12
Profile Daerah Kabupaten Sumedang Tahun 2009 44 4.1 Aparatur Pemerintahan Jumlah Pegawai Negeri Sipil Daerah pada setiap Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) di Kabupaten Sumedang Tahun 2008 sebanyak 14.504 pegawai yang terdiri dari Sekretariat Daerah, Dinas, Badan, Kantor, Kecamatan, Kelurahan, serta SKPD lainnya (RSUD dan AKPER). Jumlah PNSD di Sekretariat Daerah sebanyak 961 orang, Sekretariat Dewan Kabupaten Sumedang sebanyak 43 orang, Dinas Se-Kabupaten Sumedang sebanyak 11.407 orang, Badan Se-Kabupaten Sumedang sebanyak 771 orang, Kantor Se-Kabupaten Sumedang sebanyak 58 orang, Kecamatan Se-Kabupaten Sumedang sebanyak 583 orang, Kelurahan Se- Kabupaten Sumedang sebanyak 77 orang, dan SKPD lainnya di Kabupaten Sumedang sebanyak 558 orang terdiri dari RSUD sebanyak 515 orang serta AKPER sebanyak 43 orang. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada tabel 4.1 di bawah ini. Tabel 4.1 PNSD pada setiap Satuan Kerja Perangkat Daerah di Kabupaten Sumedang No. Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Jumlah 1 Sekretariat Daerah 961 2 Sekretariat DPRD 43 3 Dinas Pendidikan 9.148 4 Dinas Kesehatan 930 5 Dinas Pertanian Tanaman Pangan dan Holtikultura 138 6 Dinas Peternakan dan Perikanan 86 7 Dinas Kehutanan dan Perkebunan 107 8 Dinas Kebudayaan, Pariwisata, Pemuda dan Olahraga 51 9 Dinas Pekerjaan Umum 385 10 Dinas Pertambangan Energi dan Pertanahan 46 11 Dinas Sosial dan Tenaga Kerja 100 12 Dinas Perindustrian dan Perdagangan 83 13 Dinas Koperasi Usaha Mikro Kecil dan Menengah 56 14 Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil 86 15 Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika 122 16 Dinas Pendapatan 69 17 Badan Perencanaan Pembangunan Daerah 58 PEMERINTAHAN UMUM B A B

B A B PEMERINTAHAN UMUM - labpm2.ipdn.ac.idlabpm2.ipdn.ac.id/wp-content/uploads/2013/05/4.-PEMERINTAHAN-UMUM.pdf · Perangkat Daerah (SKPD) di Kabupaten Sumedang Tahun 2008 sebanyak

  • Upload
    vodiep

  • View
    216

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Profile Daerah Kabupaten Sumedang Tahun 2009 44

4.1 Aparatur Pemerintahan

Jumlah Pegawai Negeri Sipil Daerah pada setiap Satuan Kerja

Perangkat Daerah (SKPD) di Kabupaten Sumedang Tahun 2008 sebanyak

14.504 pegawai yang terdiri dari Sekretariat Daerah, Dinas, Badan,

Kantor, Kecamatan, Kelurahan, serta SKPD lainnya (RSUD dan AKPER).

Jumlah PNSD di Sekretariat Daerah sebanyak 961 orang, Sekretariat

Dewan Kabupaten Sumedang sebanyak 43 orang, Dinas Se-Kabupaten

Sumedang sebanyak 11.407 orang, Badan Se-Kabupaten Sumedang

sebanyak 771 orang, Kantor Se-Kabupaten Sumedang sebanyak 58 orang,

Kecamatan Se-Kabupaten Sumedang sebanyak 583 orang, Kelurahan Se-

Kabupaten Sumedang sebanyak 77 orang, dan SKPD lainnya di Kabupaten

Sumedang sebanyak 558 orang terdiri dari RSUD sebanyak 515 orang

serta AKPER sebanyak 43 orang. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada

tabel 4.1 di bawah ini.

