88
35 BAB III PEMBAHASAN 3.1. Analisa Kebutuhan Analisa kebutuhan secara garis besar membahas tentang kebutuhan sistem aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun website yang interaktif sesuai dengan kebutuhan user. 3.1.1. Analisa Kebutuhan Pengguna Merupakan segala bentuk proses yang dibutuhkan oleh user dalam mengakses sebuah website berdasarkan kriteria dan fungsinya. Adapun beberapa kebutuhannya sebagai berikut : 1. Kebutuhan Administrator a. Dapat melakukan login kehalaman admin menggunakan username dan password yang telah disediakan. b. Administrator hanya dapat melihat data antrian pasien. c. Dapat mengakses data pasien seperti menambah pasien baru, melihat data rekam medis, mengedit data pasien dan menghapus data pasien. d. Dapat menambah, mengedit dan menghapus data dokter, data jaminan sosial, data tindakan, data obat, data poliklinik, data operator. e. Dapat melakukan reset antrian.

BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

  • Upload
    others

  • View
    6

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

35

BAB III

PEMBAHASAN

3.1. Analisa Kebutuhan

Analisa kebutuhan secara garis besar membahas tentang kebutuhan sistem

aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari

Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun website yang interaktif sesuai dengan

kebutuhan user.

3.1.1. Analisa Kebutuhan Pengguna

Merupakan segala bentuk proses yang dibutuhkan oleh user dalam mengakses

sebuah website berdasarkan kriteria dan fungsinya. Adapun beberapa kebutuhannya

sebagai berikut :

1. Kebutuhan Administrator

a. Dapat melakukan login kehalaman admin menggunakan username dan

password yang telah disediakan.

b. Administrator hanya dapat melihat data antrian pasien.

c. Dapat mengakses data pasien seperti menambah pasien baru, melihat data

rekam medis, mengedit data pasien dan menghapus data pasien.

d. Dapat menambah, mengedit dan menghapus data dokter, data jaminan

sosial, data tindakan, data obat, data poliklinik, data operator.

e. Dapat melakukan reset antrian.

Page 2: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

36

f. Dapat mengedit data klinik.

g. Dapat menambah, mengedit dan menghapus data artikel, data profil dan

data galeri untuk website online.

2. Kebutuhan Admin Pendaftaran

a. Dapat melakukan login kehalaman admin menggunakan username dan

password yang telah disediakan.

b. Dapat mengganti password admin.

c. Dapat mengecek pendaftaran pasien online.

d. Dapat menambah pendaftaran pasien secara offline, mencetak kartu

pasien, mengedit data pasien, melihat rekam medis pasien, serta membuat

surat rujukan pasien.

e. Dapat melihat antrian yang sedang berjalan.

f. Dapat melihat surat rujukan mencetak surat rujukan pasien.

g. Dapat mereset antrian pasien.

3. Kebutuhan Admin Obat/Pembayaran

a. Dapat melakukan login kehalaman admin menggunakan username dan

password yang telah disediakan.

b. Dapat mengganti password admin.

c. Dapat melihat data antrian pasien yang sedang berjalan.

d. Dapat menginput klaim jaminan sosial.

e. Dapat membuat laporan penerimaan kalim jaminan sosial, laporan

penerimaan poliklinik dan laporan penerimaan dokter.

f. Dapat menambah, mengedit mutasi data obat serta menghapus antrian.

g. Dapat menambah dan melihat transaksi penerimaan pembelian obat.

h. Dapat menambah dan melihat transaksi pengeluaran obat.

Page 3: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

37

i. Dapat melakukan transaksi pembayaran pasien.

4. Kebutuhan Admin Rekam Medis

a. Dapat melakukan login kehalaman admin menggunakan username dan

password yang telah disediakan.

b. Dapat mengganti password admin.

c. Dapat melihat data rekam medis pasien.

d. Dapat melihat data antrian pasien yang sedang berjalan.

5. Kebutuhan Pasien

a. Dapat melihat profil klinik.

b. Dapat melihat artikel atau berita terkini di website klinik.

c. Dapat melihat galeri di website klinik.

d. Dapat melakukan pendaftaran online dengan memasukkan nomor pasien,

kode captcha dan password.

3.1.2. Analisa Kebutuhan Pengguna Sistem

Website sistem informsi pelayanan pasien rawat jalan pada Klinik memiliki

kebutuhan sistem sebagai berikut :

1. Data

Data merupakan sebuah file yang digunakan untuk mempermudah dalam

pembuatan website. Data-data yang dibutuhkan untuk dapat diolah adalah :

a. Data Pasien

Data pasien berisi tentang informasi pasien yaitu mengenai nama pasien,

jenis kelamin, status, tanggal lahir, alamat lengkap dan nomor telepon.

Page 4: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

38

b. Data Dokter

Data dokter berisi mengenai kode dokter, nama dokter, poliklinik dan tarif

dokter.

c. Data Antrian

Data yang berisi mengenai nomor, poliklinik, nomor antrian, nama pasien,

nomor pasien, keluhan pasien, mendaftar, untuk tanggal dan aksi.

d. Data Jaminan Sosial

Data jaminan sosial berisi mengenai nama jaminana sosial dan aksi.

e. Data Tindakan

Data tindakan berisi mengenai keterangan, harga dan aksi.

f. Data Obat

Data obat berisi mengenai nama obat, harga obat, stok, satuan dan aksi.

g. Data Poliklinik

Data poliklinik berisi mengenai nama poli dan aksi.

h. Data Operator

Data operator berisi mengenai nama operator, user ID, tipe dan aksi.

i. Data Klinik

Data klinik berisi mengenai nama klinik, alamat lengkap, nomor telepon,

kepala klinik dan biaya administrasi.

j. Data Rekam Medis

Data rekam medis berisi mengenai data pasien, riwayat medis seperti

tanggal pemeriksaan, keluhan, diagnosa dan aksi.

Page 5: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

39

2. Hak Akses

Sistem informasi pelayanan pasien rawat jalan dibuat untuk dapat diakses oleh

pengguna. Pengguna akan memperoleh menu sesuai dengan hak aksesnya masing-

masing. Berikut adalah hak aksesnya :

a. Administrator

Administrator memiliki hak akses seperti melakukan login, mengelola

website online, mengakses data pasien seperti melihat data rekam medis,

mengedit data pasien dan menghapus data pasien. Dapat menambah,

mengedit dan menghapus data dokter, data jaminan sosial, data tindakan,

data obat, data poliklinik, data operator. Dapat melakukan reset antrian dan

dapat menambah, mengedit dan menghapus data artikel, data profil dan

data galeri.

b. Admin Pendaftaran

Admin pendaftaran memiliki hak akses dalam mengganti password admin,

mengecek pendaftaran online, dapat mengecek pendaftaran pasien online,

menambah pendaftaran pasien secara offline, mencetak kartu pasien,

mengedit data pasien, melihat rekam medis pasien, serta membuat surat

rujukan pasien, melihat antrian yang sedang berjalan, membuat surat

rujukan, mencetak surat rujukan pasien, mereset antrian pasien,

c. Admin Obat/Pembayaran

Admin obat/pembayaran memiliki hak akses seperti mengganti password,

dapat melihat data antrian pasien yang sedang berjalan, menginput klaim

jaminan sosial, membuat laporan penerimaan kalim jaminan sosial, laporan

penerimaan poliklinik dan laporan penerimaan dokter, dapat menambah,

mengedit mutasi data obat serta menghapus antrian, menambah dan melihat

Page 6: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

40

transaksi penerimaan pembelian obat, menambah dan melihat transaksi

pengeluaran obat, melakukan transaksi pembayaran pasien.

d. Admin Rekam Medis

Admin rekam medis memiliki hak akses seperti dapat melakukan login,

dapat mengganti password admin, melihat data rekam medis pasien, dapat

melihat data antrian pasien yang sedang berjalan.

e. Pasien

Pasien memiliki hak akses seperti melihat Dapat melihat profil klinik,

melihat artikel atau berita terkini di website klinik, melihat galeri di website

klinik, melakukan pendaftaran online dengan memasukkan nomor pasien

dan password, dan mendapatkan nomor antrian otomatis.

