10
Akuntansi Persediaan Persediaan adalah sejumlah barang jadi, bahan baku, barang dalam proses yang dimiliki perusahaan dengan tujuan untuk dijual atau diproses lebih lanjut.

Akuntansi Persediaan

Embed Size (px)

DESCRIPTION

persediaan barang dagangan

Citation preview

Page 1: Akuntansi Persediaan

Akuntansi Persediaan

Persediaan adalah sejumlah barang jadi, bahan baku, barang dalam proses yang dimiliki perusahaan dengan tujuan untuk dijual atau

diproses lebih lanjut.

Page 2: Akuntansi Persediaan

Jenis persediaan

Perusahaan Dagang Perusahaan Manufaktur

- Persediaan barang dagang - Persediaan bahan baku

- Persediaan BDP

- Persediaan barang jadi

Page 3: Akuntansi Persediaan

Metode pencatatan• Metode fisik/metode periodik adalah metode

pengelolaan persediaan, dimana arus keluar masuknya barang tidak dicatat secara rinci sehingga untuk mengetahui nilai persediaan pada suatu saat tertentu harus melakukan penghitungan barang secara fisik di gudang.

• Metode perpetual adalah metode pengelolaan persediaan dimana arus masuk dan arus keluar persediaan dicatat secara rinci

Page 4: Akuntansi Persediaan

Penggunaan metode fisik, mengharuskan perhitungan barang yang ada pada akhir periode

akuntansi, yaitu pada saat penyusunan LK.Harga Pokok Penjualan (HPP) adalah harga beli atau total beban produksi dari sejumlah barang

yang telah laku terjual pada suatu periode tertentu.

Page 5: Akuntansi Persediaan

Metode yang dipergunakan untuk menentukan harga beli sebagai dasar menentukan nilai persediaan dengan

metode fisik

• Fifo (First in first out), barang yang masuk (dibeli atau diproduksi) lebih dahulu akan dikeluarkan (dijual) lebih dahulu.

• Lifo (Last in first out), barang yang masuk (dibeli/diproduksi) paling akhir akan dikeluarkan/dijual paling awal.

• Average ( rata-rata), barang yang dikeluarkan/dijual maupun barang yang tersisa, dinilai berdasarkan harga rata-rata.

Page 6: Akuntansi Persediaan

Selama bulan januari 2010, perusahaan menjual 700 unit, harga jual 900 perunit. Perusahaan tidak

mencatat keluar masuk barang tersebut secara rinci. Hasil perhitungan fisik menunjukan persediaan pada

akhir januari sebanyak 300 unit.

Tgl Keterangan Volume Harga/unit Nilai

1/1/201012/1/201021/1/201031/1/2010

PersediaanPembelianPembelianPembelian

250 unit300 unit350 unit100 umit

550600640675

137.500180.000224.000

67.500Total 1.000 unit 609.000

Page 7: Akuntansi Persediaan

Metode PerpetualDalam metode ini setiap jenis

persediaan dibuatkan kartu stock yang mencatat secara rinci keluar

masuknya barang di gudang beserta harganya.

Page 8: Akuntansi Persediaan

Metode ini dibagi menjadi beberapa metode

• FIFO• LIFO• MOVING AVERAGE, barang yang

dikeluarkan/dijual maupun barang yang tersisa, dinilai berdasarkan harga rata-rata bergerak

Page 9: Akuntansi Persediaan

Metode pencatatan jurnal

TransaksiJurnal

Periodik Perpetual

Pembelian barang dagang Pembelian xxx Persediaan xxx

Kas xxx Kas xxx

Penjualan barang dagang Kas xxx Kas xxx

Penjualan xxx Penjualan xxx

HPP xxx

Persediaan xxx

Page 10: Akuntansi Persediaan

PT Doremi mempunyai data persediaan 1 desember 40 unit @ Rp. 350.000.Pembelian :- 4 Des 60 unit @ Rp. 370.000- 12 Des 20 unit @ Rp. 369.500- 15 Des 50 unit @ Rp. 375.000- 22 Des 60 unit @ Rp. 370.000Penjualan :- 8 des 70 unit- 18 des 60 unit- 26 des 50 unitBuatlah kartu stock dengan metode FIFO, LIFO dan Rata-rata bergerak !