BAB I

Embed Size (px)

Citation preview

  • 5/24/2018 BAB I

    1/23

    BAB I

    PEDAHULUAN

    A. Latar Belakang

    Laporan ini disusun sebagai salah satu syarat melengkapi tugas sebagai perawat

    orientasi di Rumah Sakit Mata dr. YAP Yogyakarta. Laporan ini disusun berdasarkan

    hasil kegiatan orientasi selama di Instalasi Kamar perasi Rumah sakit dr. YAP

    Yogyakarta.

    Rumah sakit dr. YAP Yogyakarta merupakan satu!satunya Rumah Sakit Khusus

    Mata di Yogyakarta" sesuai dari #isi Rumah sakit dr. YAP men$adi pusat pelayanan

    kesehatan mata yang pro%esional dan ter$angkau oleh seluruh lapisan masyarakat

    serta dapat bersaing se&ara global di tahun '('( dan misi Rumah sakit dr. YAP yaitu)

    *. Memberikan pelayan yang ber%okus pada pasien seutuhnya dan mengupayakan

    ker$asama dengan instansi atau lembaga lain untuk saling melengkapi.

    '. Menyelenggarakan pelayanan kesehatan mata yang pro%esional untuk Asia

    +enggara dengan memenuhi harapan stake holder.

    ,. Mengembangkan ilmu kesehatan mata melalui pendidikan dan pelatihan bagi

    tenaga kesehatan dan masyarakat.

    Adapun ren&ana Rumah sakit dr. YAP kedepan sesuai dari -isi RS sendiri yaitu)

    *. Akan di$adikan pusat ru$ukan mata dalam artian yang luas yaitu mampu

    menyelesaikan pelayanan mata yang dilimpahkan dari RS.

    '. Peralatan yang harus dapat mengikuti teknologi yang selalu berkembang.

    ,. Mempunyai SM yang dapat melaksanakan pelayanan medis tingkat lan$ut.

    /. Pendidikan dari dokter mata" mahasiswa dan perawat sekitarnya.

    0. Sesuai dengan &ita!&ita RS Mata R YAP"maka pembiayaan RS diharapkanter$angkau oleh lapisan masyarakat.

    1ntuk men&apai -isi dan misi dari Rumah sakit dr. YAP maka pelayan kesehatan

    yang diberikan kepada masyarakat haruslah ditun$ang oleh tenaga kesehatan yang

    ahli dan pro%esional dibidangnya" serta teknologi yang &angih dan modern. Selain itu

    $uga mengutamakan kepuasan pasien. isini penulis akan mendiskripsikan mengenai

    pelayanan yang diberikan kepada pasien di instalasi Kamar perasi.

    *

  • 5/24/2018 BAB I

    2/23

    B. +u$uan

    a. +u$uan 1mum

    Perawat baru dapat mengetahui baik mengenai Rumah Sakit Mata 2r.YAP3

    Yogyakarta se&ara umum baik operasional maupun struktur organisasi Rumah

    Sakit dan siap men$alankan peker$aannya sebagai perawat di Instalasi dimana

    perawat tersebut ditempatkan

    b. +u$uan Khusus

    Setelah mengikuti program orientasi selama waktu yang telah ditentukan

    diharapkan perawat baru dapat )

    *. Mengenal Rumah Sakit Mata 2r.YAP3 Yogyakarta se&ara umum.

    '. Mengetahui %alsa%ah" tu$uan" -isi" misi" motto" dan nilai!nilai keperawatan

    Rumah Sakit Mata 2r.YAP3 Yogyakarta.

    ,. Mengetahui struktur organisasi keperawatan Rumah Sakit Mata 2r.YAP3

    Yogyakarta.

    /. Mengetahui sistem pelayanan di Rumah Sakit Mata 2r.YAP3 Yogyakarta.

    0. Mengenal hak dan kewa$iban karyawan.

    4. Mengetahui dan mampu melaksanakan tugas!tugas %ungsional perawat

    dibawah bimbingan kepala satuan ker$a.

    &. Man%aat

    *. Bagi Rumah Sakit Mata 2r.YAP3 Yogyakarta

    '. Mendapatkan sumber daya manusia yang handal dan pro%esional" siap untuk

    men$alankan peker$aan sebagai perawat di instalasi dimana perawat tersebut

    ditempatkan.

    ,. Bagi Penulis

    /. Menambah pengetahuan" pengalaman" dan ketrampilan baru untuk dapatbeker$a men$adi lebih mandiri dan lebih baik lagi.

    '

  • 5/24/2018 BAB I

    3/23

    BAB II

    Tempat dan Waktu

    A. +empat

    Pelaksanaan orientasi pegawai Rumah Sakit Mata 2r.Yap3 dalam bidang ker$a

    keperawatan dilaksanakan di unit ker$a Instalasi Kamar perasi Sakit Mata 2r.Yap3

    Yogyakarta.

    B. 5aktu

    rientasi pegawai Rumah Sakit Mata 2r.Yap3 dilaksanakan selama ' Minggu

    terhitung dari tanggal '/ 6ebruari '(*/ pukul (7.(( 5IB sampai dengan tanggal 7

    Maret '(*/ pukul *8.(( 5IB.

