52
BAB VII ............................................................ . 7.1. Program Satuan Kerja Perangkat Daerah Berkaitan dengan tugas pokok masing-masing Satuan Kerja Perangkat Daerah maka program yang dirumuskan telah diselaraskan dengan fungsi dan subfungsi yang ada dalam pemerintahan. Dalam aspek pembiayaan, Indikasi rencana program telah mempertimbangkan berbagai sumber pendanaan seperti APBD Kota, APBD Propinsi dan APBN, sesuai dengan prediksi terhadap batas kapasitas fiskal. Secara sistematik, indikasii rencana program-program yang akan dilaksanakan dalam 5 (lima) tahun kedepan guna pencapaian misi-misi yang telah ditetapkan adalah sebagai berikut : 1. Program Pelayanan Administrasi Perkantoran Penyediaan jasa surat menyurat Penyediaan jasa pemeliharaan dan perizinan kenderaan dinas oprasional Penyediaan barang cetakan dan penggandaan Penyediaan bahan bacaan dan peraturan perundang- undangan Penyediaan makanan dan minuman Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi keluar daerah 1

BAB VIlabpm2.ipdn.ac.id/wp-content/uploads/2013/05/BAB-VII2.doc · Web viewPembangunan gedung sekolah Pembangunan rumah dinas kepala sekolah, guru, penjaga sekolah Pembangunan ruang

Embed Size (px)

Citation preview

BAB VII.............................................................

7.1. Program Satuan Kerja Perangkat DaerahBerkaitan dengan tugas pokok masing-masing Satuan Kerja Perangkat Daerah maka

program yang dirumuskan telah diselaraskan dengan fungsi dan subfungsi yang ada dalam

pemerintahan. Dalam aspek pembiayaan, Indikasi rencana program telah

mempertimbangkan berbagai sumber pendanaan seperti APBD Kota, APBD Propinsi dan

APBN, sesuai dengan prediksi terhadap batas kapasitas fiskal. Secara sistematik, indikasii

rencana program-program yang akan dilaksanakan dalam 5 (lima) tahun kedepan guna

pencapaian misi-misi yang telah ditetapkan adalah sebagai berikut :

1.Program Pelayanan Administrasi Perkantoran Penyediaan jasa surat menyurat

Penyediaan jasa pemeliharaan dan perizinan kenderaan dinas oprasional

Penyediaan barang cetakan dan penggandaan

Penyediaan bahan bacaan dan peraturan perundang-undangan

Penyediaan makanan dan minuman

Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi keluar daerah

2.Program Peningkatan Sarana dan Perasarana Aparatur Pembangunan gedung kantor

Pengadaan mobil jabatan

Pengadaan mebeleur

Pemeliharaan rutin/berkala gedung kantor

Pemeliharaan rutin/berkala mobil jabatan

Pemeliharaan rutin/berkala kenderaan dinas/operasional

Rehabilitasi sedang/berat rumah jabatan

3.Program Peningkatan disiplin aparatur Pengadaan mesin/kartu absensi

Pengadaan pakaian dinas beserta perlengkapannya

Pengadaan pakaian KORPRI

4.Program Fasilitasi Pindah/Purna Tugas PNS Pemulangan pegawai yang pensiun

1

Pemulangan pegawai yang tugas dalam melaksanakan tugas

Pemindahan tugas PNS

5.Program Peningkatan Kapasitas Sumberdaya Aparatur Pendidikan dan pelatihan formal

Sosialisasi peraturan perundang undangan

Bimbingan teknis implementasi peraturan perundang-undangan

6.Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Penyusunan Laporan Keuangan Semesteran

Penyusunan Pelaporan Prognosis Realisasi Anggaran

Penyusunan Pelaporan Akhir Tahun

7.Program Pendidikan Anak Usia Dini Pembangunan gedung sekolah

Pembangunan rumah dinas kepala sekolah, guru, penjaga sekolah

Pembangunan ruang kelas sekolah

Pembangunan jaringan listrik sekolah dan pelengkapannya

Pembangunan Taman, Lapangan Upacara dan Fasilitas Parkir

Pengadaan Alat Praktik dan Peraga Siswa

Pelatihan Tenaga Pendidik

Pendidikan Anak Usia Dini Pengadaan pakaian seragam sekolah

Pengadaan alata praktek dan peraga siswa

Penyelenggaraan Pendidikan Anak Usia Dini

Penyelenggaraan koordinasi dan kerjasama Pendidikan Anak Usia Dini

Publikasi dan Sosialisasi Pendidikan Anak Usia Dini

8.Program Wajib belajar Pendidikan Dasar Sembilan Tahun Pembangunan gedung sekolah

Pembangunan rumah dinas kepala sekolah, guru dan penjaga sekolah

Pembangunan ruang sekolah

Pembangunan laboratorium dan ruang praktikum sekolah

Pembangunan ruang serba guna/aula

Pembangunan taman, lapangan upacara dan fasilitas parkir

2

Pembangunan perpustakaan sekolah

Pembangunan jaringan instansi lisrik sekolah dan perlengkapannya

Pembangunan sarana air bersih dan sanitary

Pengadaan Moubelier

Rehabilitasi sedang/berat Bangunan Sekolah

Rehabilitasi sedang/berat rumah dinas kepala sekolah, guru dan penjaga

sekolah.

Rehabilitasi sedang/berat Jaringan Listrik sekolah dan Perlengkapannya

Pelatihan Kompetensi Tenaga Pendidik

Penyediaan dan Pengembangan Sekolah untuk SD/MI dan SMP dan MTs

Penyelenggaraan Paket B setara SMP

Penyelenggaraan Paket A setara SD

Pembianaan Kelembagaan dan Manajemen Sekolah dengan Penerapan

Manajemen Berbasis Sekolan (MBS) di Satuan Pendidikan Dasar

Pembinaan Bakat dan Kreativitas Siswa

9.Program Pendidikan Menengah Pembangunan Gedung Sekolah

Pembangunan Laboratorium dan Ruang Praktikum Sekolah (Laboratorium Bahasa,

Komputer, IPA, IPS dan lain-lain)

Pembangunan Gedung serba guna/aula

Pembangunan Taman, Lapangan Upacara dan Fasilitas Parkir

Pembangunan Jaringan instansi listrik sekolah dan perlengkapannya

Pengadaan Alat Praktek dan Pengawasan

Pengadaan Moubelier

Pengadaan Perlengkan Sekolah

Rehabilitasi sedang/Berat rumah Dinas Kepala Sekolah, Guru, Penjaga Sekolah

Penyelenggaraan Paket C Setara SMU

Pembinaan Kelembagaan dan Manajemen Sekolah dengan Penerapan Manajeman

Berbasis Sekolah (MBS)