3. Keamanan (Security)

Sistem keamanan dalam website bertujuan agar terhindar dari pihak-pihak yang

tidak bertanggungjawab, sistem keaman dari website klinik adalah sebagi berikut :

a. Login admin menggunakan username dan password

b. Agar tidak diketahui oleh pihak lain maka login pasien dengan

memasukkan nomor pasien , password menggunakan tanggal lahir pasien

dan kode capthca. Sedangkan untuk login admin dengan memasukkan

username, password dan kode captcha.

c. Password menggunakan encryption key. Enkripsi (encryption) merupakan

sebuah proses yang melakukan perubahan sebuah kode dari yang bisa

dimengerti (plaintext) menjadi sebuah kode yang tidak bisa dimengerti

(ciphertext).

d. Capthca adalah sebuah bentuk uji tantangan-tanggapan (challenge-

response test) yang digunakan untuk memastikan bahwa jawaban tidak

Page 7: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

41

dihasilkan oleh suatu komputer. Proses ini melibatkan suatu komputer

(server) yang meminta seorang pengguna untuk menyelesaikan suatu uji

sederhana yang dapat dihasilkan dan dinilai oleh komputer tersebut.

4. Kebutuhan Perangkat Keras (Hardware)

Suatu website dapat berjalan baik jika didukung oleh hardware yang baik.

Adapun kebutuhan hardware yang diperlukan sebagai berikut :

a. Keyboard : Standard Keyboard

b. Mouse : OpticalMouse/touchpad

c. Monitor : Monitor dengan resolusi layar minimum 10 inch

d. Hardisk : 500 GB

e. Processor : Intel® Celeron® CPU N3060 @ 1.60GHz 1.600 GHz

f. RAM : 2,00 GB (1,89 usable)

5. Kebutuhan Perangkat lunak (Software)

Kebutuhan software yang diperlukan dalam pembuatan dan pengoperasian

website adalah :

a. Sistem Operasi : Windows 10

b. Web Server : XAMPP

a) Apache : Apache

b) MySQL : MySQL

c) PHP : PHPMyAdmin

c. Web Browser : Mozilla Firefox dan Chrome

d. Program Desain : Notepad++

e. Antivirus : Windows Defender Antivirus.

Page 8: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

42

3.2. Rancangan Dokumen Antar Muka

Rancangan antar muka merupakan sebuah tampilan dari halaman web

berdasarkan Menu navigasi yang dipilih. Sedangkan hal yang membedakan setiap

halaman diperoleh dari adanya hak akses user. Berikut ini merupakan gambaran antar

muka dari website Klinik :

1. Rancangan Antar Muka Halaman Home

Halaman home terdapat pilihan menu bar yang terdiri dari Home, Artike, Profil,

Galeri, dan Login.

Gambar III.1 Rancangan antar muka halaman home

Page 9: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

43

2. Rancangan Antar Muka Halaman Artikel

Halaman artikel akan menampilkan arikel-artikel tentang dunia kesehatan.

Gambar III.2 Rancangan antar muka halaman artikel

3. Rancangan Antar Muka Halaman Profil

Halaman profil akan menampilkan profil dari Klinik.

Gambar III.3 Rancangan antarmuka halaman profil

Page 10: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

44

4. Rancangan Antar Muka Halaman Galeri

Halaman galeri akan menampilkan dokumentasi kegiatan di Klinik.

Gambar III.4 Rancangan antar muka halaman galeri

5. Rancangan Antar Muka Halaman Login Pendaftaran Online Pasien

Tombol login digunakan untuk melanjutkan prosedur otentifikasi oleh

pengguna setelah memasukan nomor pasien, password tanggal lahir pasien dan kode

captcha yang valid.

Gambar III.5 Rancangan antar muka halaman login

Page 11: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

45

6. Rancangan Antar Muka Halaman Home Pendaftaran Online

Halaman home pendaftaran online akan menampilkan pesan “Selamat Datang

Kembali” kepada user yang baru saja login.

Gambar III.6 Rancangan antar muka halaman home pendaftaran online

7. Rancangan Antar Muka Halaman Antrian Pasien

Pada halaman antrian pasien akan menampilkan data antrian pasien yang sudah

mendaftar. Untuk melihat antrian bisa menginputkan tanggal kemudian tekan tombol

cari maka akan muncul antrian pasien.

Gambar III.7 Rancangan antar muka halaman antrian pasien

Page 12: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

46

8. Rancangan Antar Muka Halaman Daftar Periksa Online

Halaman daftar periksa berisi form untuk melakukan pendaftaran online

dengan mengisi tanggal pemeriksaan, pilih poliklinik dan tulis keluhan kemudian klik

tombol daftar.

Gambar III.8 Rancangan antar muka halaman daftar periksa online

9. Rancangan Antar Muka Halaman Rekam Medis

Halaman rekam medis menampilkan data riwayat medis pasien.

Gambar III.9 Rancangan antar muka halaman rekam medis

Page 13: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

47

10. Rancangan Antar Muka Halaman Utama Login Admin

Halaman utama login admin akan menampilkan empat login untuk admin

dengan hak aksesnya masing-masing.

Gambar III.10 Rancangan antar muka halaman utama login admin

11. Rancangan Antar Muka Halaman Login Admin Pendaftaran

Tombol login digunakan untuk melanjutkan prosedur otentifikasi oleh

pengguna setelah memasukan username, password dan kode captcha yang valid.

Setelah berhasil login, admin akan dialihkan ke halaman utama index admin.

Gambar III.11 Rancangan antar muka halaman login admin pendaftaran

Page 14: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

48

12. Rancangan Antar Muka Halaman Beranda Admin Pendaftaran

Pada halaman beranda akan menampilkan jumlah antrian pasien, jumlah pasien

yang sudah mendaftar di Klinik dan jumlah dokter yang ada di Klinik.

Gambar III.12 Rancangan antar muka halaman beranda admin pendaftaran

13. Rancangan Antar Muka Halaman Data Pasien Admin Pendaftaran

Halaman data pasien berisi data pasien yang sudah mendaftar di Kliniklita.

Tombol tambah berfungsi untuk menambah data pasien.

Gambar III.13 Rancangan antar muka halaman data pasien admin pendaftaran

Page 15: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

49

14. Rancangan Antar Muka Halaman Antrian Berjalan Admin Pendaftaran

Pada halaman antrian berjalan akan menampilkan data antrian pasien.

Gambar III.14 Rancangan antar muka halaman data antrian admin pendaftaran

15. Rancangan Antar Muka Halaman Surat Rujukan Admin Pendaftaran

Halaman surat rujukan akan menampilkan data rujukan pasien.

Gambar III.15 Rancangan antar muka halaman surat rujukan

Page 16: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

50

16. Rancangan Antar Muka Halaman Reset Antrian Admin Pendaftaran

Halaman reset antrian akan menghapus antrian yang sedang berjalan.

Gambar III.16 Rancangan antar muka halaman reset antrian

17. Rancangan Antar Muka Halaman Ubah Password Admin Pendaftaran

Halaman ubah password digunakan untuk mengubah nama operator, user ID

dan password admin pendaftaran.

Gambar III.17 Rancangan Antar Muka Halaman Ubah Password

Page 17: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

51

18. Rancangan Antar Muka Halaman Login Admin Rekam Medis

Tombol login digunakan untuk melanjutkan prosedur otentifikasi oleh

pengguna setelah memasukan username, password dan kode captcha yang valid.

Setelah berhasil login, admin akan dialihkan ke halaman utama index admin.

Gambar III.18 Rancangan antar muka halaman login admin rekam medis

19. Rancangan Antar Muka Halaman Beranda Admin Rekam Medis

Halaman beranda admin rekam medis menampilkan pilihan poliklinik untuk

melihat antrian yang sedang berjalan.

Gambar III.19 Rancangan antar muka halaman beranda admin rekam medis

Page 18: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

52

20. Rancangan Antar Muka Halaman Data Pasien Admin Rekam Medis

Halaman data pasien akan menampilkan data pasien.

