12
Sore Berita JUMAT, 30 Oktober 2015/17 Muharram 1437 H No. 4466 tahun ke-17 Sambar Gledek Sambar Gledek Sambar Gledek Sambar Gledek Sambar Gledek - Boleh laaa .... - He... he... he.... HARGA ECERAN Rp 2.000,- http://www.beritasore.com Semua Berita Layak Cetak Ah Masak Ya....? Untuk Pemasangan Iklan Hubungi: 061-4150858 Contact Person Ibu Murniaty 0812 650 7884 Klik beritasore.com dan e-paper harianberitasore Gatot Tak Terlibat Korupsi Bansos JAKARTA (Berita): Ketua Tim Penyidik pada Jaksa Agung Muda Pidana Khusus Kejaksaan Agung, Victor Antonius mengatakan, pihaknya tidak menemukan keterlibatan eks Gubernur Sumatera Utara Gatot Pujo Nugroho dalam perkara dugaan korupsi dana Bantuan Sosial (Bansos) Pemprov Sumut periode 2011-2013. diknya sudah menemukan siapa pihak yang bertanggung jawab dalam kasus tersebut. Namun, dia menolak menye- butkan siapa pihak yang me- nurut kejaksaan menyebab- kan kerugian negara sebesar RP 2,5 miliar tersebut. Pihaknya baru akan mengungkap setelah ada au- dit resami dari Badan Peme- riksa Keuangan (BPK). “Sudah ada benang merah siapa yang bertanggung jawab atas penyimpangan dana Bansos. Kita akan kembali turun ke lapangan (Sumut) setelah hasil perhitungan kerugian negara oleh BPK dilakukan,” kata dia. Kronologis Perkara Kapuspenkum Kejaksaan Agung Amir Yanto menjelas- kan, tahun 2012, Pemerintah Provinsi Sumatera Utara mendapatkan dana hibah dari pemerintah pusat sebesar Rp 294 miliar dan dana bantuan Di Mana Dia Sekarang...? Marco Van Basten Marcell “Marco” van Basten lahir di Utrecht, Belanda, 31 Oktober 1964 adalah pemain sepak bola berkebang- saan Belanda. Ia adalah mantan pelatih tim sepak bola Belanda dan mantan pelatih Ajax Amsterdam. Sebelumnya, semasa masih menjadi pemain ia bermain untuk tim Ajax Amsterdam dan A.C. Milan tahun 1980- an dan awal tahun 1990-an. Ia dikenal sebagai salah satu penyerang depan handal di sepanjang sejarah dan mencetak sebanyak 276 gol dalam kariernya. Dikenal atas kekuatannya dalam penguasaan bola, kemampuan taktis serta tendangan keras dan volinya yang spektakuler, van Basten meraih penghargaan Pemain Sepak bola Terbaik Eropa tiga kali (tahun 1988, Lanjut ke hal 2 kol 1 “Sampai saat ini (penyidik) belum melihat ada hubungan- nya dengan Gatot,î ujar Victor di kantornya, Kamis (29/10). Kesimpulan itu, lanjut Victor, didapatkan dari hasil pemeriksaan lebih dari 250 saksi, baik mantan pejabat Pemprov Sumut atau sejum- lah LSM penerima dana Bansos. Victor melanjutkan, penyi- Lanjut ke hal 2 kol 3 Lanjut ke hal 2 kol 1 Komputer Gagalkan Dua Kembar Untuk Dapat SIM GEORGIA, Dua orang anak kembar identik tidak bisa mengajukan aplikasi untuk surat izin mengemudi (SIM). Aplikasi keduanya ditolak oleh komputer yang menganggap mereka adalah satu orang yang sama. Keduanya dianggap sebagai penipu. Alicia dan Alicen Kennedy harus menunda keinginan mereka untuk mempunyai surat izin mengemudi. Sistem komputer di Departemen Kendaraan Bermotor (DMV) Georgia, Amerika Serikat (AS) tidak mengenali keduanya. Sistem komputer tidak bisa membedakan keduanya dan menganggap mereka adalah orang yang sama. “Saya mendengar percakapan sesama petugas di sana. Salah satu dari kami dianggap menipu mereka,” ujar Alicen, seperti dilaporkan Mirror. “Salah seorang petugas menjelaskan bahwa saat kami berdua difoto secara terpisah, komputer mengang- gap kami adalah satu orang yang sama,” ujar Alicia. Lanjut ke hal 2 kol 7 MEDAN (Berita): Polsek Medan Kota musnahkan 59 kilogram ganja kering siap edar asal Lhokseumawe. Keseluruhan ganja tersebut merupakan barang bukti yang ditangkap dari Kantor Titipan Kilat PT Indah Logistik di Jalan HM Jhoni dalam rangka Operasi Antik Toba II 2015 jajaran Polda Sumut dan Polresta Medan barang bukti lain juga bersamaan dimus- nahkan di Mapolsekta Medan Kota, Kamis (29/10). “59 ganja tersebut dimus- nahkan dengam cara dibakar. Semuanya merupakan tang- kapan dari sebuah kantor titipan kilat dan penangkapan selama Operasi Antik Toba II 2015 yang dimulai dari 17 Ok- tober 2015 hingga sekarang,” ungkap Wakapolsek Medan Kota, AKP Torang Niari. Kanit Reskrim Medan Kota, AKP Martualesi Sitepu mengatakan barang bukti ganja sebanyak 59 Kg tersebut diamankan setelah seorang karyawan melaporkan ada- nya titipan ganja yang akan dikirim ke Surabaya lewat kantor titipan Kilat PT Indah Logostik di Jalan HM Jhoni Kelurahan Teladan Barat, Kecamatan Medan Kota. “Ganja seberat 59 Kg itu dari Lhokseumawe yang mau dikirim ke Surabaya. Awalnya ditangkap setelah karyawan melaporkan hal tersebut,” ungkap Martualesi. ADA dua risiko yang di- hadapi tim pemadam keba- karan hutan, termasuk perso- nel Tentara Nasional Indone- sia (TNI) yang diterjunkan ke titik-titik api, yakni hewan buas dan kobaran api. Api yang mestinya benda mati, bahkan disebut para prajurit TNI sebagai ‘makhluk hidup’. “Api itu lompat melewati sekat, seperti makhluk hidup,” kata Lettu Panji Prawira, salah satu tentara dari Rayon Kavaleri 1 Komando Strategi Angkatan Darat (Kostrad) yang bersama 130 rekannya membantu pemadaman api pada 10 ribu hektare lahan di Ogan Komering Ilir, Suma- tera Selatan. Panji tiba pekan lalu un- tuk menggantikan pasukan CNN LAHAN konsesi PT Bumi Andalas Permai di Kabupaten Ogan Komering Ilir, Sumatera Selatan, tertutup kabut asap tebal. Tantangan Tim Pemadam Kebakaran Hutan Api Atau Binatang Buas Karya Anak Bangsa Pesawat N-219 Segera Mengudara BANDUNG (Berita): PT Dirgantara Indonesia akhirnya memperlihatkan prototipe pesawat N219 di hanggar line assembly N-219 di Bandung. “Saat ini, sudah 90 persen (pesawat). Kami optimistis November ini sudah selesai sehingga bisa rolled out,” ujar Chief Engineer N219, Palmana Bhanandi, di Bandung, Rabu (28/10). Palmana menjelaskan, peluncuran akan Raihana, Gadis Populer Yang Ingin Kenal Allah TIDAK boleh berjemur di pantai? Harus menutupi rambutku? Kamu gila?! Gagasan itu layaknya malapetaka bagi Rebecca ‘Raihana’ Humphreys. Tidak ada Tuhan dalam kamus kehidupannya. Gadis itu selalu tampil penuh percaya diri dan memi- liki banyak teman. Orang tuanya pun amat memanjakan putri mereka. Humphreys tumbuh begitu cepat menjadi gadis remaja populer di antara teman-teman sebaya. “Ambisi saya dalam hidup pada saat itu hanya tiga. Pertama, bersenang-senang. Kedua, menarik perhatian anak laki- laki. Ketiga, tampak cantik,” kenang Humphreys, dilansir dari On Islam. Menginjak usia 16 tahun, gadis itu lulus dari se- kolah menengah. Ia melanjutkan ke bangku kuliah. Di sana, Humphreys bertemu seorang lelaki spesial. Reuters Angela Ponce saat beraksi sebagai peserta Miss World. Transgender Ikut Kontes Miss World Spanyol MALAGA (Berita): Angela Ponce mencatat sejarah di Spanyol. Dia adalah perempuan transgender pertama yang mengikuti ajang kecantikan Miss World di Negeri Matador. Perempuan berusia 23 tahun ini selalu merasa sebagai seorang perempuan walaupun terlahir sebagai laki- laki. Setelah melalui serangkaian terapi hormon tahun lalu, akhirnya Ponce berhasil melakukan operasi untuk merubah jenis kelaminnya dari laki-laki menjadi perempuan. Dia memberanikan diri untuk ikut dalam kontes kecantikan di Spanyol. Ponce berhasil menjadi perwakilan Cadiz untuk ajang Miss World Spanyol. Dia akhirnya gagal masuk 10 besar meski menjadi salah satu unggulan dalam ajang tersebut. cyrosinternational.com PRODUK bank sperma Cyros. Wanita Muslim Dilarang Membeli Sperma JAKARTA (Berita):Bank sperma bernama Cryos mulai melakukan ekspor sperma ke sekitar 80 negara untuk diperjualbelikan. Sperma tersebut dimasukkan ke dalam botol-botol kecil. Kebanyakan pembeli sperma tersebut merupakan kaum hawa yang masih lajang. Ketua PP Pemuda Muhammadiyah Dahnil Anzar Simanjuntak mengatakan, fenomena perusahaan yang menjual sperma yang dibeli wanita lajang ini merupakan fenomena kontemporer di masyarakat Barat. “Barat sudah tidak menjadikan institusi keluarga sebagai satu hal yang sakral untuk membangun pera- daban,” katanya, Kamis (29/10). Berbeda dengan masyarakat Timur, ujar dia, khususnya umat Islam, institusi keluarga ditempatkan pada posisi sakral. Keluarga dibentuk bukan sekedar Lanjut ke hal 2 kol 1 Lanjut ke hal 2 kol 1 Polsekta Medan Kota Musnahkan 59 Kg Ganja Asal Aceh 4 Kurir Narkoba Dituntut Mati MEDAN (Berita): Empat kurir narkotika antarprovinsi dituntut hukuman mati di Pengadilan Negeri Medan, Kamis, 29 Oktober 2015. Para terdakwa merupakan kurir 21,8 kg sabu dan 100 ribu butir pil ekstasi. Keempat terdakwa ma- sing-masing AI (38), SI (38), ZM, 35 dan AJ, 40, hanya ter- tunduk lesu saat jaksa penun- tut umum (JPU) membacakan tuntutan di ruang Cakra IV, Pengadilan Negeri Medan. “Meminta majelis hakim agar menjatuhkan hukuman mati terhadap seluruh terdak- wa,” kata JPU, Sindu Hutomo, dalam tuntutannya. Para ter- dakwa dinilai bersalah me- langgar Pasal 114 ayat (2) jo Pasal 132 ayat (1) UU No 35 Tahun 2009 tentang Nar- kotika. Kostrad Siap Lawan Asap Sampai Tuntas JAKARTA (Berita): Panglima Komando Cadangan Strategi Angkatan Darat (Pangkostrad) Letnan Jendral TNI Edy Rahmayadi mengatakan, ribuan personel Kostrad saat ini terus berjuang mengusir asap akibat terbakarnya hutan yang menyebabkan timbulnya persoalan asap di Pulau Sumatera. Menurut Jenderal Edy saat dijumpai di kediaman rumah dinas kompleks Pati AD Jalan Gatot Subroto Jakarta, Selasa (27/10), permasalahan bencana asap ini sesungguhnya bukan saja terletak bagaimana mema- damkan sumber api, mengingat kebakaran hutan kerap terjadi tidak saja di Indonesia tetapi juga di banyak negara. Yang terpenting juga, kata Edy Rahmayadi, bagai- mana ìmemadamkan gerakan cipta api sumber asapî dimaksud termasuk akar permasalahan. “Saya mengirimkan lebih dari empat ribu personel Kostrad membantu mengamankan asap yang melanda Sumatera termasuk wilayah Sumatera Utara,” ungkap Pangkostrad. Jendral Edy Rahmayadi yang juga putra daerah Sumatera Utara menyampaikan rasa prihatinnya yang sangat dalam atas musibah ini dan terus memantau MEDAN (Berita): Tujuh jenazah korban jatuhnya pesa- wat Hercules C-130 milik TNI Angkatan Udara di Jalan Ja- min Ginting Medan, Sumate- ra Utara, dimakamkan secara massal, Kamis(29/10). Pema- kaman ini berlangsung sete- lah pihak berwenang tidak kuasa memastikan identifi- kasi tujuh korban tersebut karena kondisi jenazah yang tidak bisa memungkinkan lagi untuk diperiksa. “Kita telah melakukan rapat koordinasi bersama pihak keluarga dan mereka setuju untuk dimakamkan secara massal, karena kita tidak mengetahui secara pasti identitasnya,” kata Komandan Lapangan Udara Soewondo Medan, Kolonel Pnb Arifiien Sjahrier, kepada wartawan. Terlihat lima peti berisi Sulit Teridentifikasi, 7 Korban Hercules Dimakamkan Antara DEMO ASAP: Mahasiswa yang tergabung dalam Kesatuan Aksi Mahasiswa Muslim Indonesia (KAMMI) Aceh menggelar aksi unjuk rasa melawan asap pada peringatan hari Sumpah Pemuda di Banda Aceh, Aceh, Rabu (28/10). Mereka meminta pemerintah untuk menanggulangi kabut asap dan mendesak aparat penegak hukum untuk menangkap pelaku serta dalang pembakaran lahan. Puluhan Orang Rimba Turun Gunung JAMBI (Berita): Puluhan orang rimba yang selama ini mendiami Taman Nasional Bukit Duabelas, Jambi turun gunung. Mereka menderita infeksi pernafasan atas (ISPA) dan penyakit lainya akibat terpapar asap kebakaran hutan. “Sekarang serba sulit, anak-anak sudah banyak yang sakit, kabut asap sudah mengganggu kami. Akhirnya kami suruh anak-anak keluar (Rimba), cari tempat aman dulu,î kata Mangku Besemen, salah satu tetua Orang Lanjut ke hal 2 kol 2 Kapolri: Buru Sampai Dapat Kelompok Din Minimi BANDA ACEH (Berita): Kepala Kepolisian RI Jenderal Badrodin Haiti meminta kepada jajaran Polda Aceh un- tuk terus melakukan penge- jaran kelompok bersenjata Din Minimi. “Kelompok bersenjata api Din Minimi murni kelompok kriminal dan telah meresah- kan masyarakat, kelompok ini telah melakukan penculi- kan dan pemerasan, pemba- karan, dan kemudian pembu- nuhan di Aceh, maka kita ha- rus terus melakukan perbu- ruan hingga dapat,” tegas kapolri di Mapolda Aceh Pada kunjungan kerjanya ke Banda Lanjut ke hal 2 kol 1 vv PEMAKAMAN tujuh korban Hercules C-130 yang tidak teridentifikasi. Lanjut ke hal 2 kol 1 Lanjut ke hal 2 kol 1 Lanjut ke hal 2 kol 3 Lanjut ke hal 2 kol 1 Lanjut ke hal 2 kol 3 Lanjut ke hal 2 kol 7

Beritasore,jumat 30 oktober 2015

Embed Size (px)

DESCRIPTION

 

Citation preview

Page 1: Beritasore,jumat 30 oktober 2015

SoreBeritaJUMAT, 30 Oktober 2015/17 Muharram 1437 H No. 4466 tahun ke-17

Sambar GledekSambar GledekSambar GledekSambar GledekSambar Gledek- Boleh laaa ....- He... he... he....

HARGA ECERAN Rp 2.000,-http://www.beritasore.com

Semua Berita Layak Cetak

Ah Masak Ya....?

Untuk Pemasangan Iklan Hubungi: 061-4150858 Contact Person Ibu Murniaty 0812 650 7884Klik beritasore.com dan e-paper harianberitasore

Gatot Tak Terlibat Korupsi BansosJAKARTA (Berita): Ketua Tim Penyidik pada

Jaksa Agung Muda Pidana Khusus KejaksaanAgung, Victor Antonius mengatakan, pihaknya tidakmenemukan keterlibatan eks Gubernur SumateraUtara Gatot Pujo Nugroho dalam perkara dugaankorupsi dana Bantuan Sosial (Bansos) PemprovSumut periode 2011-2013.

diknya sudah menemukansiapa pihak yang bertanggungjawab dalam kasus tersebut.Namun, dia menolak menye-butkan siapa pihak yang me-nurut kejaksaan menyebab-kan kerugian negara sebesarRP 2,5 miliar tersebut.

Pihaknya baru akanmengungkap setelah ada au-dit resami dari Badan Peme-riksa Keuangan (BPK).

“Sudah ada benang merahsiapa yang bertanggung jawabatas penyimpangan dana

Bansos. Kita akan kembaliturun ke lapangan (Sumut)setelah hasil perhitungankerugian negara oleh BPKdilakukan,” kata dia.

Kronologis PerkaraKapuspenkum Kejaksaan

Agung Amir Yanto menjelas-kan, tahun 2012, PemerintahProvinsi Sumatera Utaramendapatkan dana hibah daripemerintah pusat sebesar Rp294 miliar dan dana bantuan

Di Mana Dia Sekarang...?

Marco Van BastenMarcell “Marco” van Basten lahir

di Utrecht, Belanda, 31 Oktober 1964adalah pemain sepak bola berkebang-saan Belanda. Ia adalah mantan pelatihtim sepak bola Belanda dan mantanpelatih Ajax Amsterdam.

Sebelumnya, semasa masih menjadipemain ia bermain untuk tim AjaxAmsterdam dan A.C. Milan tahun 1980-an dan awal tahun 1990-an. Ia dikenalsebagai salah satu penyerang depan handal di sepanjangsejarah dan mencetak sebanyak 276 gol dalam kariernya.

Dikenal atas kekuatannya dalam penguasaan bola,kemampuan taktis serta tendangan keras dan volinyayang spektakuler, van Basten meraih penghargaanPemain Sepak bola Terbaik Eropa tiga kali (tahun 1988,

▼ Lanjut ke hal 2 kol 1

“Sampai saat ini (penyidik)belum melihat ada hubungan-nya dengan Gatot,î ujar Victordi kantornya, Kamis (29/10).

Kesimpulan itu, lanjutVictor, didapatkan dari hasil

pemeriksaan lebih dari 250saksi, baik mantan pejabatPemprov Sumut atau sejum-lah LSM penerima danaBansos.

Victor melanjutkan, penyi-

▼ Lanjut ke hal 2 kol 3

▼ Lanjut ke hal 2 kol 1

Komputer Gagalkan DuaKembar Untuk Dapat SIM

GEORGIA, Dua orang anak kembar identik tidakbisa mengajukan aplikasi untuk surat izin mengemudi(SIM). Aplikasi keduanya ditolak oleh komputer yangmenganggap mereka adalah satu orang yang sama.Keduanya dianggap sebagai penipu.

Alicia dan Alicen Kennedy harus menunda keinginanmereka untuk mempunyai surat izin mengemudi. Sistemkomputer di Departemen Kendaraan Bermotor (DMV)Georgia, Amerika Serikat (AS) tidak mengenali keduanya.Sistem komputer tidak bisa membedakan keduanyadan menganggap mereka adalah orang yang sama.

“Saya mendengar percakapan sesama petugas disana. Salah satu dari kami dianggap menipu mereka,”ujar Alicen, seperti dilaporkan Mirror.

“Salah seorang petugas menjelaskan bahwa saatkami berdua difoto secara terpisah, komputer mengang-gap kami adalah satu orang yang sama,” ujar Alicia.

▼ Lanjut ke hal 2 kol 7

MEDAN (Berita): PolsekMedan Kota musnahkan 59kilogram ganja kering siapedar asal Lhokseumawe.Keseluruhan ganja tersebutmerupakan barang bukti yangditangkap dari Kantor TitipanKilat PT Indah Logistik diJalan HM Jhoni dalam rangkaOperasi Antik Toba II 2015jajaran Polda Sumut danPolresta Medan barang buktilain juga bersamaan dimus-nahkan di Mapolsekta MedanKota, Kamis (29/10).

“59 ganja tersebut dimus-nahkan dengam cara dibakar.Semuanya merupakan tang-kapan dari sebuah kantortitipan kilat dan penangkapanselama Operasi Antik Toba II2015 yang dimulai dari 17 Ok-tober 2015 hingga sekarang,”ungkap Wakapolsek MedanKota, AKP Torang Niari.

Kanit Reskrim MedanKota, AKP Martualesi Sitepumengatakan barang buktiganja sebanyak 59 Kg tersebutdiamankan setelah seorang

karyawan melaporkan ada-nya titipan ganja yang akandikirim ke Surabaya lewatkantor titipan Kilat PT IndahLogostik di Jalan HM JhoniKelurahan Teladan Barat,Kecamatan Medan Kota.

“Ganja seberat 59 Kg itudari Lhokseumawe yang maudikirim ke Surabaya. Awalnyaditangkap setelah karyawanmelaporkan hal tersebut,”ungkap Martualesi.

ADA dua risiko yang di-hadapi tim pemadam keba-karan hutan, termasuk perso-nel Tentara Nasional Indone-sia (TNI) yang diterjunkan ketitik-titik api, yakni hewanbuas dan kobaran api. Apiyang mestinya benda mati,bahkan disebut para prajuritTNI sebagai ‘makhluk hidup’.

“Api itu lompat melewatisekat, seperti makhluk hidup,”kata Lettu Panji Prawira,salah satu tentara dari RayonKavaleri 1 Komando StrategiAngkatan Darat (Kostrad)yang bersama 130 rekannyamembantu pemadaman apipada 10 ribu hektare lahandi Ogan Komering Ilir, Suma-tera Selatan.

Panji tiba pekan lalu un-tuk menggantikan pasukan CNN

LAHAN konsesi PT Bumi Andalas Permai di Kabupaten Ogan Komering Ilir, Sumatera Selatan,tertutup kabut asap tebal.

Tantangan Tim Pemadam Kebakaran Hutan

Api Atau Binatang Buas

Karya Anak Bangsa

Pesawat N-219Segera Mengudara

BANDUNG (Berita): PT Dirgantara Indonesiaakhirnya memperlihatkan prototipe pesawat N219di hanggar line assembly N-219 di Bandung.

“Saat ini, sudah 90 persen (pesawat). Kamioptimistis November ini sudah selesai sehinggabisa rolled out,” ujar Chief Engineer N219, PalmanaBhanandi, di Bandung, Rabu (28/10).

Palmana menjelaskan, peluncuran akan

Raihana, Gadis PopulerYang Ingin Kenal Allah

TIDAK boleh berjemur di pantai? Harus menutupirambutku? Kamu gila?! Gagasan itu layaknya malapetakabagi Rebecca ‘Raihana’ Humphreys. Tidak ada Tuhandalam kamus kehidupannya.

Gadis itu selalu tampil penuh percaya diri dan memi-liki banyak teman. Orang tuanya pun amat memanjakanputri mereka.

Humphreys tumbuh begitu cepat menjadi gadisremaja populer di antara teman-teman sebaya. “Ambisisaya dalam hidup pada saat itu hanya tiga. Pertama,bersenang-senang. Kedua, menarik perhatian anak laki-laki. Ketiga, tampak cantik,” kenang Humphreys, dilansirdari On Islam.

Menginjak usia 16 tahun, gadis itu lulus dari se-kolah menengah. Ia melanjutkan ke bangku kuliah.Di sana, Humphreys bertemu seorang lelaki spesial.

Reuters

Angela Ponce saat beraksi sebagai peserta Miss World.

Transgender Ikut KontesMiss World Spanyol

MALAGA (Berita): Angela Ponce mencatat sejarahdi Spanyol. Dia adalah perempuan transgender pertamayang mengikuti ajang kecantikan Miss World di NegeriMatador.

Perempuan berusia 23 tahun ini selalu merasa sebagaiseorang perempuan walaupun terlahir sebagai laki-laki. Setelah melalui serangkaian terapi hormon tahunlalu, akhirnya Ponce berhasil melakukan operasi untukmerubah jenis kelaminnya dari laki-laki menjadiperempuan.

Dia memberanikan diri untuk ikut dalam konteskecantikan di Spanyol. Ponce berhasil menjadi perwakilanCadiz untuk ajang Miss World Spanyol. Dia akhirnyagagal masuk 10 besar meski menjadi salah satu unggulandalam ajang tersebut.

cyrosinternational.com

PRODUK bank sperma Cyros.

Wanita Muslim DilarangMembeli Sperma

JAKARTA (Berita):Bank sperma bernama Cryosmulai melakukan ekspor sperma ke sekitar 80 negarauntuk diperjualbelikan.

Sperma tersebut dimasukkan ke dalam botol-botolkecil. Kebanyakan pembeli sperma tersebut merupakankaum hawa yang masih lajang.

Ketua PP Pemuda Muhammadiyah Dahnil AnzarSimanjuntak mengatakan, fenomena perusahaan yangmenjual sperma yang dibeli wanita lajang ini merupakanfenomena kontemporer di masyarakat Barat.

“Barat sudah tidak menjadikan institusi keluargasebagai satu hal yang sakral untuk membangun pera-daban,” katanya, Kamis (29/10).

Berbeda dengan masyarakat Timur, ujar dia,khususnya umat Islam, institusi keluarga ditempatkanpada posisi sakral. Keluarga dibentuk bukan sekedar

▼ Lanjut ke hal 2 kol 1

▼ Lanjut ke hal 2 kol 1

Polsekta Medan Kota Musnahkan59 Kg Ganja Asal Aceh

4 Kurir NarkobaDituntut Mati

MEDAN (Berita): Empatkurir narkotika antarprovinsidituntut hukuman mati diPengadilan Negeri Medan,Kamis, 29 Oktober 2015. Paraterdakwa merupakan kurir21,8 kg sabu dan 100 ribubutir pil ekstasi.

Keempat terdakwa ma-sing-masing AI (38), SI (38),ZM, 35 dan AJ, 40, hanya ter-tunduk lesu saat jaksa penun-tut umum (JPU) membacakantuntutan di ruang Cakra IV,Pengadilan Negeri Medan.

“Meminta majelis hakimagar menjatuhkan hukumanmati terhadap seluruh terdak-wa,” kata JPU, Sindu Hutomo,dalam tuntutannya. Para ter-dakwa dinilai bersalah me-langgar Pasal 114 ayat (2) joPasal 132 ayat (1) UU No 35Tahun 2009 tentang Nar-kotika.

Kostrad Siap LawanAsap Sampai Tuntas

JAKARTA (Berita): Panglima Komando CadanganStrategi Angkatan Darat (Pangkostrad) Letnan JendralTNI Edy Rahmayadi mengatakan, ribuan personelKostrad saat ini terus berjuang mengusir asap akibatterbakarnya hutan yang menyebabkan timbulnyapersoalan asap di Pulau Sumatera.

Menurut Jenderal Edy saat dijumpai di kediamanrumah dinas kompleks Pati AD Jalan Gatot SubrotoJakarta, Selasa (27/10), permasalahan bencana asapini sesungguhnya bukan saja terletak bagaimana mema-damkan sumber api, mengingat kebakaran hutan kerapterjadi tidak saja di Indonesia tetapi juga di banyaknegara.

Yang terpenting juga, kata Edy Rahmayadi, bagai-mana ìmemadamkan gerakan cipta api sumber asapîdimaksud termasuk akar permasalahan.

“Saya mengirimkan lebih dari empat ribu personelKostrad membantu mengamankan asap yang melandaSumatera termasuk wilayah Sumatera Utara,” ungkapPangkostrad.

Jendral Edy Rahmayadi yang juga putra daerahSumatera Utara menyampaikan rasa prihatinnya yangsangat dalam atas musibah ini dan terus memantau

MEDAN (Berita): Tujuhjenazah korban jatuhnya pesa-wat Hercules C-130 milik TNIAngkatan Udara di Jalan Ja-min Ginting Medan, Sumate-ra Utara, dimakamkan secaramassal, Kamis(29/10). Pema-kaman ini berlangsung sete-lah pihak berwenang tidak

kuasa memastikan identifi-kasi tujuh korban tersebutkarena kondisi jenazah yangtidak bisa memungkinkan lagiuntuk diperiksa.

“Kita telah melakukanrapat koordinasi bersamapihak keluarga dan merekasetuju untuk dimakamkan

secara massal, karena kitatidak mengetahui secara pastiidentitasnya,” kata KomandanLapangan Udara SoewondoMedan, Kolonel Pnb ArifiienSjahrier, kepada wartawan.

Terlihat lima peti berisi

Sulit Teridentifikasi, 7 KorbanHercules Dimakamkan

Antara

DEMO ASAP: Mahasiswa yang tergabung dalam KesatuanAksi Mahasiswa Muslim Indonesia (KAMMI) Aceh menggelaraksi unjuk rasa melawan asap pada peringatan hari SumpahPemuda di Banda Aceh, Aceh, Rabu (28/10). Mereka memintapemerintah untuk menanggulangi kabut asap dan mendesakaparat penegak hukum untuk menangkap pelaku serta dalangpembakaran lahan.

Puluhan Orang RimbaTurun Gunung

JAMBI (Berita): Puluhan orang rimba yang selamaini mendiami Taman Nasional Bukit Duabelas, Jambiturun gunung. Mereka menderita infeksi pernafasanatas (ISPA) dan penyakit lainya akibat terpapar asapkebakaran hutan.

“Sekarang serba sulit, anak-anak sudah banyak yangsakit, kabut asap sudah mengganggu kami. Akhirnyakami suruh anak-anak keluar (Rimba), cari tempat amandulu,î kata Mangku Besemen, salah satu tetua Orang

▼ Lanjut ke hal 2 kol 2

Kapolri: BuruSampai DapatKelompokDin Minimi

BANDA ACEH (Berita):Kepala Kepolisian RI JenderalBadrodin Haiti memintakepada jajaran Polda Aceh un-tuk terus melakukan penge-jaran kelompok bersenjataDin Minimi.

“Kelompok bersenjata apiDin Minimi murni kelompokkriminal dan telah meresah-kan masyarakat, kelompokini telah melakukan penculi-kan dan pemerasan, pemba-karan, dan kemudian pembu-nuhan di Aceh, maka kita ha-rus terus melakukan perbu-ruan hingga dapat,” tegaskapolri di Mapolda Aceh Padakunjungan kerjanya ke Banda

▼ Lanjut ke hal 2 kol 1

vv

PEMAKAMAN tujuh korban Hercules C-130 yang tidak teridentifikasi.

▼ Lanjut ke hal 2 kol 1

▼ Lanjut ke hal 2 kol 1

▼ Lanjut ke hal 2 kol 3▼ Lanjut ke hal 2 kol 1

▼ Lanjut ke hal 2 kol 3

▼ Lanjut ke hal 2 kol 7

Page 2: Beritasore,jumat 30 oktober 2015

2Berita Sore

Jumat

30 Oktober 2015

Berita Sore/Surya Efendi

KAPOLRI DI MEDAN: Plt Gubsu HT Erry Nuradi didampingi Bupati Deliserdang Anshari Tambunan mengenakan tengkulok kepadaKapolri Jend Badrodin Haiti saat tiba di Kualanamu International Airport (KNIA), Rabu (28/10). Kapolri berada di Medan guna mengecekpersiapan personil pengamanan Pilkada serentak di 23 kab/kota di Sumut 9 Desember mendatang.

Pesawat N-219 ....dilakukan dalam satu acarauntuk memperkenalkanmanufaktur pesawat terbangkepada publik sesuai denganukuran fisik yang akan di-bangun.

Pada saat peluncuran,untuk pertama kalinya pesa-wat akan dibawa keluar darihanggar. Setelah itu, renca-nanya dari bulan Desember2015 hingga Februari 2016akan dilakukan pemasangansistem.

Masih di bulan Februari,lanjutnya, pesawat buatanBandung ini akan melaluiground test, termasuk prosessertifikasi yang menyatakanbahwa sistem sudah terpa-sang dan pesawat siap ter-bang.

“Seusai sertifikasi ini, Ke-menhub akan mengeluarkanizin terbang. Dan rencananya,first fligh N219 dilakukan Mei2016,” imbuhnya.

Palmana mengungkap-kan, rencana pembuatanpesawat N219 sudah ada sejaktahun 2005-2006. Di tahun itu,pihaknya melakukan surveike Papua. Dalam survei, mere-ka melihat landasan di Papuasangat pendek sekitar 500meter dan belum beraspal.

Dari sisi penumpang,karakteristik pesawat perintisdi Papua cukup unik. Berbedadengan pesawat komersilpada umumnya, tipe penum-pang dibagi tiga, yakni orang,barang, dan ternak.

Dari hasil survei, pihak-nya memutuskan untuk me-menuhi kebutuhan transpor-tasi udara di Indonesia timur.Yang dibutuhkan adalah pe-sawat kecil sehingga dibuatlahdesain N-219. Namun, pihak-nya tidak bisa langsung mem-buat karena terkendala dana.

“Saat ide ini tercetus, kon-disi PT DI sedang tidak bagusakibat dampak krisis 1998.Tapi kami terus melakukanpendekatan hingga akhirnyatahun 2014, pemerintah men-dukung dan menyatakan iniprogram nasional di bawahLapan dan PT DI,” ungkap-nya.

Kini, setelah sembilan

tahun penantian, untuk keti-ga kalinya PT DI akan mela-kukan peluncuran pesawatproduksinya. Fisik pesawatpun sudah terlihat jelas. Ren-cananya, badan pesawatberwarna putih.

Pesawat ini diharapkanakan membuat catatan seja-rah baru dan mengokohkanindustri pesawat di Tanah Air.

Biaya Rp 400 MiliarKepala Lapan, Thomas

Djamalludin, mengatakanbahwa pemerintah pusat telahmemberikan dukungan danahampir Rp 400 miliar untukproyek ini.

Menurut dia, pendanaantersebut diberikan dua tahap.

“Anggaran tahun ini sebe-sar Rp 300 miliar. Tahundepan akan turun lagi Rp 90miliar lebih, bisa sampai Rp100 miliar,” kata Thomas.

Thomas menambahkanbahwa uang tersebut akandigunakan untuk membuatdua unit prototipe N-219.

“Kita berharap dapatpesawat yang mempunyaisertifikasi kelayakan terbang,”ujarnya.

Direktur Utama PT Dir-gantara Indonesia Budi San-toso menjelaskan bahwa pesa-wat N-219 ini mampu lepaslandas dan mendarat di landa-san pacu yang terbilang pen-dek. Untuk take-off, pesawatini hanya butuh landas pacusepanjang 600 meter. Semen-tara untuk landing pesawatini hanya butuh landas pacusepanjang 800 meter.

“Pesawat ini juga mampumendarat di ketinggian hing-ga 3000 meter di atas permu-kaan laut,” kata Budi.

“Pesawat ini dibuat sangatsimpel, tapi komponen avio-niknya sudah modern dandigital. Teknologi ini mampumemberikan informasi wi-layah lebih banyak,” tutur-nya.

Selain itu, sistem navigasicanggih yang ditanamkan dipesawat ini juga mampumemberikan informasi cuaca.

“Kita pakai komputerkomersial, jadi software-nyajuga bisa diisi,” tuturnya.

(kps)

Yogyakarta Diguncang GempaYOGYAKARTA(Berita): Masyarakat Yogyakarta kembali

merasakan getaran gempa pada sore hari. Dari informasiyang didapat, gempa 5,2 SR terjadi pada pukul 17.20 WIBdan berpusat di Barat daya Bantul dengan kedalaman 11 km.

Rahmat Anang warga Banguntapan, Bantul, merasakangempa cukup kuat saat dirinya berada di lantai dua rumahmiliknya. “Tadi getarannya cukup kuat, saya sampai kaget,”katanya di lokasi.

Dia mengaku sempat keluar rumah melihat keluar rumahuntuk melihat kondisi sekitar. “Untung semuanya aman,tidak apa-apa,” katanya di lokasi, Kamis (29/10).

Bayu warga Kota Yogyakarta, mengaku merasakan gempa.Ia mengaku sedang ada di kantornya dan merasakan getaranbeberapa detik. “Hanya beberap detik tetapi cukup menga-getkan,” katanya. (ok)

AS - RI Perkuat HubunganJAKARTA (Berita): Menteri Pertahanan AS Ash Carter

menerima kunjungan Menteri Pertahanan Indonesia Ryami-zard Ryacudu Senin pagi (26/10) waktu setempat di Pentagonmembicarakan hal-hal terkait dengan upaya memperkuathubungan pertahanan kedua negara.

Siaran pers dari Kedutaan Besar AS yang diterima Beritamelalui Kantor Konsulat Jenderal AS di Medan Rabu (28/10) mengatakan kedua menteri juga berdiskusi mengenaikeamanan regional serta peluang-peluang untuk memperluaskerjasama bilateral di beberapa bidang, seperti perdagangandan teknologi pertahanan, keamanan maritim serta keamanansiber. Dalam pertemuan tersebut Menteri Carter dan MenhanRyamizard juga menyinggung tingkat kesulitan dalam latihangabungan serta kelanjutan pengadaan alat pertahanan.

Menteri Carter juga mengemukakan partisipasinya dalamPertemuan Menteri Pertahanan se-ASEAN (ASEAN DefenseMinisters Meeting) yang akan datang, dengan mengatakanbahwa acara ini merupakan kesempatan untuk melanjutkandialog serta meningkatkan hubungan bilateral dalam bidangpertahanan dengan Indonesia.

Di akhir pertemuan, Menteri Carter dan Menteri Ryamizardmenandatangani Pernyataan Bersama Mengenai Kerja SamaKomprehensif Bidang Pertahanan (Joint Statement forComprehensive Defense Cooperation). Pernyataan bersamaini juga untuk merayakan hubungan kerjasama pertahananyang telah terjalin, untuk meyatakan perkembangan terbaru,serta akan menjadi panduan umum memperluas kerjasamapertahanan di masa mendatang. (rel/wie)

Operasi Zebra Di HelvetiaMEDAN (Berita): Polsek Helvetia mengelar Operasi Zebra

Toba 2015 selama Tiga hari yang di laksanakan di TigaTitik.dengan menilang 95 pengendara sepeda motor Beberapahari Yang lalu.

Kanit Lantas Polsek Helvetia -IPtu Zulfatmi mengatakanopersi zebra ini di lakukan di tiga titik yaitu Jalan Kpt Muslimdepan Kantor Dishub, Pajak Sei Sikambing dan KaptenSumarsono. Dari 95 kendaraan yang di tilang merupakansepeda motor yang melakukan pelanggaran berbagai jenis.

Di katakannya, Pelanggaran tersebut 10 ditilang karenatidak membawa STNK ,40 kenderaan tidak menggunakanhelm SNI , 15 kasus melawan arah,15 menerobos lampu merahdan 15 tidak memiliki SIM.

Operasi ini di laksanakan dalam rangka untuk meningkat-kan kesadaran dan kepatuhan hukum masyarakat dalamberlalu lintas serta mewujudkan berlalu lintas yang Kondusif,sebutnya.

Ditambahkannya, Operasi Zebra Toba yang di gelar, akanberlanggsung hingga 4 Nopember 2015 yang akan datang,razia tersebut juga sekaligus untuk persiapan menjelangperayaan natal agar situasi terkendali dalam rangka menjelangPilkada serentak. (ml)

Ah Masak Ya ....Sang ibu, Wanda Kennedy,

mengaku heran hal tersebutbisa terjadi. Wanda menjelas-kan bahwa setelah berkali-kali kedua anaknya difoto, ha-silnya tetap sama. Komputermasih saja menganggapmereka adalah satu orangyang sama. Alicia mengakuiperistiwa ini belum pernahterjadi pada mereka ber-dua.

Seorang juru bicara De-

partemen Pelayanan Pengen-dara mengatakan bahwa iniadalah kejadian yang pertamakali terjadi dan akan berusahakeras membantu memecah-kan masalah bersama keduaanak kembar itu.

Dia menegaskan bahwadi dalam formulir aplikasi adapertanyaan apakah pemohonadalah anak kembar. Sayang-nya, Alicia dan Alicen menga-ku tidak melihat pertanyaantersebut. (ok)

Di Mana Dia ....1989 dan 1992) juga PemainTerbaik Dunia FIFA padatahun 1992. Kariernya sangatsingkat, umur 29 tahun, iasudah pensiun karena cedera-nya yang parah dan kambu-han. Bahkan, pada penghor-matan terakhirnya di SanSiro, membuat pelatih Milansaat itu, Fabio Capello me-nangis.

Dimana dia sekarang? Diamenjadi pelatih tim nasionalBelanda pada 2004-2008 danmengikuti dua turnamenyaitu Piala Dunia 2006 (ter-henti di 16 besar) dan PialaEropa 2008 (sampai ke pe-rempat final).

Juli tahun ini Van Bastenmenandatangani kontrak tigatahun untuk menjadi asistendari pelatih baru Belanda,Danny Blind. Blind meng-ambil alih kursi kepelatihanBelanda ketika Guus Hiddinkmengundurkan diri bulansebelumnya. Blind juga akandibantu oleh mantan penye-rang tim nasional Belanda danManchester United, Ruud vanNistelrooy.

Menyambut kedatanganVan Basten, Blind mengata-kan: “Ia akan membawa segu-dang pengalaman sebagai pe-main papan atas, namun jugasebagai pelatih tim nasionaldi dua turnamen.

