39
Fakultas Matematika dan llmu Pengetahuan Alam Jurusan llrnu Kornputer lnstitut Pertanian Bogor 2003 JL. Raya Padjajaran Bogor 16127 L.aporan lndividu Praktek L.apangan 2003 Sistem Penentuan Lokasi Specimen Tumbuhan Indonesia Disusun oleh : Tosan Wiar Ramdhani (G06499032)

(1MB) Laporan Individu Praktek Kerja Lapangan 2003 Sistem

Embed Size (px)

Citation preview

Fakultas Matematika dan llmu Pengetahuan Alam

Jurusan llrnu Kornputer lnstitut Pertanian Bogor

2003 JL. Raya Padjajaran Bogor 16127

L.aporan lndividu

Praktek Ke~a L.apangan 2003

Sistem Penentuan Lokasi Specimen Tumbuhan Indonesia

Disusun oleh:

Tosan Wiar Ramdhani (G06499032)

• '''""" M•t•m"''' doo lim" Peog•"""'" Al•m ; •; _ Jurusan llrnu Komputer lnstitut Pertanian Bogor

~ 2003 ~· • . JL Raya Padjajaran Bogor 16127

laporan lndividu

Praktek Ke~a Lapangan 2003

Sistem Penentuan Lokasi Specimen Tumbuhan Indonesia

Disusun oleh:

Tosan Wiar Ramdhani (G06499032)

Judul Sistem Penentuan Lokasi Specimen Tumbuhan Indonesia.

Oleh : Tosan Wiar Ramdhani (GD6499032)

Lokasi : Pusat Penelitian Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia Biologi ( Puslit LIPI Biologi) Tin Ir H.Juanda No 18 Bogor.

Ir Jul~santoso ,M.Komp. 131578 807

Mengetahui, Pembimbing Lapangan

Drs. Bambang Hartoko. NIP. 32 000 6115

KAT:-\ PENGA~TAR

Puji dan syukur Penulis panjatkan ke hadirat Allah SWf, karena rahmat-Nya Penulis dapat menyelesaikan lapornn Praktek Kerja Lapangan (PKL) dengan judul Sistem Penentuan Lokasi Specimen Tumbuhan Indonesia dalam waktu yang telah ditentukan. Pada kesempatan ini penulis mengucapkan terirna kasih kepada :

1. Drs.Basuki Budhi Mulyono selaku Kepala Sub Bidang Sarnna dan Pengelolaan koleksi LIPI Biologi Bogor yang telah memberikan kesempatan melakukan Praktek Kerja Lapang kepada Penulis.

2. Drs.Bambang Hartoko selaku Kordinator Sistem Infom1asi Puslit LIPI Biologi Bogor yang telah membimbing Penulis selama Praktek Kerja Lapang berlangsung .

3. Imas Sukaesih Sitanggang , S . S~ MKomp. Dan Panji Wasmana ,S.Komp selaku dosen supervisi selama Penulis menjalani PKL.

4. Selurull stafDivisi Information Teknologi Center Puslit LIPI Biologi Bogor yang telah memberikan saran dan bantuan selama PKL berlangsung.

5. Selurull teman-ten1an program studi Ilmu Komputer Institut Pertanian Bogor angkatan 36 atas dukungan dan kerja samanya selama PKL berlangsung.

Penulis menyadari bahwa dalam pembuatan sistem ini masih banyak terdapat kekurnngan, untuk itu penulis mengharapkan kritik dan saran membangun. Semoga Allah swr membalas budi baik semua pihak yang telah membantu penulis.

Bogor, Juni 2003

Penulis

II

Daftar lsi

KATAPENGANTAR ....... ............................................................................ ..... ... ................................. n DAFTARISI ............................... ............................................................................................................... ill

DAFT ART ABEL ....................... .. ........... ............................................................................................. ...... IV

DAFT AR GAMBAR .......... .................................................................................................. ......... .. .......... .. IV

BAB 1. PENDAHlJLUAN ...............................................................................•...................................... 1

1.1 LATARBELAKANG ······ ···· ···· ········· ·· ··· ····· ····· ······· ······· ····················· ·········································· 1 1.2 TuJUAN ........................... ..... ................ ... .......................... ........... ................................ .... ........ 1 1.3 W AKTU DAN TEMPATPRAKTEKKERJALAPANG ... .. .. ............ .... .......................... ... ..... ... ...... .. .. 1 1.4 TlNJAUAN P USTAKA ........ .... ......... .. ...... ..... .......... .............. ... .. .................. .... ............................ 1

BAB 2. KEADAAN UMUM ......................................••......................................................................... 4

2 .1 SEJARAH PuSUT LIPI BIOLOGJ ............................ ............... .......................... ...... ................. .... . 4 2 .2 TuGAS DAN FuNGSJ ..... ... .... ...... .. ............ ... .... ....... ............................ ........................................ 4 2 .3 STRUKTIJR ORGANISASI.. .... ........... .......... ............... .................... .......... ....... .... ............ ............. 5

BAB 3. TINJAUAN SISTEM ................................................................................................................ 6

3.1 PERENCANAAN ........ ........ .... ...... .. ........................ .............................. ..... ...... .. .............. ............ 6 3.1.1 Definisi Masalah .. .... ... ........ .... .. ....... .... .......... .... ... ........... ... ..................... .. .... .. ... .... ......................... 6

3.2 A.NALJSIS ..... .............................. .................... ................................. .................. ............. ........... 6 3.2.1 Analisis Kebutuban User ..... ... ....... .. ........... ..... ... ...... ...... ..... .... .... ........ ................... .. .. ... ........ .... ....... 6 3.2.2 Analisis Kebutuban Sistern ..... ...... .... ............ .... ........... ....... .................... .... .... ................ ................. 7

3.3 D ESAIN ························································································· ··· ······························ ·· ········· 8 3.3.1 Desain Input. .. .... ... ... .. ...... ..... ..... ....... ..... ..... ................. ........ .......... ........ ................................. ......... 8 3.3.2 Desain Output .......... .. ..... .... ... .. ...... ... .......... .. ... ..... ....... .... .... .... ........ ..... .... ... .. ...... ...... ... .. ................. 8 3 .3.3 Desain Basis Data ........ .... ..... ........ ..... ....... .. ...... .... ............. ............... .... .......................... ................. 9 3 .3.4 Desain Proses ....... .......... ... .......... .. ................ .................................... ........................ .......... ........... 10

3.4 IMPLEMENTASI ........ .............. ......... ............ .. ... ...... ........ .......... .. ..... ..................... ... ...... .. ........ 18 3.4.1 Sumber Daya Pernngkat Keras ....... .... ........... .... .... ....... .......... ............ .. ...... ........... .. ....... ..... .. .. ... ... . 18 3.4.2 SumberDayaPernngkat Lunak ...... ....... ....... .. ..... ... ..... ... ... .... .. .... ...... .. .... .... ........ ............ ............... 18

