanik keluar,angin bertiup dari selatan keutara, dan karena tidakterlalu tinggi maka abunyahanya turun disekitar kakigunung. Sedangkan untukperkembangan dari GunungLokon tetap diawasi terus,”jelasnya.

Bina juga menambahkan,untuk status Gunung Lokonmasih tetap siaga, sedangkanindikasi akan terjadi letusan

tidak bisa dipastikan, karenaharus melihat aktivitas darigunung itu sendiri apabilaada peningkatan atau tidak.“Sampai saat ini memangbelum ada peningkatanaktifitas yang signifikan.Jika ada peningkatan, tetapakan kami informasikanbaik kepemerintah daerahmaupun ke Pusat Vulkano-logi dan Mitigasi BencanaGunung (PVMBG) pusat,”katanya.(gebe)

NAMPAK Gunung Lokon yang mengeluarkan abu vulkanik, namun tidak disertai dengan gempa.(foto:glen/sk)

1.300 personilsiap amankan TIFFTomohon—Kapolres To-

mohon, AKBP Marlin TawasSH MH mengatakan, dalampelaksanaan Tomohon Inter-nasional Flower Festival(TIFF) pada tanggal 8-12 A-gustus mendatang, maka da-lam menjaga keamanan akanditurunkan sekitar 1.300personil. Dimana semuapersonil ini melibatkan unsurkepolisian, TNI, Dishub,BPBD dan Linmas. Hal itudikatakan Tawas usai upacaragladi resik di Eks Rindam,Jumat (3/8) kemarin.

Personil yang akan meng-amankan pelaksanaan TIFFterdiri dari personil Kodim danKoramil 45 personil, PolresTomohon 185 personil, PolisiPamong Praja 190 per-sonil,Badan PenanggulanganBencana Daerah (BPBD) 29personil, Badan Narkotika Kota5 personil serta para Linmas danpetugas Dinas PerhubunganKota Tomohon. “Kita akan siapmengawasi dan akan focuspada keamanan demi kelanca-ran kegiatan ini,” ujar Tawas.

Sementara itu, Dandim 1302Minahasa, Letkol Inf TheoKawatu membenarkan jikaTNI AD siap membantu dalamhal pengamanan, denganmenyiagakan perso-nilnya

guna mendukung danmenyukseskan pelaksanaanTIFF ini. “Ini merupakan ivenyang bertaraf international. Jadisemua komponen harusmendukung, apalagi sebagaiaparat kita harus turun meng-amankan,” tandas Kawatu.

Ditambahkannya, selainmenyiagakan personil berse-ragam, pihaknya juga me-nyiagakan personil dalam pe-ngamanan tertutup atau intel.“Jika seluruhnya anggota TNIAD menggunakan seragam,maka akan terlihat seperti tidakaman dan seperti adapeperangan. Kami mendu-kung sepenuhnya pelaksana-ankegiatan ini,” tambahnya.

Dia juga menjelaskan, inimerupakan kebanggaan ter-sendiri bagi Kota Tomohon,karena tidak semua kabupa-ten/kota yang ada di Indonesiamendapatkan kesempatanmenyelenggarakan ivenbertaraf international seperti ini.“Dengan dilaksanakan TIFF,maka dengan sedirinya KotaTomohon akan lebih dikenaldimana-mana, baik ditingkatnasional maupun international,serta membawa ba-nyakmanfaat bagi masyarakat danPemerintah Kota (Pemkot)Tomohon,” katanya.(gebe)

Pasar modernbelum maksimal

PENGEMBANGAN pasar tradisional yangsudah dibalut dengan konsep modern, ternyatabelum dapat dioptimalkan oleh Pemkab Minahasamelalui Dinas Pasar dan Kebersihan Minahasa.Apa pasal? Jika dipertengahan Juli mendatangada pengakuan dari Bupati Minahasa DrsStevanus Vreeke Runtu agar pasar modern iniharus diefektihkan pada 1 Agustus, ternyata masihada lapak dan ruangan yang tidak dipakai. Pelaksaja, kondisi ini mendapat perhatian dari sejumlahpihak termasuk para pedagang yang mengakutidak sempat mendapatkan bagian lapak. Sutantomisalnya, pria asal Lembang Jawa Timur yangsudah 4 tahun lalu berjualan rempah-rempah dipasar Atas Tondano, mengaku bahwa kalauternyata masih ada space ataupun ruang untukpedagang berjualan, kenapa tidak difungsikansaat ini.

“Menurut pengelola pasar, itu sudah penuh danterisi oleh semua pedagang. Tapi ternyata pasaryang ada saat ini di kawasan pasar modern iniada ruang yang kosong. Ketika ditanya ke pihakpasar ternyata itu belum dapat digunakan namunketika ingin digunakan justru dijawab bahwaspace itu tidak untuk disewakan,” keluh pedagangrempah-rempah ini kepada Swara Kita Jumat (3/8) kemarin.

Akibat tidak maksimalnya pengelolaan danpemanfaatan pasar ini, akhirnya menjelangLebaran ini banyak pedagang yang tumpah ruahmemenuhi di jalan-jalan masuk sampaimenggunakanm ruangan yang sempit. “Terpaksakita berjualan di pinggir jalan dan ini memangtidak kondusif, yakni kurang nyaman,” ujarnya.

Sementara itu, menurut Kadis pasar MinahasaDrs J Languyu mengatakan bahwa memangpelaksanaan pasar tersebut sudah harus dilakukan.Terkait dengan mereka yang belum memilikikesempatan, itu tidak usah kecewa. “Tak perlukecewa karna tidak mendapatkan tempat, pastiaka nada meskipun harus menunggu di tahunberikutnya. Halaman pasar nantinya akandipergunakan dengan baik dan professional,” ujarLanguyu.(erka)

Page 7: 04 Agust 2012

SABTU4 AGUSTUS 2012

Minut siap jadikan ubikayu jadi energi etanol

MEMENUHI ketersedian energi alternatiflewat pemanfaatan sumber daya alam, pemerintahMinut kedepan berencana mengembangkansingkong mas (ubi kayu,red) menjadi Etanol.Mengingat, pengembangan jenis tanaman ubikayu di Minut cukup potensial.

“Beberapa daerah di Indonesia sudah mulaimemanfaatkan tanaman ini, salah satunya daerahBogor. Dan rencananya, Minut juga akanmelakukan hal yang sama,” tutur Wakil BupatiMinut Yulisa Baramuli SH yang turun langsungmelihat pengembangan ubi kayu menjadi energiEtanol, yang dikelola daerah Bogor beberapawaktu lalu.

Ditambahkan Baramuli, selain menjadicadangan energi, pengembangan ubi kayu jugaberdampak pada peningkatan kesejahteraanmasyarakat Minut khususnya para petani.

“Bisa dibayangkan, hasilnya sangatmenjanjikan. Dimana, untuk 10 kilogram ubi kayujika diolah dengan maksimal dapat menghasilkan6 liter Etanol. Namun, semua itu harus didukungdengan ketersedian tekhnologi,” tandas Baramuli.

Rencana ini dipastikan tidak mengganggu prosesswasembada pangan dan beras yang tengahdijalankan pemerintah melalui kelompok tani.“Jika ini berhasil, saya berharap petani bisamenjalankannya secara bersama, demi kemajuandaerah,” tutup Baramuli.(eres)

Kepsek SDN 1 Ratahan diduga‘mainkan’ sejumlah dana

SEJUMLAH dana sekolah, antara lain danaBantuan Operasional Siswa (BOS) dan uangKomite Sekolah, diduga dimainkan(disalahgunakan) oleh oknum Kepala Sekolah(Kepsek) SDN 1 Ratahan.

Hal ini dikeluhkan sebagian orangtua murid,karena penggunaanya tidak dapatdipertanggungjawabkan oknum kepsek. “UangKomite sekolah tidak tahu digunakan untuk apa,”ujar salah satu orang tua murid, yang tidak inginnamanya dikorankan.

Lebih lanjut, menurut informasi oknum kepsekbersikap semena-mena memberhentikan guruhonorer tanpa alasan, serta belum membayar upahmereka. Menanggapi hal ini, Kepsek SD Negeri1 Ratahan Meity Rolangon yang dijumpai diruang kantornya, menyatakan bahwa laporan or-ang tua siswa tersebut tidak beralasan. “Untukguru honorer, upahnya sudah di bayarkan untuk3 bulan, Juli hingga September.Dan soal danaBOS tidak pernah digunakan untuk kepentinganlain apalagi kepentingan pribadi,” terangRolangon.

Sementara itu soal, laporan orang tua murid yangmenyatakan bahwa pihak sekolah atas perintahkepsek untuk membayar uang komite sebesar Rp12 ribu, oleh setiap murid pada awal bulannya,dan penggunaannya tidak ada pertanggung-jawaban kepada orang tua murid, bahkanlaporannya di buat kepsek sendiri bukan ketuakomite sekolah, dibantah oleh Rolangon. “Per-tanggungjawaban penggunaannya akan dila-porkan dahulu kepada ketua komite baru selan-jutnya akan diserahkan,” tandasnya.(try19/esel)

HUT RI

PEMBAHASAN AGENDA KERJA

Dekab minta pers sosialisasikanprogram ke masyarakat Minsel

BOY Tumiwa. BEN Watung.

Amurang—Ketua DekabMinsel Boy Tumiwa Bsc SHdidampingi Sekertaris DekabMinsel Drs Ben Watung,personil komisi I DonaldToloh SE, dan JefersonRuntuwene SH bersamadengan pers yang ada diMinsel melakukan perte-muan yang intinya memba-

has agenda kerja Dekab Min-sel yang minta disosialisa-sikan ke masyarakat.

Ketua Dekab Minsel BoyTumiwa Bsc SH memintaagar pers yang menjadi mitrakerja dari para wakil rakyatdapat membantu mengsosia-lisasikan agenda kerja sertaprogram-program Dekab

Minsel kedepan kepadamasyarakat. “Pers merupa-kan mitra kerja, bahkan tanpapers masyarakat tidak tahuapa yang dilakukan olehwakil rakyat, sehinggakedepan dapat meng-sosialisasikannya, baikkritikan maupun pencitraan,”tukas Tumiwa.

Sementara itu, SekertarisDekab Minsel Drs BenWatung juga berharap agarsetiap kegiatan yang dilaku-kan Dekab Minsel dapat di-sosialisasikan kepadamasyarakat, karena pers jugamenjadi salah satu motordalam pembangunan. “Sika-lakan saja mengkritik wakil

rakyat ataupun sekertariatDekab Minsel, itu tidakmengapa karena kritikan

adalah bagian dari pencitraanjuga,” jelas Watung.(SE-MADTORIAL/esem)

RSU Rakyatkekurangantenaga dokterRatulangi: Kami butuh 20 orang tenaga medis

Ratahan—Rumah SakitUmum (RSU) Ratatotok-Buyat (Rakyat) ternyatakekurangan tenaga dokter.Pasalnya, saat ini hanya ada 5Dokter umum, sementarauntuk dokter spesialis hanyaada 2 orang masing-masingdokter bedah dan dokterkiebidanan dan kandungan.

Hal ini diungkapkan Dr Va-

lly Ratulangi, yang menu-rutnya sudah dilakukan pen-gusulan ke BKD Provinsi un-tuk dapat menambahakan te-naga dokter. “Kami sudahmengusulkan ke BKD untukmenambahkan tenaga dokter,guna melengkapi beberapa bi-dang yang belum ada tenagadokter,” ungkap Ratulangi,”kepada Swara Kita beberapa

waktu lalu.Ditambahkannya, saat ini

pihaknya telah mengusulkanuntuk menambahkan sekitar20 orang tenaga medis di ru-mah sakit ini, agar pelayananlebih maksimal. “Memangmasih banyak membutuhkantenaga medis, agar pelayanandapat maksimal,” pung-kasnya.(try19/esel)

PEMERINTAHAN

Wantimpres pantau Pemkab MinutAirmadidi—Jumat (3/8)

kemarin, Pemkab Minutkedatangan lima orang TimDewan PertimbanganPresiden (Wantimpres).

Kedatangan Wantimprestersebut, bermaksud untukmelakukan pemotretanpantauan penyelenggaranpemerintahan, sertameminta pengalaman dan

masukan mengenaipengangkatan pejabatstruktural, kepangkatansekkab, eselon II, termasukregulasi bidangkepegawaian dan prosespengadaan barang jasa.

Bupati Minut Drs SompieSingal MBA, mengatakanpihaknya menyambutpositif kunjungan tersebut

dan memberikan apreseasipada tim Wantimpres.“Kunjungan ini tentunyaakan memberikan faedahyang baik bagi Minut,karena tim bisa melihatlangsung kegiatanbirokrasi pemerintahan diMinut,” tutur Singal..

Menurut DR HyronimusRowa MSi, ketua tim

rombongan, kedatanganmereka di Minut untukmelihat secara langsungpemerintahan yangberjalan di Minut. “Banyakinformasi yang kamidapatkan disini(Minut,red), dan ini akankita sampaikan kepemerintah pusat,” jelasHyronimus.(eres)

PAW ANGGOTA DEKAB MINSEL

Nama Sondakh dan Saroinsongdibahas DPD PDIP Sulut

Amurang—Pergantianantar waktu (PAW) angootaDekab Minsel Alm DjondryPongoh yang meninggaldalam tugas semakin dise-riusi. Buktinya, setelah pem-bahasan di tingkat DPCPDIP Minsel, saat ini dua

nama yang diusulkan untukmenggantikan Pongoh yakniMaximilian Sondakh danVanda Saroinsong, Sabtu 4Agustus 2012 (hari ini, red)dibahas oleh DPD PDIPProvinsi Sulut.

Hal tersebut diungkapkan

oleh sekertaris DPD PDIPSulut Frangky Wongkar SH.Dikatakan Wongkar,pihaknya baru akanmembahas masalah PAWalm bapak Djondry Pongohsebagai anggota DekabMinsel. “Hari Sabtu nanti

akan dibahas di DPD,”singkat Wongkar.

Sementara itu, Ketua DPCPDIP Minsel RommyPondaah SH MH yang ikutdimintai keteranganmengatakan, pihaknya telahmenyodorkan dua namayang diusulkan ke DPDPDIP Sulut. “Dua namasudah kami usulkan dan yangberwenang mengusulkanyakni DPD dan DPP PDIP,”tukas Pondaag.(esem)

DAK

SD dan SMP kecipratan Rp20 MRatahan—Dana Alokasi

Khusus (DAK) tahun 2012sebesar Rp20 milliar akandialokasikan untuk SD danSMP yang ada di KabupatenMitra. Dimana untuk SDsekitar Rp18 miliar lebih, danuntuk SMP dialokasikananggaran sebesar Rp2 M.

Hal ini untuk peningkatanmutu sarana prasaranapendidikan sebesar 80%,yang terdiri 90 penerima de-ngan 209 jumlah ruangan re-hab berat di sejumlah SD diMitra. Dan peningkatan mutupendidikan 20%, dengan 90jumlah sekolah penerima.

Lebih lanjut, untuk SMP pe-ningkatan sarana prasaranapendidikan sebesar 80%,terdiri dari 13 sekolah peneri-ma, dan peningkatan mutupendidikan sebesar 20% , yangterdiri dari 8 sekolah penerimaalat Laboratorium IPA.

Hal ini diungkapkan Bupati

Mitra Telly Tjanggulung, di-mana besaran dana yang adasaat ini, akan menujang mutupendidikan di Mitra. “Selainitu, program peningkatan pen-didikan akan terwujud. Danuntuk sekolah penerima, di-harapkan dapat memanfaat-kan akan bantuan ini, karenaini merupakan dana yang di-peruntukan programpendidikan,” ujarnya.(try19/esel)

200 peserta ramaikangerak jalan se-MinutA i r m a d i d i —

Menyambut HUTProklamasi kemerdekaanIndonesia, Pemkab Minutmenggelar lomba gerakjalan yang diikuti berbagaielemen yang ada diKabupaten Minut.

Lomba gerak jalan yangdilaksanakan, Jumat (3/8)mengambil star dariperempatan Matungkas-Sukur, dan finish di KantorCamat Dimembe.

Koordinator lomba IrRonny Siwi, saat ditemuimengatakan, kegiatanlomba gerak jalan selainmeramaikan HUTkemerdekaan, jugamemupuk rasa persatuanseluruh warga Minut.

“Semua instansi ikutdalam lomba ini, mulai daritingkatan Sekolah Dasar(SD), Sekolah MenengahPertama (SMP), SekolahMengah Atas (SMA) danmasyarakat umum,” tuturSiwi

Dari jumlah yangdiperkirakan 190 peserta

yang ikut, ternyata diluardugaan. Sekitar 200peserta turut ikutmeramaikan lombatersebut.

“Disini dapa dilihat,persatuan yang ditunjukanmasyarakat Minut. Tentukita sebagai panitia lombagembira, dengan suksesnyapenyambutan HUTkemerdekaan ini,” terangSiwi, sembarimengucapkan terimakasihpada semua intansi yangterlibat, dalam pelaksanaanlomba yang berlangsungaman.(eres)

RONNY Siwi.