Api Atau ....pemadam dari batalyon sebe-lumnya. Meski baru sepekan,dia sudah nyaris yakin apimerupakan makhluk hidup.

Menurut Panji, pergera-kan api, dengan bantuanangin, membuatnya terus‘hidup’ membakar lahan.

Hujan Lima Jam,Api Belum Juga Padam

Paling bahaya, kata Panji,jika prajurit mendadak diapitoleh kobaran api dan hewanbuas. Maklum, ujarnya, lahankonsesi tempatnya bertugasmasih tergolong hutan liar.

“Ada ular, mulai kobrahingga piton. Ada juga be-ruang madu dan babi hutan,”kata Panji di posko penanga-

nan kebakaran hutan, Rabu(28/10).

“Jangan sampai di bela-kang kami ada kanal berisibuaya, dan di depannya adakobaran api. Tinggal pilih sajamau menghadapi yang mana,”kata Panji, berbincang santaitanpa menggunakan masker.

Oleh sebab itu, ujarnya,paling penting bagi anggotaTNI adalah melaksanakantugas sesuai standar opera-sional prosedur agar tidakterjebak pada situasi yangsangat membahayakan.

“Itu risiko kami dalampenanggulangan bencana.Selain ilmu, peralatan jugawajib ada,” kata Panji.

Peralatan yang wajib diba-

wa untuk menghadapi hewanialah senapan. Meski tidaksemua binatang yang ditemuidi lapangan berbahaya, na-mun senapan penting sebagaiproteksi diri.

“Senapan dibawa kalau-kalau di perjalanan ada babihutan,” kata Panji.

Namun demikian, sena-pan tak akan terlalu mem-bantu jika yang mendatangimereka adalah ular-ular,terutama ular kobra.

Ancaman hewan buas pa-ling berbahaya, menurutPanji, adalah buaya yang adadi beberapa sungai dekatlokasi kebakaran. Ini menjadidilema, sebab air di sungai-sungai itu menjadi sumber

anggota TNI mendapatkan airuntuk memadamkan api.

“Kanal-kanal yang men-jadi sumber air itu ada buaya-nya. Kami harus antisipasiagar tidak masuk ke sana.Padahal untuk menghadapiapi harus sedekat mungkindengan sumber api,” kataPanji.

Prajurit TNI pun telahdiwanti-wanti untuk tidakmembunuh hewan-hewanbuas dalam hutan kecualikondisi amat membahayakanjiwa mereka.

Panji mengatakan, tugasanggota TNI di lokasi keba-karan adalah memadamkanapi, bukan memakan hewandi sana. (agk)

Raihana ....Menurut dia, anak laki-lakiitu berbeda dari yang lain.Dengan cepat, mereka men-jadi teman baik.

Hampir saban hari, ke-duanya melewatkan perjala-nan bersama-sama. Naik bussetiap kali berangkat danpulang dari kampus. Merekaberbagi cerita sehari-hari,melemparkan lelucon, danmerencanakan agenda akhirpekan berdua.

Keduanya begitu tak ter-pisahkan. Kendati begitu,hubungan kedua sejoli itumasih dirahasiakan. Hanyateman dekat dan keluargaHumphreys yang tahu. Ke-luarga kekasihnya samasekali tidak tahu.

Humphreys melihat peru-bahan besar pada diri kekasih-nya. Sikapnya berbeda. Gaya-nya pun berbeda. Laki-laki ituagak menjauh darinya. Keka-sihnya tampak diubah olehsesuatu yang tidak Humph-reys ketahui.

Setelah menyampaikanargumen berbelit-belit, laki-laki itu akhirnya mengaku.Ia mengungkapkan pan-dangan tentang Tuhan, aga-

ma, dan kegelisahannyaselama ini.

Sontak, Humphreys me-rasa terkejut. Kata ìTuhanîtidak pernah menjadi bagianhidupnya. Agama adalah tabuyang tidak punya satu sentipun ruang di rumahnya. Iatidak dibesarkan di keluargayang taat beragama. Gadis itusangat marah.

“Saya pikir, ini akan men-jadi akhir hubungan kami,”kata Humphreys.

Tapi, kemudian dia sadar.Setiap orang bisa menjadiMuslim tanpa harus terlahirMuslim. Humphreys pun mu-lai mencoba belajar tentangIslam. Hubungan merekamemasuki babak baru yangtidak mudah. Di satu sisi, lela-kinya berusaha menerapkanbatasan halal-haram, di sisilain Humphreys masih sangatawam.

Kekasihnya lalu menge-nalkan Humphreys pada se-orang gadis 13 tahun. Gadisitu banyak mengajarinyatentang Islam. Awalnya, Hum-phreys merasa takut, bodoh,dan malu campur baur menja-di satu. Namun, semua sirnaketika pintu rumah terbuka.

Secercah wajah tersenyumramah menyambutnya.

Untuk pertama kalinya,Humphreys melihat caraMuslim shalat. Ada gerakanyang harus dia hafal danbacaan dalam bahasa Arabyang asing bagi Humphreys.

“Ini tidak akan mungkin!”pikir dia waktu itu.

Tapi, dengan bimbinganAllah dan ikhtiarnya, gadisitu berhasil menguasai bacaanshalat.

Mengikrarkan syahadatdi hadapan sekitar 20 orang,Humphreys masuk Islampada Agustus 2004 lalu.Beberapa bulan kemudian, iamengunjungi kedua orangtuanya untuk mengabar-kan bahwa ia telah masukIslam.

Tidak ada kata-katamarah atau reaksi negatif.Ayah ibunya hanya salingmelirik hingga dia merasaseolah telah menjadi “makh-luk religius yang aneh”.

Orang tuanya tidak tahuapa-apa tentang Islam, tapihubungan mereka tetap har-monis. Mereka hanya berpe-san supaya Humphreys tidakmemberitahu adik atau ke-

luarga besar soal agamabarunya. Mereka tidak inginadiknya mengajukan perta-nyaan macam-macam.

Tepat 17 Mei 2005, Hum-phreys dan kekasihnya me-nikah. Dua bulan kemudian,dia memutuskan berhijab.Keputusan Humphreys untukberhijab rupanya menjadiawal kemarahan kedua orangtuanya.

“Ayah saya mengatakandia tidak akan pernah meng-akui pada siapapun putrinyaseorang Muslim. Dia tidakmau berjalan di tempat umumdengan saya yang mengena-kan hijab. Itu memalukanbaginya. Sangat memalukan,”tutur perempuan itu.

Bahkan, hingga kini,ayahnya tidak mau bicara bilaHumphreys mengenakan hi-jab. Dia berpendapat, putrinyamemiliki rambut yang bagus,kenapa harus menutupnya?Neneknya juga berpikir sama.Ia tidak mau dikunjungi kalaucucunya itu masih memakaihijab.

“Allah menguji kita lewatorang-orang yang kita cintai,”tutur perempuan itu, meng-akhiri kisahnya. (rol)

Wanita Muslim ....dalam rangka memperolehketurunan tetapi institusikeluarga adalah awal perada-ban dimulai.

“Makanya praktek penjua-lan sperma tersebut tentudiharamkan. Wanita Muslimjuga dilarang membelinyauntuk mendapat anak.”

Ini, kata Dahnil, dilarangdalam agama. Selain itu jugabertentangan dengan budayabangsa Indonesia. (rol)

Transgender ....“Meski kalah saya tetap

merasa sebagai pemenang.Saya mempunyai mahkotaregional Cadiz,” ujar Ponce,seperti dilaporkan Mirror,Kamis (29/10).

“Perjuangan berlanjut.Saya akan tetap berjuang agarmasyarakat menyadari kebe-radaan kaum transgender.Kami juga mampu bersaingdalam kontes kecantikan,”ujar perempuan yang mendu-kung Yayasan Daniela, sebuahyayasan untuk meningkatkankesadaran akan isu transgen-der. (ok)

Puluhan Orang ....Rimba di Kedudung MudaTaman Nasional Bukit Duabe-las, Jambi, Kamis (29/10).

Mangku menjelaskan,mereka harus berjalan me-nembus asap untuk ke luarhutan mencari lokasi aman.“Kami mencari pertolonganpengobatan ke luar, kebetulanWarsi membuat posko, jadikami bisa langsung berobatdi sini,” kata Mangku.

Komunitas Konservasi In-donesia (KKI) Warsi terpaksamengubah kantornya di DesaBukit Suban Kecamatan AirHitam Sarolangun menjaditempat evakuasi orang rimba.Rumah dua lantai itu seka-rang diisi 80 kepala keluargaorang rimba yang terpaksaturun gunung karena asapdan kebakaran hutan.

Dari pemeriksaan awal 40orang rimba dipastikan ter-serang ISPA, 30 anak-anakdan 10 orang dewasa. Penya-kit lain yang menjangkit orangRimba di pengungsian adalahdiare dan masalah kulit.

“Kita rawat mereka yangmengalami masalah keseha-tan, namun jika kondisinyamemburuk akan segera kitarujuk ke rumah sakit terde-kat,” Fasilitator KesehatanWarsi, Yomi Rivandi. (vv)

JAKARTA (Berita): Penga-cara tersangka suap dugaanpengamanan penyelidikan diKejaksaan Tinggi SumateraUtara dan Kejaksaan AgungPatrice Rio Capella, MaqdirIsmail, mengaku siap berdueldengan Komisi Pemberan-tasan Korupsi (KPK) di sidangperdana praperadilan. Sidangyang beragendakan pemba-caan permohonan bakal di-gelar di Pengadilan NegeriJakarta Selatan, Jumat (30/10).

“Semua dokumen sudahkami sampaikan, seluruhargumen juga disampaikan,”kata Maqdir di KPK, Jakarta,Kamis (28/10).

Dalam praperadilan, RioCapella menggugat prosedurpenetapan tersangka dirinyaoleh komisi antirasuah. Da-lam gugatannya, tak ada da-sar yang jelas dalam peneta-pan dirinya seperti munculnyakeresahan masyarakat dankerugian negara mencapaiRp1 miliar. Menurutnya, duapoin tersebut adalah hal pen-ting dalam penetapan ter-sangka.

Selain itu, eks SekjenNasDem ini juga menudingKPK melanggar aturan

penahanan yang tercantumdalam Pasal 21 Kitab Undang-Undang Hukum Acara Pidana(KUHAP).

“Tinggal mendengar sajabesok apakah KPK akan hadirdan menyampaikan jawabanatau belum kami tidak tahu,”jawabnya.

KPK menyangka Rio me-nerima duit Rp200 juta dariGubernur nonaktif SumateraUtara Gatot Pujo Nugroho danistrinya, Evy Susanti. Penye-rahan dilakukan oleh Fransis-ca Insani Rahesti yang dike-tahui magang di kantorpengacara Gatot, OC Kaligis,sejak Maret 2015.

Fransisca diakui Maqdir,telah menyerahkan duit Rp200 juta kepada kliennya padabulan Mei 2015 di Resto 48Dimsum Place, kawasan Gon-dangdia. Baik Rio maupunKaligis merupakan eks kaderpartai berlambang elang itu.

KPK mengendus ada du-gaan mencuat ada keinginanGatot untuk mengamankankasus di Kejaksaan TinggiSumatera Utara dan Kejak-saan Agung. Kejaksaan Agungdipimpin oleh eks kaderNasDem, M Prasetyo.

Kejaksaan pernah me-manggil dua anak buah Gatot,Achmad Fuad Lubis (Kabiro

Keuangan) dan Sabrina (PlhSekda). Panggilan terkaitpenyelidikan kasus dugaankorupsi Dana Bantuan Sosial(bansos), Bantuan DaerahBawahan (BDB), BantuanOperasional Sekolah (BOS),tunggakan Dana Bagi Hasil(DBH), dan penyertaan modalpada sejumlah Badan UsahaMilik Daerah pada Pemerin-tah Provinsi Sumatera Utara.

Sementara itu, Gatot saatsidang di Pengadilan Tipikorjuga mengaku meminta ban-tuan Rio untuk berkomuni-kasi dengan Prasetyo terkaitkasusnya. “Pak Rio menyang-gupi itu,” kata Gatot. (cn)

Polsekta Medan ....Tak hanya 59 Kg ganja,

barangbukti lainnya juga tu-rut dimusnahakan dari pe-nangkapan para pengedar danpara pemakai dari beberapadaerah berbeda. Dan parapelaku ada yang merupakantarget operasi dan ada yangnon target operasi.

“Selain 59 Kg ganja, sela-ma operasi Antik Toba II, di-amanakan 0,89 sabu yangdimusnahakan. Dan diaman-kan 12 orang tersangka. Ada7 orang tersangka yang ber-peran sebagai pengedar ataudistributor. Sedang para pe-makai ada 5 orang turut di-amankan,” ungkap AKP Mar-tualesi.

Lebih lanjut sebut Mar-tualesi, bahwa dari 12 pelaku,paling banyak diamanakandari kawasan Jalan Badur

dengan tiga kali penangka-pan. Di Jalan Mangkubumipolsekta dua kali ringkusdengan 2 orang tersangkasebagai pemakai.

“Selain dari Jalan Badurdan Mangkubumi, ainnyakami amankan dari JalanKatamso, Jalan Perdana,Jalan Denai, Jalan KaryaBakti, dan Jalan Bintang,”pungkas Martualesi.

Adapun ke 12 pelaku yangdiamankan Misrizal, Ardian,Ramadhani, Maruli TuaSiamamora, Srikasmawati,Ganefiandri, M. Ali Imron,Muhammad Iqbal Assegaf,Endrianto, Jefri Riki, Yulianadan Kisen Uma Dasen.

(anw)

Sulit ....jenazah secara utuh sedang-kan dua peti lainnya berisipotongan-potongan tubuh.Seluruh jenazah sempat di-semayamkan di LapanganSoewondo.

Sejumlah keluarga korbanterlihat tak kuasa menahantangis ketika peti jenazahdimasukkan ke liang lahat.Harapan agar jasad keluargamereka dapat diidentifikasitelah pupus.

“Kami sudah memberikantes DNA, tapi gagal teridentifi-kasi akhirnya kami ikhlas,”kata Husna salah satu orang-

tua korban.Dengan pemakaman ketu-

juh jenazah korban jatuhnyapesawat Hercules C130 inimenjadi akhir dari prosesidentifikasi seluruh korbaninsiden jatuhnya pesawatnaas tersebut.

Pesawat Hercules C-130milik TNI Angkatan Udarajatuh di pemukiman pendu-duk di Jalan Jamin Gintingpada 30 Juni 2015. Tercatat131 orang tewas dalam pe-ristiwa naas ini. Penyebabjatuhnya pesawat ini sendirimasih dalam penyelidikan.

(vv)

4 Kurir ....Keempat terdakwa di-

tangkap pada 8 Mei 2015 olehpetugas Badan NarkotikaNasional (BNN). Saat itu, paraterdakwa berupaya menye-lundupkan 21,8 kg sabu dan100 butir pil ekstasi menggu-nakan sebuah bus serta mobilminibus.

Untuk mengelabui petu-gas, para terdakwa mengemasnarkotika dalam kemasan tehChina. Rencananya, para pe-laku akan mengantar barangharam tersebut ke Jakartadengan upah Rp40 juta.(vv)

Kapolri: Buru ....Aceh, Kamis (29/10),.

Jenderal Badrodin yangdidampingi Kapolda AcehIrjen Pol Husein Hamidi,mengatakan, di Aceh ada limakelompok bersenjata api yangsudah diungkap oleh jajaranPolda Aceh, dari lima kelom-pok tersebut sebanyak 38orang tersangka sudah berha-sil ditangkap, namun masihada 25 orang yang saat inimasih DPO.

Dari kelompok kriminalini, polisi sudah berhasil me-nyita 32 pucuk senjata api

ilegal dengan berbagai jenis,diantaranya Ak47, empatpucuk, AK 56, sembilanpucuk, SS1V2 satu pucuk,SSV3 satu pucuk, RPD satupucuk FN dua pucuk, granatsatu buah, dan 4.955 butiramunis i , serta 28 unitmagazen.

Dalam kunjungan keMapolda Aceh, seluruh barangbukti senjata api ilegal danamunisi hasil tangkapan darikelompok kriminal bersenjatadi Aceh digelar, pada halamanKantor Polda Aceh.

Usai melihat gelar senjata,Kapolri juga membakar ganjakering sebanyak 1.772 kg/ 1,5ton lebih beserta 11,977batang ganja kering hasiloperasi di ladang ganja wila-yah Aceh Besar, Lhokseu-mawe dan Banda Aceh. Sete-lah melaksanakan pemba-karan ganja, Kapolri langsungkembali pulang.

Bukan kelompokDin Minimi

Sementara itu kelompokTun Sri Muhammad AzrulMukminin alias Abu Razak,membantah terlibat penem-bakan sadis dua intel TNI diNisam Antara, Aceh Utara,akhir Maret 2015 lalu. (ws)

Kostrad Siap ....perkembangan anak buahnyadi lapangan agar musibahasap ini cepat terselesaikan.

Dikatakan Edy pula sam-pai saat ini Triliunan rupiahanggaran pemerintah dialoka-sikan untuk menanggulangiasap Sumatera, mengingatpermasalahan asap sudahmenjadi masalah dunia. ìSayaselaku Panglima Kostradakan terus bekerja kerasmembantu mengamankanmusibah asap ini sampaituntas. (dewi)

Gatot Tak ....sosial sebesar Rp 25 miliar.

Ditahun berikutnya, Pem-prov Sumut kembali menda-patkan lagi dana hibah sebe-sar Rp 2 triliun dan dana Ban-sos sebesar Rp 43 miliar.

Kejaksaan, lanjut Amir,menduga penyaluran dana-dana tersebut tidak tepat sa-saran sekaligus menguntung-kan pihak-pihak tertentu.

Selain itu, ada penyalurandana yang tidak dapat diper-tanggungjawabkan.

“Satuan kerja dana itutelah membuat pertanggung-jawaban yang tidak sesuaidengan Peraturan Kemendag-ri tentang penyaluran danahibah dan Bansos sehinggaberpotensi menimbulkankerugian negara sebesar Rp247 miliar,” ujar Amir.(kps)

Rio Siap Praperadilankan KPK Hari Ini

JAKARTA (Berita): Ya-nuar Wasesa, kuasa hukumgubernur nonaktif SumateraUtara, Gatot Pujo Nugroho,membantah tujuan perte-muan antara k l iennyademgan mantan Sekjen PartaiNasdem, Patrice Rio Capella,untuk mengamankan pe-nanganan perkara bantuansosial (bansos) Provinsi Su-matera Utara di Kejaksaan

Agung.Yanuar menganggap per-

temuan tersebut memintaagar Rio Capella menjemba-tani komunikasi antarakliennya dengan Jaksa AgungMuhammad Prasetyo yangdiketahui berasal dari satupartai dengan Rio Capella.

“Bukan pengamanan, tapiminta supaya permintaan iniwajar ya. Jadi minta supaya

Pak Rio menjembatani komu-nikasi dengan Jaksa Agung,karena berpikirnya logis. Yangnamanya sama-sama satupartai kan logika berpikirnyasangat rasional lah. Sayaminta tolong Pak Rio. Sayaminta tolong Pak OC (penga-cara OC Kaligis) yang sama-sama Partai Nasdem gitu saja,bukan pengamanan,” ujarYanuar di Gedung KomisiPemberantasan Korupsi(KPK), Jalan Rasuna Said, Ja-karta Selatan, Kamis (29/10).

Yanuar menjelaskan,meski Rio menjanjikan agarGatot dapat bertemu Praset-yo, sampai saat ini Gatot be-lum bertemu dengan Prasetyo.

“Ya Pak Rio janji untukmenyampaikan keluhan-ke-luhan Pak Gatot, tapi enggakpernah Pak Gatot menyam-paikan ke saya minta diaman-kan atau apa, minta masalah-nya didudukkan pada yangsebenarnya,” jelas Yanuar. (ok)

Kuasa Hukum Bantah Gatot MintaKasusnya “Diamankan” Kejagung

Rizal Ramli Sebut RJLino Patut Ditertawakan

JAKARTA (Berita): Menteri Koordinator KemaritimanRizal Ramli datang ke Gedung Nusantara II DPR RI, Kamis(28/10). Tujuannya, memenuhi undangan Panitia Khusus(Pansus) Pelindo II yang dibentuk DPR beberapa waktu lalu.

Saat dimintai keterangan oleh pansus, Rizal menyebutDirektur Utama Pelindo II RJ Lino patut ditertawakan olehseluruh penghuni bumi lantaran berbagai sikap danpernyataannya. Salah satunya yakni alasan menolak perintahyang diusulkan Rizal Ramli terkait penerapan sistem firstcome, first serve di Pelabuhan Tanjung Priok. (kps)

Page 3: Beritasore,jumat 30 oktober 2015

3Berita Sore

Jumat

30 Oktober 2015Medan

Penerbit : Yayasana Pers HM. SaidPendiri : H.Teruna Jasa said Dan H. Prabudi SaidPemimpin Umum/PemimpinRedaksi/Penanggung Jawab : H.Teruna Jasa SaidWakil PU/Wakil Pemimpin Redaksi : H.Prabudi SaidWakil Pemimpin Redaksi : Hj.Dewi Budiati Batubara

Semua Berita Layak CetakTerbit Sejak 11 Desember 1998

Anggota SPS No. 182/1998/02/A/2015

Asisten Redaktur Berita: Hendrik PrayitnoAsisten Redaktur Berita: Erwin SiregarRedaktur Senior: H.Halim Hasan

Pimpinan Perusahaan: Hj.Murniati MisanManager Promosi/Iklan: Hj.Dewi Budiati BatubaraKepala Pemasaran: Mukhlis PutraSekretaris Redaksi Dan Perushaan: Erwin Siregar

Redaktur Daerah Sumut: Irham Hagabean NasutionRedaktur Kota Medan: Hendrik PrayitnoRedaktur Daerah Aceh: Diurna WantanaRedaktur Ekonomi: Hj. Laswiyati WakidRedaktur Olahraga: Hendrik PrayitnoRedaktur Opini/Internasional: Erwin SiregarRedaktur Pendidikan: AgustinaRedaktur Berita Sore.com: Eddy Rachmad

Wartawan Kota Medan: Irham Hagabean Nasution, Hj. Laswiyati Wakid,Andi Arya Tirtayasa, Agustina, Siti Delina, Syafri Junanda, Amrizal, Marzili, ZulfiAzmi, M. Amri, Sriadi, Muslim Lubis, Mukhlis Putra. Jakarta: Andianto Aritonang,Irwansyah, Agus T

Koresponden Daerah Sumut:Kepala Biro Tabagsel-Tapteng-Sibolga: M.Yusuf Siregar, Wakil Kepala BiroTabagsel-Tapteng-Sibolga: M. Cerem Neha. Langkat: Selaman SPd, BudiHermawan Nst. Binjai: Riswan Rika, Riza Nilwansyah, Paian Hamdani, Deliserdang:Jumasat Pulli Noor, Sudirman Dachi, Gajali Hasan. Serdang Bedagai: AzwinFadly, Hendro Rifai, Anwar Effendi Siregar.Tebingtinggi: Edwin Dhani. Batubara:Alirsyah, Mazlan.,Asahan. Paimin, Zukhri Batubara, Akmal. Tanjung Balai: SyaifulNasution. Labura: Ilham, Labuhan Batu: Dedi Priadi,SH, Ilyas Siregar. Labusel:Frans Herlis, Teguh, Palas, Syarif Ali Usman, M.Satio, Paluta: Aris Mulia Daulay,P.Sidimpuan/Tapsel: Birong Rahmad Tua, Mandailing Natal: Iskandar Hasibuan,Rina Hasibuan, Faisal, Dairi: Sondang Silalahi, Sibolga/Tapteng: Poltak Tarihoran,Tanah Karo: Ami Tarigan, Sef Imanuel Tarigan, Ismail, Nias Selatan: MenghadapiSarumaha, Nias/Gunung Sitoli: Firman Zebua, P.Siantar/Simalungun: Surati.

Koresponden Daerah Aceh:Banda Aceh: Marwan Muhammad, Aceh Tenggara: Husaini Amin, Jufri PalastaAceh Timur/Langsa: Edy Syahputra, Raden Sudiono, Aceh Tamiang/K.Simpang:Tarmizi, Hendra, Dikky Zulkarnain, Aceh Utara/Lhok Seumawe: MuhammadDaud, Subulussalam: M Jailani Sidik, Gayoluwes: M.IqbalCatatan: Agar tidak melayani dan laporkan segera ke pihak berwajib atau keSekretaris Redaksi, bila ada yang mengaku wartawan BERITA SORE tanpa bisamenunjukkan kartu pers yang sah,ditandatangani Pemimpin Redaksi.

Alaman Kantor: Kantor Pusat Penerbit,Redaksi, Tata Usaha/Periklanan,Jalan Lejen Suprapto no.1 Medan. Tel: 061-4150858 - 061-4158787 Fax:061-4150383 Webside: http//www.beritasore.com. email:[email protected]@yahoo.co.id

Kantor Perwakilan:▲ Perwakilan dan Biro Jakarta, Jalan Siaga II No.6-C Pejaten Barat, PasarMinggu, Jakarta Selatan. Tel:021-79197052 Fax:021-79199874▲ Perwakilan Dan Biro Banda Aceh, Jalan Ratu Syafiatuddin No.21-C BandaAceh Tel & Fax: 0651-22385▲ Biro Tabagsel-Tapteng-Sibolga, Jalan Sultan Soripada Mulia No.97-AP.Sidimpuan Utara, Kota Padang Sidimpuan. Tel/Hp.081264005758 -081370727080.

Harga Iklan per milimeter/kolom Hitam putih Rp.7.500,- Berwarna/Full Colorper milimeter/kolom Rp.21.000,-Iklan Mini per Sentimeter/kolom Rp.10.000,-Ukuran kolom 42 milimeter.

PERCETAKAN, PT.Prakarsa Abadi Press, Jalan Sidorukun Medan. Isi diluartanggung jawab percetakan.

MEDAN (Berita): Kapolri Jenderal PolisiDrs H Badrodin Haiti menegaskan, polisijangan arogan dan jangan lakukan kekerasankepada rakyat. Polisi harus bisa membedakanyang mana rakyat yang mana pelaku kriminal.

Apel Luar Biasa Kesiapan Pengamanan Pilkada Di Lapangan Mako Brimob Polda Sumut

Kapolri: Polisi Jangan Arogan

Penegasan itu disampai-kan Kapolri saat mengambilApel Luar Biasa PeragaanSimulasi Sistem PengamananKota dalam rangka Pemi-lukada Serentak pada 9Desember 2015, Rabu (28/10),di Mako Sat Brimod PoldaSumut Jalan H W HasyimMedan.

“Saya sudah melihat daridekat perlengkapan dan pe-ralatan tugas Polri di jajaranPolda Sumut dalam apel ini.Tentunya perlengkapan ituhendaknya dirawat dan selalusiap pakai jika digunakandalam pelaksanaan penga-manan,” ujarnya.

Sesungguhnya keberada-an anggota Polri secara indi-vidu apapun pangkatnyamerupakan gambaran keha-diran aparat Negera. Jadiharus bisa memberikan per-lindungan kepada rakyat,memberikan pengayoman dan

pelayanan hingga menyelesai-kan masalah yang timbulditengah masyarakat.

Menurut Kapolri tugaspolisi kedepan semakin beratdan penuh tantangan. Kare-nanya kesiap siagaan setiappersonil Polri harus benarbenar di latih dan dipersiap-kan dengan benar. Pelaksana-an Pemilukada Serentak diIndonesia merupakan tugasberat yang harus dihadapidengan penuh pertimbangandan kesiapan.

Apel ditandai dengan pe-meriksaan pasukan. Kapolridi dampingi Asisten SDM,Asisten Ops, dan Kadiv Pro-pam Mabes Polri, KapoldasuIrjen Pol Drs Ngadino,SH,MM, Waka Poldasu BrigjenPol Drs Ilham SalahuddinMHum, Karo Ops Kombes PolCBS Nasution, Kabid PropamKombes Pol Drs MakmurGinting, Kasat Brimobdasu

Kombes Pol Nirboyo,SIK danKapolresta Medan KombesPol H Mardiaz Kusin Dwi-hananto,SIK,MHum, berdia-log dengan personel pesertaApel.

Melihat kesiapan siagaanPolda Sumut dan jajarandalam menghadapi tugasmendatang, Kapolri yakin,situasi kondusif yang sudahtercipta di Sumatera Utaradapat di pertahankan dandiitingkatkan.

Kesempatan bertatapmuka dengan orang nomorsatu di Kepolisian RepublikIndonesia tentu merupakankebanggaan tersendiri.Sejumlah Prajurit Brimobtampak antusias menymabutkehadiran Kapolri. Merekaberbaris disis kiri dan kananjalan masuk mulai dari pintugerbang Kesatriaan SatBrimob.

Usai menerima jajar hor-mat, Kapolri dan rombngandisambut nyanyian juangBrigade Mobile si ìBaret Biruîsembari bertepuk tangan.Kapolri yang jalan beriringandengan Kapoldasu dan KasatBrimob terlihat senyumsimpatik. (anw)

Berita Sore/Anwar Siregar

KAPOLRI Jenderal Pol Badrodin Haiti saat mengambil Apel Luar Biasa Peragaan Simulasi Sistem Pengamanan Kota dalam rangka Pilkada Serentak pada 9 Desember2015, Rabu ( 28/10) di Mako Sat Brimob Polda Sumut Jalan KH.Wahid Hasyim Medan.

BELAWAN (Berita): Ben-cana asap akibat kebakaranhutan dan lahan di sejumlahprovinsi di Sumatera meng-undang kepedulian banyakinstansi, termasuk personelLantamal I. Mereka secarabersama-sama melaksanakanshalat Istighosa, di LapanganApel Mako Lantamal I, Rabu(28/10).

Shalat Istighosa yangdilanjutkan dengan tausiyahdan zikir dipimpin Buya KHAmiruddin MS, dihadiriWadan Lantamal I Kolonel

Peduli Bencana Asap

Personel Lantamal I Shalat IstighosaMarinir Prasodjo Sumarto,para Asisten dan Kasatker,serta seluruh personel dilingkungan kerja Mako Lan-tamal I.

Pelaksanaan shalat danzikir bersama yang pada awal-nya sempat diguyur hujan,tidak membuat para jamaahsurut. Mereka terlihat khusumemohon kepada Sang Ilahi,agar hujan diturunkan padalahan atau hutan yang terba-kar supaya api dapat padam.

Buya KH Amiruddin MSyang juga Ketua Umum

Persatuan Tarbiyah IslamiyahSumut menyatakan rasa em-patinya kepada DanlantamalI Laksamana Pertama TNIYudo Margono SE, khususnyaTNI AL yang telah pedulimemikirkan penderitaan ma-syarakat khususnya daerahyang terkena dampak dariasap.

“Diharapkan kegiatanseperti ini dapat dicontoh, baikelemen pemerintahan danswasta. Karena selain beru-saha memadamkan api, doadengan memohon kepada

Allah SWT agar diturunkanhujan adalah salah satu carayang tepat dalam mengakhiridampak asap dari lahan yangterbakar,” katanya.

Sementara itu, KepalaDinas Penerangan (Kadispen)Lantamal I Mayor (KH) S Si-naga mengatakan, kebakaranhutan yang melanda sebagianwilayah Indonesia telah ber-dampak buruk bagi kesehatanmasyarakat.

“Upaya memadamkan apisudah dilakukan, namunbelum maksimal.Untuk itu

Berita Sore/Abdullah Dadeh

USTADZ Tgk Fahmi Karimuddin, MA, didampingi Tgk Amri Adji (kanan) dan H. Diauddin MDs memimpinzikir tolak bala asap pekat di Medan dan Sumut, di Masjid Raya Almasyhur Medan, Selasa malam.

kita bermohon kepada Tuhanagar hujan diturunkan padadaerah titik api,” sebutnya.

Tolak Bala AsapSeratusan santri dan ula-

ma Maíhad Fahmussalam Al-Aziziyah Medan melaksana-kan zikir bersama, tolak balamemohon kepada Allah SWTagar musibah asap segeraberakhir di kawasan Su-matera Utara dan Medanpada umumnya.

Acara yang dipimpinUstadz Tgk. Fahmi Karimud-din, MA berlangsung lebih

kurang 2,5 jam di Masjid RayaAlmasyhur Medan, Selasa (27/10) malam.

“Melalui zikir, kita berha-rap Allah SWT akan ridhakepada hambaNya dan segalamacam penyakit akan jauhdari kita semua,” kata FahmiKarimuddin.

Acara diawali katasambutan H. Diauddin MDs,dihadiri Ketua Majelis ZikirHimpunan Usaha NiagawanAceh (HUNA) Medan Tgk.Amri Adji dan para ulama.

(ws)

Berita Sore/Rustam Effendi

PERSONEL Lantamal I melaksanakan shalat Istighosa bersama di Lapangan Apel Mako Lan-tamal I Belawan, Rabu (28/10).

Pilkada SerentakLebih Rawan

MEDAN (Berita): Ketua Komisi Pemilihan Umum(KPU) Sumatera Utara, Mulia Banurea menegaskan,kerawanan-kerawanan dalam Pilkada 2015 khususnyadi Sumut, antara lain ketika penghitungan dan rekapi-tulasi suara.

Karena, kata dia, satu pun selisih suara bisa menja-dikan salah satu pemenang.Dengan demikian diharapkankepada seluruh penyelenggara Pilkada sampai ke tingkatKPPS, PPS, PPK agar benar-benar mengisi formulirdalam rekapitulasi penghitungan suara serta berkerjasecara professional.

Namun, menurut Mulia, hingga kini situasi masihrelatif aman serta kondusif. Hal yang dapat dianggappaling rawan adalah saat pemungutan suara, penghi-tungan suara, rekapitulasi hasil penghitungan suara.Demikian pula kemungkinan adanya mobilisasi pemilih.Misalnya dengan menggunakan KTP.

Sedangkan, Direktur Lingkar Studi Pembangunan(LSP) Sumatera Utara, Ansor Harahap, terkait masalahkerawanan itu, mengemukakan, sejak awal para penga-mat sudah mengembuskan soal kerawanan dalamPilkada serentak nanti.

Misalnya, lanjut Ansor, masalah Daftar Pemilih Tetap(DPT) hingga tentang keadilan penyelenggara dalampenertiban alat peraga kampanye (APK). Juga adanyaketidak puasan para pasangan calon dalam verifikasipendaftaran pasangan calon.

“Adanya DPT yang ëdimainkaní sampai masalahdistribusi undangan untuk pemilih, bahkan adanyamoney politics, juga termasuk hal yang sangat rawan,”ujar Ansor.

Tegasnya, lanjut dia, semua kemungkinan bisa jadirawan, seperti dalam rekapitulasi suara, maupunterjadinya pertambahan pemilih yang tidak wajar, akanmenjadi sangat rawan gesekan.

Ansor juga menyebutkan, ketidakprofesionalanpenanggungjawab keamanan Pemilu/Pilkada sertaPanwas yang tidak melaksanakan tugas, juga dapatmenimbulkan hal-hal yang rawan. (ws)

Arab Saudi Belum CairkanDana Korban Crane

MEDAN (Berita): Pemerintah Arab Saudi hinggakini belum mencairkan dana untuk keluarga korbanmusibah crane di Masjidil Haram 11 September lalu.

Kasi Haji dan Umrah Kantor Kementerian AgamaKota Medan, Drs H Ahmad Qosbi MA, yang dihubungiWaspada di Medan Rabu (28/10), belum ada penjelasandari pusat. “Keluarga korban juga sudah menanyakanhal ini,” katanya.

Tetapi, sambung dia, asuransi bagi jamaah haji yangmeninggal dunia, akibat jatuhnya crane dari AsuransiMega Life, telah diberikan kepada keluarga korban.“Keluarga korban atas nama Saparini dan Painem wargaMedan, telah melaporkan menerima dana asuransikematian dari Mega Life sebesar 37 juta rupiah. Tanpaproses,” kata Ahmad Qosbi.

Dijelaskannya, secara umum untuk mendapatkandana asuransi seharusnya ada prosedur,yakni memberi-kan surat kematian, mengisi formulir, KTP yang mening-gal dunia,diusulkan dengan pengantar kabupaten/kota.“Namun berbeda dengan korban crane, mereka langsungmenerimanya,” kata Qosbi.

BimtekKemenag Kota Medan, kemarin menggelar Bim-

bingan Tekhnis (Bimtek) pendaftaran haji, waitinglistdan pengelolaan keuangan biaya penyelenggaraan ibadahhaji di Naniko Hotel Medan.Acara diikuti 40 pesertadengan narasumber Drs H Eri Nofa MAP, H SwayalHarahap dan Drs H Bahrum Saleh. Acara dibuka Kakan-kemenag Medan diwakili Kabag TU, Negara Pohan MA.

Menurut, Ahmad Qosbi, kegiatan ini sekaligus men-sosialisasikan bahwa tahun ini dengan penambahankuota haji, hingga waitinglist diperkirakan mencapaitahun 2027. “Bahkan peraturan terkini membolehkanusia 12 tahun ke atas mendaftar haji,” katanya. (ws)

Berkas TersangkaPengoplosan Gas P.21

SUNGGAL (Berita): Kurang lebih dari sebulan Setelahmengendap di Mapolsek Sunggal, barang bukti serta tersangkapengoplosan gas bersubsidi berbagai ukuran dilimpahkanke Kejari Lubuk Pakam, Selasa (27/10).

Tabung gas yang berjumlah 1.400 dari ukuran 3 kg,12kg dan 50 kg tersebut telah dilimpahkan ke Kejari LubukPakam bersama 7 tersangka dengan mengunakan mobil dantruk dari halaman Polsek Sunggal.

Kapolsek Sunggal Kompol Hary Azhar,SIK saat dikon-firmasi di ruang kerjanya menyebutkan, berkas para tersangkapengoplosan gas telah P.21 dan sudah kita limpahkan keKejaksaan Lubuk Pakam. “Kalau udah P.21 yah secepatnyakita kirim kan, biar terus disidangkan,” ucap Harry yangdidampingi Panit Lidik Iptu Sari Sby.SH.

Ketujuh tersangka yang diamankan saat pengerebekanoleh Unit Reskrim Polsek Sunggal di gudang PT.Gas AntarSarana di jln Ringroad Kec Medan Selayang masing -masing,SS yang merupakan mandor, D merupakan kernet truk, Lsupir truk serta MS dan I berperan sebagai pengoplos gas.Sedangkan D sebagai pekerja.

Para tersangka ditangkap di Jalan Ringroad, Pasar 3di sebelah Hotel Saudara Syariah. Sejak sebulan yang laluketujuh tersangka dititipkan di Rutan. “Tersangka dan barangbukti kita limpahkan,” tegas Kompol Harry Azzar Sik,SH.

(ml)

MEDAN (Berita): dr Sup-riadi Ginting, Sp.KJ dari RSBhayangkara Medan yangmemeriksa kejiwaan tigatersangka perampokan danpembunuhan terhadap satukeluarga Muchtar Yakub,isteri dan cucunya, dalam ke-simpulan sementara, keji-waannya ketiganya labil.

Hal itu dikatakan KasatReskrim Polresta MedanKompol Aldi Subartono di-dampingi Kanit Pidum AKPBayu Putra Samara, Rabu(28/10).

Ketiga tersangka abangberadik yang menjalani pe-meriksaan di psikiater yakniRori, 24, Yo, 19, dan Lan, 17,ketiganya warga Jl. SeiAsahan, Gang Sitepu No 73,Kel. PB Selayang I, Kec.Medan Selayang.

Menurutnya, pemeriksa-an dilakukan di RS Bhayang-kara Medan. “Di ruangandokter itu, ketiga tersangkasatu persatu menjalani pe-meriksaan kesehatan jiwa,”kata Kompol Aldi Subartono.

“Kesimpulan awal daridokter, kondisi tersangka labil.Namum belum dapat disim-pulkan keseluruhannyamengingat harus ada lima kalipemeriksaan lagi,” tambahAKP Bayu.

Setelah pemeriksaan yangpertama ini lanjutnya, ada lagipemeriksaan lanjutan yangakan dilakukan dokter spesiliskejiwaan terhadap ketigatersangka.

Menurut Bayu, pemerik-saan ke psikiater dilakukankarena begitu gampang ketigatersangka menghabisi nyawa

ketiga korbannya tanpaperikemanusian.

Biasanya lanjut Bayu, pe-rampok kalau kepergok atauketahuan melakukan aksinyabaru melakukan penganiaya-an dan melukai korbannyatapi ketiga tersangka inibelum beraksi sudah membu-nuh. “Makanya perlu kitaperiksakan kejiwaan paratersangka,” katanya dan me-nambahkan, saat melakukanaksi ,mereka dalam keadaansadar.

Lihat barang buktiSementara itu, setelah pe-

nyidik melakukan pemerik-saan puluhan perhiasan milikkorban Muchtar Yacob diPegadaian, hanya 7 itemyang merupakan perhiasanemas.

Menurut Bayu, perhiasan

emas itu diantaranya 1 gelangemas 20 karat berat 10 gram,1 gelang emas 20 karat berat40 gram, 1 gelang ukir emas16 karat berat 17 gram, 1kalung emas 16 karat berat2 gram, 1 liontin pengikatemas 19 karat berat 7 gram,3 cincin emas 16 karat berat11 gram dan 1 cincin emasputih 17 karat bermataberlian berat 6,5 gram yangseluruhnya ditaksir bernilaiRp32 juta.

