17
ANALISIS KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN SEBELUM DAN SESUDAH MENERAPKAN EMPLOYEE STOCK OWNERSHIP PROGRAM (ESOP) SKRIPSI Untuk memenuhi Salah Satu Persyaratan Untuk Mencapai Derajat Sarjana Ekonomi Oleh : JOKO INDRA PRASETIAWAN (201110170311132) JURUSAN AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2015

ANALISIS KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN SEBELUM DAN SESUDAH ... · analisis kinerja keuangan perusahaan sebelum dan sesudah menerapkan employee stock ownership program (esop) skripsi

  • Upload
    lenhi

  • View
    233

  • Download
    3

Embed Size (px)

Citation preview

ANALISIS KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN SEBELUM

DAN SESUDAH MENERAPKAN EMPLOYEE STOCK

OWNERSHIP PROGRAM (ESOP)

SKRIPSI

Untuk memenuhi Salah Satu Persyaratan Untuk Mencapai

Derajat Sarjana Ekonomi

Oleh :

JOKO INDRA PRASETIAWAN

(201110170311132)

JURUSAN AKUNTANSI

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

2015

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb.

Alhamdulillah, Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT, karena limpahan

rahmat dan karunia-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul

“ANALISIS KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN SEBELUM DAN SESUDAH

MENERAPKAN EMPLOYEE STOCK OWNERSHIP PROGRAM (ESOP).

Skripsi merupakan tugas akhir yang wajib dilaksanakan oleh setiap mahasiswa pada

Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah

Malang. Hal ini dimaksudkan agar mahasiswa memiliki wawasan dan pengalaman baru

dalam menerapkan dan membandingkan dari setiap ilmu yang didapat sewaktu di bangku

kuliah dengan kondisi nyata di lapangan, sehingga mahasiswa memiliki modal yang

cukup untuk terjun ke dunia sesuai profesinya.

Penulis mengucapkan banyak terima kasih kepada semua pihak yang telah banyak

membantu, sehingga skripsi ini dapat terselesaikan dengan baik. Penghargaan yang

setinggi-tingginya kami sampaikan kepada yang terhormat :

1. Bapak Drs. Muhajir, MAP selaku Rektor UMM

2. Bapak Nazaruddin Malik., Dr., M.Si. selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan

Bisnis Universitas Muhammadiyah Malang.

3. Ibu Siti Zubaidah, Dra, M.M, Ak., CA. selaku Ketua Jurusan Akuntansi

Universitas Muhammadiyah Malang.

4. Bapak Dhaniel Syam, Drs., M.M., Ak., CA. selaku Dosen Pembimbing I.

5. Ibu Endang Sri W, Dra, M.Si., Ak, CA. selaku dosen pembimbing II.

6. Seluruh Bapak/Ibu beserta Staff Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas

Muhammadiyah Malang yang telah memberikan banyak ilmunya kepada

penulis, sehingga penulis dapat menyelesaikan studi di Fakultas Ekonomi dan

Bisnis Universitas Muhammadiyah Malang.

7. Teman-teman angkatan 2011 khususnya kelas Akuntansi C yang menjadikan

inspirasiku dalam mengembangkan kualitas berpikir.

8. Seluruh teman-teman Lab. Akuntansi baik angkatan 2010, 2011, 2012 yang

selalu memberikan dukungan untuk menjadi lebih baik.

9. Semua teman-teman seperjuangan skripsi, khususnya Arwin, Silvy, Putri, Ravy,

Dyan, Dahlia, Izzudin, Nadia, Nikmatul, Farhani, Dedy, Vina yang sudah

i

memberikan canda tawa, pengetahuan, keluh kesah dalam menyelesaikan

skripsinya.

10. Terimakasih kepada Rozaq, Priyo, Anggra yang menyempatkan waktunya untuk

memberikan informasi maupun semangatnya.

Saya menyadari bahwa masih banyak kekurangan dalam penyusunan skripsi ini.

Oleh karena itu, kami sangat mengharapkan kritik serta saran yang bersifat membangun

guna memberikan kesempurnaan pada skripsi ini.

Sebuah harapan yang besar, semoga skripsi ini dapat berguna sebagai salah satu

refrensi guna pengembangan dunia ekonomi pada umumnya dan dunia pendidikan

akuntansi pada khususnya.

