1
Pada umumnya semua benda di alam dapat dibakar. Diantara bahan-bahan itu ada yang lebih mudah dibakar, dan ada yang sulit dibakar. Hal tersebut disebabkan karena masing-masing bahan memiliki Titik Nyala yang berbeda- beda. Yang dimaksud dengan Titik Nyala ( Flash Point ) ialah suatu temperatur terendah dari suatu bahan untuk dapat berubah menjadi uap, dan akan menyala bila tersentuh api. Makin rendah Titik Nyala suatu bahan, maka bahan tersebut makin mudah dibakar. Sebaliknya semakin tinggi titik nyalanya, maka bahan tersebut semakin sulit dibakar.

Bahan Bakar

Embed Size (px)

DESCRIPTION

sdnajc

Citation preview

Pada umumnya semua benda di alam dapat dibakar.Diantara bahan-bahan itu ada yang lebih mudah dibakar,dan ada yang sulit dibakar.Hal tersebut disebabkan karena masing-masing bahan memiliki Titik Nyala yang berbeda-beda.Yang dimaksud dengan Titik Nyala ( Flash Point ) ialah suatu temperatur terendah dari suatu bahan untuk dapat berubah menjadi uap,dan akan menyala bila tersentuh api.Makin rendah Titik Nyala suatu bahan,maka bahan tersebut makin mudah dibakar.Sebaliknya semakin tinggi titik nyalanya,maka bahan tersebut semakin sulit dibakar.