38
Sistem Pendukung Keputusan (DSS)

Bab 4 Sistem Pendukung Keputusan

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Teknik Informatika

Citation preview

Page 1: Bab 4 Sistem Pendukung Keputusan

Sistem Pendukung Keputusan(DSS)

Page 2: Bab 4 Sistem Pendukung Keputusan

Pengertianadalah sistem interaktif berbantuan komputer yang mendukung pemakai dalam kemudahan akses terhadap data dan model keputusan dalam upaya membantu proses pengambilan keputusan yang efektif dalam memecahkan masalah yang bersifat semi terstruktur dan tidak terstruktur, karena itu harus mampu:

• ditambah/ dikembangkan • mendukung analisis data dan model desisi• berorientasi pada masa yang akan datang• digunakan dalam waktu yang tidak terjadwal

Page 3: Bab 4 Sistem Pendukung Keputusan

Manfaat utama SPK• mampu mendukung solusi masalah yang rumit• mempunyai respon yang cepat dan memungkinkan mengubah

scenario masalah untuk mendapatkan solusi• mampu mencoba beberapa strategi dalam konfigurasi yang

berbeda-beda secara cepat• memberikan pandangan baru dalam proses belajar• mempunyai fasilitas komunikasi• memperbaiki kendali dan performansi manajemen• penghematan (dari keputusan yang keliru)• keputusan yang obyektif dan konsisten• meningkatkan efektifitas manajemen• meningkatkan produktifitas analisis pangambilan keputusan

Page 4: Bab 4 Sistem Pendukung Keputusan

Komponen utama SPK

• Manajemen Data• Manajemen Model• Manajemen Dialog• Manajemen Pengetahuan [expert

systems]

Page 5: Bab 4 Sistem Pendukung Keputusan

Karakteristik Ideal SPK

SPK (SistemPendukung Keputusan)

1. Semi-structured decisions

2. For managers at different levels

3. For groups and individuals

4. Interdependent or sequential decisions

5. Support: intelligence, design, choice

6. Support variety of decision styles and processes

7. Adaptability and flexibility

8. Ease of use

9. Effectiveness, not efficiency

10. Human control the machine

11. Evolutionary usage

12. Ease of construction

13. Modeling

Page 6: Bab 4 Sistem Pendukung Keputusan

Model Konseptual SPK

managemenData

managemenModel

Pengetahuanmanager

managemenDialog

Sistem Berbasis komputer yang lain

Manager (pengguna )

Data ; eksternaldan internal

Model Konseptual SPK

Page 7: Bab 4 Sistem Pendukung Keputusan

Subsystem manajemen Data

Page 8: Bab 4 Sistem Pendukung Keputusan

Elemen manajemen data

• Database SPK• DBMS• Data directory• Query facility

Page 9: Bab 4 Sistem Pendukung Keputusan

Kemampuan subsystem manajemen data

• mengkombinasikan variasi data dari berbagai sumber• update, delete, execute, query secara cepat• mengubah struktur sesuai dengan yang dibutuhkan SPK• mendukung pemakai dalam tingkatan yang berbeda-

beda• memberikan pengamanan data

Page 10: Bab 4 Sistem Pendukung Keputusan

Keuntungan pemisahan data base

• Data dalam pengendalian• lebih baik dalam pengelolaan software• banyak organisasi yang masih berorientasi pada

pemrosesan transaksi• penggunaan data menjadi efisien dan sederhana, bila

terjadi pertukaran fungsi dan ekstraksi• penggantian dan perubahan data cepat, mudah, dan

murah• mudah mengakses dan memanipulasi data yang dimiliki• dapat mengadopsi struktur yang optimal

Page 11: Bab 4 Sistem Pendukung Keputusan

Kerugian

• lebih mahal dan sulit mengelola banyakdaripada satu database

• memungkinkan terjadinya redundensi daninkonsistensi data.

Page 12: Bab 4 Sistem Pendukung Keputusan

Internal data sources

Finance Marketing Production Personnel OthersExternal data Sources

Extraction Private, personal data

Decision support database

Database management system•Retrieval•Inquiry•Update•Report generation•Delete

Query facility

Data directory

Dialog Management

Model Management

Knowledge management

The Data Management Subsystem

The Data Management Subsystemdata-data yang diperoleh dari pihak luarperusahaan, misalnya: dari Bank, pemerintah

(regulasi), atau pesaing, atau bahkan dari

pengamat.

data-data diperoleh dari perusahaanyang bersangkutan, tentunya tergantungdari kebutuhan SPK, dan data ini bukanhanya dari satu bagian perusahaan saja,

melainkan dapat terjadi dari beberapabagian dari perusahaan tersebut. Data pegawai ada pada bagian Personalia.

