15
AKTIVITAS PERMAINAN

AKTIVITAS PERMAINAN - file.upi.edufile.upi.edu/Direktori/FPOK/JUR._PEND._OLAHRAGA/196506141990011... · •Permainan Target (Golf, Bowling, dll) Tahapan Klasifikasi Bermain-Permainan

  • Upload
    hakhue

  • View
    248

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: AKTIVITAS PERMAINAN - file.upi.edufile.upi.edu/Direktori/FPOK/JUR._PEND._OLAHRAGA/196506141990011... · •Permainan Target (Golf, Bowling, dll) Tahapan Klasifikasi Bermain-Permainan

AKTIVITAS PERMAINAN

Page 2: AKTIVITAS PERMAINAN - file.upi.edufile.upi.edu/Direktori/FPOK/JUR._PEND._OLAHRAGA/196506141990011... · •Permainan Target (Golf, Bowling, dll) Tahapan Klasifikasi Bermain-Permainan

KONSEP DASAR

• Perbuatan atas kemauan sendiri yang dikerjakan dalam batas-batas,

tempat dan waktu yang telah ditentukan, diiringi oleh perasaan senang dan

merentangkan kesadaran berbuat lain dari kehidupan yang biasanya.

• Aktivitas kompetitif yang dilakukan secara individual atau kelompok dengan

menerapkan aturan dan penilaian yang obyektif terhadap penampilan

kemampuan keterampilan gerak yang memiliki strategi dengan maksud

untuk mencapai kemenangan

• Aktivitas kompetitif secara individual atau kelompok dengan maksud untuk

menang, dengan menggunakan strategi dan keterampilan untuk menjaga

lawan secara individu atau kelompok dari kemenangan

• Aktivitas permainan lebih mengarah kepada kegiatan bermain. Dan

karakteristik kegiatan bermainnya dilaksanakan sesuai dengan kebutuhan

peragaan ketangkasan fisik, yang bentuknya meliputi aktivitas keterampilan,

kesegaran jasmani, atau kombinasi dari keduanya.

Page 3: AKTIVITAS PERMAINAN - file.upi.edufile.upi.edu/Direktori/FPOK/JUR._PEND._OLAHRAGA/196506141990011... · •Permainan Target (Golf, Bowling, dll) Tahapan Klasifikasi Bermain-Permainan

PERMAINAN DALAM PENJAS

• Mengembangkan kemampuan-kemampuan yang bersifat jasmani,

koordinasi gerak, kejiwaan, dan sosial.

• Terkondisikan dan mempersiapkan anak untuk mampu melakukan

aktivitas-aktivitas olahraga lainnya, seperti atletik, sepakbola, bola

voli, bola basket, senam, dan berenang, dll.

• Individual atau kelompok, aktif atau diam, anak-anak

mengembangkan pemahaman dasar dari dunia tempat mereka

hidup.

• Merupakan latihan untuk dapat hidup sebagai manusia. Makin

banyak kesempatan bermain, makin sempurnalah penyesuaian

anak terhadap kebutuhan hidup dalam masyarakatnya dikemudian

kelak

Page 4: AKTIVITAS PERMAINAN - file.upi.edufile.upi.edu/Direktori/FPOK/JUR._PEND._OLAHRAGA/196506141990011... · •Permainan Target (Golf, Bowling, dll) Tahapan Klasifikasi Bermain-Permainan

“Mengapa anak-anak suka bermain ?”

• Karena melihat contoh

• Karena melihat bentuk-bentuk permainannya

• Karena tertarik oleh cara bermain seorang pemain

• Karena tertarik oleh suasana persaudaraan, kegembiraan, keperwiraan, kegagahan

• Karena ingin bergaul dengan orang lain

• Karena ingin tahu akan kemampuan berprestasi dari dirinya

• Karena ingin mengalami suatu kejadian yang tidak sungguh-sungguh

• Karena ingin mengadu keterampilannya, keberaniannya, dan untung nasibnya dengan orang lain.

Page 5: AKTIVITAS PERMAINAN - file.upi.edufile.upi.edu/Direktori/FPOK/JUR._PEND._OLAHRAGA/196506141990011... · •Permainan Target (Golf, Bowling, dll) Tahapan Klasifikasi Bermain-Permainan

Mengapa manusia bermain ?

