2
BAB 1. PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Proses pembelajaran seperti pemberian ilmu materi di dalam bangku perkuliahan sangat menunjang sebagai bekal untuk menerapkan di lapangan nantinya. Hal ini bertujuan untuk memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk berdiskusi dan memahami secara mendalam tentang Metode Pelaksanaan Konstruksi Gedung. Dengan adanya diskusi di dalam perkuliahan diharapkan mahasiswa dapat mengetahui dan memahami lebih matang serta menjadikannya selalu terpacu dalam mengembangkan pengetahuannya. Pada Metode Pelaksanaan Konstruksi Gedung, kami membahas tentang alur pekerjaan konstruksi gedung, mulai dari pekerjaan Sub-Structure sampai pekerjaan Balok, Kolom, Pelat, dan juga pekerjaan Pre-cast, Shear Wall dan Basement Wall. 1.2. Manfaat dan Tujuan 1

BAB 1.docx

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: BAB 1.docx

BAB 1. PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang

Proses pembelajaran seperti pemberian ilmu materi di dalam bangku

perkuliahan sangat menunjang sebagai bekal untuk menerapkan di lapangan

nantinya. Hal ini bertujuan untuk memberikan kesempatan kepada mahasiswa

untuk berdiskusi dan memahami secara mendalam tentang Metode

Pelaksanaan Konstruksi Gedung. Dengan adanya diskusi di dalam

perkuliahan diharapkan mahasiswa dapat mengetahui dan memahami lebih

matang serta menjadikannya selalu terpacu dalam mengembangkan

pengetahuannya.

Pada Metode Pelaksanaan Konstruksi Gedung, kami membahas tentang

alur pekerjaan konstruksi gedung, mulai dari pekerjaan Sub-Structure sampai

pekerjaan Balok, Kolom, Pelat, dan juga pekerjaan Pre-cast, Shear Wall dan

Basement Wall.

1.2. Manfaat dan Tujuan

Tujuan pemberian tugas pembuatan makalah tentang Metode

Pelaksanaan Konstuksi adalah:

1. Agar mahasiswa lebih memahami secara mendalam tentang metode

pelaksanaan konstruksi.

2. Agar mahasiswa dapat mendiskusikan secara berkelompok dan

mendapatkan kesimpulan yang tepat.

1

Page 2: BAB 1.docx

3. Agar mahasiswa dapat bertukar pikiran secara langsung dengan

dosen pengampu mata kuliah Metode Pelaksanaan dan Alat Berat

saat berdiskusi dalam perkuliahan.

1.3. Ruang Lingkup Pembahasan

Ruang lingkup pembahasan dalam makalah ini adalah tentang Metode

Pelaksanaan Konstruksi Gedung, yang lebih menjurus pada alur pekerjaan

konstruksinya, mulai dari pekerjaan Sub-Structure hingga pekerjaan kolom,

balok, pelat, Pre-cast sampai pekerjaan Basement Wall dan Shear Wall.

2