86
31 BAB III PEMBAHASAN 3.1 Tinjauan Perusahaan Tinjauan perusahaan adalah penjelasan tentang sejarah perusahaan dan struktur organisasi dalam perusahaan tersebut. 3.1.1 Sejarah Perusahaan Yok Kita Jelajah Khatulistiwa merupakan perusahaan yang bergerak dalam bidang pelayanan wisata/biro perjalanan wisata yang bidang usahanya meliputi Penyelenggara Paket Tour, pengurusan pembuatan paspor dan visa , Penyelenggara MICE( Meeting Insantive Converance and Exhibition ), Pelayanan pemesanan Ticked dan voucher hotel, Penjualan paket adventure Outdoor/Indoor Training Services serta penyedia peralatan/barang Outdoor dan jasa untuk pengembangan kapasitas sumber daya manusia yang berbasis pada kegiatan alam bebas (Outdoor Based Activity-Company). Yok Kita Jelajah Khatulistiwa berdiri pada bulan September 2005. Yok Kita Jelajah Khatulistiwa memiliki basic kerja di bidang Ecotourism, travel dan adventure. Mengembangkan usaha dimana usaha tersebut terfokus Costumer Good Services yang memberikan service sesuai dengan yang di butuhkan konsumen tetapi berbasis konservasi. Yok Kita Jelajah Khatulistiwa memiliki visi dan misi. 1. VISI “Menjadi badan usaha yang khusus bergerak dalam bidang Ecotourism, travel, adventure Outdoor/Indoor Training Services dan Penyediaan Pelengkapan

BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

  • Upload
    others

  • View
    2

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

31

BAB III

PEMBAHASAN

3.1 Tinjauan Perusahaan

Tinjauan perusahaan adalah penjelasan tentang sejarah perusahaan dan

struktur organisasi dalam perusahaan tersebut.

3.1.1 Sejarah Perusahaan

Yok Kita Jelajah Khatulistiwa merupakan perusahaan yang bergerak dalam

bidang pelayanan wisata/biro perjalanan wisata yang bidang usahanya meliputi

Penyelenggara Paket Tour, pengurusan pembuatan paspor dan visa ,

Penyelenggara MICE( Meeting Insantive Converance and Exhibition ), Pelayanan

pemesanan Ticked dan voucher hotel, Penjualan paket adventure Outdoor/Indoor

Training Services serta penyedia peralatan/barang Outdoor dan jasa untuk

pengembangan kapasitas sumber daya manusia yang berbasis pada kegiatan alam

bebas (Outdoor Based Activity-Company). Yok Kita Jelajah Khatulistiwa berdiri

pada bulan September 2005. Yok Kita Jelajah Khatulistiwa memiliki basic kerja

di bidang Ecotourism, travel dan adventure. Mengembangkan usaha dimana usaha

tersebut terfokus Costumer Good Services yang memberikan service sesuai

dengan yang di butuhkan konsumen tetapi berbasis konservasi. Yok Kita Jelajah

Khatulistiwa memiliki visi dan misi.

1. VISI

“Menjadi badan usaha yang khusus bergerak dalam bidang Ecotourism, travel,

adventure Outdoor/Indoor Training Services dan Penyediaan Pelengkapan

Page 2: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

32

Outdoor yang mempunyai integritas, berkualitas dan komitmen yang tinggi

akan pelayanan jasa yang diberikan, yang mencakup seluruh industri, institusi

dan sector pemerintahan untuk menunjang pertumbuhan serta perkembangan

sumberdaya manusia Indonesia.”

2. MISI

“Menumbuh-kembangkan kerjasama yang berdasarkan integritas,

profesionalisme, saling menghormati dan menguntungkan serta memberikan

pelayanan terbaik untuk konsumen dan klien dalam berkompetisi dengan

competitor pada bidang usaha yang sama di Indonesia”.

3.1.2 Struktur Organisasi dan Fungsi

Struktur Organisasi adalah suatu susunan dan hubungan antara tiap bagian

serta posisi yang ada pada suatu organisasi atau perusahaan dalam menjalankan

kegiatan operasional untuk mencapai tujuan. Struktur Organisasi menggambarkan

dengan jelas pemisahan kegiatan pekerjaan antara yang satu dengan yang lain dan

bagaimana hubungan aktivitas dan fungsi dibatasi.

Sumber : Profile Company Pt. Yok Kita Jelajah Khatulistiwa

Gambar III.1 Struktur Organisasi

Page 3: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

33

Fungsinya:

1. Direktur

adalah sebagai koordinator, komunikator, pengambil keputusan,

pemimpin, pengelola dan eksekutor dalam menjalankan dan memimpin

perusahaan

2. Coordinator marketing and ticketing

Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket

outbound yang dikehendaki oleh konsumen.

3. Program manajer

mengarahkan bawahannya dalam menjalankan tugas sesuai divisi dan

bagian masing-masing.

a. Memberi arahan tugas kepada pegawai dan honor.

b. Mengelola berbagai macam transaksi.

c. Membuat laporan harian, bulanan maupun tahunan.

d. Memanajemen perlengkapan untuk kegiatan outbound

e. Memanajemen hotel, tempat wisata, yang akan dijadikan lokasi

outbound

4. Marketing and ticketing

Melayani reservasi atau pemesanan tiket pesawat, bus antar kota, maupun

paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen yang akan melakukan

perjalanan.

5. Master of games

Sebagai penyedia berbagai perlengkapan dalam kegiatan outbound yang

akan dibawa pada saat outbound

Page 4: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

34

a. menyiapkan jadwal kegiatan outbound

b. manjadi instruktur pada permainan

c. mempersiapkan jenis-jenis permainan dalam outbound

6. Coordinator water activities

Sebagai pengurus yang menjalin penuh kerjasama antar tempat wisata

yang berhubungan dengan kegiatan outbound.

7. Crew

menjalankan pekerjaan masing-masing sesuai divisi dan bagian yang telah

diberikan.

3.2. Analisa Kebutuhan

Saat ini kebutuhan akan informasi masih sangat dibutuhkan oleh manusia,

salah satunya adalah Internet. internet mempunyai peranan penting di kehidupan

saat ini, dengan adanya internet menjadikan alat bantu untuk masyarakat dunia

termasuk masyarakat di Indonesia dalam mendapatkan informasi dan sebagainya,

walaupun belum dapat dirasakan semua kalangan masyarakat, hal ini mempunyai

alasan dilihat dari segi manfaat internet saat ini. Website adalah salah satu media

informasi yang berhubungan dengan internet dimana memiliki banyak manfaat

dan pengaruh dalam kehidupan masyarakat, diantaranya masyarakat menemukan

cara baru dalam kebutuhan bertransaksi online dalam bentuk penyewaan jasa

seperti jasa paket outbound ini.

Outbound adalah suatu bentuk dari pembelajaran segala ilmu terapan yang

dilakukan di alam terbuka maupun tertutup dengan bentuk permainan yang

sederhana, pelatihan ini tidak dengan teori-teori melainkan lansung diterapkan

pada elemen yang mendasar yang bersifat sehari-hari, seperti saling percaya,

Page 5: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

35

saling memperhatikan melalui dimensi alam sebagai objek pendidikan dan

menjadi tempat bermain yang mengasyikan dengan berbagai metodenya.

Pada tugas akhir ini penulis akan membahas tentang sistem informasi

pemesanan paket outbound berbasis web, Outbound menjadi bagian dalam

perjalanan wisata yang bidang usahanya meliputi Penyelenggara Paket untuk

acara dan kepentingan event tertentu bagi konsumen yang membutuhkan jasa

tersebut, persaingan didunia bisnis juga semakin tinggi, untuk menghadapi

persaingan tersebut dan untuk meningkatkan pemasaran secara maksimal agar

tanpa harus pelanggan mendatangi langsung pihak Yok Kita Jelajah Khatulistiwa

sebagai penyedia kegiatan outbound tersebut, serta untuk mempermudah promosi

mencapai sekala yang lebih tinggi dengan internet yang telah menjadi bagian dari

gaya hidup masyarakat dunia tak terkecuali di Indonesia.

Berdasarkan ungkapan diatas penulis menggunakan media internet dan

website sebagai perantara untuk bertransaksi, dimana website disini adalah

sebagai jasa online. Penulis mencoba membuat sistem informasi jasa penyedia

paket outbound berbasis web yang diharapkan efektif dan efesien dalam

pelayanan kepada konsumen serta untuk mempermudah dalam mempromosikan

paket outbound ini kepada masyarakat umum.

3.2.1. Analisa Kebutuhan Fungsional

Kebutuhan fungsional merupakan kebutuhan yang diperlukan oleh user saat

mengakses web ini. Berikut adalah kebutuhan fungsional yang ada pada web:

1. Login

Di halaman login ini dibagi menjadi dua akses yaitu login sebagai admin dan

sebagai pelanggan:

Page 6: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

36

a. Admin terdiri dari akses Direktur dan admin

b. Pelanggan terdiri dari akses pelanggan paket dan pelanggan personal

User membutuhkan username dan password untuk masuk dan melakukan

kegiatan di web ini. Baik sebagai admin ataupun sebagai pelanggan.