DENGAN ketersediaan tenaga medis yang lengkap, pelayanan kepada masyarakatakan lebih maksimal.(foto: google)

Page 8: 04 Agust 2012

SMAN 2 Bitung, berbenahdengan biaya stakeholder

INI mungkin bisa jadi pelajaran bagi semuapemangku pendidikan di Kota Bitung. Upayapembangunan tak harus dilakukan oleh orangtua murid lewat tagihan yang bertopengpungutan komite sekolah.

Hal itu diungkapkan oleh kepala SMA Negeri2 Bitung Julius Ondang SPd MSi.

Dia mencontohkan pembangunan pintumasuk sekolah dan jalan paving stone kelapangan basket sekolah tersebut yangdibangun dari pendekatan sekolah kepadapihak luar sekolah.

“Seperti Pavingstone ini disumbangkan olehKetua Dekot Bitung Santi Luntungan STsementara untuk tiang masuk disumbang dariberbagai pihak,” jelasnya.

Upaya ini dilakukan oleh Ondang karenadirinya melihat jika ada pembangunan ruangkelas atau ada pertemuan orang tua, aksesmasuk ke sekolah ini hanyalah satu pintu.“Tidak minta-minta jika ada kebakaran makahanya satu pintu keluar, namun kalau sudahbegini tidak ada ketakutan lagi,” jelasnya.

Diapun menjelaskan jika nantinya maksudlain dari pembuatan pintu masuk ini supayajika ada pertemuan maka jalan yang adadidepan sekolahnya tidak akan macet lagisebab sudah ada tempat parkir di dalamsekolah.(wepe/mm)

Komitmen pejabat eselonII dan III dipertanyakan

KOMITMEN pemerintahan Drs HironimusR Makagansa MSi dan Jabes E Gaghana untukterus memajukan daerah, nampaknya mulaitidak dihiraukan bahkan disepelekan olehpejabat yang ada di eselon II dan III.

Buktinya dalam pelaksanaan rapat bersamaterkait dengan persiapan menghadapi pialaAdipura tahun 2013 mendatang, di ruangserbaguna Kantor Bupati (Jumat (3/8) kemarinsebagian besar pimpinan SKPD serta KepalaBagian justru hanya memerintahkan sejumlahstafnya untuk menghadiri rapat yang dipimpinoleh Sekretaris Kabupaten Ir Willy Kumentastersebut.

Hal ini dengan sendirinya membuatKumentas harus melakukan pengecekan satupersatu kehadiran pimpinan SKPD dan Kabagserta kepala lembaga lainnya dalam rapattersebut.

“Dari pengecekan yang dilakukan banyakpimpinan SKPD dan Kepala Bagian dilingkungan Sekretarist Daerah justrru hanyamengutus stafnya saja mengikuti pelaksanaanrapat ini. Olehnya sebelum saya lanjutkansemua utusan yang mewakili pimpinan merekasegera menghubungi kepala SKPD dan Bagianuntuk segera hadir dalam rapat ini,” jelasKumentas.

Kumentas juga sangat menyesalkan masihadanya pola lama yang terus diterapkansejumlah pejabat dalam berbagai aktifitassebagai Negara.

“Komitmen yang digaungkan oleh pimpinandaerah haruslah kita amankan dan buktikanmelalui kerja nyata. Kalau pejabat yang adasekarang ini justru memiliki sikap tidak pro-fessional terhadap tanggungjawab yangdiembannya maka apapun yang menajadikeinginan pimpinan daerah t idak akanterlaksana. Olehnya saya mengingatkanpenilaian terhadap pejabat akan terusdilakukan.

Kalu memang t idak mampu makakonsekuensinya harus diterimah yangbersnagkutan bila aturan akan ditegakkan,”jelasnya kembali.(esde/mm)

SABTU4 AGUSTUS 2012

RPJM DESA

Sangihe-Filipina salingrebut lahan tangkapNelayan asal Manganitu dilempari batu

Tahuna—Keberadaannelayan asing khususnyayang berasal dari Filipina diperairan Sangihe yangdengan bebasnya melakukanpenangkapan ikan mulaimenimbulkan persoalanserius.

Pasalnya dari laporan se-jumlah nelayan Sangihe khu-susnya dari wilayah Kecama-tan Manganitu, nelayan asalFilipina yang melakukanaktifitas pencurian ikan diperairan Sangihe sekarang inimulai menyerang nelayanasal Sangihe.

Hal ini sendiri terungkap

dalam laporan puluhan nela-yan dari sejumlah Kampungdi Kecamatan Manganituyang mendatangi kantor ca-mat setempat untuk melapor-kan peristiwa yang merekaalamai di tengah laut ketikamelakukan penangkapanikan.

“Sejumlah puntong yangkami siapkan sudah dikuasaioleh nelayan Filipina. Ketikakami berupaya mendekatuntuk melakukan penangka-pan ikan di puntong tersebutjustru kami diserang olehnelayan asal Filipina denganlemparan batu. Sehingga

kami harus menyingkir.Padahal nelayan asal Filipinatersebut adalah nelayanilegal yang harusnya ditanga-ni serius oleh pemerintahSangihe,” tegas SadrakKaraeng salah satu nelayanasal Kampung Karatung IIKecamatan Manganitu.

Sementara itu KepalaDinas Kelautan danPerikanan (DKP) Sangihe IrFeliks Gaghaube MSiditemui Swara Kita, Jumat(3/8) kemarin menyatakanlaporan nelayan Sangihetersebut merupakan bentukketidaknyamanan mereka

melakukan aktifitaspengangkapan ikan di lautsendiri. “Saya sudahmelaporkan hal ini ke PakBupati, sehingga akan segeramelakukan rapat forumkomunikasi antar lembagaterkait dengan persoalan ini.Kasihan nelayan Sangihekalau hal ini tidak segeraditindaklanjuti,” jelasnyasambil menyatakan diharap-kan dalam pelaksanaan rapatnanti akan ditemukan solusiyang terbaik terkait kebera-daan nelayan asing yangberoperasi di laut Sangihe.

Secara terpisah DanlanalTahuna Kolonel laut (P) FXHerman melalui PalaksaLanal tahuna Mayor Laut

Marcellino J Sompotanmenyatakan bahwa upayapenertiban nelayan asingkhususnya asal Filipinasudah dilakukan olehpihaknya. “Namun adanyaperalatan yang canggih sertakomunikasi radio dua bandyang dimiliki oleh semua ar-mada tangkap Filipina mem-buat aktifitas patrol seringkalitidak menghasilkan apa-apa.Sebab operasi tersebut kerapbocor dan nelayan Filipinasudah tidak berhasil dicidukketika patrol diterjunkan,”jelas Sompotan.

Sompotan melanjutkanbahwa adanya sejumlah ar-mada Filipina yangtertangkap di perairan

Sangihe kalau ada patrol KRIyang turun langsung dariSurabaya. “Sedangkan kalumelakukan operasi baikmelalui Pelabuhan Tahunamaupun Bitung seringkalioperasi tersebut bocorsehingga sebelum KRI tibadi sejumlah lokasipenangkapan ikan nelayanFilipina, sejumlah armadamilik nelayan asing tersebutsudah tidak ada,” imbuhnyasambil mengharapkan agarinstansi pemerintah teknisdalam hal ini DinasPerhubungan Komunikasidan Informasi segeramenertibkan radioa dua bandyang beroperasi secarailegal.(esde/mm)

KUA PPAS-P & APBD-P

Dekot Bitung persoalkan selisih,Sitaro tunggu usulan perubahan

SUASANA rapat pembahasan KUA PPAS-P dan APBD-P Bitung.(foto: ist)

Bitung—Para AnggotaDekot Bitung kelihatanbingung ketika WalikotaBitung, Hanny Sondakhmembacakan laporan saatRapat Paripurna denganagenda pembahasantingkat I terhadaprancangan peraturandaerah (Ranperda) tentangperubahan APBD tahunanggaran 2012 pada Jumat(3/8).

Pasalnya pada laporanyang dibacakan Sondakh,ada selisih sebesar Rp3miliar dalam pendapatandaerah antara KebijakanUmum Prioritas PlafonAnggaran Sementara (KU-PPAS) dan RanperdaAnggaran PendapatanBelanja Daerah Perubahan(APBD-P).

Kesalahan pembacaantersebut langsung dikritisioleh legislator BitungBobby Dugair. “DalamKua PPAS-P, pendapatandaerah sebesarR p 5 2 7 . 3 9 6 9 0 2 . 0 5 9sedangkan di RanperdaA P B D PRp530.656.281.359,-. Jadi

ada selisih sebesar Rp3miliar untuk itu kami mintapenjelasan bapakwalikota,” Dumgair.

Diapun berharap agarselisih itu bisa dijelaskan.“Beberapa waktu lalu kamitelah sepakat dengan angkayang tertera dalam KuaPPAS-P. Tapi herannya,ada perubahan angka yangsignifikan dalam RanperdaAPBD-P yang barudiusulkan pihak eksekutif,”katanya.

Sementara, Rony Bohamberharap selisih angkatersebut hanya karenafaktor kesalahan penge-tikan semata. “Makanyasebelum masuk dalamtahap pembahasan Ranper-da APBD-P ini kamiterlebih dahulu akanmelakukan singkronisasisekaligus penjelasan darimana angka Rp3 miliaritu,” katanya.

Sementara itu, menge-tahui adanya perbendaanangka dalam KUA PPAS-P dengan Ranperda APBD-P, Sondakh bersama WakilWalikota, Max Lomban

langsung memanggilSekkot Edison Humiang.Tak lama kemudian,Humiang bersama AsistenIV, Petrus Tuange, BagianKeuangan, FrankySondakh dan Kadispenda,Olga Makarauw terlihatlangsung meninggalkanruangan paripurna yangmasih sementaraberlangsung. Didugamereka diminta untuksegera melakukanperbaikan.

TUNGGUUSULAN

Di Sitaro, pemerintahmemastikan akan segeramemasukan usulanpembahasan KU-PPASAPBD-P tahun anggaran2012 ke Dekab Sitaro.

Bupati Toni Supit SEMM pada sejumlahwartawan menuturkan,percepatan pembangunansuatu daerah, tidak lepasdari peranan pemerintahuntuk memaksimalkananggaran yang ada.

“Saat ini masih adaproyek pembangunan

infrastruktur yang harusdiselesaikan, sertaoptimalisasi programpendidikan serta kesehatantetap diprioritaskan. Jadiperubahan anggaran tahun2012, sudah harus segeradilakukan,” tutur Supit.

Secara terpisah, AsistenAdministrasi Umum SekdaSitaro, Drs Herry BogarMM menjelaskan, dimanaagenda pembahasan KU-PPAS APBD-P iturencananya akan dimasu-kan ke Dekab, setelahpemasukan usulan peruba-han anggaran dari setiapSKPD.

“Saat ini tinggal menung-gu semua usulan perubahanmasuk, kalau sudah masukmaka agenda perubahananggaran akan segeradimasukan ke dewan, untukditindaklanjuti,” jelasBogar.

Untuk itu, lanjut dia, bataspemasukan usulanperubahan anggaran telahditentukan pada pekandepan, sehingga saat inisetiap SKPD diwajibkanuntuk memasukan usulanke Dinas PendapatanPengelolaan Keuangan danAset Daerah (PPKAD).“Untuk batas akhirpemasukan usulanperubahan anggaran dariseluruh SKPD itu awalpekan depan,” tambahnya.

Sementara itu, KepalaDinas PPKAD Ir NoviaTamaka mengatakan,sampai dengan saat ini,beberapa SKPD telahmemasukan rencanaperubahan anggarannyam a s i n g - m a s i n g .“Diperkirakan ini akanrampung awal pekandepan, dan prosespemasukan rencanaperubahan anggaransementara dimasukan olehSKPD,” terangTamaka.(wepe/esge/mm)

Kumentas: Harmonisasikelembagaan harus jalanTa m a k o — R e n c a n a

Pembangunan JangkaMenengah (RPJM) Desa,dijadikan sebagai tolak ukurdalam RPJM Kabupaten.Apalagi hal ini dikaitkandengan visi dan misi Kabupa-ten dalam pemerintahan yangbaru saat ini. Tidakmengherankan dalampelaksanaan review RPJMdesa di Kecamatan Tamakoyang digelar belum lama ini.

Sekretaris Kabupaten(Sekkab) Sangihe Ir WillyKumentas ketika memberi-kan materi dalam hajatantersebut menyatakan salahsatu persoalan yang perludijawab adalah menyangkutharmonisasi hubungan antarlembaga di desa yang selamaini masih belum harmonis.

“Itu merupakan salah satupersoalan yangmembutuhkan jawaban.

Selain itu permaslahan yangdalam dalam penyusunanRPJM desa adalah minimnyapemahaman tentang prosesRPJM desa dalam membuatperencanaan jangkamenengah serta minimnyadata-data dan administrasiyang didapat untuk membuatdokumen RPJM desa,” jelasKumentas.

Sementara itu CamatTamako Frans Vick Sahempaditemui disela-sela acaratersebut menyatakan denganadanya bimbingan teknisterhadap perangkat kampungdalam kaitannya denganpenyusunan RPJM desadiharapkan arahpembangunan daerah iniyang sudah menjadikomitmen pemerintahansekarang sudah dirumuskanmelalui Kampung yangada.(esde/mm)

KEUANGAN DESA

ADD sudah sesuaiperuntukkan

Ulu Siau—Dengan tertata-nya alokasi dana di desa-desapada postur APBDes, makaAlokasi Dana Desa (ADD)oleh pemerintah daerah mela-lui Badan Pemberdayaan Ma-syarakat dan PemerintahanDesa (BPM-PD) Sitaro me-mastikan dana yang diguna-kan sudah sesuai peruntuk-kannya.

Hal tersebut diungkapkanKepala BPM-PD Sitaro DrsEddy Salindeho MSi, padaSwara Kita Jumat (3/8) ke-marin. “Dalam alokasi danadi desa masing-masing se-muanya sudah tertata di posturAPBDes tahun ini, jadi mel-alui belanja langsung dimanamencakup kegiatan pemba-ngunan desa hasil kesepaka-tan masyarakat pada musrem-bang desa termasuk denganpembiayaan pemberdayaanpemerintahan desa, serta

pembiayaan lewat belanjatidak langsung,” terang Salin-deho, untuk menanggapi ber-bagai sorotan terkait kunju-ngan studi banding Camat danKapitalau se-Sitaro ke Bali.

Perlu diketahui, lanjutSalindeho, kunjungan ke Balibagian dari belanja langsungdi postur APBDes, dan kegia-tan tersebut masuk pada pem-berdayaan pemerintahandesa. “Jadi ini sangat jelas,bukan seperti yang digembor-gemborkan, yang mana ke-giatan ini hanya mengham-burkan uang saja,” jelasnya.

Lebih jauh dikatakannya,menyangkut pembangunanitu juga sudah tertata alokasianggaran serta sudah dilak-sanakan, sedangkan kegiatansekarang juga masuk dalamalokasi anggaran APBDesdengan program yang terarahdan jelas.(esge/mm)

TEMUAN BPK

Diskop dan asisten II beda dataBitung—Perbedaan data

antara Dinas Koperasi(Diskop) dan Asisten IIkembali terjadi, takt a n g g u n g - t a n g g u n gpersoalan ini menyangkutdata temuan pemeriksaanBadan Pemeriksa Keuangan(BPK) Kota Bitung.

Dimana data yang ada diAsisten 2 yang membidangip e m b a n g u n a nmengungkapkan jika

temuan BPK RI akan danapenyaluran koperasi yangbersumber dari APBN.“Ada temuan dari BPK RIdi Dinas Koperasi mengenaipenyaluran dana koperasiyang bersumber dari APBNsejak tahun 2003,” ungkapAsisten 2 Bitung DahliaKaeng. Diapunmenyebutkan jika temuanini harus ditindaklanjuti olehpihak dinas Koperasi

dengan catatan koperasi-koperasi yang macetpembayarannya harusmengembalikan danapinjaman ini.

Sementara Kepala DiskopBitung Verra Manopo SHsaat dikonfirmasimembantah jika ada temuanBPK untuk bantuankoperasi. “Tak ada temuanBPK di Diskp kecualitemuan kesalahan

administrasi,” kata Manopo.Dia sendiri menjelaskan

jika temuan untuk bantuankoperasi yang bersumberAPBN itu tidak mungkin.“Aturan untuk bantuan yangbersumber dari APBN nantidiaudit setelah 10 tahun,”jelas Manopo sembarimengatakan jika bantuanyang bersumber dari APBNini baru dimulai dari tahun2003,” jelasnya.(wepe)

Page 9: 04 Agust 2012

80 sampel makanan dinyatakan aman

SABTU4 AGUSTUS 2012

Kinerja Kadis HutbunBoltim terus disorot

Tutuyan—Kembali,Kepala Dinas (Kadis)Kehutanan dan Perke-bunan (Hutbun) Boltim,Muhamad Yahya SP, di-tuding main mata de-ngan pemilik perusahanpabrik tripleks di DesaAtoga, Kecamatan Nua-ngan.