Pengembangan Metode Belajar dan Mengajar dengan Menggunakan Teknologi

Informasi dan Komunikasi

Penyebarluasan dan Sosialisasi Berbagai Pendidikan Menengah

10. Program Pendidikan Non Formal

3

Pemberdayaan Pendidikan Formal

Pembinaan Pendidikan Kursus dan Kelembagaan

Pengembangan Pendidikan Kecakapan Hidup

Pengembangan Kebijakan Pendidikan Non Formal

Pengembangan Kurikulun, Bahan Ajaran dan Metode Pembelajaran Pendidikan

Non Formal

Fublikasi dan Sosialisasi Pendidikan Non Formal

11. Program Pendidikan Luar Biasa Pembangunan gedung sekolah

Pembangunan rumah dinas kepala sekolah, guru, penjaga sekolah

Pembangunan ruang kelas sekolah

Pembangunan jaringan listrik sekolah dan pelengkapannya

Pembangunan Taman, Lapangan Upacara dan Fasilitas Parkir

Pengadaan Alat Praktik dan Peraga Siswa

Pelatihan kompetnsi tenaga pendidik

Pembinaan Masyarakat Peduli Pendidikan

12. Program Peningkatan Mutu Pendidikan dan Tenaga Pendidik Pelatihan bagi Pendidik Untuk memenuhi Standar Kompetensi

Pembinaan Kelompok Kerja Guru

Pendidikan Lanjutan Bagi Pendidik untuk Memenuhi Standar Kualifikasi

Pengembangan Mutu dan Kualitas program Pendidikan dan Pelatihan Bagi

Pendidik dan Tenaga Kependidikan

Pengembangan Sistem Pengahargaan dan Perlindungan terhadap profesi

pendidikan

Monitoring evaluasi dan pelaporan

13. Program Pengembangan Budaya Baca dan Pembinaan Perpustakaan Pemasyarakatan minat dan kebiasaan membaca untuk mendorong terwujudnya

masyarakat pembelajar

Pengembangan minat dan budaya

Supervisi, Pembinaan dan simulasi pada perpustakaan umum, perpustakaan

khusus, perpuskataan dan perpustakaan masyarakat

Perencanaan dan penyusunan program budaya baca

14. Program Manajemen Pelayanan Pendidikan

4

Pelaksanaan evaluasi hasil kerja bidang pendidikan

Pembinaan Dewan Pendidikan

Pembinaan Komite Sekolah

15. Program Obat dan Perbekalan Kesehatan Pengadaan Obat dan Perbekalan Kesehatan

Peningkatan, Pemerataan Obat dan Perbekalan Kesehatan

Peningkatan Mutu Pelayanan Farmasi Kesehatan dan Rumah Sakit

Peningkatan Mutu Pengguanaan Obat dan Perbekalan Kesehatan

16. Program Upaya Kesehatan Masyarakat Pengadaan dan perbekalan kesehatan termasuk obat generik esensial.

Peningkatan kesehatan masyarakat

Peningkatan pelayanan dan penanggulangan masalah kesehatan

Penyelenggaran penyehatan lingkungan

17. Program Pengawasan Obat dan Makanan Peningkatan pemberdayaan konsumen/masyarakat dibidang obat dan makanan

Peningkatan pengawasan keamanan pengan dan bahan berbahaya

Peningkatan kapaasitas laboratorium pengawasan obat dan makanan

Peningkatan Penyidikan dan penegakan hukum di bidang obat dan makanan

18. Program Pengembangan Obat Asli Indonesia Fasilitasi pengembangan dan penelitian teknologi produksi tanaman obat

Pengembangan standarisasi tanaman alam indonesia

Pengebangan sistem dan layanan iformasi terpadu

Peningkatan kerjasama antar lembaga penelitian dan industri terkait

19. Program Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat Pengembangan media promosi dan informasi sadar hidup sehat

Penyuluhan masyarakat pola hidup sehat

Peningkatan pemanfaatan sarana kesehatan

Peningakatan pendidikan tenaga penyuluhan kesehatan

20. Program Perbaikan Gizi Masyarakat Penyusunan peta informasi masyarakat kurang gizi

Pemberian tambahan makanan dan vitamin

Pemberdayaan masyarakat untuk pencapaian keluarga sejahtera

21. Program Pengembangan Lingkungan Sehat

5

Pengkajian pengembangan lingkungan sehat.

Penyuluhan menciptakan lingkungan sehat

Sosialisasi kebijakan lingkungan sehat

22. Program Pencegahan dan penanggulangan Penyakit Menular Penyemporotan/Fogging sarang nyamuk

Pengadaan vaksin penyakit manular

Pelayanan dan pencegahan penyakit menular

Pemusnahan, karantina sumber penyebab penyakit menular

Peningkatan imunisasi

Peningkatan sievillance epimiologi fdan penganggulangan wabah

Peningkatan Komunikasi, Informasi Dan Ekudasi (KIE) pencegahan dan

pemberantasan penyakit

23. Program standarisasi pelayanan kesehatan Penyusunan Standar Pelayanan Kesehatan

Evaluasi dan pengembangan standar pelayaan kesehatan

Pembangunan dan pemutakhiran data dasar standar pelayanan kesehatan

24. Program Pelayanan Keseatan Penduduk Miskin Pelayanan Operasi Katarak

Pelayanan Kesehtan THT

Penanggulangan ISPA

Pelayanan Kesehatan akibat lupuh layu

25. Program pengadaan, peningkatan dan perbaikan sarana dan prasarana puskesmas/ puskesmas pembantu dan jaringannya Pembangunan puskesmas

Pembangunan puskesmas pembantu

Pengadaan sarana dan prsarana puskesmas

Pemerlihataan rutin berkala sarana dan prasarana puskesmas

Rehabilitasi sedang/berat puskesmas pembantu

26. Program Pengadaan, Peningkatan Sarana dan Prasarana Rumah Sakit/ Rumah Sakit Jiwa Rumah SakitParu-Paru/ Rumah Sakit Mata Pembangunan rumah sakit

Pembangunan ruang poliklinik rumah sakit

Pembangunan gudang obat/apotik

6

Pembangunan ruang gawat darurat

Pengembangan tipe rumah sakit

27. Program Pemerliharaan sarana dan prasarana rumah sakit/rumah sakit jiwa/rumah sakit paru-paru/rumah sakit mata Pemeliharaan rutin/berkala rumah sakit

Pemeliharaan rutin/berkala gudang obat dan apotik

Pemeliharaan rutin/berkala ruang gawat darurat

Pemeliharaan rutin/berkala ruang operasi

Pemeliharaan rutin/berkala ruang bayi

28. Program kemitraan peningkatan pelayanan kesehatan Kemitraan asuransi kesehtan masyarakat

Kemitraan penolahan limbah rumah sakit

Kemitraan pengobatan bagi pasien kurang mampu

29. Program Peningkatan Pelayanan Kesehatan Anak Balita Penyuluhan kesehatan anak balita

Imunisasi bagi anak balita

Pelatiahan dan pendidikan perawatan anak balita

Pembangunan Panti asuhan anak terlantar balita

30. Program Peningkatan Pelayanan Kesehatan Lansia Pelayanan pemeliharaan kesehatan

Rekuitmen tenaga kesehatan

Pelayanan Kesehatan

Pembangunan panti asuhan

31. Program Pengawasan dan Pengendalian Kesehatan Makanan Pengawasan Keamanan dan Kesehatan Makanan Hasil Industri

Pengawasan Keamanan dan Kesehatan Makanan Hasil Produksi rumah tangga

Pengawasan Keamanan dan Kesehatan Makanan restauran

32. Program peningkatan keselamatan ibu melahirkan dan anak Penyuluhan kesehatan bagi ibu hamil dari keluarga kurang mampu