2. Data Paket

Dihalaman ini admin dapat melakukan seperti, melihat data paket outbound,

menambah data paket outbound, menghapus dan mengubah data paket

outbound kemudian disimpan di database.

3. Informasi

Pada fitur ini admin dapat menambahkan informasi-informasi perusahaan

dalam bentuk kontak perusahaan, dan slide foto kegiatan outbound dan cara

pemesanan yang di tampilkan pada website serta daftar tempat wisata beserta

keteranganya dan daftar paket outbound .

4. Pelanggan

Dihalaman ini admin dapat melihat data pelanggan, mencari data pelanggan,

menambah, mengubah dan menghapus data pelanggan yang diolah di

database.

5. Pemesanan Paket

Di halaman ini pelanggan dapat melihat daftar paket yang disediakan oleh

admin dan melakukan pemesanan paket dengan memilih paket yang

diinginkan, tanggal pesan, nama pemesan, jumlah peserta, sedangkan didalam

paket tanggal kegiatan sudah ditentukan dan kemudian dapat disimpan ke

dalam database.

Page 7: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

37

6. Pemesanan Personal

Di halaman ini pelanggan dapat memilih sendiri tempat wisata yang disediakan

oleh admin, tanggal pelaksanaan sesuai keinginan pelanggan, jumlah peserta

dan melakukan pemesanan outbound kemudian dapat disimpan ke dalam

database.

7. Daftar/Register

Pada halaman ini, pelanggan yang belum mempunyai username dan password

dan ingin melakukan booking terlebih dahulu mendaftar di form yang telah

disediakan untuk daftar sebagai pelanggan.

8. Aktivasi

Pada halaman ini pelanggan diharuskan melakukan aktivasi sebelum dapat

masuk dan melakukan pemesanan paket outbound, agar admin dapat

mengetahui akun pelanggan yang telah mengaktivasi dan yang belum

mengaktivasi.

9. Laporan Pemesanan

Pada menu ini admin dapat melakukan pencetakan laporan pemesanan

outbound dan list peserta outbound pada data booking pelanggan, dan akan

digunakan ketika pihak kantor melakukan presentasi serta dijadikan arsip.

10. Logout

Pada menu ini digunakan bagi user untuk keluar dari halaman admin atau

pelanggan. bila user ingin kembali lagi kehalaman admin atau pelanggan,

diharuskan user untuk login terlebih dahulu dimenu login.

Page 8: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

38

3.2.2. Analisa Kebutuhan Non Fungsional

Kebutuhan non fungsional meliputi kebutuhan penunjang atau kebutuhan

yang menjadi pendukung dari sistem yang dibuat, adapun kebutuhan tersebut

antara lain:

1. Hardware

Kebutuhan perangkat keras yang dibutuhkan pada sistem ini adalah sebagai

berikut:

a. Prosesor Intel Inside 2 Ghz atau yang kompatibel dengannya.

b. RAM minimal 2 GB .

c. Harddisk dengan kapasitas 250 GB atau lebih.

d. VGA dan monitor dengan resolusi minimal 800 x 600 pixel.

e. Mouse.

f. Keyboard.

2. Software

Software yang dibutuhkan untuk sistem ini adalah sebagai berikut:

a. Windows

b. Web Server (Apache Server, PHP Server, MySQL Server, phpMyAdmin).

c. Browsing Tool (Google Chrome).

3. Brainware

a. Admin

Admin merupakan pengguna yang diberikan hak akses dalam penggunaan

sistem ini sebagai seorang yang melakukan edit data dan melihat data

pelangan.

Page 9: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

39

b. Direktur

Direktur merupakan pengguna yang diberikan hak akses secara

menyeluruh dalam sistem ini sebagai seorang yang membuat bisa melihat

laporan, membuat paket outbound, dan menambahkan admin baru .

c. Pelanggan

merupakan pengguna yang diberikan hak akses sebagai seorang yang

melakukan pendaftaran kegiatan outbound di dalam sistem ini.

3.3. Perancangan Perangkat Lunak

Perancangan perangkat lunak adalah sebuah desain yang dibuat oleh

penulis sebagai acuan atau gambaran web sekaligus merupakan rancangan

desain tampilan. Berikut adalah bagian-bagian dari rancangan perangkat lunak:

3.3.1. Rancangan Antar Muka

A. Bagian Admin

1. Rancangan Antar Muka Halaman Login

Untuk dapat melakukan akses kehalaman utama admin, maka admin

akan melakukan inputan Username dan password. inputan berupa angka

atau huruf bisa digunakan sebagai Username, password dan pilih

akses(direktur dan karyawan).

Sumber: Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.2

Rancangan Antar Muka Login Admin

Page 10: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

40

2. Rancangan Antar Muka Halaman Utama Admin

Pada halaman ini jika yang mengakses dengan jabatan karyawan maka

hanya akan terdapat menu yang terdiri dari nama admin, foto admin serta

halaman user yang akan tampil sesuai siapa yang mengakses, dan pilihan

menu yang tediri dari daftar tempat, daftar pelanggan dan outbound

sedangkan dengan jabatan direktur maka menu yang akan tampil secara

keseluruhan termasuk menu kontak kami (kontak perusahaan dan halaman

kegiatan), laporan ()dan kelola data (daftar admin, tempat dan paket).

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.3

Rancangan Antar Muka Halaman Utama Admin

3. Rancangan Antar Muka Halaman Info Kami Kontak

Pada akses direktur halaman ini tersedia menu untuk menambahkan

kontak perusahaan yang akan tampil dihalaman pelanggan untuk

memungkinkan pelanggan bisa terhubung ke perusahaan, dalam menu ini

akan menampilkan no telepon perusahaan serta email perusahaan diantaranya

admin dapat melihat data dari halaman ini serta admin dapat menambahkan

data tersebut, admin juga dapat mengedit dan menghapus data kontak.

Page 11: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

41

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.4

Rancangan Antar Muka Halaman Informasi Kontak

4. Rancangan Antar Muka Halaman Info Kami Kegiatan

Pada akses direktur halaman ini tersedia daftar kegiatan yang akan

tampil dihalaman pelanggan dan halaman admin untuk memungkinkan

pelanggan melihat beberapa kegiatan outbound, dalam menu ini akan

menampilkan judul kegiatan, gambar, dan keterangan kegiatann diantaranya

admin dapat melihat data dari halaman ini serta admin dapat menambahkan

data kegiatan tersebut, admin juga dapat mengedit dan menghapus data

kegiatan tersebut.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.5

Rancangan Antar Muka Halaman Informasi Kegiatan

Page 12: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

42

5. Rancangan Antar Muka Halaman Kelola Daftar Admin

Pada akses direktur halaman ini, tersedia daftar admin yang akan

tampil dihalaman admin untuk memungkinkan direktur menambahkan

anggota admin baru, dalam menu ini akan menampilkan nama, telepon,

alamat, username, foto, dan jabatan admin diantaranya direktur dapat melihat

data dari halaman ini serta direktur dapat menambahkan data admin tersebut,

direktur juga dapat mengedit dan menghapus data admin tersebut.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.6

Rancangan Antar Muka Halaman Kelola Daftar Admin

6. Rancangan Antar Muka Halaman Kelola Data Tempat

Pada akses direktur, halaman ini tersedia daftar tempat yang akan

tampil dihalaman admin untuk memungkinkan direktur menambahkan tempat

wisata baru, dalam menu ini akan menampilkan nama tempat wisata, lokasi

tempat wisata, gambar dan keterangan, diantaranya direktur dapat melihat

data dari halaman ini serta direktur dapat menambahkan data tempat wisata

baru, direktur juga dapat mengedit dan menghapus data tempat wisata.

Page 13: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

43

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.7

Rancangan Antar Muka Halaman Kelola Data Tempat

7. Rancangan Antar Muka Halaman Kelola Daftar Paket

Pada akses direktur, halaman ini tersedia daftar paket yang akan

tampil dihalaman admin untuk memungkinkan direktur menambahkan paket

wisata baru yang akan tampil dihalaman pelanggan sebagai promosi, dalam

menu ini akan menampilkan judul paket, tempat wisata(berdasarkan daftar

tempat) serta gambar, harga perorang, minimal peserta, keterangan, dan status

paket yang memungkinkan paket tersebut aktif atau tidak aktif, jika paket

aktif maka paket tersebut akan tampil ke halaman pelanggan dan jika tidak

aktif maka paket tersebut tidak akan tampil di halaman pelanggan,

diantaranya direktur dapat melihat data paket dari halaman ini serta direktur

dapat menambahkan data paket baru, direktur juga dapat mengedit dan

menghapus paket tersebut.

