1
Insiden massa ovarium selama kehamilan bervariasi bergantung pada apakah populasi yang diteliti berasal d pusat kesehatan primer atau rujukan, frekuensi pemakai sonografi pranatal, dan ambang untuk ukuran tumor. Insiden tertinggi diperoleh dal suatu studi prospektif berbasis-populasi di Italia oleh Zane dkk. (2003). Mereka memeriksa hampir 6.650 kehamir dan mendapatkan paling sedikit satu massa berukuran lebih dari 3 cm pada setiap 85 wanita. semua jenis massa ovarium dapat ditemukan, tetapi yang tersering adalah massa kistik. Karena wanita hamil biasanya muda, tumor ganas, termasuk tumor dengan potensi keganasan rendah, relatif jarang dijumpai. Insidennyajarang di dapatkan, hanya 1 persen ca ovarium dari 9.375 wanita hamil yang nyata ganas, dan yang lainnya memiliki potensi ganas yang rendah

5 epi

Embed Size (px)

DESCRIPTION

5 epi

Citation preview

Page 1: 5 epi

Insiden massa ovarium selama kehamilan bervariasi bergantung pada apakah populasi

yang diteliti berasal d pusat kesehatan primer atau rujukan, frekuensi pemakai sonografi

pranatal, dan ambang untuk ukuran tumor. Insiden tertinggi diperoleh dal suatu studi

prospektif berbasis-populasi di Italia oleh Zane dkk. (2003). Mereka memeriksa hampir 6.650

kehamir dan mendapatkan paling sedikit satu massa berukuran lebih dari 3 cm pada setiap 85

wanita.

semua jenis massa ovarium dapat ditemukan, tetapi yang tersering adalah massa kistik.

Karena wanita hamil biasanya muda, tumor ganas, termasuk tumor dengan potensi keganasan

rendah, relatif jarang dijumpai. Insidennyajarang di dapatkan, hanya 1 persen ca ovarium dari

9.375 wanita hamil yang nyata ganas, dan yang lainnya memiliki potensi ganas yang rendah