“Tadi anak dari keluargakorban yakni Erika Yacob dansuaminya Heru serta keluargalainnya datang ke PolrestaMedan melihat barang buktiyang diambil tersangka,” kataBayu.Setelah melihatnya,anak korban yakni perhiasanitu milik keluarganya.

(ws)

Hasil Pemeriksaan Psikiater

Kejiwaan Tiga Tersangka PembunuhSekeluarga Dan Perampok Labil

Page 4: Beritasore,jumat 30 oktober 2015

4Berita Sore

Jumat

30 Oktober 2015Medan

MEDAN (Berita): Om-budsman RI PerwakilanSumatera Utara kembalimempertanyakan kinerjaKejaksaan Negeri (Kejari)Medan dalam menanganikasus dugaan korupsi diSMKN Binaan PemprovSumut, karena hingga kinitidak ada tindaklanjutnya.

Kepala Ombudsman RIPerwakilan Sumatera UtaraAbyadi Siregar mempertanya-kan keseriusan Kejari dalammenangani kasus tersebut,karena sejak penetapan ter-sangka pada Juli lalu, hinggakini tidak ada tindaklanjut-nya. Padahal publik me-nunggu perkembangan pe-nanganan kasus itu.

“Ada apa dengan Kejari?Kenapa kasus ini seperti ber-henti, tidak ada tindaklanjut-nya. Padahal tersangka sudahditetapkan sejak Juli lalu.Waktu penetapan tersangkadulu diumumkan ke publik,tapi sekarang tidak ada di-sampaikan pada publik bagai-mana perkembangannya. Adaapa ini?” ungkap Abyadi, ke-marin.

Menurut Abyadi, seharus-nya Kejari dapat meningkat-kan kinerjanya untuk meraihkepercayaan publik kembali.Sebab saat ini, kepercayaanmasyarakat pada lembaganegara tersebut sudah beradadi titik nadir terendah.

“Mindset yang berkem-bang di masyarakat selamaini, bahwa kasus di Kejaksaanseperti karet, artinya dapat

dipermainkan mau sepertiapa. Berbeda dengan KPK.Orang mendengar nama KPKsaja sudah ngeri, tapi kalaukejaksaan, masyarakat ber-pikir bisa ini dipermainkan,”ujar Abyadi.

Oleh karena itu, ia meng-ingatkan agar kejaksaan me-nunjukkan kinerja terbaiknyauntuk meraih simpati publik.Sebab kasus dugaan korupsidi SMK Binaan PemprovSumut sudah cukup lama danpublik menunggu penyele-saiannya.

Sebelumnya, Kejar iMedan telah menetapkan duatersangka dalam kasus du-gaan korupsi pengadaanrevitalisasi peralatan praktikdan perlengkapan pendukungteknik permesinan di SMKNegeri Binaan Provinsi Su-matera Utara. Dua tersangkatersebut adalah KasubbagTata Usaha dan KepalaSMKN Binaan Provsu ber-inisial Ris SPd dan MR MPd.P r o y e k b e r n i l a i R p11.575.080.000 itu dilaksana-kan berdasarkan surat perjan-jian untuk melaksanakanpaket pekerjaan pengadaanrevitalisasi peralatan praktikdan perlengkapan pendukungteknik permesinan Nomor027/2785/Subbag Umum/IX/2014. Perjanjian tertanggal16 September 2014 ini, ditan-datangani Kepala DinasPendidikan Sumut Drs MasriMSi selaku Pengguna Angga-ran (PA) dan Imam Bahari-yanto selaku Direktur CV

Mahesa Bahari yang berke-dudukan di Yogyakarta.

Dalam perjanjian ini, CVMahesa Bahari ditugaskanuntuk mengadakan berbagaijenis peralatan praktik danperlengkapan pendukungteknik permesinan untukSMKN Binaan PemprovSumut. Di antara peralatanitu adalah CNC LATHE, 10mm ISO CNC Lathe CuttingTools Holder 7 pcs per Set WithCarbide Inserts, 08 mm ISOCarbide Inserts CNC LatheCutting Tools Holder Set, CNCLathe Internal Grooving ToolHolder Cutter for InsertsMGMN200.

Kemudian, 12 mm ISOCNC Indexable Turning ToolHolder for Lathe, CNC MillingMachine, Dividing Head forCNC Milling, Milling Chukfor CNC Milling, Clamp Setfor CNC Milling, Rotary Tablefor CNC Milling, Milling Vicefor CNC Milling, UniversisalDrilling And Milling Machinedan High Speed ProcisionLathe.

Se la in mengadakanbarang tersebut, CV MahesaBahari juga diwajibkan untukmemasang seluruh peralatanitu di SMKN Binaan DisdikSumut sekaligus memberipengenalan dan penggunaanalat. Namun, proyek tersebutdiduga menjadi ajang korup-si,karena ternyata, selaindiduga tidak seluruhnya pera-latan praktik itu diadakan,juga terjadi rekondisi.

(aje)

Ombudsman Minta Kejari

Jangan Hentikan Kasus DugaanKorupsi SMK Binaan Pemprovsu

MEDAN (Berita): Pera-turan menteri (Permen) ten-tang pemberian sanksi bagiperguruan tinggi swasta (PTS)menyalah akan segera diter-bitkan. Permen pemberiansanksi itu sebagai payunghukum dalam menjatuhkanhukuman bagi yang teriden-tifikasi melakukan pelang-garan.

“Usulan untuk segeraditerbitkan Permen tersebuttimbul dari hasil rapat koor-dinasi bagi Koordinator danSekretaris Pelaksana Kopertisse-Indonesia di Medan,” kataKoordinator Kopertis Wila-yah I Sumut Prof Dian Ar-manto.

Disebutkan Dian, usulanpenerbitan Permen itu agarsetiap tindakan yang diberi-kan kepada PTS yang berma-salah ada kejelasannya sesuaidengan standar operasionalprosedur (SOP) dan ada SKatau payung hukumnya seba-gai dasar legalitas untukmemberikan sanksi.

Hasil rakor juga menye-butkan tentang komitmenuntuk meningkatkan fungsiKopertis sebagai pengawas,pengendali dan pembina (was-dalbin) pada PTS di masing-masing wilayah Kopertis.

Selain itu Kopertis akanlebih pro aktif melaksana-kannya berdasarkan data dari

pangkalan data perguruantinggi (PDPT), Badan Akre-ditasi Nasional PerguruanTinggi (BAN PT) dan monito-ring evaluasi (monev) rutinmasing-masing PTS sertaresponsif terhadap pengaduanmasyarakat.

Point berikutnya dari hasilrakor Kopertis se Indonesiaitu juga meminta pada Ke-menristek Dikti untuk diberikewenangan dalam pembe-rian Nomor Induk MahasiswaNasional dan nomor registrasiijazah.

“Kita meminta pada Ke-menristek Dikti untuk selalumelibatkan Kopertis dalammengambil kebijakan, sosia-lisasi kegiatan dan implemen-tasi program nasional terkaitdengan PTS. Sebab, dalam haltertentu terkadang Kopertistidak dilibatkan,” ungkapDian.

Selanjutnya hasil rakorjuga meminta agar UU No 12tentang Pendidikan Tinggiuntuk menyegerakan prosespembentukan LembagaLayanan (L2) Dikti, LembagaPelayanan Perguruan Tinggidalam rangka efektifitasfungsi Wasdalbin PTS.

Pada rakor yang diikuti14 Kopertis se-Indonesiabelum lama digelar di kantorKopertis Wilayah I dihadiriDirektur Jenderal Kelem-

bagaan Iptek Dikti, Dr Pat-dono Suwignjo.

Disebutkan Patdono,dalam kebijakan Wasdalbinke depannya, bagi PTS yangdinonaktifkan karena melaku-kan pelanggaran berat dantidak mau ‘insyaf ’, akandiberikan sanksi. Sedangkanbagi PTS yang ‘insyaf ’dirangkul untuk dibina agarmelakukan perbaikan, sehing-ga status dinonaktifkan terse-but dapat dicabut kembali olehKemenristek Dikti.

Dia menegaskan, statusnonaktif yang melekat padaperguruan tinggi bersifatsementara. Untuk itu dia me-minta perguruan tinggi non-aktif jangan bandel dan segeralakukan perbaikan agar di-aktifkan kembali.

Dikatakan Patdono, pada2014 terdapat 576 PTS yangbermasalah, dan kini jumlah-nya turun menjadi 239 atausekitar 50 persen. Jika tahundepan ditargetkan turun 50persen lagi, maka jumlah PTSbermasalah akan menjadi 100PTS.

“Menteri minta pada akhir2015 ini agar PTS yang dinon-aktifkan jumlahnya harus nol.Untuk itu Kemenristek danKopertis harus kerja kerasmendampingi PTS yang di-nonaktifkan itu agar menjadiaktif,” harapnya. (aje)

Permen Pemberian Sanksi PTSMenyalah Segera Diterbitkan

MEDAN (Berita): KepalaDinas Pendidikan (Kadisdik)Provinsi Sumatera meng-ingatkan, duta Sumut yangikut pada Lomba Debat Ba-hasa Indonesia dan BahasaAsing 2015 di Batam untuktetap memiliki jiwa petarungdan semangat juang yangtinggi. Ini karena Sumut di-kenal dengan semangat pe-tarungnya dalam mengikutiberbagai even di tingkat na-sional.

“Dengan menerapkan se-mangat petarung dan se-mangat juang yang tinggi,diharapkan mampu bersaingdengan 33 provinsi lainnyadi Indonesia yang ikut padaeven tersebut,” kata KadisPendidikan Provsu melaluiKabid Dikmenti AugustSinaga SST MPd ketikamelepas Tim Debat BahasaIndonesia dan Bahasa AsingSumut di Aula SMK BinaanProvsu, kemarin.

Menurut Kabid Dikmentiyang juga didampingi StafBidang SMK Disdik ProvsuJan Piter Butar-butar SPd danBendahara Kegiatan AmirHusin Lubis, semangat peta-rung tersebut sangat dibutuh-kan untuk menghasilkankemenangan dalam lombatersebut.

“Yang perlu diingat bagipara duta Sumut, jangansekali-kali membebani targetharus keluar sebagai juara.Tapi, yang perlu diterapkanadalah bagaimana mengasahmental bertanding itu agarbenar-benar terpatri dalamdiri dan sanubari para duta

Sumut. Sehingga, denganmental yang kuat, dengansendirinya akan memilikipercaya diri dalam setiaptampil di depan penonton,”kata August Sinaga.

Untuk itu, kata AugustSinaga, para duta Sumut yangtelah mencatatkan sejarahbagi dirinya sendiri karenamampu terpilih sebagai yangterbaik mewakili Kabupaten/Kota dan Pemerintah Suma-tera Utara, untuk tampilmaksimal dan tetap menjaganama baik Sumut. Di sampingitu, August Sinaga juga me-nyampaikan apresiasi danpenghargaan kepada panitiaserta para guru pendampingyang telah memberikan pela-tihan dan pembekalan kepadapara duta Sumut.

Sementara BendaharaKegiatan Amir Husin Lubismelaporkan, Lomba DebatBahasa Indonesia dan BahasaAsing 2015 akan berlangsung26-31 Oktober di Batam.Kontingen Sumut, katanya,berjumlah 14 orang ditambahsejumlah pendamping lain-nya.

Dia menyebutkan, lombayang diikuti Sumut meliputiLomba Debat Bahasa Indone-sia, Bahasa Inggris, BahasaJerman, Bahasa Prancis,Bahasa Jepang dan BahasaMandarin. Diharapkan, paraduta Sumut yang akan berta-rung di lomba tersebut dapatmemberikan yang terbaik.

Terpisah, Siska Try Utamisiswa Kelas III SMK ManjusriPematang Siantar salah satuduta Sumut di Lomba Debat

Bahasa Mandarin mengakusudah melakukan persiapanyang matang untuk mengikutilomba tersebut.

“Saya akan memberikanyang terbaik kepada Sumutdi ajang lomba debat bahasatersebut. Untuk itu, saya danDuta Sumut lainnya mohondoa dan dukungan dari selu-ruh elemen masyarakat Su-mut, agar kamis bisa tampilmaksimal dan mengukir pres-tasi untuk mengharumkanSumut dan keluarga,” ujar TryUtami.

Berikut nama-nama DutaSumut yang berlaga di LombaDebat Bahasa Indonesia danBahasa Asing 2015, Muham-mad Daffa Gunawan SMKN8 Medan, Anis Fitria SMKN6 Medan dan Nurul AzizahSMKN 1 Air Putih (DebatBahasa Indonesia), NurulFadila SMKN 4 Tanjungbalai,Afni Rizani SMKN 4 Tan-jungbalai dan Anggun ZorayaSinaga SMKN 1 Air Putih(Debat Bahasa Inggris).

Siska Try Utami siswaSMK Swasta Budhist MajusriPematang Siantar dan RiskiaIsnaini SMKN 2 Tebing Tinggi(Debat Bahasa Mandarin),Arlin Sugali SMK SwastaPuta Jaya Stabat dan DahriahUlfa Harahap SMKN 7 Medan(Debat Bahasa Jepang), Her-minda Ulina Barus siswaSMKN 1 Berastagi dan RaishaSMKN 1 Pantai Cermin(Debat Bahasa Prancis), TMQhasmal Jabbar dan DaffaFarras Arfy siswa SMKN 1Percut Sei Tuan (DebatBahasa Jerman). (aje)

Kadisdik Lepas Duta Sumut Ke Batam

MEDAN (Berita): Direkto-rat Reserse Narkoba (Ditres-narkoba) Poldasu menggagal-kan peredaran 2 Kg sabu asalMalaysia dari dua lokasi ber-beda, Senin (19/10).

Dalam penangkapan ter-sebut, petugas menyita barangbukti dari tiga tersangka,yakni, ASS (27) warga DusunVI Desa Silau Jawa, Kecama-tan Bandar Pasir Mandoge,Kabupaten Asahan, MU (43)warga Kecamatan Sunggal,Medan dan MJ (47) wargaKecamatan Julok KabupatenAceh Timur.

Direktur Reserse NarkobaPoldasu Kombes Pol DrsReynhard Silitonga didam-pingi Wadir AKBP Benedictus

Anies dan Kasubdit II KompolSonny Nugroho Tampubolonmengatakan, pengungkapankasus itu berdasarkan penye-lidikan yang dilakukan pihak-nya.

“Awalnya, kita tangkaptersangka ASS di Jalan ProfYamin SH, Kelurahan Kisa-ran Naga, Kecamatan KisaranTimur, Kabupaten Asahan.Darinya kita sita 1 Kg sabudibungkus plastik dan 1 unittelepon genggam,” terangSilitonga kepada warta-wan di Mapoldasu, Selasa(27/10).

Dalam pemeriksaan, ASSmengaku sabu itu diperolehdari TE warga negara Malay-sia yang kini masuk daftar

pencarian orang (DPO), ujarSilitonga.

Selain itu, ditangkap ter-sangka MU dan MJ di Keca-matan Sunggal, Medan. Darimereka disita sabu seberat 1Kg dan 2 unit telepon geng-gam.

Keduanya mengaku men-dapat sabu tersebut dari NRwarga negara Malaysia yangsaat ini sudah masuk DPO.

“Sampai saat, kami masihmelakukan pengembanganpenyidikan untuk mengung-kap jaringan tersangka. Bah-kan, kami telah melakukankoordinasi dengan kepolisianMalaysia untuk melacak paratersangka yang masih DPO,”pungkasnya. (anw)

Berita Sore/Anwar Siregar

DIREKTUR Reserse Narkoba Poldasu Kombes Pol. Drs. Reynhard Silitonga didampingi Wadir AKBPBenedictus Anies Purnawa dan Kasubdit II Kompol Sonny Nugroho Tampubolon memaparkanpenangkapan sabu 2 Kg asal Malaysia, Selasa (27/10).

Poldasu Gagalkan Peredaran2 Kg Sabu Asal Malaysia

MEDAN (Berita): Sinergiyang terbangun antara war-tawan dengan para pejabatpemerintah tujuannya bukanuntuk hal-hal yang buruk, tapimuaranya semata-mata un-tuk kepentingan dan kebaikanpublik. Karena itu, sinergiyang dibangun harus lebihmenonjolkan tugas, fungsi danperan masing-masing, bukanuntuk saling mengintervensi.

Hal itu mengemuka padaDiskusi Publik mengangkattopik Sinergitas Wartawandan Pemerintah Kota Medanîdiselenggarakan PersatuanWartawan Indonesia (PWI)Provinsi Sumatera Utara(Sumut) atas dukungan DinasKomunikasi dan Informatika(Kominfo) Pemko Medan diValencia HallHotel GarudaPlaza Medan, Kamis (29/10).

Tampil sebagai narasum-ber Sekretaris Jenderal PWIPusat Hendry Ch Bangun, PjWalikota Medan diwakili

Kepala Dinas Kominfo KotaMedan Drs H DarussalamPohan MAP, dan praktisi persyang juga Direktur DiklatPWI Sumut H War Djamil SH.Sebagai moderator AnggotaDewan Kehormatan PWISumut Drs Nurhalim TanjungMIKom.

Hadir di tengah diskusiKetua PWI Sumut Drs Mu-hammad Syahrir, Wakil KetuaBidang Organisasi Drs Khai-rul Muslim, Wakil KetuaBidang Pembelaan WartawanMartohap Simarsoit SH, Wa-kil Ketua Bidang PendidikanRizal Rudi Surya SH, Sekreta-ris Edward Thahir S.sos,

Bendahara Drs H Agus SLubis, serta unsur PengurusPWI Sumut lainnya, para ang-gota, dan undangan lainnya.

Lebih jauh, diskusi yangjuga diikuti sejumlah KetuaPWI Kabupaten/Kota se Su-mut itu, mempertegas bahwasinergi wartawan dengan para

pejabat atau birokrat peme-rintah lebih diarahkan kepadatatanan untuk saling meng-hormati. Wartawan atau perspunya tugas dan fungsi sosialkontrol, informasi dan edu-kasi, di sisi lain birokrat seba-gai pejabat penyelenggaranegara perlu dikontrol, diberiinformasi dan juga butuhdiedukasi agar dapat bekerjadengan baik.

Diskusi yang menjadisalah satu rangkaian darikegiatan Konferensi Kerja(Konkerja) PWI Sumut Tahun2015 itu dilanjutkan Jumat(30/10) dengan agenda DialogInteraktif mengangkat topik“PWI dan Tantangan KeDepan”. Narasumber yangditampilkan, Plt Gubsu Ir HTengku Erry Nuradi MSi,Sekjen PWI Pusat Hendry ChBangun, akademisi Dr AmirPurba, dan Ketua PWI SumutDrs Muhammad Syahrir.

(wie/rel)

Berita Sore/ist

TIGA narasumber Diskusi Publik mengangkat topik ìSinergitas Wartawan dan Pemerintah KotaMedanî. Dari kiri, praktisi pers H War Djamil SH, Kepala Dinas Kominfo Kota Medan Drs H DarussalamPohan MAP, Sekjen PWI Pusat Hendry Ch Bangun, dan moderator Drs Nurhalim Tanjung,MIKom.

Sinergi Wartawan Dan PemerintahBermuara Untuk Kebaikan Publik

AS Komit Bantu RIAtasi Perubahan Iklim

MEDAN (Berita): Amerika Serikat menerapkanpendekatan yang merangkul seluruh lembaga pemerin-tah untuk membantu upaya Indonesia mengurangi emisigas rumah kaca dan menangani efek perubahan iklimdengan meningkatkan tata kelola hutan dan lahan didaerah, memajukan kemitraan pemerintah-swasta,mempromosikan teknologi energi bersih, serta menyedia-kan bantuan teknis untuk meningkatkan kapasitasilmiah terkait respons perubahan iklim.

Siaran pers dari Kedutaan Besar Amerika Serikatyang diterima Berita melalui Kantor Konsulat JenderalAS di Medan Kamis (29/10) menyebutkan berbagaikemitraan AS yang masih aktif di Indonesia beradapada tingkatan yang belum pernah terjadi sebelumnya,termasuk program pengalihan sebagian utang untukkonservasi hutan tropis senilai 60 juta dolar AS sertaprogram senilai 50 juta dolar AS di bawah MillenniumChallenge Corporation (MCC).

Program-program ini memanfaatkan keahlian USForest Service, National Aeronautics and Space Adminis-tration (NASA), dan National Oceanic and AtmosphericAdministration (NOAA).

Pelestarian EkosistemSelain program untuk meningkatkan pengelolaan

hutan dan lahan gambut seluas lebih dari 8 juta hektardi Provinsi Aceh, Kalimantan dan Papua, USAIDmemiliki kemitraan yang inovatif dengan pemerintahdan pihak swasta di Indonesia untuk melestarikan hutanbakau yang menyerap “karbon biru,” serta kemitraanuntuk mengurangi degradasi hutan dan lahan gambutkarena budidaya agrohutani.

Mitra MCC juga menerapkan teknik pertanian ìcerdas iklim. Misalnya, MCC telah mendorong investasiindustri senilai hampir 12 juta dolar AS untuk membantupetani kakao di Indonesia meningkatkan produksinya.Mitra penyandang dana termasuk industri terkemukadi AS yaitu Mars dan Mondelez. Kegiatan lain MCCsenilai 25 juta dolar AS melibatkan masyarakat danpemerintah daerah terkait pemrosesan lahan yang dapatmengurangi emisi gas rumah kaca.

Tapi konservasi bentang alam tidak bisa dilakukantanpa mempertimbangkan dampak terhadap masyara-kat Indonesia. Melalui USAID, AS membantu Indonesiauntuk mengelola risiko iklim dan bencana, meminimal-kan kerugian ekonomi terkait iklim, memperkuatketahanan masyarakat dan lingkungan, serta mengubahcara pengelolaan risiko iklim dan bencana saat ini.

Pelatihan Bagi IlmuwanSelain beasiswa ke Amerika Serikat bagi pelajar

Indonesia, kedua negara juga membina hubungan ber-bagai perguruan tinggi terkemuka di AS dan Indonesiauntuk menyatukan gagasan terbaik dalam mengatasiberbagai permasalahan saat ini dan mempersiapkangenerasi ilmuwan di masa mendatang. Para ilmuwantersebut akan memberikan informasi faktual untukpengambilan kebijakan penggunaan lahan dan jugamenarik minat pendidikan tinggi setempat.

Berbagai kemitraan USAID juga mendukunglembaga penelitian untuk memajukan pengetahuantentang hutan dan lahan gambut, mempromosikankerjasama yang setara antarlembaga, memperkuatpengelolaan sumber daya hutan, taman nasional, sertamelestarikan hutan karbon dan keanekaragamanhayati.

Tujuh konsorsium perguruan tinggi Indonesia danorganisasi-organisasi lainnya telah dipilih melalui hibahMCC senilai 15 juta dolar AS. Dana ini diperuntukanmembangun kapasitas kabupaten/kota, provinsi, dannasional dalam memperkuat angkatan kerja sertamendorong strategi pembangunan nasional rendahkarbon. (wie/rel)

Distribusi Air TergangguMEDAN (Berita): Untuk mengoptimalkan kinerja

sistem pengolahan air di Instalasi Pengolahan Air (IPA)Sunggal, maka PDAM Tirtanadi segera melakukanperbaikan Filter nomor 3 IPA Sunggal.

“Perbaikan Filter nomor 3 ini akan diupayakan selesai1-2 hari ini. Selama proses perbaikan, kapasitas produksiIPA Sunggal yang normalnya 2.200 liter per detik turunmenjadi 1.800 liter per detik,” jelas Irsan Effendi, KepalaPublic Relation PDAM Tirtanadi Provsu kepada war-tawan Kamis (29/10).

Ia menyebut, akibat penurunan kapasitas produksiitu maka beberapa wilayah pelayanan mengalamigangguan baik secara kualitas, kuantitas maupun kon-tinutas. Wilayah yang mengalami gangguan pelayananitu yakni Cabang Diski; Perumahan Suka Maju, Peru-mahan Srigunting, Jalan Sei Mencirim, Jalan KelambirV, Jalan Gatot Subroto, Jalan Banteng, Jalan Setia Luhur,Jalan Bakti Luhur, Jalan Kapten Muslim, Jalan AsramaKomplek BI, Perumahan Bumi Asri, Jalan Medan BinjaiKomplek TD Pardede.

Kemudian Cabang Sei Agul yakni di Jalan Daru-salam, Jalan Titi Papan, Jalan. Gatot Subroto, JalanAyaahanda, Jalan Mistar, Jalan Kertas, Jalan PWS,Jalan Sewindu, Jalan Pasundan, Jalan S. Parman, JalanMojopahit, Perumnas Helvetia Jalan Pembangunan,Jalan Iskandar Muda. Cabang Sunggal Yakni JalanSetia Budi, Kompleks Tasbih, Jalan Sunggal, JalanBeo, Jalan Rajawali, Jalan TB Simatuoang, Jalan Amal,Kompleks Kodam I/BB

Kapasitas produksi IPA Sunggal, sebutnya, normalkembali Sabtu 31 Oktpober 2015. Namun karena pengi-sian pipa dan pemerataan tekanan memerlukan waktulama maka pendistribusian air di wilayah tersebut akannormal Minggu 1 November 2015.

“Kami mohon maaf atas gangguan ini, pelangganyang mengalami gangguan air dapat menyampaikannyake cabang terkait,” imbuhnya. (wie)

MEDAN (Berita): Hasil sementara pekanpertama Operasi Zebra Toba 2015 pada jenispelanggaran lakalantas hingga meninggaldunia naik tujuh persen dibandingkan hasilpekan pertama Operasi Zebra Toba 2014.

kerugian mencapai Rp251.700.000. Dari angka ituterjadi kenaikan sebanyak94,25 persen.

Kabid Humas Polda Su-mut Kombes Pol Helfi Assegafmelalui Kasubbid AKBP MPNainggolan mengatakan,hasil Operasi Zebra Toba se-mentara pada pekan pertamatahun ini dibandingkan tahunlalu mengalami kenaikan danpenurunan di beberapa jenispelanggaran.

“Korban meninggal duniaakibat kecelakaan lalu lintasdi tahun 2015 menjadi 19orang. Sementara di tahun2014 hanya 12 orang. Adapeningkatan sekitar 6 persen.Dan ada juga beberapa jenispelanggaran yang mengalamikenaikan dan penurunan.Hasil ini merupakan semen-

tara pekan pertama ya. Gela-ran Operasi Zebra ini ber-langsung selama 14 hari ter-hitung sejak tanggal 22 Okto-ber sampai 4 November 2015,”ujar MP Nainggolan, Kamis(29/10) siang.

Kata Nainggolan lagi,gelaran Operasi Zebra jugamerupakan dalam rangkacipta kondisi tertib dan kelan-caran arus lalu lintas menje-lang Pilkada Serentak di 23kabupaten kota, perayaanNatal 2015 dan Tahun Baru2016 di wilayah SumateraUtara.

“Jadi gelaran Operasi Zeb-ra ini juga sekaligus mencip-

takan kondisi tertib dan lancarberlalu lintas apalagi menje-lang Pilkada Serentak di 23kabupaten kota. Kemudianmenjelang perayaan Natal2015 dan Tahun Baru 2016.

“Di jalan raya semakinhari semakin berkembangseiring dengan populasi jum-lah kendaraan bermotor sertajumlah penduduk dan kema-juan teknologi. Namun tidakdiimbangi dengan pembangu-nan infrastruktur khususnyadi jalan raya, sehingga menim-bulkan gangguan ketertibandan kelancaran arus lalulintas,” tandas Nainggolan.

(anw)

Informasi yang diperolehdi Humas Polda Sumut me-nyebutkan kenaikan angkakecelakaan lalu lintas hinggameninggal dunia di tahun2014 yakni 12 orang. Sedang-kan di tahun 2015 angka kece-lakaan lalulintas menyebab-kan meninggal dunia menjadi19 orang. Dari angka tersebutangka kecelakaan lalu lintasmenyebabkan meninggaldunia mengalami kenaikan6 persen.

Sementara itu, peninda-kan pelanggaran lainnya,yakni, tilang mengalami penu-

runan. Pelanggaran tilang ditahun 2014 sebanyak 13.195menjadi 11.750 di tahun 2015.Dari angka itu terjadi penu-runan 10,5 persen.

Kemudian jenis tegurandi tahun 2014 sebanyak 2.689mengalami kenaikan di tahun2015. Di tahun 2015 naik men-jadi 14.562. Dari angka itu,teguran naik 3,46 persen.

Sedangkan kerugian ma-terial mengalami peningkatandibandingkan tahun 2014sebanyak Rp122.125.000. Ditahun 2014 kerugian Rp129.575.000 dan di tahun 2015

Hasil Sementara Pekan I Operasi Zebra Toba 2015

Korban MeninggalDunia Meningkat 6%

Page 5: Beritasore,jumat 30 oktober 2015

A5EkonomiBerita SoreBerita SoreBerita SoreBerita SoreBerita SoreJumat30 Oktober 2015

Nilai Mata Uang RupiahTerhadap Mata Uang Asing

Harga Emas Di Medan

Mata Uang Simbol Jual (Rp) Beli (Rp)

Dolar Amerika USD 13.630 13.494Dolar Australia AUD 9.693 9.591,54Dolar Hongkong HKD 1.758,76 1.741,09Yen Jepang JPY 112,92 111,75Dolar Singapura SGD 9.720,44 9.617,96Ringgit Malaysia MYR 3.173,83 3.139,23Euro EUR 14.898,95 14.744,89

Jenis Kadar Harga

London Murni (LM) 99% Rp505.000London (24 K) 97% Rp454.500Suasa 50% Rp252.500

(wie)

DENGAN MEMBAYAR PKB-BBNKENDARAAN BERMOTOR TEPAT WAKTU

BERARTI TURUT MENUNJANG PEMBANGUNAN

SUMATERA UTARA

Dinas Pendapatan Provinsi Sumatera Utara

Kuatkan ereksi seketika,tahan lama berulang2, &meningkatkan gairah smlmsuntuk, aman ke jantung

CIALIS HERBAL

Menambah ukuran panjang maupun diameter PenisMemperlancar & Meningkatkan aliran darah ke penisSEDIA:SEDIA:SEDIA:SEDIA:SEDIA: VIGRX PlusVIGRX PlusVIGRX PlusVIGRX PlusVIGRX Plus,,,,, VmenplusVmenplusVmenplusVmenplusVmenplus,,,,, NEOSIZEXL- NEOSIZEXL- NEOSIZEXL- NEOSIZEXL- NEOSIZEXL-

VIMAX CANVIMAX CANVIMAX CANVIMAX CANVIMAX CANADADADADADAAAAARAJANYA OBAT PEMBESAR MR.P

PUSAT PELANGSING DI SUMUTMenurunkan Berat Badan

8-12 Kg/BlnTANPA DIET KETATTANPA BUANG-BUANG AIR BESARTANPA EFEK SAMPING

TERSEDIA KOSMETIK:PELANGSING FRUIT PLANTPENINGGI BADAN USAPENGGEMUK BADANPERONTOK BULU > DLL

OBOBOBOBOBAAAAAT KUT KUT KUT KUT KUAAAAAT PRIAT PRIAT PRIAT PRIAT PRIA

MAXMANLINTAH PAPUAPLANT VIAGRALILONG (KLG)

EGELSPRAYSRIGALAV6 TIAN dll

T E R BT E R BT E R BT E R BT E R B U K T I BU K T I BU K T I BU K T I BU K T I B U K A N JU K A N JU K A N JU K A N JU K A N J A N J I ,A N J I ,A N J I ,A N J I ,A N J I , H A N Y H A N Y H A N Y H A N Y H A N Y A D I S I N I A D I S I N I A D I S I N I A D I S I N I A D I S I N I T E R L E N G K A P & B E R K UT E R L E N G K A P & B E R K UT E R L E N G K A P & B E R K UT E R L E N G K A P & B E R K UT E R L E N G K A P & B E R K U A L I TA L I TA L I TA L I TA L I T A SA SA SA SA S

FIAT SENG0812 1094 4445BB PIN: 2A48182DBB PIN: 2A48182DBB PIN: 2A48182DBB PIN: 2A48182DBB PIN: 2A48182D

Jl. SEI WAMPU NO. 147 SIMP BARAT/DEPAN JUAL MIE PANSITJl. MARELAN NO. 290 SIMP. PERTEMUA/ DPN SUPERMARKET MANDIRIJl. T.AMIR HAMZAH NO. 80 + 20 METER RM. SIANG MALAM BINJAIJl. SM RAJA NO. 2 DEPAN GARU 4 MARENDAL MEDANPEMESANAN LUAR KOTA DI PAKET LEWAT L300, 1 HARI SAMPAI

Sumber: Bank Indonesia

Start Belajar 06 Juni 2014Telah dibuka pendaftaran BimbinganProgram Super Intensive Ujian Tulis CPNS.

Start Belajar: 27 April 2015

INFORMASI & PENDAFTARAN

BT/BS “BIMA” Jl Bantam No. 6ATelp. (061) 4533156 Medan

Anda diajar dan dilatih materi Ujian TulisCPNS: Wawasan Kebangsaan, Tes PotensiAkademik, Tes Karakteristik Pribadi, dan

soal-soal yang diujikan menggunakansistem CAT, sehingga Anda akan terbiasa

pada waktu Ujian CPNS sebenarnya.

Ikuti Juga Try Out CPNS 2015 dan TryOut CPNS dengan sistem CAT

yang diadakan setiap hari Minggu

PROGRAM SUPER INTENSIVECPNS 2015

Start Belajar 27 April 2015

PROGRAM SUPER INTENSIVES B M P T N 2 0 1 5S B M P T N 2 0 1 5S B M P T N 2 0 1 5S B M P T N 2 0 1 5S B M P T N 2 0 1 5

Dapatkan:

- Model Soul SBMPTN 2015

- Lokasi Belajr Full AC

- Belajar Pagi/Sore

Teori dan soal-soal disusun berdasarkan teori

peluang yang diolah oleh komputer sehingga

kemungkinan untuk keluar pada UMB-PT Tahun

2015 sangat besar. Terbukti UMB-PT 2014

banyak soalnya yang sama dengan yang didapat

siswa pada waktubelajar di BT/BS BIMA.

Pastikan Adik menjadi pemenang SBMPTN 2015

BT/BS “BIMA” Jl Bantam No. 6ATelp. (061) 4533156 Medan dan Cabang Terdekat

Dilengkapi dengan latihan TPAyang diadakan setiap hari

1 buah BPKP BK 5408 AES,a/n Dewi Anggraini, Jl PantaiHarapan No. 3 Sunggal, No KaMH1JBK21EKO14621, No SinJBK2E-1014682

TERCECERTERCECERTERCECERTERCECERTERCECER

HILANG/TERCECER 1 BPKPBK 6466 ACG, a/n Niswah LestariFauzie, Jl Camar No. 199. No KaMH1JF711BK179855, No SinJF71E-117184

TERCECERTERCECERTERCECERTERCECERTERCECER

BEKASI (Berita): PT Sharp Electronics Indone-sia (SEID) menggelar kegiatan Corporate So-cial Responsibility (CSR) bertajuk Program Kese-hatan Masyarakat Keliling (ProSmiling) kerjasamadengan Lembaga Kemanusiaan Nasional PKPU(Pos Keadilan Peduli Umat) dengan membukaposko pemeriksaan kesehatan gratis di KampungMandala Jaya, RT 01-02 / RW 032, KecamatanSegara Jaya, Tarumajaya, Kabupaten Bekasi, JawaBarat Selasa (27/10).

Siaran pers dari Pandu Setio, PR & CSR Dept.Brand Strategy Group Division PT Sharp Elec-tronic Indonesia (SEID) yang diterima BeritaKamis (29/10) menyebutkan acara pemeriksaankesehatan gratis itu untuk memperingati HariKesehatan Nasional yang jatuh pada tanggal 12November.

Haruhiko Sano selaku Brand Strategy GroupGeneral Manager SEID, pada acara itu menyebutgizi yang kurang masih menjadi permasalahankesehatan masyarakat di abad ke-21 ini. Ber-dasarkan data yang dihimpun dari KementerianKesehatan RI, bahkan termasuk dalam lima besarnegara dengan prevalensi stunting tertinggi diAsia-Afrika.

Ketika sel otak terganggu karena kekurangangizi, maka potensi sumber daya manusia tersebutakan selamanya mengalami kekurangan. Karenaitu, sangat penting untuk mengedukasi masyara-kat mengenai makanan yang bergizi demi men-

MEDEAN (Berita): Tinggi-nya permintaan kredit gadai be-lakangan ini, hendaknya meng-haruskan Pegadaian juga punyaaturan ketat terkait penyalurandana tersebut dipastikan harusmasuk ke Usaha Mikro KecilMenengah (UMKM) dan bukanuntuk dikonsumsi semata.

Nasabah akan berusaha un-tuk mengakali aturan tersebutdengan memberikan data yangtidak sebenarnya. Ini tanta-ngannya. “Dan kita mengharap-kan agar Pegadaian mampu me-ngawasai masyarakat agar ber-investasi, bukan hanya kon-sumsi,” kata Gunawan Benja-min, pengamat ekonomi Sumutkepada wartawan di kantornyaKamis (29/10).

Sebab Gunawan menilai se-benarnya ada beberapa hal po-kok yang membuat permintaangadai di Pegadaian mengalami

Berita Sore/ist

Anak-anak ikut mendapat pemeriksaan kesehatan gratis yang digelar Sharp di KampungMandala Jaya, RT 01-02 / RW 032, Kecamatan Segara Jaya, Tarumajaya, Kabupaten Bekasi,Jawa Barat Selasa (27/10).

Sharp Gelar PemeriksaanKesehatan Gratis

capai kesehatan yang optimal. “Kegiatan peme-riksaan kesehatan gratis ini adalah wujud ke-pedulian Sharp dalam menyambut Hari Kese-hatan Nasional 2015 terhadap kesehatan ma-syarakat di Bekasi, yang lokasinya masih dalamRing 1 pabrik dan layanan servis kami di PuloGadung, Jakarta,” ungkap Haruhiko Sano.

Karena itulah, kegiatan ProSmiling kali inimenyasar beberapa fokus pelayanan. Selainpemeriksaan kesehatan umum, layanan cek kese-hatan dasar meliputi tes gula darah, asam uratdan kolesterol, digelar pula penyuluhan mengenaimakanan berkomposisi gizi seimbang, perilakuhidup bersih, serta pelayanan kesehatan bagiibu hamil dan balita, termasuk juga pemberianobat-obatan dan vitamin, pemeriksaan statusgizi, dan pemberian makanan tambahan, jugapendidikan dini mengenai perilaku hidup sehatuntuk anak-anak PAUD dan sekolah dasar dikampung tersebut.

Sekitar 200 orang warga kampung meman-faatkan kegiatan ini untuk memeriksakan kese-hatan diri serta balita mereka. Pada kesempatanini, SEID pun menyumbangkan satu set perleng-kapan Posyandu seperti timbangan dan keleng-kapannya untuk satu-satunya Posyandu di desatersebut. Andjar Radite selaku General Man-ager Humanitarian Fundrising PKPU menyata-kan kegembiraannya atas komitmen Sharp.

(wie)

OJK: 262 PerusahaanInvestasi Penipuan

MEDAN (Berita): Kepala Regional 5 Otoritas JasaKeuangan (OJK) Sumatera Ahmad Sukro Tratmonomeminta kepada masyarakat agar waspada atauhati-hati dalam berinvestasi yang menawarkankeuntungan tinggi dalam waktu singkat dan prosesyang tidak masul akal.

Hal itu ditegaskan Sukrodidampingi Humas Saryo kepa-da wartawan di sela acara sosia-lisasi Satgas Waspada Investasiyang digelar OJK di hotel JWMarriot Medan Kamis (29/10).

Acara itu dibuka Kepala De-partemen Penyidikan SektorJasa Keuangan Irjen Pol DrsRusli Nasution, SH,MH,MM.Acara itu dengan nara sumberKanit pada Direktorat TindakPidana Ekonomi dan KhususBareskrim Polri AKBP Pol Po-nadi, Miftah Mutaqin selakuFungsional Tingkat Kabag PadaDirektorat Penyidikan Sektor

Jasa Keuangan dan Ketua Aso-siasi Penjualan Langsung Indo-nesia (APLI) Ina Herawati Rach-man.

Sukro mengingatkan ma-syarakat agar tetap mewaspadaipenawaran untuk investasi yangtidak jelas, tidak ada ijin atauiming-iming bunga tinggi apa-lagi secara online.

Di Sumut sendiri, katanya,ada pelaporan langsung ke OJKsebanyak 238 dan melalui surat70. “Semuanya sudah dijawaboleh OJK,” jelas Sukro.

Namun pelaporan itu bu-kan tentang investasi bodong

atau ilegal, melainkan masalahperbankan seperti kartu kreditdan sebagainya.

Sedangkan hasil pemetaanOJK secara nasional sedikitnya262 perusahaan investasi peni-puan. Mayoritas diantaranyamenawarkan produk investasivalas, emas hingga perkebunandan peternakan. Dari 262 peru-sahaan itu, sebanyak 218 dian-taranya termasuk perusahaanyang tidak memiliki izin dariinstansi berwenang manapun.

“Kami melihat adanya ke-samaan skema yang digunakanoleh perusahaan-perusahaaninvestasi tersebut yaitu PonziScheme dan Pyramid Scheme.Ibarat pepatah “If it seems togood to be true, it probably is”,setidaknya diperlukan rasio-nalisasi setiap produk investasiyang ditawarkan dari pihak ma-napun untuk mereduksi korbaninvestasi yang ditawarkan daripihak manapun untuk mere-

duksi korban investasi penipuantersebut.