Page 14: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

44

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.8

Rancangan Antar Muka Halaman Kelola Daftar Paket

8. Rancangan Antar Muka Halaman User

Pada halaman ini tersedia keterangan data admin yang akan tampil

dihalaman admin untuk memungkinkan admin mengganti datanya seperti

data password, foto dan username pada menu ini.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.9

Rancangan Antar Muka Halaman User

Page 15: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

45

9. Rancangan Antar Muka Halaman Daftar Tempat

Pada Akses Karyawan pada halaman ini, tersedia daftar tempat beserta

keterangan yang akan tampil dihalaman ini untuk memungkinkan admin

mengganti datanya tetapi tidak dapat menghapusnya pada halaman ini.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.10

Rancangan Antar Muka Halaman Daftar Tempat

10. Rancangan Antar Muka Halaman Daftar Paket

Pada Akses direktur dan karyawan pada halaman ini, tersedia daftar

paket beserta keterangan yang akan tampil dihalaman ini untuk

memungkinkan admin mengganti datanya tetapi tidak dapat menghapusnya

pada halaman ini.

Page 16: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

46

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.11

Rancangan Antar Muka Halaman Daftar Paket

11. Rancangan Antar Muka Halaman Daftar Pelanggan

Pada Akses Direktur dan Karyawan pada halaman ini, tersedia daftar

pelanggan beserta keterangan yang akan tampil dihalaman ini untuk

memungkinkan admin mengganti datanya password nya jika pelanggan lupa

password dan admin bisa menghapusnya jika dalam kurun waktu tertentu

pelanggan tidak melakukan aktivasi maupun pemesanan outbound pada

halaman ini.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.12

Rancangan Antar Muka Halaman Daftar Pelanggan

Page 17: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

47

12. Rancangan Antar Muka Halaman Outbound Personal

Pada Akses Direktur dan Karyawan pada halaman ini, tersedia daftar

pemesan outbound personal yang bertujuan agar admin dapat melihat

pemesanan beserta list pesertanya dan dapat melihat detail serta memberikan

harga jika telah melakukan presentasi dan meng update harganya dan dapat

menghapus datanya pada halaman ini.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.13

Rancangan Antar Muka Halaman Outbound Personal

13. Rancangan Antar Muka Halaman Outbound Paket

Pada Akses Direktur dan Karyawan pada halaman ini, tersedia daftar

pemesan outbound paket yang bertujuan agar admin dapat melihat pemesanan

beserta list pesertanya dan dapat melihat detail serta memberikan harga jika

telah melakukan presentasi dan meng update harganya dan dapat menghapus

datanya pada halaman ini.

Page 18: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

48

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.14

Rancangan Antar Muka Halaman Outbound Paket

14. Rancangan Antar Muka Halaman Laporan Daftar Personal

Pada Akses Direktur dihalaman ini, tersedia daftar laporan pemesan

outbound personal beserta keteranganya yang bertujuan agar direktur dapat

melihat pemesanan dan mencetaknya yang telah berisikan harga sebagai

laporan pemesanan.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.15

Rancangan Antar Muka Halaman Laporan Daftar Personal

Page 19: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

49

15. Rancangan Antar Muka Halaman Laporan Daftar Paket

Pada Akses Direktur dihalaman ini, tersedia daftar laporan pemesan

outbound paket beserta keteranganya yang bertujuan agar direktur dapat

melihat pemesanan dan mencetaknya yang telah berisikan harga sebagai

laporan pemesanan.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.16

Rancangan Antar Muka Halaman Laporan Daftar Paket

B. Akses Umum

1. Rancangan Antar Muka Halaman Utama

Pada halaman ini adalah tampilan awal pengunjung yang terdiri dari

nama menu, infomasi tempat wisata, daftar paket , bantuan, registrasi, kontak

perusahaan yang diinputkan oleh admin, serta gambar kegiatan outbound

akan tampil sesuai dengan info kegiatan yang diinputkan oleh admin di akses

admin yang terhubung ke database.

Page 20: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

50

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.17

Rancangan Antar Muka Halaman Utama

2. Rancangan Antar Muka Halaman Daftar Tempat Wisata

Pada halaman daftar tempat wisata ini akan menampilkan keterangan

tempat-tempat wisata yang akan menjadi lokasi outbound yang terdiri dari

nama tempat, lokasi, gambar, dan keterangan dari tempat wisata tersebut yang

diinputkan oleh admin di akses admin yang terhubung ke database.

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.18

Rancangan Antar Muka Halaman Daftar Tempat Wisata

Page 21: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

51

3. Rancangan Antar Muka Halaman Daftar Paket

Pada halaman daftar paket wisata ini akan menampilkan judul dari

paket tersebut termasuk keterangan tempat-tempat wisata yang akan menjadi

lokasi outbound yang telah ditetapkan serta keterangan dari admin mengenai

paket tersebut yang datanya telah terhubung ke dalam database.

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.19

Rancangan Antar Muka Halaman Daftar Paket

4. Rancangan Antar Muka Halaman Tentang Kami

Pada halaman ini akan menampilkan infomasi dari perusahaan yang

meliputi sejarah perusahaan, alamat perusahaan, dan pengenalan mengenai

kegiatan outbound yang akan tampil pada halaman ini.

Page 22: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

52

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.20

Rancangan Antar Muka Halaman Tentang Kami

5. Rancangan Antar Muka Halaman Bantuan

Pada halaman bantuan, sebelum melakukan pendaftaran dan

pemesanan, calon pelanggan bisa melihat langkah-langkah dan cara pengisian

data untuk melakukan pemesanan pada sistem ini, dimulai dari cara

pemesanan personal maupun paket secara bertahap.

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.21

Rancangan Antar Muka Halaman Bantuan

Page 23: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

53

6. Rancangan Antar Muka Halaman Registrasi (Daftar)

Pada halaman daftar data calon pelanggan ini, calon pelanggan akan

mengisi data agar pelanggan memiliki id untuk mengakses pemesanan,

dimulai dari mengisi nama calon pelanggan, email calon pelanggan, password

calon pelanggan, kontak telepon calon pelanggan, layanan outbound calon

pelanggan(personal/paket), dan alamat calon pelanggan yang akan tersimpan

ke database.. cara pemesanan personal maupun paket secara bertahap.

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.22

Rancangan Antar Muka Halaman Registrasi Daftar

7. Rancangan Antar Muka Halaman Registrasi Aktivasi

Pada halaman aktivasi calon pelanggan akan melakukan login, agar

bisa masuk dan melakukan aktivasi id usernya dengan mengisi email sebagai

username, password serta layanan outbound yang dipilih calon pelanggan

(personal/paket) dan ketika login berhasil, calon pelanggan akan dialihkan

kehalaman aktivasi.

Page 24: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

54

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.23

Rancangan Antar Muka Halaman Registrasi Aktivasi

8. Rancangan Antar Muka Halaman Aktivasi

Pada halaman aktivasi calon pelanggan akan mendapatkan link

aktivasinya serta info datanya, calon planggan diharuskan mengcopy text dari

link aktivasi yang telah disediakan dan memasukanya kedalam inputan, agar

bisa masuk dan melakukan pemesanan, ketika aktivasi berhasil, calon

pelanggan akan dialihkan kehalaman akses umum.

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.24

Rancangan Antar Muka Halaman Aktivasi

Page 25: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

55

9. Rancangan Antar Muka Halaman Registrasi (Login)

Pada halaman login pelanggan, agar bisa masuk dan melakukan

pemesanan pelanggan harus mengisi email sebagai username, password serta

layanan outbound yang dipilih calon pelanggan (personal/paket) dan ketika

login berhasil, calon pelanggan akan dialihkan kehalaman pemesanan sesuai

dengan layanan yang telah dipilih.

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.25

Rancangan Antar Muka Halaman Login

C. Akses Pelanggan Personal

1. Rancangan Antar Muka Halaman Utama

Pada halaman ini adalah tampilan awal pelanggan personal yang

terdiri dari daftar tempat ,halaman user wisata, pendaftaran outbound dan

daftar list, serta gambar kegiatan outbound akan tampil sesuai dengan info

kegiatan yang diinputkan oleh admin di akses admin yang terhubung ke

database.

Page 26: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

56

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.26

Rancangan Antar Muka Halaman Utama

2. Rancangan Antar Muka Halaman Daftar Tempat

Pada halaman daftar tempat wisata ini akan menampilkan keterangan

tempat-tempat wisata yang akan menjadi lokasi outbound yang terdiri dari

nama tempat, lokasi, gambar, dan keterangan dari tempat wisata tersebut yang

diinputkan oleh admin di akses admin yang terhubung ke database.

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.27

Rancangan Antar Muka Halaman Daftar Tempat

Page 27: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

57

3. Rancangan Antar Muka Halaman Halaman User

Pada halaman ini tersedia keterangan data pelanggan personal yang

akan tampil dihalaman pelanggan untuk memungkinkan pelanggan mengganti

datanya seperti ganti data password, alamat dan nomer telepon pada menu ini

dan akan tersimpan didalam database.

