3
KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK)/ MADRASAH ALIYAH KEJURUAN (MAK) BIDANG KEAHLIAN : TEKNOLOGI DAN REKAYASA PROGRAM KEAHLIAN : TEKNIK KIMIA PAKET KEAHLIAN : KIMIA INDUSTRI MATA PELAJARAN : PENGELOLAAN INDUSTRI KIMIA SKALA KECIL KELAS : XII KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR 1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya 1.1 Meyakini anugerah Tuhan pada pembelajaran pengelolaan industri kimia skala kecil sebagai amanat untuk kemaslahatan umat manusia. 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif, dan proaktif dan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. 2.1Menghayati sikap cermat, teliti dan tanggungjawab sebagai hasil dari pembelajaran teori dan praktik pengelolaan industri kimia skala kecil 2.2Menghayati pentingnya kerjasama sebagai hasil pembelajaran teori dan praktik membuat produk kimia industri skala kecil 2.!Menghayati pentingnya kepedulian terhadap kebersihan lingkungan laboratorium"workshop proses industri kimia sebagai hasil dari pembelajaran praktik pembuatan produk kimia industri skala kecil 2.#Menghayati pentingnya bersikap jujur, disiplin serta bertanggung jawab sebagai hasil dari pembelajaran pembuatan produk kimia industri skala kecil !. Memahami, menerapkan, menganalisis dan menge$aluasi pengetahuan faktual, konseptual, prosedural dan metakognitif dalam ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesi%k untuk memecahkan masalah. !.1Menganalisis berbagai jenis proses produksi produk kimia industri yang mempunyai prospek pasar !.2Menganalisis jenis dan jumlah bahan baku, bahan penunjang, peralatan dan fasilitas produksi lainnya untuk beberapa produk kimia industri !.!Menerapkan cara perhitungan biaya produksi, harga jual, keuntungan, &"' rasio, "' rasio dalam pembuatan analisis kelayakan usaha !.#Menerapkan standar spesi%kasi bahan dan alat dalam pengadaan fasitilas produksi industri kimia !. Menerapkan peraturan pemerintah tentang peri*inan dalam 1 - 3

6-C3. KI-KD Pengel Ind Kim 160714

Embed Size (px)

DESCRIPTION

berfungsi untuk mengetahui bahan ajar yang akan dipelajari anak teknik kimia

Citation preview

KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASARSEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK)/MADRASAH ALIYAH KEJURUAN (MAK)

BIDANG KEAHLIAN:TEKNOLOGI DAN REKAYASAPROGRAM KEAHLIAN:TEKNIK KIMIAPAKET KEAHLIAN:KIMIA INDUSTRIMATA PELAJARAN:PENGELOLAAN INDUSTRI KIMIA SKALA KECIL

KELAS : XII

KOMPETENSI INTIKOMPETENSI DASAR

1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya1.1 Meyakini anugerah Tuhan pada pembelajaran pengelolaan industri kimia skala kecil sebagai amanat untuk kemaslahatan umat manusia.

2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif, dan pro-aktif dan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.2.1 Menghayati sikap cermat, teliti dan tanggungjawab sebagai hasil dari pembelajaran teori dan praktik pengelolaan industri kimia skala kecil2.2 Menghayati pentingnya kerjasama sebagai hasil pembelajaran teori dan praktik membuat produk kimia industri skala kecil 2.3 Menghayati pentingnya kepedulian terhadap kebersihan lingkungan laboratorium/workshop proses industri kimia sebagai hasil dari pembelajaran praktik pembuatan produk kimia industri skala kecil2.4 Menghayati pentingnya bersikap jujur, disiplin serta bertanggung jawab sebagai hasil dari pembelajaran pembuatan produk kimia industri skala kecil

3. Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan faktual, konseptual, prosedural dan metakognitif dalam ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah.3.1 Menganalisis berbagai jenis proses produksi produk kimia industri yang mempunyai prospek pasar 3.2 Menganalisis jenis dan jumlah bahan baku, bahan penunjang, peralatan dan fasilitas produksi lainnya untuk beberapa produk kimia industri3.3 Menerapkan cara perhitungan biaya produksi, harga jual, keuntungan, B/C rasio, R/C rasio dalam pembuatan analisis kelayakan usaha3.4 Menerapkan standar spesifikasi bahan dan alat dalam pengadaan fasitilas produksi industri kimia3.5 Menerapkan peraturan peme-rintah tentang perizinan dalam pengelolaan proses indutri kimia 3.6 Menerapkan prinsip proses pro-duksi dalam membuat produk produk kimia industri terpilih: sabun mandi/deterjen/parfum/ sampo mobil/tinta/semir ban/ semir sepatu/etanol/air minum dan lain-lain sesuai dengan hasil analisis3.7 Menerapkan Segmentation, Targeting dan Posisioning (STP) dalam memasarkan produk industri kimia skala kecil3.8 Menerapkan sistim administrasi usaha dalam pengelolaan sumber-daya manusia dan keuangan pada industri kimia skala kecil3.9 Menerapkan kaidah aturan penulisan dalam pembuatan laporan pengelolaan usaha produksi pada industri kimia skala kecil.3.10 Menerapkan data permintaan produk, data penjualan, masukan konsumen dalam pengembangan kuantitas dan kualitas produk

4. Mengolah, menalar, menyaji dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif dan mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

4.1 Membuat berbagai diagram alir proses industri kimia skala kecil yang mempunyai prospek pasar4.2 Membuat daftar kebutuhan bahan dasar/utama, bahan penunjang dan daftar kebutuhan peralatan untuk beberapa proses produksi pada industri kimia 4.3 Melaksanakan kelayakan ekonomis berbagai produk kimia industri : biaya bahan baku, biaya produksi, harga jual, keuntungan, B/C rasio, R/C rasio dan kelayakan ekonomis lain berbagai jenis4.4 Melakukan pengadaan dan pemeriksaan terhadap bahan dan peralatan yang digunakan untuk pembuatan produk pada industri kimia skala kecil4.5 Mengurus perijinan produksi dan izin edar produk industri kimia4.6 Membuat produk kimia industri skala kecil misalnya sabun mandi/deterjen/parfum/sampo mobil/tinta/semir ban/ semir sepatu/etanol/air minum dan lain-lain sesuai dengan hasil analisis4.7 Memasarkan aneka produk industri kimia skala kecil4.8 Mengelola sumberdaya manusia dan keuangan dalam pengelolaan usaha produksi pada industri kimia skala kecil4.9 Membuat laporan pengelolaan usaha produksi pada industri kimia skala kecil.4.10 Mengembangan kuantitas dan kualitas produk kimia industri berdasarkan masukan konsumen

1 - 3