Sukro menegaskan melaluicara sederhana, style investasipenipuan tersebut dapat diiden-tifikasikan dari beberapa objektifantara lain tawaran produk in-vestasi yang menjanjikan returnprofit dalam frekuensi/persen-tase/nominal yang pasti.Umumnya return profit dita-warkan mencapai 3-4 kali rata-rata suku bunga deposito per-bankan nasional.

Tawaran model bisnis pro-duk mirip dengan arisan beran-tai, kegiatan operasional tidakmemiliki izin usaha. Perusahaantidak mampu menunjukkan de-tail pengelolaan investasi agarmenghasilkan return profit yangditaswarkan. Struktur pengurus,pemilik dan lokasi pengelolaanunderlying business perusa-haan investasi tidak dijelaskan.Tawaran investasi terkadangmenggunakan underlying emas

yang fisiknya hanya ditunjukkansecara online. Tidak jaranghanya berupa data kepemilikansaja.

“Oleh karena itu, OJK me-nilai perlu mengintensifkankembali satuan tugas WaspadaInvestasi sebagai pilar utamapencegahan tumbuh kembangmodel investasi penipuan danmerugikan masyarakat,” jelas-nya.

Satgas ini berkoordinasi de-ngan instansi terkait seperti Ke-polisian, Kejaksaan, Bank Indo-nesia, Kementerian Perdaga-ngan, Badan Penanaman Modal,Kementerian Koperasi danUKM, Kementerian Komunikasidan Informasi, PPATK maupunPemprov dan Pemda. Jadi ke-seluruhan elemen itu mampumenginventarisasi kasus-kasuspenipuan. “Kehati-hatian inves-tasi sebagai tantangan meng-hadapi Masyarakat EkonomiASEAN,” ungkapnya. (wie)

Produk Kreasi Dan Arrum Pegadaian MeningkatMEDAN (Berita): Produk

Kreasi dan Arrum (pembiayaanusaha mikro berprinsip Syariah)yang dikucurkan Pegadaian se-makin banyak diminati masya-rakat Medan karena prosesnyayang mudah dan persyaratan-nya gampang dipenuhi.

Hal itu dikatakan PimpinanPT Pegadaian (Persero) KanwilI Medan Ketut Suhardiono me-lalui Kepala Humas LintongPanjaitan kepada Berita di kan-tornya, Rabu (28/10).

Ia menyebutkan PegadaianMedan pada September 2015menyalurkan kredit angsuransistem fiducia (Kreasi) sebesarRp81,73 miliar dan Arrum

Rp33,678 miliar. “Bila diper-hatikan pertumbuhannyacukup signifikan, mengingatprosesnya mudah sepanjangpersyaratan yang ditetapkanPegadaian dipenuhi,” kataLintong.

Kreasi merupakan solusihandal untuk PengembanganUsaha. Kredit (pinjaman) ang-suran bulanan yang diberikankepada Usaha Mikro Kecil danMenengah (UMKM) untuk pe-ngembangan usaha dengansistem FIDUSIA yakni agunanuntuk pinjaman cukup denganBPKB sehingga kendaraanmasih bisa digunakan untukusaha karena kendaraannyatidak ikut digadaikan. Kreasimerupakan solusi terpercayauntuk mendapatkan fasilitaskrdit yang cepat, mudah danmurah.

Persyaratannya, jelas Lin-tong, memiliki usaha yang me-menuhi kriteria kelayakan sertatelah berjalan satu tahun. Foto-

kopi KTP dan Kartu Keluarga,menyerahkan dokumen usahayang sah, dokumen kepemili-kan kendaraan bermotor(BPKB) asli, fotokopi STNK danfaktur pembelian. Keunggulan-nya, agunan cukup BPKB ken-daraan bermotor saja.

Menurutnya, pinjaman mu-lai dari Rp1 juta hingga Rp150juta, proses kredit hanya butuh3 hari, dan dana dapat segeracair. Sewa modal (bunga pinja-man) relatif murah dengan ang-suran tetap per bulan. Jangkawaktu pinjaman fleksibel. De-ngan pilihan 12 bulan/ 18 bu-lan/ 24 bulan/ 36 bulan. Pelu-nasan dapat dilakukan sewaktu-waktu dengan pemberian dis-kon untuk sewa modal

Kredit Gadai Cepatdan Aman

Sedangkan kredit dengansistem gadai yang diberikan ke-pada semua golongan nasabahselam ini, baik untuk kebutuhanproduktif maupun konsumtif.

Untuk mendapatkan kredit,nasabah hanya perlu membawaagunan berupa perhiasan emasatau barang berharga lainnya.Persyaratan fotokopi KTP ataukartu identitas resmi lainnya.Menyerahkan barang jaminan.Untuk agunan berupa kendaraanbermotor membawa BPKB danSTNK asli. Nasabah menandata-ngani Surat Bukti Kredit (SBK).

Keunggulannya, prosedurpengajuannya sangat mudah.Calon nasabah atau debitur

hanya perlu membawa agunanberupa perhiasan emas atau ba-rang berharga lainnya ke Pe-gadaian. Proses pinjaman sangatcepat, hanya butuh 15 menit.Pinjaman mulai dari 50 ribusampai 200 juta. Jangka waktupinjaman maksimal 4 bulanatau 120 hari dan dapat diper-panjang dengan cara memba-yar sewa modal saja atau meng-angsur sebagian uang pinjaman.

Pelunasan dapat dilakukansewaktu-waktu dengan perhi-tungan sewa modal selama ma-sa pinjaman.

“Tanpa perlu buka rekening.Nasabah menerima pinjamandalam bentuk tunai,” katanya,seraya menyebut prosesnyacepat. (wie)

peningkatan. Pertama kemuda-han dalam memperoleh pem-biayaan, karena yang menjadiobjek gadai adalah kendaraanbermotor. Mengingat ada be-gitu banyak masyarakat yangmemiliki kendaraan bermotoryang bisa menggadaikannyakapan saja disaat ada kebutuhanmendesak.

Jadi proses penyaluranpembiayaan yang relatif mudahdisertai dengan jaminan kenda-raan bermotor, saya pikir ma-syarakat kita mampu meng-akses pembiayaan yang sepertiitu. Sehingga produk Pegadaianini mampu mengalami pening-katan dan laris dipasarkan.

Terkait penggunaannya ada-lah lebih banyak digunakan kepembiayaan UMKM. Nah halyang seperti ini tentunya si na-sabah dan pihak pegadaian yanglebih mengetahuinya. Saya me-

lihat memang potensi UMKMitu muncul karena ada cara yangmudah dari sisi pendapatanpembiayaan, saya pikir hal ter-sebut bisa saja terjadi.

Nah yang mengetahui apa-kah uang tersbeut nantinya be-nar-benar diputar kesektor pro-duktif tentunya pihak Pegadaiandan nasabah itu sendiri. Namun,saya tetap berkeyakinan bahwapenggunaan dana tersebut me-lenceng dari yang diharapkanpihak Pegadaian tetap terbuka.Artinya ada nasabah yangmenggunakan dana tersebutuntuk kebutuhan konsumsi.

Selain itu melihat kondisi se-perti saat ini, tentunya UMKMyang tumbuh dari menggadai-kan kendaraan bermotor terse-but perlu dipertanyakan. Walau-pun bisa saja kemungkinan ter-sebut terjadi. Akan tetapi yangmenjadi pertanyaan adalah apa-

kah mungkin pertambahan jum-lah UMKM mampu diakomodirdengan kondisi ekonomi kitayang tengah melambat saat ini.

“Terlepas dari itu semua,saya menilai apa yang dilakukanPegadaian sebagai terobosanyang perlu diapresiasi,” katanya.

Pegadaian mampu mendi-versifikasi produknya, dan inikeputusan yang kreatif. Semen-tara itu, bagi perbankan sebaik-nya memanfaatkan potensi pe-laku UMKM yang saat ini mulaibanyak berhubungan denganPegadaian.

Bukan masalah bunga se-mata, tapi kemudahan, syaratyang gampang, proses cepatmenjadi salah satu tolak ukurbagi pelaku UMKM untuk men-dapatkan pembiayaan. Apayang dlakukan Pegadaian seha-rusnya juga bisa dilakukan olehPerbankan kita. (wie)

Pegadaian Perlu AwasiNasabahnya Agar Berinvestasi

Jasa Raharja Permudah Pengurusan KlaimMEDAN (Berita): Kepala PT

Jasa Raharja (Persero) CabangSumatera Utara Markus Horomengatakan pengurusan klaimkecelakaan lalu lintas dipermu-dah, bahkan sepanjang syarat-syaratnya terpenuhi, satu haripun bisa langsung dibayarkandan sistem pembayarannya ju-ga tanpa kwitansi tapi langsungditransfer ke rekening bankyang bersangkutan.

Hal itu ditegaskan MarkusHoro pada pertemuan silatu-rahmi dan sosialisasi tugas po-kok dan fungsi (Tupoksi) PT JasaRaharja dengan

jajaran Pengurus PersatuanWartawan Indonesia (PWI) Pro-vinsi Sumut di kantornya JalanGatot Subroto 142 Medan, Sela-sa (27/10). Hadir saat itu KetuaPWI Sumut Drs Muhammad

Syahrir bersama sejumlah unsurpengurus, Kabag Asuransi danHumas PT Jasa Raharja CabangSumut Dedy Syofian beserta Ka-bag Asuransi Pahlevi dan staf.

Untuk itu, Markus mem-bantah adanya kesan meng-urus klaim asuransi Jasa Ra-harja sulit dalam imej negatifmasyarakat selama ini. Menu-rutnya, pelayanan paradigmaterbaik terus diupayakan PTJasa Raharja sebagai BUMN pe-nyelenggara asuransi sosial danasuransi wajib sebagaimana di-amanatkan Undang-Undang(UU) No.33 Tahun 1964 tentangDana Pertanggungan Wajib Ke-celakaan Penumpang serta Asu-ransi Tanggung Jawab MenurutHukum Terhadap Pihak Ketigayang dilaksanakan berdasarkanUU No. 34 Tahun 1964 tentang

Dana Kecelakaan Lalu LintasJalan.

Karena itu, pihaknya terusbertekad menjadikan PT JasaRaharja sebagai perusahaan ter-kemuka yang senantiasa mem-berikan pelayanan prima kepa-da masyarakat dengan konsepPRIME (Proaktif, Ramah, Ikhlas,Mudah dan Empati). Bagi ma-syarakat yang ingin mengetahuisecara lengkap tentang penga-juan klaim, prosedur pelayanan,besaran santunan, besaran pre-mi, dan solusi terhadap keluhanmaka dapat menghubungi“Contact Center

Jasa Raharja 1500020" seba-

gai saluran komunikasi untukmempermudah masyarakatmemperoleh informasi.

Biaya TransportIa juga menambahkan war-

ga yang membawa korban ke-celakaan lalulintas (Lalin) ke ru-mah sakit (RS) dengan kendara-an umum atau pribadi akan di-berikan uang pengganti trans-port senilai Rp250 ribu. Penggan-tian biaya transport itu sebagaiapresiasi PT Jasa Raharja bagiwarga yang cepat melakukan per-tolongan kepada korban kecela-kaan lalulintas sehingga nyawakorban dapat tertolong. (rel)

PLTU Hamparan Perak Tahap KonstruksiMEDAN (Berita): Pem-

bangkit Listrik Tenaga Uap(PLTU) Hamparan Perak 2x150MW segera memasuki tahapkontruksi.Peresmian dimulai-nya pekerjaan kontruksi akandilaksanakan pada 2 Novem-ber 2015 di Desa Paluh Kurau,Kecamatan Hamparanperak,Kabupaten Deliserdang.

Hal itu dilaporkan jajaranpemegang saham dan direksiPT Mabar Elektrindo yang hadirberaudinesi ke Kantor Gubsu,Rabu (28/10). Hadir beberapapemegang saham PT MabarElektrindo yaitu Mr ZhangChang dan Qi Feng yang meru-pakan pemegang saham per-

wakilan dari PT Shanghai Elec-tric Power Construction co.ltd(SEPC), Dirut PT Mabar Elek-trindo Zhang Keming besertajajarannya Paulus Saputra. Tu-rut mendampingi Plt Gubsu Ke-pala Dinas Pertambangan danEnergi Edy Salim , Kepala BadanLingkungan Hidup Hidayati danKepala Biro Perekonomian Set-da Provsu Bondahro.

Chang Chang menyampai-kan Proyek PLTU dimulai sejakOktober 2013 yang diawali de-ngan perjanjian kerjasama de-ngan PLN. Hingga kini pihaknyasudah menyelesaikan berbagaiperizinan yang terkait denganpembangunan fisik PLTU di-

maksud. Izin yang sudah diper-oleh izin lokasi/peruntukantanah, izin lingkungan dan izinmendirikan Bangunan.

Kondisi lahan saat ini, lanjutChang, sudah persiapan pem-bangunan pondasi tahap awal.Ia berterimakasih kepada se-mua instansi terkait atas duku-ngan pembangunan PLTU ber-kapasitas 2X150 MW. “Mudah-mudahan pada 2017 sudahmulai berproduksi tentunya de-ngan bantuan pemerintah. Kitaselesaikan proyek ini sesuai jad-wal,” katanya dengan optimis.

Untuk itu, Chang berharapPlt Gubsu H Tengku Erry Nuraditurut hadir menyaksikan peres-

mian pembangunan perdanaPLT U dengan total investasi se-besar 560 juta US$. Selain itu,lanjut Chang, pada tahap pem-bangunan kontruksi pihaknyamenyerap tenaga kerja lokalsekitar 200 orang dan puluhantenaga kerja asing. Pihaknya jugatelah menampung kerjasamapelatihan bagi 45 mahasiswaasal perguruan tinggi di Medan,dari total 170 mahasiswa tar-get. Dia mengatakan, setelahberoperasi nantinya, diharap-kan ada penambahan tenagakerja lokal. Menanggapi hal itu,Plt Gubsu H Tengku Erry Nuradimenanggapi positip.

(lin)

AS Bantu 2,75 Dolar Bantu Atasi Asap RIJAKARTA (Berita): Duta

Besar AS untuk Indonesia Ro-bert O. Blake, Jr. mengumum-kan bahwa Amerika Serikatakan memberikan bantuan awalsejumlah 2,75 juta dolar ASuntuk mendukung upaya Indo-nesia mengatasi dampak keba-karan hutan dan kabut asap.

Duta Besar Blake dalam sia-ran pers diterima Berita melaluiKonsulsat Jenderal AS di MedanSelasa (27/10) menyebutkanbantuan ini merupakan bagiandari upaya Amerika Serikat seca-ra lebih luas untuk mendukungupaya Indonesia dalam me-nanggulangi kebakaran hutandan menekan dampaknya terha-dap kesehatan manusia, sertauntuk mendukung upaya peme-rintah Indonesia mencegahkebakaran hutan di masa men-datang.

Kemitraan AS dengan pe-merintah Indonesia ini akan di-wujudkan dalam bentuk ban-tuan secara langsung kepada

masyarakat yang terkena dam-pak kabut dan asap, meningkat-kan efektivitas upaya pemada-man kebakaran yang saat ini se-dang dilakukan, dan mengatasidampaknya pada masyarakatyang rentan terhadap asap.

Paket bantuan senilai 2,75juta dolar AS dari Amerika Se-rikat meliputi pendanaan dariBadan Pembangunan Interna-sional AS (USAID) untuk mem-bantu pemerintah Indonesiameningkatkan kemampuanpusat pelayanan kesehatan me-reka menangani penyakit gang-

guan pernapasan akibat kabutasap dan membantu Indonesiameningkatkan kesadaran pu-blik atas bahaya asap di kawasanIndonesia. Dana ini akan disa-lurkan melalui Kantor USAIDuntuk urusan Bantuan Bencanadi Luar Negeri (OFDA) melaluiPalang Merah Amerika kepadaPalang Merah Indonesia.

Menyediakan perlengkapandan peralatan pelindung bagikru pemadam kebakaran di la-pangan di provinsi-provinsiyang terkena dampak terburukakibat kebakaran hutan, teruta-

ma di Kalimantan Tengah.Mengirimkan tim penasihat

teknis dari Dinas Kehutanan AS,yang akan tiba di Indonesiaminggu ini, untuk memberikanbantuan pemadaman api di hu-tan. Tim ini akan membawaperlengkapan tambahan pema-daman api berupa baju pelin-dung terhadap api, serta mem-bantu koordinasi pemadaman,cara mendeteksi api jarak jauh,dan pengambilan gambar yangdilakukan oleh PemerintahIndonesia.

(wie)

JAKARTA (Berita): PT BursaEfek Indonesia (BEI) menarget-kan jumlah perusahaan yangakan melaksanakan penawaranumum perdana saham atau“initial public offering” (IPO)sebanyak 35 emiten pada 2016.

“Target itu lebih tinggi di-

BEI Targetkan IPO 35 Emitenbandingkan tahun ini yang seba-nyak 22 perusahaan. Target 2016itu dilakukan berdasarkan per-timbangan sudah adanya pe-mulihan indikator perekono-mian di tahun 2016 mendatang,sehingga meningkatkan minatdan keyakinan untuk meng-himpun pendanaan dari pasarmodal,” ujar Direktur Utama BEITito Sulistiodi Jakarta, Rabu.

Ia menyampaikan bahwadalam Rencana Kerja dan Ang-garan Tahunan (RKAT) 2016yang diasumsikan BEI, indikatormakro ekonomi di 2016 di anta-ranya pertumbuhan ekonomi

berada pada kisaran 5,3 persen,suku bunga acuan Bank Indone-sia (BI rate) di level 7,5 persen,laju inflasi di kisaran empat plusminus satu persen, serta rata-rata nilai tukar rupiah beradadi kisaran Rp13.900 per dolarAS.

“Pelaksanaan paket kebija-kan ekonomi oleh pemerintahdiperkirakan berjalan efektif di2016 sehingga akan menjadi katalispositif pada peningkatan aktivitasperekonomian domestik yangakan diikuti oleh peningkatankeyakinan investor terhadap pa-sar modal,” katanya. (ant)

Page 6: Beritasore,jumat 30 oktober 2015

Berita SoreJumat

30 Oktober 20156 Sumut

SIBUHUAN (Berita):Pemerintah Kabupaten(Pem kab) Padanglawas(Palas) m elalui DinasPendapatan PengelolaanKeuangan dan AsetDaerah (DPPKAD) didugatelah mempersulit parakepala Desa untukm encairkan dana desayang diperuntukkan untukmempercepatpem bangunan 303 desayang ada di Palas.

Salah seorang Kepala Desadidampingi beberapa rekannya,Kam is (29/ 10) kepada Beritamenyampaikan kekesalannya,dimana katanya sejak senin (26/10) saat mereka ingin mencair-kan dana tahap pertama 40 %,ia merasa seperti dipermainkandan dipersulit pihak DPPKADden gan berbagai alasan dand an a yan g koson g d i d in astersebut.

Kepala Dinas PendapatanPalas, Budi Utari Siregar, saat

dijumpai Berita, maupun KabidSosial yang menangani persoalandana desa itu sudah tiga haritidak masuk kantor. Informasidari salah seoran g staf d in astersebut Kadis dan Kabid itusedang tugas luar.

Sem entara itu, Plt. KepalaKan tor Pem erin tah an Desa(Pem des) Palas GT. Ham ona-n gan Dau lay m elalu i Kab idPemdes Sainal Abidin menang-gapi, sesuai SKB 3 Menteri yangmengatur tata cara penyaluran

Pemkab Diduga PersulitPencairan Dana Desa

Karan g Ten gah ( Berita ) : MasyarakatDesa karang Tengah Kecam atan Serba jadikabupaten serdang Bedagai sedah sekianlam a m enginginkan adanya renopasi balaiDesa Tem pat pertem uan m asyarakat , baikitu un tuk rapat dan Musyawarah jugakegiatan – kegiatan pem erin tahan Desa ,nam un kondisi bangunan jauh di bawahdari pasar h itam propinsi dan kondisinyatem pat parkirnya kurang m em adai un tukitu pem erin tahan ( Kepala Desa ) DariusTarigan bersam a prangkat desa , BPD ,LKMD , tokoh Masyarakat , tokoh Agam a .

Pem uda dan Parpol , berm usyawarahagar bagunan balai desa di renopasi dibuat tingkat , jadi bangunan lam a balaidesa tetap dapat di pergunakan un tukkan tor BPD , LKMD , TP .PKK , sedan gkanlan tai Atas di pergunakan un tuk balaipertem uan ( Balai desa ) , un tuk ituan ggaran dan a desa , APBD tahun 2014un tuk m em bongkar bangunan , cor tiangdan m engecor lan tai un tuk balaipertem uan , an ggaran ADD , dari APDBtahun 2015 pem bangunan tapal batas desasedangkan ADD dari APBN m elan jutkanpem bangunan Balai pertem uan ( BalaiDesa ) .

Kades Karang tengah Darius Tarigansaat d i kon pirm asi kam is ( 29 / 10 ) d iRuang kerjanya m em benarkan anggaran

dana Renopasi Balai Desa lam am em ban gun tian g – tian gn ya ( cor ) danCor lan tai atas un tuk balai pertem uan (Balai Desa ) serta bagunan gedungnya darian ggran dan a ADD APBD dan APBN ,karena kondisi bangunannya bertingkat jadianggarannya cukup besar un tukm enyelesaikannya , sedangkan anggaranp isik dari ADD , APBD / tahun n ya yan g kitaterim a paling tidak sam pai 10 tahun barudapat kita selesaikan pem banguan balaidesa tersebut , dan itupun tidak bolehan ggaran ADD , APBD selam a itu d ipokuskan ke satu titik saja m asihbanyak usulan m asyarakat kitayang belum terealisasi di setiap Dusunnyaungkap kades.

Dengan adanya ADD dari APBN yanglum ayan jum lahnya ten tu in sprastrukturpem bangunan desa akan cepat terwujut apalagi desa di berikan kepercayaan olehpem eritah sam pai 1 Miliar / tahunnya .pem bangunan di segala lin i , depat terwujut, un tuk itu kades karang tengah dariusTarigan m engajak rekan – rekan kepala desadan Masyarakat un tuk m en ingkatkan SDMdan SDA kita sehingga m en jadi Cerdas daninopatif un tuk bersam a – sam a m engelolaban tuan dari pem erin tah secara terbukatransparansi , dan Akuntabilitas ungkapkades ( GJL )

Anggaran Dana Desa Karang Tengah , APBN2015 Rampungkan pembangunan Balai Desa

dan a desa d in ilai telah lebihdisederhanakan, dimana dalamSKB itu kepala Desa memper-siapkan APBDes.

Katanya, pihaknya menge-nai jumlah desa yang telah men-cairkan ia kurang tahu pasti,namun informasi yang ia prolehdari pihak DPPKAD baru-baruini desa yang telah mencairkandana desa m asih 200-an desa,

sem entara kendala desa yangia proleh dari setiap kecamatanuntuk pencairan dana itu tidakada lagi.

“Se su a i in fo rm a si d a r isetiap kecamatan tidak ada lagikendala bagi kepala desa untukmencairkan dana tersebut, datadan persyaratan setiap desayang belum mencairkan sudahvalid,”. Kata Sainal Abidin. (tio) Bagu n an balai desa karan g ten gah ram pu n g .

Ibarat pepatah, kata Ainal, seperti tikus matid i lu m bu n g p ad i. Artin ya, walau p u n p aketproyeknya banyak, nam un sem uanya m ela-yang, tidak ada yang nyangkut satu pun di ta-ngan m ereka.

Apalagi, sebutnya, semua proyek diarahkankepada satu atau dua orang ‘pemain’ saja, sehinggakawan -kawan m erasa kalah bersain g un tukm endapatkan proyek. “Ya, m aunya janganlahseperti itu, agar tidak m enim bulkan tudinganyang m acam -m acam seharusnya transparansaja,” pintanya.

Sem entara itu, Ketua Gerakan MasyarakatPerangi Korupsi (GMPK) Kabupaten Langkat,M. Jen d Ed wa rd Hu ta b a ra t m en ga ta ka n ,sesungguhnya apa yang dilakukan para pemu-da dan rekan an itu keliru , sebab yan g dem oseh aru sn ya asosiasin ya, sep erti GAPENSI,GAPEKNAS dan lain-lain, bukan orang perora-ngan seperti itu. Namun, aksi itu juga ada baiknyauntuk mengingatkan Kadis PU dan Panitia Proyekagar tidak kebablasan .

“Ya, sadarlah , jangan m en tang-m en tang‘berku asa’ m en gh alalkan segala cara. Ap a-lagi, selam a in i aksi ‘bagi-bagi proyek’ itu m e-mang ada dan sudah bukan lagi menjadi rahasiaum um ,” ujarnya.

Maka itu, untuk menetralisir ‘permainan’ yangada di Dinas PU, pihak kepolisian dalam hal iniUn it Tin dak Pidan a Terten tu (Tip iter) PolresLan gkat m en gam bil lan gkah sigap den ganm elakukan pem eriksaan terhadap Kadis PU.“Indikasinya, apa mungkin ratusan paket proyekselesai dilelang dalam jangka waktu 2 sam paitiga hari. Pemberkasan saja mungkin memakanwaktu tiga hari, belum penawaran dan pengu-m um an pem enang. In i begitu APBD diketok,sudah diketahui siapa-siapa saja pemenangnya,ada apa?,”kata M Jend.

Dia juga meminta langkah bijak Bupati Lang-kat Ngogesa Sitepu dalam menyikapi hal ini. Se-bab, dengan adanya kejadian ini, ada yang tidakberes di Dinas PU, sehingga m em perm alukancitra Kabupaten Langkat. “Bupati juga harusm engevaluasi kinerja Kadis PU, m engapa per-soalan seperti in i bisa m encuat yang seharus-nya tidak terjadi,” pungkasnya.(bap)

Komisi D DPRD Panggil Kadis PUTerkait Monopoli Proyek

LANGKAT(Berita): Kisruh an tar rekanandengan pihak Dinas PU terkait dugaan monopoliproyek, beberapa waktu lalu, Disikapi DPRDLan gkat den gan m elaku kan p em an ggilanterhadap dinas terkait dalam sebuah rapat de-ngar pendapat.

“Saya m em ang tidak tahu persis isu dem odi Dinas PU beberapa waktu lalu, tapi terkaitpersoalan itu, kita akan panggil Kadis PU untukm em in ta p en jelasan d a lam rap a t d en garpendapat (RDP), kata Ketua Kom isi D DPRDLangkat, M Syahrul, kem arin .

Kepada stafnya di Komisi D, Syahrul terde-n gar m em pertan yakan jadwal RDP den ganDinas PU. Syahrul m engaku, p ihaknya akanbertem u dengan Dinas PU pekan depan atauSelasa (3/ 11).

“Kita sudah jadwalkan Selasa (3/ 11) de-pan RDP dengan Dinas PU,” katanya.

Pekan lalu puluhan pem uda dan rekananm elakukan dem o ke kan tor Dinas PekerjaanUm u m (PU) Kab u p aten Lan gkat , d en ganm em asang spanduk, m em in ta bagian jatahproyek.

Wakil Ketua Gabungan Pelaksana Konstruk-si Nasional Indonesia (Gapensi) Langkat AinalZein ketika d im in ta tan ggapan n ya m en ga-takan , aksi dem o itu m erupakan wujud darikekecewaan para pem uda dan rekanan yangmerasa diabaikan, karena mungkin tidak dibe-ri pekerjaan (proyek).

“Ya, saya rasa mereka hanya menyampaikanaspirasi saja. Bagaimana pun juga mereka hidupdi sini. Jadi, bagaim ana m ereka bisa m em berim akan anak dan istri m ereka jika diabaikanseperti ini, sebab tidak ada satu pun proyek yangdiberikan kepada m ereka,” ujarnya.

Ainal menjelaskan, dulu sudah ada janji dariKadis PU dan stafnya Afriadi, namun apa dayasampai sekarang ternyata hanya janji saja. BagiAfriadi sendiri, apalah yang bisa dibuatnya, ka-rena dia hanya seorang bawahan .

“Ya, setahu saya sudah ada janji dari KadisPU bahwa semua rekanan dari Stabat akan diberiproyek. Jadi, semua lega. Ternyata tidak, sebabmasih banyak yang ‘meratap’ karena tidak diberiproyek,” u jarnya.

Galang (Berita) : Dalam rangka menyambutsem angat hari Sum pah Pem uda (HSP) / hariPemuda (HP) sebagai tonggak sejarah tanggal28 Oktober 1928 bagi Pem uda m en yatukanseluruh elem en bangsa Indonesia dalam satuikatan kesatuan persatuan merebut kemerde-kaan RI 17 Agustus 1945. Maka masyarakat Kec.Galang Kab. Deli Serdang Sumatera Utara dariberbagai elem en dian taran ya Musp ika danjajarannya, TP-PKK, Orm as/ OKP yang dido-m inasi FKPPI, Tokoh Masyarakat dll m elak-sanakan gotong royong m em bersihkan KotaGalan g p ada Rabu (28/ 10), sebagai wu ju dkepedulian menyambut semangat HSP/ HP yangsudah ke-87 tahun .

Kegiatan gotong-royong m assal tersebut,dipimpin langsung oleh Camat Galang Drs. H.Citra Efen d i Cap ah , MSP d idam p in gi olehDanramil 18 Galang Kapten Inf. Ramli Saragihdan Kanit Intelkom Polsek Galang AIPTU Abdim ewakili Kapolsek.

Gotong-royong tersebut saat itu m eliputipembersihan paret kiri-kanan badan jalan lintasum um depan ruko (rum ah toko) pendudukkota Galang, pem bersihan beram kiri-kananbadan jalan lintas umum di Kota tersebut danmengangkat sampah dari kota tersebut ketempatpem buangan dengan angkutan truck DinasKebersihan. Sehingga kota Galang saat itu tampakbebas dari sam pah dan air di paret kiri-kananbadan jalan lin tas um um di kota itu , tam paklancar mengalir. Sehingga dapat terbebas daribanjir dikala musim penghujan di kota itu yang

Masyarakat Kec. Gotong Royong BersihkanKota Galang Menyambut HSP/HP Ke-87

selam a in i diresahkan oleh penduduk di kotatersebut.

Camat Galang Drs. Citra Efendi Capah,MSPpada kesempatan saat itu, menghimbau kepadapenduduk pem ilik ruko di kota tersebut, agarselalu m engon trol dan m em bersihkan paretdidepan rukonya masing-masing. Agar kota initerhindar dari banjir dikala m usim hujan tiba.Dan keresahan akan ban jir seperti selam a in idiresahkan , dapat terbebas.

Beb erap a p em ilik ru ko d i ko ta Ga lan gdian taranya Gunung Sitorus dan Asiang yangditemui Koran ini saat sedang berlangsungnyagotong royong di kota itu berkomentar mengata-kan , kebersihan kota Galang in i terbebas darisam pah dan ban jir dikala m usim penghujan ,harus dipertahankan oleh kami penduduk pemilikruko di kota in i.

Nam um kesudahannya terpulang kepadakam i m asing-m asing pem ilik ruko pendudukk o t a i n i u n t u k a k t I f m e n g o n t r o l d a nmembersihkan paret depan ruko masing-masing.Karena bagaim anapun kam i dan kita sem uam en gin gin kan kota Galan g in i tetap Berseri(bersih, sejuk, rindang dan indah) serta menjadiGalang ABT (Am an , Bersih dan Tertib), tegasGunung Sitorus.

Gotong royong tersebut yang dim ulai daripagi sampai dengan pukul 14.00 siang, elemenmasyarakat yang masih bertahan sampai bubaradalah Unsur Muspika, Pegawai kantor Camat,Anggota Koram il, Anggota Polsek, Unsur dariKelurahan dan Anggota FKPPI. (Dir)

P.SUSU(Berita): Dinas Pertam bangandan Energi Kab.Langkat m elalui KepalaBidang Migas Am ir Ham zah m engajakwarga Desa Paya Tam pak,Kec.Pangkalansusu, m endukung programPertam ina EP dalam m elakukan surveiseism ik di daerah tersebut.

“Pem erin tah m elalui SKK m igasm enugaskan Pertam ina m elakukan surveiseism ik di daerah Langkat un tuk m endataapakah daerah tersebut m em ilikikandungan m igas. Hal itu dilakukan karenakebutuhan akan m igas m eningkatsedangkan penghasilan m igas kitacenderung m enurun ,” terang Am ir saatsosialisasi survei seism ik di Kan tor DesaPaya Tam pak, Rabu(28/ 10).

Dia m engajak warga sekitar un tukm endukung program Pertam inatersebut.”Kita berharap program surveiseism ik yang dilakukan Pertam ina berjalanlancar karena dukungan m asyarakat disekitarnya,”im buhnya.

Sem en tara, Hum as Pertam ina EP PusatH Sutardi Nasution m engatakan , sebanyak23 kecam atan yang ada di Kab.LangkatPertam ina hanya m ensurvei tu juhkecam atan di Telukaru m eliputi,Kecam atan Babalan , Seilepan , BrandanBarat, Besitang, P.Susu , Gebang danPem atang Jaya.”Dari ratusan desa dankelurahan yang ada di Langkat kitam ensurvei 50 desa dan kelurahan ,” jelasSutardi.

Distamben Ajak WargaDukung Survei Seismik

Disebutkan , berdasarkan peta geologiyang dibuat pada m asa pen jajahan Belandadan m asih bisa dipakai sekitar em pat puluhtahun ke depan daerah Kab.Langkatberpotensi m em iliki kandunganm igas.”Nam un, un tuk m em astikan haltersebut kam i harus terlebih dahulum ensurvei m ana saja daerah di Kab.Langkatyang m em iliki kandungan m igas,” tuturnyasaat m em presen tasekan survei seism ik dihadapan warga, aparat desa dan undanganlainnya.

Disebutkan , dalam proses eksplorasim igas, Pertam ina akan m eronsen ataum em foto perm ukaan bum i terlebih un tukm engetahui ada tidaknya kandunganm igas.”Dalam proses survei nan tinya adasuara ledakan dan getaran . Dengan adanyapaparan seputar sosialisasi survei seism ikin i, diharapkan warga tidak heran lagim endengar ledakan dan m erasa getaranproses survei seism ik tersebut,” jelasnya.

Ditam bahkan lagi, p ihak Pertam ina akanm em beri kom pensasi kepada warga yanglahan m iliknya terkena jalur lin tas surveiseism ik sesuai SK Bupati Langkat tahun2013.

Turut m enghadiri sosialisasi itu , Cam atP.Susu diwakili, Danram il P.Susu Kapt ArtJauhari, Kades Paya Tam pak SupardiKadistam ben Langkat diwakili Kabid m igasAm ir Ham zah , Kabid Tangkap DinasPerikanan dan Kelautan Langkat Jance danundangan lainnya.(bap)

Pukat Trawl, Layang,Langgei Beroperasi DiPerairan Jaring Halus

LANGKAT(Berita): Boat nelayan dengan alat tangkap pukattrawl, layang dan langgei akhir akhir in i terus beroperasi diPerairan Kawasan Ekosistem Essential(KEE) tepatnya di DesaJaring Halus, Kec. Secanggang.

Aktivitas pukat itu m engakibatkan nelayan dengan alattangkap tradisional m erasa resah dengan kehadiran pukatpukat terlarang itu .”Pukat pukat tersebut terus beroperasisiang m alam . Akibatnya, seluruh habitat laut seperti ikan ,udang habis dibantai pukat pukat itu,”sebut Yasin warga pesisirJaring Halus.

Ditam bahkannya, dam pak beroperasinya pukat pukatdilarang itu nelayan tradisional di pesisir Jaring Halus malaslaut karena kekurangan hasil tangkapan .

Menanggapi itu Ketua DPD Persatuan Nelayan TradisionalIndonesia(PNTI) Kab.Langkat Adhan Nur SE m engatakan ,pukat pukat tersebut telah m elanggar peraturan Men teriKelautan dan Perikanan RI dan Keputusan Presiden .

Dia meminta kepada aparat terkait untuk menindaklanjutipelanggaran pelanggaran yang dilakukan awak dari pukatpukat tersebut.”Kasihan nelayan tradisional di sana tak bisamemenuhi kebutuhan hidupnya karena tak bisa melaut men-cari ikan ,” sebutnya.(bap)

Guru Dan Kepsek Libur,Abaikan Himbauan Kadis

SIBUHUAN (Berita): Sejak terbitnya h im bauan DinasPendidikan Kab. Padanglawas (Palas), tertanggal 26 OktoberNom or No.420/ 3940/ 2015 tentang bencana kabut asap danmeliburkan Siswa/ i tingkat PAUD hingga SLTA dengan waktuyang tidak ditentukan telah dimamfaatkan beberapa oknumGuru dan Kepala Sekolah un tuk libur.

Ketua DPD Tipikor Palas Julpan Nawawi Lubis, kamis (29/10) kep ad a Berita m en gatakan , p ih ak Din as Pen d ikandan pengawas Sekolah harus m enindak tegas oknum gurudan Kepala Sekolah yang telah sengaja ikut libur dan tidakm engindahkan him bauan Kepala Dinas itu .

Katanya, dalam himbauan tersebut telah jelas disampai-kan yang libur hanya murid, sementara untuk tenanga penga-jar agar tetap hadir di sekolah untuk mempersiapkan perang-kat pembelajran baik melalui MGMP maupun KKG ata kegia-tan lainnya yang bersifat m enunjang pendidikan .

Ditam bahkanya, sesuai pantauan pihaknya dilapanganpada umumnya tenaga pengajar dan Kepala Sekolah banyakyang ikut libur. Untuk itu ia berharap Kadis dan pihak terkaitharus m enindak tegas sesuai dengan etika dan disiplin PNSun tuk m em berikan efek jera bagi pelaku PNS nakal.

“Kepala Dinas harus m enindak tegas pelaku PNS nakaltersebut, karena sebagai tenaga pendidik terutam a KepalaSekolah harus taati peraturan maupun himbauan itu, sebabm ereka m erupakan panutan bagi siswa/ i nya,”. Ungkap Jul-pan Nawawi Lubis.

Sem entara itu, Kepala Dinas Pendidikan Palas, Dra. Hj.Hamidah Pasaribu M.Pd, saat hendak dijumpai Berita,upayadan tindakan Dinas tentang kondisi itu. Kepala Dinas tidakberada di tem pat sedang tugas luar. “Ibu kadis m asih tugasluar ke Medan hingga hari ini belum masuk kantor,”. Ungkapsalah seorang staf di ruangan kadis tersebut. (tio)

Akibat Kabut Asap SeluruhSekolah Di SerdangBedagai Diliburkan

SEIRAMPAH(Berita)Kabut asap yang melanda Indonesia

dari pembakaran hutan di Riau dan Kalimantan yang berimbas

juga di Kab Serdang Bedagai m em buat seluruh sekolah di

Kab Serdang Bedagai diliburkan .

Hal ini dikatakan Kepala Dinas Pendidikan Serdang Bedagai,

Drs Joni Walker Manik, MM, di kantor Bupati Serdang Bedagai,

Sen in (26/ 10) m engatakan , ya seluruh sekolah diliburkan ,

dan in i kita him bau sekolah untuk diliburkan, baik sekolah

SD, SMP, SMA Negeri maupun Swasta di seluruh Kab Serdang

Bedagai kita liburkan .

Akibat kabut asap in i kita m elihat pem andangan setaip

hari dan kita takut anak sekolah atau pelajar nan tinya sa-

n gat tergan ggu dan kita m en dapat in form asi dari Badan

m etrologi dan Geopfiikan (BMG) Sum ut sudah dilepel 586

ketebalan asap dan titik yang normal tentang kabut asap ada

dan bisa m enjalankan aktivitas apa lagi anak sekolah tidak

teganggu, jadi hari in i kita liburkan seluruh sekolah , ung-

kap Jon i walker.

Jadi kata Jon i, kalau besok situasi asap juga tidak nor-

m al kita belum tahu apakah besok harus diliburkan , kalau

kabut asap juga terus ada terpaksa kita liburkan, jangan sem-

pat anak didik kita mengalami ispa sewaktu disekolah, nanti

bisa m em buat kewalahan para guru, ungkap Joni Kadisdik

Serdang Bedagai.

Pantauan dilapangan seperti di sekolahan yang m elin-

tasi jalan Lin tas Sum atera Medan-Tebing Tinggi, persisnya

di Desa Pon , Kec.Sei Bam ban, disekolah SD Muham m adi-

yah dan SMA Muham m adiyah 16 Desa Pon , terlihat anak

sekolah dipulangkan, karena banyak anak sekolah tidak ta-

hu bahwa sekolahnya diliburkan .

Seperti ungkapan Kepala Sekolah SD Muham m adiyah

Desa Pon, Kec.Sei Bamban, Ibu Ida Rohani yang didampingi

guru-guru, ketika dijum pai, bahwa sekolah diliburkan dan

kita udah mendapat kabar untuk itu, jadi ada orang tua siswa

yang m engantar anaknya m erasa heran, kenapa diliburkan,

karena kabut asap , ungkap Kepsek.

Begitu juga pantauan Berita, sekolah di Sekolah SMA Ya-

pim , SMA, SMP, SMK Muham m adiyah 16, Desa Pon , SMP

Negeri ! Desa Pon, SD Negeri 102016-102017 dan 102018 di

Pan gkalan Budim an , Desa Sei Ram pah , TK Maryam , SD

Alwasliyah Simpang Bedagai, SMP Negeri Sei Rampah, SMA,

SMP, SMEA, SMK Yayasan Teladan Seirampah, dan disepan-

jang Jalinsum Perbaungan, seluruh sekolah diliburkan, na-

m un para PNS di Kab Serdan g Bedagai m asih bekerja se-

perti biasa.(azw)

CAMAT Galan g Drs. H. Cit ra Efen d i Cap ah , M SP sed an g m em beri arah an p ad apeserta Goton g Royon g

edaran No.420/ 3940/ 2015 tentang penanggu-langan bencana kabut asap, sesuai hasil musyawa-rah bersam a Sekretaris Daerah dan Asisten diRumah Dinas Bupati 24 Oktober, telah menetap-kan siswa un tuk sem en tara belajar di rum ahmasing-masing dalam waktu yang tak ditetapkan.