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.28

Rancangan Antar Muka Halaman User

4. Rancangan Antar Muka Halaman Daftar Outbound

a. Rancangan Antar Muka Halaman Daftar Outbound

Jika pelanggan belum melakukan pemesanan, maka halaman

pemesanan akan tampil agar pelanggan bisa melakukan pemesanan pada

halaman ini, dalam peroses pemesanan pelanggan akan melakukan

pemilihan tempat wisata, jumlah peserta, tanggal pelaksanaan dan durasi

kegiatan sesuai keinginan pelanggan yang akan tersimpan didalam

database.

Page 28: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

58

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.29

Rancangan Antar Muka Halaman Pesan Outbound

b. Rancangan Antar Muka Halaman Tampil Pesan Outbound

Jika pelanggan telah melakukan pemesanan, maka halaman tampil

data pemesanan akan tampil agar pelanggan bisa melihat data

pemesananya pada halaman termasuk data tempat wisata, jumlah peserta,

tanggal pemesanan, tanggal pelaksanaan, durasi kegiatan serta total biaya

yang akan diinputan oleh admin jika biaya telah disepakati dalam

presentasi perusahaan kepihak pelanggan.

Page 29: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

59

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.30

Rancangan Antar Muka Halaman Tampil Pesan Outbound

5. Rancangan Antar Muka Halaman List Peserta

a . Rancangan Antar Muka Halaman Pendaftaran List Peserta

Jika pelanggan belum melakukan pengisian daftar peserta outbound,

maka halaman pendaftaran peserta outbound akan tampil agar pelanggan

bisa melakukan pengisian data anggota peserta outbound nya pada

halaman ini, dalam peroses pendaftaran pelanggan akan melakukan

pengisian nama pesertanya saja dan data tersebut akan tersimpan

didalam database.

Page 30: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

60

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.31

Rancangan Antar Muka Halaman Pendaftaran List Peserta

b . Rancangan Antar Muka Halaman Tampil Daftar Peserta

Jika pelanggan telah melakukan pengisian daftar peserta outbound,

maka halaman tampil daftar peserta outbound akan tampil agar

pelanggan bisa melihat daftar nama pesertanya pada halaman.

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.32

Rancangan Antar Muka Halaman Tampil Daftar Peserta

Page 31: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

61

D. Akses Pelanggan Paket

1. Rancangan Antar Muka Halaman Utama

Pada halaman ini adalah tampilan awal pelanggan paket yang terdiri

dari daftar paket ,halaman user, pendaftaran outbound dan daftar list, serta

gambar kegiatan outbound akan tampil sesuai dengan info kegiatan yang

diinputkan oleh admin di akses admin yang terhubung ke database.

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.33

Rancangan Antar Muka Halaman Utama

2. Rancangan Antar Muka Halaman Daftar Paket

Pada halaman daftar paket wisata ini akan menampilkan judul dari

paket tersebut termasuk keterangan tempat-tempat wisata yang akan menjadi

lokasi outbound yang telah ditetapkan serta keterangan dari admin mengenai

paket tersebut yang datanya telah terhubung ke dalam database.

Page 32: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

62

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.34

Rancangan Antar Muka Halaman Daftar Paket

3. Rancangan Antar Muka Halaman User

Pada halaman ini tersedia keterangan data pelanggan paket yang akan

tampil dihalaman pelanggan untuk memungkinkan pelanggan mengganti

datanya seperti ganti data password, alamat dan nomer telepon pada menu ini

dan akan tersimpan didalam database.

Gambar III.35

Rancangan Antar Muka Halaman User

Page 33: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

63

4. Rancangan Antar Muka Halaman Pesan Outbound

a. Rancangan Antar Muka Halaman Daftar Outbound

Jika pelanggan belum melakukan pemesanan, maka halaman

pemesanan akan tampil agar pelanggan bisa melakukan pemesanan pada

halaman ini, dalam peroses pemesanan pelanggan akan melakukan

pemilihan paket wisata yang telah tersedia berdasarkan info pada daftar

paket dan jumlah peserta sesuai keinginan pelanggan dan akan tersimpan

didalam database.

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.36

Rancangan Antar Muka Halaman Pesan Outbound

b. Rancangan Antar Muka Halaman Tampil Pesan Outbound

Jika pelanggan telah melakukan pemesanan, maka halaman tampil

data pemesanan akan tampil agar pelanggan bisa melihat data

pemesananya pada halaman termasuk data paket wisata, jumlah peserta,

tanggal pemesanan, keterangan paket yang berisikan tanggal

pelaksanaanya, serta durasi kegiatan pada keterangan tersebut, dan total

Page 34: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

64

biaya yang akan diinputan oleh admin jika biaya telah disepakati dalam

presentasi perusahaan kepihak pelanggan.

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.37

Rancangan Antar Muka Halaman Tampil Pesan Outbound

5. Rancangan Antar Muka Halaman List Peserta

a . Rancangan Antar Muka Halaman Pendaftaran List Peserta

Jika pelanggan belum melakukan pengisian daftar peserta outbound,

maka halaman pendaftaran peserta outbound akan tampil agar pelanggan

bisa melakukan pengisian data anggota peserta outbound nya pada

halaman ini, dalam peroses pendaftaran pelanggan akan melakukan

pengisian nama pesertanya saja dan data tersebut akan tersimpan

didalam database.

Page 35: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

65

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.38

Rancangan Antar Muka Halaman Pendaftaran List Peserta

b . Rancangan Antar Muka Halaman Tampil Daftar List Peserta

Jika pelanggan telah melakukan pengisian daftar peserta outbound,

maka halaman tampil daftar peserta outbound akan tampil agar

pelanggan bisa melihat daftar nama pesertanya pada halaman ini.

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.39

Rancangan Antar Muka Halaman Tampil Daftar List Peserta

Page 36: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

66

3.3.2. Rancangan Basis Data

Perancangan basis data menghasilkan gambaran dan juga hubungan setiap

tabel yang disusun berdasarkan model Entity Relationship Diagram (ERD) serta

model Logical Record Diagram (LRS).

1. Entity Relationship Diagram (ERD)

Sumber: Penelitian (2017)

Gambar III.40

Entity Relationship Diagram (ERD)

Page 37: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

67

2. Logical Record Structured (LRS)

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.41 Logical Record Structured(LRS)

Berdasarkan gambar diatas dapat dijelaskan fungsi dari tiap tabel sebagai

pendukung sistem penyimpanan data, gambar diatas menjelaskan bahwa pada

setiap tabel memiliki hubungan relasi ke tabel lainnya.

3. Spesifikasi File

a. Spesifikasi file admin

Nama File : admin

Akronim File : admin.frm

Page 38: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

68

Fungsi : Sebagai data admin

Tipe File : File master

Akses File : Random

Panjang Record : 281

Media File : Harddisk

Kunci Field : id_admin

Software : MySQL

Tabel III.1

Spesifikasi Tabel Admin

No Elemen Data Akronim Tipe Panjang Keterangan

1 Id Admin id_admin Int 10 Primary Key

2 Nama Admin nama_admin Varchar 25

3 No Telepon no_telepon Varchar 20

4 Alamat alamat Varchar 50

5 Username username Varchar 25

6 Password password Varchar 100

7 Foto foto Varchar 50(Null)

8 Akses Level akses_level Int 1

Sumber: Penelitian (2017)

b. Spesifikasi file Daftar Paket

Nama File : daftar_paket

Akronim File : daftar_paket.frm

Fungsi : Sebagai data daftar paket

Tipe File : File master

Page 39: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

69

Akses File : Random

Panjang Record : 61

Media File : Harddisk

Kunci Field : id_daftar_paket

Software : MySQL

Tabel III.2

Spesifikasi File Daftar Paket

No Elemen Data Akronim Tipe Panjang Keterangan

1 Id daftar

paket

id_daftar_paket Int 10 Primary Key

2 Id paket id_paket Int 10 Foreign Key

3 Jumlah

peserta

jumlah_peserta Int 3

4 Id admin id_admin Int 10 Foreign Key

5 Harga total harga_total Int 8

6 Id pelanggan id_pelanggan Int 10 Foreign Key

7 Tanggal

pesan

tgl_pesan date

Sumber: Penelitian (2017)

c. Spesifikasi file daftar personal

Nama File : daftar_personal

Akronim File : daftar_personal.frm

Fungsi : Sebagai data daftar personal

Tipe File : File master

Page 40: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

70

Akses File : Random

Panjang Record : 52

Media File : Harddisk

Kunci Field : id_personal

Software : MySQL

Tabel III.3

Spesifikasi File Daftar Personal

No Elemen Data Akronim Tipe Panjang Keterangan

1 Id Personal id_personal Int 10 Primary Key

2 Id Tempat id_tempat Int 10 Foreign Key

3 Jumlah Peserta jumlah_peserta Int 3

4 Id Pelanggan id_pelanggan Int 10 Foreign Key

5 Id Admin id_admin Int 10 Foreign Key

6 Harga Total harga_total Int 8

7 Tanggal Daftar tgl_daftar date

8 Tanggal Pesan tgl_pesan date

9 Tanggal Acara tgl_acara date

10 Durasi durasi Int 1

Sumber: Penelitian (2017)