Perawatan secara berkala bagi ibu hamil bagi keluarga kurang mampu

33. Program Pembangunan Jalan dan Jembatan Perencanaan Pembangunan Jalan

Pembangunan Jalan

7

Perencanaan Pembangunan Jembatan

Pembangunan Jembatan

34. Program Pembangunan Saluran Drainase/Gorong-Gorong Perencanaan Pembangunan Saluran Drainase/Gorong-Gorong

Pembangunan Saluran Drainase/Gorong-Gorong

Survei kontur saluran draiase/gorong-gorong

35. Program Pembangunan Turab/Talud/Bronjong Perencanaan Turab/Talud/ Bronjong

Pembangunan Turab/Talud/ Bronjong

Survei kemiringan lereng turap/bronjong

36. Program Rehabilitasi/ Pemeliharaan Jalan dan Jembatan Perencanaan Rehabilitasi/Pemelihraan Jembatan

Rehabilitasi/Pemelihraan Jembatan

Perencanaan Rehabilitasi/Pemelihraan Jalan

Rehabilitasi/Pemelihraan Jalan

37. Program Rehabilitasi/ Pemeliharaan Talud/Bronjong Rehabilitasi/Pemeliharaan Talud/ Bronjong

Monitoring dan Evaluasi

38. Program Inspeksi Kondisi Jalan dan jembatan Inspeksi Kondisi Jalan

Inspeksi Kondisi Jembatan

39. Program Inspeksi kondisi jalan dan Jembatan Rehabilitasi jalan dalam kondisi tanggap darurat

Rehabilitasi jembatan dalam kondisi tanggap darurat

40. Program pembangunan sistem informasi/ data base jalan dan jembatan Penyusunan sistem informasi/ data base jalan

Penyusunan sistem informasi/ data base Jembatan

41. Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Kebinamargaan Pembangunan gedung balai latihan kebinamargaan

Pembangunan Workshop

Pengadaan alat-alat Berat

Rehabilitasi/Pemeliharaan gedung balai latihan kebinamargaan

Rehabilitasi/Pemeliharaan gedung Workshop

8

Rehabilitasi/Pemeliharaan alat-alat berat

42. Program Pengembangan dan Oengelolaan Jaringan Irigasi, Rawa dan Jaringan Pengairan Lainnya Perencanaan Pembangunan Jaringan Irigasi

Perencanaan Pembangunan reservior

Perencanaan Pembangunan Pintu air

Pembangunan reservior

Pembangunan Pintu air

Pemberdayaan Petani Pemkai Air

43. Program Penyediaan dan Pengelolaan Air Baku Pembangunan Sumur-Sumur air Tanah

Pembangunan Sarana Pengambilan dan Saluran Pembawa

Rehabilitasi Prsarana Pengambilan dan Sauran Pembawa

44. Program Pengembangan, pengelolaan dan konservasi Sungai, Danau dan Sumberdaya Air Lainnya Pembangunan Embung, dan Bangunan Penampung Air Lainnya

Rehabiltasi Kawasan Krtis daerah tangkapan sungai dan danau

Rehabilitasi Kawasan Lindung daerah tangkapan sungai dan danau

45. Program Pengendalian Banjir Pembangunan reservior Pengendali Banjir

Rehabilitasi dan Pemeliharaan reservior Pengendali Banjir

Pembangunan Prasarana pengamanan banjir

Pembangunan prasarana pengamanan pantai

Pembangunan tunggul pemecah ombak

46. Program Pengembangan Wilayah Strategi dan Cepat Tumbuh Perencanaan Pengembangan Infrastruktur

Pembangunan/Peningkatan Infrastruktur

47. Program Pembangunan Infrastruktur Pedesaan Pembangunan Jalan dan Jembatan Perdesaan

Pembangunan sarana dan prsarana air bersih perdesaan

Pembangunan Pasar Pedesaan

Rehabilitasi/Pemeliharaan Pasar Perdesaan

48. Program Pengembangan Perumahan

9

Penetapan Kebijakan, strategi dan program perumahan

Koordinasi penyelenggaraan pengembangan perumahan

Sosialisasi peraturan perundang-undang di bidang perumahan

Pembangunan Sarana dan Prasrana rumah sederhana

49. Program Lingkungan Sehat Perumahan Koordinasi pengawsan dan pengendalian pelaksanaan kebijakan tentang

pembangunan perumahan

Penyuluhan dampak resiko pencemaran lingkungan

Pengendalian dapak resiko pencemaran lingkungan

50. Program pemberdayaan komunitas perumahan Fasilitasi Pemberian kredit mikro untuk pembangunan dan perbaikan

perumahan

Peninkatan sistem pemberian kredit pemilikan rumah

Sosialisasi dan fasilitasi jaminan kepastian hukum dna perlindungan hukum

51. Program Perbaikan perumahan akibat bencana alam/sosial Fasilitasi dan stimulasi rehabilitasi rumah akibat bencana alam

Fasilitasi dan stimulasi rehabilitasi rumah akibat bencana Sosial

52. Program Peningkatan Kesiagaan dan Pencegahan Bahaya Kebakaran Pendidikan dan Pelatihan Pertolongan dan Pencegahan Kebakaran

Penyuluhan Pencegahan Bahaya Kebakaran

Pengadaan Sarana dan Prasarana Pencegahan Bahaya Kebakaran

Pemeliharaan Sarana dan Prasarana Pencegahan Bahaya Kebakaran

Peningkatan Pelayanan Penanggulangan Bahaya Kebakaran

53. Program Pengelolaan Areal Pemakaman Koordinasi Penataan Areal Pemakaman

Pemberian perizinan pemakaman

Koordinasi penataan areal pemakaman

54. Program Perencanaan Tata Ruang Penyusunan Rencana DetailTata Ruang Kawasan

Revisi rencana tata ruang

Penyusunan Rancangan Peraturan Daerah tentang RTRW

Survey dan Pemetaan

55. Program Pemanfaatan Ruang

10

Fasilitasi Peran serta Masyarakat dalam Pemanfaatan Ruang

Survei dan Pemetaan

Pelatihan Aparat dalan pemanfaatan ruang

Penyusunan kebijakan perizinan pamanfatan ruang

56. Program Pengendalian Pemanfaatan Ruang Penyusunan Kebijakan pengendalian pemanfaatan ruang

Pengawasan Pemanfaatan Ruang

Sosialisasi Kebijakan pengendalian pemanfaatan ruang

57. Program Pengembangan Data/Informasi Pengumpulan, Updating, dan analisis dan informasi capaian target kinerja dan

program

Penyusunan dan analisis data/informasi perencanaan pembangunan kawasan

rawan bencana

Penyusunan dan analisis data/informasi perencanaan pembangunan ekonomi

58. Program Kerjasama Pembangunan Koordinasi kerjasama wilayah perbatasan Koordinasi kerjsama pembangunan antar daerah Fasilitasi kerjsama dengan dunia usaha/lembaga

59. Program Pengembangan Wilayah Perbatasan Koordinasi penyelesaian masalah perbatasan antar daerah

Sosialisasi kebijakan pemerintah dalam penyelesaian pebgatasan anta negara

Penyusunan perencanaan pengembangan perbatsan

60. Program Perencanaan pengembangan wialyah strategis dan cepat tumbuh Sosialiasi kebijakan pemerintah daerah dalam penngembangan wilayah strategis

strategis dan cepta tumbuh

Koordinasi Penetapan Rencana Tata Ruang wilayah strategi dan cepat tumbuh

61. Program Perencanaan Pengembangan Kota-kota menengah dan Besar Koordiansi penyelesaian permasalahan penangan samapah perkotaan