    ,

  • 5/24/2018 BAB I

    4/23

    BAB III

    GAMBARAN UMUM

    A. 9ambaran 1mum RSM2r. Yap 2 Yogyakarta

    Se$ak berdiri pada tahun *:'," Rumah Sakit Mata r. Yap merupakan rumah sakit

    khusus yang lingkup kegiatannya meliputi upaya peningkatan kesehatan mata;

    pen&egahan dan deteksi dini penyakit mata; diagnosis dan tindakan penyembuhan

    terhadap pasien penyakit mata serta mema$ukan ilmu kesehatan mata. Rumah Sakit

    Mata dr. Yap berstatus sebagai rumah sakit swasta milik masyarakat Yogyakarta.

    Keberadaan Rumah Sakit Mata dr. Yap dan lembaga lain yang didirikan disampingnya

    tidak dapat dilepaskan dari prakarsa dan usaha r. Yap #@

    b. Berdirinya Prinses uliana 9asthuis -oor ogli$ders

    &. Berdirinya Balai Mardi 5uto

    d. Perubahan Men$adi Rumah Sakit mata r. Yap

    Ketika pemerintah pendudukan $epang tiba di Yogyakarta pada tahun *:/'"

    Prinses uliana 9asthuis -oor ogli$ders berganti nama men$adi Rumah Sakit Mata

    r. Yap untuk menghilangkan yang ada hubungannya dengan pemerintahan

    pen$a$ahan Belanda. =amun demikian" Rumah Sakit Mata r. Yap tetap diusik oleh

    bala tentara pendudukan epang dengan mengobrak!abrik disana!sini. Bahkan r.Yap + ?pti&al

    /

  • 5/24/2018 BAB I

    5/23

    >hohernt +omogra%i@"

  • 5/24/2018 BAB I

    6/23

    B. 9ambaran 1mum Instalasi Kamar perasi RSM 2r. Yap 2 Yogyakarta

    Kamar operasi merupakan bagian integral yang penting dari pelayanan suatu

    rumah sakit" berbentuk suatu unit yang terorganisir dan sangat terintegrasi" dimana

    didalamnya tersedia sarana dan prasarana penun$ang untuk melakukan tindakan

    pembedahan baik elekti% maupun akut" yang membutuhkan keadaan su&i hama

    ?steril@.

    Pembedahan atau operasi adalah semua tindakan pengobatan yang

    menggunakan &ara in-asi-e dengan membuka atau menampilkan bagian tubuh yang

    akan ditangani dengan membuat sayatan.

    +u$uan Pelayanan dan Asuhan Keperawatan Kamar perasi yaitu)

    a@ +erselenggaranya pelayanan keperawatan penyakit mata yang optimal dan

    bermutu dengan mengutamakan sterilitas alat dan ruangan.

    b@ +erselenggaranya pelayanan keperawatan penyakit mata yang tepat dalam

    tindakan mandiri dan kolaborati%.

    *. Pembagian Kamar perasi RSM 2r. Yap 2 Yogyakarta terbagi men$adi ' yaitu Kamar

    perasi Mayor dan Kamar perasi Minor.

    a. Kamar perasi Mayor" terdiri dari )

    *. Ruang bedah untuk tindakan operasi steril bersih terdiri dari empat ruang

    bedah"

    '. Ruang bedah untuk tindakan operasi in%eksi bedah tumor bedah plastik

    terdiri dari satu ruang bedah"

    ,. Ruang persiapan pre operas"

    /. Re&o-ery room"

    0. Ruang station nurse"4. Ruang dokter terdiri dari ruang ganti pria dan wanita dilengkapi dengan 5>

    dan kamar mandi"

    8. Ruang perawat terdiri dari ruang ganti pria dan wanita dilengkapi dengan 5>

    dan kamar mandi"

    7. Ruang ganti pasien >"

    :. Ruang pemulihan pasien >"

    *(. Ruang sterilisasi"

    4

  • 5/24/2018 BAB I

    7/23

    **. Ruang gas medi&"

    *'. 6armasi"

    *,. 9udang.

    b. Kamar operasi Minor" terdiri dari )

    *. ua ruang bedah minor

    '. Ruang penda%taran operasi minor

    ,. Ruang konsultasi dan persiapan operasi minor

    /. Ruang tunggu keluarga pasien

    0. Ruang tunggu keluarga pasien >

    4. Ruang tunggu pasien operasi minor

    '. Pembagian Area menurut Sterilitas.

    Se&ara umum lingkungan kamar operasi terdiri dari , area )

    a. Area bebas terbatas ?unrestri&ted area@

    Pada area ini petugas dan pasien tidak perlu menggunakan pakaian khusus

    kamar operasi. itandai dengan garis warna

  • 5/24/2018 BAB I

    8/23

    '@ Lantai dan dinding harus terbuat dari bahan yang rata" kedap air" mudah

    dibersihkan dan menampung debu.