Mengingat bencana kabut asap dan kualitasudara m ulai m em baik akibat turunnya hujanPemkab Palas, Kamis (29/ 10) kembali menghim-bau kepada KUPT Dinas Pendidikan tiap Keca-matan dan Kepala Sekolah Se-Palas, menetapkanbahwa proses belajar m engajar disekolah m u-lai diefektifkan pada, Sen in (2/ 11) nan ti.

Namun, dalam himbauan selebaran itu jugadisebutkan apabila bencana kabut asap dan kua-litas udara kembali memburuk dan tidak memu-ngkinkan untuk melakukan proses belajar me-ngajar akan diim porm asikan kem bali. (tio)

Pemkab Palas Masih Liburkan Sekolah Hingga 02 NovemberSIBUHUAN (Berita): Pemerintah Kabupaten

(Pem kab) Padanglawas (Palas) m elalui DinasPendidikan Palas, masih meliburkan Siswa danSiswi m ulai jenjang Sekolah Pendidikan AnakUsia Din i (PAUD) sam pai Sekolah Lan ju tanTingkat Atas (SLTA) hingga Sen in 02 Novem -ber 2015 nanti, mengingat bencana kabut asapyang selim uti daerah itu .

Informasi yang dihimpun Berita, Kamis (29/10) d i Din as Pen d id ikan Palas m elalu i ba-gian um um salah seorang staf dinas tersebutmembenarkan Sekolah di Palas, sejak 24 Oktobersam pai hari in i m asih diliburkan dan kem baliefektif belajar, Senin (2/ 11) melalui surat edaranyan g akan d ikelu arkan Sekretaris DaerahSyam sul Anwar Lubis SE.

Sebelumnya, Kepala Dinas Pendidikan PalasDra. Hj. Hamidah Pasaribu M.Pd melalui surat

Batu Bara (Berita) :Men yam but 1Muharam 1437 H 2015,Pem kab. Batubaram enyerahkan ban tuan produkif dari BadanAm il Zakat Nasional (BAZNAS) berupauang tunai sebesar Rp.2 Ju ta kepadakeluarga m iskin / m ustahaq sebanyak 55orang Selasa lalu . Sam butan BupatiBatubara H.OK.Arya Zulkarnain SH.

MM disam paikan Wakil Bupati H.RMHerry Nugroho m engatakan sangat kagumm elihat an tosias m asyarakat m engikutiperin gatan Tahun Baru Islam 1437 H.Herrym engajak seluruh m asyarakat Batubaralebih m eningkatkan keim anan danketaqwaan kepada Allah SWT sertam entauladani prilaku NabiMuham m ad SAW.

Katanya, ibadah tidak hanya padaibadah ritual,spritual tetapi harus

m engandung dim ensi serta n ilai-n ilai sosialyang tinggi konsekwensinya m enjadikanpribadi yang sadar akan tanggung jawabsebagai m akhluk totalitas islam sebagaipandangan hidup.

Pan tauan Berita penyam butan 1Muharam 1437 H,Pem kab.Batubaram elangsungkan pelaksanaan tem pungtawar pem ulagan jam aah haji denganlan tunkan “gem a” syiar lagu-laguberlafaskan Islam m engenang kisahperjalanan Nabi Muham m ad SAW dariMekkah ke Madinah yang dihadiri 300 oranglebih dari 7 Kecam atan Se-Batubara.HadirBupati Batubara dihadiri Wakil Bupati H.RMHerry Nugroho SE,Ketua BAZNAS ErwinSE,Ketua DPRD Selam at ArifinSE.M,SI,unsur Muspida,SKPD dan ratusanjam aah haji serta udangan lainnya.(als)

Pemkab.Batubara Serahkan Bantuan Produktif

Page 7: Beritasore,jumat 30 oktober 2015

Berita SoreJumat

30 Oktober 2015 7Sumut

juga d i Kabupaten Tapan u liTengah.

”Indeks Standar Pencema-ran Udara (ISPU), berada jauhdi atas level berbahaya. Akibatp eka tn ya asap , ISPU yan gmendeteksi lima kadar senyawadiudara, yaitu karbon monok-sida (CO), Sulfur Dioksida (SO2),Nitrogen dioksida (NO2), OzonPermukaan (O3) dan juga Par-tikel Debu (PM10), m encatatketebalan asap yang mencapai377,2 Mg/ M3 m asuk kategoriberbahaya,” kata Marolop ke-p ada p ara wartawan Kam is(29/ 10).

Berd a sa rka n in fo rm a sitersebut maka Kadis Pendidikan

PANDAN,Tapteng (Berita): Mengingatmakin pekatnya kabut asap yang melandakawasan Kab. Tapteng dan sekitarnya, danjuga mengantisipasi kesehatan para siswa,

maka ribuan siswa mulai dari PAUD/ TKhingga SMA sederajat diliburkan selama

sepekan. Libur tersebut mulai sejak 28September hingga 5 Nopember 2015.

Akibat Kabut Asap SeluruhPelajar Tapteng Libur Sepekan

Lomba Pidato MeriahkanSumpah Pemuda

P.BRANDAN(Berita): Gun a m em eriahkan Hari Sum pahPemuda masyarakat Pangkalan berandan sekitarnya menggelarLomba Pidato pelajar seTeluk Aru di Gedung Juang 45 Jalan KartiniPangkalanberandan , Rabu(28/ 10).

Dalam event tersebut, Dea Amelia pelajar SDN 050759 DesaSecurai m endapat n ilai tertinggi sekaligus m erengkuh trophyjuara I. Di tingkat SLTP, Nadiah Mawaddah Nasution pelajar SMPDharm a Patra Pangkalan Brandan juga m eraih juara pertam a.

Adi Dharm a Sem birin g selaku ketua Dewan Pen asehatpelaksana acara yang juga Tokoh m asyarakat P.Brandan dalamkesem patan itu m engaku bangga atas partisipasi peserta.

Menurutnya, kegiatan peringatan Hari Sumpah Pemuda yangdilaksanakan sebagai bentuk wujud kepedulian terhadap maknadari sum pah pem uda yang telah dideklarasikan para pendiribangsa,disamping itu juga menguatkan jiwa nasionalisme parapelajar ten tang m en jiwai tanah air dan siap berjuang m em -pertahankan NKRI.

Ditam bahkan n ya, kegiatan itu un tuk leb ih m em aham iPan casila seb aga i d asar Negara ,serta m em p ertah an kankebhinekaan tanpa m em beda bedakan Suku Agam a Ras dangolon gan .”Belakan gan in i sikap p ara p elajar dan p em udacenderung m elupakan hal tersebut ,bahkan selalu terjerum uskepada sipat sipat anarkis, narkoba dan m inum an keras yangm erusak m ental bangsa,”ujarnya.

Kegiatan ini juga diikuti seluruh pelajar SD dan SMP seTelukAru ,dan yang terdaftar m en jadi peserta lom ba sebanyak 36oran g siswa Putra pu tri, sem en tara dewan ju ri in depen densebanyak 3 orang.(bap)

Bupati Lantik PejabatEselon II-III Dan IV

Batu Bara (Berita): Bupati Batubara H.OK Arya ZulkarnainSH,MM m elan tik Eselon II,III dan IV m elalui SK-Nom or:236/BKD/2015 tentang pemberhentian, pengangkatan dan pemindahanPegawai Negeri Sipil dari dan dalam jabatan struktural belumlam a in i. Dalam p idato tertu lis Bupati Batubara d ibacakanSetdakab.Batubara Erwin SE mengatakan mutasi jabatan dalamPemerintahan adalah suatu hal yang biasa dan wajar demi untukperbaikan kearah yang lebih baik lagi.

Katanya pelantikan m engakibatkan terjadinya perubahanterhadap kedudukan,kewajiban,kemampuan dan kewenanganPNS berdasarkan pertim bangan yang m ateng dan objektif.Diaberpesan kepada pejabat yang baru dilantik dapat menjaga danmenjalankan tugas serta amanah ini dengan sebaik-baiknya sertameningkatkan kualitas kerja sama dengan bawahan sebagai mitra.

Pejabat Eselon II,III dan IV yan g d ilan tik Khairil An warSKM,M.Kes seb elu m n ya p egawai p ad a Din as Keseh a tanKab .Batu b ara d ilan t ik m en jad i Direktu r RSUD Batu b aramenggantikan dr.Marliana Lubis MKT,dr.Marliana Lubis dilantikm enjadi Sekretaris Dinas Kesehatan Batubara.

Suherm an SKM.MSI sebelum nya Sekretaris Dinas Keseha-tan dilan tik Pj Staf Ahli Bidang SDM dan Kem asyarakatan pa-da Sekretariat Batubara .(als)

KPUD Umumkan DPTB. 1 Dari6 Kecamatan Kota Tanjungbalai

TG. Balai-(Berita). Komisi Pemilihan Umum Daerah ( KPUD)kota Tanjungbalai um um kan Daftar Pem ilih Tetap Tam bahan( DPTB-1 ) dari 6 ( enam ) Kecamatan Kota Tanjungbalai berjumlahsebanyak 382 orang atau suara. Dari hasil rapat pleno terbukadipimpin ketua KPUD kota Tanjungbalai Amrizal, SE di Aula rapatKPUD jalan Jendral Sudirm an Km 3 Kota T.Balai, Rabu (28/ 10).

Ketua KPUD Amrizal, SE didampingi 3 komisionernya GustanPasaribu. S. Sos, Irfan Nasution, S.sos dan Dahwani, S. Ag. KetuaKPUD Amrizal, SE bahwa daftar pemilih tetap tambahan DPTB.1 sebanyak 382 merupakan dari hasil verifikasi dan validasi ulangdari masing-masing enam Kecamatan Kota. Masing-masing untukKecam atan TB. Selatan . L 35 orang dan P. 42 orang dan jum lah77 orang. Kecam atan TB. Utara/ L 18 orang dan P 15 orang danjumlah 33 orang. Kecamatan ST. Raso. L 30 orang dan P. 28 orangdan jum lah 58 orang.

Kecamatan Teluk Nibung L. 44 orang dan P. 37 orang jumlah81 orang. Kecam atan Datuk Bandar. L 50 orang dan P. 35 orangdan jumlah 85 orang. Kecamatan Datuk Bandar Timur. L 23 orangdan P. 25 orang dan jumlah 48 orang. Sehingga rekapitulasi DPTtambahan 1 dari enam kecamatan L 200 orang dan P. 182 orangdan jum lah 382 orang.

Sementara Daftar Pemilih Tettap ( DPT ) sebelumnya sebanyak177. 105 orang dan ditambah 382 orang sehingga DPT bertambahmenjadi berjumlah sebanyak 177. 487 orang atau suara pemilihcalon Walikota dan wakil walikota Tanjungbalai 2015. Nam unKetua KPUD Am rizal, SE m enam bahkan, bisa saja bertam bahDPTB 2 lagi calon pepilih m en jelang hari ha pem ilihan .

Hasil verifikasi dan validasi DPTB 1 tersebut dihadiri unsurterkait. Kapolsek Datuk Bandar. AKP. Ruben Manalu, Capil. Afrizal,SE dan dihadiri tim kam panye dari em pat calon walikoya danwakil walikota m asing-m asing. Paslon nom or urut 1. M. Am alTagwa. Paslon. 2. M. Syaripuddin Harahap. Paslon. 3. Erwin Silaen.Paslon 4. Irwanto, turut dihadiri ketua dan anggota PPK se kotaTanjungbalai.-(SYN).

Mendidik Anak Sejakdini MengenalKegiatan Manasik Jamaah Haji

TG. Balai-(Berita): Rangka meriahkan 1 Muharam 1437 danJamaah Haji. Kementrian Agama ( Kemenag ) Kota Tanjungbalaimelaksanakan kegiatan Mansik Haji bagi anak-anak didik tingkatsekolah SD, SMP, SMA Negri dan Swasta se Kota Tanjungbalai,Selasa (27/ 10) di Lapangan Sultan Abdul Jalil Rahm adsya kotaTanjungbalai. Manasik Haji diikuti sekitar 12. 000,- anak didikterdiri wanita dan lelaki dipim pin Kam enag kota TanjungbalaiDrs. H. Hayatsyah, m elibatkan Kabag Dinas Sosial Pem erintahKota ( Pemko ) kota T.Balai Drs. H. M. Yunan serta para haji lainnya.

Kemenag kota Tanjungbalai Drs. H. Hayatsyah saat dikonfirmasiwartawan terkait kegiatan itu, dia mengatakan, kegiatan mansikhaji in i rangka m eriahkan 1 Muharam dan Haji. Kegiatan in idilaksanakan bertujuan untuk mendididk anak sejakdini mengenaldan m em pelajari cara “ Manasik Haji ‘ un tuk m enjadi jam aahhaji, karena setiap m uslim wajib m enjadi haji dan hajjah. Naikhaji m erupakan rukun islam yang ke 5 ( lim a ).

Un tuk itu kegiatan Manasik Haji in i setiap tahunnya kitalaksan akan , kegiatan in i sen gaja d iterapkan Kem en ag danPemerintah Kota Tanjungbalai untuk menambah pengertahunbagi anak didik agar nan ti setelah m ereka dewasa, baik sejakdini mereka telah mengetahui cara-cara Manasik Haji dan Lemparbatu di “ Kabbah “ saat naik haji ketanah Suci Makkah dan merekaanak didik tersebut didam pingi m asing-m asing Kepsek dangurunya.-(SYN).

LANGKAT(Berita): Di Kecamatan Tanjung-pura,Langkat, luas tanam an padi siap panenyang terendam banjir luapan air sungai BatangSerangan m akin bertam bah m enjadi 1.168,5hektar, hal itu meluas di seluruh lokasi pertanian,dari semula yang terendam banjir kemarin hanya325 hektar.

Bertambahnya luasan banjir itu terjadi mu-lai jam 15.00 Wib, Minggu (25/10), akibat derasnyaluapan air Sungai Batang Serangan yang m e-nerobos tanggul pembatas sungai yang amblasdan jebol.

Ada enam titik tanggul (ben teng sungai)di dua desa di sepanjang aliran Sungai BatangSerangan di Kecamatan Tanjungpura yang amb-las dan jebol diterjang derasnya luapan air sungaidan m erendam 1.168,5 hektar tanam an padisiap panen m ilik petan i.

“Rencananya kami selaku petani gabah didesa ini akan panen sekitar 10 hari lagi, namunpadi sudah terendam air, dan sudah banyakyan g tum ban g akibat d i terpa arus air yan gbersasal dari luapan Sei Batang Serangan,” kataPawiro, salah seorang petan i gabah di DesaPematang Cengal Tanjungpura, ketika ditemui.

Menurut Darmawan, Ketua Kelompok Tanidi desa itu, banjir juga pernah terjadi pada awalJanuari 2015 lalu yang m enjebolkan tanggulsungai di Desa Pem atang Cengal dan sem patm enjadi lokasi penin jauan banjir terbesar diSumut oleh Gubsu non aktif Gatot Pujo Nogroho,Ketua Kom ite II Dewan Perwakilan RakyatRepublik Indonesia (DPD RI), ParlindunganPurba SH MM, pihak Dirjen Ketahanan Pangan,Kadis PU Propinsi.

Kun jun gan m ereka m en jan jikan , akanmengusulkan perbaikan dan peninggian tang-gul m elalu i APBN tahun 2016 m endatang.

“Sebelum pembangunan tanggul terelisasidi tahun 2016,bencana banjir terus m enim papetani”. Seharusnya Pem erintah Langkat danPropinsi dapat memperbaiki tanggul kami yangrusak pada beberapa bulan lalu .

Sedangkan perbaikan tanggul tahun ini diDesa Besilam Kecamatan Padang Tualang dandi Kelurahan Pekan Tanjungpura Kecam atanTanjungpura.

Petani berharap tanggul sepanjang 6 kilo

Banjir Meluas, 1.168 Hektar TanamanPadi Siap Panen Terendam

meter yang rusak dan amblas segera diperbaiki,agar ke depannya, petani bisa tenang berusaham enjadi petan i tanam an pangan , “harapnya.

Kepala Unit Pembantu Teknis Dinas Pertaniandi Tanjungpura, Mariono SP m engatakan, ada1.168,5 hektar tanam an padi siap panen yangterendam ban jir.

“Ada 7 Desa areal pertan ian tanam an paditerkena banjir, yakni di Desa Pem atang CengalBarat, Baja Kuning, Pantai Cerm in, Suka Maju,Karya Maju , Desa Pem atan g Cen gal (Cen galTim ur) dan Desa Pekubuan ,” katanya.

Dirincikan Mariono, tanaman padi terendambanjir ada 315 hektar di Desa Pematang CengalBarat, dan umur tanaman itu berkisar 70-95 harisetelah tanam (hst). Kemudian di Desa Baja ada62 hektar, um ur tanam an berkisar 65-95 harisetalah tanam .

Desa Pekubuan ada 86 hektar, dengan usiatanaman padinya antara 60-95 hari setelah tanam,Desa Karya Maju ada 170 Hektar dan padi ituberum ur 25-60 hari setelah tanam , Desa SukaMaju ada 185 hektar, umur tanaman antara 25-60 hari selah tanam .

Kem udian di Desa Pan tai Cerm in ada 47hektar, dengan um ur tanam an padi 20-25 harisetelah tanam , serta di Desa Pem atang Cengal(cengal tim ur) ada sekitar 303,5 hektar denganum ur tanam an padi 25-60 hari setelah tanam .

“Kita berharap air secepatnya surut, agartanaman padi petani di Tanjungpura tidak foso,”rinci Mariono.

Camat Tanjungpura, Suriyanto S.Sos menye-butkan, dam pak bencana alam banjir kirim anm elalu i sun gai Sei Batan g Seran gan d i Tan -jun gpura m en ggen ahn gi 7 desa d i kawasanpem erintahannya.

“Saat in i kita sudah berkordinasi denganBupati Langkat, baik itu dari BPBD Langkat, DinasKesehatan, Dinas Pertanian, kepolisian setem-pat, koram il setem pat dan intansi lainnya ten-tang bencana alam banjir di wilayahnya,” jelasSuriyanto,seraya m enam bahkan, Desa terpa-rah akibat bencana alam ini adalah Desa Pema-tang Cengal Barat.

Untuk itu akan membangun beberapa titikposko dan dapur umum berikut dengan poskokesehatan.(bap)

salah satu alumni kita, sahabat atau abang kelaskita maju menjadi Calon Bupati Serdang Bedagaitahun 2015-2020 yakni Drs H Abdul Rahim, MM,MSi, jadi in i harus kita perjuangkan,in i bukan

kam panye tap i m em beritahukan kepadaalum ni YP Teladan , ungkap Sugito‘

Sem entara itu Pim pinan Yayasan TeladanSeirampah, Hj Yanti Handayani Siregar (Endeng)mengatakan, kami sangat berterimakasih sekalidengan acara reuni akbar ini, acara yang cukupmeriah ini dapat kita sukuri, ini Rahmad tuhanYang Maha Esa, dimana alumni dari Tahun 1979hingga 2014 hadir, walaupun saya bukan alum-ni dari Teladan, ini suatu kebanggan bagi kam idisini, kalaupun dulu orang tua saya yang per-nah m em im pin dan m engajari abang-abangkam i, m u n gkin oran g tua saya m em pun yaikesalahan saya secara pribadi minta maaf, namundengan kegiatan ini semua dapat berkumpul dansatu sama lain dapat bertemu kembali setelah 35tahun yang lalu dan teringat masa di SMA, ung-kap Endeng.

Pada kesempatan itu mewakili alumni yangsenior Drs H Abdul Rahim , MM, MSI, m arilahkita bersyukur kepada Allah SWT, Tuhan YME,disini kita berkumpul, apa yang dikatakan KetuaPanitia dan juga Pimpinan Yayasan ini, tentangsaya yan g m aju m en jad i Bu p at i in i su d ahselayaknya saya maju, karen saya ingin membuatSerdang Bedagai sem akin lebih baik, SerdangBedagai supaya Berkehidupan, kita bisa melihatpem ban gun an saat in i Ibu kota KabupatenSerdang Bedagai, pem bangunan hanya jalanditem pat, Kota Ram pah in i perlu kita bangundan juga pem bangunan harus m erata sam paikepelosok desa, jangan pilih-pilih daerah, jadihan ya satu tu juan saya bila terp ilih m en jadiBupati, hanya m em bangun lebih baik denganpem bangunan Berkehidupan , kata Rahim .

Disini bukan untuk kampanye, sebagai alumniTeladan saya m erasa saya berada diten gah-ten gah sah ab at d an ad ik-ad ik saya , u n tu kmembangun sergai ini saya harus menjadi Bupatidan dengan pasangan saya H Ali Muham m adMahdy, ingin m em bangun Sergai, jadi banyakanggaran yang dapat kita serap dan kita perjuang-kan selain dana APBD yang harus kita tingkatkan,kita harus bisa m em perjuangkan dana APBN,dan kita siap mengundang para insvestor untukmembangun Serdang Bedagai, jadi harapan sayakepada alumni YP Teladan Seirampah, marilahkita bersatu, keberhasilan saya bukanlah keber-hasil pribadi, tetapi keberhasilan sebagai per-juangan alum ni Telada dan juga keberhasilanMasyarakat di Kab Serdang Bedagai, kita siapm em bangun sesuai harapan m asyarakat danini juga tidak terlepas dari anggaran yang ada,ungkap Rahim .(azw)

Reuni Akbar dan Temu Kangen SMA TeladanSeirampah Meriah Dan Sukses

SEIRAMPAH(Berita)Lebih dari seribuanalum ni SMA Teladan Seiram pah hadir padaReun i akbar dan tem u kan gen alum n i SMATeladan Sei Rampah tahun 2015 angkatan tahun1979 sampai dengan tahun 2014 yang dipusatkandi sekolah Yayasan SMA Teladan Sei Ram pah,persisnya di dekat Mapolsek Firdaus Sei RampahSabtu (24/ 10) dalam suasana meriah dan sukses.

Ketua Panitia Reuni Akbar dan Temu kangenalumni angkatan 1979 sampai 2014, Sugito danSekretaris Sukisno dan juga anggota panitia dariberbagai alumni tahun yang berbeda dan terlihathadir Ketua Yayasana SMA Teladan Seirampah,Hj Yan ti Han dayan i, SH, MH, Calon BupatiSerdang Bedagai Drs H Abdul Rahim, MM, MSiyang juga alumni SMA Teladan angkatan tahun1979, Jhon Pieter.Simanjuntak, SH, MH advokaddan Lawyer di Jakarta, Asen di Bekasi, dan alumniyan g kin i d i Pekan Baru , Jam bi, Jakarta dandaerah lainnya hadir dan alumni dari berbagaiangkatan serta hadir dewan Guru SMA, SMP,SMEA dan SMK Teladan Seiram pah dan jugahadir m antan guru sewaktu m engajar di SMATeladan Seirampah, reuni Akbar dengan temaKangen-kangen dengan Teman lama berhasilm eriah dan sukses‘

Ketua panitia Reuni Akbar dan Kangen te-man lama, Sugito yang juga pemain PSMS Medanini m engatakan, sangat berterim akasih sekaliterutama kepada Ketua Yayasan Teladan Seiram-pah yang telah memberikan lokasi sebagai tem-pat acara, terimakasih juga kepada para rekan-rekan, donatur, dan jugakepada bapak Drs HAbdul Rahim, MM, MSi yang juga alumni SMATeladan yang hadir dan juga terimakasih kamikepada guru-guru kam i yang dulu m engajarkami yang hadir seperti saat ini Bapak HM JohorHarahap dan P Siregar yang tidak asing di sapaPak Margencet dan juga kepada para Dewanguru, SMA, SMEA, SMK dan SMP YP Teladanserta adik-adik yang terlibat dalam reuni in i.

Kami dari alumni SMA Teladan sangat berte-rim akasih sekali kepada Bapak dan Ibu guruyang dulu mengajari kamai, tanpa pendidikanyang mereka ajarankan belum tentu kita berhasilseperti ini dan banyak teman-teman yang jugasudah berhasil, seperti abang kita Jhon PieterSimanjuntak beliau menjadi pengacara kondangdi Jakarta, kakak kita Lekkol Husni Sitorus yangbertugas di korem Siantar, teman kita juga sudahbanyak yang menjadi PNS, pengusaha, angkatanbaik Polisi, TNI dan juga banyak alumni-alumnidari YP Teladan Seirampah yang sudah berhasil,begitu juga sudah ada yang m enjadi anggotaDPRD dan duduk di berbagai jabatan lainnya,jadi dari banyaknya alumni yang sudah berhasilkini ada alumni kita yang sudah menjadi anggotaDPRD di Serdang Bedagai, kini apa salahnya,

Tapteng, Delta Pasaribu m e-nyampaikan dalam surat eda-ran sesuai dengan yang diin-struksikan oleh Plt, Bupati Tap-teng yang berisikan agar selu-ruh sekolah di Kabupaten in idiliburkan selama 7 hari terhi-tun g sejak 28 Oktober, Rabu(Besok-red) hingga 5 Nopem-

Menurut Kepala BMKG Pi-nangsori Marolop Rumahorboyang m em peroleh in form asidari BMKG wilayah I Medan ,

mengenai ketebalan kabut asapdi Kota Medan dan sebahagiandaerah di Sum ut telah m asukkategori berbahaya, termasuk

ber Septem ber 2015.Dia menjelaskan, , kebijakan

untuk m eliburkan sekolah diKabupaten Tapteng guna men-jaga keselam atan serta kese-hatan para siswa terkait kabutasap yang makin pekat melandaProvinsi Sumatera Utara padaum um nya. (cpol)

peringatan hari sum pah pem uda, beliau m e-ngajak pem uda Indonesia m enjadi khalifah fi-lard (p em im p in bu m i) yan g baik, ad il danbertanggung jawab.

Sumpah pemuda 28 Oktober 1928, membuatkita bangga, bahwa pem uda Indonesia telahmengawali sebuah perubahan besar untuk negeri.Tekad dan keberanian pem uda telah m engin-spirasi dan menguatkan persatuan dan kesatuanb a n gsa , ja u h se b e lu m ke m e r d e ka a n RIdideklarasikan.

Pada acara tersebu t juga tu ru t d iberikanpenghargaan pem uda pelopor tingkat Sum uttahun 2015, yang terdiri dari bidang kepeloporanteknologi tepat guna, bidang kepeloporan sosial,budaya, pariwisata dan bela negara, bidang ke-peloporan teknologi tepat guna pertanian, bidangkepeloporan pengelolaan SDA dan lingkungan,bidang kepeloporan pendidikan dan bidangkepeloporan pangan .

Diakh ir aca ra tu ru t d im eriah kan o lehpenampilan drumband dari Batalion Ahanuds11, dan tarian pelangi nusantara yang dibawakanoleh anggota pram uka.

Hadir Pj walikota Binjai, Riadil Akhir Lubis,segen ap u n su r SKPD d an FKPD d i ja ja ranPem erin tah Kota (Pem ko) Binjai, pelajar, parapem uda, tokoh agam a dan tokoh m asyarakatKota Bin jai. (ian )

Peringatan Sumpah PemudaTingkat Provinsi Sumut Di Binjai

BINJAI (Berita): Peringatan hari sum pahpemuda ke 87 tingkat Provinsi Sumatera Utara(Sumut) tahun 2015 di pusatkan di Kota Binjai,dim ana bertindak sebagai pem bina upacaraPlt Gubern ur Sum ut, H T Ery Nurad i yan gdiwakilkan oleh Asisten Kesejahteraan SosialPemprovsu, H Zulkarnain, Rabu (28/ 10), di La-pangan Merdeka Kota Bin jai.

Pidato Men teri Pem u da dan Olah ragaRepublik In don esia, Im am Nahrawi, yan gdibacakan oleh Zulkarnain dalam amanahnya,bahwa tema peringatan hari sumpah pemudake 87, yaitu revolusi m ental untuk kebangkitapem uda m enuju aksi satu un tuk bum i.

Tem a tersebut didasari atas keprihatinanyang m endalam terhadap dua hal, pertam a,saat in i kita disuguhi fenom ena baru tentangberubahnya pola relasi kemasyarakatan akibatarus m odern isasi dan kem ajuan tekn ologiin form asi.

Kedu a, terkait fen om en a p en gelolaanSum ber Daya Alam (SDA), yang belum sesuaidengan konsep pembangunan berkelanjutan.Sebagai n egera trop is In don esia m en jad itumpuan dunia untuk menjaga keseimbanganiklim , m elalui pasokan oksigennya.

Namun saat ini, kita justru menjadi negarayang menyumbang polusi terbesar di kawasanAsia ten ggara m elalu i kabu t asap . Melalu i

b e r sa - m a ,sa ya b e r h a r a p ya n g b e rh a s ilmendapatkan hadiah di bidang acara ini janganm erasa puas , dan tunjukan frestasym u untukbangsa dan Negara, yang belum berhasil janganmerasa sedih kejarlah dan perbanyaklah berlajaruntuk menjeput rekor id tahun depan yang akankem -bali kita laksana kan yah m ungkin lebihbesar lagi kita rayakan .

Acara in i terselen ggara du ku n gan darimasyarakat Desa Citaman Jernih, yah” memangdi setiap event tidak terlepas dari dana yang sudahdi tentu kan, dengan ada nya kita bersama-samabar m usyawarah acara 1, Muharam in i kitamenggunaka dana dari Alokasi Dana Desa (ADD)sisa dari dan a fisik pen ban gun an Draen asy,fasylitas imprastruktur jalan penghubung antaradusun ke dusun di karnakan kita m asyarakatpunya nisyatif dan motifasy terlasanalah acarayang ini momentum,motifasy menggairah kananak-anak kita memacuh berlajar sipat agama,agar mereka punya mental,disyflin,beradaptasy,frestasy, dan sopan santu terhadap sesama insanm anusia.

Acara di lanjutkan dengan Thausyiah bersamaDa’ii kondang muda kreatif Alustadz Utung AulyaSiturus penceramah asal usul nya kelahiran daridusun III depan Misjid Al karimm membuat parapengunjung terpingkel pingkel mendengar kanThausyah bersam a anak-anak perserta,(dro)

Gebyar 1 Muharam 1437 H DiDesa Citaman Jernih

PERBAUNGAN (Berita) :Masyarakat DesaCitam an Jern ih Kecam atan Perb au n ganKabupaten Serdang Bedagai memperingati haribesar um at Islam ya itu satu m uharam 1437hijriah dengan menggelar kegiatan ke agama’ansem i fest iva l, sep ert i m elan tu kan su a raAzhan,Barzhanji,Marhaba,Surah Pendek, Tarti,i,Tartil, yang di laksanakan pasa tanggal 17 oktober2015 yang baru lalu, dan pada tanggal 23 oktober2915 panitia pelaksana yang di hadiri seluruhm asyarakat desa Citam an jernih yang di ikutperserta ratusan anak-anak dari tingkat Pendi-dikan Usia Dini (PAUD) Taman Kanak-kanakm(TK) dan Sekolah Dasar (SD) dengan rasa antu-sias m ereka walaupun d i terpa kabu t asappem bakaran hutan di saat itu ,

Tertib acara pertam a pem baca’an suratsuci Alqur’an oleh Syaiful Rizahan dan di sam-but saritilawah oleh Rizal, m emasuki PidatoBapak Kepala Desa Citaman Jernih Lian Lubis,yang mengatakan dalam pidato nya kami ataspanitia pelaksana mucapkan ribuan terima kasiatas fartisipasy nya masyarakat telah mendukungsepenuh atas terlaksana nya Gebyar 1, Muharamadalh tahun baru Islam dim ana kita sebagaium at Islam harus un tuk m erayakan nya,

Dan saya sangat bangga kepada seluruhanak-anak kita yang menjadi perserta Gebyar1, Muha-ram ini yang menjadikan motifasy kita

tubuh Rosita berhasil dipadamkan, tubuh Rositayan g sudah bau goson g lan gsun g dibawa kerum ah sakit um um Djoelham Bin jai.

“Tadi kam i m elihat, apinya m em bakar tu-buh Rosita. Kami sirami, rupanya apinya makinhidup (nyala),” kata warga sekitar, Im ran .

Tidak hanya m em bakar tubuh Rosita saja,ap i juga ikut m elahap usaha tam bal ban danwarung jajanan m ilik Rosita. “Apinya langsungm em bakar tam bal ban dan warung daganganm ereka. Makan ya jadi payah m em adam kanapinya,” tam bahnya.

Sementara itu, kondisi Rosita saat di rumahsakit sangat m em prihatinkan. Petugas rum ahsakit yang bertugas harus berhati-hati un tukm em oton g pakaian yan g d iken akan Rosita.Pasalnya, pakaian Rosita sudah melepuh bersa-m a kulitnya.

“Kondisinya sangat memprihatinkan. Lukabakar itu m encapai 90 persen. Kondisi luka ituharus ditangani ahli bedah di Medan. Kalau diBinjai belum sanggup,” ujar dr Adi saat di IGDRS Djoelham Bin jai.

Dengan kondisi yang sangat lem ah, Rositate ru s m erin t ih kesakitan d an kep an asan ,khususnya luka bakar yang ada di wajahnya.Petugas rumah sakit pun memberi salep untukm en din gin kan bekas luka bakar d i seku ju rtubuhnya. Setelah selesai, Rosita kem udian diru juk ke rum ah sakit Adam Malik Medan .

Kasat Reskrim Polres Bin ja i, AKP Bam -bang Tarigan saat di lokasi kejadian mengatakan,saat ini pihaknya masih akan memeriksa suamikorban. “Suami korban merupakan saksi mata.Nanti kita akan m em inta keterangan dia dulu,saat ini dia masih menemani istrinya ke Medan,”katanya. (ian)

Isteri Isi Bensin, Suami Tambal BanIbu 3 Anak Melepuh Dilalap Api

BINJAI (Berita ) : Tam bal ban m ilik Alex-an der Man ik yan g terletak d i Jalan T Am irHamzah, Kelurahan Jati Utomo, Binjai Utara,‘meledak’. Istri Alex, Rosita Siallagan (36) yangsedang m engisi bensin ke botol plastik m en-jadi korban .

Seluruh tubuhnya terbakar, setelah ben-sin yang akan diisinya ke botol plastik tumpahdan menyirami tubuhnya. Kini, ibu 3 anak ituharus bertarung untuk menyelamatkan dirinya,dari luka bakar yang m encapai 90 %.

Informasi dihimpun, awalnya Alex sedangmenambal ban mobil di usaha tambal ban milikm ereka yang letaknya persis di depan rum ahm ereka, tepatn ya di sam pin g Rum ah SakitUm um (RSU) Ratu Mas Bin jai.

Saat itu, Alex ‘memasak’ ban dalam mobil,menggunakan kompor dengan tabung gas elpi-gi ukuran 3 kg. Rosita, sedang duduk di pin tudekat warung jajanan mereka, sambil mengisibensin yang baru m ereka beli dari SPBU.

Sebelum api ‘menjilati’ tubuh Rosita, tabunggas elpiji yang digunakan Alex m engeluarkanapi dan langsung meledak. Rosita yang terkejut,secara refleks langsung bangkit berdiri m en-coba untuk m enyelam atkan diri, tapi sayangapi langsung menyambar ke bensin yang ma-sih dipegang Rosita.

Setelah terbakar, Alex mencoba memadam-kan api dengan cara menyirami tubuh istrinya.Selain menggunakan air, Alex juga memadam-kan api yang sudah m enyerang istrinya m e-nggunakan kain .

Masyarakat yang mengetahui kejadian itu,m enyelam atkan Rosita. Nam un , ap i belumpadam sebelum belasan pakaian yang dibasahinair diletakkan ke tubunya. Api yang ‘m enjilat’

BINJAI (Berita ): Mungkin tak terbayangkandibenak 6 orang ini. Asik pesta narkoba sekaligusbermain judi. Kos-kosan yang mereka gunakandigerebek petugas kepolisian Satreskrim PolresBin jai, Sen in (26/ 10) kem arin m alam .

Ironisnya, 2 orang diantaranya adalah wanita.Kini mereka harus tidur di hotel prodeo untukwaktu yang cukup lama. Sesuai pasal yang akandikenakan kepada mereka nantinya. Pengere-bekan sendiri dilakukan di rum ah kos-kosanDarm a Jalan Danau Poso KM 18, LingkunganVI, Kelurahan Sumber Karya, Kecamatan BinjaiTimur. Dimana warga sudah sangat gerah denganaktifitas didalam rumah. Setiap hari dari sianghingga m alam din ihari selalu saja ada orangkeluar m asuk rum ah. “Mem ang tuh rum ahorang keluar masuk rumah. Bising, pokoknyam engganggu kalilah bang,” celoteh bu Rim a,warga sekitar lokasi pengerebekan .

Merasa terusik dan curiga dengan kegiatandalam rumah itu. Warga, lantas mulai melakukanpengintaian. Dan ternyata, kediaman permanenitu kerap dijadikan tem pat berm ain judi danpesta narkoba. “Ih, ngerihlah pokoknya bang,tah apa-apa saja kegiatan dalam rum ah tuh,”sam bung Rosm ina.

Pesta Narkoba Sambil Berjudi,Enam Orang Diciduk Polisi

Takut an ak-an ak m ereka akan terkon ta-m inasi. Warga disana lantas m em buat laporankepada aparat kepolisian. Tim buru sergappunditurunkan guna menindak lanjuti laporan war-ga. “Kami telpon polisilah bang,” beber bebera-pa warga sekitar.

Ben ar sa ja kecu rigaan warga terh adapakt ifit a s d id a lam ru m ah . Ke t ika d iged or,didapatilah m ereka sedang asik berm ain judi.Tidak hanya itu , petugas juga m endapati sa-bu-sabu sepaket sen ilai Rp. 500.000,-, didugasisa dari pem akaian .

Selain itu, petugas juga mengamankan kar-tu joker, uang sebesar Rp. 812.000,-. Kin i ke 6orang ini masing-masing Suwanto (45), Irwan-syah (31), Jenni (21), Swandi (21) dan Suzana (21)serta Misliadi (33) diam ankan dan m enjalan ipem eriksaan di Polres Bin jai.

Kapolres Binjai AKBP Mulya Hakim Solichinm elalu i Paur Hum as Ip tu Siswan to Gin tin gmengakui, hingga kini ketiganya masih dimintaiketerangan . “Sudah kita am ankan dan m asihdiperiksa. Memang selain kartu joker dan uang,kita juga am an kan n arkoba jen is sabu-sabusebagai baran g bu kti,” tegas Ip tu Siswan to(abang awak). (ian)

Page 8: Beritasore,jumat 30 oktober 2015

Berita SoreJumat

30 Oktober 20158 Sumut

TG. Balai-(Berita).Wahana Anak Pinggiran

Indonesia ( Wahapi ) kotaTanjungbalai. Aksi dem odipim pin Andrian Sulin,

SH dan bersama sejumlahanggotanya, Senin (26/ 10)siang tadi didepan kantorDPRD kota Tanjungbalai.

Mereka dalam aksinya me-n ggun akan pen gkeras suara

m en u d in g okn u m WalikotaDR. H. TM, M. Hu m terim aupeti terkait pengangkatan Di-ru t PDAM Tir ta Ku alo KotaTanjungbalai.

Mereka wahapi melakukantudingan itu terkait pengang-katan Dirut PDAM dilakukanWalikota Tanjungbalai DR. H.Tham rim Mun the, M. Humterkesan tidak terbuka dan tidaktransparan . Sehingga penga-

Deli Serdan g (Berita): Reja Arsim anKetu a DPD APPSI (Asosiasi Pedagan gPasar Selu ru h In don esia) Kab . DeliSerdan g Su m atera Utara , m en gu tu kkeras keh ad iran Swalayan In dom aret danAlfam art d iten gah -ten gah m asyarakatum um dalam keberadaan n ya sebagaip asar m odern , yan g den gan m en sen gajaperlahan -lahan m en ghilan gkankeberadaan Pasar Trad ision al dariten gah -ten gah m asyarakat ban gsa in iyan g su dah lam a m en jad i trad isi bagim asyarakat d i berbagai daerah d i NKRIini.

Hal tersebu t d iun gkap kan n ya tegassaat datan g bersila tu rah m i bersam aSekretaris DPD APPSI Kab . Deli Serdan gSudirm an Dach i kep ada Wakil KetuaDPRD Kab . Deli Serdan g Kam aru lzam an ,S.Ag d i gedu n g rakyat d i Lu bu k Pakampada Selasa (27/ 10).

Leb ih lan ju t m en gatakan , coba kitalih at saja d iberbagai Kecam atan d i Kab .Deli Serdan g saat in i, Swalayan In dom aretdan Alfa Mart h ad ir sam p ai 2 Un it bah kanleb ih d iten gah -ten gah m asyarakat um umdi setiap Kecam atan . Dan sem en taradap at kita lih at sen d iri keberadaan PasarTrad ision al bagaikan kerakap d iatas batuh idu p segan m ati tak m au alias m ati su ri.Apakah seperti dem ikian yan g d iin gin kan ?Tegasn ya,

Maka oleh karen a itu , d im in ta kep adaBu p ati Deli Serdan g m em bu at a tu ran

SEIRAMPAH(Ber ita )Su m p ah Pem u d am erupakan m om en tum h istoris yan g tera-mat penting dan menjadi bagian tak terpisahkandari m ata rantai perjuangan bangsa kita. Bagip ara p em uda In don esia, Sum p ah Pem udamerupakan perwujudan dari kepeloporan dankepeduliannya untuk m engangkat harkat danm artabat bangsa Indonesia m en jadi bangsayang mandiri dan sejajar dengan bangsa-bangsalain di dunia.