Pasalnya, perusahantersebut kini sudah mulaimelakukan pengundulanserta penebangan kayusecara besar-besaran diHutan Atoga, untuk pro-duksi tripleksnya. Na-mun sayangnya, KadisHutbun, dinilai tak maupeduli dengan persoalantersebut.

“Diduga kuat Kadis Hut-bun sudah main mata de-ngan pemilik perusahaanpabrik tripleks,” sentil Mu-sadad Manoppo, wargaDesa Molobog, Kecama-tan Nuangan.

Bahkan dia mengata-

SOAL PABRIK TRIPLEKS

Kotamobagu—Jumat (3/8) kemarin, kembali lagiBadan Pengawas Obat danMakanan (BPOM) ProvinsiSulawesi Utara (Sulut) danDinas Kesehatan (Dinkes)Kota Kotamobagu (KK)bersama petugaskepolisian melakukanInspeksi Mendadak (Sidak)di sejumlah PasarRamadhan serta tokopenjualan minumanberalkohol.

Dikatakan Kepala BPOM

Hasil sidak BPOM dan Dinkesselama dua hari di Kotamobagu

Sulut, Dra Susan GraciaArpan Apth MSi, bahwaSidak yang digelar sejakKamis hingga Jumatkemarin, pihaknya telahmengambil 80 sampelmakanan dari 5 tempatpenjualan makana (PasarRamadhan, red) namunsemuanya aman dari zatberbahaya.

“Dari 5 Pasar Ramadhan,jumlah sampel yang diambil80 sampel aman semua,”ujar Susan ketika

kan, yang sangat menghe-rankan, pabrik yang diba-ngun di atas bukit DesaAtoga itu, sama sekali tidakmempunyai lahan perkebu-nan pohon kayu, serta be-lum juga mengantongi izinproduksi dari PemerintahKabupaten (Pemkab) Bol-tim. Akan tetapi, setiap hariada tripleks yang diproduk-si oleh perusahan. “Oleh-nya kami minta kepada Bu-pati Sehan Landjar, segaramencopot Kadsi Hutbundari Jabatannya, karenadianggap tak mampu men-cegah illegal logging diBoltim,” tandas Manoppo.

Sementara itu, Bupati Se-han Landjar kepada warta-wan baru-baru ini mengata-kan, setiap pejabat yangmembangkang sudah jelasakan diganti. “Karena se-tiap hari ada rolling, manapejabat yang menyimpang,pasti akan saya mutasi,”tegas Landjar.(try17)dikonfirmasi saat

melakukan sidak diKelurahan Kotabangon.

Selain itu, dari pantauanharian ini sidak terakhiryang dilakukan oleh BPOMpada Jumat (4/8) kemarin,dengan membawakendaraan yang lengkapdengan laboratorium untukpengecekan zat pewarna,zat pengawet, formalin,boraks hinggal bahan kimialainnya, sempat menyidakdi Toko Tita.

Pengusaha diingatkankewajiban membayar

Kotamobagu—Untukmemenuhi hak-hakkaryawan menjelangPerayaan Idul Fitri 1433Hijiriah yang tidak lamalagi, Dinas Sosial danTenaga Kerja (Dinsos-naker) Kotamobagutelah mengeluarkansurat edaran tentangpembayaran tunjanganhari raya (THR) untukkaryawan kepada peru-sahan-perusahan yangberada di Kota Kotamo-bagu (KK).

Seperti dikatakan Ke-pala Dinsosnaker KKRukmini Simbala, surattersebut berdasarkanSurat Edaran (SE) NomorSE.05/MEN/VII/2012tentang PembayaranTunjangan Hari RayaKeagamaan dari Mente-ri Tenaga Kerja danTransmigrasi RI.

“Pembayaran THRbagi pekerja/buruh inidiberikan sekali dalamsetahun oleh perusaha-an dan pembayaraannyasesuai dengan harikeagamaan masing-masing serta dibayarkanselambat-lambatnya 7hari sebelum Hari RayaKeagamaan,” katanya,Jumat (3/8) kemarin.

Dalam surat edaran itu,lanjut Simbala, disebut-kan bahwa berdasarkankepada ketentuan Pera-

turan Menteri TenagaKerja, setiap perusahaanyang mempekerjakanpekerja, maka wajib untukmemberikan THR bagipekerja yang telah mem-punyai masa kerja 3 bulanatau lebih.

“Bagi yang masa kerja 3bulan, diberikan secaraproporsional,” katanya.Sedangkan pekerja yangmasa kerjanya sudahsetahun atau lebih makaTHR-nya sebesar satubulan gaji.

Ia menambahkan, pem-bayaran THR ini wajib di-laksanakan secara konsis-ten sesuai peraturan agartercipta suasana hubu-ngan kerja yang harmonisdan kondusif di tempatkerja.

“Dengan surat edaranini, kita ingatkan dan te-gaskan kembali bahwapembayaran THR merupa-kan kewajiban pengusahakepada pekerja atau buru-h,” pungkasnya.

Simbala juga menuturkanbahwa di Kotamobagusendiri belum ada satupunyang melapor terkaitdengan pembayaran THR.“Di Kotamobagu terdapat215 jumlah perusahaanyang terdaftar, dan belumada laporan terkait pem-bayaran THR,” ujar perem-puan murah senyumini.(veem)

Bupati himbau warga Matabulu waspadaLONGSOR SUSULAN

SOAL THR

Tutuyan—Bupati Bo-laang Mongondow Timur(Boltim), Sehan Landjar,menghimbau kepada se-luruh warga Desa Mata-bulu, Kecamatan Nuang-an, agar selalu berhati-hatidan mewaspadai bencanalongsor susulan.

“Saya harap warga selaluwaspada dan jaga dirikalian masing-masing, bilaterjadi lagi benacanasusulan,” ungkap Landjar,di hadapan warga Mata-bulu, melalui Kabag Hu-mas Pemkab Boltim, Frida

Manoppo SH, Jumat (3/8)kemarin.

Dikatakan Manoppo,kunjungan Bupati itu lang-sung menyalurkan bantuansembako, yakni berupa be-ras sebanyak dua ton, danjuga ikan kaleng. “Bantuanini dibawa langsung lewatjalur laut. Sebab, akses jalurdarat belum bisa dilalui olehkendaraan, karena masih ter-putus akibat tanah long-sor,” kata Manoppo.

Lanjut Manoppo, long-sor yang memutus jalurdarat antara Desa Mata-

RANCANGANPeraturan Daerah(Ranperda) tentangPeratuan daerah(Perda) KebijakanUmum Anggarandan Prioritas PlafonAnggaran Semen-tara (KUA-PPAS)tahun 2013, akansegera diparipur-nakan oleh DewanKabupaten (De-kab) Bolmong men-jadi peraturan dae-rah pada Senin (6/8) pekan depan.

Dalam Perda KUA-PPAS Bolmong 2013mendatang, anggaran pembangunannya akandifokuskan pada peningkatakan infrastruktur ibukota.

“Pada 2013 nanti konsentrasi pembangunanadalah ibu kota kabupaten yakni Lolak,” ujar KetuaDekab Bolmong Abdul Kadir Mangkat ketikadihubungi para wartawan, Jumat (3/8) kemarin.

Dikatakan Mangkat, Meskipun Bolmong tidakakan mendapatkan dana Percepatan Pemba-ngunan Infrastruktur Daerah (PPID) dari peme-rintah pusat, namun tahun 2013 nanti kemung-kinan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah(APBD) Bolmong akan bertambah sepuluh persendari APBD 2012. Diketahui saat ini total APDBBolmong adalah RP 510 miliar.

“Kemungkinan anggaran yang bertambah dariDana Alokoasi Umum (DAU),” kata Papa Rendisapaan akrab Mangkat.(veem)

SEHAN Landjar.

bulu dan Desa Nuangansepanjang hampir satu kilo-meter. Dan dari pihakPemkab Boltim sendiri su-dah menurunkan alat be-rat.“Jalur yang terputus sudahdibuka lagi dengan me-nurunkan alat berat melaluidinas terkait, yaitu Dinas PUdan Badan Penanggula-ngan Bencana Daerah(BPBD) Boltim. Begitu jugadengan aliran listrik yangterputus, kami akanberkoodinasi dengan pihakPLN,” terang Manop-po.(try17)

Dalam sidak di toko yangterletak di Jalan S Parman,Kelurahan Kotabangon,Kotamobagu Timurtersebut, BPOM berhasilmendapatkan tiga jenismerek minuman beralkoholuntuk dijadikan sampel.

“Ada tiga jenis minumanberalkohol yaitu BurungSakti dan Casanova sertaValentine yang dijadikansampel. Minumanberalkohol tersebut kitaperiksa apakah kadarnyasesuai dengan label apatidak,” ujar Nancy Pelealuketika mendampingi KepalaBPOM Sulut, Dra SusanGracia Arpan serta aparatpolisi.(veem)

PERDA KUA-PPAS 2013

Kapolsek diminta tertibkangeng motor di Tutuyan

KAPOLSEK Urban Kotabunan Kotabunan,Komisaris Polisi (Kompol) Hamdi Lobangon,diminta segara menertibkan kelompok geng mo-tor, yang setiap malam meresahkan masyarakatTutuyan.

“Kami minta Kapolsek Urban Kotabunan, segeramenurunkan anggota Polisi untuk menertibkangeng motor yang setiap malam melakukan konvoiserta balapan liar di kompleks gedung auditorium,”ungkap Ridwan Loho, salah satu warga Tutuyan,kepada Swara Kita, Jumat (3/8) kemarin.

Hal yang sama dikatakan oleh Mufid Moko-dompit, warga Tombolikat. Menurutnya, karenaini sudah sangat meresahkan serta mengganggustabilitas warga Tutuyan dan sekitarnya, makaKapolsek harus secepatnya menindaki para ABGTutuyan ini. “Sebab mereka (geng motor, red) saatmelakukan aksi balapan liar serta konvoi, itu padawaktu umat Islam lagi makan sahur dan pada waktusholat subuh,” ujar Mokodompit.(try17)

RESAHKAN WARGA

Fokuskan pembangunaninfrastruktur ibu kota

ABDUL Kadir Mangkat.

SUASANA sidak di Toko Tita di Jalan S Parman, Kelurahan Kotabangon, Kotamobagu Timur, Jumat (3/8)kemarin, yang dilakukan BPOM Sulut dan Dinkes Kota Kotamobagu bersama petugas kepolisian.(foto: ist)

Page 10: 04 Agust 2012

SABTU4 AGUSTUS 2012

Holiday must installedSUDAH menggenggam ponsel canggih yang akan

menemani kamu selama bepergian? Pastikan dulu beberapaaplikasi berikut ada di dalamnya. Psst, semua aplikasi inigratis untuk kamu download!

GOOGLE MAPSPeta global virtual online ini menawarkan peta yang dapat

diseret dan gambar satelit untuk berbagai lokasi di bumi.Cukup berbekal arah tujuan kamu, dan lebih baik lagi jikakamu punya alamat destinasinya.

KAYAKSalah satu aplikasi travel booking yang cukup sederhana

dan lengkap. Mudah digunakan untuk mencari penerbangan,hotel, dan penyewaan mobil. Aplikasi ini tersedia di iPhone,Android, dan Blackberry.

YELPTak perlu bingung mau makan di mana. Karena Yelp akan

memberikan informasi rekomendasi dan review restoranterkenal, tempat belanja, nightlife, dan hiburan lainnya. Meskihanya dapat dipakai di Blackberry dan iPhone, kamu tetapbisa mengaksesnya melalui m.yelp.com.

WEATHERBUGIngin berjalan kaki menyusuri kota atau island hoping?

Cek dulu informasi dan ramalan cuaca area di mana kamusedang berada.

JIWIRE WI-FI FINDERWi-Fi sangat berguna untuk berbagai situasi. Apalagi saat

kamu butuh informasi atau akses internet untuk mengecekemail. Nah, Wi-Fi Finder akan membantu kamu menemukanhotspot berbayar maupun gratis di lebih dari 144 negara.

GOOGLE SMSYang satu ini akan sangat berguna di saat kamu kehabisan pulsa,

tidak ada signal, atau tidak menemukan operator yang tepat. Lewatakun Gmail kamu dapat mengirimkan SMS dengankemungkinan SMS gagal terkirim sangat kecil.(kplg)

JUST FOR U

UNSRAT

1.270 mahasiswaKKNT bangun kampus

Manado—Sejak dua tahunterakhir ini, mahasiswa Ku-liah Kerja Nyata Terpadu(KKNT) Unsrat terus diarah-kan untuk bangun kampusagar ditata lebih baik agarkampus kebanggaan warga‘Nyur Melambai’ ini makinnyaman dan betah bila kam-pus ditata, baik jalan maupuntaman.

Kepala Pusat Pengem-bangan dan PengelolaanKuliah Kerja Nyata Terpadu(P2KKNT) Unsrat, Prof DRIr I Ketut Suwetje MSc ke-pada wartawan menjelaskan,dari jumlah 1.400 orang yangterdaftar dalam programKKNT angkatan 97 di semes-ter antara ini, sebanyak 1.270

mahasiswa diarahkan untukpercantik dan menata kampus.Sebab kampus kebanggaankita ini juga butuh penataan,baik taman, jalan setapak,drainase dan jalan hotmix.

“Bila mahasiswa yangmelakukan penataan kampus,maka pihak unsrat tak perlulagi mengeluarkan biaya yangbesar untuk menata kampusmelalui dana PNBP, tapi dariprogram nyata mahasiswa.Sehingga ketika mereka ke-luar dari Unsrat, ada kenang-kenangan hasil karya dari paramahasiswa ini,” kata GuruBesar Fakultas Perikanan danIlmu Kelautan (FPIK) Unsratini.

Untuk 230 mahasiswa

Stop bullying!!Stop bullying!!Stop bullying!!Stop bullying!!Stop bullying!!Akhir-akhir ini tindak kekerasan merajalela diAkhir-akhir ini tindak kekerasan merajalela diAkhir-akhir ini tindak kekerasan merajalela diAkhir-akhir ini tindak kekerasan merajalela diAkhir-akhir ini tindak kekerasan merajalela di

kalangan remaja or anak sekolahan. Nggak tanggung-kalangan remaja or anak sekolahan. Nggak tanggung-kalangan remaja or anak sekolahan. Nggak tanggung-kalangan remaja or anak sekolahan. Nggak tanggung-kalangan remaja or anak sekolahan. Nggak tanggung-tanggung, para korban malah dipalak or dilukai.tanggung, para korban malah dipalak or dilukai.tanggung, para korban malah dipalak or dilukai.tanggung, para korban malah dipalak or dilukai.tanggung, para korban malah dipalak or dilukai.

Hhmm... emang anak zaman sekarang udahHhmm... emang anak zaman sekarang udahHhmm... emang anak zaman sekarang udahHhmm... emang anak zaman sekarang udahHhmm... emang anak zaman sekarang udahterpengaruh sama tontonan kekerasan. Anak-anakterpengaruh sama tontonan kekerasan. Anak-anakterpengaruh sama tontonan kekerasan. Anak-anakterpengaruh sama tontonan kekerasan. Anak-anakterpengaruh sama tontonan kekerasan. Anak-anak

Asyik pernah nggak jadi korban bullying? KaloAsyik pernah nggak jadi korban bullying? KaloAsyik pernah nggak jadi korban bullying? KaloAsyik pernah nggak jadi korban bullying? KaloAsyik pernah nggak jadi korban bullying? Kalomenurut kalian gimana sih ama masalah yang satumenurut kalian gimana sih ama masalah yang satumenurut kalian gimana sih ama masalah yang satumenurut kalian gimana sih ama masalah yang satumenurut kalian gimana sih ama masalah yang satu

ini??(fine)ini??(fine)ini??(fine)ini??(fine)ini??(fine)TOMY

M E N J A D Ikorban bullyingdi sekolahannggak pernah,karena padawaktu itusekolah selalum e n g a m b i lkeputusan yangtegas kepada

siswa yang melakukan bullying, jadinyanggak ada yang berani melakukan itu.

MEMEYFAKTOR ling-

kungan tempattinggal sangatb e r p e n g a r u hpada tindak re-maja, jadi sebaik-nya remaja jamansekarang haruslebih banyakdiberi pendidikansoal perilaku dan tata kesopanan untukmencegah bullying.(*)

KKNT Reguler kata Suwetja,diarahkan untuk pengabdiandi lima kecamatan diantara-nya, Kecamatan Tombariri,Tatapaan, Amurang Timur,Tarertan dan Suluun. “Maha-siswa ini akan ditempatkan disetiap kecamatan, ada sekitartiga hingga empat desa,dengan jumlah mahasiswa persatu desa berfariasi ada yang10 dan 15 mahasiswa,”tandasnya.