Gambar III.20 Rancangan antar muka halaman data pasien

21. Rancangan Antar Muka Halaman Antrian Berjalan Admin Rekam Medis

Halaman antrian berjalan akan menampilkan data antrian pasien yang sedang

berjalan.

Gambar III.21 Rancangan antar muka halaman antrian berjalan

Page 19: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

53

22. Rancangan Antar Muka Halaman Ubah Password Admin Rekam Medis

Halaman ubah password digunakan untuk mengubah nama operator, user ID

dan password admin rekam medis.

Gambar III.22 Rancangan Antar Muka Halaman Ubah Password

23. Rancangan Antar Muka Halaman Login Admin Obat/Pembayaran

Tombol login digunakan untuk melanjutkan prosedur otentifikasi oleh

pengguna setelah memasukan username, password dan kode captcha yang valid.

Setelah berhasil login, admin akan dialihkan ke halaman utama index admin.

Gambar III.23 Rancangan antar muka halaman login admin obat/pembayaran

Page 20: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

54

24. Rancangan Antar Muka Halaman Beranda Admin Obat/Pembayaran

Halaman beranda admin obat/pembayaran menampilkan pesan “welcome”.

Gambar III.24 Rancangan antar muka halaman branda obat/pembayaran

25. Rancangan Antar Muka Halaman Antrian Berjalan Admin Obat/Pembayaran

Halaman antrian berjalan akan menampilkan data antrian pasien.

Gambar III.25 Rancangan antar muka halaman antrian berjalan

Page 21: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

55

26. Rancangan Antar Muka Halaman Klaim Jaminan Sosial

Halaman klaim jaminan sosial terdapat tombol cetak untuk mencetak laporan

kalim jaminan sosial. Tombol input data unntuk memilih jaminan sosial.

Gambar III.26 Rancangan antar muka halaman klaim jaminan sosial

27. Rancangan Antar Muka Halaman Laporan Penerimaan

Tombol cetak berfungsi untuk mencetak laporan penerimaan, laporan

penerimaan poliklinik dan laporan penerimaan dokter.

Gambar III.27 Rancangan antar muka halaman laporan penerimaan

Page 22: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

56

28. Rancangan Antar Muka Halaman Data Obat

Pada halaman data obat akan menampilkan data obat. Tombol tambah untuk

menambah data obat.

Gambar III.28 Rancangan antar muka halaman data obat

29. Rancangan Antar Muka Halaman Penerimaan Obat

Halaman penerimaan obat untuk menampilkan transaksi pembelian obat.

Tombol tambah untuk menambah transaksi baru pembelian obat.

Gambar III.29 Rancangan antar muka halaman penerimaan obat

Page 23: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

57

30. Rancangan Antar Muka Halaman Pengeluaran Obat

Halaman pengeluaran obat menampilkan data transaksi pengeluaran obat.

Tombol tambah untuk menambah transaksi baru pengeluaran obat.

Gambar III.30 Rancangan antar muka halaman pengeluaran obat

31. Rancangan Antar Muka Halaman Pembayaran

Halaman pembayaran digunakan untuk menghitung transaksi selama proses

pemeriksaan i hitung dari biaya admin, biaya dokter, biaya tindakan, biaya obat.

Gambar III.31 Rancangan antar muka halaman pembayaran

Page 24: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

58

32. Rancangan Antar Muka Halaman Ubah Password Admin Obat/Pembayaran

Halaman ubah password digunakan untuk mengubah nama operator, user ID

dan password admin obat/pendaftaran.

Gambar III.32 Rancangan antar muka halaman ubah password

33. Rancangan Antar Muka Halaman Login Administrator

Tombol login digunakan untuk melanjutkan prosedur otentifikasi oleh

pengguna setelah memasukan username, password dan kode captcha yang valid.

Setelah berhasil login, admin akan dialihkan ke halaman utama index admin.

Gambar III.33 Rancangan antar muka halaman login administrator

Page 25: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

59

34. Rancangan Antar Muka Halaman Beranda Administrator

Pada halaman beranda administrator akan menampilkan jumlah antrian yang

sedang berjalan, jumlah pasien yang mendaftar dan jumlah dokter yang ada di Klinik.

Gambar III.34 Rancangan antar muka halaman beranda adminnistrator

35. Rancangan Antar Muka Halaman Data Antrian

Halaman data antrian akan menampilkan data antrian pasien.

Gambar III.35 Rancangan antar muka halaman data antrian

Page 26: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

60

36. Rancangan Antar Muka Halaman Data Pasien

Tombol tambah untuk menambah data pasien baru dan akan menampilkan

data pasien.

Gambar III.36 Rancangan antar muka halaman data pasien

37. Rancangan Antar Muka Halaman Data Dokter

Pada halaman data dokter akan menampilkan data dokter. Tombol tambah

untuk menambah data dokter baru.

Gambar III.37 Rancangan antarmuka halaman data dokter

Page 27: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

61

38. Rancangan Antar Muka Halaman Data Jaminan Sosial

Tombol tambah untuk menambah data jaminan sosial baru dan akan

menampilkan data jaminan sosial.

Gambar III.38 Rancangan antar muka halaman data jaminan sosial

39. Rancangan Antar Muka Halaman Data Tindakan

Pada halaman data tindakan akan menampilkan data tindakan pasien. Tombol

tambah untuk menambah data tindakan baru.

Gambar III.39 Rancangan antar muka halaman data tindakan

Page 28: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

62

40. Rancangan Antar Muka Halaman Data Obat

Pada halaman data obat akan menampilkan data obat. Tombol tambah untuk

menambah data obat baru.

Gambar III.40 Rancangan antar muka halaman data obat

41. Rancangan Antar Muka Halaman Data Poliklinik

Tombol tambah untuk menambah data poliklinik baru dan akan menampilkan

data poliklinik.

Gambar III.41 Rancangan antar muka halaman data poliklinik

Page 29: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

63

42. Rancangan Antar Muka Halaman Data Operator

Halaman data operator akan menampilkan data operator. Administrator bisa

mengubah dan menghapus operator. Tombol tambah untuk menambah operator baru.

Gambar III.42 Rancangan antar muka halaman data operator

43. Rancangan Antar Muka Halaman Hapus Antrian

Tombol reset antrian berfungsi untuk menghapus antrian yang sedang

berjalan.

Gambar III.43 Rancangan antar muka halaman hapus antrian

Page 30: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

64

44. Rancangan Antar Muka Halaman Data Klinik

Halaman data klinik digunakan jika merubah data klinik.

Gambar III.44 Rancangan antar muka halaman data klinik

45. Rancangan Antar Muka Halaman Data Website Artikel

Halaman Artikel akan menampilkan data artikel. Tombol tambah untuk

menambah artikel baru.

Gambar III.45 Rancangan antar muka halaman artikel

Page 31: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

65

46. Rancangan Antar Muka Halaman Data Website Profil

Halaman profil akan menampilkan form untuk membuat profil baru. Browse

untuk menambah gambar.

Gambar III.46 Rancangan antar muka halaman profil

47. Rancangan Antar Muka Halaman Data Website Galeri

Halaman galeri akan menampilkan data galeri. Tombol tambah untuk

membuat galeri baru.

Gambar III.47 Rancangan antar muka halaman galeri

Page 32: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

66

3.3. Rancangan Basis Data

Rancangan basis data ini menempatkan setiap tabel-tabel yang akan digambar

dengan Entity Relationship Diagram (ERD) dan Logical Relationship Structure

(LRS).

