2
Musibah banjir di Kawasan Berikat Nusantara Cakung Musibah banjir yang terjadi sejak tanggal 1 Pebruari 2007 membuat Kawasan Berikat Nusantara, Cakung tergenang air dan mencapai puncaknya pada hari minggu tanggal 4 Pebruari 2007 dengan ketinggian air mencapai satu meter sehingga mengakibatkan bagian besar bangunan pabrik dan gudang tergenang air. Hal ini tentunya membuat kegiatan proses perkantoran dan proses produksi pabrik terhenti karena infrastruktur seperti Listrik dan Air bersih mati total. Musibah banjir ini merupakan pukulan berat bagi PT. Kawasan Berikat Nusantara (Persero) sebagai pengelola kawasan industri yang berstatus berikat mengingat pola pencegahan banjir kawasan telah dimiliki seperti 3 buah waduk yang masing-masing dapat menampung air 65.000 m3 dan 8 buah pompa penyedot air dengan kapasitas 6.000 liter air per menit. Agar kegiatan proses produksi pabrik cepat pulih kembali, PT. Kawasan Berikat Nusantara mengupayakan agar fasilitas seperti Listrik dan Air cepat berfungsi kembali dan mudah-mudahan hari senin tanggal 12 Pebruari 2007 kegiatan di KB sudah normal kembali demikian kata Direktur Utama PT. KBN (P) Bpk. Agus Supriyanto. PT. Kawasan Berikat Nusantara (Persero), selama banjir juga membuka posko di depan pintu gerbang yang dilengkapi dengan fasilitas pengobatan gratis dan kegiatan paska banjir KBN akan memberikan layanan pembersihan kawasan dan

Artikel Persuasi

Embed Size (px)

DESCRIPTION

jbkjdbskdbks

Citation preview

Musibah banjir di Kawasan Berikat Nusantara Cakung

Musibah banjir di Kawasan Berikat Nusantara Cakung

Musibah banjir yang terjadi sejak tanggal 1 Pebruari 2007 membuat Kawasan Berikat Nusantara, Cakung tergenang air dan mencapai puncaknya pada hari minggu tanggal 4 Pebruari 2007 dengan ketinggian air mencapai satu meter sehingga mengakibatkan bagian besar bangunan pabrik dan gudang tergenang air. Hal ini tentunya membuat kegiatan proses perkantoran dan proses produksi pabrik terhenti karena infrastruktur seperti Listrik dan Air bersih mati total.

Musibah banjir ini merupakan pukulan berat bagi PT. Kawasan Berikat Nusantara (Persero) sebagai pengelola kawasan industri yang berstatus berikat mengingat pola pencegahan banjir kawasan telah dimiliki seperti 3 buah waduk yang masing-masing dapat menampung air 65.000 m3 dan 8 buah pompa penyedot air dengan kapasitas 6.000 liter air per menit.

Agar kegiatan proses produksi pabrik cepat pulih kembali, PT. Kawasan Berikat Nusantara mengupayakan agar fasilitas seperti Listrik dan Air cepat berfungsi kembali dan mudah-mudahan hari senin tanggal 12 Pebruari 2007 kegiatan di KB sudah normal kembali demikian kata Direktur Utama PT. KBN (P) Bpk. Agus Supriyanto.

PT. Kawasan Berikat Nusantara (Persero), selama banjir juga membuka posko di depan pintu gerbang yang dilengkapi dengan fasilitas pengobatan gratis dan kegiatan paska banjir KBN akan memberikan layanan pembersihan kawasan dan halaman pabrik dari sampah, perbaikan instalasi listrik, air dan telepon serta fumigasi di sseluruh areal KBN Cakung.