Diakuinya, memang adabeberapa desa di Sulut yangmeminta untuk mendapatkansentuhan perbaikan infra-struktur, tapi kami juga me-lihat kondisi di kampus Uns-rat juga masih membutuhkanpembenahan dan penataanoleh mahasiswa KKNT ini.Mahasiswa ini akan turunlokasi KKNT selama duabulan.

“Jadi untuk penataan kam-pus, sesuai kesepakatan sejakbeberapa tahun terakhir ini,mahasiswa mengumpulkandana untuk penataan kampussekira Rp1,5 juta per orang.Nanti mahasiswa ini jugayang akan mengawasipembangunannya, baik itudrainase, jalan setapak,penataan taman dan jalanHotmix,” tandas Prof Ketut,sembari menambahkan,mahasiswa ini akan membuatlaporan secara bertahap,untuk tahap pertamapenentuan program,kemudian tahap selanjutnyaevaluasi program.

Diketahui, 1.400 orangmahasiswa program KKNTangkatan 97 ini dilepas olehRektor Unsrat Prof DRDonald A Rumokoy SH MHpada Selasa lalu di Audito-rium Unsrat.(emem)

Manado—Jika kebanya-kan siswa bersekolah disekolah favorit denganjumlah siswa mencapairibuan orang, lain lagi diSMPN 14 Manado.

Dengan jumlah totalsiswa hanya mencapai 150orang, sekolah yangdikomandoi Drs EnochSaul ini semakin eksismeningkatkan kualitaspendidikan. Hasilnya,dengan jumlah siswa 20orang dalam satu kelas,sistem Kegiatan BelajarMengajar (KBM) justruberjalan lebih maksimal.“Kalau jumlah siswaterlalu banyak dalam saturuang kelas, justru KBMtidak maksimal karenakonsentrasi guru terbagi-

bagi dan pasti tidak dapatmenjangkau siswa yangduduk paling belakang.Tadi, kalau siswa dalamsatu kelas hanya 20 orang,KBM pasti maksimal daninteraksi guru bersamaanak didiknya lebihbanyak,” jelas Saul yangditemui baru-baru ini.

Saul mengatakan, salahsatu pendidikan yang te-ngah getol dikembangkansaat ini adalah muatanlokal, khususnya mengenailingkungan dan daur ulangsampah. “Siswa diajakuntuk semakin mencintailingkungan yang bersihdan merecycle sampahmenjadi barang bermutu,punya nilai seni dan nilaijual,” kuncinya.(emem)

SMPN 14 MANADO

Satu kelas 20 siswa,KBM maksimal

Page 11: 04 Agust 2012

SABTU4 AGUSTUS 2012

Obama ... dari Halaman 1“Siapa yang peduli?” tulis Wys dalam responnya.

“Bawa dia ke Burger King, membelikan dia doublebanana sundae, dan bawa dia ke tanah air Anda,Kenya!” Tweet Wys dikirim sebelumnya tentangObama masih bisa diakses hingga Rabu lalu.

Wys adalah penasehat utama pimpinan parlemenJenniffer Gonzalez dan telah menerima US$ 630 ribusejak tahun 2008 untuk jasanya sebagai konsultanadministrasi. Sejumlah anggota parlemen menuntutagar Wys mundur atau malah Gonzalez yang mundur.“Bagaimana mungkin Puerto Rico menjadi lebih baikjika pemerintah membayar karyawan yangmendiskriminasi presiden Amerika Serikat?” kataSenator Juan Eugenio Hernandez. “Ini menempatkannama Puerto Rico di seluruh dunia dalam situasi yangsangat genting.” Secara keseluruhan, Obama sangatpopuler di Puerto Rico, di mana ia tahun lalu datangdalam kunjungan langka oleh seorang presiden AS.

Juru bicara Gonzalez, Marieli Padro, menolakmengatakan apakah Wys akan mundur atau tidak.Gonzalez dalam sebuah pernyataan, mengatakantidak mungkin baginya untuk memantau media sosialdari semua orang yang bekerja untuk parlemen.“Ekspresi itu tidak dapat diterima, tidak mewakilisentimen saya, dan adalah tanggung jawab eksklusifdari orang-orang yang menulisnya,” kata Gonzalez.

Dia juga mendesak semua karyawan untuk lebihsadar akan apa yang mereka tulis dan menghormatihak orang lain. Ini bukan pertama kalinya Wysmenuliskan tweet tentang Obama. Pada 30 Juli, Wysmendesak wartawan melakukan reportase investigasiuntuk menyelidiki keaslian sertifikat kelahiranObama.(temc)

Pemanggilan Jimly berdasar bukti rekaman videoyang telah dikantongi Panwaslu DKI Jakarta. Darirekaman berdurasi tujuh menit tersebut, jelasRhoma mengutip pernyataan Jimly serta melakukanserangan dengan isu SARA terhadap pasanganJokowi–Ahok.

Diketahui, Minggu (29/8) lalu, Rhoma membericeramah dalam salat tarawih di Masjid Al Isra,Tanjung Duren, Jakarta Barat. Dalam ceramah itu,Rhoma melakukan kampanye terselubung sekaligusmemojokkan pasangan calon lain, Jokowi-Ahok,dengan isu SARA. Seorang jemaah melaporkankejadian tersebut kepada Panwaslu. Laporantersebut juga disertai dengan rekaman videoberdurasi tujuh menit. “Kami sudah punyavideonya, durasi tujuh menit, akan kami jadikanbarang bukti,” kata Ramdansyah. “Dari rekaman,Rhoma melakukan penghinaan dengan isu SARA,”katanya.

Atas kasus ini, Rhoma dianggap melanggarketentuan yang tercantum dalam Undang-UndangNomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintah Daerah.Ia melanggar Pasal 116 Ayat 1 tentang kampanyedi luar jadwal dan Pasal 116 Ayat 2 tentangpenghinaan terhadap calon gubernur dengan isuSARA. Ia terancam dijerat hukuman penjara tigasampai 18 bulan.

Di tempat terpisah, Rhoma mengaku tidak gentardengan pemanggilan Panwaslu terkait masalahceramah yang menyinggung masalah Suku, Agama(SARA). Bahkan Rhoma mengaku tidak takutterhadap sanksi yang akan diberikan padanya, jikaterbukti ceramahnya tersebut memicu konflik. Iapun menegaskan bahwa dalam ayat Alquran ada ayatyang berisi larangan bagi umat Islam untuk memilihpemimpin yang beragama tidak Islam. “Jika umatIslam memilih pemimpin yang kafir, maka merekaakan menjadi musuh Allah,” ujar Rhoma.(temc/komc)

Dipanggil ... dari Halaman 1

Sejumlah pengiklan telah menantang Facebookuntuk membuktikan bahwa klik pada iklan merekaadalah “nyata”. Bulan Juli lalu, demi laporaninvestigasi itu, BBC mendirikan perusahaan palsubernama VirtualBagel. Mereka menemukan sebagianbesar “Like” untuk perusahaan palsu, yang berasaldari Timur Tengah dan Asia. Pekan lalu, perusahaandistribusi digital Limited Press menyatakan,berdasarkan analisis perangkat lunak mereka, 80persen dari klik pada iklan di dalam Facebook datangdari pengguna palsu.(temc)

Indonesia ... dari Halaman 1

Bagi Nay, Ramadan merupakan waktunyaberkumpul bersama keluarga. Dia pun merasakansuasana keakraban. “Bulan Ramadan menurut akuselalu indah kebersamaannya, lebih tenang saja,”ucapnya. Di satu sisi, Nay mengaku beruntungmendapat pendidikan dari ayahnya untuk bagaimanabertoleransi dengan agama lain. “Sampai kapan punpapa bilang jangan pernah berhenti belajar,”ungkapnya.(inlc)

Ikutan ... dari Halaman 1

“Kalau untuk transportasi tambahnya tidak boleh,bukan itu tujuannya,” katanya.

Di satu sisi, pemerintah juga mengklaimpenghematan BBM bersubsidi di Jawa dan Balisudah diimplementasikan sesuai dengan PermenESDM No 12 Tahun 2012. “Mulai 1 Agustus kembaliuntuk Jawa Bali, kita sudah ikut, sekarang tanggal 3Agustus, jadi 1 sudah mulai, kita sudah ikut dan BPHmigas juga sudah mulai mengecek, dan menjagaSPBU di Bali, Jawa Timur, Jawa Tengah dan JawaBarat,” kata Jero. Untuk di wilayah Jabodetabek, adahasil positif dari pelaksanaan penghematan, terlihatpeningkatan penggunaan pertamax. “Penggunaanpremium Juni-Juli itu turun untuk jabodetabek danpenggunaan pertamaxnya itu naik. Itu berarti adanyapergeseran yang mengunakan premium pindah kepertamax,” tutup Jero.(okez)

Pemerintah ... dari Halaman 1

“Kami dari Kompolnasjuga datang ke sana, meme-riksa dokumen-dokumenlama, ternyata memang tidakada nama itu, apalagi nomorinduk itu tidak pernah ada,”tuturnya. Dalam buku daftarkomulatif Ebta/Ebtanas daritahun 1975-1977, lanjutnya,terlihat jelas bahwa tidak adanama Rumpoko.

Novum kedua, keberadaansurat persetujuan yangdikeluarkan Presiden SBYuntuk menjadikan Edysebagai tersangka pada 24april 2011. “Itu persetujuandengan tegas untukmenjadikan Edy sebagaitersangka. Lalu ini malahkeluar SP3, kan ini aneh,”tambah Nasser. Terakhir,surat ijazah yang didugapalsu itu telah digunakanuntuk mendaftar sebagaicalon dalam Pikada Batu.“Sehingga kita beranggapan,tindak pindana sedangterjadi. Dan dugaan tindakpidana ini yang harus disidikPolda,” tegasnya.Kompolnas pun minta PoldaJatim berkoordinasi denganPanwaslu dalam penyidikannanti.

Diketahui, kasus inimencuat setelah Rumpokoberniat mencalonkan dirikembali sebagai WalikotaBatu yang akan dihelatOktober 2012 mendatang.

Karenanya, jalan Rumpokountuk melenggang kembalimenuju Pendopo melaluiperhelatan Pilkada Kota Batutampaknya menemukan jalanbuntu.

Pasalnya, kabar dugaanijazah palsu yang dimilikinyauntuk mendaftar menjadiCalon Walikota ke KPUDKota Batu telah menemukantitik terang. Titik terangditemukan setelah KPUDKota Batu menemukan tigadokumen palsu. Tigadokumen tersebutmembuktikan bahwa Eddytidak pernah tercatat sebagaisiswa SMP Taman SiswaSurabaya. Dari dokumen itu,KPUD Kota Batukemungkinan besar bakalmendepak Eddy dari daftarkontestan Pilkada Oktobermendatang.

“Berdasarkan peraturanKPU nomor 6/2011, tentangtata cara pencalonan kepaladan wakil kepala daerah, tigasyarat dokumen yang didapatKPUD Kota Batu sudahcukup untuk menyatakanditerima atau ditolakpencalonannya EddyRumpoko. Syarat untukmencoret Eddy Rumpokotelah terpenuhi. Silahkan,terserah KPUD Batu (untukmencoretnya, red),” tegasKetua KPU Jatim, AndreDewanto.(miol/janc/dw)

Walikota ... dari Halaman 1

Kemudian pada 1Agustus 2012, Polrikembali menetapkanempat tersangka.

Jika dirunut siapa yangterlebih dahulu menanganikasus ini, diketahui KPKjauh lebih dulu menyelidikikasus korupsi senilaiRp190 miliar ini. “Kamisudah melakukanpenyelidikan sejak 20Januari 2012,” kata WakilKetua KPK, BambangWidjojanto. Selain itu,KPK juga sudah memulaipenyidikan kasus ini sejak27 Juli 2012. “Pada Jumat27 Juli, kami naikkan kasusini dengan menetapkantersangka DS dan kawan-kawan,” jelasnya.

Selain DS, KPK juga telahmenetapkan WakorlantasBrigjen DP, serta duarekanan yakni BS dari PTCMMA dan SB dari PT ITIsebagai tersangka. Tigatersangka terakhir ini samadengan orang yang menjaditersangka di Mabes Polridalam kasus serupa.

Namun demikian,Kabareskrim menegaskan,Polri tidak akan pernahmenyerahkan ketigatersangka itu kepada KPK.Sebab, penyidik Polri jugatengah melakukanpenyidikan terhadapmereka. “Saya tidak akanpernah memberikan selamasaya masih melakukanpenyidikan. Kecuali kalauada keputusan pengadilanyang memerintahkan sayaharus menyerahkan ataumenghentikan penyidikan,”kata Sutarman.

Dia merujuk padakesepakatan antara Kapolri

Jenderal Polisi TimurPradopo dan Ketua KPKAbraham Samad dalamjumpa pers dengan parawartawan beberapa waktulalu. Saat itu, disepakatibahwa KPK menanganitersangka DS, dan Polrimengurus Pejabat PembuatKomitmen yaitu, DP.“Pada saat ketemu itu,yang akan disidik KPKadalah DS, makanya sayameningkatkan menjadipenyidikan. Olehkarenanya, peningkatanpenyidikan kita itu disamping melakukanpemeriksaan 33 saksi, jugakesepakatan pada waktupertemuan itu. Mudah-mudahan pertemuan tidakdiingkari. Yang sayasampaikan adalahfaktanya,” Sutarmanmenjelaskan.

Selain itu, kemungkinanbesar Polri akanmengambil kembali barangbukti yang disimpan KPK,hasil dari penggeledahan dikantor Korlantas MabesPolri beberapa waktu lalu.Hal itu dilakukan jika KPKm e n g h a l a n g - h a l a n g imereka dalam melakukanpenyidikan kasus tersebut.

“Sesuai dengankesepakatan pertemuanantara pimpinan, kita akansharing. Tidak masalahmau disimpan di mana.Tetapi kalau kita tidakdiizinkan, kita akanlakukan penyitaan,”tegasnya. “Kalau dihalang-halangi, kita juga bisamenerapkan pasal 21karena kita juga melakukanpenyelidikan. Ini perludiskusi, koordinasi,” tukas

mantan Kapolda MetroJaya itu menambahkan.

Sutarman kemudianmenantang kejujuran KPKtentang siapa yang lebihdulu menangani. Diamengklaim pihaknyalahyang lebih dulu menanganikasus itu. “Saya tetapmelakukan karena Mousudah ditabrak, kalau Mousudah dilakukan betul,siapa yang paling duluan,”katanya.

Lantas bagaimanadengan Pasal 50 ayat 3 dan4 undang-undang KPK,yang mengatakan Polriatau Kejaksaan harusmundur jika menanganikasus korupsi yang jugaditangani KPK?“Menghentikannya ituseperti apa acaranya,sampai sekarang acara itubelum diketahui. Kalausaya menghentikan,bagaimana sayamempertanggungjawabkanterhadap Undang-undangNo 881 tentang KUHAP.Karena acara ini belum adamaka sebenarnya ada Moutapi Mou ini sudahditabrak, tak diindahkan,”jawabnya.

HARUSKPK

Sementara itu, WakilMenteri Hukum dan HAM,Denny Indrayanamenyatakan kasus dugaankorupsi dana driving simu-lator SIM tersebut harusditangani oleh KPK.Sebab, undang-undangtelah mengatur, dan Polriharus mematuhinya.“Kalau terkait dengan

korupsi, Undang-undangKPK itu lex specialis dansaya yakin Polri jugapaham itu,” kata Denny diYogyakarta, kemarin. Pasal50 UU KPK menyatakanbahwa sebuah kasuskorupsi jika telah diselidikioleh KPK maka penegakhukum lain —Polri danKejaksaan— tidak bisalagi menangani kasustersebut. “Saya pikir ituyang akan dijadikanpegangan,” katanya.

Semua pihak harustunduk pada UU KPK itu,termasuk MoU antaraKPK, Kejaksaan, danPolri. “Yang harusdijadikan pegangan tentuadalah undang-undang,”katanya. Ia menambahkan,negara ini adalah negarahukum, dalam prosespemberantasan korupsijuga harus tunduk padahukum.

Sebagaimana diketahui,kasus simulator SIM inisama-sama ditangani KPKdan Polri. Tiga tersangka,Brigjen Didik Purnomo,dua pengusaha, BS dan SB,sama-sama dijadikantersangka oleh keduainstitusi sehingga timbulpolemik lembaga manayang paling berhakmenanganinya. KetuaKPK Abraham Samadmeminta Polrimenyerahkan kasus ini kelembaganya. Polri hanyadiminta untuk membantuproses penyidikan saja.Namun, permintaan ituditolak mentah-mentaholeh Polri. KorpsBhayangkara tetap ngototmengusut kasus ini.(vinc)

Polri ... dari Halaman 1

Perlu ada pemasalanbulutangkis di sekolah-sekolah untuk mendidikanak-anak usia dini. Selainitu juga kalau bisa adaregenerasi pengurus. Harusberani mencoba, kalautidak, mandek. Ketuaumum nanti harus benar-benar antusias, mauterbuka,” ujar Rudi.