Billahitaufiq walhidayah

Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Malang, Februari 2015

Joko Indra Prasetiawan

201110170311132

ii

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ....................................................................................... i

DAFTAR ISI ...................................................................................................... iii

DAFTAR TABEL ............................................................................................. vi

DAFTAR LAMPIRAN ..................................................................................... vii

ABSTRAKSI ...................................................................................................... viii

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang ............................................................................... 1

B. Rumusan Masalah .......................................................................... 3

C. Batasan Masalah ............................................................................ 3

D. Tujuan Penelitian ........................................................................... 4

E. Manfaat Penelitian ......................................................................... 4

1. Teoritis ...................................................................................... 4

2. Praktis ........................................................................................ 4

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

A. Landasan Penelitian Terdahulu ...................................................... 5

B. Landasan Teori .............................................................................. 6

1. Laporan Keuangan .................................................................... 6

a. Pengertian Laporan Keuangan ............................................. 6

b. Tujuan dan Karakteristik Laporan Keuangan ...................... 7

2. Kinerja Keuangan Perusahaan .................................................. 9

3. Employee Stock Ownership Program (ESOP) .......................... 11

a. Pengertian Eployee Stock Ownership Program (ESOP) ...... 11

b. Sarana Untuk Membuat Kepemilikan Saham Oleh

Karyawan (Employee Stock Ownersip) ................................ 12

iii

4. Economic Value Added (EVA) .................................................. 23

a. Pengertian Economic Value Added (EVA) ........................... 23

b. Manfaat Economic Value Added (EVA) ............................... 23

c. Pengukuran Economic Value Added (EVA) ........................ 24

d. Keunggulan dan Kelemahan EVA ....................................... 31

5. Studi Peristiwa (Event Study) .................................................... 32

BAB III METODE PENELITIAN

A. Jenis Penelitian .............................................................................. 34

B. Populasi dan Sampel ...................................................................... 34

C. Definisi Operasional ...................................................................... 35

1. Net Operating Profit After Tax (NOPAT) ................................. 35

2. Weight Average Cost of Capital (WACC) ................................. 35

3. Modal yang Diinvestasikan ....................................................... 36

4. Economic Value Added ............................................................. 36

D. Jenis dan Sumber Data ................................................................... 37

E. Metode Pengumpulan Data ............................................................ 38

F. Metode Analisis Data ..................................................................... 38

1. Menghitung Net Operating Profit After Tax (NOPAT) ............ 38

2. Menghitung Weight Average Cost of Capital (WACC) ............ 39

3. Menghitung Total Modal .......................................................... 39

4. Menghitung Economic Value Added (EVA) .............................. 39

iv

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

A. Deskripsi Objek Penelitian ............................................................ 40

B. Analisis Net Operating Profit After Tax (NOPAT) ........................ 42

C. Analisis Weight Average Cost of Capital ...................................... 44

D. Analisis besarnya total modal yang diinvestasikan ....................... 47

E. Analisis Economic Value Added (EVA) ......................................... 49

F. Kinerja Keuangan Perusahaan yang Menerapkan ESOP .............. 52

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan .................................................................................... 54

B. Keterbatasan ................................................................................... 54

C. Saran .............................................................................................. 55

DAFTAR PUSTAKA ........................................................................................ 56

LAMPIRAN

v

DAFTAR TABEL

Tabel :

4.1 Perusahaan Yang Menerapkan ESOP Berdasarkan BEI ........................... 40

4.2 Analisis NOPAT Pada Perusahaan Yang Menerapkan

ESOP (Dalam Rupiah) ............................................................................... 42

4.3 Analisis WACC Pada Perusahaan Yang Menerapkan ESOP

(Dalam Rupiah) ......................................................................................... 44

4.4 Analisis Modal yang Diinvestasikan pada Perusahaan yang

Menerapkan ESOP (Dalam Rupiah) .......................................................... 47

4.5 Analisis EVA pada Perusahaan yang Menerapkan ESOP

(Dalam Rupiah) ......................................................................................... 49

4.6 Kinerja Keuangan Sebelum dan Sesudah Menerapkan ESOP .................. 52

vi

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran :

I. Data Ringkasan Laporan Keuangan Pada Perusahaan Yang Listing

Di BEI Sebelum dan Sesudah menerapkan ESOP.

II. Perhitungan NOPAT Pada Perusahaan Yang Listing Di BEI

Sebelum dan Sesudah menerapkan ESOP.

III. Perhitungan WACC Pada Perusahaan Yang Listing Di BEI Sebelum

dan Sesudah menerapkan ESOP.

IV. Perhitungan Modal Yang Diinvestasikan Pada Perusahaan Yang

Listing Di BEI Sebelum dan Sesudah menerapkan ESOP.