    ,@ 1kuran kamar operasi )

    /@ 1kuran tiap ruang bedah ) 4 C 4 C ,m E*(7 mF

    &. Sistem -entilasi

    #entilasi kamar operasi diatur dengan alat kontrol system eChause dan

    menggunakan sentral A>.

    d. Sistem penerangan

    *@ Lampu perasi

    Menggunakan lampu khusus" sehingga tidak menimbulkan panas" &ahaya

    terang" tidak menyilaukan dan arah sinar mudah diatur posisinya.

    '@ Lampu Penerangan

    Menggunakan lampu pi$ar putih dan mudah dibersihkan.

    e. Sistem Peralatan

    *@ Semua peralatan yang ada di dalam kamar operasi beroda dan mudah

    dibersihkan.

    '@ 1ntuk alat elektrik" petun$uk penggunaaanya menempel pada alat tersebut

    agar mudah diba&a.

    ,@ Sistem pelistrikan di$amin keamananya.

    %. Sistem Instalasi 9as Medis

    Sistem gas medis di Instalasi kamar operasi adalah sistem &entral" $ika ada

    oksigen atau =' habis maka alarm indikator akan menyala.

    g. Pintu

    *@ Pintu masuk dan keluar pasien berbeda

    '@ Pintu masuk dan keluar petugas tersendiri,@ Setiap pintu diberi ka&a pengintai untuk melihat kegiatan kamar tanpa

    membuka pintu.

    h. Air Bersih

    Air bersih harus memenuhi persyaratan sebagai berikut )

    *@ +idak berwarna" berbau dan berasa.

    '@ +idak mengandung kuman pathogen.

    ,@ +idak mengandung Gat kimia.

    7

  • 5/24/2018 BAB I

    9/23

    /@ +idak mengandung Gat bera&un.

    /. Pelayanan tindakan operasi di Instalasi kamar operasi

    a. Bedah Re%rakti%

    b. Bedah #itreoretina

    &. Bedah 9lau&oma

    d. Bedah Rekonstruksi dan plasti&

    e. Bedah +raumatika

    %. Bedah +umor

    g. Bedah Minor

    0. Struktur rganisasi Internal Instalasi Kamar perasi

    :

  • 5/24/2018 BAB I

    10/23

    BAB IV

    PEMBAHASAN

    A. 9ambaran Akti-itas

    *. adwal" umlah +enaga Ker$a" dan ob es&rip&tion

    a. umlah tenaga

    *@ Perawat %ull time *( orang dan part time ' orang $adi $umlah keseluruhan

    *' orang.

    '@ Pramuhusada , orang.

    b. adwal Ker$a

    *@ Senin (7.(( 5IB ! */.(( 5IB dan */.(( 5IB ! '*.(( 5IB

    '@ Selasa *(.(( 5IB ! */.(( 5IB dan */.(( 5IB ! '*.(( 5IB

    ,@ Rabu *(.(( 5IB ! */.(( 5IB dan */.(( 5IB ! '*.(( 5IB

    /@ Kamis *(.(( 5IB ! */.(( 5IB dan */.(( 5IB ! '*.(( 5IB

    0@ umHat *(.(( 5IB ! */.(( 5IB dan */.(( 5IB ! '*.(( 5IB

    4@ Sabtu *(.(( 5IB ! */.(( 5IB dan */.(( 5IB ! '*.(( 5IB

    8@ Atau sesuai kebutuhan Instalasi Kamar perasi" sewaktu!waktu bisa

    dipanggil oleh ka Ruang" bila operasi lebih dari pukul '*.(( 5IB ada

    perawat yang lembur.

    Adapun $ob des&rip&tion sebagai berikut)

    a. i Ruang Persiapan ?pre operasi@

    *@ Lo&al Anastesi ?LA@

    a@ Melakukan serah terima pasien dari rawat inap ?kelengkapan status

    pasien@.

    b@ Memonitor -ital sign pasien.&@ Menyiapkan pasien pre operasi ?katarak" glou&oma" -itreoretina"

    tumor mata@ di ruang persiapan.

    d@ Menge&ek pupil" +I" memasang honan ball" dan menyiapkan IL

    untuk pasien pre operasi katarak. ika pasien Katarak ditetes Midriatil"

    D%risel dan Panto&ain" sedangkan pasien 9lou&oma hanya ditetes

    Panto&ain.

    *(

  • 5/24/2018 BAB I

    11/23

    e@ Menyiapkan obat di ruang persiapan operasi ?Spuit 0 &&" Mar&ain"

    Panto&ain@.

    %@ Memastikan perhiasan dilepas

    '@ 9eneral Anastesi ?9A@

    a@ Melakukan serah terima pasien dari rawat inap ?kelengkapan status

    pasien@.

    b@ Memonitor -ital sign pasien.

    &@ Menyiapkan pasien pre operasi ?katarak" glou&oma" -itreoretina"

    tumor mata@ di ruang persiapan.

    d@ Menge&ek pupil" +I" memasang honan ball" dan menyiapkan IL

    untuk pasien pre operasi katarak.

    e@ Menyiapkan obat di ruang persiapan operasi.

