23
Algoritma & Pemrograman Chapter 2 Flowchart & Pseudocode Febryanti Sthevanie (VAN) Politeknik Telkom Semester Ganjil TA 2010/2011

Algoritma & Pemrograman Chapter 2

  • Upload
    samson

  • View
    71

  • Download
    0

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Algoritma & Pemrograman Chapter 2. Flowchart & Pseudocode. Febryanti Sthevanie (VAN) Politeknik Telkom Semester Ganjil TA 2010/2011. Latihan Logika 1. - PowerPoint PPT Presentation

Citation preview

Page 1: Algoritma  &  Pemrograman Chapter 2

Algoritma & PemrogramanChapter 2

Flowchart & Pseudocode

Febryanti Sthevanie (VAN)Politeknik TelkomSemester Ganjil TA 2010/2011

Page 2: Algoritma  &  Pemrograman Chapter 2

Latihan Logika 11. Terdapat dua jenis minuman dalam 2 gelas

berukuran sama A dan B. Bagaimana algoritma jika diinginkan isi minuman pada gelas A dan B saling dipertukarkan? (gelas A berisi Kopi dan gelas B berisi Teh)

2. Misalkan terdapat sebuah atau sejumlah bola berwarna merah, kuning, hijau pada kotak A. Akan diambil secara acak sebuah bola dari kotak A dan dimasukkan ke kotak B yang kosong. Bagaimana Algoritmanya?

Page 3: Algoritma  &  Pemrograman Chapter 2

Jawab Latihan Logika No 1.11. {status awal: gelas A berisi Kopi, gelas B berisi Tehstatus akhir: gelas A berisi Teh, gelas B berisi Kopi}{Dibutuhkan sebuah gelas kosong yaitu gelas C}AlgoritmaTuangkan Kopi ke gelas CTuangkan Teh ke gelas ATuangkan Kopi (pada gelas C) ke gelas B

Page 4: Algoritma  &  Pemrograman Chapter 2

Seorang Petani akan berpergian ke kota dengan membawa seekor kambing, Anjing dan Rumput Yang ketiganya memliki berat yang tidak jauh berbeda, ditengah jalan petani harus menyebrangi sungai dengan menggunakan perahu dan untuk melaluinya petani tersebut tidak diperbolehkan membawa sekaligus bawaannya mengingat kapasitas kekuatan perahu tersebut, dan untuk melaluinya petani harus membawa satu persatu bawaannya . Ditanya: berapa kali petani tersebut harus melalui jembatan dengan memperhatikan bahwa kambing makan rumput, anjing makan kambing ?

Buat Algoritmanya

Latihan Logika 2

Page 5: Algoritma  &  Pemrograman Chapter 2

FlowchartSecara formal, flowchart didefinisikan

sebagai skema penggambaran dari algoritma atau proses.

Beberapa contoh simbol flowchart :

Page 6: Algoritma  &  Pemrograman Chapter 2

Page Connector Arrow Connector

Page 7: Algoritma  &  Pemrograman Chapter 2

Pedoman-pedoman dalam Membuat Flowchart: Bagan alir sebaiknya digambar dari atas ke bawah dan mulai dari

bagian kiri dari suatu halaman. Kegiatan di dalam bagan alir harus ditunjukkan dengan jelas. Harus ditunjukkan dari mana kegiatan akan dimulai dan dimana

akan berakhirnya (diawali dari satu titik START dan diakhiri dengan END).

Masing-masing kegiatan di dalam bagan alir sebaiknya digunakan suatu kata yang mewakili suatu pekerjaan, misalnya: "Persiapkan" dokumen "Hitung" gaji

Masing-masing kegiatan di dalam bagan alir harus di dalam urutan yang semestinya.

Kegiatan yang terpotong dan akan disambung di tempat lain harus ditunjukkan dengan jelas menggunakan simbol penghubung.

Gunakanlah simbol-simbol bagan alir yang standar.

Page 8: Algoritma  &  Pemrograman Chapter 2

Contoh 1Buat algoritma dan Flowchart untuk

Menghitung Luas Segitiga!Jawab: Algoritma :

Masukkan alas (a) Masukkan tinggi (t) Hitung luas (L), yaitu hasil 0.5 * alas * tinggi Cetak luas (L)

Page 9: Algoritma  &  Pemrograman Chapter 2

Contoh 1 cont’

Page 10: Algoritma  &  Pemrograman Chapter 2

Pengambilan KeputusanPengambilan keputusan perlu

dilakukan apabila harus menentukan satu pilihan dari (minimal) dua pilihan yang ada

Kondisi adalah problem / keadaan yang memiliki kemungkinan pilihan

Kondisi dapat berupa perbandingan ataupun pernyataan boolean (true atau false)

Page 11: Algoritma  &  Pemrograman Chapter 2

Notasi RelasionalDalam melakukan pengujian kondisi,

terdapat beberapa notasi yang dapat digunakan, contohnya menggunakan notasi relasional

Page 12: Algoritma  &  Pemrograman Chapter 2

Aljabar BooleanAljabar boolean adalah Kalkulus logika yang

digunakan untuk menentukan nilai kebenaran dari suatu ekspresi logika

Teknik aljabar ini dikembangkan oleh George Boole pada tahun 1930an

Aljabar boolean digunakan jika saat proses pengambilan keputusan terdapat beberapa syarat sekaligus

Contoh kasus : Pengendara wajib memiliki SIM dan STNK

sebagai syarat mengendarai kendaraan di jalan.Syarat membuka tabungan adalah dengan

menunjukkan foto kopi KTP atau SIM.