V. Perhitungan EVA Pada Perusahaan Yang Listing Di BEI Sebelum

dan Sesudah menerapkan ESOP.

VI. Jumlah Pertama Kali Alokasi Saham ESOP.

VII. Jumlah Kumulatif Aksi Korporasi.

vii

ABSTRAKSI

Memasuki era pasar global, gejolak politik yang relatif stabil, melemahnya

kurs rupiah terhadap dollar Amerika berdampak pada kinerja keuangan

perusahaan di Indonesia, khususnya perusahaan yang terdaftar di BEI akan

berdampak pada kinerja keuangan perusahaan. Agar perusahaan dapat bertahan

bahkan me-ngembangkan usahanya, maka perusahaan perlu mengembangkan

strategi-stragei yang dapat menunjang kinerja perusahaan. Adapun salah satu

strategi perusahaan adalah dengan adanya penerapan Employee Stock Ownership

Program (ESOP).

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji kinerja keuangan perusahaan

yang lisrting di BEI satu tahun sebelum dan satu tahun sesudah menerapkan

Employee Stock Ownership Program (ESOP) dengan menggunakan alat ukur

Economic Value Added (EVA). Adapun perusahaan yang dijadikan sampel

penelitian adalah perusahaan yang menerapkan ESOP yang terdaftar di BEI.

Hasil analisis EVA menunjukan bahwa terdapat 3 perusahaan yang mengalami

peningkatan positif pada kinerja keuangan dan 3 perusahaan yang mengalami

penurunan negatif pada kinerja keuagan pada perusahaan satu tahun sebelum dan

satu tahun sesudah menerapkan Employee Stock Ownership Program (ESOP).

Kata Kunci : Employee Stock Ownership Program (ESOP), EVA, financial

performance, companies performance.

viii

ABSTRACT

Abstract : Meddle in the era of the global market, a relatively stable political

turmoil, depreciation of the rupiah against the US dollar impact on the financial

performance of companies in Indonesia, in specially companies listed on the Stock

Exchange will have an impact on the financial performance of the company. So

that the company can survive even develop its business, the company needs to

develop a strategy that can support the companies performance. As one of the

companies strategy is with the implementation of Employee Stock Ownership

Program (ESOP).

The purpose of this study was to examine the companies financial performance

in the IDX one year before and one year after applying the Employee Stock

Ownership Program (ESOP) by using a measuring instrument Economic Value

Added (EVA). The company is a research sample that implement Employee Stock

Ownership Program (ESOP) company listed on the Stock Exchange.

Economic Value Added (EVA) analysis results show that there are three

companies that experience a positive difference in the financial performance and

three companies that have a negative difference in the financial performanceof the

company one year before and one year after applying the Employee Stock

Ownership Program (ESOP).

Key Word : Employee Stock Ownership Program (ESOP), EVA, financial

performance, companies performance.

ix

DAFTAR PUSTAKA

Arikunto, S. 2006. Prosedur Suatu Penelitian: Pendekatan Praktek. Edisi Revisi

Kelima. Jakarta: Penerbit Rineka Cipta.

Astika, Ida Bagus Putra. 2008. Pembentukan Return Saham Ekspektasian melalui

Managemen Laba di sekitar Peristiwa Pengumuman Program Opsi Saham

Karyawan. Dalam Jurnal Aplikasi Manajemen, 8 (3): h: 827-835.

Astika, Ida Bagus Putra. 2012. Harga Referensi dan Return Expectation dalam

Employee Stock of Option Plan. Dalam Finance and Banking Journal, 14

(1): h: 89-99.

Asyik, Nur Fadjrih. 2006. Analisa Perilaku Manajemen Terhadap Penerapan

Kompensasi Program Opsi Saham Eksekutif. Dalam Ekuitas, 11 (1): h: 19-

39.

Azali, L. 2009. :Abnormal Return Sekitar Penutupan Bursa Efek Indonesia

Tanggal 8 Oktober 2008: Studi Peristiwa Berbasis Intraday”. Tesis

Program Pasca Sarjana Magister Akuntansi STIE YKPN Yogyakarta

(tidak dipublikasikan).

Bapepam. 2002. Studi tentang Penerapan ESOP Perusahaan Publik di Pasar

Modal Indonesia. Departemen Keuangan Republik Indonesia.

Cyrillius Martono. 2002. Analisis Pengaruh Profitabilitas Industri, Rasio

Leverage Keuangan Tertimbang Dan Intensitas Modal Tertimbang Serta

Pangsa Pasar Terhadap “ROA” dan “ROE” Perusahaan Manufaktur

Yang Go-Public di Indonesia. Surabaya : Universitas Katolik Widya

Mandala.