Peraih medali emaspertama tunggal putri padaOlimpiade Barcelona 1992Susi Susanti menilai, masihada waktu untukmemperbaiki prestasi

bulutangkis Indonesia.Namun, upayamengembalikan kejayaantepok bulu harus dilakukandengan serius. “Masih adamasa depan. Ini bukanakhir segalanya. Semuapihak harus bekerja samamencari solusi. Benahipembinaan sehingga benar-benar mendapat atletberkualitas. Jangansalahkan atlet karenamereka sudah berusaha op-timal. Inilah yang terbaikyang mereka lakukan,”katanya.

Juara All England 1993dan 1994 Haryanto Arbimenyoroti keberadaanpelatih asing asal TiongkokLi Mao dan asistennya yangdari Malaysia Wong TatMeng pada nomor tunggal.Menurutnya, kinerjamereka harus benar-benardievaluasi karena gagalmeraih hasil optimal sejakmenangani pelatnasbulutangkis sejak tahunlalu. “Bukannya tidakmempercayai pelatih asing,tetapi saya rasa masihbanyak orang Indonesia

yang bisa menjadi pelatih.Kalau diminta, para legendabulutangkis juga bersedia.Asal ada kejelasan kontrak.Selama ini, banyaknyapelatih Indonesia yangakhirnya kabur ke luarnegeri ya karena itu,kontrak tidak jelas.Sekarang saatnya melihatkinerja pelatih asing,”katanya.

Peraih medali emasOlimpiade Beijing 2008Hendra Setiawan mengakuprihatin dengan kegagalantim bulutangkis

mempertahankan tradisimedali emas Olimpiade.Hendra yang menaklukkanBeijing bersama rekannyapada ganda putra MarkisKido menilai PBSI,Kementerian Pemuda danOlahraga, juga pihaklainnya harus bekerja keras.“Saya sedih karena tidakbisa berlaga di Olimpiadekali ini bersama Kidokarena waktu penyisihanperingkat kami tidakmencukupi. Kegagalan iniperingatan kalau semuanyaharus bekerja keras. Teman-teman sudah melakukanyang terbaik di London.Sekarang, waktunya fokuske depan,” ujarnya.

Kegagalan bulutangkis In-donesia tahun inisebenarnya sudah terlihatsejak seluruh wakil Indone-sia tersingkir di Piala Tho-mas dan Uber, beberapa

bulan lalu. Tim putrabahkan harus terhenti dibabak perempatfinal,sebuah pencapaian terburukdalam sejarah Indonesia diturnamen beregu tersebut.Menanggapi hal itu,Menpora Andi Mallarangengmengatakan dan tetap yakinjika semua atlet telahberusaha semampu mereka,termasuk Tantowi/Liliyana.

“Beginilah olahraga, adamenang dan ada kalah. Kaliini kita tidak beruntung dantidak berhasil menjadi juara.Selama ini memang Indone-sia sangat bergantung padasatu cabang, yaitubulutangkis dan inimemberikan beban yangsangat berat bagibulutangkis untuk meraihmedali,” tandas Andi sepertidisitat laman resmi PB-PBSI, Jumat (3/8)kemarin.(pokc/spem/dw)

PBSI ... dari Halaman 1

Yesus: “ siapa bertelinga,hendaklah mendengar”

INSPIRASI di atasdiambil dari InjilMateus 13:36-43tentang penjelasanperumpamaan tentangilalang di antaragandum. Kisah inipernah diungkapsebelumnya, namunkarena para murid Yesusminta penjelasantentang maknaperumpamaan itu, makadijelaskan oleh Yesus.Dikatakan-Nya sbb:”Yang menabur benih ituadalah Yesus (AnakManusia), sedangkanladang itu adalah dunia.Benih yang baik adalahanak-anak Kerajaan danlalang itu adalah anak-anak jahat. Musuh yangmenaburkan benih ituadalah iblis. Waktumenuai ialah akhirjaman dan para penuaiadalah malaikat. Ilalangyang dikumpulkan dandibakar berarti anak-anak jahat itu akandijebloskan ke dalamapi neraka…”.

Dari refleksi inidengan jelas Yesusmenegaskan kepada kitasemua bahwa duniasangat dirusak olehiblis. Iblis terusmenaburkan benih

kedosaan terhadapmanusia. MemangTuhan telahmemberikan telingakepada manusia, bahkantidak hanya satu telinga,tetapi dua. Sayang sekalibahwa telinga yangdikaruniakan oleh Allahitu tidak banyak dipakaiuntuk mendengarkansuara Tuhan. Bahkantelinga (kuping) yangkita miliki hanya untukmendengarkan suara-suara dunia yangterkadang menyesatkan.Suara Tuhan nyaris takterdengar. Mereka jugatidak pernah tahu kalauTuhan selalu menyapadengan lembut. Pastimereka juga tidak tahubagaimana Tuhanmenyapa kita? Tuhanmenegur kita, berbicaradengan kita, menasehatikita melalui Kitab Suci.Di dalam Kitab SuciAllah berbicara panjanglebar tentang rencanakeselamatan manusia.Namun suara Tuhanhilang begitu saja,karena memang kitatidak atau jarangberkomunikasi denganTuhan entah dengandoa atau membacaKitab Suci.

Kita telah diberi duatelinga dan satu mulutartinya supaya kita lebihbanyak mendengar daripada banyak omong.Tapi dalam kenyataanhidup, banyak oranglebih banyak omong,dan tidak maumendengar orang lainapalagi mendengarsuara Tuhan. Tuhanterbicara kepadamanusia, dan Tuhanterus mengalirkan kasih-Nya kepada manusia.Terserah kita sajaapakah kita maumenanggapi-Nya atautidak, namun Tuhanakan terus membiarkan.Hanya pada waktupanen (akhir jaman)terjadi, apakah kitatermasuk kelompokilalang atau benihgandum yang baik. Yangpasti ilalang itu akandibakar di dalam apiabadi yakni neraka. Jadi,marilah kita banyakmendengarkan suaraTuhan yang berbicarakepada kita melaluiKitab Suci, karena disanalah Allah berbicarakepada manusia.Demikian renungansingkat hari Selasa ini,Tuhan berkati.(kdc)

Page 12: 04 Agust 2012

SABTU4 AGUSTUS 2012

Wall Street melemah untukkeempat hari berturut-turut

WALL Street melemah untuk keempat hari berturut-turutpada Kamis (2/8/2012) waktu setempat (Jumat pagi WIB),karena Bank Sentral Eropa tidak mengambil tindakan apapununtuk mengatasi krisis utang zona euro.

Tetapi, Bank Sentral Eropa (ECB) menyatakan,kemungkinan pihaknya akan melakukan intervensi di pasaruntuk menurunkan biaya pinjaman. Baik ECB maupun banksentral Inggris (Bank of England/BoE) mempertahankankebijakan moneternya saat ini pada pertemuan merekaKamis, sehari setelah Federal Reserve AS jugamempertahankan status quo, mengecewakan investor yangberharap stimulus ekonomi baru.

Indeks-indeks utama mengawali hari dengan penurunantajam pada pembukaan dan menunjukkan beberapa tanda-tanda pemulihan sebagaimana hari berlangsung. Indeks DowJones Industrial Average turun 92,18 poin (0,71 persen)menjadi 12.878,88 poin pada penutupan. Indeks sahamS&P 500, turun 10,14 poin (0,74 persen) menjadi 1.365,00.

Indeks komposit teknologi Nasdaq datang hampirmembuat keuntungan, mencapai titik impas (break-even) dipagi hari, sebelum melanjutkan penurunannya. Nasdaqkehilangan 10,44 poin (0,36 persen) menjadi ditutup pada2.909,77. Presiden ECB Mario Draghi, dalam konferensipers pasca pertemuan mengatakan, bank sentral “mungkinmelakukan operasi pasar langsung terbuka dengan ukuranyang memadai untuk mencapai tujuannya. Bank SentralEropa berbicara sulit tetapi tidak memberikan tindakan segerauntuk mencoba memecahkan krisis utang negara zona eurodan ekonomi,” kata analis Charles Schwab & Co.

Klaim baru asuransi pengangguran AS naik 8.000 pekanlalu, Departemen Tenaga Kerja melaporkan, sesuai denganperkiraan Wall Street. Pasar sedang menunggu angka resmitingkat pengangguran dan pekerjaan Juli pada Jumat, setelahtiga bulan berturut-turut pertumbuhan lapangan pekerjaanlemah. Amerika Serikat diperkirakan telah menambahkan100.000 pekerjaan — hanya 20.000 lebih besar daripadaJuni — karena tingkat pengangguran tetap terjebak di 8,2persen.(komc)

Harga minyak mentah merosotHARGA minyak mentah merosot pada perdagangan di

New York setelah Presiden Bank Sentral Eropa MarioDraghi gagal memberikan penjelasan yang detil mengenairencana untuk menopang euro dengan memangkas biayapinjam pemerintah yang meningkat di zona euro.

Harga minyak mentah West Texas Intermediate untukpengantaran September jatuh 1,78 dollar AS menjadi 87,13dollar AS per barel, di New York Mercantile Exchange,Kamis waktu setempat atau Jumat (3/8/2012) pagi. Hargaminyak Brent untuk penetapan September merosot 6sen menjadi 105,90 dollar AS per barel, di ICE FuturesEurope exchange, London.

Draghi memberi sinyal bahwa Bank Sentral Eropabersama-sama dengan pemerintah di zona euro akanmembeli obligasi dalam jumlah yang cukup demimenghapus segala kekhawatiran akan masa depan euro.Sinyal ini terkait dengan pernyataan yang pernahdilontarkannya bahwa Bank Sentral Eropa akanmelakukan apapun demi mempertahankan euro.

Pernyataan tersebut lantas menimbulkan spekulasi bahwaDraghi akan memberikan keterangan mengenai rencananya.“Draghi mengatakan bahwa ECB akan melakukan apapunyang diperlukan dan pernyataan ini menciptakan antisipasiuntuk bank sentral membeli obligasi,” sebut HarryTchilinguirian, Kepala Strategi Pasar Komoditas BNPParibas SA yang berbasis di London.(komc)

REGIONAL Bank Syariah tumbuhsignifikan di SulutMampu dorong peningkatan DPK 49% hingga Juni

Manado—Bank Syariahyang beroperasi di ProvinsiSulut terus menunjukanpertumbuhan signifikan.Contohnya, penghimpun-an Dana Pihak Ketiga(DPK) hingga bulan Junimampu tumbuh hingga 49persen. “Penghimpunandana masyarakat atau DanaPihak Ketiga oleh banksyariah yang beroperasi di

Provinsi Sulut mengalamipertumbuhan 49 persenhingga posisi bulan Juni2012,” kata Kepala BankIndonesia (BI) PerwakilanSulut, Suhaedi.

Hal ini, kata Suhaedidapat dilihat dari perkem-bangan tiga kantor bankberbasis syariah dengan13 jaringan kantor layanan,hingga Juni 2012 sudah

Manado—Nilai TukarPetani (NTP) di ProvinsiSulawesi Utara kembalimengalami penurunan se-besar 0,60 persen. “NTPSulut di bulan Juli 2012mengalami penurunansebesar 0,60 persen diban-dingkan dengan bulan Juni2012. Tercatat NTP di bulanJuni 2012 sebesar 100.97menjadi 100.36 di bulanJuli,” kata Kepala BadanPusat Statistik (BPS) Sulut,Dantes Simbolon MA.

Dikatakan Simbolon,Rasio NTP secara tahunkalender menurun beradapada posisi 3.75 dan rasioNTP secara Year on yearturun sebesar 2,66 persen.“Hal ini menandakan indeksharga yang diterima petanibulan Juli menurun sebesar0,04 persen, disisi lain indeksharga yang dibayar petanimeningkat jika dibanding-kan dengan bulan Juni se-besar 0,56 persen,” papar-nya.

Simbolon menjelaskan,dari subsektor yang yangditeliti oleh BPS, NTPtertinggi masih didominasioleh subsektor TanamanPerkebunan Rakyat (TPR)yakni sebesar 106.28 se-dangkan NTP terendah ma-sih dipegang oleh sub-sektor perikanan sebesar93.96. “Jika dilihat secaratahun kalender, pertumbuh-an NTP pada semua subsektor pertanian mengalamipenurunan. Secara umumNTP tahun kalender meng-alami penurunan sebesar3.51 persen,” pungkasSimbolon.(haer)

PEMERINTAH akan memanfaatkan lahan terlantar seluas 7,5 juta hektar guna ditanami kedelai.(foto:ist)

Mentan janji swasembada kedelai 2014

Jakarta—Indonesiadijanjikan akan swasembadakedelai di 2014. Sebagailangkah awal, KementerianPertanian dan BadanPertanahan Nasional (BPN)sudah melakukan diskusiintensif dan koordinasiuntuk memanfaatkan lahanterlantar seluas 7,5 jutahektare (ha) untuk ditanamikedelai. “Kita sudah diskusiselama kurang lebih satubulan untuk pemanfaatanlahan terlantar,” ungkapMenteri Pertanian Suswonokepada wartawan, dikediaman dinasnya, Jakarta,Kamis (3/8/2012) malam.

Suswono mengungkap-kan, bahwa pemberitaan darimedia massa dan media ce-tak seputar isu kedelai bela-kangan ini membuat Ke-menterian Pertanian (Ke-mentan) merasa tertantang

untuk dapat merealisasikanswasembada kedelai. “Beritatentang kedelai, seolah-olahmenilai bahwa Kementantidak bisa menanam kedelaidi Indonesia,” tutur Sus-wono.

Suswono menilai, ham-batan paling besar terhadapproduksi kedelai dalamnegeri ialah kurangnya minatpetani. “Sekarang tentunyapetani lebih memilih mena-nam padi atau jagung ketim-bang kedelai. Karena hargakedelai dalam negeri masihrendah,” ungkap Suswono.

Dirinya menyebutkan,bahwa harga ideal untukkedelai ialah 1,5 kali hargaberas. “Dengan hargatersebut sudah dipastikanmargin keuntungan akansangat bagus Dan petanikedelai akan tertawa,”pungkas Suswono.

Disisi lain, Suswono meng-ungkapkan, untuk menda-patkan swastika kedelaipada 2014, KementerianPertanian (Kementan) harusmenyiapkan lahan sebanyak1,5 juta hektare (ha). Pasal-nya, dari 7,5 juta ha lahanterlantar hampir di seluruhIndonesia, saat ini yang barubisa dmaksimalkan sekira 11ribu ha. “Sekarang total kese-luruhan lahan kedelai yangsudah berproduksi. Di Indo-nesia cuma 700 ribu ha,”ungkap Menteri PertanianSuswono.

Suswono mengungkap-kan, hasil koordinasi denganBadan Pertanahan Nasional(BPN) selama satu bulanterakhir menunjukkansebagian besar dari lahanterlantar seluas 7,2 juta hasudah dikuasai Hak GunaUsaha (HGU) 7,5 juta ha.“Tinggal 13 rbu ha yangsudah clear and clean yangbisa ditanami kedelai. Lahantersebut ada hampir di se-luruh Indonesia. Kementanhanya memanfatkan lahanyang ada,” kata Suswonosingkat.

Selain itu, optimalisasilahan juga dilakukan BPNdengan semangat baru,terkait alokasi lahan untukpertanian. “Idealnya setiappetani mendapatkan lahan

mencatat aset sebesarRp476,52 miliar, naik 44,19persen dibandingkan Junitahun 2011 lalu yang ketikaitu tercatat Rp330,49 miliar.“Kinerja keuangannya,untuk dana pihak ketigatumbuh 49,57 persen danpembiayaan tumbuh 41,42persen. Bahkan, dari datayang diperoleh, sebanyak70 persen nasabah tiga

bank syariah yangberoperasi di Sulut saat ini,adalah warga non muslim,”ungkapnya.

Dikatakan, pihaknya salutterhadap masyarakatManado, karenamemandang perbankansyariah sebagai bagian daribisnis keuangan yangmembantu, terlihat baikdana pihak ketiga maupun

pembiayaan tumbuh di atas40 persen.

Kota Manado, kataSuhaedi patut menjadicontoh, karena tidakmemandang perbankanberdasarkan agama, tetapisecara realistis lebihmementingkan manafaatkehadiran lembagakeuangan di tengahmasyarakat.(haer)

STATISTIK

NTPSulutturun0,60%

DANTES Simbolon.

seluas dua ha, polanya bisamenggunakan lahan plas-ma,” pungkas Suswono.