d. Spesifikasi file kontak person

Nama File : kontak_person

Akronim File : kontak_person.frm

Fungsi : Sebagai data kontak person

Tipe File : File master

Page 41: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

71

Akses File : Random

Panjang Record : 60

Media File : Harddisk

Kunci Field : id_kontak_person

Software : MySQL

Tabel III.4

Spesifikasi File Kontak Person

No Elemen Data Akronim Tipe Panjang Keterangan

1 Id Kontak

Person

id_kontak_person Int 10 Primary Key

2 Kontak

Person

kontak_person Varchar 20

3 Email e_mail Varchar 30

Sumber: Penelitian (2017)

e. Spesifikasi file list peserta paket

Nama File : list_peserta_paket

Akronim File : list_peserta_paket.frm

Fungsi : Sebagai data list peserta paket

Tipe File : File master

Akses File : Random

Panjang Record : 45

Media File : Harddisk

Kunci Field : id_list_peserta_paket

Software : MySQL

Page 42: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

72

Tabel III.5

Spesifikasi File List Peserta Paket

No Elemen

Data

Akronim Tipe Panjang Keterangan

1 Id list

peserta paket

id_list_peserta_paket Int 10 Primary Key

2 Id Daftar

Paket

id_daftar_paket Int 10 Foreign Key

3 Nama

Peserta

nama_peserta Varchar 25

Sumber: Penelitian (2017)

f. Spesifikasi file list peserta personal

Nama File : list_peserta_personal

Akronim File : list_peserta_personal.frm

Fungsi : Sebagai data list peserta personal

Tipe File : File master

Akses File : Random

Panjang Record : 45

Media File : Harddisk

Kunci Field : id_list_peserta_personal

Software : MySQL

Page 43: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

73

Tabel III.6

Spesifikasi File List Peserta Personal

No Elemen

Data

Akronim Tipe Panjang Keterangan

1 Id list

peserta

personal

id_list_peserta_personal Int 10 Primary Key

2 Id Personal id_personal Int 10 Foreign Key

3 Nama

Peserta

nama_peserta Varchar 25

Sumber: Penelitian (2017)

g. Spesifikasi file paket

Nama File : paket

Akronim File : paket.frm

Fungsi : Sebagai data paket

Tipe File : File master

Akses File : Random

Panjang Record : 194

Media File : Harddisk

Kunci Field : id_paket

Software : MySQL

Page 44: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

74

Tabel III.7

Spesifikasi File Paket

No Elemen

Data

Akronim Tipe Panjang Keterangan

1 Id Paket id_paket Int 10 Primary Key

2 Id Tempat id_tempat Int 10 Foreign Key

3 Judul judul Varchar 50

4 Keterangan keterangan Varchar 100

5 Harga

Perorang

harga_perorang Int 10

6 Minimal

Peserta

min_peserta Int 3

7 Opsi opsi Int 1

8 Id Admin id_admin Int 10 Foreign Key

9 Tanggal

Acara

tgl_acara Date

Sumber: Penelitian (2017)

h. Spesifikasi file pelanggan

Nama File : pelanggan

Akronim File : pelanggan.frm

Fungsi : Sebagai data pelanggan

Tipe File : File master

Akses File : Random

Panjang Record : 303

Page 45: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

75

Media File : Harddisk

Kunci Field : id_pelanggan

Software : MySQL

Tabel III.8

Spesifikasi File Pelanggan

No Elemen

Data

Akronim Tipe Panjang Keterangan

1 Id

Pelanggan

id_pelanggan Int 10 Primary Key

2 Nama nama Varchar 25

3 Username username Varchar 25

4 No telepon no_telepon Varchar 20

5 Opsi opsi Int 1

6 Password password Varchar 50

7 Id Admin id_admin Int 10 Foreign Key

8 Total Harga total_harga Varchar 10

9 Status status Int 1

10 Link

Aktivasi

link_aktivasi Varchar 50(Null)

11 Keterangan keterangan Varchar 100(Null)

12 Status Pesan status_pesan Int 1

3 Tanggal

Daftar

tgl_daftar Date

Sumber: Penelitian (2017)

Page 46: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

76

i. Spesifikasi file slide

Nama File : slide

Akronim File :slide.frm

Fungsi : Sebagai data Slide

Tipe File : File master

Akses File : Random

Panjang Record : 200

Media File : Harddisk

Kunci Field : id_slide

Software : MySQL

Tabel III.9

Spesifikasi File Slide

No Elemen

Data

Akronim Tipe Panjang Keterangan

1 Id Slide id_slide Int 10 Primary Key

2 Judul judul Varchar 50

3 Foto foto Varchar 100(Null)

4 Keterangan keterangan Varchar 100

Sumber: Penelitian (2017)

j. Spesifikasi file tempat

Nama File : tempat

Akronim File : tempat.frm

Fungsi : Sebagai data tempat

Tipe File : File master

Page 47: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

77

Akses File : Random

Panjang Record : 236

Media File : Harddisk

Kunci Field : id_tempat

Software : MySQL

Tabel III.10

Spesifikasi File Tempat

No Elemen

Data

Akronim Tipe Panjang Keterangan

1 Id tempat id_tempat Int 10 Primary Key

2 Nama

Tempat

nama_tempat Varchar 25

3 Lokasi lokasi Varchar 50

4 Foto foto Varchar 50(Null)

5 Keterangan keterangan Varchar 100

6 Status status Int 1

Sumber: Penelitian (2017)

Page 48: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

78

3.3.3. Rancangan Struktur Navigasi

1. Struktur Navigasi Akses Umum

Sumber: Penelitian (2017)

Gambar III.42

Rancangan Struktur Navigasi Akses Umum

a. halaman utama pengunjung di web ini merupakan tampilan awal yang

berisi slide gambar kegiatan outbound yang ditampilkan oleh admin

didalam web ini.

b. Daftar tempat wisata adalah halaman yang menampilkan pilihan lokasi

wisata beserta keteranganya dalam web ini.

c. Daftar paket adalah halaman yang menampilkan daftar paket pilihan

beserta keteranganya dalam web ini yang memungkinkan agar pelanggan

dapat memilih paket yang telah disediakan.

d. Tentang Kami adalah halaman yang menjelaskan tentang info peusahaan

mulai dari alamat, sejarah perusahaan, dan penjelasan tentang kegiatan

outbound.

Page 49: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

79

e. Bantuan pada halaman ini bertujuan untuk memberikan keterangan dan

langkah-langkah pemesanan kegiatan outbound dimulai dari Registrasi

sampai selesai pemesanan.

f. Masuk untuk melakukan pemesanan sebagai pelanggan personal atau

paket.

g. Registrasi daftar adalah halaman pendaftaran dimana nantinya calon

pelanggan akan melakukan pengisian data untuk pembuatan akses

pelanggan agar bisa melakukan pemesanan.

h. Registrasi aktivasi adalah halaman dimana calon pelanggan akan

melakukan konfirmasi data email dan password yang harus dilakukan

sebelum masuk sebagai pelanggan personal atau paket.

2. Struktur Navigasi Direktur

Sumber: Penelitian (2017)

Gambar III.43

Rancangan Struktur Navigasi Direktur

Page 50: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

80

a. halaman utama direktur di web ini merupakan tampilan awal yang berisi

slide gambar kegiatan outbound yang ditampilkan oleh admin didalam web

ini.

b. Informasi pada akses direktur adalah layanan dimana direktur bisa

menambahkan, mengubah dan menghapus data slide kegiatan serta kontak

person dalam web ini.

c. Laporan pada akses direktur adalah layanan dimana direktur bisa melihat

dan mencetak hasil pemesanan personal dan paket outbound yang

berisikan data pendaftaran dan list peserta pada layanan ini.

d. Kelola data pada akses direktur adalah layanan dimana direktur bisa

menambahkan, mengubah dan menghapus data admin, tempat wisata, dan

paket pada layanan ini.

e. Halaman user adalah halaman dimana direktur dapat melihat datanya dan

mengubah beberapa datanya.

f. Daftar tempat pada akses direktur adalah halaman yang menampilkan

pilihan lokasi wisata beserta keteranganya dalam web ini dan dapat diubah

isi datanya.

g. Daftar paket pada akses direktur adalah halaman yang menampilkan daftar

paket pilihan beserta keteranganya dalam web ini yang memungkinkan

admin bisa mengubah datanya.

h. Daftar pelanggan pada akses direktur adalah halaman yang menampilkan

daftar pesanan pelanggan dari paket serta pendaftaran personal yang telah

disediakan dan direktur bisa melihat dan memasukkan harga kegiatan yang

disepakati.

Page 51: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

81

3. Struktur Navigasi Karyawan

Sumber: Penelitian (2017)

Gambar III.44

Rancangan Struktur Navigasi Karyawan

a. Halaman user adalah halaman dimana karyawan dapat melihat datanya

dan mengubah beberapa datanya.

b. Daftar tempat pada akses karyawan adalah halaman yang menampilkan

pilihan lokasi wisata beserta keteranganya dalam web ini dan dapat diubah

isi datanya.

c. Daftar paket pada akses karyawan adalah halaman yang menampilkan

daftar paket pilihan beserta keteranganya dalam web ini yang

memungkinkan admin bisa mengubah datanya.

d. Daftar pelanggan pada akses karyawan adalah halaman yang menampilkan

daftar pesanan pelanggan dari paket serta pendaftaran personal yang telah

Page 52: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

82

disediakan dan direktur bisa melihat dan memasukkan harga kegiatan yang

disepakati.

e. Keluar dari halaman web nya.