    %@ Memastikan gigi palsu dan perhiasan dilepas.

    g@ Memastikan lama puasa.

    b. i Ruang administrasi

    *@ Menyiapkan kelengkapan administrasi kamar operasi.

    '@ Menge&ek data pasien ? kelengkapan" kesesuaian status dengan pasien @.

    ,@ Memasukkan data pasien di buku register" sensus harian.

    /@ Membuat Asuhan Keperawatan pada pasien pre operasi dan post operasi.

    &. i Ruang perasi Minor

    *@ Memasukkan data di buku register.

    '@ Merekap data pasien.

    ,@ Membuat nota pasien./@ Mempersiapkan kelengkapan administrasi kamar operasi minor.

    0@ Mendampingi perawat senior mensterilkan alat instrumen di ruang

    perasi Minor.

    4@ Menyiapkan kamar operasi minor.

    8@ Menyiapkan pasien di ruang persiapan pasien minor.

    7@ Memasang mitella.

    :@ Memasang kapas ditelinga di bagian mata yang akan dioperasi.

    **

  • 5/24/2018 BAB I

    12/23

    *(@ Memberikan tetes mata panto&ain ' pada pasien dewasa" pada pasien

    anak diberikan tetes mata panto&ain ("0 .

    **@ Menyiapkan pasien di me$a operasi minor.

    *'@ Memberikan obat analgetik sesuaiinstruksi dokter.

    *,@ Menyiapkan resep pasien yang dibuat oleh dokter.

    */@ Membereskan kamar operasi minor setelah selesai operasi.

    d. i Ruang Bedah Mayor *" '" J , ?bersih@.

    *@ Menyiapkan ruangan operasi mayor.

    '@ Memasang >>+#.

    ,@ Menyiapkan me$a instrumen.

    /@ Menyiapkan mi&ros&ope.

    0@ Menyiapkan mesin pha&o ?stellaris" in%inity@.

    4@ Menyiapkan mesin -itre&tomy ?stellaris@.

    8@ Menyiapkan laser eye lite 0,' al&on.

    7@ Memasang monitor ?tensi" saturasi oksigen@ pada pasien dengan 9A.

    e. i Ruang Bedah 0 ?bersih okuloplasty terkontaminasi in%eksi@.

    *@ Menyiapkan &outer listrik.

    '@ Menyiapkan mesin boor.

    ,@ Menyiapkan mi&ros&ope dan lampu operasi.

    /@ Menyiapkan me$a instrumen.

    %. i Ruang >SS

    *@ Membuat larutan desin%ektana@ 1ntuk instrumen hibi&et ("0

    b@ 1ntuk intrumen in%eksius &hlorin *

    &@ 1ntuk membersihkanlap &hlorin ("0

    d@ 1ntuk %ogging -ir&orn *

    '@ Men&u&i instrumen kasar.

    ,@ Men&u&i instrumen halus.

    /@ Men&u&i instrumen katarak" trabe&ule&tomy.

    *'

  • 5/24/2018 BAB I

    13/23

    0@ Menata instrumen DKDK" +rabe&" Pha&o.

    4@ Membuat kassa dengan dan tanpa kapas.

    8@ Membuat kassa deppers.

    7@ Membuat tampon" lidi kapas" kapas plintir basah" kapas bulat.

    g. i Ruang Re&o-ery Room.

    *@ Menyiapkan monitor.

    '@ Menyiapkan oksigenasi.

    ,@ Menyiapkan su&tion.

    /@ Memonitor AB> pasien post operasi.

    B. Pengamatan +indakan Yang ilakukan i Insatalasi Kamar perasi

    *. +ata Ker$a

    a. +enaga Pelaksana

    Se&ara umum tenaga pelaksana di Instalasi Kamar perasi terdiri dari dokter

    operator" dokter anasthesi" paramedik dan non medik.

    Adapun ketenagaan dalam ker$a tim di kamar operasi" adalah sebagai berikut)

    *@ +im Bedah perasi terdiri dari )

    a@ okter ahli bedah

    ! +enaga medis ?dokter ahli mata@ yang tergabung dalam SM6

    Mitra Rumah Sakit Mata 2r. Yap3.

    ! Bertanggung $awab atas terlaksananya tindakan pembedahan

    sesuai dengan standart pelayanan medis bedah dan prosedur

    teknis pembedahan.

    b@ okter ahli anasthesi! +enaga medis ?dokter anasthesi@ yang tergabung dalam SM6

    Mitra Rumah Sakit Mata 2r.Yap3

    ! Bertanggung $awab atas terlaksanya tindakan anasthesi sesuai

    dengan standart medis anasthesi dan prosedur teknis anasthesi.

    &@ Perawat anasthesi

    *,

  • 5/24/2018 BAB I

    14/23

    ! +enaga paramedis Rumah Sakit Mata 2r.Yap3 yang ditempatkan

    di Instalasi Kamar perasi atau seiGin Kepala Instalasi Kamar

    perasi.