3.5 PENGUn AN ........................................ ..................... .................... .. .............. ...... ...................... 18

BAB 4. BASIL & PEMBAHASAK .......••............................................................•.............................. 19

4.1 LoGIN ................................... ........... ............................. .......... ....................................... .... ..... 19

4 .2 PENCARIAN D ATA ···· ·················· ················· ······ ······ ············ ·· ····· ·············· ·· ···························· 19 4.2.1 Pencarian Data NNP Code Kosong (Null) ............................. ..... ........... .. .. .. .............. ... .. ... ... ......... 19 4.2.2 Pencarian Data Berdasarlcan Lat_From dan Lon_From. ............... ... .......... ....... ....... .... ..... .. .. .. ...... .. 20

4 .3 TRANSAKSIDATA ..... ................... ........................................ .. ................................ .............. ... 21 4 .4 LlliAT PETA ............................ ............................................... ..... .... ........................................ 22

BAB 5. KESIMPULAN & SARAN ...•.........•....................................................................................... 23

5.1 KEsiMPULAN ............... .. ........ .. .......... ................... ......... ..... .................. ..... .................... .. ....... 23

5.2 SARAN ...... ......... .... ........ ....... .... ......... ..... ....... .. .. .. ........... .. ...................................................... 23

DAFTAR PUST AKA •••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••• 24

~IRAN •••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••• 25

Ill

Daftar Tabel

Tabel1 : Keterangan Arah ........ ... ... ...... .. .............. ..... ....... .. .... ... 8

Tabel 2 : Deskripsi pada IBIS_Data ..... ... ............ ........... ... .... ..... 9

Tabel 3 : Deskripsi pada IBIS_Reference ............. ..... ................ 9

Tabel4 : Reference_Geocode ... .......... ............. ............. ... .... ... 10

Daftar Gmnbar

Gam bar 1: Ali ran pengumpulan data koleksi tanaman ... ... ...... 5

Gam bar 2 : Struktur Organisasi Puslit LIP I Biologi ........ ...... .. .. ... 5

Gam bar 3 : Bagan Waterfall Ufe Cycle ...................................... 6

Gam bar 4 : Persamaan phytagoras yang digunakan ... ...... ....... 7

Gam bar 5 : Persamaan trigonometri yang digunakan ........ ....... 7

Gambar6 : Kode Arah ...... ... .... ........... ........... .... ...... ...... . 8

Gam bar 7 : Ent;ty Relationship dari IBIS_Data .... .................... 10

Gam bar 8 : Context Diagram .... ..... .. ....... ... ............ ...... .... ........ 11

Gam bar 9 : DFD Level1 ..... ......... ............. ...... ....... ... ............... 11

Gambar 10 : DFD Level2 untuk Login ... ... ........ .. ............ ....... .. 12

Gam bar 11 : DFD Level 2 untuk Data Processing ............. ... ... 13

Gambar 12 : DFD Level3 untuk Combo Search ..... ...... ......... 14

Gam bar 13 : DFD Level 3 untuk Search By NNP or Distance 14

IV

1.1 Latar Belakang

Dunia memiliki beragam vegetasi tanaman maupun hewan. Manusia berusaha mengklasifikasikan hewan dan tumbuhan berdasarkan divisio/phylum, kelas, ordo, famili, genus dan species yang biasanya menggunakan bahasa latin. Seorang ilmuwan khususnya di bidang biologi dapat berperan sebagai kolektor suatu species tanaman atau hewan yang datanya disimpan secara tertulis. Dari data-data para ilmuwan yang terkumpul maka disusun suatu basis data yang menyimpan data-data species tanaman maupun hewan yang berisi nama latin, lokasi ditemukan, nama kolektor dan lain-lain. Basis data Pusat Penelitian LIPI Biologi dibagi menjadi dua bagian, yaitu basis data zoologi yang berisi data-data species hewan dan basis data botani yang berisi data-data species tumbuhan.. Basis data tersebut kemudian digunakan da1am suatu sistem infonnasi yang diberi nama IBIS (Indonesian Biodiversity Infonnation System) yang dibuat pada tahun 1993 oleh divisi teknologi infonnasi dari LIPI Biologi Bogor. Kendala yang masih dihadapi hingga kini pada perangkat lunak IBIS adalah dari data yang dikumpulkan oleh para ilmuwan tidak seluruhnya memilik:i ·data lokasi yang tepat, pengisian data lokasi yang tidak seragam serta belum adanya standar penulisan lokasi suatu species. Hal ini menyebabkan inkonsistensi data pada kolom lokasi dimana tidak seluruh species memilki identifikasi lokasi.

Masalah ini sebenamya dapat ditangani secara manual yaitu dengan melakukan validasi data lokasi dengan menyesuaikan data tersebut satu-persatu dengan referensi lokasi yang ada. Nan1un hal ini sangat tidak efisien, mengingat jumlah data yang telah terkumpul sangat banyak. Untuk species tumbuhan seluruh Indonesia sudah terkumpul lebih dari 250.000 species dan sek:itar 7.000.000 species untuk tumbuhan dunia Maka akan dibutuhkan waktu lan1a untuk melakukan proses validasi secara manual. Oleh karena itu, untuk efisiensi proses tersebut penulis berusaha mengembangkan suatu sistem yang nantinya dapat mengatasi masa1ah validasi data dari field lokasi yang diisi oleh data entry operator.

1.2 Tujuan

Kegiatan Praktek Kelja Lapangan yang dilakasanakan di Puslit LIPI Biologi Bogor bertujuan untuk merancang dan mengembangkan suatu sistem penentuan lokasi specimen tumbuhan Indonesia dengan memanfaatkan basis data IBIS (Indonesian Biodiversity Infonnation System) yang telah ada sebelumnya.

1.3 Waktu dan Tempat Praktek Kerja Lapang

Tempat Praktek Kelja Lapangan dilakukan di Puslit LIPI Biologi Bogor, Jln Ir. H. Juanda no 18 Bogor, dari tanggal20 Januari sampai 20 Maret 2003.

1.4 Tinjauan Pustaka

IBIS

IBIS (Indonesian Biodiversity Information System) adalah suatu sistem informasi yang dikembangkan oleh Puslit LIPI Biologi Bogor. Sistem infonnasi ini menampilkan data-data

1

yang berhublUlgan dengan suatu specimen tertentu. Data-data ini diantaranya berupa karakterisitik fisik, lokasi ditemuka.n, kolektor, dan lokasi terdekat dari specimen. Untuk Puslit LIPI Biologi Bogor data yang dikoleksi berupa specimen tumbuhan, sedangkan data specimen hewan dikoleksi oleh Puslit LIPI Biologi Cibinong.