Tabel 4.1

PNSD pada setiap Satuan Kerja Perangkat Daerah di Kabupaten Sumedang

No. Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Jumlah

1 Sekretariat Daerah 9612 Sekretariat DPRD 433 Dinas Pendidikan 9.1484 Dinas Kesehatan 9305 Dinas Pertanian Tanaman Pangan dan Holtikultura 1386 Dinas Peternakan dan Perikanan 867 Dinas Kehutanan dan Perkebunan 1078 Dinas Kebudayaan, Pariwisata, Pemuda dan Olahraga 519 Dinas Pekerjaan Umum 38510 Dinas Pertambangan Energi dan Pertanahan 4611 Dinas Sosial dan Tenaga Kerja 10012 Dinas Perindustrian dan Perdagangan 8313 Dinas Koperasi Usaha Mikro Kecil dan Menengah 5614 Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil 8615 Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika 12216 Dinas Pendapatan 6917 Badan Perencanaan Pembangunan Daerah 58

PEMERINTAHAN UMUMB A B

Profile Daerah Kabupaten Sumedang Tahun 2009 45

No. Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Jumlah

18 Badan Kepegawaian Daerah 6019 Badan Kesatuan Bangsa dan Perlindungan Masyarakat 3020 Badan Ketahanan Pangan, Penyuluh Pertanian, Perikanan dan

Kehutanan207

21 Badan Penanaman Modal dan Pelayanan Perijinan 4422 Badan Lingkungan Hidup 19623 Badan Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa 3824 Badan Keluarga Berencana dan Pemberdayaan Perempuan 13825 Inspektorat 4626 Rumah Sakit Umum Daerah 51527 Akademi Keperawatan 4328 Kantor Arsip Daerah 1529 Kantor Perpustakaan Daerah 1430 Kantor Satuan Polisi Pamong Praja 2931 Kecamatan Jatinangor 2432 Kecamatan Cimanggung 2633 Kecamatan Tanjungsari 3134 Kecamatan Sumedang Selatan 2335 Kecamatan Sumedang Utara 2636 Kecamatan Cimalaka 2237 Kecamatan Darmaraja 2438 Kecamatan Pamulihan 2839 Kecamatan Rancakalong 2440 Kecamatan Tanjungkerta 2541 Kecamatan Buahdua 2142 Kecamatan Conggeang 2643 Kecamatan Ujungjaya 1844 Kecamatan Tomo 1945 Kecamatan Wado 2346 Kecamatan Situraja 2447 Kecamatan Cibugel 1448 Kecamatan Paseh 2449 Kecamatan Sukasari 2950 Kecamatan Ganeas 2251 Kecamatan Cisitu 2152 Kecamatan Jatinunggal 1953 Kecamatan Jatigede 1654 Kecamatan Cisarua 2055 Kecamatan Surian 1956 Kecamatan Tanjungmedar 1557 Kelurahan Pasanggrahan Baru 958 Kelurahan Regol Wetan 1159 Kelurahan Cipameungpeuk 1160 Kelurahan Kota Kulon 1161 Kelurahan Talun 1062 Kelurahan Kota Kaler 1363 Kelurahan Situ 12

Jumlah 14.504

Sumber : Badan Kepegawaian Daerah, 2008

Profile Daerah Kabupaten Sumedang

Jumlah Pegawai Negeri Sipil Daerah berdasarkan Golongan Ruang

terhadap Jenis Kelamin di Kabupaten Sumedang Tahun 2008. Terdiri dari

Golongan I sebanyak 388 pegawai, Laki

orang. Golongan II

Perempuan 1.419. Golongan III sebanyak 5.145 pegawai, Laki

orang dan Perempuan 2.148. Golongan IV sebanyak 5.756 pegawai, Laki

laki 2.850 orang dan Perempuan 2.906 orang. Dilihat pada tabel di

ini :

Komposisi PNSD Berdasa

Golongan Ruang

Gol. I

Gol. II

Gol. III

Gol. IV

Sumber: Data SIMPEG,

Ditampilkan ke dalam bentuk

Komposisi PNSD Berdas

0

500

1000

1500

2000

2500

3000

Gol. I

Profile Daerah Kabupaten Sumedang Tahun 2009

Jumlah Pegawai Negeri Sipil Daerah berdasarkan Golongan Ruang

terhadap Jenis Kelamin di Kabupaten Sumedang Tahun 2008. Terdiri dari

Golongan I sebanyak 388 pegawai, Laki-laki 382 orang dan Perempuan 6

sebanyak 3.215 pegawai, Laki-laki 1.