    ! +enaga perawat pro%esional dan terlati% yang diberi wewenang

    dan tanggung $awab dalam membantu terselanggaranya

    pelaksanaan tindakan anasthesi di kamar operasi.

    d@ Perawat Instrumen ?S&rub =urse@

    ! +enaga paramedis Rumah Sakit Mata 2r.Yap3 yang ditempatkan

    di Instalasi Kamar perasi atau seiGin Kepala Instalasi Kamar

    perasi.

    ! +enaga perawat pro%esional dan terlatih yang diberi wewenang

    dan ditugaskan dalam pengelolaan paket alat pembedahan"

    selama tindakan pembedahan berlangsung.

    e@ Perawat Sirkuler ? >ir&ulating =urse@

    ! +enaga paramedis Rumah Sakit Mata 2r.Yap3 yang ditempatkan

    di Instalasi Kamar perasi.

    ! +enaga perawat pro%esional yang diberi wewenang dan tanggung

    $awab membantu kelan&aran pelaksanaan tindakaan

    pembedahan.

    b. +enaga pelaksana lainnya

    *@ +enaga non medik Rumah Sakit Mata 2r.Yap3 yang ditugaskan di

    instalasi kamar operasi atau seiGin kepala instalasi kamar operasi.

    '@ +enaga pro%esional yang diberi wewenang dan tanggung $awab sesuai

    dengan kompetensi untuk memperlan&ar terselenggaranya kegiatan di

    kamar operasi. Adapun tenaga tersebut adalah )a@ +enaga penun$ang medis

    b@ Asisten apoteker

    &@ +enaga penun$ang non medis ?IPSP@

    d@ Pramuhusada

    e@ >leaning Ser-i&e ?KS@

    ,@ +enaga pengelola kamar operasi

    a@ Kepala Instalasi Kamar perasi

    */

  • 5/24/2018 BAB I

    15/23

    b@ Kepala Ruang Kamar perasi

    /@ Keluarga Pasien

    alam keadaan tertentu di perbolehkan masuk di Kamar perasi atas

    permintaan dan diperbolehkan dokter seiGin Kepala InstalasiKepala

    Ruang Kamar perasi.

    0@ +enaga!tenaga lain dalam rangka mengikuti program pendidikan di kamar

    operasi Rumah Sakit Mata 2r.Yap3 tersebut terdiri dari dokter residen

    mata" &oass" mahasiswa III Keperawatan" I# Keperawatan" dan

    perawat magang.

    '. Ketentuan Ker$a +im di Kamar perasi

    a. +ata tertib ker$a tim di kamar operasi

    +ata tertib di kamar operasi disusun se&ara $elas dengan tu$uan agar semua

    anggota tim bedah dan petugas lain yang ada dikamar operasi memahami

    dan menaati semua ketentuan yang berlaku sehingga program operasi yang

    telah diren&anakan dapat ber$alan dengan lan&ar.

    b. Pen&atatan dan pelaporan ker$a tim operasi

    Pen&atatan dan pelaporan merupakan salah satu aspek dari suatu proses

    akhir dalam peri operati% yang men&erminkan pertanggung$awaban dari tim

    bedah dalam pelaksanaan pembedahan kepada pasien dari rumah sakit.

    &. Keselamatan dan keamanan ker$a tim

    Keselamatan dan keamanan ker$a tim ditu$ukan kepada pasien" petugas" dan

    peralatan yang dipergunakan meliputi keselamatan dan keamanan pasien"

    keselamatan dan keamanan petugas" keselamatan dan keamanan peralatan

    serta melakukan program men$aga mutu.

    ,. Pembersihan Kamar perasiPemeliharaan kamar operasi merupakan proses pembersihan ruang beserta alat!

    alat standar yang ada dikamar operasi. ilakukan teratur sesuai $adwal" tu$uannya

    untuk men&egah in%eksi silang dari atau kepada pasien serta mempertahankan

    sterilitas.

    *0

  • 5/24/2018 BAB I

    16/23

    >ara pembersihan kamar operasi ada , ma&am )

    a. >ara pembersihan rutinharian

    Pembersihan rutinharian yaitu pembersihan sebelum dan sesudah

    penggunaan kamar operasi agar siap dipakai dengan ketentuan sebagai

    berikut )

    *@ Semua permukaan peralatan yang terdapat di dalam kamar operasi

    dibersihkan dengan desin%ektan.

    '@ Permukaan me$a operasi harus di bersihkan

    ,@ +empat sampah medis dan non medis harus dibersihkan setiap selesai

    dipakai dan diganti dengan kantong plastik baru sesuai warna yang telah

    ditentukan.

    /@ Peralatan yang digunakan untuk pembedahan dibersihkan )Selang su&tion

    dibilas" alat anesthesi dibersihkan" alat yang terbuat dari karet setelah

    dibersihkan direndam dengan desin%ektan.

    0@ =oda!noda yang ada pada dinding dan ka&a harus dibersihkan

    4@ Lantai dibersihkan dan dipel dengan &airan desin%ektan.

    8@ Lubang angin" ka&a $endela" dan kusen dibersihkan.

    7@ Alat tenun linen bekas pasien dikeluarkan" $ika alat tenun habis pakai

    pasien in%eksi lakukan penanganan sesuai prosedur operasi.

