4
ANALISIS KOVARIAN (ANAKOVA) Judul : Respon Empat Varietas Padi (varietas A, B, C, dan D) terhadap Hasil Gabah dan Banyaknya Anakan per Rumpun Penulis : Rumusan masalah: 1. apakah ada pengaruh empat varietas padi (varietas A, B, C, dan D) terhadap hasil gabah (ton/ha) dan banyaknya anakan per rumpun? Tujuan penelitian: 1. Untuk mengetahui pengaruh empat varietas padi (varietas A, B, C, dan D) terhadap hasil gabah (ton/ha) dan banyaknya anakan per rumpun. Hipotesis penelitian: 1. Ada empat varietas padi (varietas A, B, C, dan D) terhadap hasil gabah (ton/ha) dan banyaknya anakan per rumpun . Penelitian ini menggunakan analisis kovarian dalam percobaan RAK dengan 3 kali ulangan dan 4 perlakuan. Dimana X adalah hasil gabah (ton/ha) dan Y sebagai banyak anakan per rumpun Data hasil pengamatan Perlaku an Ulangan Total X Total Y I II III X Y X Y X Y A 10 3,29 7 3,43 5 3,07 22 9,79 B 10 3,27 6 3,23 5 3,24 21 9,74 C 9 2,58 6 2,64 4 2,16 19 7,38 D 10 2,92 7 3,07 4 2,09 21 8,08 Total 39 12,06 26 12,37 18 10,55 83 34,99

Analisis Kovarian RAK

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Judul : Respon Empat Varietas Padi (varietas A, B, C, dan D) terhadap Hasil Gabah dan Banyaknya Anakan per RumpunPenulis :Rumusan masalah: 1. apakah ada pengaruh empat varietas padi (varietas A, B, C, dan D) terhadap hasil gabah (ton/ha) dan banyaknya anakan per rumpun?Tujuan penelitian: 1. Untuk mengetahui pengaruh empat varietas padi (varietas A, B, C, dan D) terhadap hasil gabah (ton/ha) dan banyaknya anakan per rumpun.Hipotesis penelitian: 1. Ada empat varietas padi (varietas A, B, C, dan D) terhadap hasil gabah (ton/ha) dan banyaknya anakan per rumpun .Penelitian ini menggunakan analisis kovarian dalam percobaan RAK dengan 3 kali ulangan dan 4 perlakuan. Dimana X adalah hasil gabah (ton/ha) dan Y sebagai banyak anakan per rumpun

Citation preview

Page 1: Analisis Kovarian RAK

ANALISIS KOVARIAN (ANAKOVA)

Judul : Respon Empat Varietas Padi (varietas A, B, C, dan D) terhadap Hasil Gabah dan

Banyaknya Anakan per Rumpun

Penulis :

Rumusan masalah: 1. apakah ada pengaruh empat varietas padi (varietas A, B, C, dan D)

terhadap hasil gabah (ton/ha) dan banyaknya anakan per rumpun?

Tujuan penelitian: 1. Untuk mengetahui pengaruh empat varietas padi (varietas A, B, C, dan

D) terhadap hasil gabah (ton/ha) dan banyaknya anakan per rumpun.

Hipotesis penelitian: 1. Ada empat varietas padi (varietas A, B, C, dan D) terhadap hasil

gabah (ton/ha) dan banyaknya anakan per rumpun .

Penelitian ini menggunakan analisis kovarian dalam percobaan RAK dengan 3 kali ulangan

dan 4 perlakuan. Dimana X adalah hasil gabah (ton/ha) dan Y sebagai banyak anakan per

rumpun

Data hasil pengamatan

Perlakuan Ulangan Total X Total YI II IIIX Y X Y X Y

A 10 3,29 7 3,43 5 3,07 22 9,79B 10 3,27 6 3,23 5 3,24 21 9,74C 9 2,58 6 2,64 4 2,16 19 7,38D 10 2,92 7 3,07 4 2,09 21 8,08Total 39 12,06 26 12,37 18 10,55 83 34,99