Sementara itu, Kemen-terian Perdagangan (Kemen-dag) mengungkapkan sulituntuk mengindikasi adanyakartel dalam kedelai yangdisebut-sebut sebagian pi-hak sebagai penyebab darimelambungnya harga kede-lai pada akhir-akhir ini. DirjenPerdagangan Luar NegeriDeddy Saleh menjelaskan,jumlah importir kedelai di In-donesia cukup banyak

sehingga tidak mungkinadanya kartel dalam kedelaitersebut. “Kalau kita lihat darihasil pemantauan kecil ke-mungkinan terjadi kartel, kare-na di antara importir itu semuabisa bersaing. Masalahnyaadalah semua importir menga-cu kepada harga masa depanyang ada di CBOT di Chicagosehingga harganya hampirsama. Jadi pembelian impor itukebanyakan hampir sebagianbesar dari AS. Sehinggaharganya seolah-olah satu itukartel,” ungkapnya kaladitemui di kantornya, Jakarta,Jumat (3/8/2012).

Deddy melanjutkan, jikapihak KPPU melihat adanyaindikasi kartel dalam kedelaitersebut, pihak Kemendagmempersilakan kepada KPPUuntuk memeriksa lebih lanjutatau menindak jika memangterbukti adanya karteltersebut. “Kita lihat tidak adakecurigaan karena importirjumlahnya banyak sehinggatidak mungkin adanya kartel,”paparnya. Dirinya menam-bahkan bahwa dirinya tidakkhawatir pembebasan beamasuk untuk impor kedelai di-manfaatkan oleh para importirkedelai tersebut. “Tidak, itumemang ditujukan ada dam-paknya terhadap penurunan,tapi harus dilihat kalau harga diluar negeri meningkat lebih darilima persen mungkin penuru-nannya tidak akan terasa, jadiharganya mungkin tidak turun.Kita akan lihat apakah akanditeruskan hingga akhir tahunatau tidak pembebasan bea ma-suk (BM),” pungkasnya.(okez)

Asumsi pertumbuhanekonomi sulit tercapai

Jakarta—Kondisi pereko-nomian global sampai saat inibelum menunjukkan adanyaperbaikan. Perekonomian glo-bal tentu saja berpengaruhterhadap pertumbuhan eko-nomi Indonesia. KepalaBappenas Armida Alisjahbanamengatakan target pertum-buhan ekonomi pada kisaran6,8-7,2 persen nampaknyaakan sulit tercapai. Pasalnya,kondisi global belum menun-jukkan titik temu. “Memangharus diakui dari perekono-mian yang sekarang memang

berat, artinya banyak negarayang tumbuh cepat, sudahmerevisi ke bawah semua,”ujar Kepala Bappenas, ArmidaAlisjahbana, Jakarta, Jumat (3/8/2012). Armida mengatakan,dalam situasi global akanberimbas pada kinerja eksporperdagangan Luar Negeri.Namun, dia mengimbau Indo-nesia harus tetap menjaga mo-mentum pertumbuhan, dankonsumsi domestik. “Momen-tum sekarang kita di investasi,dimana investasi kita masihkuat trendnya,” jelas dia.

Menurutnya, selain Investasi,dari sisi belanja juga harusditambah. Dia menjelaskan,belanja pemerintah harus me-nerapkan pembatasan fiskalyang cukup sehat, tetapi terba-tas. Dia menambahkan, padanota keuangan dan R-APBN2013 akan ada poin yangdiusulkan mengenai pertum-buhan ekonomi. “Bagaimana punjuga ke depan ini ada satu lagidiprioritaskan dari program yangada. Kita tidak mengubah, tetapimempertajam,” ujarArmida.(okez)

Page 13: 04 Agust 2012

KOMISARIS UTAMA: Ina Eryana. KOMISARIS: Christianus H. DIREKTUR UTAMA: Meilany Mongilala. DIREKTUR: Hendra Zoenardjy. WAKIL DIREKTUR: Michael Towoliu. PEMIMPIN REDAKSI: HendraZoenardjy. WAKIL PEMIMPIN REDAKSI: Ronald Rompas. REDAKTUR PELAKSANA: Donny Wungow. KOORDINATOR LIPUTAN: Glenly Bagawie. MUSYAWARAH REDAKSI: Hendra Zoenardjy, RonaldRompas, Donny Wungow, Glenly Bagawie. REDAKTUR: Glenly Bagawie, Tonny Mait, Daniel Kaligis, Finda Muhtar. REPORTER: Deddy Wakkary, Hanny Rais, Robby Liando. BIRO-BIRO: Glenly Bagawie(TOMOHON), Rommy Kaunang (MINAHASA), Rusdianto Rantesalu (MINUT), Servi Maradia (MINSEL), Stenly Lumempouw (MITRA), Wolter Pangalila (BITUNG), Sam Daleda (SANGIHE-TALAUD), Stenly

Gaghunting (SITARO), Verdynan Manoppo (KOTAMOBAGU-BOLMONG-BOLMUT), Faruk Langaru (BOLTIM-BOLSEL). KONTRIBUTOR: Heintje Mandagi (JAKARTA), Syaiful W Harahap (KHUSUS KESEHATAN). FOTOGRAFER: Bobby Rambing, KOORDINATORARTISTIK: Fadjrin Haryanto. STAF ARTISTIK: Richard Tamara, Vecky Sentinuwo, Bobby Rambing, Alphen Mamentu. SEKRETARIS REDAKSI: Angelia Natasia Herline. MANAGER IKLAN: Herry Bagau, KOORDINATOR IKLAN: Stembri F Legi. SPECIAL AGENT:Debby Ch Lende. STAF IKLAN: Denny Moningka, Hervy Sumarandak, Malik Thaib, Romel Najoan,Denny Sumolang, Didik Agusprianto. ADMINISTRASI IKLAN: Nancy Bertha. KOLEKTOR IKLAN: . DESAIN GRAFIS: Raditha Yunika. MANAGER PEMASARAN: Noldy Poluan.STAF PEMASARAN: Meisisco Gaghana. DISTRIBUSI: Jendra (Minahasa, Tondano, Tomohon), Sterfi Lumangkun (Bitung), Alfrits Samolah (Minahasa), Marchel Wowor, Denny Poluan, Steven Manengkey. (Manado), (Bolmong Raya, Sitaro, Sangihe). PACKING: Samiun Hulantu. TIMPENGEMBANGAN: KOLEKTOR PEMASARAN: Reinold Welong, ADMINISTRASI: Lisa Wuisan. STAF UMUM: Deydi Mokoginta. SEKRETARIS/BENDAHARA PERUSAHAAN: Nancy Bertha.

PENERBIT : PT. Sulut Lestari Press, PERCETAKAN: PT. Manado Media Grafika (Isi di luar tanggung jawab percetakan) HARGA Langganan: Rp. 45.000,-/bulan (luar kota tambah ongkos kirim)TARIF Iklan: Rp. 6000/mm kolom (BW), Rp.12000/mm Kolom (FC), ALAMAT: Mega Smart VIII No.7 Kawasan Mega Mas Boulevard Manado, Telp (0431) 841060, Fax: (0431) 841071 PERCETAKAN: Jl. AA Maramis, Kairagi, Manado. Telp (0431) 812777

SWARA KAMI SWARA ANDA

REDAKSI menerima tulisandalam bentuk opini, cerita,

puisi atau apa saja.Redaksi berhak mengedit tulisan

tanpa mengurangi maknayang dikandung tulisan itu.Kirimkan tulisan anda ke:

[email protected] langsung di antar ke redaksi

d/a: Mega Smart VIII No.7Kawasan Mega Mas Boulevard Manado

Telp: 0431 841060, Fax: 0431 841071

Tunggu waktu dijeblosKABAR kurang pasokan, berita sengketa

kewenangan, pula fenomena alam yang datang dalamtopan yang membadai, sudah jelas menambahketakutan baru terhadap krisis yang masih akanberlanjut, demikian pula fenomena alam yang masihkabur dalam cerita namun sudah sementara menderastanpa mampu dihentikan. Di ruang perkara, tuduhanpada rakyat masih dikumandangkan, sepertipenangkapan tak terarah dengan segala konsekuensipemangkasan produktivitas yang dengan segeramenginjak-injak kedaulatan rakyat dan memberipengaruh pada semua sektor kehidupan.

Sosialisi kesejahteraan, kampanye damai, khotbahperubahan dan segala omong tentang kedailanbertarung di medan pemikiran. Rakyat yang takmengerti dan siapa saja boleh jadi tumbal kengerianyang ‘seringkali’ tak jelas sebab-musababnya.

Kutipan ini mungkin boleh kita resapi untuk memberiperingatan bagi diri sendiri dan sistem yang sementarakita gauli dewasa ini. “tingginya angka kemiskinan,banyaknya pengangguran dalam negeri, meningkatnyajumlah manusia yang mengalir ke luar negeri walaudengan kemampuan terbatas, berikutnya rendahnyakesejahteraan masyarakat yang bagi segelintir orangmenyebut itu sebagai indikator awal rendahnyakewirausahaan masyarakat untuk boleh mampumengubah sumberdaya yang dimiliki menjadi lebihbernilai ekonomis tinggi”.

Mari mengulang kata yang sudah dianggap usangsebab pernah ditera dan lalu diterlantarkan, agar tegasdan jelas segala buah yang sudah kita santap bersamacerita. Negeri menangis. Nanang Suryadi, pujanggazaman ini, membisikan kisah ‘Orang-orang yangmenyimpan api dalam kepalanya’. Beberapa bait.Ketika Kau Sakiti Lagi Hati Kami. “...Para penggaronguang negara yang telah menghabiskan pundi-pundilumbung anak negeri kau ampuni. Maka engkau telahmenyakiti hati kami untuk kesekian kali. Tapi kau takpernah menyadari. Kau sakiti lagi. Dan lagi. Dan lagi.”Sejurus kemudian, “Kalian aku ampuni. Diucapkanterima kasih atas kesadaran untuk membayar hutangke pundi-pundi lumbung anak negeri. Kalian memangpahlawan sejati. Tahu diri. Mengerti kesulitan negeriini.”

Namun, itu saja tak cukup. “Kita harus membayarhutang kembali. Ke negeri para gergasi. Karena pundi-pundi lumbung anak negeri telah habis, di pesta-poratikus berdasi. Kau tak tahu lagi langkah untuk mengisikembali. Lalu: naikkan harga! naikkan harga! “Tarifnaik saudara-saudara! Jangan boroskan pemakaianlistrik, telpon, dan minyak! Jadilah rakyat yang bijak.Prihatin akan keadaan negeri yang sedang kehabisanpundi-pundi…” Tapi, sungguhkah kau tahu, listrik,telpon dan minyak yang kau naikkan harganya,menjadi bola bilyard yang kau sodok, menghantambola-bola mata kami. Lalu bintang-bintangbermunculan seperti kunang-kunang yang berpendarandari mata. Lagi-lagi kau sakiti hati kami. “Taatlahmembayar pajak. Karena kalian adalah rakyat yangbijak. Taatlah. Karena dengan membayar pajak, makapembangungan akan terus berjalan. Perekonomianakan terus hidup. Dan kalian akan makmur sejahtera.”Ampun. Ampun. Jangan paksa kami untuk matiberdiri! Menyayat Nanang melihat realita sistem.

Tapi, apakah benar ini sebuah sebab? Bagaimanadengan sistem yang mengawal keberadaan rakyat?Coba tanya pada sistem: Mengapa kesejahteraan takkunjung datang? Mengapa pendapatan perkapitanegara kita masih saja rendah? Padahal, apa yangkurang di negeri ini? Sumberdaya alam? Potensipertanian, kelautan, kehutanan, peternakan, hasil-hasiltambang serta sumberdaya alam lainnya yangmelimpah yang pernah disosialisasi sepenuh jiwaternyata tidak cukup membuat rakyat yang ada di sinisejahtera. Kawan, kita semua ada di sini untukberbincang. Nyaringkan suaramu menggugat senyapyang dulu pernah kauterakan sebagai janji bakti bagibumi pertiwi. Sebab kuasa atas rakyat sudahdilangsungkan secara monopolistik, dalamnya segalainformasi coba dibekuk rahasia, dan di sana juga hak-hak rakyat menjadi tak kentara. Kekuasaan sudahmenyedia bilik untuk dapat bersembunyi. Bilik-bilikitu ada dalam restu kebijakan dan aturan. Sistem dinegeri ini adalah polemik kekuasaan belaka yang taklebih mengikatkan simpul-simpul konspirasi baruuntuk menudungi berbagai kecurangan terhadaprakyat. Buah-buah yang ditanam dengan keringatrakyat dipanen belum waktunya.

Jangan tanya soal suap serta tengadah tangan danmulut yang terbuka lebar mengharap mangsaketidaktahuan merapat di dermaga kekuasaan.Mungkin lebih tepat kita bertanya tentang pelayanansemakin terbengkalai saat semua ramai bicara tentanghak-hak yang nantinya diakomodir bila sudah adakekuasaan baru terbentuk lewat pilah-pilih pemimpindalam pesta-pesta penghamburan uang rakyat danhutang luar negeri. Pesta-pesta masih menanda cemas,judul mencekam, atau dibilang “panas” sepertipenganan pedas yang baru saja tersaji penuh asap danaroma. Atau terali-terali yang menunggu mereka yangsudah jadi tersangka dengan kode-kode tunggu waktudijeblos. Cerita ini akan jadi sia-sia bila sudut pandangkeadilan hanya dilihat dari perspektif kebijakan yangada saat ini. Kebijakan yang terlampau cepatdidiktekan sebagai sosialisasi tiba masa tiba akal adalahbuah mentah yang terlahir dari rahim perselingkuhankuasa dan uang. Inilah yang perlu kami tegaskan,bahwa kami menentang segala bentuk konspirasi yangmenistakan rakyat.

Redaksi

Interpretasiagama bagidiri SendiriSAYA sangat terkesan

dengan cerita LubnaHussein dari Sudan yangdihukum cambuk karenamemakai celana panjang(melanggar hukumsyariah). Ada hal-hal didalam hidup di manamanusia tidak mauberkompromi danmenyerah demikenyamanan. Lubna bisasaja membiarkan kejadianini dan menerima tawaranUN untuk imunitaskarena sebagai pegawaiUN dia berhak. TapiLubna menolak danbahkan meminta keluardari pekerjaannya agar iadapat “bertarung” dip e n g a d i l a nmempertahankan hak-haknya sebagaiperempuan yangdiperlakukan tidak adil.

Ada hal-hal di dalamhidup yang membuatseseorang untuk tergerakhatinya dan melawanapapun resikonya.Momen “penggerak hati”ini tidak bisa dijinakkan(sekali ketetapan hatidiputuskan) bahwa adahal-hal yang tak bisadibiarkan dan tak bolehdibiarkan.

Interpretasi Islam Lubnaberbeda dari pemerintahSudan. Bagaimanamungkin pemerintahSudan bisa memiliki hakmutlak untuk melakukaninterpretasi agama?Siapakah yang berhakmelakukan interpretasiagama? Bagi sayainterpretasi agama adalahhak setiap orang yangm e l a k s a n a k a ninterpretasinya untukdirinya sendiri. Maknaagama bagi setiap orangunik dan sangat personalsifatnya. Oleh sebab itu,pemerintah maupuninstitusi agama tidakmemiliki hakmemaksakan aturan-aturan agama yang sangatrigid dan merugikankemanusiaan.

Di Indonesia kitamemiliki DepartemenAgama. Saya hendakbertanya, “apa gunaDepartemen Agama?”Bukankah agama tidakbisa diatur karenasifatnya sangat pribadidan hidup di dalam hatinurani masing-masing?

Adanya DepartemenAgama mengandaikanbahwa agama memilikilegitimasi di ruangpublik, merupakan bagiandari kebijakan publik.Agama bukan bagian darikebijakan publikmelainkan kebijakanhidup masing-masing.Begitu agamadiinstitusikan disitulahm a s a l a h - m a s a l a hmengemuka. Kita tahubagaiamana DepartemenAgama di Indonesiapenuh masalah. Janganpernah lelah LubnaHussein. Semangat Lubnaadalah semangat kitasemua.

Gadis AriviaJurnal Perempuan

SABTU4 AGUSTUS 2012

OlehDera Liar Alam

Nisan anonimitas (3/selesai)

Impunitas terhadappelaku kejahatan terhadapkemanusiaan dan pelupaansosial terhadap tragedimengubur identitas korbanpada nisan anonimitas.Kekerasan terhadapterhadap korban di masalalu mencederaikemanusiaan kita di masakini dan masa mendatang.Keberadaban kita sebagai

bangsa Indonesia akanditera dari keberpalingankita terhadap korban.”

Katanya, ada proyekyang sudah dan akanmenyerap tenaga kerja.Wah, yang ini mungkinsaja ada imbasnya bagimereka yang lagi menjadidaftar tunggu pencarilowongan kerja. Semogaada lowongan! Siapa yang

b e r p e s t a ,mengumandangkan banyakhadiah dan keberuntungan.Bila sempat, bolehmembaca di manakebenaran itu terpendam.

Rakyat yang sekian waktudijadikan tertuduh bolehmelihat dengan matakirinya, sederet judul yangsemuanya milik elite.Selatan ruang kuliner danbelanja. Adakahkesempatan bagi rakyat disana? Pejabat mulai cariperhatian. Bergulirlahuntuk rolling yang kadang

tak beralasan. Ini mungkinsedikit bagi suatu yangterlihat sebagai gejalaalam, cuaca dengan limaperubahan, entah apa itu?Apakah cuma warga yangterancam?