4. Struktur Navigasi Pelanggan Personal

Sumber: Penelitian (2017)

Gambar III.45

Rancangan Struktur Navigasi Pelanggan Personal

a. halaman utama pengunjung di web ini merupakan tampilan awal yang

berisi slide gambar kegiatan outbound yang ditampilkan oleh admin

didalam web ini.

b. Daftar tempat adalah halaman yang menampilkan pilihan lokasi wisata

beserta keteranganya dalam halaman ini.

c. Halaman user adalah halaman dimana pelanggan dapat melihat datanya

dan mengubah beberapa datanya.

d. Pesan outbound adalah halaman pemesanan kegiatan outbound dimulai

dari memilih tempat wisata, tanggal pelaksanaan, jumlah peserta, serta

mendaftarkan nama-nama peserta didalam list peserta

Page 53: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

83

e. Keluar adalah menu agar pelanggan keluar dari akses halaman web nya.

5. Struktur Navigasi Pelanggan Paket

Sumber: Penelitian (2017)

Gambar III.46

Rancangan Struktur Navigasi Pelanggan Paket

a. halaman utama pengunjung di web ini merupakan tampilan awal yang

berisi slide gambar kegiatan outbound yang ditampilkan oleh admin

didalam web ini.

b. Daftar paket adalah halaman yang menampilkan daftar paket pilihan

beserta keteranganya dalam web ini yang memungkinkan agar pelanggan

dapat memilih paket yang telah disediakan.

c. Halaman user adalah halaman dimana pelanggan dapat melihat datanya

dan mengubah beberapa datanya.

d. Pesan outbound adalah halaman pemesanan kegiatan outbound dimulai

dari paket wisata, jumlah peserta, serta mendaftarkan nama-nama peserta

didalam list peserta.

Page 54: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

84

e. Keluar adalah menu agar pelanggan keluar dari akses halaman web nya.

3.4. Implementasi dan Pengujian Unit

Agar hasil implementasi yang diinginkan sesuai dengan yang diinginkan

maka dilakukan pengujian terhadap sistem. Pengujian dilakukan dengan metode

Blackbox testing yang berfokus pada persyaratan fungsioanal perangkat lunak.

Adapun pengujian yang dilakukan adalah sebagai berikut:

3.4.1. Implementasi

A. Bagian Admin

1. Halaman Login

Untuk dapat melakukan akses kehalaman utama admin, maka admin

akan melakukan inputan Username dan password. inputan berupa angka

atau huruf bisa digunakan sebagai Username, password dan pilih

akses(direktur dan karyawan).

Sumber: Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.47

Login Admin

2. Halaman Utama Admin

Pada halaman ini jika yang mengakses dengan jabatan karyawan maka

hanya akan terdapat menu yang terdiri dari nama admin, foto admin serta

Page 55: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

85

halaman user yang akan tampil sesuai siapa yang mengakses, dan pilihan

menu yang tediri dari daftar tempat, daftar pelanggan dan outbound

sedangkan dengan jabatan direktur maka menu yang akan tampil secara

keseluruhan termasuk menu kontak kami (kontak perusahaan dan halaman

kegiatan), laporan ()dan kelola data (daftar admin, tempat dan paket).

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.48

Halaman Utama Admin

3. Halaman Info Kami (Kontak Prusahaan)

Pada akses direktur halaman ini tersedia menu untuk menambahkan

kontak perusahaan yang akan tampil dihalaman pelanggan untuk

memungkinkan pelanggan bisa terhubung ke perusahaan, dalam menu ini

akan menampilkan no telepon perusahaan serta email perusahaan diantaranya

admin dapat melihat data dari halaman ini serta admin dapat menambahkan

data tersebut, admin juga dapat mengedit dan menghapus data kontak.

Page 56: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

86

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.49

Halaman Informasi Kontak Prusahaan

4. Halaman Info Kami (Halaman Kegiatan)

Pada akses direktur halaman ini tersedia daftar kegiatan yang akan

tampil dihalaman pelanggan dan halaman admin untuk memungkinkan

pelanggan melihat beberapa kegiatan outbound, dalam menu ini akan

menampilkan judul kegiatan, gambar, dan keterangan kegiatann diantaranya

admin dapat melihat data dari halaman ini serta admin dapat menambahkan

data kegiatan tersebut, admin juga dapat mengedit dan menghapus data

kegiatan tersebut.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.50

Halaman Informasi(Halaman Kegiatan)

Page 57: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

87

5. Halaman Kelola Data Admin

Pada akses direktur halaman ini, tersedia daftar admin yang akan

tampil dihalaman admin untuk memungkinkan direktur menambahkan

anggota admin baru, dalam menu ini akan menampilkan nama, telepon,

alamat, username, foto, dan jabatan admin diantaranya direktur dapat melihat

data dari halaman ini serta direktur dapat menambahkan data admin tersebut,

direktur juga dapat mengedit dan menghapus data admin tersebut.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.51

Halaman Kelola Data Admin

6. Halaman Kelola Data Daftar Tempat

Pada akses direktur, halaman ini tersedia daftar tempat yang akan

tampil dihalaman admin untuk memungkinkan direktur menambahkan tempat

wisata baru, dalam menu ini akan menampilkan nama tempat wisata, lokasi

tempat wisata, gambar dan keterangan, diantaranya direktur dapat melihat

data dari halaman ini serta direktur dapat menambahkan data tempat wisata

baru, direktur juga dapat mengedit dan menghapus data tempat wisata.

Page 58: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

88

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.52

Halaman Kelola Data Daftar Tempat

7. Halaman Kelola Data Daftar Paket

Pada akses direktur, halaman ini tersedia daftar paket yang akan

tampil dihalaman admin untuk memungkinkan direktur menambahkan paket

wisata baru yang akan tampil dihalaman pelanggan sebagai promosi, dalam

menu ini akan menampilkan judul paket, tempat wisata(berdasarkan daftar

tempat) serta gambar, harga perorang, minimal peserta, keterangan, dan status

paket yang memungkinkan paket tersebut aktif atau tidak aktif, jika paket

aktif maka paket tersebut akan tampil ke halaman pelanggan dan jika tidak

aktif maka paket tersebut tidak akan tampil di halaman pelanggan,

diantaranya direktur dapat melihat data paket dari halaman ini serta direktur

dapat menambahkan data paket baru, direktur juga dapat mengedit dan

menghapus paket tersebut.

Page 59: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

89

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.53

Halaman Kelola Data Daftar Paket

8. Halaman User

Pada halaman ini tersedia keterangan data admin yang akan tampil

dihalaman admin untuk memungkinkan admin mengganti datanya seperti

data password, foto dan username pada menu ini .

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.54

Halaman User

Page 60: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

90

9. Halaman Daftar Tempat

Pada Akses Karyawan pada halaman ini, tersedia daftar tempat beserta

keterangan yang akan tampil dihalaman ini untuk memungkinkan admin

mengganti datanya tetapi tidak dapat menghapusnya pada halaman ini .

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.55

Halaman Daftar Tempat

10. Halaman Daftar Paket

Pada Akses Direktur Karyawan pada halaman ini, tersedia daftar paket

beserta keterangan yang akan tampil dihalaman ini untuk memungkinkan

admin mengganti datanya tetapi tidak dapat menghapusnya pada halaman ini .

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.56

Halaman Daftar Paket

Page 61: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

91

11. Halaman Daftar Pelanggan

Pada Akses Direktur dan Karyawan pada halaman ini, tersedia daftar

pelanggan beserta keterangan yang akan tampil dihalaman ini untuk

memungkinkan admin mengganti datanya password nya jika pelanggan lupa

password dan admin bisa menghapusnya jika dalam kurun waktu tertentu

pelanggan tidak melakukan aktivasi maupun pemesanan outbound pada

halaman ini.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.57

Halaman Daftar Pelanggan

12. Halaman Outbound Personal

Pada Akses Direktur dan Karyawan pada halaman ini, tersedia daftar

pemesan outbound personal yang bertujuan agar admin dapat melihat

pemesanan beserta list pesertanya dan dapat melihat detail serta memberikan

harga jika telah melakukan presentasi dan meng update harganya dan dapat

menghapus datanya pada halaman ini.