IBIS dikembangkan menggunakan Microsoft Acces 97 dan saat ini telah mempllllyai jumlah koleksi (merupakan jumlah record dalam basis data) sebanyak lebih dari 250.000 specimen.

Intranet

"An intranet is a private network with Internet technology used as underlying architecture (Preston Gralla, 1996) "

Jaringan tersendiri dalam ruang lingkup tertentu yang menghublUlgkan multiple user dengan menggooakan arsitektur dasar jaringan dari teknologi internet. Biasanya intranet digllllakan oleh suatu organisasi maupllll perusahaan.

TCP / IP

"The underlying hardware is not what makes an intranet-it's the software protocols that matter (Preston Gralla 1996)."

Penekanan intranet bukan pada material yang membentuknya tetapi perangkat apa yang membuat intranet beketja. Perangkat ini berupa suatu sofovare protocol. Ada betbagai protokol yang dapat digllllakan lUltuk membangun jaringan yaitu TCPIIP, IPX/SPX, Apple Talk, dan NetBUI

Intranet dibangun menggunakan protokol TCPIIP yang mampu dioperasikan pada betbagai hardware platform dan skema pengkabelan (Preston Gralla, 1996).

Transmission Control Protocol (TCP) dan Internet Protocol (IP) merupakan software protocol komllllikasi dasar yang digllllakan dalam jaringan (Tim Parker, 1996).

Kedua protokol ini beketjasama lUltuk mengirimkan data. Data tersebut dipecal1 menjadi paket kecil dan dikirim ke alamat tujuan ketika paket diterima kemudian digabungkan menjadi data aslinya.

Basis Data

Basis data adalah sekumpulan data (beserta deskripsinya) yang terintegrasi secara logika, dibuat untuk memenuhi kebutuhan informasi pada organisasi.

Sistem Manajemen Basis Data I Database Management System (DBMS) adalah sistem perangkat llUlak yang memllllgkinkan pengguna lU1tuk mendefinisilkan, menciptakan, dan memelihara basis data, juga menyediakan akses terkontrol pada basis data.

Desain Basis Data adalah desain model dari basis data yang akan mendukung kegiatan operasi dan tujuan suatu organisasi.

Entiti

Tipe Entiti adalah sebuah objek atau konsep yang didefinisikan oleh perusahaan, memiliki keberadaan yang tidak terikat, merupakan representasi dari sekunlpulan objek yang ada pada dunia nyata dengan properti -properti yang sama. ( Connoly, 199 5)

Entiti adalah sebual1 objek atau konsep yang teridentifikasi secara unik, merupakan objek tunggal yang diidentifikasikan dari sebuah tipe entiti . ( Connoly, 199 5)

2

Entity-Relationship Model

Model Entity-Relationship (ER) merupakan model data konseptual pada high level (secara umum) yang dikembangkan oleh Chen (1976) untuk memfasilitasi desain basis data (Conno/y, 1995).

Atribut

Atribut adalah property yang menerangkan sebuah entiti atau tipe entiti (Connoly, 1995)

Key

Candidate Key adalah satu atau sekumpulan atribut yang mengidentifikasikan entiti secara unik Primary Key adalah Candidate Key yang dipilih untuk mengidentifikasikan tipe entiti secara unik. Foreign Key adalah atribut yang digunakan untuk menghubungkan satu relasi (tabel) dengan relasi (tabel) yang lainnya. (Connoly, 1995)

Tipe Relasi

Tipe Relasi merupakan hubungan antar tipe entiti yang mempunyai makna. Sedangkan Relationship adalah hubungan antar entiti dimana hubungan tersebut melibatkan satu entiti dari setiap tipe entiti yang berhubungan (Connoly, 1995)

SQL

SQL (Structured Query Language) adalah bahasa yang dirancang khusus untuk berkomunikasi dengan basis data SQL bukanlah bahasa yang digunakan oleh vendor basis data perorangan. Han1pir semua basis data besar mendukung SQL.

SIG

SIG (Sistem Informasi Geografi) adalah sebuah rangkaian sistem yang menggunakan teknologi digital untuk melakukan analisis spasial. SIG juga merupakan kumpulan yang teroganisir dari perangkat keras komputer, perangkat lunak, data geografi, dan personel yang didesain untuk memperoleh, menyirnpan, memperbaiki, memanipulasi , menganalisis dan menan1pilkan semua bentuk inforrnasi yang berreferensi geografi.

MapObjects®

MapObjects® software dari ESRI (Environmental System Research, Institute, Inc) adalah kumpulan dari komponen perangkat lunak pemetaan yang dapat menambahkan kemampuan pemetaan dinanlis dan SIG untuk digunakan pada aplikasi Windows atau untuk membangun suatu pemetaan tersendiri dan solusi SIG.

3

2.1 Sejarah Puslit LIPI Biologi

Pemerintah Indonesia sebelum kemerdekaan mengubah nama Lands Plantetuin, yang artinya kebun botani milik pemenintah, menjadi Lembaga Hortus Botanicus Pusat (LHBP) atau Kebun Raya Indonesia (KRI) atau Kebun Raya Bogar. Lembaga ini bernaung di bawah Administrasi dan Djawatan Penjelidikan Alam (DPA), yang berubah namanya menjadi Lembaga Pusat Penyelidikan Alam (LPPA) di bawah Departemen Pertanian.

Sejak 1962 dikeluarkannya Ketetapan MPR No. II, 1960, Kebun Raya Bogar dan LPPA terpisah dari Departemen Pertanian. LPPA berubah menjadi Lembaga Biologi Nasional (LBN) di bawah administrasi dan Madjelis Ilmu Pengetahuan Indonesia (MIPD, yang mengubah namanya menjadi Lembaga Iimu Pengetahuan Indonesia (LIPD.

Dalam perkembangannya, dikeluarkan Dekrit Presiden No. I, 1986 tentang Pengreorganisasian LIPI, nama Lembaga Biologi Nasional diubah menjadi Pusat Penelitian dan Pengembangan Biologi, diikuti dengan pendirian dua lembaga barn yaitu Pusat Penelitian dan Pengembangan Bioteknologi dan Pusat Penelitian dan Pengembangan Limnologi. Kedua institusi tersebut merupakan pengembangan dari Laboratorium Mikrobiologi dan Laboratorium Ekologi Akuatik dari Lembaga Biologi Nasional.