    :@ Mikroskop dan lampu operasi harus dibersihkan setiap hari dan

    pembersihan lampu dalam keadaan dingin.

    *(@ Sterilasasi tiap kamar operasi menggunakan ultra -iolet.

    b. >ara pembersihan mingguan

    Pembersihan dilakukan seminggu sekali" ketentuannya sebagai berikut )

    *@ Semua peralatan yang ada di dalam kamar bedah dikeluarkan dandiletakkan di koridor di depan kamar bedah.

    '@ Peralatan kamar bedah harus dibersihkan memakai &airan desin%ektan

    ,@ Semua ka&a dibersihakan memakai spritus.

    /@ Lantai dibersihkan menggunakan auadestaua dan larutan disin%ektan

    0@ Ruang di%ogging menggunakan -ir&on dengan konsentrasi *mF.

    Ruangan di ultra -iolet selama ' $am.

    *4

  • 5/24/2018 BAB I

    17/23

    4@ Setelah lantai bersih dan kering peralatan yang sudah dibersihkan dapat

    dipindahkan kembali dan diatur ke dalam ruang operasi

    &. >ara pembersihan sewaktu.

    Pembersihan sewaktu dilakukan bila kamar operasi digunakan untuk tindakan

    pembedahan pada kasus in%eksi" dengan ketentuan sebagai berikut )

    *@ Pembersihan kamar operasi se&ara menyeluruh meliputi dinding" me$a

    operasi" me$a instrumen" dan semua peralatan yang ada dikamar operasi.

    '@ Instrumen dan alat bekas pakai harus dipindahkan tidak boleh di&ampur

    dengan alat lain sebelum di desin%ektan.

    ,@ Pemakaian kamar operasi untuk pasien berikutnya dii$inkan setelah

    pembersihan se&ara menyeluruh dan sterilisasi ruangan selesai.

    /@ Pemakaian ultra-iolet yang dinyalakan selama '/ $am.

    /. Instrumen dan Alat Medis Khusus perasi.

    a. Instrumen ?alat!alat operasi@

    Setiap selesai operasi" instrument dibersihkan terlebih dahulu oleh asisten I

    kemudian instrumen diturunkan" dipilah dan ditempatkan di outlet

    pembuangan" kemudian di&u&i dengan air mengalir" bila perlu pada alat!alat

    ?bukan pisau@ disikat untuk menghilangkan darah. Kemudian alat!alat tersebut

    direbus selama setengah $am" lalu dikeringkan se&ara alami. Setelah kering

    diset ?>atara&t set" Ablatio" dan lain!lain@" kemudian dimasukkan ke dalam

    Auto&la-e selama satu setengah $am. Alat!alat tersebut digunakan lagi pada

    saat operasi berikutnya atau disimpan dalam bak instrument untuk operasi

    apabila ada emergen&y. Apabila masih ada waktu" alat!alat tersebut tetap

    dimasukkan dalam Auto&la-e lagi.

    b. Alat medis Khusus perasiMi&ros&ope perasi" Me$a perasi" Mesin Pha&oemulsi%ikasi" Laser Dye Lite"

    >yro" Mesin #itre&tomy" Mesin Anasthesi" #entilator" > sho&k" Auto&la-e"

    Dtilion Cid ?D@" 1ltrason" Sterilisator kering setelah selesai seluruh operasi

    ditutup dengan kainplastik. Pada pagi hari dibersihkan dengan alkohol

    sebelum dipakai kembli untuk operasi. Setiap pemakaian alat di&atat dalam

    buku pemakaian alat.

    *8

  • 5/24/2018 BAB I

    18/23

    0. Pengelolaan Limbah Medis dan =on Medis

    isesuaikan dengan pengelolaan limbah yang telah diatur dan ditetapkan tentang

    Pedoman Pengelolaan Limbah Medis dan =on Medis Rumah Sakit Mata 2r.Yap3

    sesuai dengan SK =o. (/:ARSMSK'((:.

    Pengelolaan limbah medis dan non medis di kamar operasi telah dikelompokkan

    sesuai dengan $enis limbahnya yaitu pada tempat yang telah disediakan dan

    ditentukan.

    Penggolongan $enis limbah yang dihasilkan oleh kamar operasi

    a. Limbah Medis padat

    Adalah limbah padat yang terdiri dari limabah in%eksius" limbah patologi" dan

    limbah benda ta$am padat.

    *@ Limbah in%eksius) Limbah yang kontak dengan darah" eksudat" atau

    sekresi; in%us set trans%usi set" set urin bag" eye drape" kassa" kapas" lidi

    kapas &otton buds" dll.

    '@ Limbah benda ta$am) spuit disposible" $arum suntik" pisau bedah" pe&ahan

    ka&a ?ampul obat@ ditampung pada tempat khusus yang anti bo&or

    dikamar operasi.