Sudah jelas demikian,karena dana sehat bagikaum miskin seringkalijadi cerita pelipur lara. Adayang ke pusat untuk bersuapara petinggi. Ada yangmendaftar sebagai calonelite. Kabar di tengahtentang kekayaan yangbikin iri hati makin subur

OlehM Badri

Menuju masyarakat edukatif (4/selesai)

Apalagi di era otonomi dae-rah ini sudah seharusnya pe-merintah setempat melaku-kan manuver untuk melejit-kan kualitas pendidikan agarmasyarakat tidak berpikirortodoks akibat nilai-nilai pe-ngetahuan yang termarjinal-kan. Karena salah satu cirimasyarakat dinamis selalumelahirkan inovasi barudalam melakukan perubahanmenuju tatanan kehidupanyang lebih baik.

Dalam sebuah wawancaradengan penulis, Rektor UIRProfesor Hasan Basri Juminpernah mengatakan bahwapengembangan pendidikanmasih sangat lamban. Hal ini

disebabkan belum menyatu-nya gagasan dalam upayapeningkatan pengembanganpendidikan. Seperti halnyaProfesor Kinosita di atas,pendidikan dasar sembilantahun dikatakan Profesor Ha-san sebagai fondasi yang ha-rus diperhatikan dalam per-baikan kualitas pendidikan.Karena ini sangat potensialuntuk meningkatkan partisi-pasi pendidikan dan pening-katan kemampuan hinggaperguruan tinggi.

Salah satu wacana yangpernah berkembang untukmengentaskan permasalahanpendidikan adalah denganmengimplementasikan

konsep pendidikan gratisuntuk pendidikan dasar danmenengah. Namun hal ini be-lum terwujud, karena belumadanya kebijakan politis yangmemihak kepada pendidikan.Konsepnya sendiri belumbegitu jelas dalam penerapandi lapangan.

Kesadaran pemerintahuntuk mendong-krakanggaran pendidikan jugabelum terlihat mencuat kepermukaan. Sementarakeragaman kondisi geografis,ekonomi, sosial, dan budayamasih menjadi kendala.Sebagai contoh tingkatkesadaran warga untukmenyekolahkan anaknyabelum tentu sama. Untuk ituperlu adanya persamaanpersepsi tentang pentingnyaperan pendidikan untukmendapatkan kehidupan

yang lebih baik.Dengan ketersediaan

sumberdaya alam yangmencukupi, seharusnyapemerintah mulaimeningkatkan anggarankomunikasi strategis untukm e m a s y a r a k a t k a npendidikan. Berbagai bentukkampanye danpendampingan sektorpendidikan yangb e r k e s i n a m b u n g a nmerupakan salah satu strategidalam pengelolaanpendidikan hingga ke lapisanmasyarakat paling bawah(grassroot). Tujuanpendidikan itu sendiri akantercapai bila prosesnyakomunikatif. Kelompok-kelompok intelektual yangada di tengah masyarakatperlu dilibatkan dalamkomunikasi ini. Bukankah

masih banyak sarjana yangbelum mendapat lapanganpekerjaan? Tentunya merekadapat dimanfaatkan olehpemerintah melalui suatuprogram yang bertujuanuntuk perluasan penyebaranpendidikan ke seluruhlapisan masyarakat. Dengandemikian dapatmenjembatani kesenjangantingkat pendidikanmasyarakat melaluitranformasi ilmu olehmasyarakat itu sendiri.

Paragidma pembangunanpendidikan yang meratadapat menciptakanmasyarakat yang edukatif.Sehingga budaya berpikirkritis, dinamis, humanis dandemokratis menjadi karaktermasyarakat denganmengedepankan nilai-nilailuhur budaya bangsa.(*)

di bumi ini, kemudianketimpangan yang sudahjelas-jelas dimungkinkansistem yang tak berpihakpada rakyat.

Kata menderakegemangan, takut untukbersua kematian dari kata-kata yang hanya jadipelipur lara di kala dukadatang menimpa. Untukitulah kami mendesak,buktikan dulu kata-katamulukmu, selanjutnyakami akan percaya danmemilihmu sebagaipemimpin kami.(*)

OlehMohamad Guntur Romli

Takenfrom: Jurnal Perempuan

Merespon radikalismedengan demokrasi (2)

Asumsinya adalah idedan gerakan radikaltumbuh karena merekatidak diberi akses,kebebasannya dirampas,kesempatan dan aksespolitiknya ditutup. Namundi era demokrasi gerakanyang sebelumnya inginmendirikan kekuatanpolitiknya dengan senjata,mereka harusmenanggalkan senjata itudan berpaling padalegitimasi yang ditentukanmelalui bilik-bilik suara(pemuguatan suara).Mereka yang sebelumnyahanya percaya pada

suaranya sendiri ataukepentingannya, dalamproses demokrasiargumentasi itu harusdidialogkan, harus terbukapada kepentingan oranglain, dan ada prosesnegoisasi kepentingan.Demokrasi memberikankesempatan dan ruangseluas-luasnya bagiseseorang dan kelompokuntuk mengeluarkanpendapatnya, mengajukankepentingannya. Namundalam ruang dialog dannegoisasi diakui posisiyang setara. Dalam prosesawal ini, demokrasi dibuka

untuk mencegahradikalisasi ide ataukelompok yangsebelumnya lahir karenatidak adanya demokrasi.

Demokrasi adalahpenemuan sisi-sisikesadaran manusiawidalam mengatur kehidupandi dunia—karena yangdiperbincangkan adalahkekuasaan manusiawibukan Ilahi—menyediakansebuah ruang dan tata-carayang manusiawi pula.Pertama, siapa pun yangterlibat dalam ruang iniharus sadar sebagaimanusia (dengan segalakelebihan dankedaifannya), yang iapercakapkan juga tentangkepentingan manusia, danyang ia hadapi, yang

terlibat, yangbersinggungan adalahsesama-manusia.

Kedua, dalam menyikapiyang anti-demokrasi,hingga yang anti-manusiawi pun demokrasimenyediakan ruang dancara yang manusiawi pula,tidak dengan jalanpemaksaan dan kekerasan,namun mengajak danmemberikan akses kepadamereka dengan tujuandemokrasi bisa ampuhmelakukan prosesderadikalisasi itu. Apapunyang diperoleh daridemokrasi: sebuah sistem,peraturan atau apa punbukanlah sesuatu yang bisadianggap kudus dansempurna, ia pastimemiliki kekurangan dan

kelemahan. Namun disinilah justeru kelebihandemokrasi, yang bisamampu mengakomodirketerbatasan manusia yangtidak bisa hidup sendiri,dengan membuka terhadapketerlibatan dengan yanglain.

INSPIRASI DANPENGALAMAN

POLITIK ISLAMDemokrasi adalah

penegasan terhadap tujuandiciptakan manusia untukdunia sebagaikhalifatullah.

(bersambung)

Page 14: 04 Agust 2012

SABTU4 AGUSTUS 2012

Poonam Pandeydimusuhi keluarga?

POPULARITAS Poonam Pandey memangharus diakui melambung gara-gara aksi beraninyadi depan umum. Kini, sang keluarga akhirnyaangkat bicara tentang pose-pose panas artisBollywood tersebut.

Dilansir dari One India, kakak laki-laki Poonam,Nilesh Pandey sempat memutuskan silaturahmidengan adiknya. Keputusan itu langsung diambilsaat dia tahu Poonam akan berpose bugil jika timIndia memenangkan piala dunia kriket.

Tak hanya itu, saudara-saudara Poonam bahkansempat berkelahi dengan orang yang bicara buruktentang bintang seksi tersebut. Namun kini,keluarga sudah mulai bisa beradaptasi danmenerima semuanya.

Poonam sendiri selalu menegaskan pada publikbahwa keluarganya tak pernah keberatan denganaksi panasnya. Selama ini, pro dan kontra memangselalu mengelilinginya.(kpl)

HOT NEWS

LILY ALLEN

CALON Ratu Inggris,KATE Middleton, kem-bali membuktikan dirisebagai yang terbaik didunia mode. Sekali lagi,Duchess of Cambridgeberhasil masuk dalam

daftar figur internasio-nal berbusana terbaik.Adapun alasan utama

yang menyebabkan Ka-te menjadi yang terbaikkarena dirinya lebihmemilih gaya mix-and-

match yang meng-gabungkan antara bu-sana rancangan desainerdan koleksi highstreetInggris.Selain itu, gaun pe-

ngantin besutan Sarah

Burton untuk AlexanderMcQueen yang dia ke-nakan pada pernikahan-nya tahun lalu masihtetap populer hingga saatini.Tidak ketinggalan

penam-pilannya yangtanpa cacat di berbagaievent internasional se-perti British Film Awar-ds, Diamond Jubileealias Perayaan 60 TahunRatu Elizabeth bertahta,begitu juga denganpenampilannya diWimbledon, serta ketikabertindak sebagai hostdi acara makan malamgala di Istana Buckhing-ham untuk menyambutpembukaan Olimpiade2012. Prestasi Katemasuk daftar prestisiusyang sudah berusia 73tahun itu merupakanyang ketiga kalinya,karenanya wajar jikaVanity Fair menyebutSang Duchess sebagai“Kate the Great”.Tapi, Kate tidak sen-diri.

Bersama dengannya, ter-catat nama adik iparnya,Pangeran Ha-rry, yangjuga masuk daftar Inter-national Best DressedList versi Vanity Fairuntuk pertama kalinya.Apa yang menyebab-

kan pilihan busana Kate“digilai” oleh para pe-nikmat mode karenabusana-busana yang diakenakan memiliki hargaterjangkau. Kate tidakmerasa harus menggu-nakan koleksi desainerkenamaan setiap saat.Malah, dia menunjuk-kan selera mode tanpacacat dengan mengga-bungkan koleksi desai-ner dan label highstreetdalam waktu bersamaan.Pengamat mode di

Inggris memprediksiKate bukanlah ikonmode dengan kontribusi“one hit wonder”. “Kitasudah melihat beberapakali kontribusi Kateterhadap pasar modeInggris, dia bukanlah onehit wonder,” kata LeahChernikoff dari Fashion-ista. com, sembari me-nyebutkan gaun Zaraseharga 49.99 poundsyang habis hanya dalamhitungan jam setelahKate terlihatmengenakannya.(okz)

Memutuskan untuk ganti namaPENYANYI asal Inggris

Lily Allen, memutuskanuntuk mengganti namabekennya setelah menikahdengan Sam Cooper.Lewat pernyataannyakepada Us Weekly,pelantun ‘Smile’ itu akanmenggunakan nama

belakang sang suami danmenambahkan namatengahnya. Lily bakaldikenal dengan nama LilyRose Cooper.

Dalam pernyataannyaitu, Lily jugamengungkapkan dirinyaakan menggarap albumbarunya dalam waktudekat ini. Penyanyiberusia 27 tahun ituterakhir kali merilis album‘It’s Not Me, It’s You’pada 2009 lalu.

“Aku nggak sabar masukstudio lagi,” ujarnya.

Saat ini Lily tengahmenikmati hari-harinyasebagai seorang ibu. Iamelahirkan anak perta-manya, Ethel Mary pada25 November 2011. (dth)

WONDER GIRLS

Bakal konser kedua kalinya di JakartaSALAH satu Girlband

Korea, Wonder Girls,untuk kedua kal inyaakan mengunjungi Indo-nesia . Wonder Gir lsakan menggelar konserdi Jakarta 3 Novembermendatang.

Hal tersebut dipastikanlangsung oleh pihak pro-motor Marygops Stu-dios. Melalui akun Twit-ter resmi @marygopss-tudios mereka meng-umumkan kepast iankonser Wonder Gir lstersebut.

“CONFIRMED -W O N D E R G I R L SWONDER WORLD

TOUR IN JAKARTA2012, SATURDAY 3rdNOVEMBER 2012,”demikian dikutip dariakun Twitter MarygopsStudios, Jumat (3/8).

Konser tersebut akandigelar di Tennis IndoorSenayan, Jakarta Sela-tan. Wonder Girls sebe-lumya hanya menggelarshowcase di Balai Karti-ni, 20 Juni 2010 lalu.

Pihak Marygopssendir i belumm e n g u m u m k a npenjualan tiket. Hargadan deta i l penjualantiket akan diumumkankemudian. (dth)

Kate

Mid

dlet

on

Page 15: 04 Agust 2012

SABTU4 AGUSTUS 2012

BOLA BASKET

Sumbang ... dari Halaman 16

Vila ... dari Halaman 16

GATEBALL

Kakeknya merupakan seorang pekerja kontrakdari Jawa yang berimigrasi ke Suriname. Iakemudian menetap dan berkeluarga di sana. AyahRanomi kemudian pindah ke Belanda, menikah danmemiliki anak, Ranomi.

Di nomor 100 meter gaya bebas, Ranomimenyentuh dinding nomor empat saat pembalikan.Namun, saat finis ia mencatat waktu 53,00 detik,yang merupakan rekor baru olimpiade.

“Lomba yang hebat. Namun, saya tidak puasdengan catatan waktu,” kata Ranomi yang memilikicatatan waktu terbaik tahun ini 52,75 detik. “Walaubegitu, medali emas tetaplah medali emas, dan sayamemang mencari medali emas.”

Tempat kedua diduduki Aliaksandra Herasimeniadari Belarus dengan 53,38 detik, sementaraperunggu diraih atlet China, Tang Yi, dengan 53,44detik.(kmcm)

Vila dianggap sebagaipengganti yang sepadansetelah tampil stabil kaladipinjamkan ke Espanyolmusim lalu.

Vila didatangkan Milandi bursa transfer musim

dingin Januari 2011 silamdari Espanyol. Namunpemain berusia 23 tahunini hanya tampil sekalibersama Rossoneri diSerie A sebelum kembalike Catalunya.(blnt)

Selain mendepak Sem-shov dan Zyranov, Capellojuga mencoret penyerangPavel Pogrebnyak.

Pertandingan itu akanmenjadi ujian bagi

Capello, sebelum Rusiamemulai perjalananmereka di kualifikasi PialaDunia 2014 melawanIrlandia Utara pada 7September.(blnt)

Capello ... dari Halaman 16

Anzhi Makhachkala 2 – 0 VitesseKuPS 1 – 0 BursasporArsenal Kyiv 3 – 0 Mura 05Dila Gori 0 – 1 AnorthosisAPOEL 2 – 1 AalesundKalmar 1 – 0 Young BoysRied 2 – 1 Legia WarszawaAIK 3 – 0 Lech Pozna?Ruch Chorzów 0 – 2 Viktoria Plze?Bnei Yehuda 0 – 2 PAOKTromsø 1 – 1 M. DonetskHeerenveen 4 – 0 Rapid Bucure?tiSteaua Bucure?ti 0 – 1 Spartak TrnavaServette 1 – 1 Rosenborg

Twente 2 – 0 Mladá BoleslavGomel 0 – 1 LiverpoolAsteras Tripolis 1 – 1 MarítimoGenk 2 – 1 AktobeHorsens 1 – 1 ElfsborgCrvena Zvezda 0 – 0 Omonia NicosiaVideoton 1 – 0 GentDundee United 2 – 2 Dinamo MoskvaSt Patrick’s 0 – 3 Hannover 96Hajduk Split 0 – 3 Inter MilanEskisehirspor 1 – 1 O. MarseilleAthletic Club 3 – 1 S. KoprivnicaSarajevo 2 – 1 ZetaVojvodina 2 – 1 Rapid WienAdmira 0 – 2 Sparta Praha

HASIL LENGKAP KUALIFIKASI III, JUMAT (3/8/2012)

Dua gol Twente dicetakdi babak kedua, melaluiLeroy Fer pada menit ke-52 dan Nacer Chadlienamenam menit berselang.

Sementara wakil Turki,Eskisehirspor berhasilmenahan imbang wakilPrancis Olympique Mar-seille dengan skor 1-1. An-

dré Pierre Gignac sempatmemberikan harapanMarseille untuk me-menangkan pertandinganketika mencetak gol Pada

menit ke-49, namunkeunggulan itu hanyabertahan hingga menit ke-62 setelah disamakan olehAtdhe Nuhiu.(okez)

Liverpool ... dari Halaman 16 Jadi tidak ada tendensi per-sonal terlibat di sini,” ucapPalazzi kepada reporter.“Malahan ada konsistensidari pengakuan sang pe-main,” imbuhnya. Dua stafpelatih Conte, Angelo

Alessio dan Cristian Stellinijuga terlibat dalam kasus ini.Tak hanya staf pelatih, duapemain Bianconeri LeonardoBonucci dan Simone Pepejuga diperiksa untuk kasusyang sama.(blnt)

Conte ... dari Halaman 16

Dream Team AScetak rekor Olimpiade

TIM basket Amerika Serikat mencatatkan hasilfantastis saat berhadapan dengan Nigeria di babakpenyisihan grup. Beberapa rekor Olimpiade suksesdipecahkan Kobe Bryant dkk.