Pada tahun 2001 teijadi lagi reorganisasi di lingkungan LIPI dan Pusat penelitian dan Pengembangan Biologi berubah nama menjadi Pusat Penelitian Biologi. Secara struktur organisasi dalam LIPI, Pusat Penelitian Biologi berada di bawah Kedeputian llmu Pengetahuan Hayati.

2.2 Tugas dan Fungsi

Di bawah Keputusan Dewan LIPI No. 23/Kep./D.S/87 tertanggall7 Januari 1987, Pusat Penelitian Biologi ditugaskan untuk menjalankan penelitian dan pengembangan, peningkatan kemampuan komunitas ilmiah, pelayanan dan pendistribusian ilmu biologi. Untuk melaksanakan tugas-tugas ini, Pusat Penelitian Biologi mempunyai fungsi-fungsi sebagai berikut:

1) Mempersiapkan program penelitian dan pengembangan biologi.

2) Menjalankan aktivitas penelitian dan pengembangan karakterisitik sumber daya biologi dan flora, fauna dan mikroba.

3) Menjalankan ketjasama penelitian dan pengembangan biologi dengan Iembaga lain baik dalam rnaupun luar negeri.

4) Meningkatkan kemampuan ilmiah dan komunitas biologi.

5) Menawarkan pelayanan dan infonnasi biologi.

6) Menyediakan input dan pertimbangan kepada pemenintah sebagai formula politik nasional untuk manajemen sumber daya biologis dan lingkungan.

Sedangkan gambaran mnum dari proses pengmnpulan koleksi tanaman dapat dijelaskan pada gambar 1.

4

____. ---+ ---+

Collector

Database Administrator

GPS Specimen Sheet

+- ._

Input Validator

Data Entry Operator Ubrary Specimen

Gam bar I : Aliran pengumpulan data koleksi tanaman

2.3 Struktur Organisasi

Pada dasarnya Puslit UPI Biologi terbagi menjadi lima Bagian yaitu Bagian Tata Usaha, Bidang Zoologi, Bidang Botani, Bidang Mikrobiologi, dan Bidang Sarana dan Pengelolaan koleksi Botani seperti ditunjukkan pada gambar 2 :

I PUSAT PENELITlAN BIOLOGI I

Bagian Tala Usaha I Subbagian II Subbagian II Subbagian II Subbagian -~

Kepegawaian Keuangan Umum Ke~asama dan Jasa

Bidang Botani Bidang Zoologi Bidang Mikrobiologi r1Bidang Sarana dan~ Pengelolaan Koleksi

I I I I I I KELOMPOK KELOMPOK 1- 1- KELOMPOK

PENELITI 1- PENELITI H Subbidang Sarana dan - ~ PENELITI Pengelolaan Koleksi

I I I I I I I I I I I I l 1-l I 1 T Botani

H Subbidang Sarana dan~ Pengelolaan Koleksi

Zoologi

Subbidang Sarana dan I Pengelolaan Koleksi

Mikrobiologi

Gambar 2 : Struktur Organisasi Puslit LIPI Biologi

5

3.1 Perencanaan

Perancangan sistem menggunakan 5 (lima) fase yang terdapat pada Waterfall Lifo Cycle. Bagan Waterfall Lifo Cycle dapat dilihat pada gambar 3.

Gambar 3 : Bagan Waterfall Lifo Cycle

3.1.1 Definisi Masalah

Tidak lengkapnya pengisian data lokasi pada IBIS telah menyebabkan kesulitan untuk menemukan suatu specimen tertentu. Jumlah data yang besar menyebabkan pengisian data secara manual sulit dilakukan sehingga dibutuhkan suatu sistem yang dpat menangani masalah ini secara otomatis. Kendala yang dil1adapi dalam mengembangkan sistem ini adalah sebagai berikut :

• Jumlah data yang sangat besar mencapai lebih dari 250.000 record

• Melakukan operasi pada dua basis data besar yang terpisah .

• Keterbatasan DBMS yang tidak konsisten pada jumlah data yang besar.

• Banyaknya data yang tidak memiliki data GPS.

3.2 Analisis

3.2.1 Analisis Kebutuhan User

Kebutuhan user mencakup hal-hal sebagai berikut :

• Mencari lokasi yang terdekat dengan lokasi asa1 specimen .

• Menentukan jarak , arah , dan koordinat lokasi tersebut .

• Menampilkan koordinat lokasi tersebut pada peta .

• Mempermudah proses peng-update-an data pada IBIS_ Data .

• Mempermudah perolehan informasi peng-update-an data

6

3.2.2 Analisis Kebutuhan Sistem

Dalaln tahapan analisis penulis berusaha mencari altematif-altematif solusi untuk menangani kendala yang sebelumnya telah dijelasakan pada fase perencanaan sebagai berikut :

• Untuk mencari lokasi yang terdekat dengan lokasi asal specimen diguna.kan dua metoda :

1. Pencarian berdasarkan Data dari GPS.

2. Jika tidak terdapat data dari GPS maka digunakan pencarian berdasarkan kemiripan nama lokasi .

• Untuk menentukan jarak dari titik asal hingga ke lokasi terdekat digunakan persamaan phytagoras seperti ditunjukkan pada gambar 4.

• Untuk menentukan arab dari titik asal hingga ke lokasi terdekat digunak:an persamaan trigonometri seperti ditunjukkan pada gambar 5.

• Sedangkan arab pada basis data IBIS_ Reference dipresentasikan dengan kode angka yang dibagi menjadi 16 aral1 angin seperti ditunjukkan pada gambar 6 dan tabell.

Distarx:e = ...; (11 lat:itt.Kie)2 + (1110figifude) 2

111atib..Jde

Dist4oce = ?

jl1 lorgitude

Ganlbar 4 : Persamaan phy tagoras yang digunakan

a = arc sin a Sin a = 11 latib..K1e

11 distarx:e

11 latilllde

111orgitude

Gambar 5 : Persamaan trigonometri yang digunakan

7

908

909

910

Tabel 1 : Keterangan Arah

906 905 904

902

901

916

912 913 914

Gambar 6 : Kode Arah

• Untuk menampilkan koordinat lokasi tersebut pada peta diperlukan Mapobjects®.

• Untuk mempennudah perolehan infonnasi peng-update-an maka dibutuhkan suatu file pencatatan yaitu pada file resume.t:x1.

3.3Desain

3.3.1 Desain Input

• Nama basis data

User akan memasukkan nama basis data yang akan digunakan. User harus memastikan, telah memilih basis data yang tepal

• Na.mauser

Oleh sistem user akan diminta memasukkan identitas user berupa nama Nama user tersebut akan dicatat dalam suatu file yang akan digunakan sebagai acuan untuk mengetahui user siapa saja yang telah mengupdate basis data.