3.3.1. Entity Relationship Diagram (ERD)

Perancangan basis data menghasilkan pemetaan tabel-tabel yang digambarkan

dengan Entity Relationship Diagram (ERD). Berikut adalah Entity Relationship

Diagram (ERD) untuk database website Sistem Informsi Pelayanan Pasien Rawat

Jalan pada Klinik yaitu :

Page 33: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

67

Memiliki

Memiliki

Memiliki

Memiliki Memiliki

Memiliki

Memiliki

Memiliki

Memiliki

Memiliki

M

M

M

Memiliki

rekam medis

tindakanidtindakan

idantritdk

idrkmedis

catatan

harga

tindakan

hargaketerangan idtindakan

M1

antri tindakan

harga

noantri

idtindakan

idanrtitdk catatan

1

1

1

antri obat

jmlharga

qty

salinan

harga

idobat

catatan

idantriobat

noantri

1 1

1

rekam medis obat

salinan

idrkmedis

harga

jmlharga

catatan

qtyidobat

idantriobt

M

M M

obat

idobat

satuan

namaobat

harga

stok M 1

Memiliki

antrian

idpoli

tgldaftarnoantri

unttanggal

nomor

nopasin

diagnosa

keluhan

namapsn

brbadan

byobat

byadmin

namadokter

tensi

kodedokter

pengobatan

tgbadan

jmlbiaya

bydokter

idjamsos

nojamoss

stantri

1

1 111

nopasien

Pasien

tgllahir

jenkelnamapsn

stkawin

kelurahan

kecamatan

kabupaten rtrwtelepon

tgldaftar

provinsi

1

1

jamsos

namajamsosidjamsos

1

dokter

kodedokter

namadokter

tarip

idpoli

11

MemilikiMemiliki

nopasien

rekam medis

idrkmedisidpoli

keluhan

diagnosa tgldaftar

bydokterbyadmin

bytindakan

pengobatan

kodedokternojamsos

tgbadan

kembalijmlbiaya

bayar

brbadanidjamsos

tglklaim

tensi

M MM

M

11

Memiliki

poliklinik

namapoli idpoli

1

1

Gambar III.48 Entity Relationship Diagram

Page 34: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

68

3.3.2. Logical Relationship Structure (LRS)

Logical Relationship Structure (LRD) merupakan konversi dari Entity

Relationship Diagram (ERD) yang sebelumnya telah dibuat untuk memudahkan

dalam mendefinisikan spesifikasi file. Logical Relationship Structure untuk basis data

website Sistem Informsi Pelayanan Pasien Rawat Jalan pada Klinik yaitu :

pasien

namapsn

tgllahir

stkawin

jenkel

alamat

rtrw

kelurahan

kecamatan

kabupaten

provinsi

telepon

tgldaftar

nopasienPK

rkmedis

idpoli

tgldftar

nopasien

kodedokter

bydokter

byadmin

kembali

byobat

bayar

jmlbiaya

bytindakan

tgbadan

brbadan

tensi

idjamsos

namajamsos

tglklaim

idrkmedisPK

antrian

tgldaftar

nopasien

namapsn

nomor

idpoli

kodedokter

namadokter

bydokter

byadmin

byobat

bytindakan

jmlbiaya

stantri

tgbadan

brbadan

tensi

idjamsos

nojamsos

noantriPK

dokter

namadokter

tarip

idpoli

poliklinik

namapoli

jamsos

namajamsos

kodedokterPK

idpoliPK

idjamsosPK

rkmedisobt

idobat

idrkmedis

catatan

qty

harga

jmlharga

salinan

rkmedistdk

idtindakan

idrkmedis

catatan

harga

idtantritdkPK

idantriobtPK

antriantdk

idtindakan

noantri

catatan

harga

idantritdkPK

tindakan

keterangan

harga

idtindakanPK

obat

namaobat

harga

stok

satuan

idobatPK

antrianobt

idobat

noantri

catatan

qty

harga

jmlharga

salinan

idantriobtPK

keluhan

diagnosa

pengobatan

keluhan

diagnosa

pengobatan

Gambar III.49 Logical Relationship Structure

Page 35: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

69

3.4. Spesifikasi File

Spesifikasi rancangan file yang penulis gunakan untuk mendukung aplikasi

web adalah sebagai berikut :