Koordinasi penyelesaian permasalahan transportasi perkotaan

Koordinasi penangan pusat-pusat industri

Koordinasi perencnaaan penangan perumahan

62. Program Peningkatan kapsitas kelembagaan perencanaan pembangunan daerah Peningktan kemampuan teknis aparat perencana

11

Sosialisasi kebijakan perencanaan pembangunan daerah

63. Program Perencanaan Pembangunan daerah Pengembangan Partisipasi Masyarakat Dalam Perumusan Program Dan Kebijakan

Layanan Publik

Penyusunan Rancangan RPJMD

Penyusunan rancangan RKPD

Penyelenggaraan musren RKPD

Penetapan RKPD

Koordinasi Penyusunan Laporan Kinerja Pemerintan Daerah

Koordinasi penyusunan Laporan Keterangan Pertanggung Jawaban(LKPJ)

Monitoring, evaluasi, pengendalian, dan pelaporan pelaksanaan rencana

pembangunan daerah

64. Program Perencanaan Pembangunan Ekonomi Penyusunan masterplan pembangunan ekonomi daerah

Penyusunan indikator ekonomi

Penyusunan tabel output daerah

Penyusunan indikator dan pemetaan daerah rawan pangan

65. Program Perencanaan Sosial Bdaya Koordinasi Penyusunan masterplan pendidikan

Koordinasi Penyusunan masterplan kesehatan

Koordinasi perencanaan pembangunan bidang sosial dan budaya

66. Program perencanaan prasarana wilayah dan sumberdaya alam Koordinasi penyusunan masterplan prasarana perhubungan daerah

Koordinasi pembangunan daerah rawan bencana

67. Program Perencanaan Pembangunan Daerah Rawan Bencana Koordiansi Penyusunan profile daerah rawan bencana

Koordinasi pembangunan daerah rawan bencana

68. Program Pembangunan Prasarana dan Fasilitas Perhubungan Perencanaan Pembangunan Prasarana dan Fasilitas Pembangunan

Penyusunan Kebijakan, Norma, Standar dan prosedur bidang perhubungan

Sosialisasi kebijakan dibidang perhubungan

Peningkatan Pengelolaan terminal angkutan darat

69. Program rehabilitasi dan pemeliharaan prasarana dan fasilitas LLAJ

12

Rehabilitasi/pemeliharaan sarana alat pengujian kenderaan bermotor

Rehabilitasi/pemliharaan prasarana balai pengujian kenderaan bermotor

Rehabilitasi/pemeliharaan terminal/perhubungan

70. Program Peningkatan Pelayanan Angkutan Penyuluhan bagi sopir/juru mudi untuk peningkatan keselamatan penumpang

Peningkatan Disiplin masyarakat menggunakan angkutan

Uji kelayakan sarana transportasi guna keselamatan penumpang

pengendalian disiplin pengoprasian angkutan umum dijalan raya

penciptaan disiplin dan pemeliharaan kebersihan dilingkungan terminal

Kegiatan penciptaan pelayanan cepat, tepet, murah dan mudah

Pengumpulan dan analisis data base pelayanan angkutan

Pemilihan dan pemberian penghargaan sopir/juru mudi/awak kendaraan angkutan

umum teladan

Koordinasi dalam peningkatan pelayanan angkutan

71. Program pembangunan sarana dan prasarana perhubungan Pembanguan gedung terminal

Pembangunan halte bus, taxi gedug terminal

72. Program Pengendalian dan Pengamanan Lalu Lintas Pengadaan rambu-rambu lalu lintas

Pengadaan marka jalan

Pengadaan pagar pengaman jalan

73. Program Peningkatan Kelalaian Pengoperasian Kenderaan Bermotor Pembangunan Balai pengujuan kenderaan bermotor

Pengadaan alat pengujian kenderaan bermotor

Pelaksanaan uji petik kenderaan bermotor

74. Program Pengembangan Kinerja Pengelolaan Persampahan Penyediaan prasarana dan sarana pengelolaan persampahan

Peningkatan operasi dan pemeliharaan dan prasarana dan sarana

persampahan

Bimbingan teknis persampahan

Sosialisasi kebijakan pengelolaan persampahan

75. Program Pengendalian Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan HidupKoordinasi Penilaian kota sehat Adipura

13

Pemantauan Kualitas lingkungan

Pengkajian dampak lingkungan

Peningkatan peringkat kinerja perusahaan (proper)

Peningkatan peran serta masyarakat dalam pengendalian lingkungan hidup

76. Program Perlindungan dan Konservasi Sumber Daya Alam Konservasi sumber daya air dan pengendalian kerusakan sumber-sumber air

Pengelolaan keanekaragaman hayati dan ekosistem

Koordinasi kebakaran hutan

77. Program Peningkatan Kualitas dan Akses Informasi Sumber Daya Alam dan Lingkungan HidupPeningkatan Edukasi dan Komunikasi masyarakat dibidang lingkungan

Pengembangan data dan informasi lingkungan

Penyusunan data sumberdaya alam dan neraca sumberdaya hutan (NSDH) nasional dan

daerah

78. Program Peningkatan Pengendalian Polusi Pengujian emisi kendaraan bermotor

Pengujian kadar polusi limbah padat dan limbah cair

Pembangunan tempat pembuangan benda padat/cair yang menimbulkan polusi,

Penyuluhan dan pengendalian polusi dan pencemaran

79. Program Pengembangan ekowisata dan jasa lingkungan dikawasan-kawasan konservasi laut dan hutan Pengembangan ekowisata dan jasa lingkungan dikawasan konservasi

Pegembangan konservasi laut dan hutan wisat

80. Program pengendalian kebakaran hutan Pengadaan alat pemadam kebakaran hutan

Pemetaan kawasan rawan kebakaran hutan

Koordinasi pengendalian kebakaran hutan

81. Program pengelolaan dan rehabilitasi ekosistem pesisir dan laut Pengelolaan dan rehabiltasi ekosistem pesisir dan laut

Pengembangan sistem manajemen pengelolaan pesisir laut

82. Program Pengelolaan Ruang Terbuka Hijau(RTH) Penataan RTH

Pemeliharaan RTH

14

Pengembangan taan rekreasi

Pengawasan dan pengendalian RTH

83. Program Pengembangan Sistem Pendafataran Tanah Penyusunan sistem pendaftaran tanah

Sosialisasi sistem pendaftaran tanah

84. Program penataan penguasaan, pemilikan penggunaan dan pemanfaatan tanah Penataan pengusaan, pemilikan penggunaan dan pemanfataan tanah