• Nama lokasi yang akan di-update

Untuk menan1pilkan semua lokasi /lokasi tertentu yang akan di-update maka user harus memilih lokasilmemasukkan nama lokasi yang diinginkan.

3.3.2 Desain Output

• Tabellokasi

Merupakan representasi dari tabel dalam basis data yang akan di-update. Sistem akan membuat sedemikian rupa sehingga field dalan1 tabel lokasi tersebut dapat dipilih untuk dicari lokasi referensi yang sesuai.

8

Apabila teijadi peng-update-an data pada tabellokasi maka tabel dalam basis datajugaakan ter-update.

• Tabel referensi

Berisi semua kemungkinan lokasi referensi yang bisa dipilih oleh user.

• Fasilitas peta

Apabila user kurang yakin dengan suatu lokasi tertentu, maka sistem akan menyediakan fasilitas peta. Peta akan menunjukkan secara visuallokasi tertentu.

3.3.3 Desain Basis Data

Sistem ini menggunakan dua buah basis data yang telah ada sebelumnya. Perubahan-perubahan ataupun modifikasi terhadap kedua basis data ini tidak dilakukan sehingga tidak perlu dilakukan desain ulang terhadap basis data yang ada. Berikut deskripsi dari masing-masing basis data yang digunakan :

• miS_Data

Secara umwn IBIS_ Data berisi data-data yang berasal dari ilmuwan sebagai species collector seperti yang ditunjukkan pada Tabel 2.

Tabel 2 : Deskripsi pada IBIS _Data

NamaTabel Keterangan

Collector Informasi tentang Kolektor specimen

Componen Informasi tentang bagian dari specimen yang dibawa

Determination Nama-nama Klasi:fikasi Specimen

Local Name Nama Lokal dari specimen

Local Use Manfaat specimen di daerah asal

Specimen Informasi tentang data specimen yang dikumpulkan

Sistem akan menggunakan tabel Specimen, untuk lebih jelasnya deskripsi tabel Specimen dapat dilihat pada lampiran 1, pada halaman lampiran.

• ffiiS_Reference

Secara umum IBIS_ Reference berisi data-data yang digunakan sebagai acuan dalan1 peng-update-an seperti yang ditunjukkan pada Tabel 3

Tabel 3 : Deskripsi pada IBIS_ Reference

NamaTabel Keterangan

Reference Collector Nama-Nama Kolektor yang telall terkumpul

Reference Geocode Informasi kordinat lokasi - lokasi yang ada di Indonesia

Refference _Lookup Informasi kode-kode arah

Refferce _Security Daftar username dan password-nya

9

Sistem akan menggunakan tabel Reference_ Geocode sebagai sumber data. Deskripsi dari field-field pada tabel Reference_ Geocode dapat dilihat pada Tabel 4

Tabel 4 : Reference Geocode

ID _Locality AutoN umber Kode yang akan disikan ke NNP Code

Name Te>.t NamaDaerah

Current Yes/No Apakah nama daerah sudah diupdate I belum

X Number Koordinat pada sumbu x

y Number Koordinat pada sumbu y

District Te>.t Namakota

Province Text Nama Propinsi

Island Text NamaPulau

Type Te>.t Tipe

• Entity Relationship

Entity Relationship dari basis data IBIS_Data dapat dijelaskan pada gambar 7 Sedangkan untuk IBIS_ Reference tidak memiliki entity relationship karena basis data ini hanya digunakan sebagai referensi untuk IBIS_ Data .

jm _Specimen_old 00

ID _Specimen Locai_Use

ID_Specimen_old 00

ID _Specimen Locai_Name Language

ID _Specimen ID_Coledxr Collector ID _Specimen_Oid

!.!A£t ... II r l- ...

ID _Specimen_old :=:; Data_ Value BO_Number Collector _Name ..:.J

00 1ID _Specimen_ old ID _Specimen ID~

00

... d '\ liD _Determination ~ ID _Determination_ old

Infraspedic_Rark

lID= Determination_ old lnformai_Group_Code

1 j lnfraspec~ic_Name ~ Infraspecific_Author

I

~ID-~ ~ ~ lro_component_old ID _Specimen_ old .I ID _Component ID Specimen ' Other Number ID = Component_old -BO_Number ~

Gambar 7: Entity Relationship dari IBIS_Data

3.3.4 Desain Proses

• Flowchart sistem dan jlowchart program

Sedangkan sebagai perangkat desain peneliti menggunakanflowchart sistem dan flowchart program untuk untuk mendokumentasikan level summary dari sistem. Dimana sistemflowchart merupakan gambaran garis besar dari sistem dan program flowchart merupakan tahapan eksekusi dari sistem, untuk flowchart sistem dan flowchart program dapat dilihat pada larnpiran.

10

• Context Diagram dan Data Flow Diagram

Contexi Diagram

USER

username & database name IBIS data

Gambar 8: Context Diagram

Data dictionary untuk Context Diagram

Proses

Input

Output

: IBISTOOLS

: usemame & database name

: IBIS data

LIP I

Keterangan: IBIS TOOLS merupakan multiprocess yang akan dirinci lebih lanjut pada DFD Levell

DFD Levell

connected database

Gambar 9 : DFD Levell

Data dictionary untuk DFD Level 1

Proses

Input

Output

:Login

: usemame dan nama database

: basis data yang terkoneksi

Keterangan: melakukan proses penyimpanan data usemame dan melakukan koneksi ke basis data

Proses

Input

Output

: Data Processing

: Connected database

: IBISData

Keterangan: melakukan pengolahan data pada IBIS Data

11

DFDLevel 2

1.1 Login

input usemame

database name2

semame

path IBIS Data

Gambar 10: DFD Level 2 untuk Login

Data dictionary DFD Level 2 untuk Login

Proses : Type Username

Input : username

Output : output Usemame

Keterangan: pengisian data username oleh pengguna

Proses : Browse database 1

Input : database name 1

Output : Path IBIS Data

Keterangan: IBIS_Datamdb sebagai input dalam proses ini.

Proses : Browse database 2

Input : database name 2

Output : Path IBIS Reference

Keterangan: IBIS_Refference.mdb sebagai input dalam proses ini.

12

1.2 Data Processing

location data

NNP code, distance,lat

,lon,direction updated

data

Gambar 11 : DFD Level 2 untuk Data Processing

Data dictionary DFD Level 2 untuk Data Processing

Proses : Combo Search

Input : location data

Output : NNP code = null

Keterangan: pencarian data dengan query dari user input melalui pilil1an yang tersedia maupun diketik secara manual

Proses

Input

Output

: Search by NNP or distance

: NNP code,distance,lat,lon,direction

: Updated data

Keterangan: proses pencarian pada IBIS_ Refferenceberdasarkan NNP dan jarak terdekat

Proses : ShowMap

Input : longitude dan latitude

Keterangan: proses ini digunakan untuk referensi apakah data yang ditunjuk benar-benar sesuaijarak dan tempatnya.