Hal ini dikatakan Menteri Negara Pem udadan Olah Raga Republik Indonesia (MenporaRI) Imam Nahrawi MSi yang dibacakan SekdakabSerdang Bedagai Drs H Haris Fadillah MSi, padaupacara peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-87 tahun 2015 yang dilaksanakan di halam ankan tor Bupati d i Sei Ram pah , Rabu (28/ 10).Upacara yang berlangsung secara khidm at tu-rut dihadiri para Asisten dan Staf Ahli Bupati,para Kepala SKPD, Cam at, jajaran PNS, OKP,Orm as, Pelajar dan Paskibra Sergai.

Lebih lan ju t Men pora RI Im am Nahrawim en yam p aikan Perin ga tan Hari Su m p ahPem uda Ke-87 tahun in i m en gan gkat tem a“Bangkit Pemuda Merah Putih Melalui RevolusiMental Wujudkan Indonesia Hebat”. Tema tersebutm en gan dun g pesan bahwa m au atau tidakpem uda sudah m em asuki era yang berbeda(Sadar dan bangkitlah), artinya para pem udaIn d o n e s ia h e n d a kla h m e n ya d a r i u n t u km engim plem entasikan Undang-Undang No-m or 40 Tahun 2009 tentang Kepem udaan dansalah satun ya pem uda harus berperan aktifdisegala bidang pem bangunan .

Untuk m enyelenggarakan pem bangunankepemudaan secara berkelanjutan harus terusd ilaksan akan m elalu i p roses p en yadaran ,pem berdayaan dan pengem bangan hendak-nya m elalu i proses revolusi m en tal.

Im am Nahrawi m enjelaskan bahwa tahun2015 in i kita akan m em asuki era kom un itasASEAN, un tuk itu para pem uda harus m em -p ersiap kan d iri agar m am p u bersa in g de-ngan bangsa-bangsa lain . Kita adalah bangsaya n g b e sa r m e m iliki su m b e r d a ya a la m

berlim pah, sejarah leluhur bangsa yang hebat,kebudayaan yan g un ggu l, m asyarakat yan gtoleran dan sumber daya manusia yang semakinlama semakin baik. Untuk itu mentalitas bangsakhususnya para pemuda harus terus dibangunagar m en jadi pem uda-pem uda yang unggul,berkarakter, berkapasitas dan berdaya saingsehingga dapat berkompetisi dalam persainganglobal yang sem akin hari sem akin kom petitif.

Dikatakan revolusi mental yang dicanangkanoleh Bapak Presiden Ir. Joko Widodo am atlahrelevan dalam m ewu ju dkan p em u da yan gberpikiran m aju. Ciri pem uda yang berpikiranm aju adalah pem uda yang berkarakter, berka-pasitas dan berdaya saing.

Oleh karena itu revolusi m ental harus da-pat kita jadikan sebagai pem icu un tuk m em -p ercep at terwu judn ya p em uda yan g m aju .Dengan m ewujudkan pem uda yang m em pu-nyai pem ikiran m aju berarti kita dapat m eng-hasilkan bangsa yang hebat.

Pem uda yang hebat adalah pem uda yangm em iliki kem am puan inovasi dan kreativitasyang tinggi, yang m am pu m engatasi berbagaip ersoalan yan g d ih adap in ya dan m em ilikikom peten si seh in gga m am pu bertahan danunggul dalam m enghadapi persaingan global.Pemuda yang maju adalah pemuda yang mam-pu berfikiran positif, yan g sen an tiasa terusberorien tasi pada kejayaan bangsanya dem ikeunggulan dan kegemilangan masa depan, tidakm udah m en yerah , bertan ggun g jawab dansenantiasa melakukan yang terbaik untuk diri-nya, m asyarakat dan un tuk bangsanya, jelasIm am Nahrawi.

Menpora Im am berharap sem angat parapemuda 87 tahun yang lalu harus terus menjadiobor penyem angat bagi pengabdian pem udaIndonesia untuk bangsa dan tanah air tercinta.Keberhasilan generasi terdahulu m enyatukanhati dan pikiran bangsa Indonesia harus dite-ruskan oleh para generasi muda dengan meya-kinkan harapan akan masa depan bangsa yangcem erlan g, p u n gkas Men p ora Im am Nah -rawi.(azw)

yan g arif dan b ijaksan a p ada keh ad iranPasar Swalayan In dom aret dan Alfam artd isetiap Kecam atan d i Kab . Deli Serdan g,agar jan gan sam p ai m em atikan PasarTrad ition al yan g sudah m en jad i budayadan trad isi m asyarakat d i Daerah in ikhususn ya, u jarn ya.

Kam aru lzam an , S.Ag Wakil Ketu aDPRD Kab . Deli Serdan g dalamsam bu tan n ya setelah m en den gar suaraDPD APPSI Kab . Deli Serdan g saat itum en gatakan , kam i wakil rakyat d i DPRDKab . Deli Serdan g m en du ku n g h al yan gd iu tarakan Ketu a DPD APPSI Kab . DeliSerdan g baru san . Karen a keberadaanPasar Trad ition al d iten gah ten gahm asyarakat d i daerah in i, jan gand ip an dan g sebelah m ata dan kon on lagid ib ikin m ati su ri. Bagaim an apun harusd iaku i, bah wa Pasar Trad ition al sudahjad i trad isi bagi m asyarakat d i daerah in ikhususn ya. Makan ya perlu d ipertahan kandan d ilestarikan leb ih m aju sertaberkem ban g.

Dalam h al in i, Bup ati Deli Serdan gdim in ta tan ggap dalam m em pertahan kanu n tu k leb ih m aju dan berkem ban g PasarTrad ision al d iten gah-ten gah m asyarakatd i daerah in i. Dan agar d ibu at a tu ranpada kehad iran Pasar SwalayanIn dom aret dan Alfam art sejen isn ya d iKecam atan . Seh in gga terjad ip erim ban gan yan g dam ai d i m asyarakat,u jarn ya. (Dir)

Walikota Dituding Terima UpetiPengangkatan Dirut PDAM Kota T. Balai

Tapsel ( Berita): Jalan Lin tas Sum atera (

Jalin sum ) Jurusan P.Sidim puan - Pal

Sabolas di Desa Pargaru tan Kec.Angkola

Tim ur rusak parah dan berlobang, warga

dim in ta harus lebih ekstra hati - hati, Sen in

(26/ 10).

Kerusakan jalan dilin tas Sum atera (

Jalin sum ) di Desa Pargarutan Kec.Angkola

Tim ur Kab.Tapanuli Selatan m em buat

warga pengguna jalan resah, akibatnya,

pengguna jalan disaat m elin tas di jalur in i,

harus lebih m eningkatkan kewaspadaan

terhadap lobang jalan m enganga dan

tergenangi air.

Am atan wartawan , titik jalan rusak dan

berlobang di Jalin sum di Desa Pargarutan

diduga rawan akan kecelakaan lalu lin tas,

karena kondisi m edan jalan terlihat berada

pada posisi tikungan tajam , bahkan

diradius 20 m eter m enuju titik jalan , tidak

jelas terlihat, karena lobang jalang telah

tertu tupi oleh genangan air.

Warga sekitar Rina (53) yang berdagang

di seberang jalan rusak itu kepada

wartawan m engatakan , tidak satu dua

orang yang korban jatuh terjebak di lobang

jalan itu , “ Seharusnya jalan itu secepatnya

diperbaiki oleh pem erin tah,kondisi lobang

jalan saat in i terlihat sangat rawan

kecelakaan lalu lin tas,” ujarnya.(rong)

Em anuel Ziliwu SE : Pem bahasan

P.APBD tahun 2015 Diduga Cacat Hukum

Gunungsitoli (Berita) : Wakilketua Fraksi

Hanura Em anuel Ziliwu SE m engatakan

bahwa pem bahasan PAPBD Kota

Gunungsitoli tahun 2015 cacat hukum . Hal

in i disam paikan saat m engadakan

kon ferensi Pers bertem pat d i ruang Fraksi

Hanura Kan tor DPRD Kota Gunungsitoli

jalan Yos Sudarso Selasa (27/ 10)

Lebihlanjut dikatakan bahwa

pem bahasan P.APBD Kota Gunungsitoli

tahun 2015 bertujuan un tuk m em poskan

beberapa anggaran pada Satuan Kegiatan

Perangkat Daerah (SKPD) Kota

Gunungsitoli yang sam a sekali tidak

m em iliki dasar hukum bahkan halin i

diduga m engandung unsur p idana. Apabila

dipaksakan m aka Ziliwu akan segera

m elakukan perlawanan secara hukum

dengan m engajukan gugatan pada PTUN

terkait hal dim aksud, tegasnya.

Dijelaskan selam a in i pem erin tah

bersam a Legislatif Kota Gunungsitoli telah

m enetapkan lim a peraturan daerah (Perda)

Kota Gunungsitoli an taralain : Perda

ten tang Organ isasi Perangkat Daerah

(OPD) dan em pat Parda ten tang Sruktur

Organ isasi Perangkat Daerah (SOTK) yang

hingga kin i belum dilaksanakan dan belum

diterapkan oleh pem erin tah Kota

Gunungsitoli.

Bahkan Walikota Gunungsitoli diduga

m elakukan pelanggaran hukum karena

Perda SOTK nom or 7,8,9,10 telah

dilem bardaerahkan nam un di tunda

kem bali tanpa alasan sesuai peraturan

hukum dan perundang-undangan yang

berlaku, sehingga berakibat adanya

kekosongan hukum .

Berbagai in form asi yang berhasil di

h im pun wartawan dari sejum lah

narasum ber yang layak di percaya

m engatakan bahwa hasil keputusan rapat

di DPRD Kota Gunungsitoli ten tang

pem bahasan P.APBD tahun 2015, hanya

dapat di laksanakan apabila

pem erin tah daerah telah

m enerapkan perda OPD. Sehingga

pem bahasan P.APBD Kota

Gunungsitoli tahun 2015 tidak m em iliki

dasar hukum dan berten tangan dengan

peraturan perundang-undangan yang

berlaku. (fm z)

Waspadai Jalan Berlobang Di Pargarutan

ngkatan Dirut PDAM tersebutterkesan ada kepentingan cu-kon g di kota itu . Apalagi pe-ngangkatan Dirut tersebut ti-dak m engikuti Perm en No. 02Tahun 2007.

Wah ap i dan m asyarakatberharap pengangkatan DirutPDAM Tirta Kualo kota Tanju-ngbalai yang baru harus tran-sparan dan terbuka. Agar dirutyan g d item p atkan , sebagai

pengelola Air Bersih PDAM dikota Tanjungbalai benar-benarm am p u . Tidak sep erti yan glam a. Hanya bisa m elakukanpenagihan. Tetapi penagihandim in ta terkesan sangat m e-rugikan konsum en.

Air tidak hidup atau tidakmengalir dan ditambah mete-ran tidak hidup. Nam un kon-sum en dipaksa harus m em -bayar yang kurang wajar. Ha-rapan masyarakat hal itu tidakterjad i lagi kedep an . Un tukm asyarakat m elalu i Wahap imeminta walikota melakukanpengangkatan dirut tersebutm elalui Perm en No. 02 Tahun2007 tentang Organ dan Kepe-gawaian Perusahaan DaerahAir Minum .

Aksi dem o Wahapi selam a

sekitar 1, 5 jam, ditampung Wa-kil Ketua dan anggota DPRD.Leiden Butar=butar dan HernaVeva, Am d. Drs. H. Syah rialBakti, SH, M. Yusub, SH. M. Nur.Mereka d ewan m en yah u t iaspirasi Wahapi, mengatakan,kita akan p an ggil Plt . Diru tPDAM kota Tanjungbalai yangd item p a tkan Waliko ta d anmengusut pengangkatan terse-but yang tidak m elalui m eka-nisme, Tegas Andrian Sulin, SHsaat ditanyai wartawan .

Dalam pengamatan warta-wan dalam aksi demo tersebut.Mereka wahapi m em birikanpernyataan sikap tertulis kepadamasyarakat yang lintas dijalandan m ereka juga m em bawaspanduk bertulisan pejolimanm asyarakat.-(SYN)

TG. Balai-(Berita): Debat Publik penyampaianvisi dan m isi serta tanya-jawab m isi pasangancalon ( Paslon ) Walikota dan Wakil WalikotaTanjungbalai tahun 2015. Rabu (28/ 10) malam

di Gedun g Olah Raga ( GOR ) jalan Jen dralSudirm an Km 5, 5 Sijam bi kota Tan jungbalaiberlangsung m eriah . Hadir unsur Muspida.Walikota diwakili Sekdakot. Drs. H. Abdi Nusa,MM. Penjabat ketua DPRD. Leiden Butar-butar.Kapolres. Lanal TBA. Kejari. PN diwakili. Tokoh

Agam a/ Masyarakat. Pem uda. Orm as sertam asing-m asing pendukung calon .

Debat Publik visi dan misi serta tanya-jawabpaslon Walikota dan Wakil Walikota dibuka Ke-tua Kom isi Pem ilihan Um um Daerah ( KPUD) kota Tanjungbalai. Amrizal, SE menghadirkan

2 orang tim pinalis. Dr. Nurbakti, MM. Prof. Dr.M. Ham dani Harahap dan pem bawa acara M.Suaib Sitorus, S. Pd. MM.

Deb a t Pu b lik d en gan tem a “ St ra tegiPembangunan Ekonomi Maju Kota TanjungbalaiMenuju Tahun 2020 “, Paslon Walikota dan WakilWalikota nom or un rut 1. Dr. Milvan M. Ked.

( 0G ) Sp. Og dan Tengku Dirkhansyah SE. AKdengan visi dan masinya untuk membangunaninprastruktur dengan tata ruang kota yang lebihbaik, Kem udian ekonom i berbasis kerakyatandari berbagai sektor atau m aupun barang dariluar, kita tahu banyak riol tersumbat mengaki-

batkan hujan dan air pasang kota kebanjiran .“ Itu nanti ditingkatkan pemngelolaan pem-

bersihan sem ua riol kota dan sekitarnya agarkota tidak terus dijarah air banjir, terkait mengenaiMCK. akan kita ban gu n seksiten g d isetiaplingkungan, agar m asyarakat tidak lagi buang

hajad disungai, terkait m asalah air bersih , airm inum PDAM m enjadi keluhan m asyarakat,akan kita cari ahlinya agar air kerumah masyara-kat lancar. Selain itu akses jalan yang pital belumdipungsikan , akan kita selesaikan agar aksesekonomi masyarakat disekitarnya dapat lancar.

“ Kalau kita terp ilih m en jadi Walikota se-m ua visi dan m isi itu akan kita lan jutkan . Kitatidak akan m elalkukan korupsi, bagai in ter-nal PNS atau SKPD yang kurang baik akan kitabenahi agar lebih benar pelayanannya kepa-da m asya-rakat.

Awalnya pembangunan kota ini yang telahbaik dari Alm orang tua saya, untuk itu jika kamiterpilih m enjadi Walikota sem ua itu akan kitalaksanakan, jelasnyanya.

Paslon Walikota dan Wakil Walikota nomorurut 2. Rolel Harahap dan H. Rom ay Noor, SE

dalam visi dan m isin ya akan m elan ju tkan

pembangunan inprastruktur kota yang lebih ba-ik. Ekonom i kerakyatan dari berbagai sektordan sektor kelautan . Sebab kota in i dikelilingimuara, maka kita memanfaatkan semua muara

untuk menambah pendapat ekonomi masyarakatdari hasil ikan . Kem udian sum ber ekon om iperdagangan an tar daerah atau luar akan kitajalin dan term asuk dari sektor wisata lokal danluar serta m em perbaiki sum ber daya m anusiakalangan PNS/ SKPD agar pengelolaan sem ua

itu dapat lebih baik.“ Terkait akses jalan sudah m en yelu ruh

pem bangunannya, baik dikelola pem erin tah,m aupun m asyarakat m elalui LPM. Untuk itukalau terpilih menjadi Walikota semua visi danm isi in i akan kita lan jutkan .

Kem udia dilanjutkan Paslon Walikota danWakil Walikota Nom or urut 3. Drs. H. Ham letSinam bela, M. Pd dan Surya Dharm a, AR. SHdengan visi dan m isinya turut m em bangunaninprastruktur dan ekonom i m asyarakat yanglebih baik. Serta lebih meningkatkan pendidikananak dan sumber daya manusia ( SDM ) diberbagai

in ternal PND/ SKPD. Karena kita tahu selam aini SKPD yang ditem patkan m au tak m au danb isa t idak b isa d ilaksan akan dan kita akanlanjutkan pembangunan jalan Lingkar yang belumberpungsi.

Dan Paslon Walikota dan Wakil Walikota

nom or uru t 4. H. Mhd. Syahrial, SH. MH danDrs. H. Ism ail, m engatakan visi dan m isinya.Mem ang pem bangunan inprastruktur sangatperlu, karena kita tahu, bangunan inprastrukturkota in i belum sem purna, untuk itu kita kalauterp ilih m en jadi Walikota sem ua itu kan kita

perbaiki, termasuk lapangan kerja, perekonomianm asyarakat dan lainnya untuk m eningkatkantarap hidup masyarakat yang lebih baik dan kitaka lau d u d u k m en jad i Walikota t id ak akanm elakukan korupsi. Karena kita takut kepadaTuhan. SWT.

Debat Publik visi dan misi paslon tersebut.Telah dilanjutkan tanya-jawab oleh tim vinalisDr. Nurbakti, MM dan Frop. Dr. M. Ham dan iHarahap, secara ringkas dijawab para paslon ,nam un tim vinalis sem pat m engatakan , saatmereka masuk kota Tanjungbalai, mereka menga-

ku kebingungan, disebabkan jalan menuju kotasm arawut, sam pah berserakan , katanya.

Dalam pengamatan wartawan, debat publikvisi dan misi paslon Walikota dan Wakil Walikotaberlangsung am an dan m eriah sam pai selesai,debat publik dibuka pukul 20. 00 Wib. Selesai

pukul 11. 30. Wib. -(SYN)

Debat Publik PaslonKota Tanjungbalai 2015 Meriah

DPT Pilkada Serdang BedagaiSebanyak 472. 954 Pemilih

SEIRAMPAH(Berita): Kom isi Pem ilihan Um um (KPU) KabSerdang Bedagai pada Pem ilihan Bupati dan Wakil Bupati KabSerdan g Bedagai Tahun 2015 pada 9 Desem ber 2015 sudahm enetapkan jum lah pem ilih sebanyak 472.954 orang pem ilih.

Hal ini ditetapkan KPU pada rapat pleno KPU dengan agendarapat terbuka pleno yang dilakukan KPU Kab Serdang Bedagaibersama PPK, Panwas Kecamatan, Panwas Kab Serdang Bedagaidi aula Kementerian Agama Kab Serdang Bedagai, Rabu (28/ 10)

Rapat Pleno Terbuka, dibuka oleh Ketua Kom isi Pem ilihanUm um (KPU) Sergai, H. Muham m ad Sofian ST didam pin giKomisioner, Badrun SE, M. Rizwan MP, Edi Susilo SE MM, AndaRadiansyah Ali SP beserta staff sekretariat. Hadir Kom isionerPanwas Kabuapaten Sergai, Misriani SE, Ifrizal SH, AbdurahmanS,Ag, Tim Pemenangan Paslon Nomor Urut 2 dan 3, KadisdukcapilDrs. Ahm ad Dzaki, PPK serta Panwas Kecam atan .

Ketua KPU Sergai, H. Muhammad Sofian ST saat membukarapat pleno terbuka m engungkapkan agar seluruh kom ponenpeserta yang hadir, Panwas, Tim Pem enangan Calon dan PPKdapat m em berikan m asukan jika terdapat kekeliruan di dalamhasil rekapitulasi dari masing - masing PPK Kecamatan, kendatidem ikian beliau m em inta agar m asukan yang diberikan turutdisertai data dan bukti nyata agar hal tersebut dapat ditindak-lan juti dengan segera.

Untuk masyarakat yang tidak terdaftar di dalam DPTb-1 namunmempunyai hak pilih dan akan memilih maka beliau meyakinkanagar dapat dituangkan pada DPTb-2 pada tahapan selanjutnya,beliau berharap ke depan tidak ada lagi data yang tertinggal danm enekankan agar PPK dan PPS un tuk bekerja lebih baik lagi.

Selan ju tn ya, dari hasil rekap itu lasi jum lah DPTb-1 yan gdibacakan oleh m asin g - m asin g PPK se-Sergai d idam pin gioleh Panwas Kecam atan , terdapat 146 Desa, 316 TPS (Tem patPem un gutan Suara), 513 pem ilih laki-laki dan 511 pem ilihperem puan, jum ah keseluruhan DPTb-1 untuk Pem ilihan Bu-pati dan Wakil Bupati Sergai adalah 1.024 pem ilih .

Jadi dari jumlah yang semula sebanyak 471 930 orang pemilih,tetapi setelah pemuktahiran data jumlah pemilih yang diadakansaat ini dan rapt pleno dalam Daftar Pemilih Tambahan-1 (DPTb-1) untuk Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten SerdangBedagai (Sergai) Tahun 2015 sebanyak 1.024 (seribu duapuluhempat) pemilih berdasarkan hasil rapat pleno terbuka penetapanDPtb-1 yang digelar Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sergai, jadisaat in i jum lah DPT sebanyak, 472 954 orang pem ilih pada Pi-lkada Bupati dan Wakil Bupati Serdan g Bedagai Tahun 2015ini.(azw)

Pengedar Ganja DicidukP.BRANDAN(Berita): Seorang tersangka pen jual narkoba

jen is gan ja diciduk aparat Polsek Pangkalanberandan , ketikasedang menunggu pembeli di kediamannya, Selasa(27/ 10) malamm enjelang Maghrib.

Tersan gka pen gedar, Wa, 38, warga Dusun Securai PasarSimpang Puskesmas, Desa Securai Utara Kec Babalan, Langkatitu m erupakan target operasi (TO) aparat Polsek P.Brandan .

Saat penangkapan, ditemukan barang bukti tepatnya di ataskamar rumah tersangka berupa satu bungkus ganja dibungkuskoran, sebungkus plastik besar ganja, 23 amp kecil ganja, hekterdan isinya sekotak, tiktak, pisau kater, kertas pem bungkus nasisekitar 100 lembar. Kapolsek P.Brandan AKP Amansyah Sembiringketika dikon firm asi via selu ler m em benarkan penangkapantersebut.”Tersangka dan barang bukti sudah diam ankan . Diam erupakan pengedar dan sudah m enjadi target operasi kam isejak kem arin ,” terang Kapolsek.(bap)

Warga Usul Pengadaan ISPU Di SibolgaSIBOLGA (Be r it a ): Akib a t ka b u t a sa p ya n g m a s ih

berkepanjangan menyelimuti udara di Kota Sibolga dan sekitarnya,nam un hingga saat in i belum ada alat pengukur polusi udara(ISPU) yang menyatakan apakah kondisi udara sudah berbahayaatau tidak. Untuk itu sejumlah warga mengusulkan kepada Pemkoagar m em buat pengadaa alat tersebut.

“Hingga saat ini udara makin sesak saja. Namun belum adaalat pengukur apakah udara telah berbahaya atau tidak. Padahal,alat tersebut sangat diperlukan . Sehingga m asyarakat dapatmengetahui kadar polusi udara yang sebenarnya,”kata MuhammadArmen, Ketua Al-Washliyah Kec. Sibolga Utara kepada WaspadaSelasa (27/ 10).

Ditam bahkannya, sebenarnya sudah banyak warga yangmengeluhkan penyakit yang diakibatkan asap tesebut.”Namunkarena belum ada alat pengukur, sehingga pem erin tah belumdapat m engam bil kesim pulan apakah para siswa sudah layakun tuk diliburkan . Secara kasat m ata dan in form asi yang kitaperoleh, sesungguhnya telah banyak warga yang m engalam ipenyakit akibat kabut asap in i,”tam bah Arm en .

Terpisah, Munzhir anggota DPRD Sibolga m engaku sangatsepakat dengan usulan warga tersebut.”Mem ang alat tersebutsudah sangat pen ting pengadaannya di Kota Sibolga. Karenahingga saat ini kita belum tahu kondisi polusi yang sebenarnya.Seperti haln ya di beberapa kota lain n ya, warga telah dapatmengantisipasi dan berjaga-jaga jika alat pengukur polusi tersebutm enyatakan kondisi berbahaya. Sehingga m anfaatnya sangatbanyak bagi m asyarakat,”ucap Munzhir dan m engaku akanm engusulkannya di R-APBD 2016 in i.

Dikatakannya, kalaupun kemungkinan kabut asap telah dapatdiatasi, kem ungkinan alat tersebut juga dapat berguna un tukmengantisipasi kondisi udara sehari-harinya.”Seperti kita ketahuibahwa saat ini kendaraan juga sangat banyak bertambah. Sehinggakita perlu juga tahu kon disi polusi udara yan g ada sehari-harinya,”tandas Munzhir.

Informasi dihimpun Waspada di Kota Sibolga dan sekitarnya,saat ini kabut asap makin parah saja. Jarak pandang juga makinpendek sekira hanya 200 meter. Bahkan, kabut asap telah memasukirumah-rumah warga sejak pagi hingga malam hari. Namun hinggasaat in i aktivitas para siswa m asih berlangsung sebagaim anabiasa dan belum diliburkan .(cpol)

BS/SYSedang m elakukan orasi didepan kantor DPRD jalan Jendral Sudirm an Kota Tanjungbalai.

Revolusi Mental PemicuTerwujudnya Pemuda Yang Maju

Nom or 2 dari Kiri ke Kan an : Reja Arism an Ketu a DPD APPSI Kabu paten Deli Serdan g,Kam aru lzam an , S.Ag, Wakil Ketua DPRD Deli Serdang dan Sudirm an Dachi, Sekretaris DPDAPPSI Kabupaten Deli Serdang.

Ketua DPD APPSI Deli Serdang MengutukKeras Swalayan Indomaret / Alfamart

Page 9: Beritasore,jumat 30 oktober 2015

A5EkonomiBerita SoreBerita SoreBerita SoreBerita SoreBerita SoreJumat30 Oktober 2015

Nilai Mata Uang RupiahTerhadap Mata Uang Asing

Harga Emas Di Medan

Mata Uang Simbol Jual (Rp) Beli (Rp)

Dolar Amerika USD 13.630 13.494Dolar Australia AUD 9.693 9.591,54Dolar Hongkong HKD 1.758,76 1.741,09Yen Jepang JPY 112,92 111,75Dolar Singapura SGD 9.720,44 9.617,96Ringgit Malaysia MYR 3.173,83 3.139,23Euro EUR 14.898,95 14.744,89

Jenis Kadar Harga

London Murni (LM) 99% Rp505.000London (24 K) 97% Rp454.500Suasa 50% Rp252.500

(wie)

DENGAN MEMBAYAR PKB-BBNKENDARAAN BERMOTOR TEPAT WAKTU

BERARTI TURUT MENUNJANG PEMBANGUNAN

SUMATERA UTARA

Dinas Pendapatan Provinsi Sumatera Utara

Kuatkan ereksi seketika,tahan lama berulang2, &meningkatkan gairah smlmsuntuk, aman ke jantung

CIALIS HERBAL

Menambah ukuran panjang maupun diameter PenisMemperlancar & Meningkatkan aliran darah ke penisSEDIA:SEDIA:SEDIA:SEDIA:SEDIA: VIGRX PlusVIGRX PlusVIGRX PlusVIGRX PlusVIGRX Plus,,,,, VmenplusVmenplusVmenplusVmenplusVmenplus,,,,, NEOSIZEXL- NEOSIZEXL- NEOSIZEXL- NEOSIZEXL- NEOSIZEXL-

VIMAX CANVIMAX CANVIMAX CANVIMAX CANVIMAX CANADADADADADAAAAARAJANYA OBAT PEMBESAR MR.P

PUSAT PELANGSING DI SUMUTMenurunkan Berat Badan

8-12 Kg/BlnTANPA DIET KETATTANPA BUANG-BUANG AIR BESARTANPA EFEK SAMPING

TERSEDIA KOSMETIK:PELANGSING FRUIT PLANTPENINGGI BADAN USAPENGGEMUK BADANPERONTOK BULU > DLL

OBOBOBOBOBAAAAAT KUT KUT KUT KUT KUAAAAAT PRIAT PRIAT PRIAT PRIAT PRIA

MAXMANLINTAH PAPUAPLANT VIAGRALILONG (KLG)

EGELSPRAYSRIGALAV6 TIAN dll

T E R BT E R BT E R BT E R BT E R B U K T I BU K T I BU K T I BU K T I BU K T I B U K A N JU K A N JU K A N JU K A N JU K A N J A N J I ,A N J I ,A N J I ,A N J I ,A N J I , H A N Y H A N Y H A N Y H A N Y H A N Y A D I S I N I A D I S I N I A D I S I N I A D I S I N I A D I S I N I T E R L E N G K A P & B E R K UT E R L E N G K A P & B E R K UT E R L E N G K A P & B E R K UT E R L E N G K A P & B E R K UT E R L E N G K A P & B E R K U A L I TA L I TA L I TA L I TA L I T A SA SA SA SA S

FIAT SENG0812 1094 4445BB PIN: 2A48182DBB PIN: 2A48182DBB PIN: 2A48182DBB PIN: 2A48182DBB PIN: 2A48182D

Jl. SEI WAMPU NO. 147 SIMP BARAT/DEPAN JUAL MIE PANSITJl. MARELAN NO. 290 SIMP. PERTEMUA/ DPN SUPERMARKET MANDIRIJl. T.AMIR HAMZAH NO. 80 + 20 METER RM. SIANG MALAM BINJAIJl. SM RAJA NO. 2 DEPAN GARU 4 MARENDAL MEDANPEMESANAN LUAR KOTA DI PAKET LEWAT L300, 1 HARI SAMPAI

Sumber: Bank Indonesia

Start Belajar 06 Juni 2014Telah dibuka pendaftaran BimbinganProgram Super Intensive Ujian Tulis CPNS.

Start Belajar: 27 April 2015

INFORMASI & PENDAFTARAN

BT/BS “BIMA” Jl Bantam No. 6ATelp. (061) 4533156 Medan

Anda diajar dan dilatih materi Ujian TulisCPNS: Wawasan Kebangsaan, Tes PotensiAkademik, Tes Karakteristik Pribadi, dan

soal-soal yang diujikan menggunakansistem CAT, sehingga Anda akan terbiasa

pada waktu Ujian CPNS sebenarnya.

Ikuti Juga Try Out CPNS 2015 dan TryOut CPNS dengan sistem CAT

yang diadakan setiap hari Minggu

PROGRAM SUPER INTENSIVECPNS 2015

Start Belajar 27 April 2015

PROGRAM SUPER INTENSIVES B M P T N 2 0 1 5S B M P T N 2 0 1 5S B M P T N 2 0 1 5S B M P T N 2 0 1 5S B M P T N 2 0 1 5

Dapatkan:

- Model Soul SBMPTN 2015

- Lokasi Belajr Full AC

- Belajar Pagi/Sore

Teori dan soal-soal disusun berdasarkan teori

peluang yang diolah oleh komputer sehingga

kemungkinan untuk keluar pada UMB-PT Tahun

2015 sangat besar. Terbukti UMB-PT 2014

banyak soalnya yang sama dengan yang didapat

siswa pada waktubelajar di BT/BS BIMA.

Pastikan Adik menjadi pemenang SBMPTN 2015

BT/BS “BIMA” Jl Bantam No. 6ATelp. (061) 4533156 Medan dan Cabang Terdekat

Dilengkapi dengan latihan TPAyang diadakan setiap hari

1 buah BPKP BK 5408 AES,a/n Dewi Anggraini, Jl PantaiHarapan No. 3 Sunggal, No KaMH1JBK21EKO14621, No SinJBK2E-1014682

TERCECERTERCECERTERCECERTERCECERTERCECER

HILANG/TERCECER 1 BPKPBK 6466 ACG, a/n Niswah LestariFauzie, Jl Camar No. 199. No KaMH1JF711BK179855, No SinJF71E-117184

TERCECERTERCECERTERCECERTERCECERTERCECER

BEKASI (Berita): PT Sharp Electronics Indone-sia (SEID) menggelar kegiatan Corporate So-cial Responsibility (CSR) bertajuk Program Kese-hatan Masyarakat Keliling (ProSmiling) kerjasamadengan Lembaga Kemanusiaan Nasional PKPU(Pos Keadilan Peduli Umat) dengan membukaposko pemeriksaan kesehatan gratis di KampungMandala Jaya, RT 01-02 / RW 032, KecamatanSegara Jaya, Tarumajaya, Kabupaten Bekasi, JawaBarat Selasa (27/10).

Siaran pers dari Pandu Setio, PR & CSR Dept.Brand Strategy Group Division PT Sharp Elec-tronic Indonesia (SEID) yang diterima BeritaKamis (29/10) menyebutkan acara pemeriksaankesehatan gratis itu untuk memperingati HariKesehatan Nasional yang jatuh pada tanggal 12November.

Haruhiko Sano selaku Brand Strategy GroupGeneral Manager SEID, pada acara itu menyebutgizi yang kurang masih menjadi permasalahankesehatan masyarakat di abad ke-21 ini. Ber-dasarkan data yang dihimpun dari KementerianKesehatan RI, bahkan termasuk dalam lima besarnegara dengan prevalensi stunting tertinggi diAsia-Afrika.

Ketika sel otak terganggu karena kekurangangizi, maka potensi sumber daya manusia tersebutakan selamanya mengalami kekurangan. Karenaitu, sangat penting untuk mengedukasi masyara-kat mengenai makanan yang bergizi demi men-

MEDEAN (Berita): Tinggi-nya permintaan kredit gadai be-lakangan ini, hendaknya meng-haruskan Pegadaian juga punyaaturan ketat terkait penyalurandana tersebut dipastikan harusmasuk ke Usaha Mikro KecilMenengah (UMKM) dan bukanuntuk dikonsumsi semata.

Nasabah akan berusaha un-tuk mengakali aturan tersebutdengan memberikan data yangtidak sebenarnya. Ini tanta-ngannya. “Dan kita mengharap-kan agar Pegadaian mampu me-ngawasai masyarakat agar ber-investasi, bukan hanya kon-sumsi,” kata Gunawan Benja-min, pengamat ekonomi Sumutkepada wartawan di kantornyaKamis (29/10).

Sebab Gunawan menilai se-benarnya ada beberapa hal po-kok yang membuat permintaangadai di Pegadaian mengalami

Berita Sore/ist

Anak-anak ikut mendapat pemeriksaan kesehatan gratis yang digelar Sharp di KampungMandala Jaya, RT 01-02 / RW 032, Kecamatan Segara Jaya, Tarumajaya, Kabupaten Bekasi,Jawa Barat Selasa (27/10).

Sharp Gelar PemeriksaanKesehatan Gratis

capai kesehatan yang optimal. “Kegiatan peme-riksaan kesehatan gratis ini adalah wujud ke-pedulian Sharp dalam menyambut Hari Kese-hatan Nasional 2015 terhadap kesehatan ma-syarakat di Bekasi, yang lokasinya masih dalamRing 1 pabrik dan layanan servis kami di PuloGadung, Jakarta,” ungkap Haruhiko Sano.

Karena itulah, kegiatan ProSmiling kali inimenyasar beberapa fokus pelayanan. Selainpemeriksaan kesehatan umum, layanan cek kese-hatan dasar meliputi tes gula darah, asam uratdan kolesterol, digelar pula penyuluhan mengenaimakanan berkomposisi gizi seimbang, perilakuhidup bersih, serta pelayanan kesehatan bagiibu hamil dan balita, termasuk juga pemberianobat-obatan dan vitamin, pemeriksaan statusgizi, dan pemberian makanan tambahan, jugapendidikan dini mengenai perilaku hidup sehatuntuk anak-anak PAUD dan sekolah dasar dikampung tersebut.

Sekitar 200 orang warga kampung meman-faatkan kegiatan ini untuk memeriksakan kese-hatan diri serta balita mereka. Pada kesempatanini, SEID pun menyumbangkan satu set perleng-kapan Posyandu seperti timbangan dan keleng-kapannya untuk satu-satunya Posyandu di desatersebut. Andjar Radite selaku General Man-ager Humanitarian Fundrising PKPU menyata-kan kegembiraannya atas komitmen Sharp.

(wie)

OJK: 262 PerusahaanInvestasi Penipuan

MEDAN (Berita): Kepala Regional 5 Otoritas JasaKeuangan (OJK) Sumatera Ahmad Sukro Tratmonomeminta kepada masyarakat agar waspada atauhati-hati dalam berinvestasi yang menawarkankeuntungan tinggi dalam waktu singkat dan prosesyang tidak masul akal.

Hal itu ditegaskan Sukrodidampingi Humas Saryo kepa-da wartawan di sela acara sosia-lisasi Satgas Waspada Investasiyang digelar OJK di hotel JWMarriot Medan Kamis (29/10).

Acara itu dibuka Kepala De-partemen Penyidikan SektorJasa Keuangan Irjen Pol DrsRusli Nasution, SH,MH,MM.Acara itu dengan nara sumberKanit pada Direktorat TindakPidana Ekonomi dan KhususBareskrim Polri AKBP Pol Po-nadi, Miftah Mutaqin selakuFungsional Tingkat Kabag PadaDirektorat Penyidikan Sektor

Jasa Keuangan dan Ketua Aso-siasi Penjualan Langsung Indo-nesia (APLI) Ina Herawati Rach-man.

Sukro mengingatkan ma-syarakat agar tetap mewaspadaipenawaran untuk investasi yangtidak jelas, tidak ada ijin atauiming-iming bunga tinggi apa-lagi secara online.

Di Sumut sendiri, katanya,ada pelaporan langsung ke OJKsebanyak 238 dan melalui surat70. “Semuanya sudah dijawaboleh OJK,” jelas Sukro.

Namun pelaporan itu bu-kan tentang investasi bodong

atau ilegal, melainkan masalahperbankan seperti kartu kreditdan sebagainya.

Sedangkan hasil pemetaanOJK secara nasional sedikitnya262 perusahaan investasi peni-puan. Mayoritas diantaranyamenawarkan produk investasivalas, emas hingga perkebunandan peternakan. Dari 262 peru-sahaan itu, sebanyak 218 dian-taranya termasuk perusahaanyang tidak memiliki izin dariinstansi berwenang manapun.

“Kami melihat adanya ke-samaan skema yang digunakanoleh perusahaan-perusahaaninvestasi tersebut yaitu PonziScheme dan Pyramid Scheme.Ibarat pepatah “If it seems togood to be true, it probably is”,setidaknya diperlukan rasio-nalisasi setiap produk investasiyang ditawarkan dari pihak ma-napun untuk mereduksi korbaninvestasi yang ditawarkan daripihak manapun untuk mere-

duksi korban investasi penipuantersebut.

Sukro menegaskan melaluicara sederhana, style investasipenipuan tersebut dapat diiden-tifikasikan dari beberapa objektifantara lain tawaran produk in-vestasi yang menjanjikan returnprofit dalam frekuensi/persen-tase/nominal yang pasti.Umumnya return profit dita-warkan mencapai 3-4 kali rata-rata suku bunga deposito per-bankan nasional.

Tawaran model bisnis pro-duk mirip dengan arisan beran-tai, kegiatan operasional tidakmemiliki izin usaha. Perusahaantidak mampu menunjukkan de-tail pengelolaan investasi agarmenghasilkan return profit yangditaswarkan. Struktur pengurus,pemilik dan lokasi pengelolaanunderlying business perusa-haan investasi tidak dijelaskan.Tawaran investasi terkadangmenggunakan underlying emas

yang fisiknya hanya ditunjukkansecara online. Tidak jaranghanya berupa data kepemilikansaja.

“Oleh karena itu, OJK me-nilai perlu mengintensifkankembali satuan tugas WaspadaInvestasi sebagai pilar utamapencegahan tumbuh kembangmodel investasi penipuan danmerugikan masyarakat,” jelas-nya.

Satgas ini berkoordinasi de-ngan instansi terkait seperti Ke-polisian, Kejaksaan, Bank Indo-nesia, Kementerian Perdaga-ngan, Badan Penanaman Modal,Kementerian Koperasi danUKM, Kementerian Komunikasidan Informasi, PPATK maupunPemprov dan Pemda. Jadi ke-seluruhan elemen itu mampumenginventarisasi kasus-kasuspenipuan. “Kehati-hatian inves-tasi sebagai tantangan meng-hadapi Masyarakat EkonomiASEAN,” ungkapnya. (wie)

Produk Kreasi Dan Arrum Pegadaian MeningkatMEDAN (Berita): Produk

Kreasi dan Arrum (pembiayaanusaha mikro berprinsip Syariah)yang dikucurkan Pegadaian se-makin banyak diminati masya-rakat Medan karena prosesnyayang mudah dan persyaratan-nya gampang dipenuhi.

Hal itu dikatakan PimpinanPT Pegadaian (Persero) KanwilI Medan Ketut Suhardiono me-lalui Kepala Humas LintongPanjaitan kepada Berita di kan-tornya, Rabu (28/10).