Perempuan 1.419. Golongan III sebanyak 5.145 pegawai, Laki-

orang dan Perempuan 2.148. Golongan IV sebanyak 5.756 pegawai, Laki

laki 2.850 orang dan Perempuan 2.906 orang. Dilihat pada tabel di

Tabel 4.2

Komposisi PNSD Berdasarkan Golongan Ruang Terhadap Jenis Kelamin

Jenis KelaminJumlah

Laki-laki Perempuan

382 6 388

1.796 1.419 3.215

2.997 2.148 5.145

2.850 2.906 5.756

8.025 6.479 14.504Sumber: Data SIMPEG, BKD Kabupaten Sumedang, 2008.

Ditampilkan ke dalam bentuk gambar grafik, seperti di bawah ini :

Gambar 4.1

Komposisi PNSD Berdasarkan Golongan Ruang Terhadap Jenis Kelamin

Gol. II Gol. III Gol. IV

Laki-laki

Perempuan

46

Jumlah Pegawai Negeri Sipil Daerah berdasarkan Golongan Ruang

terhadap Jenis Kelamin di Kabupaten Sumedang Tahun 2008. Terdiri dari

laki 382 orang dan Perempuan 6

laki 1.796 dan

-laki 2.997

orang dan Perempuan 2.148. Golongan IV sebanyak 5.756 pegawai, Laki-

laki 2.850 orang dan Perempuan 2.906 orang. Dilihat pada tabel di bawah

Jumlah

388

215

145

756

504

grafik, seperti di bawah ini :

laki

Perempuan

Profile Daerah Kabupaten Sumedang

Adapun komposisi pegawai didasarkan pada jenjang pendidikan, seperti

pada tabel di bawah ini :

Komposisi Pegawai Berdasarkan Pendidikan

No. Jenjang Pendidikan

1 SD2 SMP3 SMA4 D15 D26 D37 D48 S19 S210 S3

TOTAL Sumber: Data SIMPEG, BKD Kabupaten Sumedang, 2008.

Ditampilkan ke dalam bentuk

Komposisi

7.65

0.15

Profile Daerah Kabupaten Sumedang Tahun 2009

Adapun komposisi pegawai didasarkan pada jenjang pendidikan, seperti

bawah ini :

Tabel 4.3

Komposisi Pegawai Berdasarkan Pendidikan

Jenjang Pendidikan Jumlah PegawaiPersentase

(%)

SD 404 2.79SMP 511 3.52SMA 3.614 24.92D1 247 1.70D2 4.443 30.63D3 1.110 7.65D4 22 0.15S1 3.904 26.92S2 244 1.68S3 5 0.03

TOTAL 14.504 100Sumber: Data SIMPEG, BKD Kabupaten Sumedang, 2008.

Ditampilkan ke dalam bentuk gambar grafik, seperti di bawah ini :

Gambar 4.2

Komposisi Pegawai Berdasarkan Pendidikan

2.79 3.52

24.92

1.7

30.63

26.921.68 0.03

SD SMP SMA D1 D2

47

Adapun komposisi pegawai didasarkan pada jenjang pendidikan, seperti

Persentase (%)

2.793.5224.921.7030.637.650.1526.921.680.03100

grafik, seperti di bawah ini :

Berdasarkan Pendidikan

Profile Daerah Kabupaten Sumedang

Adapun komposisi pegawai didasarkan pada jenjang usia, seperti pada

tabel di bawah ini :

Komposisi Pegawai Berdasarkan Usia

No. Umur

1 ≤ 20-30

2 31-40

3 41-50

4 51 ≥

TOTAL

Sumber : Data SIMPEG, BKD Kabupaten Sumedang, 2008.