Proses : Data Transaction

Input : NNP Code longitude dan latitude ,direction,distance

Keterangan: meng•update atau membatalakan proses update record

13

DFDLeveiJ

1.2.1Combo Search

location name

IBIS_Data

Gambar 12: DFD Level3 untuk: Combo Search

Data dictionary DFD Level 2 untuk Combo Search

Proses

Input

Output

: select location data

: location data

: location name

Keterangan: penc:arian NNP yang kosong pada IBIS_ Data.mdb

Proses

Input

Output

: searching location

: location name

: DBGrid

Keterangan: pemilihan data dengan NNP kososng pada IBIS _Data.mdb

1.2.2 Search By NNP or Distance

:::J c II

iii

c 0

lon, lat

" ~' .._e~

IBIS Reference

output by location name

Gambar 13 : DFD Level 3 untuk: Search By NNP or Distance

14

Data dictionary DFD Level 3 untuk Search By NNP or Distance

Proses

Input

Output

: location selection

: selected location

: longitude dan latitude

Keterangan: pemilihan record dari basil combo box search

Proses

Input

Output

: search by direction

longitude , latitude

output by direction

Keterangan: melakukan proses perhitungan jarak dan dan arah khususnya bagi data yang memiliki longitude dan latitude

Proses

Input

Output

: search by location name

record dengan longitude , latitude = null

output by location name

Keterangan: melakukan proses pencarian NNP berdasarkan kemiripan nama lokasi

Proses

Input

Output

: view table

output by location name, output by direction

Show map , data transaction

Keterangan: menampilkan data pada DB Grid

1.2.3 Show Map

Gambar 14 : DFD Level 3 untuk Show Map

15

Data dictionary DFD Level 3 untuk Show Map

Proses : view map 1

Input : longitude , langitude

Output : selected area,longitude.latitude,map data

Keterangan: proses ini memetakan data longitude dan latitude pada peta

Proses : zoom in

Input : selected area

Output : zoomed in view

Keterangan: memeperbesar area yang difokus

Proses : zoomout

Input : selected area

Output : zoomed out view

Keterangan: memperkecil area pilihan

Proses : span

Input : selected area

Output : spanned map

Keterangan: menggeser peta

Proses : movepoint

Input : longitude.latitude

Output : moved point

Keterangan: memindahkan titik aktif pada peta sesuai dengan record yang ditunjuk pada table

Proses : maximize map

Input : onclick event

Output : maximized map

Keterangan: memeperbesar ukuran window peta agar peta dapat dilihat secara keseluruhan

Proses : chosemap

Input : mapdata

Output : chosen map

Keterangan: memilih sumber daya peta yang digunakan ( Indonesia, Asia Tenggara , Dunia )

-- --- -- - -- - -- - ------- ---- -

16

Proses : viewrnap2

Input point

: chosen map,zoomed in/out view , maximized rnap,moved

Keterangan: proses ini menampilkan peta berdasarkan tombol yang dipilih .

1.2.4 Data Transaction

o'l:> ,eP

IBIS Data -....~ - 0.:

Qlt.: <90'

wJ> '>'Y.rs

"'<9 coo

IBIS reference

NNP Code,lat,lon distance,direction

NNP Code ,lat,lon distance ,direction

updated data

Gambar 15 : DFD Level 3 untuk Data Transaction

Data dictionary DFD Level 3 untuk Data Transaction

Proses : select record

Input : NNP Code,longitude,longitude,distance,direction

"'o-

Output : updated NNP Code,longitude,longitude,distance,direction

Keterangan: pemilihan data yang akan d.i-update

Proses : update

Input : updated NNP Code,longitude,longitude,distance,direction

Output : updated I canceled NNP Code,longitude,longitude,distance,direction

Keterangan: proses peng-update-an record

Proses : cancel update

Input : NNP Code,longitude,longitude,distance,direction

Output : canceled NNP Code,longitude,longitude,distance,direction

Keterangan: proses pembatalan update record

17

3.41mplementasi

Untuk implementasi penulis menggunakan beberapa sumberdaya perangkat lunak dan perangkat keras sebagai penunjang pengembangan sistem.

3.4.1 Sumber Daya Perangkat Keras

Perangkat keras yang dibutuhkan oleh sistem antara lain :

• Processor AMD duron 1,2 Ghz

• Memory 128MB

• Hardisk 20 MB untuk instalasi

• CD-ROM drive untuk instalasi

• Monitor disarankan 800 X 600

• Ethernet Card

3.4.2 Sumber Daya Perangkat Lunak

Sistem ini menggunakan perangkat lunak sebagai berikut :

• Microsoft Windows 9x/NTIXP

• Microsoft Acces XP

• Microsoft Visual Basic 6.0

• ESRI MapObject 1.2

• Macromedia Dreamweaver MX

• Macromedia Flash MX

3.5 Pengujian

Pada fase pengujian penulis menggunakan metoda black box testing setiap kali suatu modul telah selesai diimplementasikan, hal ini juga dilakukan oleh Pembimbing Lapangan dengan metoda yang sanm pada saat penulis mengajukan progress report.

Untuk lebih jelasnya mengenai waktu pengujian yang dilakukan penulis deskripsikan pada gantt chart di lampiran 7.

18

4.1 Login

Sebelum melakukan pemrosesan data, sistem akan meminta user untuk melakukan login. Login dilakukan dengan cara mengisi nama user (apabila meng-update data nama user akan dicatat dalam basis data dan file resume. txt) dan basis data yang digunakan .

.:. LO(;U-4 rx:

.......... Cancel

G::~mh::~r In : Form r .mrin

4.2 Pencarian Data

4.2.1 Pencarian Data NNP Code Kosong (Null)

Merupakan proses pencarian data-data dengan NNP _Code kosong (Null) yang berasal dari basis data IBIS_ Data Hal ini dapat dilakukan dengan 2 cara :

I . Dengan memilih salah satu lokasi yang terdapat pada combo box.

Masukkan Lokasi Yang Di lnginkan

Bogoredjo Bogorsero Bogowonto. Kali Bogtenten Bogtintin Boh. S ...

Garnbar 17 : Combo Box untuk memilih lokasi

2. Dengan mengetikkan suatu lokasi pada combo box.

Masukkan Lokasi Yang Di lnginkan

JBogoj 3 Gambar 18 : Combo Box untuk mengetikkan lokasi

Apabila lokasi tersebut terdapat dalarn basis data maka akan ditampilkan dalam bentuk tabel A seperti pada gam bar 19.