    ,@ Limbah patologi) aringan tumorkanker dikir ke laboratorium untuk

    dilakukan pemeriksaan patologi anatomi sedangkan sisa organ disimpan

    didalam botol tertutup rapat dan diserahkan ke IPSP untuk dilakukan

    peleburan sesuai dengan prosedur.

    b. Limbah medis &air

    Adalah air buangan yang berasal dari kegiatan pelayanan kamar operasi yang

    mengandung mikroorganisme" bahan kimia bera&un yang berbahaya bagi

    kesehatan.&. Limbah non medis

    Sampah yang tidak kontak dengan media in%eksius terdiri dari kertas dan

    plastik.

    4. bat atau Alat Kesehatan

    bat atau alat kesehatan yang ada di %armasi kamar operasi dikelola oleh %armasi

    ?asisten apoteker@ yang berada di kamar operasi. Petugas kamar operasi setiap

    ada ren&ana operasi menga$ukan permintaan perbekalan %armasi dengan &ara

    *7

  • 5/24/2018 BAB I

    19/23

    membuat permintaan perbekalan diambilkan oleh asisten apoteker yang bertugas

    di%armasi kemuadian perawat menge&ek kesesuaian permintaan dengan yang

    diberi setelah sesuai dibawa ke kamar operasidimasukkan keruang bedah sesuai

    dengan ren&ana operasi. Perawat menghitung pemakaian obatalat habis pakai

    dalam lembar perin&ian pemakaian kamar operasi setelah operasi selesai

    menghitung" sisa pemakaian dalam lembar permintaan perbekalan %armasi dan

    mengembalikan ke %armasi apabila ada sisa obatalat kesehatan. Kamar operasi

    tidak diperkenankan untuk menyimpan obatalat kesehatan ke&uali obat

    emergen&y.

    8. Linen

    ipilah dibedakan men$adi in%eksius darah dan in%eksius bersih di masukan dalam

    kantong plastik dinamaidiberi label. Setiap selesai operasi mayor dan minor

    pakaian operasi dokter dan asisten diganti. Pakaian kotor dari instalasi kamar

    operasi asepsis diletakkan terpisah di luar pintu. Pramuhusada mengumpulkan

    linen di tempat linen kotor yang telah ditentukan dan menghitung $umlah linen di

    bedakan menurut $enisnya dan diambil oleh petugas urusan rumah tangga untuk

    di &u&i dan di setrika. Keesokan harinya pramuhusada kamar operasi mengambil

    pakaian yang sudah bersih tersebut ke kamar operasi" sebagian disimpan dilemari

    on steril dan sebagian lagi di sterilkan dikamar sterilisasi instalsi kamar operasi

    dengan auto&la-e selama satu $am. Pramuhusada men&atat $umlah linen sesuai

    dengan $enisnya.

    7. Alur Pasien Kamar perasi

    a. perasi Minor

    perasi minor umumnya berasal dari Instalasi Rawat alan tetapi bisa $uga

    dari Instalasi Rawat Inap" alur pasien operasi minor )*@ Pasien diantar oleh perawat rawat $alan ke rekam medik untuk

    menda%tarkan operasi.

    '@ Rekam medik menginput pasien operasi minor ke dalam billing system.

    ,@ Pasien menu$u ke Instalasi Kamar perasi minor dan mengunggu di

    ruang tunggu keluarga pasien

    /@ Perawat kamar operasi operasi minor membuat nota sesuai dengan

    ren&ana tindakan operasi minor yang ter&antum pada status pasien ?bisa

    *:

  • 5/24/2018 BAB I

    20/23

    dibuatkan diakhir karena kadang ada tindakan yang harus kon%irmasi

    dengan dokter seperti eks. Pterigyum.

    0@ Pasienkeluarga membayar ke kassa kemudian meyerahkan nota bukti

    pembayaran kepada perawat kamar operasi minor.

    4@ Pasien menunggu kedatangan dokter operator di ruang tunggu ruangan.

    8@ Pasien dilakukan ?-ital sign@.

    7@ Apabila dokter telah datang" maka pasien dipanggil ke ruang tunggu

    operasi minor.

    :@ Pasien dipersiapkan dan ditetesi anasthesi topikal kemudian pasien

    bergilir masuk ke ruang operasi minor" untuk dilakukan tindakan" diberikan

    resep" di beri pen$elasan tentang perawatan post operasi dan an$uran

    kontrol ulang kemudian pasien diperbolehkan pulang.

    b. perasi ne ay >are ?>@

    perasi one day &are adalah operasi perawatan sehari khusus Katarak"

    pasien setelah ' $am post operasi diperbolehkan pulang. Adapun alur pasien

    > adalah)

    *@ Pasien diantar oleh perawat rawat $alan ke rekam medik untuk

    menda%tarkan operasi.

    '@ Rekam medik menginput pasien operasi minor ke dalam billing system.

    ,@ Pasien menu$u ke Instalasi Kamar perasi diantar oleh perawat rawat

    $alan dan mengunggu di ruang tunggu keluarga pasien > untuk

    istirahat dan makan siang serta menunggu kehadiran dokter operator.

    /@ Perawat rawat $alan melakukan serah terima pasien dengan perawat

    kamar operasi dan menge&ek kelengkapan status pasien yang tertera

    dalam &he&k list pasien >.0@ Perawat rawat $alan menelpon bagian keuangan untuk membuat nota

    sesuai dengan paket > yang dikendaki oleh pasien keluarga.