Data pendapatan ada di BagianKeuangan, dst

dapat diperoleh darikonsultan yang disewa

untuk mendapatkaninformasi (data) yang

dibutuhkan olehperusahaan

Page 13: Bab 4 Sistem Pendukung Keputusan

Database Management System(DBMS)

Melakukan kegiatan pembentukan (create), pengaksesan, dan juga peng-update-an. Selain itu, DBMS dapat menyimpan (storage) data dari database, mengeluarkan (retrieval) data dari database, dan juga melakukan pengendalian (control) data.

Kemampuan DBMS yang diharapkan:• Captures/ extracts data secara inklusi pada Databse SPK• Update secara cepat (add, delete, edit, change) record data dan file• Menghubungkan dari beberapa sumber data yang berbeda• Mendapatkan data secara cepat dari database untuk query dan

report• Memberikan pengamanan data secara komprehensif (pengamanan

dari pihak yang tidak punya hak akses, kemampuan recovery, dll)• Men-track penggunaan data

Page 14: Bab 4 Sistem Pendukung Keputusan

Komponen Database yang lainDirectoryAdalah katalog yang berisikan semua data dari database, yaitu: data definisi dan fungsi utamanya untuk menjawab pertanyaan ketersediaan dari data item, sumbernya atau arti pentingnya. Directory mampu mendukung penambahan entry baru, menghapus entry dan menampilkan entry.

Fasilitas QueryMerupakan basis pengaksesan data

Page 15: Bab 4 Sistem Pendukung Keputusan

Role DBMSDecision Support Capabilities

DSS Database

DBMS

Report Writers

(Application Programs)

Query Language

Mathematical Models

Periodic Reports

Special (Ad Hoc)

Reports

Model Output

Manager (User)

The Role DBMS

Page 16: Bab 4 Sistem Pendukung Keputusan

Subsistem Manajemen Model

Page 17: Bab 4 Sistem Pendukung Keputusan

Komponen subsistem manajemen model

• Model Base• Model Base Management System• Modeling Language• Model Directory• Model Execution, integration and

command

Page 18: Bab 4 Sistem Pendukung Keputusan

Model Base

• Berisi routine dan model khusus (statistik, finansial, manajemen sains, atau model kuantitas yang lainnya) yang mendukung kemampuan analisis dalam SPK

Page 19: Bab 4 Sistem Pendukung Keputusan

Model Base Management System

System perangkat lunak yang mempunyai fungsi:

• pembentukan model (model creation)• penggunaan subroutine dan pembangun

blok/ modul• penggantian dan perubahan model• membuat routine baru dan pelaporan• manipulasi data

Page 20: Bab 4 Sistem Pendukung Keputusan

Kemampuan MBMS• mengkreasi model secara mudah dan cepat• memungkinkan pemakai memanipulasi model dan

analisis sensitifitas• menyimpan dan mengelola data dalam berbagai variasi

atau tipe dalam kesatuan lojik yang terpadu• akses dan mengintegrasikan blok pembangun model• mencatat dan menayangkan directory model• menelusuri model, data dan aplikasi yang dipakai• menghubungkan antara model dengan database

(integrasi)• mengelola model sebagaimana yang dilakukan DBMS

mengelola data

Page 21: Bab 4 Sistem Pendukung Keputusan

Komponen yang lainDirectory Model• merupakan katalog dari seluruh model yang ada dari model base• berisi pula definisi model dan fungsi utamanya

Eksekusi, Integrasi dan Command ModelAktivitas tersebut dikendalikan oleh model manajemen antara lain:• Eksekusi model: mengendalikan model yang sedang berproses• Integrasi model: mengkombinasikan operasi dari beberapa model

yang dibutuhkan

Modeling Language• prosedural atau non prosedural language• 4 GL• Special modeling language

Page 22: Bab 4 Sistem Pendukung Keputusan

Struktur MBMSModels (Model Base)

•Strategic, tactical, operational•Statistical, financial, marketing, management science, accounting, engineering, etc•Model building blocks

Modeling commands: creationMaintenance – updateDatabase interfaceModeling Language

Model Base Management

Model Directory

Model execution, integration, and command processor

Data management

Dialog management

Knowledge management

Page 23: Bab 4 Sistem Pendukung Keputusan

Subsistem Manajemen Dialog (User Interface)

Bagian ini melingkupi semua aspek komunikasi antara pemakai dengan SPK, sesuai dengan istilah yang ada saat ini,

bagian ini menunjukkan sifat “user friendly”dari SPK

Page 24: Bab 4 Sistem Pendukung Keputusan

Kemampuan Dialog Generation and Management System (DGMS)