1) Antri Tindakan

Nama File : Antri Tindakan

Akronim : Antrian Tindakan

Fungsi : Untuk mengakses nomor antrian tindakan pasien

Tipe File : File Master

Organisasi File : Indexed Sequential

Akses File : Urutan

Media : Hardisk

Panjang Record : 90 byte

Kunci Field : idantritdk

Software : MySQL

Tabel III.1 Antri Tindakan

No. Elemen Data Type Size Keterangan

1 Idantritdk Int 10 Primary key

2 Idtindakan Int 10

3 Noantri Int 10

4 Catatan Varchar 50

5 Harga Int 10

Page 36: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

70

2) Antrian

Nama File : Antrian

Akronim : Antrian

Fungsi : Sebagai tempat untuk mengakses nomor urut pasien

Tipe File : File Master

Organisasi File : Indexed Sequential

Akses File : Urutan

Media : Hardisk

Panjang Record : 219,4 byte

Kunci Field : noantri, keluhan, diagnosa, dan pengobatan

Software : MySQL

Tabel III.2 Antrian

No. Elemen Data Type Size Keterangan

1 noantri Int 10 Primary key

2 nomor Int 3

3 idpoli Int 10

4 Unttanggal Date

5 tgldaftar Datetime

6 nopasien Varchar 12

7 namapas Varchar 40

8 Keluhan Text Foreign Key

9 Diagnosa Text Foreign Key

10 Pengobatan Text Foreign Key

11 Kodedokter Varchar 3

Page 37: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

71

12 Namadokter Varchar 30

13 Bydokter Int 10

14 Byadmin Int 10

15 Byobat Int 10

16 Bytindakan Int 10

17 Jmlbiaya Int 10

18 stantri Tinyint 1

19 Tgbadan Decimal 10,2

20 Brbadan Decimal 10,2

21 Tensi Varchar 10

22 Idjamsos Int 10

23 nojamsos Varchar 20

3) Antrian Obat

Nama File : Antri Obat

Akronim : Antri Obat

Fungsi : Untuk mengakses antrian obat pasien

Tipe File : File Master

Organisasi File : Indexed Sequential

Akses File : Urutan

Media : Hardisk

Panjang Record : 113 byte

Kunci Field : idantriobt

Software : MySQL

Page 38: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

72

Tabel III.3 Antri Obat

No. Elemen Data Type Size Keterangan

1 idantriobt Int 10 Primary key

2 idobat Int 10 Foreign Key

3 noantri Int 10

4 catatan Varchar 50

5 qty Int 11

6 harga Int 10

7 jmlharga Int 11

8 salinan Tinyit 1

4) Dokter

Nama File : Dokter

Akronim : Dokter

Fungsi : Sebagai tempat untuk mengakses dokter

Tipe File : File Master

Organisasi File : Indexed Sequential

Akses File : Urutan

Media : Hardisk

Panjang Record : 63 byte

Kunci Field : kodedokter

Software : MySQL

Page 39: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

73

Tabel III.4 Dokter

No. Elemen Data Type Size Keterangan

1 kodedokter Varchar 3 Primary key

2 namadokte Varchar 40

3 Tarip Int 10

4 idpoli Int 10

5) Poliklinik

Nama File : Poliklinik

Akronim : Poliklinik

Fungsi : Untuk mengakses poliklinik

Tipe File : File Master

Organisasi File : Indexed Sequential

Akses File : Urutan

Media : Hardisk

Panjang Record : 40 byte

Kunci Field : idpoli

Software : MySQL

Tabel III.5 Poliklinik

No. Elemen Data Type Size Keterangan

1 Idpoli Int 10 Primary key

2 namapoli Varchar 30

Page 40: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

74

6) Jaminan Sosial

Nama File : Jamsos

Akronim : Jaminan Sosial

Fungsi : Sebagai tempat mengakses jaminan sosial pasien

Tipe File : File Master

Organisasi File : Indexed Sequential

Akses File : Urutan

Media : Hardisk

Panjang Record : 30 byte

Kunci Field : idjamsos

Software : MySQL

Tabel III.6 Jamsos

No. Elemen Data Type Size Keterangan

1 Idjamsos Int 10 Primary key

2 Namajamsos Varchar 20

7) Obat

Nama File : Obat

Akronim : Obat

Fungsi : Untuk mengakses obat pasien

Tipe File : File Master

Organisasi File : Indexed Sequential

Akses File : Urutan

Media : Hardisk

Panjang Record : 80 byte

Page 41: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

75

Kunci Field : idobat

Software : MySQL

Tabel III.7 Obat

No. Elemen Data Type Size Keterangan

1 Idobat Int 10 Primary key

2 Namaobat Varchar 40

3 harga Int 10

4 Stok Int 10

5 satuan Varchar 10

8) Pasien

Nama File : Pasien

Akronim : Pasien

Fungsi : Sebagai tempat untuk mengakses data pasien

Tipe File : File Master

Organisasi File : Indexed Sequential

Akses File : Urutan

Media : Hardisk

Panjang Record : 289 byte

Kunci Field : nopasien

Software : MySQL

Page 42: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

76

Tabel III.8 Pasien

No. Elemen Data Type Size Keterangan

1 nopasien Varchar 12 Primary key

2 namapsn Varchar 30

3 tgllahir Date

4 stkawin Varchar 1

5 jenkel Vaarchar 1

6 alamat Varchar 100

7 Rtrw Varchar 5

8 kelurahan Varchar 30

9 kecamatan Varchar 30

10 kabupaten Varchar 30

11 provinsi Varchar 30

12 telepon Varchar 20

13 tgldaftar Date

9) Rekam Medis

Nama File : Rekam Medis

Akronim : Rekam Medis

Fungsi : Untuk mengakses data rekam medis pasien

Tipe File : File Master

Organisasi File : Indexed Sequential

Akses File : Urutan

Media : Hardisk

Panjang Record : 175,2 byte

Page 43: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

77

Kunci Field : idrkmedis, keluhan, diagnosa, dan pengobatan

Software : MySQL

Tabel III.9 Rekam Medis

No. Elemen Data Type Size Keterangan

1 Idrkmedis Int 10 Primary key

2 Idpoli Int 10

3 Tgldaftar Datetime

4 Nopasien Varchar 12

5 Keluhan Text Foreign Key

6 Diagnosa Text Foreign Key

7 Pengobatan Text Foreign Key

8 Kodedokter Varchar 3

9 Bydokter Int 10

10 Byadmin Int 10

11 Byobat Int 10

12 Bytindakan Int 10

13 Jmlbiaya Int 10

14 Bayar Int 10

15 Kembali Int 10

16 Tgbadan Decimal 10,2

17 Brbadan Int 10

18 Tensi Varchar 10

19 Idjamsos Int 10

20 Nojamsos Varchar 20

Page 44: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

78

21 Tglklaim Varchar 10

10) Rekam Medis Obat

Nama File : Rekam Medis Obat

Akronim : Rekam Medis Obat

Fungsi : Untuk mengakses data rekam medis obat pasien

Tipe File : File Master

Organisasi File : Indexed Sequential

Akses File : Urutan

Media : Hardisk

Panjang Record : 113 byte

Kunci Field : idantriobat

Software : MySQL

Tabel III.10 Rekam Medis Obat

No. Elemen Data Type Size Keterangan

1 Idantriobat Int 10 Primary key

2 Idobat Int 10

3 Idrkmedis Int 10

4 Catatan Varchar 50

5 Qty Int 11

6 Harga Int 10

7 Jmlharga Int 11

8 Salinan Tinyint 1

Page 45: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

79

11) Rekam medis tindakan

Nama File : Rekam medis tindakan

Akronim : Rekam medis tindakan

Fungsi : untuk mengakses data rekam medis tindakan pasien

Tipe File : Fie Master

Organisasi File : Indexed Sequential

Akses File : Urutan

Media : Hardisk

Panjang Record : 90 byte

Kunci Field : idantritdk

Software : MySQL

Tabel III.11 Rekam Medis Tindakan

No. Elemen Data Type Size Keterangan

1 Idantritdk Int 10 Primary key

2 Idtindakan Int 10

3 Idrkmedis Int 10

4 Catatan Varchar 50

5 Harga Int 10

12) Tindakan

Nama File : Tindakan

Akronim : Tindakan

Fungsi : Untuk mengakses tindakan pasien

Tipe File : File Master

Organisasi File : Indexed Sequential

Page 46: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

80

Akses File : Urutan

Media : Hardisk

Panjang Record : 70 byte

Kunci Field : idtindakan

Software : MySQL

Tabel III.12 Tindakan

No. Elemen Data Type Size Keterangan

1 idtindakan Int 10 Primary key

2 keterangan Varchar 50

3 Harga Int 10

3.5. Pengkodean

Dalam penginputan data pada pelayanan pasien rawat jalan, penulis

menggunakan kode sebagai identifikasi data, sistem akan secara otomatis membuat

nomor secara urut. Berikut penjelasan secara rinci mengenai pengkodean yaitu :

1. Nomor Pasien

Panjang : 12 Karakter

Tipe : Varchar

Bentuk umum :

Page 47: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

81

Contoh :

Keterangan :

P : Kode Pasien

20190711 : Tanggal Pendaftaran

004 : Nomor Daftar

2. Nomor Rujukan Pasien

Panjang : 12 Karakter

Tipe : Varchar

Bentuk umum :

Contoh :

Keterangan :

R : Kode Rujukan

20190731 : Tanggal Pembuatan Rujukan

002 : Nomor Urut Pembuatan

Page 48: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

82

3.6. Spesifikasi Program

3.6.1. Struktur Navigasi

Dalam pembuatan website ini menggunakan struktur navigasi, struktur

navigasi yang digunakan adalah struktur navigasi non-linier. Setiap tampilan tidak ada

master page dan slave page yaitu kedudukan yang sama. Berikut adalah Struktur

navigasi pada aplikasi pelayanan pasien rawat jalan :

1. Struktur Navigasi pada Halaman Website Online

Gambar III.50 Struktur Navigasi Website Online

a. Home adalah fasilitas untuk mengetahui informasi tentang Klinik.

b. Artikel adalah fasilitas untuk melihat dan membaca berita-berita terkini tentang

kesehatan.

c. Profil adalah fasilitas untuk melihat detail informasi tentang Klinik.

d. Galeri adalah fasilitas untuk melihat dokumentasi kegiatan di Klinik.

e. Login adalah fasilitas untuk melakukan pendaftaran online pasien Klinik.

Page 49: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

83

2. Struktur Navigasi pada Halaman Pendaftaran Online

Gambar III.51 Struktur Navigasi Pendaftaran Online

a. Home adalah halaman yang berisi pesan “Selamat datang kembali” untuk

pasien yang baru saja login.

b. Antrian adalah halaman yang menginformasikan data antrian pasien.

c. Daftar Periksa adalah fasilitas untuk melakukan pendaftaran pemeriksaan

secara online.

d. Rekam Medis adalah fasilitas untuk mengetahui data riwayat medis pasien.

e. Logout adalah fasilitas untuk keluar dari akun dan kembali ke halaman index

utama.

Page 50: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

84

3. Struktur Navigasi pada Halaman Admin Pendaftaran

Gambar III.52 Struktur Navigasi Admin Pendaftaran

a. Beranda adalah fasilitas untuk mengetahui informasi tentang pendaftaran

pasien.

b. Data pasien adalah fasilitas untuk melihat data pasien.

c. Antrian berjalan adalah fasilitas untuk melihat antrian yang sedang berjalan.

d. Surat rujukan adalah fasilitas untuk membuat data rujukan pasien.

e. Reset antrian adalah fasilitas untuk menghapus semua antrian dan akan kembali

ke nomor urut awal.

f. Ubah password adalah fasilitas untuk mengganti password admin pendaftaran.

g. Logout adalah fasilitas untuk keluar dari sistem.

Page 51: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

85

4. Struktur Navigasi pada Halaman Admin Rekam Medis

Gambar III.53 Struktur Navigasi Admin Rekam Medis

a. Beranda adalah fasilitas untuk mengetahui informasi tentang rekam medis

pasien.

b. Data pasien adalah fasilitas untuk melihat data pasien.

c. Antrian pasien berjalan adalah fasilitas untuk melihat antrian pasien yang

sedang berjalan.

d. Ubah password adalah fasilitas untuk mengganti password admin pendaftaran.

e. Logout adalah fasilitas untuk keluar dari sistem.