Penyuluhan hukum pertanahan

85. Program Penyelesaian Konflik-konflik pertanahan Fasilitasi Penyelesaian Konflik-konflik pertanahan

86. Program Pengembangan Sistem informasi pertanahan Penyusunan sistem informasi pertanahan yang hanadal

87. Program penataan administrasi kependudukan Pembangunan dan pengoprasian SIAK secara terpadu

Pelatihan Pengelola SIAK

Koordinasi Pelaksanaan Kebijakan Kependudukan

Pengolahan dalam Penyusunan Laporan Informasi Kependudukan

Penyediaan Informasi yang dapat diakses masyarakat

Peningkatan Publik Dalam Bidang Kependudukan

Pengembangan Database Kependudukan

Peningkatan Kapasitas Aparat Kependudukan dan Catatan Sipil

88. Program keserasian kebijakan kualitas anak dan perempuan Perumusan kebijakan kaualitas peningkatan kualitas hidup perempuan di bidang

ilmu pengetahuan dan teknologi

Perumusan kebijkan peningkatan peran dan posisi perempuan dibidang politik dan

jabatan publik

89. Program Penguatan kelembagaan pengarusutamaan gender dan anak Advokasi dan Fosilitas PUG bagi perempuan

Evaluasi Pelaksanaan PUG

Pengembangan sistem informasi gender dan anak

90. Peningkatan kualitas hidup dan perlindugan perempuan Sosialisasi sistem pencatatan pelaporan KDRT

Fasilitas upaya Perlindungan perempuan terhadap tindak kekerasan

15

91. Program Peningkatan Peran Serta Kesetaraan Jender Dalam Pembangunan Kegiatan Pembinaan organisasi perempuan

Kegiatan Pendidikan dan Pelatihan Peningkatan Peran Serta Kesetaraan Jender

92. Program penguatan kelembagaan pengarusutamanaan gender dan anak Work shop peningkatan peran perempuan dalam pengembalian keputusan

Pemberdayaan lembaga yang berbasis gender

93. Program Keluarga Berencana Penyediaan Pelayanan KB dan alat Kontrasepsi bagi keluarga miskin

Pelayanan KIE

Pembinaan KB

Pengadaan sarana mobilitas ti KB keliling

94. Program Kesehatan Reproduksi Remaja Advokasi dan KIE tentang kesehatan reproduksi remaja(KRR)

Memperkuat dukugan dan partipasi masyarakat

95. Program Pelayanan Kontrasepsi Pelayanan Konseling KB

Pengadaan Alat Kontrasepsi

Pelayanan KB medis operasi

96. Program pembinaan peran serta masyarakat dalam pelayanan KB/KR yang Mandiri Fasilitasi pembentukan kelompok masyarakat peduli KB

97. Program Promosi Kesehatan ibu, bayi dan anak melalui kelompok-kelompok kegiatan masyarakat Penyuluhan bahan informasi tentang pengasuhan dan peminaan tubuh kembang

anak

98. Program pengembangan pusat pelayanan informasi dan konseling KRR Pendidikan pusat pelayanan informasi dan konseling KRR

Fasilitasi Forum pelayanan KKR bagi kelompok remaja dan kelompok sebaya diluar

sekolah

99. Program Peningkatan penanggulangan Narkoba, PMS termasuk HIV/AIDS Penguluhan/penanggulangan narkobadan PMS di sekolah

100. Program Pengembangan Bahan Informasi Tentang Pengasuhan dan Pembinaan Tumbuh Kembang Anak

16

Pengumpulan bahan informasi tentang pengasuhan dan pembinaan tumbuh

kembang

101. Program Penyiapan tenaga endamping kelompok binaan keluarga Pelatihan tenaga pendamping kelompok bina keluarga di kecamatan

102. Program pengembangan model operasional BKB-Posyandu_PAU Pengakijan Pengembangan model operasional BKB-posyandu-PAUD

103. Program Pemberdayaan Fakir Miskin, Komunitas Adat terpencil (KAT) dan Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial (PMKS) Lainnya Pelatihan keterampilan berusaha bagi keluarga miskin

Pelatihan keterampilan bagi penyandang masalah kesejahteraan sosial

104. Program Pelayanan dan Rehabilitasi Kesejahteraan Sosial Pelayanan perlindungan sosial, hukum bagi korban eksploitasi, perdagangan perempuan

dan anak

Pelatihan keterampilan dan praktek belajar kerja bagi anak terlantar termasuk anak

jalanan, anak cacat dan anak nakal

Pembentukan pusat informasi penyandang catat dan trauma center

105. Program Pembinaan Anak Terlantar Pendatangan penyandang cacat dan penyakit kejiwaan

Pendidikan dan pelatihan bagi Penyandang Cacat dan eks Trauma

Program Pembinaan Para Penyandang Cacat dan Trauma

106. Program Pembinaan Panti Asuhan/ Panti Jompo Operasional Pemeliharaan sarana dan perasana panti asuhan/jompo

Pendidikan dan pelatihan bagi penghuni panti asuhan/jompo

107. Program Pembinaan eks Penyandang Penyakit Sosial (Eks Narapidana, PSK, Narkoba dan penyakit Sosial Lainnya) Pendidikan dan pelatihan keterampilan berusaha bagi penyandang penyakit sosial

Pemberdayaan eks penyandang penyakit sosial

Pemantauan kemajuan perubahan sikap mental eks penyandang penyakit sosial

108. Program Pemberdayaan Kelembagaan Kesejahteraan Sosial Peningkatan peran aktif masyarakat dan dunia usaha

Peningkatan kualitas SDM kesejahteraan sosial masyarakat

Pengembangan model kelembagaan perlindungan sosial

109. Program Peningkatan Kualitas dan Produktifitas Tenaga Kerja

17

Penyusunan Database tenaga kerja daerah

Pendidikan dan keterampilan bagi pencari kerja

Penyusunan Balai latihan kerja

Pendidikan dan pelatihan keterampilan bagi pencari kerja

Peningkatan propesionalisme tenaga kepelatihan dan instruktur BLK

110. Program Peningkatan Kesempatan Kerja Penyusunan informasi bursa tenaga kerja

Penyebarluasan informasi bursa tenaga kerja

Pemberian fasilitas dan mendorong sistem pendanaan pelatihan berbasis masyarakat

Penyiapan tenaga kerja siap pakai

111. Program Perlindungan dan Pengembangan Lembaga Ketenagakerjaan Fasilitas penyelesaian prosedur penyelesaian perselisihan hubungan industrial

Fasilitas penyelesaian prosedur pemberian perlindungan hukum dan jaminan sesuai

ketenaga kerjaan

Sosialisasi berbagai peraturan pelaksanaan tentang ketenaga kerjaan

Peningkatan pengawasan, perlindungan dan penegakan hukum terhadap keselamatan

dan kesehatan kerja

112. Program Penciptaan Iklim Usaha Kecil Menengah Yang Kondusif Penyusunan Kebijakan Tentang Usaha Kecil Menengah

Sosialisasi Kebijakan Tentang Usaha Kecil Menengah

Fasilitas Pengembangan Usaha Kecil Menengah

113. Program Pengembangan Kewirauasahaan dan Keunggulan Kompetitif Usaha Kecil Menengah Penyelenggaraan pelatihan kewirausahaan

Pelatihan Manajemen Pengelolaan Koperasi/ KUD

114. Program pengembangan kewirausahaan dan keunggulan kompetitif usaha kecil menengah Fasilitasi pembangunan inkubator teknologi dan bisnis

Peningkatan kerjasama dibidang HAKI

Penyelenggaran pelatihan kewira usahaan

Sosialisasi HAKI kepada Usaha Mikro Kecil Menengah

115. Program Pengembangan Sistem Pendukung Usaha Bagi Usaha Mikro Kecil Menengah Pengembangan klaster bisnis

18

Peningkatan jaringan kerjasama antar lembaga

Penyelenggaraan promosi produk UMKM

Pemgembangan kebijakan dan program peningkatan ekonomi lokal

116. Program Peningkatan Kualitas Kelembagaan Koperasi Koordinasi pelaksanaan dan program pembangunan koperasi

Pembangunan sistem informasi perencanaan pembangunan perkoperasian

Sosialisasi prinsip-prinsip pemahaman perkoprasian

Pembinaan pengawasan dan penghargaan koperasi berprestasi

Penyebaran model-model pola pengembangan koperasi

117. Program Peningkatan Promosi dan Kerjasama Investasi Peningkatan kegiatan pemantauan, pembinaan dan pengawasan pelaksanaan

penanaman modal

Peningkatan kuaitas SDM guna penigkatan pelayanan investasi

Penyelenggaran pameran investasi

118. Program peningkatan iklim investasi dan realisasi investasi Penyusunan kebijakan investasi bai pembangunan fasilitas infrastruktur