• Berinteraksi dalam beberapa gaya dialog yang berbeda• Menangkap, menyimpan, dan menganalisis penggunaan dialog

yang dapat digunakan untuk memperbaiki system dialog• Mengakomodasikan variasi peralatan masukan pemakai• Menampilkan data dalam berbagai bentuk/ format dan peralatan• Mempunyai bantuan penggunaan system (help)• Menjadi interface Database dan Model Base• Membentuk struktur data untuk mem-format keluaran• Menyimpan data I/O• Dilengkapi dengan warna, grafik, 3-D dan plotting• Jendela multifungsi• Mendukung komunikasi data untuk pemakai• Dilengkapi tutorial• Fleksibel dan adaptive terhadap perubahan/ perbedaan masalah

teknologi

Page 25: Bab 4 Sistem Pendukung Keputusan

Hal-hal yang perlu diperhatikan

• rancangan layar• urutan interaksi manusia-mesin• penggunaan warna ada pengaruh terhadap

user: hijau (sejuk), merah (semangat/ marah)• kerapatan (densitas) informasi• penggunaan icon dan symbol• format tampilan informatif• pemilihan peralatan I/O

Page 26: Bab 4 Sistem Pendukung Keputusan

Modus/ style interface yang umum

• Menu interaction• Pull down menu• Command language• Question and answer• Form interaction• Object manipulation• Natural language• Pattern matching• Syntactic and semantics analysis

Page 27: Bab 4 Sistem Pendukung Keputusan

Schematic View of Dialog Management

Data Managementand DBMS

Knowledge Management Model Management and MBMS

Dialog Generation and Management System (DGMS)

Natural Language Processor

Action Languages Display Languages

Input Output

User

Printers, Plotters

Terminal

Page 28: Bab 4 Sistem Pendukung Keputusan

Pemakai (User)Pemakai dari SPK dapat berperan sebagai user, manager atau

decision maker. Ketiga peran ini menunjukkan heterogenitas dari pemakai SPK. Sehingga di dalam perusahaan pemakai ini bisa manajer atau staff ahli (spesialis), misal: analyst financial, production planner, marketing researcher, dlsb.

Berdasarkan pemakainya, SPK dirancang secara berbeda, sebagai berikut:

• Manajer membutuhkan system yang user friendly, tidak perlu terlalu detil

• Staff ahli membutuhkan system yang lebih detil, dan mau bekerja dengan system yang kompleks, asalkan system tersebut dilengkapi dengan kemampuan analitik yang baik

Page 29: Bab 4 Sistem Pendukung Keputusan

Pola Pemakaian SPKMode Subscription• Pembuat keputusan menerima laporan yang dibuat dengan

prosedur yang biasa, meskipun digunakan system analisis data atau model akutansi tetapi tidak penting untuk SPK

Mode Terminal• Pembuat keputusan adalah pemakai yang langsung berinteraksi

dengan system melalui akses online

Mode Intermediary• Pembuat keputusan menggunakan system melalui perantara

yang melakukan analisis, mengartikan dan melaporkan hasil. Pembuat keputusan tidak perlu tahu bagaimana perantara menggunakan SPK sampai diperoleh hasil yang diinginkan

Page 30: Bab 4 Sistem Pendukung Keputusan

Ada beberapa tipe perantaraStaff Asisten• Pemakai ini memiliki pengetahuan spesialis tentang masalah manajemen

dan beberapa pengetahuan dengan dukungan teknologi Pendukung Keputusan

Tool Expert• Pemakai ini berkemampuan dalam satu atau beberapa aplikasi yang

merupakan tool pemecahan masalah yang spesifik.

Analyst Bisnis (Sistem)• Pemakai ini mempunyai pengetahuan yang umum dari daerah aplikasi,

berpendidikan administrasi bisnis (bukan komputer sains), dan mampu mengkonstruksi tool SPK

Fasilitator dalam SPK Grup• Pemakai ini melakukan pengendalian dan mengkoordinasi perangkat

lunak dari SPK Grup.

Page 31: Bab 4 Sistem Pendukung Keputusan

Klasifikasi SPK dan Dukungannya (1/ 3)

1. Berdasarkan orientasi aksi yang digunakan untuk menghasilkan system output, yaitu:

– data-oriented: membentuk analisis data dan/ atau pengambilan data

– model-oriented: menyediakan kemampuan simulasi, optimasi dan perhitungan yang menyarankan jawaban

2. Berdasarkan sifat dari situasi pengambilan keputusan yang dapat didukung oleh SPK, yaitu:

– Institusional: SPK yang berkaitan dengan keputusan yang sifatnya berulang

– Ad Hoc (Khusus): SPK yang berkaitan dengan permasalahan spesifik yang umumnya tidak berulang dan tidak dapat diantisipasi

