3
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI POLITEKNIK NEGERI MALANG HIMPUNAN MAHASISWA TEKNIK SIPIL Jalan Soekarno Hatta No.9 Malang 65141 Telepon (0341) 404424 404425 Fax (0341) 404420 Laman ://www.polinema.ac.id Nomor : 120/HMS-POLI.DOR/X/15 1 Oktober 2015 Lampiran : 1 (satu) Lembar Perihal : Peminjaman Tempat Yth. Ketua Jurusan Teknik Sipil Politeknik Negeri Malang di Tempat Dengan hormat, Dalam rangka kegiatan Diklat Open Recruitment Himpunan Mahasiswa Teknik Sipil Politeknik Negeri Malang 2015 yang akan diselenggarakan pada: hari/tanggal : Sabtu – Minggu, 3 – 18 Oktober 2015 waktu : 14.00 – 16.00 WIB tempat : Ruang Multimedia Lantai 2 dan Hall Lantai 1 Gedung Teknik Sipil Politeknik Negeri Malang maka dengan ini kami bermaksud meminjam tempat sesuai yang terlampir demi kelancaran acara tersebut. Demikian surat ini kami sampaikan, atas perhatian dan kerja sama Bapak, kami ucapkan terima kasih. Hormat kami, Ketua Umum HMS Ketua Pelaksana Ivan Taufik Putra Aulia Fatmawati NIM. 1341320016 NIM. 1431310081 Mengetahui dan menyetujui, Dosen Pembina HMS Drs. Armin Naibaho, ST., MT NIP. 19670105 199403 1 001 FRM.BAA.03.18.00

120 - Peminjaman Tempat (1) InsyaAllah Benar Kok

Embed Size (px)

DESCRIPTION

SURAT

Citation preview

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGIPOLITEKNIK NEGERI MALANG

HIMPUNAN MAHASISWA TEKNIK SIPILJalan Soekarno Hatta No.9 Malang 65141

Telepon (0341) 404424 – 404425 Fax (0341) 404420Laman ://www.polinema.ac.id

Nomor : 120/HMS-POLI.DOR/X/15 1 Oktober 2015Lampiran : 1 (satu) LembarPerihal : Peminjaman Tempat

Yth. Ketua Jurusan Teknik SipilPoliteknik Negeri Malangdi Tempat

Dengan hormat,

Dalam rangka kegiatan Diklat Open Recruitment Himpunan Mahasiswa Teknik Sipil Politeknik Negeri Malang 2015 yang akan diselenggarakan pada:

hari/tanggal : Sabtu – Minggu, 3 – 18 Oktober 2015waktu : 14.00 – 16.00 WIB tempat : Ruang Multimedia Lantai 2 dan Hall Lantai 1

Gedung Teknik Sipil Politeknik Negeri Malangmaka dengan ini kami bermaksud meminjam tempat sesuai yang terlampir demi kelancaran acara tersebut.

Demikian surat ini kami sampaikan, atas perhatian dan kerja sama Bapak, kami ucapkan terima kasih.

Hormat kami,Ketua Umum HMS Ketua Pelaksana

Ivan Taufik Putra Aulia FatmawatiNIM. 1341320016 NIM. 1431310081

Mengetahui dan menyetujui,Dosen Pembina HMS

Drs. Armin Naibaho, ST., MTNIP. 19670105 199403 1 001

FRM.BAA.03.18.00

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGIPOLITEKNIK NEGERI MALANG

HIMPUNAN MAHASISWA TEKNIK SIPILJalan Soekarno Hatta No.9 Malang 65141

Telepon (0341) 404424 – 404425 Fax (0341) 404420Laman ://www.polinema.ac.id

Lampiran Surat Nomor : 120/HMS-POLI.DOR/X/15 1 Oktober 2015

No Hari / tanggal Waktu Tempat Acara

1. Sabtu, 3 Oktober 2015 14.00 – 18.00Ruang Multimedia Lantai 2 Gedung Teknik SipilPoliteknik Negeri Malang

Technical MeetingDiklat Ruang

2. Minggu, 4 Oktober 2015 06.00 – 16.00Ruang Multimedia Lantai 2 Gedung Teknik SipilPoliteknik Negeri Malang

Diklat Ruang

3. Minggu, 11 Oktober 2015 06.00 – 16.00Hall Lantai 1Gedung Teknik SipilPoliteknik Negeri Malang

Diklat Ruang

4. Minggu, 18 Oktober 2015 06.00 – 16.00Ruang Multimedia Lantai 2 Gedung Teknik SipilPoliteknik Negeri Malang

Diklat Ruang

FRM.BAA.03.18.00