Memfaslitasi dan koordinasi kerjsama bidang investasi

Kajian kebijakan penanaman modal

Pemberian investasi diwilayah tertinggal

119. Program penyiapan potensi budaya, sarana dan prasarana daerah Kajian Potensi suamberdaya yang terkait dengan investasi

120. Program Pengembangan Nilai Budaya Pelestarian dan akuntabilitas adat budaya daerah

Penatagunaan naskah kuno nusantara

Pemantauan, evaluasi pelaksanaan program pengembangan nilai budaya

121. Program Pengelolaan Kekayaan Budaya Pengembangan kebudayaan dan pariwisata

Pengembangan Database sistem informasi sejarah purbakala

Perumusan kebijakan sejarah dan pubakala

122. Program Pengelolaan Keragaman Budaya Pengembangan kesenian dan kekayaan budaya

Fasilitas perkembangan keragaman budaya daerah

Fasilitas penyelenggaraan festival budaya daerah

19

Monitoring, evaluasi dan pelaporan pelaksanaan pengembangan keanekaragaman

budaya

123. Program Pengembangan Kerjsama Pengelolaan Kekayaan Daerah Fasilitasi oengembangan kemitraan dengan LSM dan perusahaan daerah

Fasilitasi Pembentukan kemitraan usaha propesi antar daerah

124. Program Peningkatan Peran Serta Kepemudaan Pembinaan organisasi kepemudaan

Pendidikan dan Pelatihan dasar kepemimpinan

125. Peningkatan Peran Serta Kepemudaan Pembinaan organisasi kepemudaan

Pendidikan dan pelatihan dasar kepemimpinan

Fasilitasi aksi bakti sosial kepemudaan

Pameran perestasi hasil kerya kepmudaan

126. Program Upaya penumbuhan kewirausahaan dan kecakapan hidup pemuda Pelatihan kewirausahaan bagi pemuda

Pelatihan keterampilan bagi pemuda

127. Program Upaya Pencegahan Penyalahgunaan Narkoba Pemberian penyuluhan tentang bahaya narkoba bagi pemuda

128. Program Pengembangan Kebijakan dan Manajemen Olahraga Peningkatan mutu organiasasi dan tenaga keolahragaan

Pengembangan Perencanaan Olah raga terpadu

Pembinaan manajemen organisasi olahraga

129. Program Pembinaan dan pemasyarakatan olah raga Pembibitan dan pembinaan olahraga berbakat

Penyelenggaraan kompetisi olah raga

Pengembangan olahraga rekreasi

Pembinaan olahraga yang berkembang dimasyarakat

130. Program peningkatan sarana dan prasarana olahraga Peningkatan pembangunan sarana dan perasarana olahraga

Pemantauan dan evaluasi pembangunan sarana dan prasaran olahraga

Peningkatan peran dunis usaha dalam pengembangan sarana dan prasarana

olahraga

131. Program peningkatan kemanan dan kenyamanan Lingkungan

20

Pembangunan Pos jaga/ronda

Pelatihan Pengendalian Keamanan dan kenyamanan lingkungan

Pengendalian kemanan lingkunngan

132. Program Pemeliharaan Kantrantibnas dan Pencegahan Tindak Keriminal Pengawasan pengendalian dan evaluasi kegiatan pilisi pamong praja

Peningkatan kerjasama dengan aparat keamanan dalam teknik pencegahan

kejahatan

Peningkatan kapasitas aparat dalam rangka pelaksanaan siskamswakarsa di

daerah

133. Program Pengembangan Wawasan Kebangsaan Peningkatan toleransi dan kerujunan dalam kehidupan beragama

Peningkatan rasa solidaritas dan ikatan sosial dikalangan masyarakat

134. Program Kemitaraan Pengembangan Wawasan Kebangsaan Seminar, talk sohw, diskusi peningkatan wawasan kebangsaan

Pentas seni dan budaya, festifal, lomba cipta dalam upaya peningkatan wawasan

kebangsaan

135. Program pemberdaan masyrakat untuk menjaga ketertiban dan kemanan Pembentukan satuan keamanan lingkungan dimasyarakat

136. Program peningkatan pemberantasan penyakit masyarakat (pekat) Penyuluhan pencegahan peredaran uang palsu

Penyuluhan pencegahan dan penertiban aksi premanisme

Penyuluhan pencegahan praktek perjudian

137. Program pendidikan politik masyarakat Penyuluhan kepada masyarakat

Penyusunan data base partai politik

Koordinasi forum-forum diskusi politik

138. rogram Pencegahan Dini dan Penggulangan Korban Bencana Alam Pemantauan dan penyebarluasan informasi potensi bencana alam

Pengadaan tempat panampungan sementara dan evakuasi penduduk dari ancaman

korban bencana alam

139. Program peningkatan kapsitas lembaga perwakilan rakyat daerah Pembahasan Rancangan Peraturan Daerah

21

Hearing/dialog dan Koordinasi dengan pejabat Pemerintah Daerah dan tokoh

masyarakat/tokoh agama

Rapat-rapat Alat Kelengkapan Dewan

Rapat-rapat Paripurna

Kegiatan Reses

Kunjungan Kerja Pimpinan dan Anggota DPRD dalam Daerah

Peningkatan Kapasitas Pimpinan dan Anggota DPRD

140. Program Peningkatan Pelayanan Kediasan Kepala Daerah/Wakil Kepala Daerah Penerimaan Kunjungan Kerja Pejabat Negara/Departemen/Lembaga Pemerintaha

Non Departemen/Luar Negeri

Rapat Koordinasi unsur Muspida

Kunjungan Kerja/Inspeksi Kepala Daerah/Wakil Kepala Daerah

Koordinasi dengan Pemerintah Pusat dan Pemerintah Lainnya

141. Program Peningkatan dan Pengembangan Pengelolaan Keuangan Daerah Penyusunan Standar Satuan Harga

Penyusunan Kebijakan Akuntansi Pemerintah Daerah

Penyusunan Sistem dan Produsen pengelolaan keuangan daerah

Penyusunan Rancangan Peraturan KDH tentang Penjabaran APBD

Penyusunan Rancangan Peraturan Daerah tentang Penjabaran APBD

Penyusunan Rancangan Peraturan Daerah tentang Perubahan APBD

Penyusunan Rancangan Peraturan Daerah tentang Penjabaran Perubahan APBD

Penyusunan Rancangan Peraturan Daerah tentang Pertanggungjawaban

Pelaksanaan APBD

Penyusunan Rancangan Peraturan KDH tentang Penjabaran Pertanggungjawaban

pelaksanaan APBD

Sosialiasasi Paket Regulasi tentang Pengelolaan Keuangan Daerah

Bimbingan Teknis Implementasi Paket Regulasi tentang Pengelolaan Keuangan

Daerah

Peningkatan Manajemen aset/barang Daerah

Penyusunan Peraturan Daerah tentang Pokok Pengelolaan Keuangan Daerah

142. Program pembinaan dan fasilitasi pengelolan keuangan kabupaten/kota Evaluasi rancangan peraturan daerah tentang APBD kabupaten/kota