    4@ Perawat rawat $alan mengan$urkan keluarga mengurus adminitrasi ke

    kassa.

    8@ Setelah dokter operator hadir" pasien dian$urkan mengganti pakaian

    khusus operasi.

    '(

  • 5/24/2018 BAB I

    21/23

    7@ Setelah pasien selesai berganti pakaian khusus operasi lalu menyiapkan

    pasien di ruang pre operasi yaitu memberi obat pre medikasi"

    medesin%eksi sekitar mata yang akan dilakukan operasi menggunakan

    bethadine *(" menetes Midriatil * dan e%risel *( berulang!ulang

    sampai pupil lebar maksimal.

    :@ Memasang honan ball pada mata yang akan dilakukan operasi sampai

    tekanan bola mata so%t sesuai dengan palpasi perawat" setelah pasien

    siap untuk dilakukan operasi pasien dipindahkan ke me$a operasi untuk

    dilakukan operasi.

    *(@ Setelah selesai operasi pasien dian$urkan untuk istirahat selama ' $am

    diruang pemulihan pasien >" perawat menanyakan keluhan pasien

    post operasi" memberi lembar health edu&ation post operasi" resep obat"

    mengan$urkan untuk periksa hari berikutnya. Setelah ' $am tidak ada

    keluhan dari pasien dan pembayaran selesai pasien diperbolehkan

    pulang.

    &. perasi Mayor

    perasi pasien untuk operasi mayor dilakukan dari Instalasi Rwat Inap adalah

    sebagai berikut)

    *@ Perawat instalasi rawat inap memberi peren&anaan operasi kepada

    instalasi kamar operasi tentang $umlah operasi" operator dan $enis operasi

    untuk keesokan harinya.

    '@ Perawat instalasi rawat inap melapor kepada dokter operator

    bersangkutan dan menentukan $am berapa akan memulai operasi

    keesokan harinya. Kepala instalasi kamar operasi menentukan $adwal

    operasi.,@ Pemeriksaan %isik" laboratorium sudah dilengkapai oleh dokter internis luar

    atau dokter internis Rumah Sakit Mata 2r.Yap3. am giliran operasi

    menyesuaikan dengan urutan dari instalasi rawat inap. Masing!masing

    pasien diberi I &ard bertuliskan $enis operasi" mata kanan kir" operator"

    $enis anestesi" $enis dan ukuran IL bila dipasang iol dibawa oleh pasien

    sampai operasi selesai.

    '*

  • 5/24/2018 BAB I

    22/23

    /@ Pada hari operasi pasien yang akan dioperasi dipersiapkan di instalasi

    rawat inap mengenai pelayanan pre operasi. Kemudian perawat instalasi

    kamar operasi melakukan persiapan tindakan kepada pasien untuk -ital

    sidn dan menetes panto&ain" untuk operasi katarak" DKDK" Pha&o

    Dmulsi%ikasi dan retina diitambahakan dengan menetes mydriatil" menetes

    e%risel" dipasang honan" dilakukan in$eksi retroobuler anesthesi oleh

    dokter" &ek gula darah ?bila perlu@.

    0@ Pasien yang dioperasi lebih dulu adalah pasien yang sudah siap

    men&akupi pupil mata lebar" bola mata sudah tidak keras dan -ital sign

    baik. Apabila karena suatu hal" pasien belum memenuhi syarat untuk

    diopersi maka perawat instalasi kamar operasi memberi tahu keluarga

    pasien mengenai pengunduran waktu operasi.

    4@ Setelah selesai operasi" pasien diantar langsung ke ruang RR pasien LA"

    perawat menelpon perawat rawat inap untuk men$emput pasien. Pasien

    dengan anesthesi umum diistirahatkan dulu di ruang re&o-ery dan diawasi

    kesadaran" -ital sign" in%us yang terpasang" dower kateter yang terpasang

    bila telah pulih kesadarannya perawat menelpon perawat rawat inap untuk

    men$emput pasien dan melakukan serah terima pasien dengan instalasi

    rawat inap. Kriteria pasien yang dapat di kembalikan ke rawat inap yaitu

    pasien sadar" pasien berna%as dengan adekuat" + dalam batas normal

    dan nadi normal.

    ''

  • 5/24/2018 BAB I

    23/23

    BAB V

    KESIMPULAN DAN SARAN

    A. Kesimpulan

    Selama orientasi" penulis mengamati" mempela$ari dan mengobser-asi berbagai

    kegiatan di Instalasi Kamar operasi yaitu menyiapkan pasien untuk operasi pha&o

    sampai dengan -itrektomi dan persiapan pasien sebelum operasi atau persiapan

    pasien pre op pha&o di ruang RR LA maupun RR 9A dengan mempersiapkan pasien

    dengan menetes medryasil" e%risel dan dipasang honan dengan ke&uali dengan pasien

    riwayat -itrektomi dan mioppia tinggi yang tidak boleh kita honan.