Ia menyebutkan PegadaianMedan pada September 2015menyalurkan kredit angsuransistem fiducia (Kreasi) sebesarRp81,73 miliar dan Arrum

Rp33,678 miliar. “Bila diper-hatikan pertumbuhannyacukup signifikan, mengingatprosesnya mudah sepanjangpersyaratan yang ditetapkanPegadaian dipenuhi,” kataLintong.

Kreasi merupakan solusihandal untuk PengembanganUsaha. Kredit (pinjaman) ang-suran bulanan yang diberikankepada Usaha Mikro Kecil danMenengah (UMKM) untuk pe-ngembangan usaha dengansistem FIDUSIA yakni agunanuntuk pinjaman cukup denganBPKB sehingga kendaraanmasih bisa digunakan untukusaha karena kendaraannyatidak ikut digadaikan. Kreasimerupakan solusi terpercayauntuk mendapatkan fasilitaskrdit yang cepat, mudah danmurah.

Persyaratannya, jelas Lin-tong, memiliki usaha yang me-menuhi kriteria kelayakan sertatelah berjalan satu tahun. Foto-

kopi KTP dan Kartu Keluarga,menyerahkan dokumen usahayang sah, dokumen kepemili-kan kendaraan bermotor(BPKB) asli, fotokopi STNK danfaktur pembelian. Keunggulan-nya, agunan cukup BPKB ken-daraan bermotor saja.

Menurutnya, pinjaman mu-lai dari Rp1 juta hingga Rp150juta, proses kredit hanya butuh3 hari, dan dana dapat segeracair. Sewa modal (bunga pinja-man) relatif murah dengan ang-suran tetap per bulan. Jangkawaktu pinjaman fleksibel. De-ngan pilihan 12 bulan/ 18 bu-lan/ 24 bulan/ 36 bulan. Pelu-nasan dapat dilakukan sewaktu-waktu dengan pemberian dis-kon untuk sewa modal

Kredit Gadai Cepatdan Aman

Sedangkan kredit dengansistem gadai yang diberikan ke-pada semua golongan nasabahselam ini, baik untuk kebutuhanproduktif maupun konsumtif.

Untuk mendapatkan kredit,nasabah hanya perlu membawaagunan berupa perhiasan emasatau barang berharga lainnya.Persyaratan fotokopi KTP ataukartu identitas resmi lainnya.Menyerahkan barang jaminan.Untuk agunan berupa kendaraanbermotor membawa BPKB danSTNK asli. Nasabah menandata-ngani Surat Bukti Kredit (SBK).

Keunggulannya, prosedurpengajuannya sangat mudah.Calon nasabah atau debitur

hanya perlu membawa agunanberupa perhiasan emas atau ba-rang berharga lainnya ke Pe-gadaian. Proses pinjaman sangatcepat, hanya butuh 15 menit.Pinjaman mulai dari 50 ribusampai 200 juta. Jangka waktupinjaman maksimal 4 bulanatau 120 hari dan dapat diper-panjang dengan cara memba-yar sewa modal saja atau meng-angsur sebagian uang pinjaman.

Pelunasan dapat dilakukansewaktu-waktu dengan perhi-tungan sewa modal selama ma-sa pinjaman.

“Tanpa perlu buka rekening.Nasabah menerima pinjamandalam bentuk tunai,” katanya,seraya menyebut prosesnyacepat. (wie)

peningkatan. Pertama kemuda-han dalam memperoleh pem-biayaan, karena yang menjadiobjek gadai adalah kendaraanbermotor. Mengingat ada be-gitu banyak masyarakat yangmemiliki kendaraan bermotoryang bisa menggadaikannyakapan saja disaat ada kebutuhanmendesak.

Jadi proses penyaluranpembiayaan yang relatif mudahdisertai dengan jaminan kenda-raan bermotor, saya pikir ma-syarakat kita mampu meng-akses pembiayaan yang sepertiitu. Sehingga produk Pegadaianini mampu mengalami pening-katan dan laris dipasarkan.

Terkait penggunaannya ada-lah lebih banyak digunakan kepembiayaan UMKM. Nah halyang seperti ini tentunya si na-sabah dan pihak pegadaian yanglebih mengetahuinya. Saya me-

lihat memang potensi UMKMitu muncul karena ada cara yangmudah dari sisi pendapatanpembiayaan, saya pikir hal ter-sebut bisa saja terjadi.

Nah yang mengetahui apa-kah uang tersbeut nantinya be-nar-benar diputar kesektor pro-duktif tentunya pihak Pegadaiandan nasabah itu sendiri. Namun,saya tetap berkeyakinan bahwapenggunaan dana tersebut me-lenceng dari yang diharapkanpihak Pegadaian tetap terbuka.Artinya ada nasabah yangmenggunakan dana tersebutuntuk kebutuhan konsumsi.

Selain itu melihat kondisi se-perti saat ini, tentunya UMKMyang tumbuh dari menggadai-kan kendaraan bermotor terse-but perlu dipertanyakan. Walau-pun bisa saja kemungkinan ter-sebut terjadi. Akan tetapi yangmenjadi pertanyaan adalah apa-

kah mungkin pertambahan jum-lah UMKM mampu diakomodirdengan kondisi ekonomi kitayang tengah melambat saat ini.

“Terlepas dari itu semua,saya menilai apa yang dilakukanPegadaian sebagai terobosanyang perlu diapresiasi,” katanya.

Pegadaian mampu mendi-versifikasi produknya, dan inikeputusan yang kreatif. Semen-tara itu, bagi perbankan sebaik-nya memanfaatkan potensi pe-laku UMKM yang saat ini mulaibanyak berhubungan denganPegadaian.

Bukan masalah bunga se-mata, tapi kemudahan, syaratyang gampang, proses cepatmenjadi salah satu tolak ukurbagi pelaku UMKM untuk men-dapatkan pembiayaan. Apayang dlakukan Pegadaian seha-rusnya juga bisa dilakukan olehPerbankan kita. (wie)

Pegadaian Perlu AwasiNasabahnya Agar Berinvestasi

Jasa Raharja Permudah Pengurusan KlaimMEDAN (Berita): Kepala PT

Jasa Raharja (Persero) CabangSumatera Utara Markus Horomengatakan pengurusan klaimkecelakaan lalu lintas dipermu-dah, bahkan sepanjang syarat-syaratnya terpenuhi, satu haripun bisa langsung dibayarkandan sistem pembayarannya ju-ga tanpa kwitansi tapi langsungditransfer ke rekening bankyang bersangkutan.

Hal itu ditegaskan MarkusHoro pada pertemuan silatu-rahmi dan sosialisasi tugas po-kok dan fungsi (Tupoksi) PT JasaRaharja dengan

jajaran Pengurus PersatuanWartawan Indonesia (PWI) Pro-vinsi Sumut di kantornya JalanGatot Subroto 142 Medan, Sela-sa (27/10). Hadir saat itu KetuaPWI Sumut Drs Muhammad

Syahrir bersama sejumlah unsurpengurus, Kabag Asuransi danHumas PT Jasa Raharja CabangSumut Dedy Syofian beserta Ka-bag Asuransi Pahlevi dan staf.

Untuk itu, Markus mem-bantah adanya kesan meng-urus klaim asuransi Jasa Ra-harja sulit dalam imej negatifmasyarakat selama ini. Menu-rutnya, pelayanan paradigmaterbaik terus diupayakan PTJasa Raharja sebagai BUMN pe-nyelenggara asuransi sosial danasuransi wajib sebagaimana di-amanatkan Undang-Undang(UU) No.33 Tahun 1964 tentangDana Pertanggungan Wajib Ke-celakaan Penumpang serta Asu-ransi Tanggung Jawab MenurutHukum Terhadap Pihak Ketigayang dilaksanakan berdasarkanUU No. 34 Tahun 1964 tentang

Dana Kecelakaan Lalu LintasJalan.

Karena itu, pihaknya terusbertekad menjadikan PT JasaRaharja sebagai perusahaan ter-kemuka yang senantiasa mem-berikan pelayanan prima kepa-da masyarakat dengan konsepPRIME (Proaktif, Ramah, Ikhlas,Mudah dan Empati). Bagi ma-syarakat yang ingin mengetahuisecara lengkap tentang penga-juan klaim, prosedur pelayanan,besaran santunan, besaran pre-mi, dan solusi terhadap keluhanmaka dapat menghubungi“Contact Center

Jasa Raharja 1500020" seba-

gai saluran komunikasi untukmempermudah masyarakatmemperoleh informasi.

Biaya TransportIa juga menambahkan war-

ga yang membawa korban ke-celakaan lalulintas (Lalin) ke ru-mah sakit (RS) dengan kendara-an umum atau pribadi akan di-berikan uang pengganti trans-port senilai Rp250 ribu. Penggan-tian biaya transport itu sebagaiapresiasi PT Jasa Raharja bagiwarga yang cepat melakukan per-tolongan kepada korban kecela-kaan lalulintas sehingga nyawakorban dapat tertolong. (rel)

PLTU Hamparan Perak Tahap KonstruksiMEDAN (Berita): Pem-

bangkit Listrik Tenaga Uap(PLTU) Hamparan Perak 2x150MW segera memasuki tahapkontruksi.Peresmian dimulai-nya pekerjaan kontruksi akandilaksanakan pada 2 Novem-ber 2015 di Desa Paluh Kurau,Kecamatan Hamparanperak,Kabupaten Deliserdang.

Hal itu dilaporkan jajaranpemegang saham dan direksiPT Mabar Elektrindo yang hadirberaudinesi ke Kantor Gubsu,Rabu (28/10). Hadir beberapapemegang saham PT MabarElektrindo yaitu Mr ZhangChang dan Qi Feng yang meru-pakan pemegang saham per-

wakilan dari PT Shanghai Elec-tric Power Construction co.ltd(SEPC), Dirut PT Mabar Elek-trindo Zhang Keming besertajajarannya Paulus Saputra. Tu-rut mendampingi Plt Gubsu Ke-pala Dinas Pertambangan danEnergi Edy Salim , Kepala BadanLingkungan Hidup Hidayati danKepala Biro Perekonomian Set-da Provsu Bondahro.

Chang Chang menyampai-kan Proyek PLTU dimulai sejakOktober 2013 yang diawali de-ngan perjanjian kerjasama de-ngan PLN. Hingga kini pihaknyasudah menyelesaikan berbagaiperizinan yang terkait denganpembangunan fisik PLTU di-

maksud. Izin yang sudah diper-oleh izin lokasi/peruntukantanah, izin lingkungan dan izinmendirikan Bangunan.

Kondisi lahan saat ini, lanjutChang, sudah persiapan pem-bangunan pondasi tahap awal.Ia berterimakasih kepada se-mua instansi terkait atas duku-ngan pembangunan PLTU ber-kapasitas 2X150 MW. “Mudah-mudahan pada 2017 sudahmulai berproduksi tentunya de-ngan bantuan pemerintah. Kitaselesaikan proyek ini sesuai jad-wal,” katanya dengan optimis.

Untuk itu, Chang berharapPlt Gubsu H Tengku Erry Nuraditurut hadir menyaksikan peres-

mian pembangunan perdanaPLT U dengan total investasi se-besar 560 juta US$. Selain itu,lanjut Chang, pada tahap pem-bangunan kontruksi pihaknyamenyerap tenaga kerja lokalsekitar 200 orang dan puluhantenaga kerja asing. Pihaknya jugatelah menampung kerjasamapelatihan bagi 45 mahasiswaasal perguruan tinggi di Medan,dari total 170 mahasiswa tar-get. Dia mengatakan, setelahberoperasi nantinya, diharap-kan ada penambahan tenagakerja lokal. Menanggapi hal itu,Plt Gubsu H Tengku Erry Nuradimenanggapi positip.

(lin)

AS Bantu 2,75 Dolar Bantu Atasi Asap RIJAKARTA (Berita): Duta

Besar AS untuk Indonesia Ro-bert O. Blake, Jr. mengumum-kan bahwa Amerika Serikatakan memberikan bantuan awalsejumlah 2,75 juta dolar ASuntuk mendukung upaya Indo-nesia mengatasi dampak keba-karan hutan dan kabut asap.

Duta Besar Blake dalam sia-ran pers diterima Berita melaluiKonsulsat Jenderal AS di MedanSelasa (27/10) menyebutkanbantuan ini merupakan bagiandari upaya Amerika Serikat seca-ra lebih luas untuk mendukungupaya Indonesia dalam me-nanggulangi kebakaran hutandan menekan dampaknya terha-dap kesehatan manusia, sertauntuk mendukung upaya peme-rintah Indonesia mencegahkebakaran hutan di masa men-datang.

Kemitraan AS dengan pe-merintah Indonesia ini akan di-wujudkan dalam bentuk ban-tuan secara langsung kepada

masyarakat yang terkena dam-pak kabut dan asap, meningkat-kan efektivitas upaya pemada-man kebakaran yang saat ini se-dang dilakukan, dan mengatasidampaknya pada masyarakatyang rentan terhadap asap.

Paket bantuan senilai 2,75juta dolar AS dari Amerika Se-rikat meliputi pendanaan dariBadan Pembangunan Interna-sional AS (USAID) untuk mem-bantu pemerintah Indonesiameningkatkan kemampuanpusat pelayanan kesehatan me-reka menangani penyakit gang-

guan pernapasan akibat kabutasap dan membantu Indonesiameningkatkan kesadaran pu-blik atas bahaya asap di kawasanIndonesia. Dana ini akan disa-lurkan melalui Kantor USAIDuntuk urusan Bantuan Bencanadi Luar Negeri (OFDA) melaluiPalang Merah Amerika kepadaPalang Merah Indonesia.

Menyediakan perlengkapandan peralatan pelindung bagikru pemadam kebakaran di la-pangan di provinsi-provinsiyang terkena dampak terburukakibat kebakaran hutan, teruta-

ma di Kalimantan Tengah.Mengirimkan tim penasihat

teknis dari Dinas Kehutanan AS,yang akan tiba di Indonesiaminggu ini, untuk memberikanbantuan pemadaman api di hu-tan. Tim ini akan membawaperlengkapan tambahan pema-daman api berupa baju pelin-dung terhadap api, serta mem-bantu koordinasi pemadaman,cara mendeteksi api jarak jauh,dan pengambilan gambar yangdilakukan oleh PemerintahIndonesia.

(wie)

JAKARTA (Berita): PT BursaEfek Indonesia (BEI) menarget-kan jumlah perusahaan yangakan melaksanakan penawaranumum perdana saham atau“initial public offering” (IPO)sebanyak 35 emiten pada 2016.

“Target itu lebih tinggi di-

BEI Targetkan IPO 35 Emitenbandingkan tahun ini yang seba-nyak 22 perusahaan. Target 2016itu dilakukan berdasarkan per-timbangan sudah adanya pe-mulihan indikator perekono-mian di tahun 2016 mendatang,sehingga meningkatkan minatdan keyakinan untuk meng-himpun pendanaan dari pasarmodal,” ujar Direktur Utama BEITito Sulistiodi Jakarta, Rabu.

Ia menyampaikan bahwadalam Rencana Kerja dan Ang-garan Tahunan (RKAT) 2016yang diasumsikan BEI, indikatormakro ekonomi di 2016 di anta-ranya pertumbuhan ekonomi

berada pada kisaran 5,3 persen,suku bunga acuan Bank Indone-sia (BI rate) di level 7,5 persen,laju inflasi di kisaran empat plusminus satu persen, serta rata-rata nilai tukar rupiah beradadi kisaran Rp13.900 per dolarAS.

“Pelaksanaan paket kebija-kan ekonomi oleh pemerintahdiperkirakan berjalan efektif di2016 sehingga akan menjadi katalispositif pada peningkatan aktivitasperekonomian domestik yangakan diikuti oleh peningkatankeyakinan investor terhadap pa-sar modal,” katanya. (ant)

Page 10: Beritasore,jumat 30 oktober 2015

10 Internasional Berita SoreBerita SoreBerita SoreBerita SoreBerita SoreJumat

30 Oktober 2015

NEW YORK (Berita): Komisaris Tinggi PBB Urusan Hak AsasiManusia, Zeid Ra’ad Al-Hussein memperingatkan kerusuhanantara orang Palestina dan Israel “makin dekat ke bencana”.Hal ini akan terjadi jika kerusuhan tidak segera dihentikan.

RS Di Suriah Diserang,35 Orang Tewas

BEIRUT (Berita): Peningkatan signifikanserangan udara di sejumlah rumah sakitdi Suriah baru-baru ini telah menewaskansedikitnya 35 pasien dan staf medis sertamelukai 72 orang lainnya. Demikian me-nurut keterangan pihak Doctors WithoutBorders atau MSF, Kamis (29/10).

Eskalasi serangan oleh angkatan udaradari pihak yang tidak identifikasi MSF itu,yang dimulai akhir September, telahmenyasar 12 rumah sakit di Provinsi Idlib,Aleppo dan Hama, termasuk enam rumahsakit didukung MSF. Demikian kata lembagabantuan medis internasional tersebut.

“Secara keseluruhan, enam rumah sakitterpaksa tutup ... dan empat ambulanshancur,” kata MSF. “Satu rumah sakit telahdibuka kembali, tetapi akses ke pelayanandarurat, bersalin, pelayanan kesehatan anakserta primer tetap sangat terganggu.”

Pernyataan tersebut mengatakanbahwa “puluhan ribu orang terpaksameninggalkan rumah mereka” sebagaiakibat dari serangan-serangan itu.

“Setelah lebih dari empat tahun perang,saya tetap terperangah bagaimana hukumhumaniter internasional bisa dengan mudahdilanggar oleh semua pihak dalam konflikini,” kata Sylvain Groulx, kepala MSF untukSuriah.

Rusia melancarkan serangan udara diSuriah pada 30 September guna mendu-kung sekutu lamanya Presiden Bashar al-Assad. Tentara Assad sudah lama menge-bom lawan-lawannya.

Koalisi yang dipimpin AS juga telahmelakukan serangan udara di negara ituselama lebih dari satu tahun.

Baik Rusia maupun koalisi pimpinanAS mengatakan bahwa mereka menyasarkelompok militan Negara Islam atau ISISyang telah menguasai wilayah luas di Irakdan Suriah.

Lebih dari 250.000 orang telah tewasdalam perang Suriah, yang kini memasukitahun kelima. Sekitar 6,5 juta lebih orangmengungsi di dalam negeri dan sekitar 4,2juta orang lainnya melarikan diri ke luarnegeri. Arus besar pengungsi tersebut telahmenjadi salah satu krisis pengungsianterbesar pada era modern ini. (kps)

PYONGYANG (Berita): Pertama kalinyadiperlihatkan kepada dunia gedung megahyang menjadi obsesi pemimpin tertinggiKorea Utara (Korut) Kim Jong-un di bidangilmu pengetahuan dan teknologi (Iptek),khususnya teknologi nuklir.

Terdapat foto yang menunjukkansebuah kompleks gedung Iptek. Gedungmegah ini jika dilihat dari atas memilikibentuk menyerupai lambang atom yangmenjadi dasar dari tenaga nuklir.

Jong-un terlihat sangat bahagia melihatgedung tersebut. Ia tampak seperti anakkecil yang memiliki mainan baru.

Gedung tersebut dibangun di pulauyang berlokasi di Sungai Taedong di ibukota Pyongyang. Banyak yang mengatakanbahwa gedung ini untuk menciptakangenerasi baru dan membuat warga Korutmendalami bidang sains, karena denganmakin banyak ilmuan yang tercipta, makinbesar impian kekuatan nuklir Jong-un dapat

tercapai.Kim mengunjungi pembukaan gedung

tersebut, dan berita setempat melaporkanbahwa gedung Iptek ini dilengkapi ruangansimulasi gempa, komputer modern,proyektor, laboratorium ilmu pengetahuanvirtual, dan masih banyak lagi.

“Hati dari sang Pemimpin Besar di-penuhi kepercayaan diri. Berkat tempatini, Republik Sosialis Korea Utara akanmencapai kemakmuran dengan kekuatanmiliter yang sangat besar, dan rakyatnyasiap memindahkan gunung hingga me-ngosongkan laut jika partai memintamereka,” demikian laporan media negaraKorut, sebagaimana dilansir Daily Mail,Kamis (29/10/2015).

Dikabarkan bahwa komunitas interna-sional mulai penasaran dengan apa sajayang direncanakan Korut terhadap gedungpusat Iptek tersebut.

(hmr)

Doc. US Navy

Kapal Selam Rusia Ancam Kabel InternetBawah Laut AS Ilustrasi kapal selam.

Kapal Selam RusiaAncam Kabel InternetBawah Laut AS

Washington (Berita): Kapal selam Rusiabeberapa kali tertangkap sensor bawahlaut Amerika Serikat berada di dekat kabelinternet bawah laut. Sebelumnya, kapalRusia yang diduga mata-mata berlayarmendekati AS.

Diberitakan CNN, Kamis (29/10), Rusiamemang telah membantah bahwa kapalbernama Yantar yang menyusuri perairanKuba bulan lalu adalah mata-mata. Namunkapal itu mengusik perhatian intelijenangkatan laut AS.

Menurut dua pejabat pertahanan ASyang enggan disebut namanya, Yantaradalah kapal kamuflase yang bisa menu-runkan kapal selam berukuran kecil yangbisa memotong kabel internet yang meng-hubungkan AS dengan Eropa.

Ini adalah kali pertama setelah bertahun-tahun Rusia tidak melakukan manuvertersebut. Sumber CNN mengatakan Rusiamemang tidak ada niat untuk memotongkabel yang sangat penting bagi jaringanpercakapan dan berkirim data AS dan Eropaitu. Tujuan Rusia, kata dia, hanya ingin me-mamerkan kemampuan militer merekakepada intel AS.

Selama beberapa bulan terakhir, kapalselam Rusia terdeteksi berada di laut dalam,bergerak mendekati kabel tersebut. Jaringansensor rahasia angkatan laut AS menyalabeberapa kali saat kapal selam itu men-dekatinya. Pejabat AS mengatakan, Rusiasudah pasti tahu bahwa tindakan merekaini akan terdeteksi sensor.

Rusia belakangan ini memang me-ningkatkan operasi kapal selam mereka,seperti yang disampaikan oleh komandantinggi angkatan laut AS untuk EropaLaksamana Mark Ferguson bulan lalu.

“Menurut kepala AL Rusia, Chirkov,intensitas patroli kapal selam Rusiameningkat hampir 50 persen pada tahunlalu,” kata Ferguson.

Peningkatan kegiatan kapal selam Rusiaini tidak terjadi selama lebih dari satudekade. Ferguson juga mencatat ekspansiAL Rusia di Arktik dan investasi lebih dariUS$2 miliar untuk armada Laut Hitam.

Menurut AS, tindakan Rusia ini adalahuntuk memperluas cakupan operasiangkatan laut dan menunjukkan kemam-puan untuk mengendalikan wilayah ma-ritim selama konflik.

“Rusia telah memperkenalkan kemam-puan seperti yang ditunjukkan kapal selambaru mereka yang bertenaga serang nuklirserta pertahanan rudal balistik. Merekajuga meningkatkan jangkauan kapal selammereka dengan rudal jelajah yang canggih,”kata Ferguson.

September lalu, kapal selam kelas Kilopertama Rusia yang dilengkapi dengan rudaljelajah Kaliber dipindahkan dari Laut Utarake Laut Hitam, membawa senjata yang bisamencapai Eropa Timur, berdasarkanlaporan angkatan laut AS. (cn)

Indonesia & ASEANGelar Dialog RekonsiliasiKonflik Kawasan

JAKARTA (Berita): Pemerintah Indo-nesia dan Asosiasi Negara-Negara AsiaTenggara atau ASEAN, menggelar acaradialog perdamaian dan rekonsiliasi konflikinternal di negara-negara kawasan AsiaTenggara.

Acara yang bertajuk “Dialogue onDeveloping Peace and Reconciliation inthe Southeast Asia Region: Indonesia’s Per-spective”, digelar hari ini, Kamis (29/10)di Hotel JW Marriot, Jakarta, untuk mendu-kung implementasi cetak biru atau blueprintkomunitas politik dan keamanan ASEAN.

“Kami percaya proses perdamaian diwilayah ini akan dipandu oleh cetak birukomunitas politik dan keamanan ASEAN,”kata Direktur Direktorat Hubungan Ekster-nal Sekretariat ASEAN, Bala Kumar Pala-niappan di Hotel JW Marriot, Kuningan,Jakarta, Kamis (29/10).

“Dialog ini akan memperkuat usahaASEAN untuk rekonsiliasi dan perdamaianmenurut AIPR (ASEAN Institute for Peaceand Reconciliation),” tambahnya.

Dalam acara ini dibahas mengenaielemen-elemen penting dalam prosesrekonsiliasi dan perdamaian konflik diASEAN, seperti capacity building, kestabilandan pendidikan.

Selain itu dibahas juga mengenaiperkembangan dari AIPR dan komunitaspolitik keamanan ASEAN. ASEAN memangmasih memiliki banyak konflik internal diantara negara-negara anggotanya.

Dan melihat perkembangan geopolitikdi kawasan Asia Tenggara dan dunia saatini, ASEAN wajib meningkatkan kapasitas-nya untuk menjaga perdamaian, keamanandan kestabilan, termasuk manajemenkonflik potensial dan resolusi konflik.

Perspektif Indonesia dirasa cocok untukdigunakan mengingat negara ini telahmemiliki pengalaman dalam rekonsiliasikonflik, seperti yang diperlihatkan dalampenyelesaian konflik antara Filipina danKelompok Moro, konflik di Timor Timur,dan konflik Kamboja dan Thailand. (ok)

Reuters

Warga Palestina bersiap menyerang Israel.

KT PBB Urusan HAM Zeid Ra’ad Al-Hussein:

Kerusuhan Palestina-Israel Bencana

“Komisaris Tinggi itu mengatakankrisis ini sangat berbahaya sebab iniadalah bentrokan yang sebagian menarikmekanisme emosi kemanusiaan yangpaling mudah terbakar: ketakutan,” kataJuru Bicara PBB Stephane Dujarric dalamsatu taklimat, seperti diberitakan Xinhua,Kamis (29/10).

“Rasa takut harus dipayungi oleh

kebijaksaan. Proses perdamaian TimurTengah sekarang diaktifkan kembali dengantujuan yang tak pernah ada sebelumnya,”sambungnya.

Menurut Kantor PBB Urusan Hak AsasiManusia (OHCHR), gelombang kerusuhanpaling akhir menewaskan 58 orang Palestinadan 11 orang Israel, dan melukai 2.100 orangPalestina serta 127 orang Yahudi.

Di Jenewa pada Rabu 28 Oktober 2015,Komsaris Tinggi itu bertemu denganPresiden Palestina Mahmoud Abbas diDewan Hak Asasi, yang berpusat di Swiss.

“Tak peduli seberapa besar keluhan dikedua pihak, kerusuhan tak bisa menjadijawaban,” kata Komisaris Tinggi tersebut.

Ia juga menyatakan “bencana” menjadimakin mungkin terjadi akibat “masalah yangpaling sensitif” status quo sehubungandengan wilayah pendudukan YerusalemTimur, dan khususnya tempat itu—yangoleh umat Muslim dikenal dengan namaAl Haram Asy Syarif dan orang Yahudimenyebutnya Bukit Knisah, kata juru bicaraPBB.

“Campur tangan kuat dan mengha-ruskan PBB, negara anggotanya dansemua lembaganya memikul tanggung-jawab mereka sebelum sangat terlam-bat,” kata Abbas.

Menurut Abbas, perdamaian dankestabilan takkan bisa dicapai kecualipendudukan Israel diakhiri dan negaraPalestina merdeka didirikan.

Ketika menegaskan kembali peranpenting Dewan Hak Asasi Manusia danperlunya Israel mematuhi semua resolusiserta hukum internasional yang lebih luas,Abbas juga menegaskan apa yang ia sebutperan utama yang dipikul oleh KomisarisTinggi Zeid. (ok)

Gedung Megah Hasil Obsesi Kim Jong-un

Reuters

Kim Jong Un tampak bahagia melihat bangunan IPTEK yang baru selesai dibangun.

Indonesia Minta China-AS Jaga StabilitasJAKARTA (Berita): Suasana di Laut

China Selatan kian panas setelah AmerikaSerikat tetap mengirimkan kapal ke dekatpulau buatan China di perairan sengketa,kendati sudah mendapatkan protes daripemerintah Beijing. Pemerintah Indonesiameminta semua pihak yang terlibat konflikuntuk menjaga stabilitas dan keamanandi kawasan.

“Seperti yang dikatakan Presiden JokoWidodo, kami terus ingin mengimbau pi-hak-pihak yang terlibat itu selalu berko-mitmen untuk menjaga perdamaian, stabili-tas, serta keamanan di kawasan,” ujar Di-rektur Jenderal Kerja Sama ASEAN Kemen-terian Luar Negeri, I Gusti Agung WesakaPuja, di sela acara Dialogue on DevelopingPeace and Reconciliation in the SoutheastAsia Region: Indonesia’s Perspective diJakarta, Kamis (29/10).

Menurut Puja, kawasan Laut China Sela-tan memang dianggap sangat penting bagibanyak pihak. Tempat kapal AS berlayar,Kepulauan Spratly, yang diyakini kaya mi-nyak dan gas juga diklaim oleh Vietnam,Brunei, Malaysia, Filipina, dan Taiwan. Disana, China dilaporkan telah membangunpulau buatan dan pangkalan militer yangterdiri dari landasan pacu serta pelabuhan.

“Ini kawasan yang sangat penting bagisiapapun juga. Tentunya kita tidak mengha-rapkan kawasan ini akan menjadi kawasankonflik akhirnya akan memengaruhi per-damaian dan keamanan di kawasan terse-but,” kata Puja.

Sebelumnya, Jokowi memang sudahmenyampaikan hal senada saat berpidatodi Brookings Institute, Washington, tak lamasetelah kapal AS berlayar di Laut ChinaSelatan.

AS dalam pernyataannya mengatakanakan rutin melakukan patroli di wilayahtersebut atas dasar asas kebebasan navigasidi perairan internasional.

Jokowi sebenarnya tidak merujuk lang-sung pada masalah berlayarnya kapal AS.Namun, ia mengatakan bahwa Indone-sia mendukung kebebasan navigasi di lautinternasional dan menegaskan sikap netralbangsanya.

“Indonesia tak terlibat dalam sengketa,tapi kami memiliki kepentingan legitimasi

dalam perdamaian dan stabilitas di sana.Kami mengimbau semua pihak untukmenahan diri dalam mengambil tindakanyang dapat melemahkan kepercayaan dankeyakinan dan mengancam perdamaiandan stabilitas kawasan,” ucap Jokowi sepertidikutip news.com.au.

Dalam kesempatan tersebut, Jokowijuga kembali meminta China dan ASEANuntuk melanjutkan pembahasan mengenaiCode of Conduct (CoC) untuk mengaturregulasi di Laut China Selatan.

Menanggapi hal ini, Puja mengatakanbahwa pembahasan tersebut masih terusdiupayakan oleh tim Declaration of Con-duct (DoC).

“Sampai sekarang ini prosesnya masih

bergulir terus dan kita lihat ada kemajuancukup signifikan bagi ASEAN dan China,untuk membentuk sebuah CoC. Momen-tum-nya terus kita pelihara, momentumuntuk dapat menyelesaikan CoC sesegeramungkin,” kata Puja.

Puja lantas menjabarkan bahwa anggotaDoC yang terdiri dari negara ASEAN danChina sudah beberapa kali mengadakanpertemuan kelompok kerja guna menggo-dok COC. Hasil pembahasan juga sudahdielaborasi lebih dalam oleh pejabat seniorsebanyak tiga kali.

Pada pertemuan pejabat senior ter-akhir di Chengdu, China, pada pekan lalu,kemajuan dianggap sudah sangat pesat.

“Ini juga memberikan ruang yang luma-yan bagus. Pertama untuk menjaga mo-mentum. Kedua, bagaimana supaya kema-juan yang dicapai dapat dibawa ke langkahselanjutnya. Sekarang, kita sudah mulaibergerak untuk mengarah pada diskusi dannegosiasi elemen-elemen dan struktur CoCitu sendiri,” papar Puja.

Menurut Puja, elemen dan struktur CoCyang dibicarakan oleh DoC sudah mengarahke hal-hal rinci.

“Dalam konteks ini juga ada petanya,aktivitas ke depan juga sudah mulai disusun.Jadi, mulai tahun 2016 nanti beberapakegiatan yang berkaitan dengan CoC sudahmulai dirancang oleh ASEAN dan Chinasupaya mmomentum memperoleh kema-juan dari CoC ini bisa jalan terus,” kata-nya. (cn)

Rusia Hantam Basis Kelompok pro-Alqaidah

Reuters

Jet tempur Rusia yang melakukan serangan udara di Suriah.

IDLIB (Berita): Angkatan Udara Rusia menggelar71 serangan mendadak ke 118 target pemberontak diSuriah selama 24 jam terakhir. Salah satu target menyasarmarkas komando Front Nusra yang berafiliasi denganAlqaidah.

Mayor Jenderal Igor Konashenkov mengatakan,serangan mendadak ditingkatkan menyusul informasiintelijen mengenai keberadaan ISIS. Serangan menyasarIdlib, Homs, Hama, Aleppo, Latakia, dan ProvinsiDamaskus. Rusia menghantam fasilitas nonoperasionalmaupun yang tersembunyi.

Serangan juga menghantam basis Front Nusra. Sepertidikutip RT, pusat komando Front Nusra terletak di

Provinsi Homs. Pusat komando itu telah hancur.“Setelah drone mempelajari titik lokasi, serangan

udara oleh pesawat Su-34 diluncurkan dan menghantambangunan serta kendaraan pemberontak,” ujarKonanshenkov.

Nusra dan ISIS merupakan dua kelompokpemberontak yang cukup disegani di Suriah. Baratmaupun Rusia memasukkan keduanya ke dalamkelompok radikal.

Rusia telah melancarkan serangan sejak akhir bulanlalu. AS menganggap serangan Rusia hanya untukmempertahankan Presiden Suriah Bashar al-Assad.

(rol)

Antara

Getty Images

Aerostat milik AS ini lepas dari tambatan-nya.

Pesawat PendeteksiRudal AS TerlepasDan Berkeliaran

PENNSYLVANIA (Berita): Sebuah pesa-wat militer Amerika Serikat yang dirancanguntuk melacak serangan peluru kendaliterlepas dari tambatannya dan terbangmenjauh.

Aerostat, yang melayang diatas Aber-deen, Maryland, terbang ke Pennsylva-nia, kata North American AerospaceDefense Command (Norad).

Belum jelas bagaimana pesawat ataublimp itu terlepas, tetapi para pejabatPentagon mengatakan wahana tersebutsekarang bergerak turun.

Polisi negara bagian di Columbia County,Pennsylvania, menerima sejumlah telepondari orang-orang yang mengaku melihat-nya.

Kementerian Pertahanan mengatakansedang bekerja sama dengan para pejabatpenerbangan AS untuk memastikankeamanan lalu lintas udara di daerah itu.

Pejabat Columbia County, Gail Kipp,mengatakan kepada kantor berita Asso-ciated Press bahwa tali tambatan pesawatmenyentuh kabel listrik dan menyebabkanbeberapa jaringan listrik padam.

Pesawat sepanjang lebih 61 meter inidikenal sebagai Joint Land Attack CruiseMissile Defense Elevated Netted SensorSystem (JLENS) dan dikecam oleh sejumlahpegiat hak privasi.

Penyelidikan beberapa waktu lalu yangdilakukan Baltimore Sun menemukanprogram ini “bermasalah karena perangkatlunak yang cacat, peka terhadap cuacaburuk dan tidak terlalu dapat diandal-kan.”(ok)

Penampakan MahlukAneh Kejutkan Turis

CORFU (Berita): Seorang turis dikejut-kan foto makhluk aneh yang tertangkapkameranya. Seorang turis asal Skotlandiaterkejut ketika melihat hasil fotonya me-nunjukkan makhluk yang sama sekali tidakpernah dilihat.

Kejadian itu bermula ketika HarveyRobertson (52) sedang mengikuti perjalananbersama keluarganya menggunakan pe-rahu. Ia sempat mengambil foto di dalamsebuah gua bawah air.

Robertson menggunakan pelindungpada kamera sehingga dapat masuk ke air.Ia mengambil foto tersebut dengan caraberdiri di salah satu sisi perahu dan mema-sukkan kamera itu ke air.

Namun ketika mengangkat kameratersebut, Robertson sadar bahwa adapenampakan makhluk aneh yang munculdalam salah satu frame.

Robertson mengatakan, “Saya tidak tahumakhluk apa itu, karena saya belum pernahlihat hewan seperti ini. Saya mendapat gam-bar ini secara tidak sengaja,” sebagaimanadilansir Daily Mail, Rabu (26/10).

“Gambar itu saya ambil ketika beradadi sebuah gua laut menggunakan kapal kecilyang berlokasi 33 kilometer dari selatanAlbania dan pantai barat Yunani. Sayasebenarnya ingin mengambil foto dari warnaair gua itu dan tidak melihat ke dalam air,”tambahnya.(ok)

Page 11: Beritasore,jumat 30 oktober 2015

Berita SoreJumat

30 Oktober 2015 11Mimbar Jumat

dari pertolongan Allah ,.. (QS. Ali Im ran : 28)

Dan di dalam surat an - Nisak Allah berfirm an :

Hai orang-orang yang beriman, janganlah kamu mengambil

orang-orang kafir m enjadi wali (Wali jam aknya auliyaa: berarti

tem an yan g akrab , juga berarti pem im pin , pelin dun g atau

penolong) dengan meninggalkan orang-orang mukmin. Ingin-

kah kam u Mengadakan alasan yang nyata bagi Allah (un tuk

m enyiksam u) ? (QS. An- Nisak: 144)

Sedangkan di dalam surat al-Maidah Allah berfirm an :

Hai orang-orang yang beriman, janganlah kamu mengambil

orang-orang Yahudi dan Nasrani m enjadi pem im pin-pem im -

pin(mu); sebahagian mereka adalah pemimpin bagi sebahagian

yang lain. Barangsiapa diantara kamu mengambil mereka menjadi

pem im pin, Maka Sesungguhnya orang itu Term asuk golongan

m ereka. Sesungguhnya Allah tidak m em beri petunjuk kepada

orang-orang yang zalim . (QS. Al- Maidah: 51)

Tentang surat Ali Im ran ayat 28, Al Im am Abul Fida Ism ail

Ibnu Katsir Rahim ahullah m enyatakan dalam tafsirnya:

Allah Subhana wa ta’ala. melarang hamba-hamba-Nya yang

m ukm in berpihak kepada orang-orang kafir dan m enjadikan

mereka teman yang setia dengan menyampaikan kepada mere-

ka berita-berita rahasia karena kasih sayang kepada mereka dengan

m eninggalkan orang-orang m ukm in .

Kem udian Allah Subhana wa ta’ala. m engancam perbua-

tan tersebut m elalu i firm an-Nya dalam ayat yang sam a itu :

Barang siapa berbuat demikian, niscaya lepaslah ia dari per-

tolongan Allah

Dengan kata lain, barang siapa yang melakukan hal tersebut

yang dilarang oleh Allah, maka sesungguhnya ia telah melepaskan

ikatan dirinya dengan Allah. Seperti yang disebutkan di dalam

firm an lainnya, yaitu:

Hai oran g-oran g yan g berim an , jan gan lah kam u m en g-

am bil m usuh-Ku dan m usuhm u m enjadi tem an-tem an setia

yang kam u sam paikan kepada m ereka (berita-berita Muham -

m ad), karena rasa kasih sayang;..(QS Al-Mum tahinah: 1)

sam pai dengan firm an-Nya:

…Dan barang siapa di an tara kam u yang m elakukannya,

m aka sesungguhnya dia telah tersesat dari jalan yang lurus.

Dem ikian pula dalam firm an Allah Subhana wa ta’ala. yang

m engatakan:

Hai orang-orang yang beriman, janganlah kamu mengambil

orang-orang kafir m enjadi wali dengan m eninggalkan orang-

orang mukmin. Inginkah kamu mengadakan alasan yang nyata

akan berubah . Bahkan ken yataan yan g dilihatn ya keban ya-

kan pemimpin itu melakukan tindakan-tindakan yang tidak terpuji.

Berapa ban yak pem im pin yan g d ipen jara karen a korupsi,

melakukan tindak pidana lainnya. Membuat masyarakat lelah,

dan pada gilirannya m enjadi orang-orang m asa bodoh. Yang

sangat disayangkan bahwa kegagalan pim pinan in i kebanya-

kan dari kalangan umat Islam. Sehingga umat Islam bisa keluar

dari ajarannya. Tidak mau memilih pimpinan, bahkan ada yang

mau mencoba untuk memilih pimpinan dari kalangan non mus-

lim . Sikap yang seperti in i berten tangan dengan ajaran Islam

yang di anutnya. Bagaim ana ajaran Islam m enyikapi ten tang

kepem im pinan in i?.