5. Struktur Navigasi pada Halaman Admin Obat/Pembayaran

Gambar III.54 Struktur Navigasi Admin Obat/Pembayaran

Page 52: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

86

a. Beranda adalah fasilitas untuk mengetahui informasi tentang obat/pembayaran

pasien.

b. Antrian berjalan adalah fasilitas untuk melihat antrian pasien yang sedang

berjalan.

c. Klaim jamsos adalah fasilitas untuk menginput data jaminan sosial.

d. Laporan penerimaan adalah fasilitas untuk membuat laporan penerimaan.

e. Data obat adalah fasilitas untuk melihat data obat.

f. Penerimaan obat adalah fasilitas untuk melihat transaksi pembelian obat.

g. Pengeluaran obat adalah fasilitas untuk melihat transaksi pengeluaran obat.

h. Ubah password adalah fasilitas untuk mengganti password admin pendaftaran.

i. Logout adalah fasilitas untuk keluar dari sistem.

6. Struktur Navigasi pada Halaman Administrator

Gambar III.55 Struktur Navigasi Administrator

Page 53: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

87

a. Beranda adalah fasilitas untuk mengetahui informasi tentang administrator.

b. Data antrian adalah fasilitas untuk melihat data antrian pasien yang sedang

berjalan.

c. Data pasien adalah fasilitas untuk melihat data pasien.

d. Data dokter adalah fasilitas untuk melihat data dokter.

e. Data jaminan sosial adalah fasilitas untuk melihat data jaminan sosial.

f. Data tindakan adalah fasilitas untuk melihat data tindakan.

g. Data obat adalah fasilitas untuk melihat data obat.

h. Data poliklinik adalah fasilitas untuk melihat data ploklinik.

i. Data operator adalah fasilitas untuk melihat data operator.

j. Hapus antrian adalah fasilitas untuk menghapus antrian.

k. Data klinik adalah fasilitas untuk merubah data perusahaan/instansi.

l. Data website adalah fasilitas untuk menambah, merubah dan menghapus

artikel, profil dan galeri.

m. Pendaftaran adalah fasilitas untuk melihat admin pendaftaran.

n. Rekam medis adalah fasilitas untuk melihat admin rekam medis.

o. Obat/pembayaran adalah fasilitas untuk melihat admin obat/pembayaran.

p. Logout adalah fasilitas untuk keluar dari sistem.

Page 54: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

88

3.7. Spesifikasi Sistem Komputer

1. Spesifikasi Perangkat Keras (Hardware)

Perangkat keras (hardware) adalah seluruh komponen peralatan yang

berbentuk suatu sistem komputer dan peralatan lainnya yang memungkinkan komputer

melaksanakan tugasnya, termasuk juga mesin-mesin pembantu penyimpanan data dan

juga termasuk alat komunikasi lainnya.

a. Perangkat keras untuk server website :

Keyboard : Standard Keyboard

Mouse : OpticalMouse/touchpad

Monitor : Monitor dengan resolusi layar minimum 10 inch

Hardisk : 500 GB

Processor : Intel® Celeron® CPU N3060 @ 1.60GHz 1.600 GHz

RAM : 2,00 GB (1,89 usable)

b. Perangkat keras untuk client :

Keyboard : Standard Keyboard

Mouse : OpticalMouse/touchpad

Monitor : Monitor dengan resolusi layar minimum 10 inch

Hardisk : 500 GB

Processor : Intel® Celeron® CPU N3060 @ 1.60GHz 1.600 GHz

RAM : 2,00 GB (1,89 usable)

2. Spesifikasi Perangkat Lunak (Software)

Komponen dalam data processing system yang berupa program-program dan

teknik lain untuk mengontrol sistem. Fungsi software ini adalah untuk

mengidentifikasi dan menyiapkan aplikasi program sehingga tata kerja seluruh

peralatan komputer dapat terkontrol, serta membuat pekerjaan menjadi lebih efisien.

Page 55: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

89

Pemakaian komputer tidak lepas dari perangkat-perangkat tersebut yang saling

berhubungan dan terkait.

a. Perangkat lunak untuk server website :

Sistem Operasi : Windows 10

Program Desain : Notepad++

Web Server : PHPMyAdmin dan XAMPP

Web Browser : Google Chrome dan Mozilla Firefox

Bahasa Pemrograman : PHP dan HTML

Database : MySQL

b. Perangkat lunak untuk client

Sistem operasi : Windows 10

Web Browser : Google Chrome dan Mozilla Firefox

Page 56: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

90

3.8. Implementasi

1. Implementasi Website Untuk Pendaftaran Online Pasien

1) Halaman Utama Home

Pada halaman utama terdapat tampilan yang berisi informasi mengenai

Klinik.

Gambar III.56 Halaman Utama Home

Page 57: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

91

2) Halaman Artikel

Pada halaman artikel terdapat tampilan yang berisi berita-berita terkini

seputar dunia kesehatan.

Gambar III.57 Halaman Artikel

3) Halaman Profil

Pada halaman utama terdapat tampilan yang berisi informasi mengenai

profil dari Klinik.

Gambar III.58 Halaman Profil

Page 58: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

92

4) Halaman Galeri

Pada halaman utama terdapat tampilan yang berisi dokumentasi berupa

foto-foto kegiatan yang dilakukan di Klinik.

Gambar III.59 Halaman Galeri

5) Halaman Login untuk Pendaftaran Online Pasien

Pada halaman login terdapat tampilan yang berisi username dan password.

Gambar III.60 Halaman Login pendaftaran online

Page 59: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

93

6) Halaman Home Pendaftaran Online

Gambar III.61 Halaman home pendaftaran online

7) Halaman Antrian Pendaftaran Online

Gambar III.62 Halaman Antrian Pendaftaran Online

Page 60: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

94

8) Halaman Daftar Periksa Pendaftaran Online

Gambar III.63 Halaman pendaftaran online

9) Halaman Rekam Medis Pendaftaran Online

Gambar III.64 Halaman Rekam Medis Pendaftaran Online

Page 61: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

95

2. Implementasi Halaman Home Login Admin

Gambar III.65 Halaman home login admin

3. Implementasi Website Untuk Halaman Admin Pendaftaran

Halaman ruang admin pendaftaran hanya dapat dibuka oleh admin yang

memiliki user ID dan password melalui form login. Setelah melalui proses login yang

valid, maka browser akan melanjutkan ke halaman home ruang admin. Terdapat

beberapa menu yang hanya dapat diakses oleh admin pendaftaran, diantaranya adalah

sebagai berikut :

1) Halaman Login Admin Pendaftaran

Gambar III.66 Halaman login admin pendaftaran

Page 62: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

96

2) Halaman Beranda Admin Pendaftaran

Gambar III.67 Halaman beranda admin pendaftaran

3) Halaman Data Pasien

Gambar III.68 Halaman Data Pasien

Page 63: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

97

4) Halaman Antrian Berjalan

Gambar III.69 Halaman Antrian Berjalan

5) Halaman Surat Rujukan

Gambar III.70 Halaman Surat Rujukan

Page 64: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

98

6) Halaman Reset Antrian

Gambar III.71 Halaman Reset Antrian

7) Halaman Ubah Password

Gambar III.72 Halaman ubah password

Page 65: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

99

4. Implementasi Halaman Admin Rekam Medis

Halaman ruang admin rekam medis hanya dapat dibuka oleh admin rekam

medis dan terdapat beberapa menu yang hanya dapat diakses oleh admin rekam medis,

diantaranya adalah :

