1
BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Proses penambangan merupakan cara kerja untuk membongkar bahan galian tambang yang berada dalam bumi dengan menggunakan alat dan metode saat itu dengan nilai yang ekonomis. Dalam proses penambangan harus mempunyai target produksi penambangan, untuk mencapai target produksi tersebut dilakukan rencana produksi yang matang. Untuk mengetahui bagaimana rencana target produksi tersebut maka dibutuhkan pembelajaran lebih lanjut, mengenai rencana produksi sehingga sebagai mine plan bisa merencanakan produksi yang baik dan target produksi tercapai, oleh karena itu dilakukan praktikum mengenai “Rencana Produksi”. 1.2 Maksud dan Tujuan 1.2.1 Maksud Maksud dari praktikum ini adalah untuk mengetahui bagaimana mengatur cara kerja rencana tambang. 1.2.2 Tujuan Menghitung waktu eferktif dan efesiensi kerja Menentukan tipe alat yang akan digunakan dalam proses penambangan Menghitung jumlah alat yang akan digunakan dalam proses penambangan (match factor). 1

BAB I

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: BAB I

BAB IPENDAHULUAN

1.1 Latar BelakangProses penambangan merupakan cara kerja untuk membongkar bahan

galian tambang yang berada dalam bumi dengan menggunakan alat dan metode

saat itu dengan nilai yang ekonomis. Dalam proses penambangan harus

mempunyai target produksi penambangan, untuk mencapai target produksi

tersebut dilakukan rencana produksi yang matang.

Untuk mengetahui bagaimana rencana target produksi tersebut maka

dibutuhkan pembelajaran lebih lanjut, mengenai rencana produksi sehingga

sebagai mine plan bisa merencanakan produksi yang baik dan target produksi

tercapai, oleh karena itu dilakukan praktikum mengenai “Rencana Produksi”.

1.2 Maksud dan Tujuan1.2.1 Maksud

Maksud dari praktikum ini adalah untuk mengetahui bagaimana mengatur

cara kerja rencana tambang.

1.2.2 Tujuan Menghitung waktu eferktif dan efesiensi kerja

Menentukan tipe alat yang akan digunakan dalam proses penambangan

Menghitung jumlah alat yang akan digunakan dalam proses

penambangan (match factor).

1