Uji hipotesis:

JKT (XX) = 58,9167

JK Kelompok (XX) = 56,1667

Page 2: Analisis Kovarian RAK

JK Perlakuan (XX) = 1,5833

JK Galat (XX) = 1,1667

JKT (YY) = 2,2233

JK Kelompok (YY) = 0,4695

JK Perlakuan (YY) = 1,4625

JK Galat (YY) = 0,2923

JHKT(XY) = ((10)(3,29)+(10)(3,27)+......+(4)(2,09)) – ((83)(34,99))/(3)(4)= 5,2758

JHK Kelompok (XY) = ((39)(12,06)+(26)(12,37)+(18)(10,56))/4) – (83)(34,99)/ (3)(4)= 3,4958

JHK Perlakuan (XY) = (22)(9,79)+(21)(9,74)+.....+(21)(8,08)/3) - (83)(34,99)/ (3)(4) = 1,2592

JK Galat (XY) = JK Umum (XY) – JK Kelompok (XY) – JK Perlakuan (XY) = 5,2758 - 3,4958 - 1,2592 = 0,2923

JK Galat (YY terkoreksi) = 0,2923 – ((0,5208)2/ 1,1667) = 0,0598

db Galat terkoreksi = (r-1)(t-1) – 1=(3-1)(4-1) -1 = 5

KT Galat terkoreksi = JK Galat (YY terkoreksi) / db Galat terkoreksi = 0,0598/5 = 0,0120

db perlakuan+galat terkoreksi = r(t-1) – 1 =3(4-1) -1= 8

KT perlakuan terkoreksi = JK (perlakuan+ galat (terkoreksi) –JK galat (YY terkoreksi)= 0,6026 -0,0598 = 0,5429

db perlakuan+ terkoreksi= t-1= 4-1= 3

KT perlakuan terkoreksi = 0.5429/3= 0,1810

Fhitung= KT perlakuan terkoreksi/KT Galat (YY terkoreksi)= 0,1810/0,0120= 15,14

Tabel Analisis Peragam

Sumber keragaman

JK dan JHK sebelum dikoreksi

Setelah dikoreksi Fhitung Ftabel 5%

db XX XY YY db JK KTTotal 11 58,9167 5,2758 2,2233

Page 3: Analisis Kovarian RAK

Kelompok 2 56,1667 3,4958 0,4695Perlakuan 3 1,5833 1,2592 1,4625Galat 6 1,1667 0,2923 0,2923 5 0,0598 0,012

05,41

Perlakuan+galat 9 2,75 1,5515 1,7548 8 0,6026 0,5429

Perlakuan disesuaikan

3 0,5429 0,1810

15,14**

Keterangan : ** : berpengaruh sangat nyata

Hasil :

Dari hasil ANAKOVA di atas dapat diketahui bahwa F hitung (perlakuan disesuaikan) (15,14)> Ftabel 5%(5,41), sehingga dapat disismpulkan bahwa ada pengaruh empat varietas padi (varietas A, B, C, dan D) terhadap hasil gabah (ton/ha) dan banyaknya anakan per rumpun. Dan dilakukan uji lanjut BNT 5%.

JK perlakuan + galat terkoreksi = JKP (YY) + JKG (YY) – ((1,2592+0,5208)2/ (1,5833+1,1667)= 0,6026

Rata-rata peubah pengiring (X)

¯X = Σxij/ rt = 83/ (3)(4)=6,9167

Koefisien regresi

byx = 0,5208/1,1667= 0,4464

Sd= 0,10780

BNT = t(0,05,5) x Sd

= 2,571 x 0,10780

= 0,27715

Varietas Rata-rataA 3,0773 bB 3,2095 bC 2,7204 aD 2,6561 aBNT 5% 0,27715Kesimpulan : Dari hasil pengujian di atas dapat disimpulkan bahwa urutan varietas yang mempunyai potensi dari yang tinggi hingga terendah berturut-turut adalah varietas B, varietas A, varietas C, varietas D. varietas B adalah varietas yang terbaik.