22

Evaluasi Rancangan Peraturan Daerah KDH tentang penjabaran APBD

kabupaten/kota

143. Program pembinaan dan fasilitasi pengelolaan keuangan desa Evaluasi Racangan peraturan desa tentang APB Desa

Evaluasi Racangan peraturan desa tentang pendapatan desa

144. Program Peningkatan Sistem Pengawasan Internal dan Pengendalian Pelaksanaan Kebijakan KDH Pelaksanaan pengawasan internal secara berkala

Penanganan kasus pengaduan di lingkungan pemerintah desa

Pengendalian Manajemen Pelaksanaan Kebijakan KDH

Koordinasi Pengawasan yang lebih Kondusif

145. Program peningkatan profesionalisme tenaga pemeriksa dan aparatur pengawasan Pelatihan pengembangan tenaga pemeriksa dan aparatur pengawasan

Pelatiahan teknis pengawasan dan peilaian akuntabilitas kinerja

146. Program penataan dan penyempurnaan kebijakan sistem dan prosedur pengawasan Penyusunan naskah akademis kebijakan sistem dan prosedur pengawasan

Penyusunan Kebijakan sistem dan prosedur pengawasan

147. Program Optimalisasi Pemanpaatan Teknologi Informasi Penyusunan Sistem Informasi Terhadap Layanan Publik

148. Program mengintensifikasikan penanganan pengaduan masyarakat Pembentukan unit khusus penaganan pengaduan masyarakat

149. Program Peningkatan kerjsama antar daerah Fasilitasi/ Pembentukan Kejasama Antar Daerah Penyediaan Sarana dan

Prasarana Publik

Fasilitasi/ Pembentukan perkuatan antar daerah pada bidang ekonomi

Fasilitasi/ Pembentukan Kejasama Antar Daerah dibidang hukum

150. Program Penataan Peraturan Perundang-Undangan Koordinasi Kerjasama Permaslahan Peraturan Perundang-undangan

Legislasi Rancangan Peraturan Perundang-undangan

Sosialisasi Peraturan Perundang-undangan

Publikasi Peraturan Perundang-undangan

23

151. Program pentaan daerah otonomi baru Fasilitasi penyiapan dan informasi pendukung proses pemekaran daerah

Fasilitasi persepatan penyerahan P3D dari daerah induk ke daerah pemekaran

Fasilitasi pemantapan SOTK pemerintah daerah otonomi baru

152. Program Pendidikan Kedinasan Pendidikan dan pelatihan teknis

Pendidikan penjenjangan struktural

Pembuatan dan evaluasi penyelenggaraan pendidikan

Pembuatan buku juknis/juklak

Program peningkatan kapasitas sumberdaya aparatur Pendidikan dan pelatihanprajabatan bagi PNS Daerah

Pendidikan dan pelatihan struktural bagi PNS daerah

Pendidikan dan pelatihan fungsional bagi PNS daerah

153. Program pembinaan dan pengembangan aparatur Penyusunan rencana pembinaan karir PNS

Seleksi penerimaan PNS

Penempatan PNS

Seleksi dan penetapan PNS untuk tugas belajar

154. Program pemberdayaan masyarakat pedesaan Penyelenggaraan pendidikan dan pelatihan tenaga teknis dan masyarakat

Penyelenggaraan diseminasi bagi masyarkat desa

155. Program Pengembangan Lembaga Ekonomi Pedesaan Pelatihan keterampilan usaha budidaya tanaman

Pelatihan keterampilan manajemen badan usaha milik desa

Pelatihan keterampilan usaha industri kerajinan

156. Program peningkatan partisipasi masyarakat dalam membangun desa Pembinaan kelompok masyarakat pembangunan desa

Pelaksanaan musyawarah pembangunan desa

Pemberian stimulan pembangunan desa

157. Program Peningkatan kapasitas aparatur pemerintah desa Pelatihan aparatur pemerintah desa dalam bidang pembangunan kawasan

perdesaan

Pelatihan aparatur pemerintah desa dalam bidang pembangunan keuangan desa

24

Pelatihan aparatur pemerintah desa dalam bidang pembangunan pemerintah desa

158. Program peningkatan peran perempuan diperdesaan Pelatihan perempuan diperdesaan dalam bidang usaha ekonomi produktif

159. Program pengembangan data/informasi/statistik daerah Penyusunan dan pengumuman data dan statistik daerah

Penyusunan dan pengumpulan data PDRB

Pengolahan, updating dan analisis data PDRB

160. Program pengembangan data / informasi / statistik daerah Pembangunan data base informasi kearsipan

Pengumpulan data

Penyusunan sistem katalog data

Pengadaan sarana penyimpanan

Kajian sistem administrasi kearsipan

161. Perogram Penyelamatan dan pelestarian dokumen/arsip daerah Pengadaan sarana pengelolaan dan penyimpanan arsip

Pendataan dan penataan dokumen arsip/daerah

Penduplikatan dokumen/arsip daerah dalam bentuk informatika

162. Program Pemeliharaan rutin berkala sarana dan prasarana kearsipan Pemelihraan rutin berkala arsip daerah

Monitoring, evaluasi dan pelaporan kondisi stuasi daerah

163. Program Peningkatan kualitas pelayanan informasi Penyusunan dan penertiban naskah sumber arsip

Penyediaan sarana layanan informasi arsip

164. Komunikasi dan Informatika Fasilitasi penyempurnaan peraturan perundang-undangan dan KMIP

Pembinaan dan pengembangan jaringan komunikasi dan informasi

Pengadaan alat-alat studio dan komunikasi

165. Program pengkajian dan penelitian bidang informasi dan komunikasi Pengkajian dan penelitian bidang informasi dan komunikasi

166. Program faslitasi peningkatan SDM bidang komunikasi dan informasi Pelatihan SDM dalam bidang komunikasi dan informasi

167. Program Kerjasama dan Informasi Degan Mas Media Peyebarluasan informasi pembangunan daerah

25

Penyebarluasan informasi penyelenggaraan pemerintah daerah

168. Program Peningkatan Kesejahteraan PetaniPelatihan dan pelaku agribisnis

Penyuluhan dan pendampingan da pelaku agribisnis

Peningkatan kemampuan lembaga petani

169. Program Peningkatan Ketahanan Pangan (pertanian/perkebunan)Penanganan daerah rawan pangan

Penyusunan data base potensi produksi pangan

Kajian rantai pasokan dan pemasyaran pangan

Koordinasi kebijakan perberasan

170. Program Peningkatan pemasaran hasil produksi pertanian/perkebunan Promosi atas hasil produksi pertanian/perkebunan unggulan daerah

Pengolahan informasi permintaan pasar atas hasil produksi pertanian/perkebunan

masyarakat

171. Program Peningkatan Produksi Pertanian/Perkebunan Penyuluhan peningkatan produksi pertanian/perkebunan

Pengembangan bibit unggul pertanian/perkebunan

Penyusunan kebijakan pencegahan alih fungsi lahan pertanian

172. Program Pemberdayaan Penyuluhan Pertanian/Perkebunan Lapangan Peningkatan pemberdayaan penyuluhan pertanian/perkebunan lapangan