1) Halaman Login Admin Rekam Medis

Gambar III.73 Halaman login rekam medis

2) Halaman Beranda Admin Rekam Medis

Gambar III.74 Halaman beranda admin rekam medis

Page 66: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

100

3) Halaman Data Pasien

Gambar III.75 Halaman data pasien

4) Halaman Antrian Pasien Berjalan

Gambar III.76 Halaman antrian pasien berjalan

Page 67: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

101

5) Halaman Ubah Password

Gambar III.77 Halaman ubah password

6) Halaman Data Rekam Medis Pasien

Gambar III.78 Halaman Data Rekam Medis Pasien

Page 68: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

102

5. Implementasi Halaman Admin Obat/Pembayaran

Halaman ruang admin Obat/Pembayaran hanya dapat dibuka oleh admin

Obat/Pembayaran dan terdapat beberapa menu yang hanya dapat diakses oleh admin

Obat/Pembayaran, diantaranya adalah

1) Halaman Login Admin Obat/Pembayaran

Gambar III.79 Halaman login obat/pembayaran

2) Halaman Beranda Admin Obat/Pembayaran

Gambar III.80 Halaman beranda obat/pembayaran

Page 69: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

103

3) Halaman Antrian Berjalan

Gambar III.81 Halaman antrian berjalan

4) Halaman Klaim Jaminan Sosial

Gambar III.82 Halaman klaim jaminan sosial

Page 70: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

104

5) Halaman Laporan Penerimaan

Gambar III.83 Halaman Laporan Penerimaan

6) Halaman Data Obat

Gambar III.84 Halaman Data Obat

Page 71: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

105

7) Halaman Pembelian Obat

Gambar III.85 Halaman Penerimaan Obat

8) Halaman Pengeluaran Obat

Gambar III.86 Halaman Pengeluaran Obat

Page 72: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

106

9) Halaman Pembayaran

Gambar III.87 Halaman pembayaran

10) Halaman Ubah Password

Gambar III.88 Halaman Ubah Password

Page 73: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

107

6. Implementasi Halaman Administrator

Halaman ruang admin Administrator hanya dapat dibuka oleh Administrator

dapat membuka atau melihat administrasi dari admin pendaftaran, admin rekam medis,

admin obat/pembayaran serta terdapat beberapa menu yang hanya dapat diakses oleh

admin Administrator, diantaranya adalah :

1) Halaman Login Administrator

Gambar III.89 Halaman login Administrator

2) Halaman Beranda Administrator

Gambar III.90 Halaman beranda administrator

Page 74: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

108

3) Halaman Data Antrian

Gambar III.91 Halaman Data Antrian

4) Halaman Data Pasien

Gambar III.92 Halaman Data Pasien

Page 75: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

109

5) Halaman Data Dokter

Gambar III.93 Halaman Data Dokter

6) Halaman Data Jaminan Sosial

Gambar III.94 Halaman Data Jaminan Sosial

Page 76: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

110

7) Halaman Data Tindakan

Gambar III.95 Halaman Data Tindakan

8) Halaman Data Obat

Gambar III.96 Halaman Data Obat

Page 77: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

111

9) Halaman Data Poliklinik

Gambar III.97 Halaman Data Poliklinik

10) Halaman Data Operator

Gambar III.98 Halaman Data Operator

Page 78: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

112

11) Halaman Hapus Antrian

Gambar III.99 Halaman Hapus Antrian

12) Halaman Data Klinik

Gambar III.100 Halaman Data Klinik

Page 79: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

113

13) Halaman Data Website

Halaman data website terdapat 3 menu yaitu :

a. Artikel

Gambar III.101 Halaman artikel

b. Profil

Gambar III.102 Halaman profil

Page 80: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

114

c. Galeri

Gambar III.103 Halaman galeri

3.9. Pengujian Unit

Pengujian unit menjelaskan mengenai program yang dibuat menggunakan

black box testing yang akan di fokuskan terhadap proses masukan dan keluaran

program. Berikut adalah hasil dari pengujian sistem dari beberapa halaman penting

dalam website ini :

1. Pengujian Halaman Login Admin

Pengujian ini dimaksudkan untuk menguji apakah ketika admin salah

memasukan kode username dan password bahkan sama sekali tidak diisi dan

langsung melakukan proses login, maka sistem akan menampilkan pesan

menolak masuk ke sistem. Sehingga tidak sembarangan orang bisa masuk ke

sistem.

Page 81: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

115

Tabel III.13 Hasil Black Box Testing Login Admin

No. Skenario

Pengujian Test Case

Hasil yang

diharapkan

Hasil

Pengujian Kesimpulan

1.

Mengosongkan

semua form

kemudian

langsung klik

tombol

“Login”.

User ID :

kosong

Password :

kosong

Captcha :

kosong

Sistem

menolak untuk

masuk atau

login dan

menampilkan

alert “Tidak

boleh kosong”

Sesuai

Harapan

Valid

2.

Mengisi User

ID dengan

benar,

Password

kosong dan

kode captcha

kosong

kemudian klik

tombol

“Login”.

User ID :

benar

Password :

kosong

Captcha :

kosong

Sistem akan

menolak untuk

login dan akan

menampilkan

alert “Tidak

boleh kosong”.

Sesuai

Harapan

Valid

3.

Mengisi User

ID dengan

kosong,

Password

kosong dan

kode captcha

benar

kemudian klik

tombol

“Login”.

User ID :

kosong

Password :

kosong

Captcha :

benar

Sistem akan

menolak untuk

login dan akan

menampilkan

alert “Tidak

boleh kosong”.

Sesuai

Harapan

Valid

4.

Mengisi User

ID dengan

salah,

Password

kosong dan

kode captcha

kosong

kemudian klik

tombol

“Login”.

User ID :

salah

Password :

kosong

Captcha :

kosong

Sistem akan

menolak untuk

login dan akan

menampilkan

alert “Tidak

boleh kosong”.

Sesuai

Harapan

Valid

5

Mengisi User

ID dengan

benar,

Password

User ID :

benar

Password :

salah

Sistem akan

menolak untuk

login dan akan

menampilkan

Sesuai

Harapan

Valid

Page 82: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

116

salah dan kode

captcha salah

kemudian klik

tombol

“Login”.

Captcha :

salah

alert “Tidak

boleh kosong”.

Sistem akan

menolak untuk

login dan akan

menampilkan

alert “Tidak

boleh kosong”.

6

Mengisi User

ID dengan

benar,

Password

benar dan kode

captcha salah

kemudian klik

tombol

“Login”.

User ID :

benar

Password :

benar

Captcha :

salah

Sistem akan

menolak untuk

login dan akan

menampilkan

alert “Tidak

boleh kosong”.

Sesuai

Harapan

Valid

7

Mengisi User

ID dengan

salah,

Password

salah dan kode

captcha benar

kemudian klik

tombol

“Login”.

User ID :

salah

Password :

salah

Captcha :

benar

Sistem akan

menolak untuk

login dan akan

menampilkan

alert “Tidak

boleh kosong”.

Sesuai

Harapan

Valid

8

Mengisi User

ID dengan

salah,

Password

benar dan kode

captcha salah

kemudian klik

tombol

“Login”.

User ID :

salah

Password :

benar

Captcha :

salah

Sistem akan

menolak untuk

login dan akan

menampilkan

alert “Tidak

boleh kosong”.

Sesuai

Harapan

Valid

9

Mengisi semua

form dengan

salah

kemudian klik

tombol

“Login”.

User ID :

salah

Password :

salah

Captcha :

salah

Sistem akan

menolak untuk

login dan akan

menampilkan

alert “Tidak

boleh kosong”.

Sesuai

Harapan

Valid

10

Mengisi semua

form dengan

benar

kemudian klik

tombol

“Login”.

User ID :

benar

Password :

benar

Captcha :

benar

Sistem

menerima

akses login

kemudian

masukkan ke

halaman

pendaftaran

online.

Sesuai

Harapan

Valid

Page 83: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

117

2. Pengujian Halaman Login Pasien

Tabel III.14 Hasil Black Box Testing Login Pasien

No. Skenario

Pengujian Test Case

Hasil yang

diharapkan

Hasil

Pengujian Kesimpulan

1.

Mengosongkan

semua form

kemudian

langsung klik

tombol

“Login”.

No. Pasien :

kosong

Password :

kosong

Captcha :

kosong

Sistem

menolak untuk

masuk atau

login dan

menampilkan

alert “Tidak

boleh kosong”

Sesuai

Harapan

Valid

2.

Mengisi No.

Pasien dengan

benar,

Password

kosong dan

kode captcha

kosong

kemudian klik

tombol

“Login”.

No. Pasien:

benar

Password :

kosong

Captcha :

kosong

Sistem akan

menolak untuk

login dan akan

menampilkan

alert “Tidak

boleh kosong”.

Sesuai

Harapan

Valid

3.

Mengisi No.

Pasien dengan

kosong,

Password

kosong dan

kode captcha

benar

kemudian klik

tombol

“Login”.