19

Gambar 19 : Tabel A

4.2.2 Pencarian Data Berdasarkan Lat_From dan Lon_From

Apabila te1ah dihasilkan tabel A, maka user dapat melihat data Lat_From dan Lon _From (ada yang kosong, ada yang terisi).

Jika data Lat_From dan Lon _From telah terisi seperti pada gambar 20, maka user dapat melakukan pencarian semua lokasi ( dari basis data IBIS_ Reference) yang memiliki jarak terpendek dari lokasi yang dipilih dari tabel A. Hal ini dapat dilakukan dengan cara mengklik panah di sebelah kiri record tabel A kemudian mengklik tombol Search Mnr. Jarak.

Local it Detail Lat From Lon From Sumatra, Lamo• S umatr.,, L"'mp• S umatra, Lamp• Borne o , Colomt Lak e D aviumbL Lower Fly River New Guinea, \o\

... . Lamao River, lv

<>ean:lt Mnr L

SearcH Mnr- J Can .Jarak

Gambar 20 : Form untuk memilih Search Mnr. Jarak

Jika data Lat _From dan Lon _From belum terisi atau keduanya Null, maka user melakukan pencarian semua lokasi yang bersesuaian dengan lokasi yang dipilih dari tabel A. Hal ini dapat dilakukan dengan cara mengklik panah di sebelah kiri record tabel A atau memblok kata (yang diinginkan) pada kolom Locality_ Detail kemudian klik tombol Search Mnr. Lokasi seperti ditunjukkan pada gambar 21.

Klilc: > U..-wt:ulc: Lolc:asi Yang Dica.-i

Localit Detail NNP Boger, C ulta in Hortu B oaor, Cult"' in H ortu C ulta in the B oaor B c C ulta in the Boaor Be B ogor, 0 rig in S umatr Eiland: Jav..,_ Res id: B oaor, D epok ...

• I l''lt-.:::~o irt th- Rr"tnnr R r

] Bogor, Depok

Sea..-cH Mnr. Lolc:ael

Sen.- I( H 1\tln.­laf'-.k

C <

Gambar 21 : Form untuk Memilih Search Mnr. Lokasi

Apabila pencarian data berhasil dilakukan maka akan menghasilkan tabel B. Tabel tersebut akan digunakan untuk peng-update-an data pada tabel A.

20

Gam bar 22 : Tabel B

4.3 Transaksi Data

Transaksi data akan melakukan peng-update-an data NNP _Code, NNP _Distance, NNP_Direction, Lat_From, Lon_From, Last_ Edited_By, dan Last_Edited_Date pada basis data ffilS _Data berdasarkan basil tabel 2. Hal ini dilakukan dengan cara mengklik panah di sebelah kiri record tabel A kemudian klik tombol Update.

I .J~

Gam bar 23 : Tanda Panah pada tabel B

Update

Data Yang Digunakan Untuk Update I Lokasi = Namangga Jarak = 470.0346 Km Sudut = 356.8697551 37781 Derajat Arah = Timur dari Namangga [ 901 ]

Gambar 24 : Form dengan tombol update

Apabila proses update berhasil maka perubahan data dapat langsung pada tabel A.

Loce~y_ OetaD NNP Code NNP Oiredion Lat_ From Lon From BOI"neo. 1 km NE oil BOI"neo. 2 I<Jn SSE ol

. -801"neo. Res: West • 1- ·BO..neo. G-:""B~u~

-··

Bon~. 'W Kalunant

• :. . - -. • . B:cwneo.W~u 3120 3975160

1- Borneo. Ponlianak. • Boo:neo. W . Borneo.""[ --- -----·-··- -

1- r~ .

Gambar 25 : perubahan pada tabel A

Untuk mengantisipasi kesalahan peng-update-an data, user dapat membatalkan data yang di­update dengan menekan tombol Batal Update.

21

Bwtal Updwte I Refresh I Gam bar 26 : Tombol Batal Update dan Refresh

4.4 Lihat Peta

Peta yang disediakan oleh sistem akan membantu user dalam mengambil keputusan penentuan lokasi secara tepat (visual) dan mengetahui ketepatan data yang dimasukkan oleh data entry operator.

User dapat melihat peta dengan mengklik tombol Lihat Peta.

~~=J!ndonesia i]

Gambar 27 : Tombol Lihat Peta untuk melihat peta

Apabila dari tabel A terdapat data Lat_From dan Lon _From maka lokasi tersebut akan disimbolkan dengan bentuk kotak merah, sedangkan lokasi yang bersesuaian akan disimbolkan dengan lingk:aran berwama biru .

.....

Gambar 28 : Peta dengan symbol kotak merah

Untuk mempetjelas lokasi koordinat pada peta user dapat mengklik tombol Zoom in, kemudian drag daerah yang diinginkan.

re::t Zoom I Geser I l._.J.!:!....... out

Gambar 29 : Tombol Zoom in

Gambar 30 : Hasil men-drag daerah yang diinginkan

Untuk mengembalikan ke kondisi awal maka gunakan tombol Zoom out. Untuk mendapatkan daerah lain apabila tidak terlihat dipeta maka gunakan tombol Geser.

Gambar 31 : Tombol Zoom out dan Geser pada form

22

5.1 Kesimpulan

Sistem menggunakan sumber basis data yang sama dengan IBIS. Sistem akan melakukan peng-update-an data-<iata yang kurang akurat dengan memberikan beberapa alternatif solusi yang dapat ditampilkan pada suatu peta agar database administrator selaku end user lebih mudah menggunakannya .

5.2Saran

1. Penggunaan DB Grid pada Tahap implementasi dalam Microsoft Visual Basic memiliki bebetapa keterbatasan , sehingga dibarapkan pada irnplementasi mendatang output data pada tabel dapat menggunakan komponen lain selain DB Grid .

2. Kurangnya waktu mempelajari MapObject menyebabkan proses peng-update-an data hanya dilakukan melalui DB Grid bukan melalui titik-titik yang ada dalam peta secara langsung , walaupun setiap titik pada peta direpresentasikan oleh setiap record pada DB Grid , untuk itu diperlukan pemahaman yang lebih mendalam mengenai MapObject agar dapat langsung melakukan proses peng-update-an pada titik-titik yang akan ditunjuk .

3. Proses pencarian data yang masih menggunakan metoda buble sort menyebabkan lamanya proses sorting , dibarapkan pada irnplementasi mendatang menggunakan metoda sorting yang lebih baik, agar proses dapat berjalan lebih cepat, karena sistem yang telah penulis kembangkan memerlukan waktu proses yang relatif lama dalam melakukan sorting.

23

Daftar Pustaka

Budiyanto,Eko .2002 .Sistem Informasi Geografis menggunakan Arc View GIS . Andi Yogyakarta .