Page 32: Bab 4 Sistem Pendukung Keputusan

Klasifikasi SPK dan Dukungannya (2/ 3)

3. Berdasarkan derajat proseduralitas proses pengambilan data dan bahasa pemodelan yang disediakan oleh SPK

– Prosedural– Non Prosedural

4. Berdasarkan dukungan/ support yang diberikan oleh SPK– Personal support: berfokus pada pemakai individual yang

membentuk aktifitas tersendiri– Team support: berfokus pada sekelompok orang yang bekerja

dalam tugas yang berbeda tapi masih saling berkaitan– Organizational support: berfokus pada tugas organisasi atau

aktifitas yang melibatkan sederetan (sekuens) operasi, pada area fungsional yang berbeda, pada lokasi yang berbeda dan pada sumber daya masing-masing

Page 33: Bab 4 Sistem Pendukung Keputusan

Klasifikasi SPK dan Dukungannya (3/ 3)

5. Berdasarkan cara pengambilan keputusan dalam organisasi– Pengambilan keputusan individual– Pengambilan keputusan kelompok

6. Berdasarkan teknik pembangunan SPK– Custom-made: yaitu SPK yang dibuat berdasarkan permintaan

organisasi maupun individual. Umumnya persoalan yang akan dipecahkan merupakan persoalan yang tidak rutin dan tidak terstruktur

– Ready-made: SPK yang dibangun tanpa adanya permintaan khusus, dan sudah tersedia di pasaran. SPK jenis ini bisa langsung digunakan atau hanya membutuhkan sedikit modifikasi, karena persoalan yang dipecahkan bersifat umum untuk beberapa perusahaan

Page 34: Bab 4 Sistem Pendukung Keputusan

Level Teknologi

D-1 D-2 D-3 D-4

G-1 G-2

T-1 T-2 T-3 T-4

SPK spesifik

Generator SPK

Tool SPK

Page 35: Bab 4 Sistem Pendukung Keputusan

Level Teknologi1. SPK Spefisik

Merupakan produk akhir atau aplikasi SPK yang langsung dapat digunakan.

2. Generator SPKBeberapa kumpulan tool yang dapat dengan mudah dikonstruksi menjadi SPK spesifik. Contoh: Lotus 1-2-3, Quattro Pro dan Excel

3. Tools SPKMerupakan level terendah teknologi SPK. Contoh: Pascal, Cobol, dll

Page 36: Bab 4 Sistem Pendukung Keputusan

External Data

Port CharacteristicsPrices and FeesShipping MarketsCompetitionLegal RequirementsFinancial Markets

Internal Data

Ship’s CharacteristicsPersonnel DataExisting ContractsShip’s Availability FinancingOther Resources

Personal Data

Executive PreferencesAttitude Toward Risk

Ext ract ion

Database SPK

Model baseSPK

Financial Models (Cash Flow, Income and Expenses)

Strategic Models (Long-range Planning)

Simulation Models (Risk Analysis)

Special Models (Time-Charter Analysis)

Forecasting Models

Database Management System

Model Base Management System

Dialog Generation and Management Software User

Page 37: Bab 4 Sistem Pendukung Keputusan

Pertanyaan• Apa pengertian SPK?• Apa bedanya dengan sistem informasi dan SPK?• Apa manfaat SPK?• Apa komponen dari SPK?• Bagaimana kemampuan subsistem manajemen data?• Bagaimana kemampuan subsistem manajemen dialog?• Bagaimana kemampuan subsistem manajemen model?• Apa saja karakteristik ideal SPK?• Mengapa SPK tidak harus efisien, tetapi harus efektif?• Apa maksud data eksternal?• Apa maksud data private?• Darimana data internal?• Apa maksud model base?• Apa maksud adapbility dan flexibility sebagai karakteristik ideal

SPK?

Page 38: Bab 4 Sistem Pendukung Keputusan

Pertanyaan• Apa maksud ease of use dalam karakteristik ideal SPK?• Mungkinkan kita membuat SPK spesifik langsung dari tools?

Jelaskan!• Apa maksud generator SPK?• Apa komponen sub sistem manajemen model?• Apa komponen sub sistem manajemen dialog?• Apa komponen sub sistem manajemen data?• Mengapa perlu ada ekstrasi pada sub sistem manajemen data?• Jika anda sebagai pemilik tempat kost, apa saja data eksternal,

internal dan private yang diperlukan, model apa saja yang perludisediakan

• Studi Kasus: Anda sebagai Pemilik Tempat Kost, akan membuatSPK untuk membantu kegiatan anda, buatlah desain global dariSPK yang anda buat, meliputi: data (external, internal, private), model (base, maupun lebih lanjut), serta dialog yang memudahkananda dalam berkomunikasi dengan SPK.