Komposisi Pegawai

Jumlah desa dan kelurahan

Kelurahan yang tersebar di 26 k

dilihat pada tabel 4.5

22.87 %

Profile Daerah Kabupaten Sumedang Tahun 2009

pegawai didasarkan pada jenjang usia, seperti pada

Tabel 4.4

Komposisi Pegawai Berdasarkan Usia

Umur Jumlah Pegawai Persentase

30 740 5.10%

40 2743 18.91%

50 7704 53.12%

≥ 3317 22.87%

14.504 100.00%

Sumber : Data SIMPEG, BKD Kabupaten Sumedang, 2008.

Gambar 4.3

Komposisi Pegawai Berdasarkan Usia

desa dan kelurahan di Kabupaten Sumedang sebanyak 279

yang tersebar di 26 kecamatan. Untuk lebih jelasnya dapat

di bawah ini :

5.1 %

18.91 %

53.12 %

22.87 %

≤ 20-30 31-40 41-50 51 ≥

48

pegawai didasarkan pada jenjang usia, seperti pada

Persentase

5.10%

18.91%

53.12%

22.87%

100.00%

ten Sumedang sebanyak 279 Desa /

ecamatan. Untuk lebih jelasnya dapat

Profile Daerah Kabupaten Sumedang Tahun 2009 49

Tabel 4.5

Jumlah Desa/Kelurahan Menurut Kecamatan di Kabupaten Sumedang Tahun 2008

No. Kecamatan Desa Kelurahan

1 Jatinangor 12

2 Cimanggung 11

3 Tanjungsari 12

4 Sukasari 7

5 Rancakalong 10

6 Pamulihan 11

7 Sumedang Selatan 10 4

8 Sumedang Utara 10 3

9 Ganeas 7

10 Situraja 14

11 Cisitu 10

12 Darmaraja 16

13 Cibugel 7

14 Wado 11

15 Jatinunggal 9

16 Jatigede 12

17 Tomo 9

18 Ujungjaya 9

19 Conggeang 12

20 Paseh 10

21 Cimalaka 14

22 Cisarua 7

23 Tanjungkerta 11

24 Tanjungmedar 9

25 Buahdua 14

26 Surian 8

Jumlah 272 7 Sumber: Sekretariat Daerah Kab. Sumedang, 2008

Adapun Bagan Struktur Organisasi Perangkat Daerah Kabupaten

Sumedang berdasarkan Perda No. 8 Tahun 2008 Tentang Pembentukan

Organisasi Perangkat Daerah Kabupaten Sumedang, seperti di bawah ini :

Profile Daerah Kabupaten Sumedang Tahun 2009 50

Gambar 4.4Bagan Struktur Organisasi Perangkat Daerah

Pemerintah Daerah Kabupaten Sumedang

Profile Daerah Kabupaten Sumedang

4.2 Pelayanan Catatan Sipil

Pelayanan yang berkaitan dengan pengaturan

NIK, KK, KTP serta pelayanan yang berhubungan dengan catatan sipil

seperti akta kelahiran, akta kematian, akta perkawinan, akta penyerahan

anak dan akta lainnya. Jumlah cakupan layanan pendaftar

dan catatan sipil tahun 2008 terdiri dari NIK berjumlah 48.500 buah, KK

berjumlah 88.395 buah, KTP berjumlah 217.973 buah dan akta

pencatatan sipil berjumlah 23.287 akta pencatatan sipil. Untuk lebih

jelasnya dapat dilihat pada tabel

Pelayanan Pendaftaran Penduduk dan Catatan Sipil di Kabupaten Sumedang Tahun 2006

No. Tahun Biaya

1 2006Gratis

Bayar

2 2007Gratis

Bayar

3 2008Gratis

BayarSumber: Disdukcasip Kab. Sumedang, 2006

Grafik Pelayanan Pendaftaran Penduduk dan Catatan Sipil di Kabupaten Sumedang Tahun 2006