No. Pasien:

kosong

Password :

kosong

Captcha :

benar

Sistem akan

menolak untuk

login dan akan

menampilkan

alert “Tidak

boleh kosong”.

Sesuai

Harapan

Valid

4.

Mengisi No.

Pasien dengan

salah,

Password

kosong dan

kode captcha

kosong

kemudian klik

tombol

“Login”.

No. Pasien:

salah

Password :

kosong

Captcha :

kosong

Sistem akan

menolak untuk

login dan akan

menampilkan

alert “Tidak

boleh kosong”.

Sesuai

Harapan

Valid

5

Mengisi No.

Pasien dengan

benar,

Password

No. Pasien:

benar

Password :

salah

Sistem akan

menolak untuk

login dan akan

menampilkan

Sesuai

Harapan

Valid

Page 84: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

118

salah dan kode

captcha salah

kemudian klik

tombol

“Login”.

Captcha :

salah

alert “Tidak

boleh kosong”.

Sistem akan

menolak untuk

login dan akan

menampilkan

alert “Tidak

boleh kosong”.

6

Mengisi No.

Pasien dengan

benar,

Password

benar dan kode

captcha salah

kemudian klik

tombol

“Login”.

No. Pasien:

benar

Password :

benar

Captcha :

salah

Sistem akan

menolak untuk

login dan akan

menampilkan

alert “Tidak

boleh kosong”.

Sesuai

Harapan

Valid

7

Mengisi No.

Pasien dengan

salah,

Password

salah dan kode

captcha benar

kemudian klik

tombol

“Login”.

No. Pasien:

salah

Password :

salah

Captcha :

benar

Sistem akan

menolak untuk

login dan akan

menampilkan

alert “Tidak

boleh kosong”.

Sesuai

Harapan

Valid

8

Mengisi No.

Pasien dengan

salah,

Password

benar dan kode

captcha salah

kemudian klik

tombol

“Login”.

No. Pasien:

salah

Password :

benar

Captcha :

salah

Sistem akan

menolak untuk

login dan akan

menampilkan

alert “Tidak

boleh kosong”.

Sesuai

Harapan

Valid

9

Mengisi semua

form dengan

salah

kemudian klik

tombol

“Login”.

No. Pasien:

salah

Password :

salah

Captcha :

salah

Sistem akan

menolak untuk

login dan akan

menampilkan

alert “Tidak

boleh kosong”.

Sesuai

Harapan

Valid

10

Mengisi semua

form dengan

benar

kemudian klik

tombol

“Login”.

No. Pasien:

benar

Password :

benar

Captcha :

benar

Sistem

menerima

akses login

kemudian

masukkan ke

halaman

pendaftaran

online.

Sesuai

Harapan

Valid

Page 85: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

119

3. Pengujian Halaman Data Pasien

Tabel III.15 Hasil Black Box Testing Data Pasien

No. Skenario

Pengujian Test Case

Hasil yang

diharapkan

Hasil

Pengujian Kesimpulan

1.

Mengosongkan

semua kolom

pada form data

pasien, lalu

langsung

mengklik

“Simpan”.

Nama :

kosong

Jenis

kelamin :

kosong

Status :

kosong

Tgl lahir :

kosong

Alamat :

kosong

Rt/rw :

kosong

Kelurahan :

kosong

Kecamatan

: kosong

Kabupaten :

kosong

Provinsi :

kosong

Telepon :

kosong

Sistem tidak

akan

memproses

simpan data

pasien dan

akan

menampilkan

alert “Tidak

boleh kosong”.

Sesuai

Harapan

Valid

2.

Mengisi

semua kolom

pada form data

pasien dengan

benar, lalu

mengklik

“Simpan”.

Nama : isi

Jenis

kelamin : isi

Status : isi

Tgl lahir :

isi

Alamat : isi

Rt/rw : isi

Kelurahan :

isi

Kecamatan

: isi

Kabupaten :

isi

Provinsi :

isi

Telepon : isi

Sistem akan

memproses

simpan data

pasien dan

langsung

dialihkan ke

halaman data

pasien.

Sesuai

Harapan

Valid

Page 86: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

120

3

Mengisi

semua kolom

pada form data

pasien dengan

acak, lalu

mengklik

“Simpan”.

Nama :

kosong

Jenis

kelamin : isi

Status : isi

Tgl lahir :

isi

Alamat :

kosong

Rt/rw : isi

Kelurahan :

kosong

Kecamatan

: isi

Kabupaten :

kosong

Provinsi :

isi

Telepon :

kosong

Sistem tidak

akan

memproses

simpan data

pasien dan

akan

menampilkan

alert “Tidak

boleh kosong”.

Sesuai

Harapan

Valid

4

Mengisi

semua kolom

pada form data

pasien dengan

benar kecuali

nama pasien

diisi dengan

angka lalu

mengklik

“Simpan”.

Nama : isi

Jenis

kelamin : isi

Status : isi

Tgl lahir :

isi

Alamat : isi

Rt/rw : isi

Kelurahan :

isi

Kecamatan

: isi

Kabupaten :

isi

Provinsi :

isi

Telepon : isi

Sistem tetap

akan

memproses

simpan data

pasien dan

langsung

dialihkan ke

halaman data

pasien.

Sesuai

Harapan

Valid

Page 87: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

121

4. Pengujian Halaman Data Dokter

Tabel III.16 Hasil Black Box Testing Data Dokter

No. Skenario

Pengujian Test Case

Hasil yang

diharapkan

Hasil

Pengujian Kesimpulan

1.

Mengosongkan

semua kolom

pada form data

dokter, lalu

langsung

mengklik

“Simpan”.

Kode dokter

: kosong

Nama

Dokter :

kosong

Poliklinik :

kosong

Tarif :

kosong

Sistem tidak

akan

memproses

simpan data

dokter dan

akan

menampilkan

alert “Tidak

boleh kosong”.

Sesuai

Harapan

Valid

2.

Mengisi

semua kolom

pada form data

dokter dengan

benar, lalu

mengklik

“Simpan”.

Kode dokter

: benar

Nama

dokter:

benar

Poliklinik :

benar

Tarif : benar

Sistem akan

memproses

simpan data

dokter dan

langsung

dialihkan ke

proses edit dan

hapus.

Sesuai

Harapan

Valid

3

Mengisi

semua kolom

pada form data

dokter dengan

acak, lalu

mengklik

“Simpan”.

Kode dokter

: kosong

Nama

dokter:

salah

Poliklinik :

salah

Tarif : benar

Sistem tidak

akan

memproses

simpan data

dokter dan

akan

menampilkan

alert “Tidak

boleh kosong”.

Sesuai

Harapan

Valid

Page 88: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika · aplikasi dengan cara mengklasifikasikan objek berdasarkan data yang diperoleh dari Klinik. Proses ini digunakan untuk membangun

122

5. Pengujian Halaman Ubah Password

Tabel III.17 Hasil Black Box Testing Ubah Password

No. Skenario

Pengujian Test Case

Hasil yang

diharapkan

Hasil

Pengujian Kesimpulan

1.

Mengosongkan

semua kolom

pada form ubah

password, lalu

langsung

mengklik

“Simpan”.

Nama

operator :

kosong

User ID :

Kosong

Password :

kosong

Sistem tidak

akan

memproses

simpan ubah

password dan

akan

menampilkan

alert “Tidak

boleh kosong”.

Sesuai

Harapan

Valid

2.

Mengisi

semua kolom

pada form data

ubah password

dengan benar,

lalu mengklik

“Simpan”.

Nama

operator :

benar

User ID :

benar

Password :

benar

Sistem akan

memproses

simpan data

ubah password

dan langsung

dialihkan ke

halaman data

ubah

password.

Sesuai

Harapan

Valid

3

Mengisi

semua kolom

pada form data

ubah password

dengan acak,

lalu mengklik

“Simpan”.

Nama

operator :

benar

User ID :

kosong

Password :

diisi 3

karakter

Sistem tidak

akan

memproses

simpan ubah

password dan

akan

menampilkan

alert “Harus

antara 5 dan 10

karakter”.

Sesuai

Harapan

Valid