Page 62: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

92

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.58

Halaman Outbound Personal

13. Halaman Outbound Paket

Pada Akses Direktur dan Karyawan pada halaman ini, tersedia daftar

pemesan outbound paket yang bertujuan agar admin dapat melihat pemesanan

beserta list pesertanya dan dapat melihat detail serta memberikan harga jika

telah melakukan presentasi dan meng update harganya dan dapat menghapus

datanya pada halaman ini.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.59

Halaman Outbound Paket

Page 63: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

93

14. Halaman Laporan Daftar Personal

Pada Akses Direktur dihalaman ini, tersedia daftar laporan pemesan

outbound personal beserta keteranganya yang bertujuan agar direktur dapat

melihat pemesanan dan mencetaknya yang telah berisikan harga sebagai

laporan pemesanan.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.60

Halaman Laporan Daftar Personal

15. Halaman Laporan Daftar Paket

Pada Akses Direktur dihalaman ini, tersedia daftar laporan pemesan

outbound paket beserta keteranganya yang bertujuan agar direktur dapat

melihat pemesanan dan mencetaknya yang telah berisikan harga sebagai

laporan pemesanan.

Page 64: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

94

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.61

Halaman Laporan Daftar Paket

B. Akses Umum

1. Halaman Utama

Pada halaman ini adalah tampilan awal pengunjung yang terdiri dari

nama menu, infomasi tempat wisata, daftar paket , bantuan, registrasi, kontak

perusahaan yang diinputkan oleh admin, serta gambar kegiatan outbound

akan tampil sesuai dengan info kegiatan yang diinputkan oleh admin di akses

admin yang terhubung ke database.

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.62

Halaman Utama

Page 65: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

95

2. Halaman Daftar Tempat Wisata

Pada halaman daftar tempat wisata ini akan menampilkan keterangan

tempat-tempat wisata yang akan menjadi lokasi outbound yang terdiri dari

nama tempat, lokasi, gambar, dan keterangan dari tempat wisata tersebut yang

diinputkan oleh admin di akses admin yang terhubung ke database.

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.63

Halaman Daftar Tempat Wisata

3. Halaman Daftar Paket

Pada halaman daftar paket wisata ini akan menampilkan judul dari

paket tersebut termasuk keterangan tempat-tempat wisata yang akan menjadi

lokasi outbound yang telah ditetapkan serta keterangan dari admin mengenai

paket tersebut yang datanya telah terhubung ke dalam database.

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.64

Halaman Daftar Paket

Page 66: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

96

4. Halaman Tentang Kami

Pada halaman ini akan menampilkan infomasi dari perusahaan yang

meliputi sejarah perusahaan, alamat perusahaan, dan pengenalan mengenai

kegiatan outbound yang akan tampil pada halaman ini.

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.65

Halaman Tentang Kami

5. Halaman Bantuan

Pada halaman bantuan, sebelum melakukan pendaftaran dan

pemesanan, calon pelanggan bisa melihat langkah-langkah dan cara pengisian

data untuk melakukan pemesanan pada sistem ini, dimulai dari cara

pemesanan personal maupun paket secara bertahap.

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.66

Halaman Bantuan

Page 67: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

97

6. Halaman Registrasi (Daftar)

Pada halaman daftar, calon pelanggan akan mengisi data agar

pelanggan memiliki id untuk mengakses pemesanan, dimulai dari mengisi

nama calon pelanggan, email calon pelanggan, password calon pelanggan,

kontak telepon calon pelanggan, layanan outbound calon

pelanggan(personal/paket), dan alamat calon pelanggan yang akan tersimpan

ke database.

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.67

Halaman Registrasi (Daftar)

7. Halaman Registrasi (Aktivasi)

Pada halaman aktivasi calon pelanggan akan melakukan login, agar

bisa masuk dan melakukan aktivasi id usernya dengan mengisi email sebagai

username, password serta layanan outbound yang dipilih calon pelanggan

(personal/paket) dan ketika login berhasil, calon pelanggan akan dialihkan

kehalaman aktivasi.

Page 68: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

98

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.68

Halaman Registrasi Aktivasi

8. Halaman Aktivasi

Pada halaman aktivasi calon pelanggan akan mendapatkan link

aktivasinya serta info datanya, calon planggan diharuskan mengcopy text dari

link aktivasi yang telah disediakan dan memasukanya kedalam inputan, agar

bisa masuk dan melakukan pemesanan, ketika aktivasi berhasil, calon

pelanggan akan dialihkan kehalaman akses umum.

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.69

Halaman Aktivasi

Page 69: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

99

9. Halaman Registrasi (Login)

Pada halaman login pelanggan, agar bisa masuk dan melakukan

pemesanan pelanggan harus mengisi email sebagai username, password serta

layanan outbound yang dipilih calon pelanggan (personal/paket) dan ketika

login berhasil, calon pelanggan akan dialihkan kehalaman pemesanan sesuai

dengan layanan yang telah dipilih.

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.70

Halaman Login

C. Akses Pelanggan Personal

1. Halaman Utama

Pada halaman ini adalah tampilan awal pelanggan personal yang

terdiri dari daftar tempat ,halaman user wisata, pendaftaran outbound dan

daftar list, serta gambar kegiatan outbound akan tampil sesuai dengan info

kegiatan yang diinputkan oleh admin di akses admin yang terhubung ke

database.

Page 70: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

100

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.71

Halaman Utama

2. Halaman Daftar Tempat

Pada halaman daftar tempat wisata ini akan menampilkan keterangan

tempat-tempat wisata yang akan menjadi lokasi outbound yang terdiri dari

nama tempat, lokasi, gambar, dan keterangan dari tempat wisata tersebut yang

diinputkan oleh admin di akses admin yang terhubung ke database.

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.72

Halaman Daftar Tempat

Page 71: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

101

3. Halaman Daftar Outbound

a. Halaman Daftar Outbound

Jika pelanggan belum melakukan pemesanan, maka halaman

pemesanan akan tampil agar pelanggan bisa melakukan pemesanan pada

halaman ini, dalam peroses pemesanan pelanggan akan melakukan

pemilihan tempat wisata, jumlah peserta, tanggal pelaksanaan dan durasi

kegiatan sesuai keinginan pelanggan yang akan tersimpan didalam

database.

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.73

Halaman Pesan Outbound

b. Halaman Tampil Pesan Outbound

Jika pelanggan telah melakukan pemesanan, maka halaman tampil

data pemesanan akan tampil agar pelanggan bisa melihat data

pemesananya pada halaman termasuk data tempat wisata, jumlah peserta,

tanggal pemesanan, tanggal pelaksanaan, durasi kegiatan serta total biaya

yang akan diinputan oleh admin jika biaya telah disepakati dalam

presentasi perusahaan kepihak pelanggan.

Page 72: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

102

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.74

Halaman Tampil Pesan Outbound

4. Halaman List Peserta

a . Halaman Pendaftaran List Peserta

Jika pelanggan belum melakukan pengisian daftar peserta outbound,

maka halaman pendaftaran peserta outbound akan tampil agar pelanggan

bisa melakukan pengisian data anggota peserta outbound nya pada

halaman ini, dalam peroses pendaftaran pelanggan akan melakukan

pengisian nama pesertanya saja dan data tersebut akan tersimpan

didalam database.

Page 73: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

103

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.75

Halaman Pendaftaran List Peserta

b . Halaman Tampil Daftar List Peserta

Jika pelanggan telah melakukan pengisian daftar peserta outbound,

maka halaman tampil daftar peserta outbound akan tampil agar

pelanggan bisa melihat daftar nama pesertanya pada halaman.

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.76

Halaman Tampil Daftar List Peserta

Page 74: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

104

D. Akses Pelanggan Paket

1. Halaman Utama

Pada halaman ini adalah tampilan awal pelanggan paket yang terdiri

dari daftar paket ,halaman user, pendaftaran outbound dan daftar list, serta

gambar kegiatan outbound akan tampil sesuai dengan info kegiatan yang

diinputkan oleh admin di akses admin yang terhubung ke database.

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.77

Halaman Utama

2. Halaman Daftar Paket

Pada halaman daftar paket wisata ini akan menampilkan judul dari

paket tersebut termasuk keterangan tempat-tempat wisata yang akan menjadi

lokasi outbound yang telah ditetapkan serta keterangan dari admin mengenai

paket tersebut yang datanya telah terhubung ke dalam database.

Page 75: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

105

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.78

Halaman Daftar Paket

3. Halaman Pesan Outbound

a. Halaman Daftar Outbound

Jika pelanggan belum melakukan pemesanan, maka halaman

pemesanan akan tampil agar pelanggan bisa melakukan pemesanan pada

halaman ini, dalam peroses pemesanan pelanggan akan melakukan

pemilihan paket wisata yang telah tersedia berdasarkan info pada daftar

paket dan jumlah peserta sesuai keinginan pelanggan dan akan tersimpan

didalam database.

Page 76: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

106

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.79

Halaman Pesan Outbound

b. Halaman Tampil Pesan Outbound

Jika pelanggan telah melakukan pemesanan, maka halaman tampil

data pemesanan akan tampil agar pelanggan bisa melihat data

pemesananya pada halaman termasuk data paket wisata, jumlah peserta,

tanggal pemesanan, keterangan paket yang berisikan tanggal

pelaksanaanya, serta durasi kegiatan pada keterangan tersebut, dan total

biaya yang akan diinputan oleh admin jika biaya telah disepakati dalam

presentasi perusahaan kepihak pelanggan.

