4
BAHAN KIMIA DALAM KEHIDUPAN SEHARI-HARI 1. Zat aditif sintetik di bawah ini adalah …. a. kunyit c. kecap b. ketumbar d. bumbu penyedap (MSG) 2. Berikut ini merupakan zat aditif yang terdapat dalam makanan, kecuali.... a. zat perasa c. zat penyedap b. zat pemanis d. zat pengawet 3. Zat aditif sintetik memiliki beberapa kelebihan, salah satunya adalah.... a. tidak akan menimbulkan gangguan kesehatan b. harganya relatif mahal c. kurang pekat d. lebih tahan lama 4. Berikut ini yang bukan merupakan zat pemanis alami adalah.... a. glukosa c. sukrosa b. sakarin d. maltosa 5. Berikut ini merupakan efek negatif dari zat aditif sintetik, kecuali.... a. zat pewarna sintetik yang digunakan secara berlebihan dapat bersifat racun. b. zat pemanis sintetik yang dikonsumsi secara berlebihan akan memacu terbentuknya penyakit kanker. c. zat penstabil yang berlebihan dapat menyebabkan tubuh kekurangan zat besi dan kalsium. d. zat penyedap aroma sintetik yang digunakan secara berlebihan akan menimbulkan rasa manis. 6. Contoh zat aditif pada makanan yang menguntungkan kesehatan adalah.... a. iodin c. asam sitrat b. boraks d. garam fosfat 7. Zat penyedap rasa sintetik yang sering digunakan dalam kehidupan sehari- hari adalah.... a. MSG c. asam nitrat b. boraks d. asam benzoat 8. Zat pengawet yang sering dugunakan dalam bakso adalah.... a. nitrat c. garam fosfat b. nitrit d. asam borat (boraks) 9. Bahan antioksidan yang ditambahkan pada makanan bertujuan untuk.... a. memberi rasa manis yang lebih. b. memberi proses oksidasi pada makanan. c. menghambat pembusukan. d. mempertahankan rasa dan warna makanan. 10. Bahan kimia yang bukan termasuk pengawet adalah .... a. gula c. asam fosfat b. natrium benzoat d. natrium hidroksida 11. Sabun dan detergen adalah salah satu jenis bahan kimia rumah tangga yang termasuk ke dalam a. bahan kimia pembersih b. bahan kimia pemutih c. bahan kimia pewangi

Bahan Kimia Dalam Kehidupan Sehari

Embed Size (px)

DESCRIPTION

bahan kimia

Citation preview

Page 1: Bahan Kimia Dalam Kehidupan Sehari

BAHAN KIMIA DALAM KEHIDUPAN SEHARI-HARI1. Zat aditif sintetik di bawah ini adalah ….

a. kunyit c. kecapb. ketumbar d. bumbu penyedap (MSG)

2. Berikut ini merupakan zat aditif yang terdapat dalam makanan, kecuali....a. zat perasa c. zat penyedapb. zat pemanis d. zat pengawet

3. Zat aditif sintetik memiliki beberapa kelebihan, salah satunya adalah....a. tidak akan menimbulkan gangguan kesehatanb. harganya relatif mahalc. kurang pekatd. lebih tahan lama

4. Berikut ini yang bukan merupakan zat pemanis alami adalah....a. glukosa c. sukrosab. sakarin d. maltosa

5. Berikut ini merupakan efek negatif dari zat aditif sintetik, kecuali....a. zat pewarna sintetik yang digunakan secara berlebihan dapat bersifat racun.b. zat pemanis sintetik yang dikonsumsi secara berlebihan akan memacu terbentuknya

penyakit kanker.c. zat penstabil yang berlebihan dapat menyebabkan tubuh kekurangan zat besi dan

kalsium.d. zat penyedap aroma sintetik yang digunakan secara berlebihan akan menimbulkan

rasa manis.6. Contoh zat aditif pada makanan yang menguntungkan kesehatan adalah....

a. iodin c. asam sitratb. boraks d. garam fosfat

7. Zat penyedap rasa sintetik yang sering digunakan dalam kehidupan sehari-hari adalah....a. MSG c. asam nitratb. boraks d. asam benzoat

8. Zat pengawet yang sering dugunakan dalam bakso adalah....a. nitrat c. garam fosfatb. nitrit d. asam borat (boraks)

9. Bahan antioksidan yang ditambahkan pada makanan bertujuan untuk....a. memberi rasa manis yang lebih.b. memberi proses oksidasi pada makanan.c. menghambat pembusukan.d. mempertahankan rasa dan warna makanan.