110

1001,000

10,000100,000

1,000,00010,000,000

2006

Profile Daerah Kabupaten Sumedang Tahun 2009

Pelayanan Catatan Sipil

Pelayanan yang berkaitan dengan pengaturan kependudukan yaitu

NIK, KK, KTP serta pelayanan yang berhubungan dengan catatan sipil

seperti akta kelahiran, akta kematian, akta perkawinan, akta penyerahan

anak dan akta lainnya. Jumlah cakupan layanan pendaftaran penduduk

dan catatan sipil tahun 2008 terdiri dari NIK berjumlah 48.500 buah, KK

berjumlah 88.395 buah, KTP berjumlah 217.973 buah dan akta

pencatatan sipil berjumlah 23.287 akta pencatatan sipil. Untuk lebih

jelasnya dapat dilihat pada tabel 4.6 dan gambar 4.5 di bawah ini.

Tabel 4.6

Pelayanan Pendaftaran Penduduk dan Catatan Sipil di Kabupaten Sumedang Tahun 2006 - 2008

Jenis Pelayanan

(NIK) (KK) (KTP)Akta-akta

Pencatatan Sipil

67.258 85.300 281.766 35.762

- 1.957 4.987 2.6161.078.75

5 64.902 202.904 21.810

- 6.121 5.429 3.905

48.500 82.397 211.281 21.026

- 5.998 6.692 2.261Sumedang, 2006-2008

Gambar 4.5

Grafik Pelayanan Pendaftaran Penduduk dan Catatan Sipil di Kabupaten Sumedang Tahun 2006-2008

2006 2007 2008

NIK

KK

KTP

Akta-akta Pencatatan Sipil

51

kependudukan yaitu

NIK, KK, KTP serta pelayanan yang berhubungan dengan catatan sipil

seperti akta kelahiran, akta kematian, akta perkawinan, akta penyerahan

an penduduk

dan catatan sipil tahun 2008 terdiri dari NIK berjumlah 48.500 buah, KK

berjumlah 88.395 buah, KTP berjumlah 217.973 buah dan akta-akta

pencatatan sipil berjumlah 23.287 akta pencatatan sipil. Untuk lebih

bawah ini.

Pelayanan Pendaftaran Penduduk dan Catatan Sipil

Jumlah

470.086

9.560

1.368.371

15.455

363.204

14.951

Grafik Pelayanan Pendaftaran Penduduk dan Catatan Sipil

akta Pencatatan

Profile Daerah Kabupaten Sumedang Tahun 2009 52

4.3 Perijinan

Sejak bulan Juni 2007 sampai dengan Bulan Desember Tahun 2008

dilaksanakanlah kegiatan unit PPTSP (Pelayanan Perijinan Terpadu Satu

Pintu) sebagai salah satu bentuk kepedulian Pemerintah Daerah

Kabupaten Sumedang terhadap penyederhanaan pelayanan perijinan

kepada masyarakat, sehingga pelayanan yang diberikan menjadi jauh

lebih cepat, tepat dan mudah. Adapun perijinan yang dikeluarkan oleh unit

PPTS diantaranya IPPT (Ijin Peruntukan Penggunaan Tanah), IMB (Ijin

Mendirikan Bangunan), IUJK (Ijin Usaha Jasa Konstruksi), Ijin Kebudayaan

dan Usaha Kepariwisataan, Penyelenggaraan Pelayanan Kesehatan

Swasta, Ijin Gangguan (Ho), Ijin Usaha Perdagangan (SIUP), Izin

Pengambilan dan Pemanfaatan Air Tanah, Ijin Usaha Pertambangan

Bahan Galian Golongan C dan Izin Trayek. Dan sesuai dengan Peraturan

Daerah Kabupaten Sumedang No. 8 Tahun 2008, SOTK/SOPD berubah

menjadi Badan Penanaman Modal dan Pelayanan Perijinan Kabupaten

Sumedang, dimana Pelayanan Perijinan meliputi Bidang Pekerjaan Umum,

Bidang Kesehatan, Bidang Perhubungan, Bidang Pertambangan dan

Energi dan Bidang Pariwisata. Adapun perkembangan pelayanan perijinan

di Kabupaten Sumedang tahun 2008, sebagai berikut di bawah ini :

