1
Anatomi pulpa gigi normal Lapisan di bawah dentin adalah jaringan pulpa yang berada di dalam rongga pulpa. Rongga pulpa kaya akan suplai darah dan saraf yang sangat diperlukan untuk mempertahankan kesehatan gigi. Keadaan pulpa saat karies Karies yang semakin dalam, dapat meningkatkan jumlah mikroorganisme dan racun mikroba yang masuk ke dalam pulpa sehingga inflamasi akan semakin parah. Pada daerah karies akan terjadi invasi dari mikroba sehingga yang akan nerlanjut menjadi inflamasi akut yang disertai nekrosis pulpa dan mikroabses. Secara klinis, gejala ini disebut pulpitis irreversible yang disertai rasa sakit tumpul yang menetap, muncul spontan ketika tidur. Bagian pulpa yang terkena tidak akan dapat sembuh dan apabila gigi akan dipertahankan, jaringan rusak permanen harus dihilangkan, dan dilakukan pengisian dan restorasi yang tepat untuk mempertahankan kesehatan jaringan yang masih ada Referensi : karies dan perawatan pulpa pada anak secara komprehensif(judul) Penulis : harun achmad, marhamah f. singgih, muliyati yunus, adam malik Penerbit bimer. Makassar. Tahun 2010

Anatomi Pulpa Gigi Normal(2)

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Anatomi Pulpa Gigi Normal(2)

Anatomi pulpa gigi normal

Lapisan di bawah dentin adalah jaringan pulpa yang berada di dalam rongga pulpa. Rongga pulpa kaya akan suplai darah dan saraf yang sangat diperlukan untuk mempertahankan kesehatan gigi.

Keadaan pulpa saat karies

Karies yang semakin dalam, dapat meningkatkan jumlah mikroorganisme dan racun mikroba yang masuk ke dalam pulpa sehingga inflamasi akan semakin parah. Pada daerah karies akan terjadi invasi dari mikroba sehingga yang akan nerlanjut menjadi inflamasi akut yang disertai nekrosis pulpa dan mikroabses. Secara klinis, gejala ini disebut pulpitis irreversible yang disertai rasa sakit tumpul yang menetap, muncul spontan ketika tidur. Bagian pulpa yang terkena tidak akan dapat sembuh dan apabila gigi akan dipertahankan, jaringan rusak permanen harus dihilangkan, dan dilakukan pengisian dan restorasi yang tepat untuk mempertahankan kesehatan jaringan yang masih ada

Referensi : karies dan perawatan pulpa pada anak secara komprehensif(judul)

Penulis : harun achmad, marhamah f. singgih, muliyati yunus, adam malik

Penerbit bimer. Makassar. Tahun 2010