Tim bola basket AS yang akrab disebut DreamTeam –merujuk kehadiran mayoritas pemainbintang dalam skuad-, tampil luar biasa saatmenghadapi Timnas Nigeria.

Dalam pertandingan tersebut, Kobe, LeBronJames, Carmelo Anthony dan Kevin Durant tampilmenggila dengan meraih kemenangan 156-73.Praktis skor ini menjadi sejarah baru dalam sejarahbola basket Olimpiade.

Ya, The Dream Team kini tercatat sebagai Negarayang mampu meraih poin terbanyak dalam sejarahOlimpiade. Rekor ini sekaligus mematahkantorehan 138 poin yang dicetak Brasil saatmengalahkan Mesir pada Olimpiade 1988.

Total raihan poin ternyata bukan hanya satu-satunya rekor yang berhasil dipecahkan AS padapertandingan kali ini. Ada beberapa rekor baru yangsukses dibukukan kontingen AS.

Di antaranya adalah kesuksesan mencetak 78 poindi babak pertama (dua kuarter pertama). Raihan inimematahkan rekor milik Brasil (72 poin) saatmengalahkan China pada Olimpiade 1988.

Marjin kemenangan yang mencapai 83 poin jugamemecahkan rekor AS terdahulu, yakni unggul 72poin saat mengalahkan Thailand 101-29 pada 1956.

Sementara itu untuk kategori individu, pemainandalan AS, Carmelo Anthony juga mencetak rekor,yakni mengoleksi poin terbanyak sepanjangOlimpiade. Small Forward New York Knicks inimencetak 37 poin, yang sekaligus mematahkanrekor miliki Stephon Marbury (juga dari AS) yangmengemas 31 angka.

“Ini merupakan pertandingan pertama dalamkarier kepelatihan saya, di mana kami menembaklebih baik dari seluruh tim lain,” tutur pelatih MikeKrzyzewski dikutip Situs resmi Olimpiade.

Dengan hasil ini, AS pun menjaga rekor sempurnamereka di babak penyisihan dengan meraih tigakemenangan, sekaligus memimpin klasemensementara Grup A.(okez)

AKSI LeBron James mencetak angka bagi timbasket AS.

Manado siap gelar turnamenGateball memang belum

terlalu populer di Indonesiaapalagi di Manado. Kendatibegitu, pengurus Pergatsi(Persatuan Gateball SeluruhIndonesia) telah terbentuk dankini dipimpin Menteri Pe-kerjaan Umum, Djoko Kir-manto. Jumat (3/8) kemarin,pengurus pusat Pergatsibidang dana, Krisna Marnita,memperkenalkan melaluidemo olahraga tersebut dilapangan Sparta TikalaManado, bersama WakilWalikota Manado, HarleyMangindaan dan SekkotManado, Ir Heafrey Sendohbersama sejumlah kepalaSKPD lingkup PemkotManado.

“Olahraga termasuk dalamolahraga rekreasi karena carabermainnya yang tidak perluketangguhan fisik yang luarbiasa tetapi lebih kepada adustrategi yang membuatGateball menjadi olahragayang seru dan meng-asyikkan,”terang Ai sapaanakrab Mangindaan.

Kepala Balai PU Sulut-Gorontalo, Ir Johny Wenurmenambahkan, olahraga inibisa menjadi salah satu mo-men untuk menarik wisata-wan. Pasalnya menurut We-nur, olahraga ini kerap

digandrungi oleh turis asing.Ditambahkan Marnita,

Manado bisa gekar turnamendan tinggal berkoordinasidengan pengurus pusat.“Manado tinggal siapkanlokasi pertandingan, bisarencanakan dua pilihanlapangan sintetis dan rumputalam. Di Jogya dan Bali,turnamen olahraga ini kerapdigelar dan pesertannyabegitu banyak baik dari luarnegeri seperti Jepang danSingapure. Artinya olahragaini bisa menarik wisata-wan,”terang Marnita.

Namun disatu sisi, Marnitamengakui sebelumnya harusada pembentukan kepeng-urusan Gateball sehinggadiharapkan bantuan pemerin-tah Manado dan Sulut sertaKONI soal itu. “Kita siapmelakukan turnamen dandiharapkan kota Manado bisamenjadi tolak ukur akanolehraga gateball di Su-lut,”tandas Ai sapaan akrabMangindaan. Untuk diketahui,olahraga Gateball sendiriadalah suatu jenis olah ragaberegu yang berasal dariJepang, yang dimainkan oleh5 orang dalam satu regu, dandimungkinkan dimainkansecara perorangan, berdua ataubertiga. Olah raga perpaduan

WAKIL Walikota Manado, Harley Mangindaan serius memukul bola Gateball dilapangan Tikala Manado.antara golf dan biliar denganmenggunakan bola merah danputih seperti bola biliar, denganstik pemukul terbuat dari besi

berbentuk huruf T menyerupaistik golf Cara memainkannyamenyerupai golf dan biliar.Dimainkan dalam lapangan

mini berukuran 15 x 20 meter.Memiliki 3 gawang/pintu yangterbuat dari besi dengan ukuran20×20 cm, dan terdapat 1 tiang

lurus antara dua gawang de-ngan nama Gate Pool (GP)untuk mengakiripermainan.(teem)

China-Amerika ketatPERSAINGAN makin

memanas memasuki hariketujuh perhelatanOlimpiade 2012, London.China yang sejak awalperkasa memimpin daftarperolehan medali, kinimendapat ancaman seriusdari pesaing kuatnya,Amerika Serikat (AS).

Diketahui, sebelumnyanegeri Tirai Bambu masihperkasa dengan raihan 17emas, unggul lima emasatas AS di posisi duadengan 12 emas. Namun,hari ini (kemarin waktusetempat) kontingen NegeriPaman Sam menggiladengan menambah enamemas, sementara Chinahanya satu.

Hasil ini praktis membuatpersaingan dua Negara

kandidat kuat juara ini, kianketat. Ya, kedua Negarasama-sama mengoleksi 18

emas. Akan tetapi, Chinamasih berhak memuncakiklasemen karena unggul

jumlah medali perak (11-10).

Sementara itu, bagaimana

dengan Indonesia? Jikakemarin, kontingen MerahPutih menempati urutan 27,kini posisi Indonesia turundua peringkat ke posisi 29.

Peluang Indonesia untukmendulang medali emasdari cabang bulutangkispupus setelah TontowiAhmad/Liliyana Natsirkalah atas pasangan ChinaXu Chen/Ma Jin pada semi-final Bulutangkis gandacampuran.

Kekalahan ini praktismembuat tradisi Indonesiadalam merebut emas dicabor Bulutangkis terhenti,karena Owi/Butet –sapaanTontowi/Liliyana meru-pakan satu-satunya pe-bulutangkis yang berpe-luang melakukannya.

Meski gagal melanjutkan

tradisi emas, Owi/Butetmasih berpeluangmenyumbangkan medaliperunggu buat kontingenIndonesia. Hari ini, gandacampuran nomor tiga duniaini akan bertarungmemperebutkan perunggumenghadapi pasangan Den-mark Joachim Fischer/Christinna Pedersen.

Selain pasangan Tontowi/Liliyana, Indonesia masihmenyisakan dua atletnyayang akan berjuang di caboratletik. Mereka adalahFernando Lumain danTryaningsih. Lumain akantampil di babak penyisihanlari 100m pada Sabtu, se-mentara Tryaningsih yangturun di nomor lari mara-thon, baru akan bertandingMinggu (5/8).(okez)

POS NEG EMAS PERAK PERUNGGU TOTAL

1. China 18 11 5 34

2. AS 18 9 10 37

3. Korsel 7 2 5 14

4. Prancis 6 4 6 16

5. Inggris Raya 5 6 4 15

6. Jerman 4 8 5 17

7. Italia 4 5 2 11

8. Korut 4 0 1 5

9. Rusia 3 6 8 17

10. Kazakhstan 3 0 0 3

29. Indonesia 0 1 1 2

Page 16: 04 Agust 2012

TERBIT 16 HALAMANHarga: Rp.2000,-

Luar Kota + Ongkos Kirim

SABTU4 AGUSTUS 2012

NOMOR02049 TAHUN VI

Telp: (0431) 841071,Fax: (0431) 841060

www.swarakita-manado.com

PELATIH baru TimnasRusia, Fabio Capello, me-manggil sepuluh pemaindebutan saat meng-umumkan skuad pertama-nya, Kamis (02/8). Capellomemutuskan mencoretpemain senior seperti IgosSemshov dan KonstantinZyryanov dari skuadtimnas untuk menghadapiPantai Gading, 15 Agustusmendatang.

Capello menggantikanpelatih asal Belanda, DickAdvocaat, yang mengun-durkan diri menyusulpenampilan menge-cewakan Rusia di PialaEropa 2012. Tim pertama

Capello panggil 10 debutan ke Timnas Rusia

PELATIH Timnas Rusia, Fabio Capello.Baca: Vila

( Halaman 15 )

Vila kembali ke Milan

LEWAT situs resmi, ACMilan mengumumkan jikaDidac Vila gagal berga-bung dengan Valenciasetelah gagal lolos tesmedis di Mestalla.

Bulan Juli lalu, Valenciasudah mendapat persetu-juan Milan untuk memin-jam Vila semusim dengantransfer 700 ribu euro. LosChe berkesempatan untukmematenkan status Vila diakhir masa peminjaman.

Kepindahan Vilasejatinya bakaldiumumkan pada Minggu(5/8), tetapi penggawa

Timnas Spanyol U-23 inibakal kembali ke SanSiro.

“AC Milan mengumum-kan karena memar di areapinggul, Didac Vila akankembali ke Milan danbergabung dengan timutama,” begitu bunyipernyataan resmi klub.

Kabar ini jelas meru-pakan pukulan bagiValencia yang mencaripengganti ideal setelahditinggalkan Jordi Albake Barcelona.

SPORTAINMENT

Sumbang Emas bagi BelandaRANOMI Kromowidjojo mewujudkan

impiannya untuk mensejajarkan diri dengan duaidolanya sebagai perenang Belanda peraih medaliemas olimpiade.

Tidak tanggung-tanggung, Ranomi meriahimpiannya di nomor yang dianggap palingbergengsi, 100 meter gaya bebas. Ini merupakanmedali emas kedua buat Belanda setelah yangpertama diraih oleh atlet balap sepeda MarianneVos. Ranomi sejak kecil mengidolakan perenangputra Pieter van den Hoogenband dan Inge deBruijn yang pernah meraih 15 medali di OlimpiadeSydney 2000 dan Athens 2004.

Ia bertemu dan berlatih bersama Van denHoogenband di perkumpulan renang miliknya diEindhoven bersama rekan-rekannya, Inge Dekker,Marleen Veldhuis, dan Femke Heemskerk.Bersama rekan-rekannya ini, Ranomi meraih perak4 x 100 meter estafet gaya bebas.

Ranomi kini ditangani oleh Jacco Verhaeren,pelatih bertangan dingin yang juga pernahmenangani van den Hoogenband dan de Bruijn.

Ranomi memiliki nama berbau Jawa darikakeknya, Kromowidjojo.

RANOMI KROMOWIDJOJO

Baca: Sumbang( Halaman 15 )

Capello saat ini dihuni oleh36 pemain dan nantinyaakan diciutkan menjadi 23pemain.

Mantan pelatih Inggris itumempertahankan kaptentim, Andrei Arshavin, danpenyerang Roman Pavlyu-chenko. Sementara tigapendatang baru adalah bekArseny Logashov, gelan-dang Oleh Shatov, dan pe-nyerang Fyodor Smolov,ketiganya bermain untukAnzhi Makhachkala. Ca-pello juga memanggil tujuhpemain dari klub juaraRusia, Zenit St Petersburg.

SPORTAINMENT

Roberto Carlos pensiunBEK kiri Anzhi

Makhachkala, Ro-berto Carlos meng-umumkan bahwadirinya mundur daridunia sepak bola. Bekasal Brasil ini memi-liki satu permintaansebelum dirinyabenar-benar gantungsepatu dari lapangan.

Carlos adalah salahsatu bek kiri terbaikyang dimiliki olehReal Madrid dan Bra-sil. Kecepatannyadalam berlari, rasanyasangat sulit untukditandingi oleh bekmaupun pemain manapun. Setelah pensiunpemain, pria berusia39 tahun ini berencana

untuk menjadi asisten pelatih di klub asal Rusiatersebut. Guna menandai akhir karirnya ia inginbermain melangsungkan satu pertandinganmelawan Los Blancos.

“Saya telah mengajukan permintaan untukmelakukan pertandingan perpisahan antara RealMadrid dan Anzhi,” terang Carlos kepada EFE.

Internazionale Milan adalah klub di mana Carlosmengawali karirnya di Eropa. Akan tetapi, ia hanyamenghabiskan satu musim bersama Nerazzurri.Setelah itu, pemain bertinggi 168 cm ini hijrah keSantiago Bernabeu. Di sini lah masa keemasan Carlosdi mulai. Bersama Madrid ia berhasil memenangkanberbagai trofi, di antaranya empat gelar trofi La Liga,tiga Liga Champions dan tiga piala Copa del Rey.Madrid juga menjadi klub terlama yang dibela olehpemain asal Brasil ini yaitu 11 tahun.

Karir internasionalnya pun juga tak kalah mengkilap.Selama karirnya Carlos telah membukukan 1215 kalipenampilan bersama Selecao dan memenangkan satugelar Piala Dunia tahu 2002 dan dua Copa Amerikapada tahun 1997 dan 1999. (blnt)

JAKSA penuntut skandalScommessopoli, StefanoPalazzi meminta agarpelatih Juventus AntonioConte dijatuhi sanksi 15bulan.

Sebelumnya kubu Juve

sudah mencapai kesepa-katan dengan StefanoPalazzi agar Conte hanyadijatuhi sanksi 3 bulan dandenda sebesar 200 ribueuro. Namun kesepakatanJuve dan Palazzi ini ditolak

oleh komisi disiplin FIGC.Bianconeri masih bisa

melakukan negosiasiulang, tetapi Conte lebihmemilih pengadilan untukmembersihkan namanyadaripada negosiasi di luar

jalur hukum. Akibatnyakini Palazzi menyiapkantuntutan yang jauh lebihberat kepada pelatihberusia 43 tahun itu.

Mantan pemain Siena,Filippo Carobbio bersaksi

mengatakan Contemengetahui adanya usahapengaturan skor melawanNovara dan Albinoleffe.Berdasarkan hal itu,Palazzi menepis adanyatendensi personal di balik

tuntutan berat kepadaConte. “Carobbio tetapakan mendapat sanksi yangsama meski tidak menye-but nama Conte.

KUALIFIKASI BABAK III EUROPE LEAGUE

Liverpool & Inter menangDUA klub

r a k s a s aEropa, se-kaligus kan-didat juaramusim iniInter Milandan Liver-

pool mendapatkan keme-nangan atas lawan masing-masing. Jika The Redshanya bisa menang tipis,Inter Milan justru meng-amuk di kandang lawan.

Liverpool mengalamikemenangan tipis 1-0, saatmelawat ke salah satu klubBelarusia, FC Gomel. Golsemata wayang The Redsdicetak oleh winger StewartDowning pada meni ke-68.Meski menang tipis, namunhasil ini menjadi modalpenting kala bermain diAnfield pada laga kedua.

Sementara raksasa Italia,Inter Milan juga meraihkemenangan. Bahkan

Nerazzurri tanpa ampunmenggebuk tuan rumahHajduk Split dengan skortelak 3-0. Tiga golkemenangan Inter dicetakoleh Wesley Sneijder, YutoNagatomo, dan PhilippeCoutinho. Sementara wakildari Eredivisie, FC Twentejuga meraih kemenangan,2-0 atas M. Bolesav di DeGrolsch Veste.

SELEBRASI Stewart Downing dan Raheem Sterling usai ketika menang tipis 1-0 atasklub Belarusia, FC Gomel.

Transfer Alex Song dipercepatBarcelona dilaporkan

sedang mempercepatnegosiasi pembelian AlexSong dari Arsenal, dalamkurun waktu 48 jam dealdiharapkan tuntas.

Media olah raga SpanyolSports melaporkan tawar-an Barcelona sudah diangka £12 juta, sementara

permintaan The Gunnersuntuk Song adalah £17juta.

Direktur Barca AndoniZubizarreta menjaminArsene Wenger tak bakalmempersulit negosiasi ini,asalkan penawaran takjauh dari bandrol yangada.

Sementara AlexandreSong sendiri sempat ber-komentar perihal nego-siasi ini, “Hal ini tak se-perti kepergian Cesc Fab-regas yang sudah direnca-nakan sejak jauh hari. Pen-dekatan mereka untuk sa-yabaru saja terjadi di beberapahari terakhir.”(blnt) ALEX Song.

Baca: Capello( Halaman 15 )

Baca: Liverpool( Halaman 15 )

Baca: Conte( Halaman 15 )