Tabel 4.7

Pelayanan Pendaftaran dan Realisasi Perijinan Bidang Pekerjaan Umum

di Kabupaten Sumedang Tahun 2008

NoJenis Pelayanan

PerizinanJumlah

Daftar Realisasi1 Persetujuan Prinsip 15 42 Izin lokasi 4 43 IPPT 68 424 IMB 93 735 IUJK 94 91

Jumlah 274 214 Sumber : BPMPP Kab. Sumedang, 2008

Profile Daerah Kabupaten Sumedang Tahun 2009 53

Tabel 4.8

Pelayanan Pendaftaran dan Realisasi Perijinan Bidang Kesehatan

di Kabupaten Sumedang Tahun 2008

No Jenis Pelayanan Perizinan

JumlahDaftar Realisasi

1 Izin Usaha Salon 1 12 Rumah Bersalin 2 23 Balai Pengobatan 5 34 Balai Khitan 1 05 Apotek 7 56 Tempat Praktek Kel.

Dokter Umum dan Dokter Gigi

0 0

7 Mendirikan Laboratorium 0 0

8 Mendirikan Optikal 0 09 Pusat Kebugaran 0 010 Klinik Rontgen 0 011 Pengobatan

Tradisional0 0

12 Toko Obat 0 013 Sanggar Senam 0 0

Jumlah 16 11 Sumber : BPMPP Kab. Sumedang, 2008

Tabel 4.9

Pelayanan Pendaftaran dan Realisasi Perijinan Bidang Perindustrian dan Perdagangangan

di Kabupaten Sumedang Tahun 2008

NoJenis Pelayanan

PerizinanJumlah

Daftar Realisasi1 Izin Gangguan 297 2312 SIUP 291 2493 IUI 2 24 TDP 303 2585 TDI 11 106 TDG 2 2

Jumlah 906 752 Sumber : BPMPP Kab. Sumedang, 2008

Profile Daerah Kabupaten Sumedang Tahun 2009 54

Tabel 4.10

Pelayanan Pendaftaran dan Realisasi Perijinan Bidang Pariwisata

di Kabupaten Sumedang Tahun 2008

NoJenis Pelayanan

PerizinanJumlah

Daftar Realisasi1 Rekreasi dan Hiburan

Umum 0 0

2 Rumah Makan 7 63 Hotel 2 24 Kawasan Pariwisata 1 15 ODTW Alam 1 16 ODTW Budaya 0 07 ODTW Minat Khusus 0 08 Perkemahan 0 09 Restoran 3 110 Coffe House 0 011 Gelanggang

Permainan Anak 2 2

12 Rumah Bilyard 1 013 Pertunjukan /

Pertemuan 0 0

14 Jasa Penginapan 0 015 Biro/Agen Perjalan 1 1

Jumlah 18 14 Sumber : BPMPP Kab. Sumedang, 2008

Tabel 4.11

Pelayanan Pendaftaran dan Realisasi Perijinan Bidang Perhubungan

di Kabupaten Sumedang Tahun 2008

NoJenis Pelayanan

PerizinanJumlah

Daftar Realisasi1 Izin trayek 78 72

Jumlah 78 72 Sumber : BPMPP Kab. Sumedang, 2008

Profile Daerah Kabupaten Sumedang Tahun 2009 55

Tabel 4.12

Pelayanan Pendaftaran dan Realisasi Perijinan Bidang Pertambangan dan Energi

di Kabupaten Sumedang Tahun 2008

NOJenis Pelayanan

PerizinanJumlah

Daftar Realisasi1 SIPA 28 122 SIP 4 23 DU SIP 0 04 SIP Mata Air 1 05 DU Mata Air 0 06 SIPMA 0 07 IUP Eksploitasi 16 48 IUP Pengolahan dan

Pemurnian0 0

Jumlah 49 18 Sumber : BPMPP Kab. Sumedang, 2008