BAB IV IMC.docx

Embed Size (px)

Citation preview

  • 8/17/2019 BAB IV IMC.docx

    1/3

    BAB IV

    PEMBAHASAN

    Mahasiswa Program profesi Ners dari STIKes Muhammadiyah Palembang

    telah melaksanakan proses asuhan keperawatan mulai dari pengkajian sampai

    dengan evaluasi pada tanggal 6 pril sampai ! pril "#$6 di %uang &igh 'are

    (nit )&'(* %S( PK( Muhammadiyah +antul, Pada pengkajian pengumpulan

    data dilakukan dengan menggunakan format pengkajian kegawat daruratan,

    Pengumpulan data yang dilakukan melalui observasi dan dari pendokumentasian

    keperawatan diruangan- serta didapatkan data dari keluarga pasien, Pengkajian

    data yang dilakukan pada tanggal 6 pril "#$6- mendapatkan hasil mengenai

    gambaran kesehatan pada Tn, S dengan gangguan pada Sistem Neuro behaviour 

    )stroke non hemoragik* pengkajian yang kami lakukan pada pasien ternyata

    memiliki kesamaan dengan pengkajian se.ara teoritis,

    Masalah keperawatan yang kami dapatkan setelah melakukan pengkajian

    dan menganalisa data didapatkan empat masalah keperawatan yang a.tual dan

    resiko- masalah keperawatan yang kami dapatkan pada Tn, S tersebut adalah

    ketidakefektifan bersihan jalan nafas- hipertermi dan defi.it perawatan diri dan

    resiko ketidakefektifan perfusi jaringan serebral, Masalah keperawatan yang kami

    dapatkan memiliki kesamaan dengan diagnosa se.ara teoritis dan sesuai dengan

     NN/ )"#$01"#$2*,

    %en.ana keperawatan )Intervensi Keperawatan* yang kelompok lakukan

    sesuai dengan teoritis )NI' ataupun N3'* dari ren.ana kegiatan, Pada

    ketidakefektifan bersihan jalan nafas tujuannya adalah respiratory status:

  • 8/17/2019 BAB IV IMC.docx

    2/3

    ventilation dan airway patency dengan intervensi airway management dan airway

     suction- pada hipertermi tujuannya adalah thermoregulation dengan intervensi

    temperature regulation dan fever treatment, pada defi.it perawatan diri tujuannya

    adalah Self care : Activity of Daily Living (ADLs* dengan intervensi Self Care

    assistane : ADLs dan pada resiko ketidakefektifan perfusi serebral tujuannya

    adalah circulation status dengan intervensi intra cranial pressure monitoring ,

    Tindakan keperawatan yang dilaksanakan kelompok sesuai dengan

    ren.ana keperawatan yang ditetapkan, Sebelum melakukan tindakan- kami

    membuat ren.ana keperawatan dan setiap kali berinteraksi dengan klien kami

    mengevaluasi kemampuan klien sesuai kriteria hasil dan indikator yang telah kami

     buat, Tindakan keperawatan yang dilaksanakan dalam tiga kali pertemuan yaitu

     shift  pagi- sore dan malam, Tindakan keperawatan dilakukan dalam waktu 4 hari

    dan intervensi dihentikan karena klien berpulang ke ramtullah,

    Setiap kali melakukan tindakan kami mengevaluasi kembali ke pasien

    sebelum dilakukan pertukaran  shift , 5valuasi yang kami lakukan sesuai dengan

    teoritis yakni berdasakan analisis S3P )Subjektif- 3bjektif- nalisis dan

    Planning*, Pada hari ketiga planning dihentikan karena klien berpulang ke

    rahmatullah,

    Pendokumentasian yang kami lakukan dengan melakukan pen.atatan

    setiap respon perkembangan klien mulai dari pengkajian- diagnosa keperawatan-

    intervensi keperawatan- implementasi keperawatan dan evaluasi hasil tindakan,

    Setiap kali melakukan handover - kami mengorder klien baik dari pengobatan

  • 8/17/2019 BAB IV IMC.docx

    3/3

    farmakologi ataupun non farmakologi harus disertai tanda tangan kami dan

    mengobservasi langsung ke klien,

    Seluruh kegiatan keperawatan yamg kami lakukan sama dengan teoritis,

    Karena pada dasarnya konsep suatu penyakit harus ditangani dengan ilmu

     pengetahuan baik teoritis- penelitian dan penemuan akan tentang tindakan-

     pen.egahan dan pengobatan untuk pasien, Pada saat dilapangan- khususnya di

    &igh 'are (nit )&'(* %S( PK( Muhammadiyah bantul kami mengobservasi

    masalah yang paling banyak di ruangan- berdasarkan pengamatan didapat klien

    yang datang dengan gangguan kesadaran dan jalan nafas,

    Seberat ataupun seringan apapun sakit yang diderita sebaiknya berobatlah-

    sebagaimana %asulullah S bersabda yang artinya sebagai berikut7

    8Sesungguhnya llah telah menurunkan penyakit dan obatnya, /an menjadikan

    untuk kalian setiap penyakit ada obatnya, Karena itu- berobatlah- tetapi jangan

     berobat dengan barang yang haram9, )&%, bu /aud*,