Anatomi Mata Referat

  • Upload
    inabcde

  • View
    215

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

  • 8/18/2019 Anatomi Mata Referat

    1/3

    Kornea adalah jaringan transparan avaskuler sebagai membran pelindung yang dilalui

     berkas cahaya menuju retina. Kornea dewasa rata-rata mempunyai tebal 0,54 mm di tengah,

    sekitar 0,65 mm di tepi dan diameternya sekitar ! " mm #hori$ontal% dan 0 ! mm

    #vertikal%. &ndeks re'raksi kornea .()6. *etapi dalam mengkalibrasi keratometer untuk 

    menghitung kombinasi kekuatan optik lengkung kornea anterior dan posterior digunakan

    indeks re'raksi .(()5. Kornea as'eris, walaupun jari-jari lengkung kornea sering didapatkan

    sebagai cermin cembung s'erosilindris membentuk tengah permukaan anterior kornea, yang

    disebut kornea gap.

    +ata-rata jari-jari tengah kornea )- mm #6.)-.4 mm%. kornea member kontribusi

    4(."5 dioptri #)4% dari total 5.60 dioptri mata orang normal. Kornea juga menyebabkan

    astigmatisme pada sistem optikal.

    Kornea merupakan jaringan transparan, yang bentuknya hampir sebagai lingkaran dan

    sedikit lebih lebar pada daerah trasversal #" mm% dari pada arah vertikal dan mengisi bola

    mata di bagian depan. Kornea memiliki kemampuan re'raksi yang sangat kuat, yang

    menyuplai "/( atau sekitar )0 pembiasan sinar. Karena kornea tidak memiliki pembuluh

    darah, maka kornea akan berwarna jernih dan memiliki permukaan yang licin dan mengkilat.

    ila terjadi perubahan, walaupun kecil pada permukaan kornea, akan mengakibatkan

    gangguan pembiasan sinar dan menyebabkan turunnya tajam penglihatan secara nyata."

    Kornea sangat sensiti' karena terdapat banyak serabut sensorik. 1ara' sensorik ini berasal dari

    nervus cilliaris longus yang berasal dari nervus nasosiliaris yang merupakan cabang sara' 

    o'talmikus dari nervus trigeminus. Kornea dalam bahasa latin 2cornum3 artinya seperti

    tanduk merupakan selaput bening mata dengan ketebalan kornea dibagian sentral hanya 0,5

    mm, yang terdiri dari lima lapisan, yaitu lapisan epitel, lapisan owman, stroma, membran

    descemet, dan lapisan endotel.

    . apisan epitel #yang bersambung dengan lapisan epitel konjungtiva bulbaris%, merupakan

    lapisan sel yang menutupi permukaan kornea. apisan ini terdiri dari 5-6 lapisan sel

    tipis, sel polygonal dan sel gepeng yang saling tumpang tindih yang akan cepat

     berdegenerasi bila kornea mengalami trauma. *ebal lapisan epitel kira-kira 0,05 mm.

    epitel dan 'ilm air mata merupakan lapisan permukaan dari media penglihatan. ada sel

     basal sering terlihat mitosis sel, dan sel muda ini terdorong ke depan menjadi lapis sel

  • 8/18/2019 Anatomi Mata Referat

    2/3

    sayap dan semakin maju ke depan menjadi sel gepeng, sel basal berikatan erat dengan

    sel basal di sampingnya dan sel poligonal di sampingnya melalui desmosom dan

    makula okluden ikatan ini menghambat pengaliran air, elektrolit dan glukosa melalui

     barrier. 1el basal menghasilkan membran basal yang melekat erat kepadanya. ila

    terjadi gangguan akan mengakibatkan erosi rekuren. 1edangkan epitel berasal dari

    ektoderem permukaan. 7pitel memiliki daya regenerasi. ila penetrasi trauma lebih

    dalam maka akan meninggalkan parut #scar%. arut yang timbul akan meninggalkan

    area opak yang menyebabkan kornea kehilangan kejernihannya."

    ". 8embrane owman, merupakan membran jernih yang aseluler terletak dibawah lapisan

    epitel. 8erupakan lapisan kolagen yang tidak teratur seperti stroma dan berasal dari

    epitel bagian depan stroma. Karena lapisan ini sangat kuat dan sulit untuk dipenetrasi,

    maka lapisan ini melindungi kornea dari trauma yang lebih dalam, namun lapisan ini

    tidak memiliki daya regenerasi.

    (. 1troma, merupakan lapisan kornea yang paling tebal mencakup sekitar 0 dari ketebalan

    kornea. agian ini tersusun dari lamellae 'ibril-'ibril kolagen dengan lebar sekitar 9m

    yang saling terjalin hampir mencakup seluruh diameter kornea yang tersusun sangat

    teratur sedangkan dibagian peri'er kolagen ini bercabang terbentuknya serat kolagen

    memakan waktu lama, dan kadang mencapai 5 bulan. amellae ini berjalan sejajar 

    dengan permukaan kornea dan karena ukuran dan periodisitasnya yang membuat

    kornea menjadi lapisan dengan yang jernih dan dapat dilalui cahaya. amellae terletak 

    didalam suatu $at dasar proteoglikan hidrat bersama dengan keratinosit yang

    menghasilkan kolagen dan $at dasar.4

    4. 8embrane :escemet, adalah sebuah membran elastik yang jernih tampak amor' pada

     pemeriksaan mikroskopik elektron dan merupakan membran basalis dari endotel

    kornea. 8embran ini berkembang terus seumur hidup dan mempunyai tebal 40 mm.

    5. apisan 7ndotel, berasal dari mesotelium, terdiri atas satu lapis sel berbentuk heksagonal,

    tebal antara "0-40 mm melekat erat pada membran descemet melalui hemidosom dan$onula okluden. 7ndotel dari kornea ini dibasahi oleh a;ueous humor. apisan endotel

     berbeda dengan lapisan epitel karena tidak mempunyai daya regenerasi, sebaliknya

    endotel mengkompensasi sel-sel yang mati dengan mengurangi kepadatan seluruh

    endotel dan memberikan dampak pada regulasi cairan, jika endotel tidak lagi dapat

    menjaga keseimbangan cairan yang tepat akibat gangguan sistem pompa endotel,

    stroma bengkak karena kelebihan cairan #edema kornea% dan kemudian hilangnya

    transparansi #kekeruhan% akan terjadi. ermeabilitas dari kornea ditentukan oleh epitel

    dan endotel yang merupakan membran semipermeabel, kedua lapisan ini

  • 8/18/2019 Anatomi Mata Referat

    3/3

    mempertahankan kejernihan kornea, jika terdapat kerusakan pada lapisan ini maka akan

    terjadi edema kornea dan kekeruhan pada kornea.",(,5