Page 13: Algoritma  &  Pemrograman Chapter 2

Operasi Dasar Aljabar BooleanAND : atau dalam bahasa Indonesia adalah hubungan

“DAN”. Ekspresi konektor AND bernilai TRUE jika Kedua

kondisi terpenuhi Ekspresi konektor AND bernilai FALSE jika Salah Satu

atau Kedua kondisi tidak terpenuhi.OR : atau dalam bahasa Indonesia adalah hubungan

“ATAU”. Ekspresi konektor OR bernilai TRUE jika Kedua atau

Salah Satu kondisi terpenuhi Ekspresi konektor OR bernilai FALSE jika Kedua

kondisi tidak terpenuhi.NOT : atau dalam bahasa Indonesia adalah”TIDAK”.

Page 14: Algoritma  &  Pemrograman Chapter 2

Tabel Kebenaran

Page 15: Algoritma  &  Pemrograman Chapter 2

Contoh 2

Page 16: Algoritma  &  Pemrograman Chapter 2

Contoh 2 cont’

Page 17: Algoritma  &  Pemrograman Chapter 2

Contoh 3Buat Algoritma Penterjemahan Total Nilai

Mahasiswa dari nilai UTS, UAS dan TUGAS dalam angka menjadi nilai indeks. Aturan :Indeks A : untuk Total nilai 85 s/d 100Indeks B : untuk Total nilai 70 s/d 84Indeks C : untuk Total nilai 50 s/d 69Indeks D : untuk Total nilai 35 s/d 49Indeks E : untuk Total nilai 0 s/d 34

Page 18: Algoritma  &  Pemrograman Chapter 2

Jawab:

Algoritma : Inputan nilai UTS Inputan nilai UAS Inputan nilai TUGAS Hitung Total Nilai (N) dengan rumus N= nilai UTS + nilai UAS + nilai

TUGAS Cek apakah 85 ≤ N ≤ 100 Jika Ya maka keluarkan indeks A, jika Tidak maka masuk ke proses

pengecekan selanjutnya Cek apakah 70 ≤ N ≤ 84 Jika Ya maka keluarkan indeks B, jika Tidak maka masuk ke proses

pengecekan selanjutnya Cek apakah 50 ≤ N ≤ 69 Jika Ya maka keluarkan indeks C, jika Tidak maka masuk ke proses

pengecekan selanjutnya Cek apakah 35 ≤ N ≤ 49 Jika Ya maka keluarkan indeks D, jika Tidak maka masuk ke proses

pengecekan selanjutnya Cek apakah 0 ≤ N ≤ 34 Jika Ya maka keluarkan indeks E, jika Tidak maka keluarkan peringatan

bahwa inputan nilai tidak berada dalam range 100 s/d 0 (Nilai inputan salah)

Page 19: Algoritma  &  Pemrograman Chapter 2

START

Inputan Nilai UTS

85 ≤ N ≤ 100

Inputan Nilai UAS

Inputan Nilai TUGAS

Hitung Total Nilai (N)N = Nilai UTS + Nilai UAS + Nilai

TUGAS

Cetak “A”

70 ≤ N ≤ 84 Cetak “B”

50 ≤ N ≤ 69 Cetak “C”

35 ≤ N ≤ 49 Cetak “D”

0 ≤ N ≤ 34 Cetak “E”

Cetak Peringatan “Maaf Inputan Anda

Salah”

END

Ya

Tidak

Ya

Tidak

Ya

Tidak

Ya

Tidak

Ya

Tidak

Page 20: Algoritma  &  Pemrograman Chapter 2

PerulanganContoh : Seorang staf IT diminta untuk

menampilkan Nama Pegawai pada suatu perusahaan dengan cara membaca tabel yang berisi list nama pegawai yang sudah disediakan oleh perusahaan tersebut. Nama yang ditampilkan adalah nama pegawai dengan no urut 1 paling pertama atau no.1

Algoritma :Terima Inputan : No Urut = 1Membaca data Nama pegawai pada tabel sesuai No

Urut yang diinputkan Tampilkan Nama Pegawai

Page 21: Algoritma  &  Pemrograman Chapter 2

TUGAS Staf IT yang baru : diminta untuk menampilkan SEMUA Nama Pegawai pada suatu perusahaan dengan cara membaca tabel yang berisi list nama pegawai yang sudah disediakan oleh perusahaan tersebut. Perusahaan tersebut memiliki 100 pegawai.

Algoritma?????

Page 22: Algoritma  &  Pemrograman Chapter 2

Contoh 4 (pengulangan)

Page 23: Algoritma  &  Pemrograman Chapter 2

Latihan 2Buatlah Algoritma dan Flowchart untuk kasus di

bawah ini Menghitung hasil kali 3 buah bilangan.Menentukan status bilangan (Ganjil atau Genap)Menentukan siapakah yang memiliki umur lebih tua

antara si X dan si Y.Menentukan jumlah poin bonus yang didapatkan

seorang customer pada saat berbelanja di sebuah supermarket. Dengan aturan pemberian point adalah pembelanjaan diatas Rp. 100.000 mendapatkan 1 point, pembelanjaan diatas Rp.250.000 mendapatkan 2 point, pembelanjaan diatas Rp. 500.000 mendapatkan 3 point. Pemberian point tidak berlaku kelipatan.