Gralla, P. 1996. How Intranets Work. Macmillan Computer Publishing USA

Parker Tr. 1996. Teach Yourself TCP/JP in 14 Days, Second Edition. Sams Publishing, Indianapolis, USA

Conolly, Thomas dkk. 1996. Database System A Practical Approach to Design, Implementation, and Management. Addison Wesley Publishing Company. Harlow, England

Forta , Ben 2000. Teach YourselfSQL in 10 minutes. Sruns Publishing, Indianapolis, USA

Environmental System Research,Institute, Inc ( ESRl ) . 1999 MapObjects : GIS and mapping components .. Environmental System Research,Institute, Inc.

24

Lampiran

Lampiran 1. Tabel Specimen

Nama Field Type Data Keterangan

ID Specimen Auto Number No ID tanaman yang dikumpulkan ilmuwan

ID _Specimen_ old Number No ID tanaman dari database lama

Data_ Value Number Nilai apakah suatu record sudah divaliadsi atau belum

BO Number Text Nomor registrasi penyimpanan bagian tumbuhan

Collector Nan1e Tex1 Nama ilmuwan yang mengumpulkan suatu specimen

Collector Field Number Text Nomer koleksi kolektor

Coli_ Date _From Date/Time Tanggal awal koleksi

Coli_ Date_ To Date/Time Tanggal akhir koleksi

Origin_ of_ Collection_ Code Number Asal speciemen dari ilmuwan lokal atau dari sumbangan luar negeri

Status_ Code Number Kepemilikan koleksi

Collection Method Code Number Kode dari cara pengumpulan specimen - -

Habit_ Detail Memo Keterangan dari sifat -sifat tumbuhan

Distribution_ of_ Duplicates Text Keterangan asal specimen yang di duplikasi

Number_ of_ Duplicates Number Jumlall specimen yang di duplikasi

Number of Sheets/Individual Number Jumlah kertas yang digunakan untuk menempelkan bagian-bagian tumbuhan

Cabinet Code Text Nomor lemari penyimpanan specimen

Loan Transaction Yes/No Transaksi peminjaman specimen

Notes Memo Keterangan tambal1an

Last-Edited-By Tex1 Validator awal

Connect As Number Status koneksi sebagai user atau administrator

Last_ Edited_ Date Datelfin1e Tanggal akhir pengiditan record

Habitat Code Number Kode daerah asal specimen

Substrate_ Code Number Kondisi geologi specimen

Habitat_ Detail Tex1 Deskripsi detail habitat

Locality_ Detail Text Daernh specimen yang ditemukan dan diisi

25

secara manual oleh ihnuwan I

Country_ Name Text Nama negara di mana specimen ditemukan

Province Code Number Nama propinsi tempat specimen ditemukan

District Code Number Nama kota di mana specimen ditemukan

Sub District Name Text Nama kelurahan di mana specimen - -ditemukan

Island Name Te>.t Nama Pulau di mana specimen ditemukan

Major_ Island_ Code Number Nama Pulau utama di mana specimen ditemukan , apabila temyata terdiri dari kesatuan pulau

Lat From Number Koordinat awal Pada sumbu x dalam satuan detik dari GPS

Lat To Number Koordinat akhir Pada sumbu x dalam satuan detik dari GPS

Lon From Number Koordinat awal Pada sumbu y dalam satuan detik dari GPS

Lon To Number Koordinat akhir Pada sumbu y dalam satuan detik dari GPS

Alt From Number Ketinggian awal tanaman

Alt To Number Ketinggian akhir

Alt Unit Text Satuan yang digunakan untuk tinggi specimen

NNP Code Number Kode Daerah terdekat dari lokasi speciemen yang ditemukan yang merujuk pada IBIS refference

NNP Distance Nmnber Jarak dari dearah asal ke titik terdekat

NNP Direction Number Arab dari titik terdekat ke daerah asal

Geocode Source Number Alat yang digunakan untuk mencatat data

Geocode Method Number Metoda yang digunakan untuk mencatat

Province Name Text Nama propinsi

District Name Te>.t Namakota

26

Lampiran 2. Flowchart Si!l1em

DATA UPDATE

FINISH

START

LOGIN

DATA PROCESSING

27

VIEW MAP

Lampiran 3. Flowchart Program untuk Login

I

Name

I

Enter Path IBIS_Data

,.

Yes

Database connection

FINISH

28

I Enter Path

I Bl S _Reference

T

No

Lampiran 4. Flowchart Program untuk Data Processing

START

No-----<.

Search by Location Name

Retrieve Location data for NNP Code = null

Show

Choose Location Data

Search Selected Location

Tabel1 ~Yes ( IBIS_Data)

Choose Field

Choose Field

29

Yes

Search by Distance

No

Lampi ran 5. Flowchart Program untuk View Map

START

T ./

Show Map 1

1 r • 1 • • Maximize Select Field

Zoom In Zoom out Map Window J Span

On Field 2

• Show Point

On Map

' I Show Map 2

1 " FINISH

'- /

30

Lampiran 6. Flowchart Program untuk Update

Chose Field on Table 2

Confirm Update

START

FINISH

31

Chose Field on Table 1

Yes

Confirm to Cancel Update

Lam11iran 7. Gantt Chart Pengembangan ffiiS Tools Versi 1.0

Task Activity Days In January 20 21 22 23 24 27 28 29 31

1 Pengenalan lingkungan ke~a

2 lnstalasi Visual Basic 6.0

3 Perumusan masalah

4 Penjelasan basis data

5 Mempelajari struktur basis data

6 ldentifikasi input

7 ldentifikasi output

8 Desain user Interface

9 lmplementasi design input dan user interface

, Modul Testing oleh Pembimbing PKL

task Activity Days In Februay 03 04 05 06 07 10 11 13 14 17 18 19 20 21 24 25 26 27 28

9 lmplementasi input dan user interface

10 desain formula distance & direction

11 lnstalasi komponen VB yang di LIPI

12 ldentifikasi tabel distance & direction '

13 lmplementasi direction, distance !abel

14 Gambaran umum Map Object

15 lnstalasi dan Mempelajari Map Object I

16 lmplementasi Map Object pada sistem I

Modul Testing oleh Pembimbing PKL - ------ -- L_ __ __ _____

-~ I

32

task Activity Days In March 04 OS 06 07 10 11 12 13 14 17 18 19 20 21 24 25 26

16 lmplementasi Map Object dalam sistem

17 Penjelasan titik koordinat GPS

18 lmplementasi titik koordinat pada peta

19 Pembuatan User Manual

20 Final Testing & Packaging

21 Perbaikan Sistem dan Packaging ulang

22 lnstalasi Sistem di LIP I

Modul Testing

33