• Karena kelebihan energi yang dimilikinya perlu dimanfaatkan (teori energi-berlebihan atau teori Spencer-Shiller)

• Karena tubuh manusia memerlukan beberapa bentuk bermain sebagai alat revitalisasinya (Teori rekreasi)

• Karena kejenuhan dari suasana pekerjaan rutin sehari-hari (Teori relaksasi)

• Karena bermain diturunkan dari generasi ke generasi sejak zaman dahulu kala (Teori warisan atau rekapitulasi)

• Karena tendensi naluri yang dimiliki manusia untuk aktif pada berbagai tingkat dalam hidupnya (Teori naluri atau Groos)

• Karena sebagian besar aktivitasnya didorong oleh lingkungannya(Teori kontak-sosial )

• Karena kebutuhan fisiologis dan psikologis (Teori pernyataan-diri)

Page 6: AKTIVITAS PERMAINAN - file.upi.edufile.upi.edu/Direktori/FPOK/JUR._PEND._OLAHRAGA/196506141990011... · •Permainan Target (Golf, Bowling, dll) Tahapan Klasifikasi Bermain-Permainan

Kategori Permainan

• Permainan Invasion (Sepak Bola, Bola Basket, dll)

• Permainan Net dan Dinding (Bolavoli, Bulutangkis,

Tenis Meja, Squash, dll)

• Permainan Striking/Fielding (Softball, Baseball, dll)

• Permainan Target (Golf, Bowling, dll)

Page 7: AKTIVITAS PERMAINAN - file.upi.edufile.upi.edu/Direktori/FPOK/JUR._PEND._OLAHRAGA/196506141990011... · •Permainan Target (Golf, Bowling, dll) Tahapan Klasifikasi Bermain-Permainan

Tahapan Klasifikasi Bermain-Permainan

• Usia SD:– Tahapannya kompetitif

– Tingkatannya kelompok kecil atau tim

– Proses permainannya pengujian pertandingan, analisis, sintesis, evaluasi.

– Pendekatan mengajarnya pemecahan masalah, penemuan terpandu, komando.

• Usia SMP:

- Tahapannya kompetitif

– Tingkatannya kelompok kecil atau tim, individual

– Proses permainannya pengujian, pertandingan, analisis, sintesis, evaluasi.

– Pendekatan mengajarnya pemecahan masalah, penemuan terpandu, komando.

Page 8: AKTIVITAS PERMAINAN - file.upi.edufile.upi.edu/Direktori/FPOK/JUR._PEND._OLAHRAGA/196506141990011... · •Permainan Target (Golf, Bowling, dll) Tahapan Klasifikasi Bermain-Permainan

Modifikasi Permainan

• Pemain

• Tujuan

• Pergerakan pemain

• Perlengkapan

• Organisasi

• Jarak/area

• Peraturan

• Keterampilannya

Page 9: AKTIVITAS PERMAINAN - file.upi.edufile.upi.edu/Direktori/FPOK/JUR._PEND._OLAHRAGA/196506141990011... · •Permainan Target (Golf, Bowling, dll) Tahapan Klasifikasi Bermain-Permainan

Permainan Target

Page 10: AKTIVITAS PERMAINAN - file.upi.edufile.upi.edu/Direktori/FPOK/JUR._PEND._OLAHRAGA/196506141990011... · •Permainan Target (Golf, Bowling, dll) Tahapan Klasifikasi Bermain-Permainan

Permainan Net

Page 11: AKTIVITAS PERMAINAN - file.upi.edufile.upi.edu/Direktori/FPOK/JUR._PEND._OLAHRAGA/196506141990011... · •Permainan Target (Golf, Bowling, dll) Tahapan Klasifikasi Bermain-Permainan

Permainan Batting

Page 12: AKTIVITAS PERMAINAN - file.upi.edufile.upi.edu/Direktori/FPOK/JUR._PEND._OLAHRAGA/196506141990011... · •Permainan Target (Golf, Bowling, dll) Tahapan Klasifikasi Bermain-Permainan

Permainan Berlari

Page 13: AKTIVITAS PERMAINAN - file.upi.edufile.upi.edu/Direktori/FPOK/JUR._PEND._OLAHRAGA/196506141990011... · •Permainan Target (Golf, Bowling, dll) Tahapan Klasifikasi Bermain-Permainan

Didaktik dan Metodik

• Asas Motivasi

• Asas Aktivitas

• Asas Individualitas

• Asas Peragaan

• Asas Apersepsi

• Asas Sosialisasi/Kerjasama

• Asas Pengulangan

• Asas Evaluasi

Page 14: AKTIVITAS PERMAINAN - file.upi.edufile.upi.edu/Direktori/FPOK/JUR._PEND._OLAHRAGA/196506141990011... · •Permainan Target (Golf, Bowling, dll) Tahapan Klasifikasi Bermain-Permainan

Pendekatan Pembelajaran Penjas

• Pendekatan Teknis

• Pendekatan Taktis

Page 15: AKTIVITAS PERMAINAN - file.upi.edufile.upi.edu/Direktori/FPOK/JUR._PEND._OLAHRAGA/196506141990011... · •Permainan Target (Golf, Bowling, dll) Tahapan Klasifikasi Bermain-Permainan

Matriks Makna Mengajar Permainan: Perbedaan Pembelajaran

dalam Fokus Teknik dan Fokus Taktik

T e c h n i q u e

P e r s p e c t i v e

T a c t i c a l

P e r s p e c t i v e

TGFU Improved

Game

Performance

Game-Like

Game

Student Emphasis Skill

Progression.

Technique

focus

Skill –to-tactic

Tactical

Progression.

Tactic Focus

Tactic-to-Skill

Conten Emphasis Isolated Skill

Focus

“The” Game

Focus