10. Bahan kimia yang bukan termasuk pengawet adalah ....a. gulac. asam fosfatb. natrium benzoat d. natrium hidroksida

11. Sabun dan detergen adalah salah satu jenis bahan kimia rumah tangga yang termasuk ke dalam

a. bahan kimia pembersihb. bahan kimia pemutihc. bahan kimia pewangid. bahan kimia pestisida

12. Sabun dan deterjen dapat membersihkan pakaian kita yang kotor karena bersifat ....a. hidrofilikb. toksikc. hidrofobikd. korosif

13. Senyawa kimia yang mudah di uraikan oleh organisme ialah ....a. ABS c. CFCb. DDT d. LAS

Page 2: Bahan Kimia Dalam Kehidupan Sehari

14. Dampak negatif pemakaian detergen, kecuali ....a. rusaknya keindahan lingkungan pertanianb. terjadinya polusi udarac. terancamnya kehidupan hewan-hewan yang hidup di aird. merugikan kesehatan manusia

15. Natrium hipoklorit digunakan sebagai bahan ....a. zat adiktif c. Pemutihb. pewangi d. Pewarna

16. Bahan pewangi alami yang tersedia di alam contohnya, kecuali ....a. daun kayu putihb. kayu cendanac. bunga palad. amonium sulfonat

17. Wewangian sintetis kurang diminati karena bersifat ....a. toksikb. hidrofilikc. hidrofobikd. korosif

18. Bahan kimia rumah tangga yang dapat berfungsi sebagai desinfektan adalah ....a. sabunb. pemutihc. minyak tanahd. lisol

19. Bahan kimia yang menimbulkan aroma harum jeruk adalah ....a. Alkyl alkanoatb. Amil salisilatc. Sitronerold. Amilisinameldehida

20. Pestisida yang digunakan untuk memberantas hewan pengerat seperti tikus adalah ....a. insektisidab. fungisidac. rodenstisidad. nematisida

21. Alasan dasar penggunaan wewangian sintesis adalah ....a. Wewangian alami tidak ramah lingkunganb. Wewangian sintesis bersifat karsinogenikc. Jumlah bahan dasar wewangian alami sangat terbatasd. Wewangian sintesis harganya murah

22. Senyawa kimia yang sering digunakan sebagai bahan pelarut wewangian adalah a. airb. minyakc. alkohold. aquades

23. Petroleum sebagai bahan dasar wewangian sintetis merupakan turunan benzena atau aldehid yang bersifat karsinogenik. Kata yang digaris bawah mengandung arti ....a. korosifb. penyebab kankerc. penyebab kantukd. penyebab muntah-muntah

24. Pernyataan yang salah di bawah ini adalah ...a. kamper (kapur barus) adalah salah satu jenis wewangian berwujud padat yang

bersifat karsinogenikb. wewangian yang mengandung P-dikorobenzena sangat berbahaya jika digunakan

pada dosis yang tinggic. tidak semua bahan kimia rumah tangga adalah berbahaya

Page 3: Bahan Kimia Dalam Kehidupan Sehari

d. wewangian adalah bahan kimia yang berbahaya25. Dampak tidak langsung pada penggunaan wewangian dalam bentuk spray adaah ....

a. rusaknya lapisan mataharib. menimbulkan pemanasan globalc. lapisan ozon semakin tebald. pelebaran daerah kutub di bumi

26. Salah satu jenis pestisida yang digunakan untuk mencegah penyebaran penyakit demam berdarah a. Fungisida c. nematisidab. Herbisida d. larvasida

27. Bila petani ingin menghilangkan gulma yang tumbuh di sekitar lahan pertaniannya maka pestisida yang digunakan adalah ....a. fungisidab. herbisidac. nematisidad. larvasida

28. Pertolongan pertama yang dapat dilakukan untuk menyelamatkan korban keracunan insektisida adalah ....a. menjaga agar si penderita dapat bernapas dengan baik b. pembilasan hati c. meminum obat d. meminum orange juice yang banyak

29. Dampak negatif penggunaan pestisida adalah kecuali ....a. Terancamnya hewan-hewan yang hidup di airb. terjadinya akumulasi peptisida dalam tubuh manusia c. munculnya hama spesies baru yang lebih tahan terhadap takaran peptisidad. terancamnya jumlah produk hasil pertanian

30. Untuk menghindari dampak negatif dari penggunaan peptisida atau bahan kimia, maka hal-hal yang harus dilakukan adalah ....a. Pemakain insektisida dalam jumah banyakb. Penggunaan insektisida yang sama pada semua kasusc. penggunaan insektisida tidak boleh berebihand. larvasida

EVALUASI BAHAN KIMIA DALAM KEHIDUPAN SEHARI-HARI

1. Apa yang dimaksud dengan zat aditif makanan?2. Zat aditif pada makanan dapat menguntungkan dan merugikan manusia. Tuliskan

beberapa keuntungan dan kerugian dari penggunaan zat aditif makanan bagi manusia!

3. Jelaskan alasan orang menggunakan zat warna pada makanan?4. Tuliskan beberapa contoh zat pengawet alami dan sintetik!5. Apa kegunaan zat penyedap cita rasa pada makanan?6. Sebutkan bahan-bahan kimia yang dapat dimanfaatkan dalam rumah tangga

berdasakan kelompoknya!!!!7. Identifikasi fugsi dari bahan-bahan kmia yang terdapat dalam rumah tangga

berdasarkan kelompoknya!!8. Jelaskan dampak negatif dari penggunaan bahan-bahan kimia rumah tangga!9. Jelaskan upaya-upaya yang dapat kita lakukan untuk menghindari dampak negatif dari

penggunaan bahan-bahan kimia rumah tangga!10. Menurut kalian apa kegunaan dari mempelajari bahan kimia dalam kehidupan?