Peningkatan kesejahteraan tenaga penyuluh pertanian/perkebunan

173. Program Pencegahan dan Penanggulangan Penyakit Ternak Pendataan masalah peternakan

Pemeliharaan kesehatan dan pencegahan penyakit menular

Pengawasan perdagangan ternak antar daerah

174. Program Peningkatan Produksi Hasil Peternakan Pembangunan sarana dan prasarana pembibitan ternak

Pembibitan dan perwatan ternak

Penyuluhan kualitas gizi dan pakan ternak

Pengembangan Agribisnis

175. Program peningkatan pemasaran hasil peternakan Penelitian dan pengembangan pemasaran hasil produksi peternakan

Penyuluhan pemasaran ternak

26

Promosi atas hasil produksi peternakan unggas daerah

176. Program Peningkatan Penerapan Teknologi Peternakan Penelitian dan pengembangan teknologi peternakan tepat guna

Pegadaan sarana dan prasarana teknologi peternakan tepat guna

Kegiatan penyuluhan penerapan teknologi peternakan tepat guna

177. Program Pemanfaatan Potensi Sumber Daya Hutan Program hutan tanaman

Pengembangan hasil hutan non-kayu

Optimalisasi PNBP

Pengelolaan dan pemanfatan hutan

178. Program Rehabilitasi Lahan dan Hutan Kordinasi penyelenggaraan rebosiasi dan penghijauan hutan

Pembuatan bibit/benih tanaman kehutanan

Penanaman pohon pada kawasan hutan industri

179. Perlindungan dan konservasi suberdaya hutan Pencegahan dan pegendalian kebakaran hutan dan lahan

Sosialisasi pecegahan dan dampak kebakaran hutan dan lahan

Penanggulangan kebakaran hutan dan lahan

180. Program pemanfaatan kawsan hutan industri Pertanian pemanfaatan kawasan hutan industri

181. Program pembinaan dna penertiban industri hasil hutan Penyusunan peraturan daerah mengenai pengelolaan industri hasil hutan

Sosialisasi peraturan daerah mengenai pengelolaan industri hasil hutan

Perluasa akses layanan informasi pemasaran hasil hutan

182. Program peremcamaan dan pengembangan hutan Pengembangan hutan masyarakat adat

Pendamingan kelompok usahan perhutanan rakyat

183. Program pembinaan dan pengawasan bidang pertambangan Penyusunan mengenai kegiatan penambangan bahan galian C

Sosialisasi mengenai kegiatan penambangan bahan galian C

Monitoring dan pengendalian kegiatan penambangan bahan galian C

184. Program Pengawasan dan Pertimbangan Kegiatan Rakyat yang Berpotensi Merusak Lingkungan

27

Pengawasan penertiban kegiatan pertambangan rakyat

Penawaran peta daerah rawan bencana alam geologi

185. Program Pembinaan dan pengembangan bidang ketenaga listrikan Koordinasi pengembagangan ketenaga listrikan

186. Program Pengembangan Pemasaran pariwisata Analisa pasar untuk promosi dan pemasaran objek wisata

Pengembangan jaringan kerja sama promosi pariwisata

Koordinasi dengan sektor pendukung pariwisata

187. Program pegembangan destinasi pariwisata Pengemangan objek wisata unggulan

Pegembangan jenis dan paket wisata unggulan

Pengembangan daerah tujuan wisata

188. Program Pengembangan kemitraan Pengembangan dan penguatan informasi dan database

Pengembangan dan penguatan libang, kebudayaan dan pariwisata

Pelaksaan koordinasi pembangunan kemitaraan pariwisata

189. Program pemberdayaan ekonomi masyarakat pesisir Pembinaan kelompok masyarakat pesisir

190. Program Pemberdayaan Masyarakat dalam Pengasan dan Pengendalian Sumberdaya Kelautan Pembentukan kelompok masyarakat swakarsa pengamanan sumber daya laut

191. Program Peningkatan Kegiatan Mitigasi Bercana Alam Laut dan Wawasan Maritim Kepada Masyarakat Penyuluhan budaya kelautan

192. Program oengembangan budidaya perikanan Pengembangan Bibit Unggul

Pendampingan pada kelompok tani pembudidaya ikan

193. Program pengembangan perikanan tangkap Pendampingan pada kelompok nelayan perikanan tangkap

Pembangunan tempat pelelangan ikab

Pengembangan lembaga usaha perdagangan perikanan tangkap

194. Program Pengembangan Sistem Penyuluhan Perikanan Kajian sistem penyuluhan perikanan

28

195. Program Optimalisasi pegolahan dan pemasaran produksi perikanan Kajian optimalisasi pengolahan dan pemasyaran produksi perikanan

196. Program Pengembangan Kawasan Budidaya Laut, Air Payau dan Air Tawar Kajian Kawasan Budidaya Laut, Air Payau dan Air Tawar

197. Program Perlindungan Konsumen dan Pengamana Perdagangan Koordinasi peningkatan hubungan kerja dengan lembaga perlindungan konsumen

Peningkatan pengawasan peredaran barang dan jasa

Operasionalisasi dan pengembangan UPT kemetrologian daerah

198. Program peningkatan kerjsama perdangan internasional Penyiapan data base kuota setiap jenis barang dan jasa

Fasilitasi penyelesaian sengketa dagang

Kordinasi pengelolaan isu-isu perdagangan internasional

199. Program peningkatan dan pengembangan ekspor Koordinasi dan sinkronisasi kebijakan pengembangan industri

Pengembangan informasi peluar pasar perdagangan luar negeri

Pengembangan data base informasi potensi unggul

Membangun jejaring dna eksportir

200. Program Peningakatan Efisiensi Perdagangan Dalam Negeri Penyempurnaan perangkat peraturan, kebijakan dan pelaksanaan operasional

Fasilitasi kemudahan perizinan pengembangan usaha

Pengembangan pasar lelang daerah

201. Program pembinaan pedagang kaki lima dan asongan Kegiatan pembinaan organisasi pedagang kakilima dan sopan

Kegiatan penyuluhan peningkatan disiplin pedangang kakilima dan asongan

Kegiatan fasilitasi modal usaha bagi pedagang kakilima dan asongan

202. Program Peningkatan Kapasitas Iptek Sistem Produksi Koordinasi ventura bagi industri berbasis tekenologi

Pengembangan sistem inovasi teknologi industri

Penguatan kemampuan industri berbasis teknologi

203. Program Pengembangan Industri Kecil dan Menengah Pemberian kemudahan izin usaha industri kecil dan menengah

Pemberian kapasitas kemudahan akses perbankan bagi industri kecil dan

menengah

29

Fasilitasi kerjasama kemitraan industri mikro, kecil dan menengah dengan swasta

204. Program Peningkatan Kemampuan Teknologi Industri Pembinaan kemempuan teknologi industri

Pengembangan dan pelayanan teknologi industri

Perluasan penerapan SNI untuk mendorong daya saing industri

205. Program penataan struktur industri Kebijakan keterkaitan industri hulu-hilir

Penyediaan sarana maupun prasarana klaster industri

Pembinaan keterkaitan produksi industri manufaktur

206. Program pengembagan sentra-sentra industri potensial Pembangunan akses transportasi sentra-sentra industri

Penyediaan sarana informaso yang dapat diakses masyarakat

30