Page 77: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

107

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.80

Halaman Tampil Pesan Outbound

4. Halaman List Peserta

a . Halaman Pendaftaran List Peserta

Jika pelanggan belum melakukan pengisian daftar peserta outbound,

maka halaman pendaftaran peserta outbound akan tampil agar pelanggan

bisa melakukan pengisian data anggota peserta outbound nya pada

halaman ini, dalam peroses pendaftaran pelanggan akan melakukan

pengisian nama pesertanya saja dan data tersebut akan tersimpan

didalam database.

Page 78: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

108

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.81

Halaman Pendaftaran List Peserta

b . Halaman Tampil Daftar List Peserta

Jika pelanggan telah melakukan pengisian daftar peserta outbound,

maka halaman tampil daftar peserta outbound akan tampil agar

pelanggan bisa melihat daftar nama pesertanya pada halaman ini.

Sumber :Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.82

Halaman Tampil Daftar List Peserta

Page 79: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

109

2. Spesifikasi Sistem Komputer

Berikut adalah spesifikasi perangkat keras dan perangkat lunak minimum

yang di perlukan untuk implementasi sistem informasi jasa penyedia paket

outbound berbasis website.

a. Spesifikasi Perangkat Keras

Agar aplikasi ini dapat berjalan dengan baik maka dibutuhkan minimal

spesifikasi perangkat keras untuk menunjang kinerja sistem. Adapun

kebutuhan hardware yang diperlukan adalah sebagai berikut :

1.) CPU (Central Processing Unit)

a.) Processor : 2.30Ghz

b.) RAM : 2 GB DDR3

c.) Harddisk : 640 GB

2.) Monitor (14” WXGA LCD / LED 1028x768)

3.) Keyboard (Standard Keyboard 86 keys)

4.) Mouse

b. Spesifikasi Perangkat Lunak

Adapun kebutuhan perangkat lunak yang diperlukan agar perangkat lunak

dapat berjalan yaitu :

1.) Sistem Operasi : Windows 10

2) Web server : Wamp Server 2.1

2.) Web Browser : Google Chrome

3.) Basis Data : MySQL

Page 80: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

110

3.4.2 Pengujian Unit

Pengajuan unit atau yang disebut black box testing bertujuan untuk

melakukan uji coba sistem yang digunakan dari pengolahan, keamanan dan cara

kerjanya dalam sistem website.

Tabel III.11

Hasil Pengujian Black Box Testing pada Halaman Login

Kategori Skenario Konfigurasi Hasil

Karyawan

dan

Direktur

Jika username yang dimasukan

“Benar”, password yang dimasukan

“Salah” dan akses level yang dipilih

“Salah”

Login gagal Valid

Jika username yang dimasukan

“Benar”, password yang dimasukan

“Benar” dan akses level dipilih

“Salah”

Login gagal Valid

Jika username yang dimasukan

“Benar”, password yang dimasukan

“Benar” dan akses level dipilih

“Benar”

Login berhasil Valid

Jika username yang di masukan “

Salah”, password yang dimasukan

“Benar” dan akses level dipilih “

Benar”

Login gagal Valid

Page 81: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

111

Jika username, password dan akses

level dikosongkan

Login gagal Valid

Sumber: Penelitian (2017)

Tabel III.12

Hasil Pengujian Black Box Testing pada Halaman Tambah Kontak

Perusahaan

Kategori Skenario Konfigurasi Hasil

Direktur

Jika nomor telepon dan email diisi Data berhasil

disimpan

Valid

Jika nomor telepon diisi, dan email

dikosongkan

Data gagal

disimpan

Valid

Jika nomor telepon dikosongkan, dan

email diisi

Data gagal

disimpan

Valid

Sumber: Penelitian (2017)

Tabel III.13

Hasil Pengujian Black Box Testing pada Halaman Tambah Kegiatan

Kategori Skenario Konfigurasi Hasil

Direktur

Jika judul kegiatan, keterangan,

password, dan foto diisi

Data berhasil

disimpan

Valid

Jika judul kegiatan dan keterangan

diisi, sedangkan foto dikosongkan

Data berhasil

disimpan

Valid

Jika judul kegiatan, keterangan, dan

foto semuanya dikosongkan

Data gagal

disimpan

Valid

Sumber: Penelitian (2017)

Page 82: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

112

Tabel III.14

Hasil Pengujian Black Box Testing pada Halaman Tambah Daftar Tempat

Kategori Skenario Konfigurasi Hasil

Direktur

Jika nama tempat wisata, lokasi, foto,

dan keterangan diisi

Data berhasil

disimpan

Valid

Jika nama tempat wisata, lokasi, dan

keterangan diisi, sedangkan foto

dikosongkan

Data berhasil

disimpan

Valid

Jika nama tempat wisata, lokasi, foto,

dan keterangan semuanya di

kosongkan

Data gagal

disimpan

Valid

Sumber: Penelitian (2017)

Tabel III.15

Hasil Pengujian Black Box Testing pada Halaman Tambah Daftar Paket

Kategori Skenario Konfigurasi Hasil

Direktur

Jika judul paket, nama tempat.

Keterangan, harga perorang, status

dan tanggal acara diisi

Data berhsil

disimpan

Valid

Jika judul paket, nama tempat.

Keterangan, harga perorang, status

dan tanggal acara dikosongkan

Data gagal

disimpan

Valid

Sumber: Penelitian (2017)

Page 83: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

113

Tabel III.16

Hasil Pengujian Black Box Testing pada Halaman Pendaftaran Calon

Pelanggan

Kategori Skenario Konfigurasi Hasil

Pelanggan

Personal

dan

Pelanggan

Paket

Jika nama, email, password, no

telepon, pilihan layanan outbound,

dan alamat diisi

Data berhsil

disimpan

Valid

Jika nama, email, password, no

telepon, pilihan layanan outbound,

dan alamat dikosongkan

Data gagal

disimpan

Valid

Sumber: Penelitian (2017)

Tabel III.17

Hasil Pengujian Black Box Testing pada Halaman Login Aktivasi

Kategori Skenario Konfigurasi Hasil

Pelanggan

Personal

dan

Pelanggan

Paket

Jika email yang dimasukan

“Benar”, password yang dimasukan

“Salah” dan opsi outbound yang

dipilih “Salah”

Login gagal Valid

Jika email yang dimasukan

“Benar”, password yang dimasukan

“Benar” dan opsi outbound dipilih

“Salah”

Login gagal Valid

Page 84: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

114

Jika email yang dimasukan

“Benar”, password yang dimasukan

“Benar” dan opsi outbound dipilih

“Benar”

Login berhasil Valid

Jika email yang dimasukan

“Salah”, password yang dimasukan

“Benar” dan opsi outbound dipilih

“Benar”

Login gagal Valid

Jika username, password dan opsi

outbound dikosongkan

Login gagal Valid

Sumber: Penelitian (2017)

Tabel III.18

Hasil Pengujian Black Box Testing pada Halaman Login Pelanggan

Kategori Skenario Konfigurasi Hasil

Pelanggan

Personal

dan

Pelanggan

Paket

Jika email yang dimasukan

“Benar”, password yang dimasukan

“Salah” dan opsi outbound yang

dipilih “Salah”

Login gagal Valid

Jika email yang dimasukan

“Benar”, password yang dimasukan

“Benar” dan opsi outbound dipilih

“Salah”

Login gagal Valid

Page 85: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

115

Jika email yang dimasukan

“Benar”, password yang dimasukan

“Benar” dan opsi outbound dipilih

“Benar”

Login berhasil Valid

Jika email yang dimasukan

“Salah”, password yang dimasukan

“Benar” dan opsi outbound dipilih

“Benar”

Login gagal Valid

Jika username, password dan opsi

outbound dikosongkan

Login gagal Valid

Sumber: Penelitian (2017)

Tabel III.19

Hasil Pengujian Black Box Testing pada Halaman Pendaftaran Kegiatan

Outbound Personal

Kategori Skenario Konfigurasi Hasil

Pelanggan

Personal

Jika nama tempat, jumlah peserta,

tanggal acara, dan durasi kegiatan

diisi

Data berhsil

disimpan

Valid

Jika nama tempat, jumlah peserta,

tanggal acara, dan durasi kegiatan

semuanya dikosongkan

Data gagal

disimpan

Valid

Sumber: Penelitian (2017)

Page 86: BAB III PEMBAHASAN · Membuat laporan hasil dari pemesanan tiket pesawat maupun paket outbound yang dikehendaki oleh konsumen. 3. Program manajer mengarahkan bawahannya dalam menjalankan

116

Tabel III.20

Hasil Pengujian Black Box Testing pada Halaman Pendaftaran Kegiatan

Outbound Paket

Kategori Skenario Konfigurasi Hasil

Pelanggan

Paket

Jika jumlah peserta diisi

Data berhsil

disimpan

Valid

Jika jumlah peserta dikosongkan Data gagal

disimpan

Valid

Sumber: Penelitian (2017)