Aribawa, Dwitya. 2012. ANALISIS BIAYA MODAL DAN ECONOMIC VALUE

ADDED SEBELUM DAN SESUDAH MENERAPKAN PROGRAM

KEPEMILIKAN SAHAM KARYAWAN PADA PERUSAHAAN

PUBLIC DI INDONESIA : UNIVERSITAS TRISAKTI.

Fama, Eugene F. 1969. “Eficient Capital Markets: A Review of Theory and

Empirical Work”. The Journal of finance Vol. 25 No. 2, hal 383-417.

Given, Lisa M. (editor). 2008. The Sage encylopedia of qualitative research

methods. Thousand Oaks: Sage. Graha Ilmu.

56

Ikatan Akuntan Indonesia. 2004. Standar Akuntansi Keuangan PSAK. Salemba

Empat; Jakarta.

Iramani, Rr. Erie Febriani, 2005. Financial Value Added: Suatu Paradigma Baru

Dalam Pengukuran Kinerja dan Nilai Tambah Perusahaan, Jurnal

Akuntansi dan Keuangan.

Jogiyanto. 2010. “Teori Portofolio dan Analaisis Investasi”. Yogyakarta. BPFE-

Yogyakarta edisi ketujuh.

Letlora, Selvy Chelarci. 2012. Pengaruh Pengumuman Employee Stock Option

Program Terhadap Reaksi Pasar Dan Kinerja Perusahaan Pada Perusahaan

Publik Yang terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Skripsi. Sekolah Tinggi

Ekonomi Perbanas; Surabaya.

Nasution, Irma Yanti. 2009. ANALISIS KINERJA KEUANGAN BER-

DASARKAN ECONOMIC VALUE ADDED (EVA) DAN FINANCIAL

VALUE ADDED (FVA) PADA PT. PERKEBUNAN NUSANTARA IV

MEDAN; Uiniversitas Sumatera Utara; Medan.

Prawironegoro, Ari Purwanti, 2008. Akuntansi Manajemen, Edisi 2, Jakarta

Penerbit Mitra Wacana Media.

Prayitno, Yogo Heru, 2012. ABNORMAL RETURN DI SEKITAR TANGGAL

PENGUMUMAN PEMBAGIAN DEVIDEN SETELAH LAM TIDAK

MEMBAGI: STUDI PERISTIWA BERBASIS DATA INTRADAY: CALL

PAPER: UNIVERSITAS WIDYATAMA: CALL PAPER, hal 445:

UNIVERSITAS WIDYATAMA.

Rizky, Melissa, 2012. Analisis Kinerja Keuangan dengan menggunakan metode

Camel (Studi kasus pada PT bank sulselbar tahun 2008-2010); Universitas

Hasanudin; Makasar.

Salmi, TimoandIika Virtanen (2001), “Economic Value Added: A Simulation

Analisis of The Trendy, OwnerOriented Management Tool”, Acta

Wasaensia No. 20.

Salmi, Timoand Ika Virtanen (2002), “Economic Value Added: A Simulation

Analisis of The Trendy, Owner Oriented Management Tool”, Acta

WasaensiaNo. 20.

Setyaningrum, Agatha Niken 2013. Pengaruh Employee Stock Ownership

Program (ESOP) Terhadap Kualitas Implementasi Corporate Governance

57

& Kinerja Perusahaan. Skripsi. Universitas Brawijaya, Jl. MT.

Haryono 165, Malang.

Supranto. J (2009): Statisitik Teori dan Aplikasi: Edisi Ketujuh-Erlangga.

Tunggal, Amin Widjaja 2001. Memahami Konsep Economicc Value Added (EVA)

dan Value Based Management (VAM), Jakarta : Harvarindo

Uyanto, Stanislaus S (2009): Pedoman Analisis Data Dengan SPSS: Edisi Ketiga-

Yogyakarta:

Valez P., Ignatio (2000): Value Creation and Its Measurement A Critical Look At

EVA, Bogota Colombia. Universidad Jeveriana.

Valez P., Ignatio (2000): Value Creationand Measurement A Critical Look At

EVA, Bogota Colombia: Universidad Jeveriana.

Yahoo finance, diakses tanggal 27 Desember 2014. Dari www.finance.yahoo.com

.IDX Statistic.www.idx.co.id

Young, David, S. O’Byrne, F. Stephen, 2001. EVA dan Manajemen Berdasarkan

Nilai, Jakarta : Salemba Empat.

58