Coba kita renungkan bahwa Islam yang berpedoman kepa-

da Alquran dan Hadis m enjelaskan . ayat yang tercan tum da-

lam surat yang ber-uru t. Yaitu surat Ali Im ran , an_Nisak dan

al-Maidah . Di dalam surat Ali Im ran Allah berfirm an :

Janganlah orang-orang m ukm in m engam bil orang-orang

kafir m enjadi pem im pin dengan m eninggalkan orang-orang

m ukm in . barang siapa berbuat dem ikian , n iscaya lepaslah ia

bagi Allah (un tuk m enyiksam u)? (QS an - Nisak: 144)

Hai orang-orang yang beriman, janganlah kamu mengambil

orang-orang Yahudi dan Nasrani menjadi pemimpin-pemimpin

(m u); sebahagian m ereka adalah pem im pin bagi sebahagian

yang lain. Barang siapa di antara kamu mengambil mereka menjadi

pem im pin, m aka sesungguhnya orang itu term asuk golongan

m ereka. Sesungguhnya Allah tidak m em beri petunjuk kepada

orang -orang yang lalim .[QS Al- Maidah: 51)

Dan Allah Subhana wa ta’ala. berfirman sesudah menyebutkan

masalah kasih sayang dan hubungan yang intim di antara orang-

orang mukmin dari kalangan kaum Muhajirin, kaum Ansar, dan

orang-orang Arab, yaitu :

Adapun orang-orang yang kafir, sebagian m ereka m enjadi

pelindung bagi sebagian yang lain. Jika kamu (hai para muslimin)

tidak melaksanakan apa yang telah diperintahkan Allah itu, niscaya

akan terjadi kekacauan di muka bumi dan kerusakan yang besar.

(QSAl-Anfal: 73)

Adapun firm an Allah Subhana wa ta’ala.:

..kecuali karena (siasat) m em elihara diri dari sesuatu yang

ditakuti dari m ereka…(QS. Ali Im ran : 28)

Dengan kata lain, kecuali bagi orang mukmin penduduk salah

satu negeri atau berada di dalam waktu terten tu yang m erasa

khawatir akan kejahatan m ereka (oran g-oran g kafir). Maka

diperbolehkan baginya bersiasat untuk melindungi dirinya hanya

dengan lahiriahnya saja, tidak dengan batin dan n iat. Seperti

apa yang telah diriwayatkan oleh Imam Bukhari dari Abu Darda

yang m engatakan:

Sesungguhnya kam i benar-benar tersenyum di hadapan

banyak kaum (di masa lalu), sedangkan hati kami (para sahabat)

m elaknat m ereka (orang-orang m usyrik).

As-Sauri m engatakan bahwa sahabat Ibnu Abbas pernah

m engatakan taqiyyah (sikap dip lom asi) bukan dengan am al

perbuatan, m elainkan hanya dengan lisan saja. Hal yang sam a

d iriwayatkan o leh Al-Au fi, d ari Ib n u Ab b as, ya itu b ah wa

sesungguhnya taqiyyah itu hanya dilakukan dengan lisan . Hal

yang sama dikatakan oleh Abui Aliyah, Abusy Sya’sa, Ad-Dahhak,

dan Ar-Rabi’ ibnu Anas. Pendapat m ereka dikuatkan oleh fir-

m an Allah Subhana wa ta’ala. yang m engatakan :

Barang siapa yang kafir kepada Allah sesudah dia berim an

(dia m endapat kem urkaan Allah), kecuali orang yang dipaksa

kafir padahal hatinya tetap tenang dalam berim an (dia tidak

berdosa), akan tetapi orang yang m elapangkan dadanya untuk

kekafiran , m aka kem urkaan Allah m enim panya dan baginya

azab yang besar. (QSan- Nahl:106)

Imam Bukhari mengatakan, Al-Hasan pernah berkata bah-

wa taqiyyah (terus berlangsung) sam pai hari kiam at.

Kem udian Allah Subhana wa ta’ala. berfirm an :

..”Dan Allah memperingatkan kamu terhadap diri (siksa) Nya.

(QS. Ali Im ran : 28)

Yakni Allah memperingatkan kalian terhadap pembalasan-

Nya bila Dia ditentang dalam perintah-Nya, dan siksa serta azab

Allah akan m en im pa oran g yan g m em ihak kepada m usuh-

Nya dan m em usuhi kekasih-kekasih-Nya.

Firm an Allah Subhana wa ta’ala.:

..“Dan hanya kepada Allah kembali (mu)”. (QS. Ali Imran: 28)

Maksudnya, hanya kepada-Nyalah kalian dikembalikan, ka-

ren a Dia akan m em balas tiap -tiap d iri sesuai den gan am al

perbuatan yang telah dilakukannya.

Ibnu Abu Hatim m engatakan , telah m enceritakan kepada

kami ayahku, telah menceritakan kepada kami Suwaid ibnu Sa’id,

telah menceritakan kepada kami Sa’id, telah menceritakan kepada

kam i Muslim ibnu Khalid , dari Ibnu Abu Husain , dari Abdur

Rahman ibnu Sabit, dari Maimun ibnu Mihran yang menceritakan,

“Sahabat Mu’az (radhiyallaahu ‘anhu) pernah berdiri di antara

kami, lalu ia mengatakan, ‘Hai Bani Aud, sesungguhnya aku ada-

lah utusan Rasulullah (shallallaahu ‘alaihi wa salam) kepada ka-

lian. Kalian mengetahui bahwa tempat kembali hanyalah kepada

Allah , yaitu ke surga atau ke neraka’.”

Syaikh Sayyid Quthb Rahim ahullah dalam tafsir Fii Zhilali

Qur’an ,

Di dalam ayat yang sebelum nya, Al Qur’an m em bangkit-

kan kesadaran bahwa selu ruh u rusan itu d i dalam Qudrat

(kekuasaan) Allah subhana wa ta’ala, seluruh kekuatan adalah

milik Allah, seluruh kebesaran dipegang oleh Allah subhana wa

ta’ala, dan seluruh rezeki berada ditangan kemurahan Allah su-

bhana wa ta’ala.

Oleh sebab itu apakah artinya orang yang beriman bersahabat

dengan m usuh-m usuh Allah subhana wa ta’ala? Di dalam hati

tidak m ungkin terkum pul keim anan kepada Allah subhana wa

ta’ala dan persahabatan setia dengan musuh Allah subhana wa

ta’ala yang enggan bertahkim kepada kitabullah apabila mereka

diserukan berbuat dem ikian .

Karena itu Alquran m em beri peringa-tan yang sekeras in i,

dimana dia dengan tegas menjelaskan keluarnya sesorang Mus-

lim dari keislamannya apabila ia memilih pim-pinannya orang-

orang kafir yang tidak ridha berhukum kepada Alquran di dalam

urusan keh idupan m ereka. Wallahu a’lam .

Penulis ad a lah d osen Fakultas Ekonom i UMSU

Jenuh Pimpinan

Kegagalan pem im pin-pem im pin dalam m em im -

pin m em buat orang yang dip im pin m en jadi je-

nuh. Kejenuhan ini mengakibatkan orang menjadi

apatis untuk memilih pimpinannya. Karena siapa-

pun yang akan memimpin keadaannya tetap tidak

Oleh: Dr. H. Nahar Alang Abdul Ghani, Lc., MA

Si Baik DanSi Buruk

Seburuk-buruk keadaan, dia akan akan tetap m engan-

dun g kebaikan d i dalam n ya. Sebalikn ya tidak ada yan g

seluruhnya baik, karena ia juga akan mengandung keburukan,

itulah keadilan Tuhan. Nasihat ini saya ingat dengan baik dari

salah seorang guru kam i dulu .

Saya sudah lupa konteksnya ketika sang guru m encera-

mahi kami. Tapi kini saya mengingatnya dengan sudut pan-

dang yang sam a sekali berbeda. Anda tahu, untuk m enerje-

m ahkan sebuah peristiwa di luar nash agam a, saya sering

bereksperim en m enggunakan herm eneutika—yang dalam

bahasa Schleierm acher, bukan hanya m encari suatu m ak-

na teks saja, tetap i jauh lebih um um .

Misalnya ketika Presiden Jokowi m engatakan : “Bukan

urusan saya”. Atau ketika Hitler berujar: “Anyone who sees

and paints a sky green and fields blue ought to be sterilized”.

Hasilnya luar biasa. Saya menemukan banyak sekali makna

yang bisa menjelaskan maksud perkataan dua tokoh tersebut.

Makna-m akna tersebut tidak lagi terkutub pada persoalan

benar-salah. Ia juga bisa berarti benar sem ua, karena tidak

ada yang boleh m engklaim kebenaran dari sudut pandang

terten tu .

Tafsiran m akna tersebut bisa juga berarti benar sekali-

gus berarti salah, dan boleh jadi ia adalah sesuatu yang baik

sekaligus sesuatu yang buruk. Karena dalam hermeneutika,

tidak ada yang (boleh) lebih tahu m akna kata-kata selain si

pengucapnya sendiri. Cum a Jokowi dan Hitler yang boleh

tahu. Relatif, begitu lho.

Baiklah , kem bali ke nasihat guru kam i. Salah satu taf-

siran saya atas kalimat Beliau adalah, bahkan keburukan se-

kali pun tidak bisa berdiri sendiri tanpa ditopang hal-hal

yang baik.

***Selama berpuluh tahun Harun Nasution telah mempromo-

sikan paham Muktazilah. Tahun 1972, ia m enerbitkan buku

Teologi Islam : Aliran-aliran Sejarah, Analisa Perbandingan

yang m enyebut faham Muktazilah sebagai teologi liberal.

Teologi ini, katanya harus dikembangkan, untuk mengganti-

kan paham ahlussunnah wal-jamaah karena dengan demikian

akan m em bawa pada kem ajuan .

Mendukung pernyataannya, disertasi Harun Nasution

di McGill Un iversity m engklaim Muham m ad Abduh juga

seorang penganut Muktazilah. Benarkah penulis Tafsir Al-

Manar ini seorang Muktazilah..? Pernyataan ini mengejutkan

bagi sebagian orang yang “m engenal” Muham m ad Abduh.

Saya juga pernah dikekejutkan klaim senada ketika membaca

buku yang menyatakan KH.Agus Salim seorang liberal. Tapi

in i m ungkin kita bahas dalam tulisan lain .

Karena kali ini yang terkejut adalah Eka Putra atas klaim

Harun Nasution. Tidak sekedar terkejut, sebagai seorang peneliti

Eka Pu tra m en gkaji secara seriu s Kitab Hasyiah karya

Muhammad Abduh. Dia mendedikasikan waktu dan pikirannya

untuk menjawab Harun. Eka menulis kajiannya dalam buku

Kesaksian Hasyiah terhadap Teologi Muhammad Abduh (2011).

Dia sampai pada kesimpulan bahwa Muhammad Abduh bukan

penganut Muktazilah tetapi pelanjut paham ahlus sunnah

wal-jam aah. Nah lho…

Bagi Eka Muham m ad Abduh dengan Im am al-Asya’ri

(pendiri paham ahlus sunnah wal-jamaah yang tadinya seorang

Muktazilah) seperti haln ya Ibn u Rusyd (Averos) den gan

Aristoteles. Abduh seperti halnya Ibnu Rusyd adalah penerus

ajaran yang ju jur (lisan al-sh idq) dari orang yang m ereka

kagum i. Kitab Hasyiah karya Muham m ad Abduh , justru

mengkritik tajam aliran Muktazilah dengan menyebut penganut

paham in i sebagai golongan al-m ahjubun (terhalang dari

kebenaran).

Lantas bagaimana bisa selama berpuluh tahun pendapat

Harun Nasution diikuti oleh para akadem isi. Menjelaskan

berdasarkan tafsiran atas pendapat guru kam i dulu , saya

m en yim p u lkan bah wa un tuk m em p rom osikan p ah am

Muktazilah-nya Harun Nasution membutuhkan Muhammad

Abduh.

***Enam tahun setelah kem erdekaan, Moham m ad Natsir

m alah m erasa gundah. Dia m enulis artikel yang m enggam -

barkan kegundahannya tersebut pada 17 Agustus 1951.

Dulu, kata Natsir orang Indonesia memiliki budaya cinta

pengorbanan. Mereka akan riang gembira, sekalipun hartanya

habis, rum ahn ya terbakar, dan an akn ya tewas di m edan

pertempuran. Tapi setelah merdeka justru muram dan kecewa

meski pun sudah hidup dalam negara yang merdeka. Padahal

negara m erdeka adalah sesuatu yang m ereka cita-citakan

sejak berpu luh dan beratus tahun lam pau . Sem ua pada

m enghitung-hitung pengorbanannya agar dihargai.

Saya seperti m erasakan kegalauan Natsir in i. Ia m ung-

kin akan lebih galau kalau hidup sampai hari ini. Karena kini

orang tidak cuma muram atau minta dihargai. Bahkan orang

sudah tak pusing lagi soal jahat dan baik, sam bil m engang-

gap pengorbanan sebagai kebodohan .(Vol.598, 3/8/2015)

Pa ntula n

kaki kalian sampai kedua mata kaki. Jika kalian junub, mandilah.Dan jika kalian saki atau dalam perjalanan atau kem bali daribuang air atau menyentuh perempuan, lalu kalian tidak memper-oleh air, maka bertayamumlah dengan tanah yang baik (bersih);usaplah m uka dan tangan kalian dengan tanah itu. Allah tidakhendak m enyulitkan kalian, tetapi Dia hendak m em bersihkankalian dan m enyem purnakan n ikm at-Nya bagi kalian supayabersyukur” (QS. Al-Maidah: 6)

Wudu merupakan salah satu fondasi bagi bangunan kedokteranIslam yang melindungi setiap Muslim dari berbagai bahaya yangterdapat di lingkungan sekitarnya. Wudu yang dilakukan berulang-ulang m erupakan dasar kebersihan individu, karena bagian-bagian tubuh yang menjadi anggota wudu (kulit, tangan, mulut,hidung, telinga, kuku, kepala dan kaki) merupakan anggota yangpaling sering dipergunakan manusia dan paling rentan terhadappenyakit. Fungsi ber-wudu membersihkan anggota tubuh tersebutdari sisa kotoran, najis dan segala hal yang melekatinya sehinggaanggota tubuh tersebut tidak terserang penyakit.

Membasuh KulitKulit yang m em bungkus tubuh, teru tam a bagian -bagian

anggota wudu seperti wajah, tangan, kaki dan bagian tubuh lainnyasangat rentan dilekati kum an, bakteri, atau virus dan m ikroba.Kulit juga peran tara un tuk m engeluarkan kotoran dan cairanlain , seperti m inyak, sisa m etabolism dalam ben tuk keringatatau m inyak. Kulit tubuh sering m enjadi sasaran terbuka bagikotoran dan bibit penyait, baik yang didapatkan di tempat kerja,tem pat berm ain , atau tem pat lainnya.

Jika pori-pori tubuh tertu tup debu, kotoran , kum an ataubakteri m aka keringat atau m inyak dari dalam tubuh tidak bisakeluar dengan lancar sehingga mengendap dalam tubuh. Akibatnya,tubuh menjadi sakit. Wudu sangat berfaedah untuk membersih-kan kotoran dan kuman yang melekati tubuh. Kulit merupakanorgan terbesar dalam tubuh kita, dengan berat 3-4 kg dan luasperm ukaan ham pir 2 m 2. Kulit m em iliki dua lapisan strukturalutam a, lapisan epiderm is dan lapisan derm is.

Epiderm is, m erupakan lapisan luar, tersususn dari lapisantanduk (korneum) dan lapisan malphigi. Lapisan korneum merupa-kan m erupakan lapisan kulit m ati yang dapat m engelupas dandigantikan oleh sel-sel baru. Lapisan malphigi terdiri atas lapisanspinosum dan lapisan germinativum. Lapisan spinosum berfung-si menahan gesekan dari luar, sementara lapisan germinativumm engandung sel-sel yang aktif m em belah diri, m enggantikanlap isan sel-se l p ad a lap isan korn eu m . Lap isan m alp h igim engandung pigm en m elanin yang m eberi warna pada kulit.

Dermis, lapisan dalam, mengandung pembuluh darah, akar

Wudu Dalam Perspektif Kesehatanagian-bagian tubuh yang dibasuh dalam wuduakan melepaskan ion-ion negatif dan mengurangiion-ion positif sehingga bagian tubuh yang lain akanm erasa nyam an .

“Hai orang yang berim an , jika kalian hendakmendirikan shalat, basuhlah muka dan tangan sam-pai siku, dan usaplah kepala kalian, dan (basuhlah)

rambut, ujung saraf, kalenjar keringat dan kalenjar minyak. Kalenjarkeringat berfungsi un tuk m engeluarkan keringat pada setiaphari jumlahnya bisa mencapai 2000 ml. Keringat yang dikeluarkantubuh m negandung unsur air, garam dan urea. Selain sebagaialat sekresi, kulit juga berfungsi sebagai organ penerim a rang-sangan , pelindung terhadap kerusakan fisik, penyinaran danbibit penyakit, serta un tuk pengatur suhu tubuh.

Pengetahuan dan penelitian modern dalam bidang kedokte-ran m enetapkan bahwa penyakit kanker kulit sebagian besardisebabkan karena kulit terpapar bahan-bahan kim iawi yangberbahaya, terutam a pada orang yang bekerja di pabrik kim iadan perusahan minyak. Para ahli juga menemukan cara terbaikmelindungi tubuh dari kanker kulit adalah mandi dan menggo-sok tubuh secara ru tin .

Ketika berwudu, kita menggosok dan membersihkan bagiantubuh yang menjadi anggota wudu. Tindakan ini dapat mening-katkan fungsi sistem peredaran darah pada bagian tubuh yangdibersihkan, juga m elancarkan distribusi energi pada bagian-bagian tubuh tersebut. Pada gilirannya hal ini dapat melancarkanseluruh sistem peredaran darah dan pencernaan. Sehingga pikiranmenjadi lebih tenang, rileks dan mudah berkonsentrasi. Hal inisangat dirasakan bagi penulis, dan m ungkin juga bagi m erekayang sering m elakukan kerja pikiran seperti peneliti dan ilm u-wan , dosen setelah m elakukan wudu terasa m em bangkitkansel-sel saraf pada bagian anggota wudu tersebut dan meningkat-kan sistem peredaran darah .

Dr Karim Ghanim m engatakan bahwa hasil penelitian m e-nun jukkan adanya ju taan m ikroba yang m enem pel di tubuhsepanjang siang, termasuk ketika seseorang beraktivitas di tempatkerja. Berikut beberapa kum an dan flora norm al yang terdapatpada kulit: Staphylococcus epidermitis, Staphylococcus aureus,Corynbacterium sp, Streptococcus pyogenes, Mycobacteriumsp, Pytyrosporium sp, mikroorgansime ini jika dibiarkan terlalulam a dan akan akan m em belot jika lingkungannya terganggu.Dari penelitian in i juga m enyim pulkan bahwa m andi denganair tiga kali dalam sehari akan menghilangkan 95 persen mikrobayang terdapat di tubuh. Dan jika seorang Muslim ber-wudu bebera-pa kali dalam sehari, niscaya ia akan terbebas dan terbersihkandari m ikroba-m ikroba itu .

Rukun wudu memiliki faedah yang sangat besar bagi kesehatantubuh. Rasulullah SAW, bersabda,”Sempurnakanlah wudu danbersihkanlah ruang antara jari-jari.” Dalam ilmu bedah, tindakanmembasuh tangan sampai siku wajib dilakukan sebelum tindakanoperasi dilakukan. Cara ini baru dikenal di awal abad ke-20, tapisudah dibudayakan Allah satu m illenn ium yang lalu m elalu i

B Oleh dr M.Aron Pase, M. Ked(PD), SpPD

Dokter Spesialis d i Departem en Ilm u Penyakit

Dalam FK-USU/ RSHAM

perintah bersuci (ber-wudu) sebelum shalat. Penelitian ilm iahdi bidang kedokteran menetapkan bahwa mencuci tangan denganair bersih akan m enghilangkan sekitar 90 persen kotoran danmikroba. Mencuci tangan akan membersihkan kulit dari materi-m ateri berbahaya yang dikeluarkan oleh kalen jar keringat.

Juga telah ditetapkan secara medis bahwa kulit tangan mengan-dung jutaan mikroba yang setiap saat bisa pindah ke mulut atauhidung, dan kem udian m em asuki tubuh. Karena itulah ketikahendak memulai wudu, kita harus membersihkan tangan denganbaik. In ilah m akna Nabi SAW, ”Ketika seseorang bangun tidur,janganlah m em asukkan tangannya ke dalam wadah air (untukberwudu) kecuali setelah m ebersihkannya sebanyak tiga kali.”(H.R. Muslim ). Selaput kulit pada tangan dan kaki m erupakanbagian yang paling lemah karena jauh dari pusat peredaran darah,yaitu jantung. Mencuci bagian itu dengan menggosoknya dapatmeningkatkan kualitas peredaran darah menuju bagian-bagiantersebut sehingga kita m erasa lebih segar dan lebih sem angat.

Dr Ahm ad Syauqi Ibrahim , seorang anggota Perhim punanDokter Kerajaan di London, yang juga anggota asosiasi ahli penya-kit dalam dan jantung, disadur dalam Majalah al-Ishlah, nomor26, tahun 1994, Kairo, menuturkan temuan para ahli kedokteran.Dia mengatakan bahwa bagian-bagian tubuh yang dibasuh dalamwudu akan m elepaskan ion-ion negatif dan m engurangi ion-ion positif sehingga bagian tubuh yang lain akan merasa nyaman.Begitu pula jaringan saraf dan otot. Tubuh akan terbebas daritekanan darah tinggi juga penyakit saraf, seperti serangan jan-tung atau kebas-kebas pada saraf.

Seorang ilm uwan Am erika m endukung pendapat in i de-ngan m engatakan bahwa air m em iliki kekuatan yang sangatm enakjubkan. Bahkan, m engalirkan air ke wajah dan tangan-dua an ggota wudu m erupakan cara yan g palin g baik un tukm endapatkan ketenangan dan m enghilangkan stress.

Pada suatu hari kelinciingin m em buktikan kepadasem ua warga hutan , bahwakura-kura tidak cocokm endapatkan jabatan yangsangat m enjanjikan itu.Supaya sem uanya tahukura-kura tidak lebih dariseekor binatang pecundangdan gagal. Di hadapanbanyak warga hutan , iam enan tang kura-kurabersaing dengannya. Kura-kura pun m enerim atan tangan itu . Dalampertandingan in i, keduapihak bisa m engajukansyarat-syarat terten tu .Kelinci m em berikan syaratkepada kura-kura, bahwapertandingan in i hanyaan tara ia dengan kelinci,

Pelajaran Berharga Dari Kura-kurakem am puan dirinya, apakahm am pu m em bawa bebanberat sam bil berlari atautidak.

Hari pertandingan puntiba. Macan berdiri sebagaiwasit lom ba lari an tarakura-kura dan kelinci.Macan lalu m em berikanaba-aba, dan keduanyalangsung bergerak. Dalamperlom baan itu , kebiasaanbergerak lam bat si kura-kura tidak juga hilang.Sedangkan penantangnyasudah lari dengansem aksim al m ungkin danm engeluarkan sem uapotensi yang ada dalamdirinya. Karena si kelinciberlari kencang, ia tidaksadar bahwa beban yang

Motivasi

yaitu hanya berdua saja.Ten tu saja syarat in iditerim a kura-kura, bahkansebelum adanya syarat itu ,kura-kura juga sudah pastim em enuhinya. Sedangkansyarat dari kura-kura adalahkelinci harus m em bawabeban di punggungnyaselam a pertandingan . Danberat beban tersebut sesuaidengan berat yang dipikulkura-kura ke m ana ia pergi.Syarat in i tidak m em buatkelinci gen tar sedikitpun . Iasangat yakin bisam em enangkanpertandingan itu , walautidak pernah berlatihm em ikul beban dipunggung. Syarat in i jugauntuk m engukur

disyaratkan kepadanyaternyata ketinggalan dibelakang. Sudah sam pai ditengah perjalanan m enujugaris fin ish , ia kem bali kebelakang untuk m engam bilbebannya, ternyata bebanitu banyak m enyedotenerginya. Ia tidak kuatm em ikul beban yang beratitu sam bil berlari. Apalagikekuatannya sem akinberkurang karena terlalukencang berlarisebelum nya. Akhirnya,kura-kura berhasil m enujugaris fin ish danm em enangkan tantanganitu . Seluruh penon ton yanghadir sangat kagum kepadakura-kura in i dan sem akinsayang kepadanya.

Cerita kura-kura cerdikin i sangat inspiratif danm em bangun . Ada n ilaipendidikan positif yang bisaAnda am bil:

Pelajaran dari sang kura-kura:

- Jangan m enganggapsepele dan en teng terhadapsesuatu yang kecil, karenaAnda yakin bahwa diri Andam am pu m enyelesaikannya!

- Gunakan kecerdasandan kecerm atan Anda ketikam enghadapi sesuatu yangbaru dan yang tidak terdugadalam hidup!

- Manfaatkan dan isiwaktu un tuk hal-hal yangdapat m enam bah potensidiri Anda!

- Jangan pernah pasrahdan m enyerah , sepertihalnya kura-kura di atas!

Page 12: Beritasore,jumat 30 oktober 2015

12Berita SoreBerita SoreBerita SoreBerita SoreBerita Sore

Jumat30 Oktober 2015

BINJAI (Berita): Cabang olahraga caturPorkot Binjai II/2015 diikuti 45 atlet yang tediriatas 38 pecatur putra dan tujuh putri. Per-tandingan catur berlangsung di Gedung MabmiJl Jambi Binjai mulai Rabu hingga Kamis (28-29/10).

Saat pembukaan pertandingan kemarin,MN Masa Sitepu selaku Dewan Juri menjelaskanberbagai syarat dan ketentuan pertandingan.Dia pun berharap dari Porkot Binjai ini akanlahir atlet-atlet catur andal yang dapat dibinalebih lanjut oleh Percasi Binjai.

BINJAI (Berita): Pertandingan cabangolahraga atletik yang dimulai Rabu (28/10) diLapangan Polresta Binjai telah menyelesaikanenam nomor, yakni lari 800 m putri, 200 m putra,1.500 m putra, tolak peluru putra, lompat jauhputri, dan lempar cakram putri.

Dari enam nomor yang sudah dipertanding-kan itu, Kecamatan Binjai Selatan (BS) men-dominasi dengan menyabet 2 medali emas.Sedangkan 4 medali emas lainnya dibagi ratadengan Binjai Timur (BT), Binjai Kota (BK),dan Binjai Utara (BU).

“Cabor atletik masih akan mempertan-dingkan sembilan nomor lomba lagi yang akanberlangsung pada Kamis (29/10),” ujar Koor-dinator Cabor Atletik, Rudi Nugroro.

Hasil pertandingan. Nomor 800 m putriWahyu Jatiyah (BS), Halimah Br Sitepu (BS),Id Fitridayanati (BK). 200 meter putra RizkyRamadhan (BT), Yoga Pradana (BS), DonySyahputra (BU). 1.500 m putra IN Vasyir

BINJAI (Berita): Walaumasih bertatus eksibisi, cabangolahraga angkat besi, angkatberat, dan binaraga Porkot Bin-jai II/2015 tetap diminati pe-serta. Bahkan kegiatan yangberlangsung di GOR Jl JambiBinjai itu juga ramai penonton.

“Untuk angkat besi danberat saja ada 48 atlet yang ber-tanding. Sedangkan binaragadiikuti 11 atlet. Bahkan kegia-tan yang berlangsung sehariini mendapat sambutan antu-sias penonton,” ujar KetuaPABBSI Kota Binjai, Rah-madsyah Bangun.

Dijelaskan, tahun depandiusahakan olahraga angkatbesi, berat, dan binaraga tidakhanya eksibisi. “Kami akan lebih memasyara-katkan olahraga ini di seluruh kecamatan diKota Binjai, sehingga akan ada atlet di setiapkecamatan,” jelasnya.

PABBSI Binjai kini terus mengalami kema-

“Apalagi peserta dalam pertandingan Porkotini banyak atlet yang masih berstatus pelajar.Ini tentunya menjadi momentum untuk me-mantau bakat-bakat atlet untuk bisa dijaringdan dibina lebih lanjut,” harap Masa Sitepu.

Dari arena pertandingan memang tampaksejumlah atlet muda. Bahkan ada yang masihduduk di bangku kelas VI SD. “Ini menjadi buktiolahraga catur cukup diminati generasi mudadi Kota Binjai yang mesti terus didukung semuapihak,” tambah Masa Sitepu.

(ian)

Berita Sore/Paiyan H

MN Masa Sitepu menjelaskan sistem pertandingan catur Porkot Binjai II/2015.

45 Pecatur Ramaikan Porkot Binjai

Binjai Selatan 2 Emas Atletik

Harahap (BK), Ramadhana (BS), M Rafli (BK).Lompat jauh putri Dewi Sastrika (BS), Nur-

siah (BT), Dinda Devi Santika (BU). Tolak peluruputra Rizaz Wibowo (BB), Yudha Surya (BS),M Alfian Nur (BS). Lempar cakram putri AyuArdila (BU), Yohana Dinda (BS), dan Dinda Ris-tanti (BU).

Hingga Rabu kemarin, Binjai Timur masihtetap memimpin perolehan medali sementaradengan mengoleksi 15 emas, 10 perak, dan 9perunggu. Disusul Binjai Selatan, Binjai Kota,Binjai Utara, dan Binjai Barat. (ian)

Medali Sementara

Binjai Timur 15 10 9Binjai Selatan 10 15 11Binjai Kota 10 6 13Binjai Utara 9 12 17Binjai Barat 5 6 14

Berita Sore/Paiyan H

MESKI masih berstatus eksibisi, cabor angkat berat, besi, danbinara, mendapat sambutan meraih peserta dan penontondi GOR Binjai, Rabu (28/10).

Cabor Eksibisi Tetap Diminati

juan, di mana seorang atlet binaraganya atasnama Paiman sudah masuk menjadi atlet PraPON Sumut. “Ini tentunya menjadi bukti PABBSIBinjai punya atlet berprestasi dan kini akanterus ditingkatkan,” ucap Bangun. (ian)

BINJAI (Berita ): Pertandingan cabang sepakbola Porkot Binjai II, yang sempat tertunda,akibat ketidakhadiran Binjai Barat dan BinjaiSelatan. Ternyata dapat dimulai pertandingan,Selasa( 27/10) di Stadion Binjai JalanOlahragaKelurahan Timbang Langkat Kecamatan BinjaiTimur.

Kordinator sepakbola Zulheri Lubis, menje-laskan tim sepak bola Binjai Selatan sudahmenyatakan keikutsertaannya. Hal itu langsungdinyatakan Camat Binjai Selatan NeriSitepu.Menurut Zulheri, sepak bola hanya diikuti empattim. Pada pertandingan, Selasa ( 27/10) sore,Binjai Utara menang atas Binjai Timur 1-0. Satu-satunya gol Binjai Utara oleh T. Rizky Putra

melalui tendangan bebas di luar area pinaltipada menit 15.

Pertandingan kedua Binjai Kota jugamencatat kemenangan dari Binjai Selatan 2-1. Binjai Kota yang unggul melalui gol BimaAlfareza, dimenit 17, bisa disamakan BinjaiSelatan melalui gol Dimas Rizky. Kedudukan1-1 bertahan sampai turun minum.

Pada babak kedua Azhari dari Binjai Kotaberhasil melahirkan gol kemenangan di menit60, kedudukan menjadi 2-1, bertahan sampaiusai pertandingan.

Pada pertandingan, Kamis( 29/10), BinjaiTimur melawan Binjai Kota dan Binjai Utaramelawan Binjai Selatan. (ian)

Binjai Utara Dan Binjai Kota Menang

TURIN (Berita):Jika di Premier

League ada juarabertahan, Chelsea

yang menjadipesakitan setelah menelan lima

kekalahan. Maka di Italia adafenomena serupa yang dialamiJuventus, yang baru menelan

kekalahan keempatnya di Serie Amusim ini.

Terbaru, Bianconeri kalah 0-1 dari Sassuolovia tendangan bebas Nicola Sansone pada menit20. Kekalahan bertambah parah, setelah bekandalan Juventus, Giorgio Chiellini diusir wasitAndrea Gervasoni di babak pertama.

Kapten sekaligus kiper Juventus, GianluigiBuffon pun tak puas dengan permainan rekansetimnya di babak pertama, sekaligus menegas-kan, tim sekaliber Juventus tak boleh selalumengeluh dengan keputusan wasit.

“Penampilan kami di babak pertama tak bisaditerima. Jika kami tim medioker, saya mungkinpuas dengan cara kami bermain selama 50 menitdengan 10 pemain. Tapi mengingat tujuan kamidi sini, Juventus, kami kembali ke rumah dengansangat kecewa,” ungkap Buffon di laman resmiklub, Kamis (29/10).

“Wasit tak membuat kesalahan dengansengaja, dan juga saya tak menerima kartu merahsebagai alasan. Ini sangat sederhana, jika Andatak bisa memenangi duel udara, penguasaan

AP

Sassuolo Francesco Acerbi (belakang) beradu mendapatkan bola dengan Mario Mandzukic dalam laga Serie A di Mapei, Stadion Reggio Emilia, Italia, Kamis(29/10).

bola, dan Anda tak bisa mengoper tiga operandengan baik, maka takkan ada kesuksesan,”terangnya.

Buffon Kecewa BeratPenjaga gawang andalan Juventus, Gianluigi

Buffon, mengaku kecewa setelah timnya kalah0-1 dari Sassuolo pada lanjutan Serie A di StadionCitta del Tricolore, Rabu (27/10/2015) atau Kamisdini hari WIB.

Sassuolo mencetak gol kemenangantendangan bebas Nicola Sansone pada menitke-20. Di sisi lain, laga ini juga diwarnai kartumerah yang diterima oleh Giorgio Chiellini padamenit ke-39.

Kekalahan ini menjadi yang keempat bagiJuventus di ajang Serie A. Saat ini, sang juarabertahan berada di posisi ke-12 dengan perolehan12 poin.

"Kekalahan seperti ini adalah sesuatu yangsangat ingin dihindari, apalagi melihat performabagus kami belakangan ini," ujar Buffon kepadaMediaset Premium.

Buffon mengatakan bahwa ia tidak kecewadengan keputusan wasit pada laga tersebut. Akantetapi, kapten Juventus berusia 37 tahun itumengaku kecewa lantaran timnya bermainburuk, khususnya pada babak pertama.

"Aku tidak marah dengan wasit. Aku hanyaberbicara dengan rasa hormat dan menerimakeputusannya. Aku sangat kecewa denganpenampilan kami pada babak pertama," tuturBuffon.

"Aku kira kami memiliki skuat yang berkua-litas dan bisa berubah posisi tanpa masalah.Akan tetapi, jika bermain seperti pada babakpertama, kami tak bisa menyalahkan satu pihak,"kata eks penjaga gawang Parma tersebut. (ok/kps)

ROMA (Berita): I Gialloros-si, AS Roma tak terkalahkan dilima laga terakhirnya, dan em-pat di antaranya berujung keme-nangan di Serie A. Roma punmemuncaki klasemen denganraihan 23 poin, dan terpaut duapoin dengan Napoli dan Fio-rentina yang ada di urutan dua-tiga.

Miralem Pjanic, Maicon,dan Gervinho jadi aktor keme-nangan Serigala Ibu Kota di lagayang baru dilakoni kontraUdinese yang berkesudahan 3-1 untuk Roma. Satu gol balasantim tamu dicetak oleh CyrilThereau.

Allenatore Roma, Rudi Gar-cia puas dengan pemain yangbermain di laga tersebut. EksPelatih Lille juga enggan berbi-cara mengenai kans timnyameraih Scudetto, dan lebih inginfokus dari satu pertandinganke pertandingan lainnya.

“Saya memainkan tim yang

AP

Maicon merayakan kemenangan dengan rekan setimnya Miralem Pjanic (atas) dan AntonioRudiger setelah ia mencetak gol ke gawang Udinese di laga Serie A di Stadion Olimpiade Roma,Kamis (29/10).

Roma Tetap di Puncakbisa mengubah formasi, tapi itutak dibutuhkan karena kami ber-main dengan sangat taktis. Mai-con tampil sangat baik, dan sa-ngat krusial untuk melanjutkantren positif ini, kami harus me-mikirkan satu pertandingan kepertandingan lainnya,” terangGarcia di Mediaset Premium,Kamis (29/10).

“Mengenai performa Dze-ko, saya tak suka mengomentaripenampilan individu, tapi diaakan mencetak banyak gol ber-sama kami. Dia hanya butuhwaktu bermain, dan sangat ber-guna bagi tim. Dia poin utamabagi semuanya,” sambungnya.

“Keuntungan dengan Juve?Kami hanya memikirkan dirikami sendiri, tiga tim di bawahkami memenangi laga. Kamimeraih tiga poin dari rival. Juveakan kembali, mereka punyatim hebat dan pelatih di levelyang tinggi,” lanjut Garcia.

(ok)

Nadal Bangkit Memukul DimitrovBasel, Swiss (Berita): Unggulan ketiga Rafael Nadal bangkit

dari ketertinggalan dan memukul lawannya Grigor Dimitrovpada set terakhir untuk menang 6-4, 4-6, 6-3, Rabu waktu setempat,dan melangkah ke perempat final Swiss Indoors.

Namun unggulan kedua Stan Wawrinka harus tersingkir padaputaran pertama turnamen tersebut setelah juara Prancis Terbukaitu dikalahkan Ivo Karlovic dengan 6-3, 6-7 (7/2), 4-6.

Nadal sempat memenangi set pertama melawan Dimitrov,namun lawannya mampu menyakanan kedudukan setelah unggul4-2.

Ketika dia kehilangan servisnya pada game pembuka set ketigakarena melakukan kesalahan ganda, situasi tampak tegang bagipetenis Spanyol itu.

Namun pemenang 14 kali turnamen besar itu lalu membalasmematahkan servis lawan untuk unggul 5-3, yang akhirnyamemastikan kemenangannya dalam pertandingan yang berjalanselama lebih dua jam itu.

“Ini pertandingan yang sangat ketat, saya harus berjuang,”kata Nadal seperti dikutip AFP.

“Tapi menang dengan cara seperti ini adalah fantastis,”tambahnya.

“Saya sangat senang bisa masuk perempat final, kemenanganini memberi saya kepercayaan diri setelah kemenangan pentingkedua saya pekan ini,” tambahnya.

Pada pertandingan perempat final, Nadal akan berhadapanantara pemenang Marin Cilic atau Teimuraz Gabashvili untukmemastikan tempat di semifinal.

Sementara itu pada pertandingan lainnya, Karlovic asal Kroasiamelancarkan 21 ace untuk meraih kemenangan atas Wawrinkasetelah sempat kecolongan set pertama.

“Saya bermain buruk pada set pertama dan kehilangan pukulanvoli saya,” kata Karlovic.

“Tapi saya mulai membaik pada set kedua dan mendapatkeberuntungan ketika saya meraih break poin saya (pada gamekeenam saat kedudukan 3-3), setelah itu, sesuatunya berjalanlancar,” tambahnya. (ant/afp)

AP

Valencia (Berita): Petenisunggulan teratas dan juara tigakali David Ferrer mundur dariturnamen Valencia Terbukapada Rabu karena cedera siku.

Ferrer, yang merebut gelarkelimanya tahun ini di Winapada Minggu untuk memper-

xabia.com

Ferrer Mundur Dari Valencia Terbukabesar peluangnya meraih tiketWorld Tour Finals bulan depan,sebelumnya dijadwalkan me-mulai upaya meraih sukses de-ngan melawan petenis kualifi-kasi asal Jerman Daniel Brandspada Kamis.

Petenis asal Spanyol itu

akan mengamankan tempatpada turnamen penutup musimdi London itu jika Richard Gas-quet tidak menjuarai turnamenSwiss Indoors di Basel pekanini dan Paris Masters pekandepan.

Dengan mundurnya Ferreritu maka petenis Prancis BenoitPaire menjadi unggulan tersisadi bagian atas babak utama se-telah unggulan ketiga asal Aus-tralia Bernard Tomic ditum-bangkan 3-6, 6-3, 6-4 oleh pete-nis Uruguay Pablo Cuevas.

Petenis Britania Raya AljazBedene juga tersingkir setelahdikalahkan 6-3, 6-4 oleh petenisKanada Vasek Pospisil.

Petenis Amerika SerikatSteve Johnson, posisi kedua diWina akhir pekan lalu, akanmenghadapi unggulan keduaFeliciano Lopez pada putarankedua setelah menundukkanpetenis Slowakia Martin Klizan6-3, 6-4.

Roberto Bautista Agut me-menangi pertandingan sesamaSpanyol melawan Nicolas Alma-gro 7-6 (7/1), 4-6, 6-4. (ant/afp)

Chelsea Tak Penuhi SyaratUntuk Tembus Empat Besar

LONDON (Berita): PeluangChelsea untuk menembus em-pat besar pada akhir musim Pre-mier League tergolong berat.Sebab, tak satu pun tim mampumelakukannya setelah meng-alami start seperti The Blues.

Kini, Chelsea mendudukiposisi ke-15 klasemen PremierLeague. Mereka cuma me-ngumpulkan sebelas poin darisepuluh pertandingan liga.

Catatan sejarah menunjuk-kan, setiap tim harus mengoleksiminimal 13 poin agar bisamengakhiri musim di zona em-pat besar. Hal itu dibuktikanLeeds United, Manchester Uni-ted, dan Liverpool.

Leeds United hanya meraih13 poin dari sepuluh partai per-tama musim 1998-99. Begitupula Manchester United pada2014-15. Pada akhir musim,Leeds United dan ManchesterUnited bertengger di peringkatkeempat.

Kesuksesan Liverpool pada

AFP

Jose Mourinho (dua kiri) duduk di bangku cadangan StamfordBridge.

musim 2006-07 juga diwarnaioleh start buruk. Mereka cumamengumpulkan 14 poin darisepuluh pertandingan pertama.Namun, tim yang diasuh RafaelBenitez ketika itu mampumengakhiri musim di peringkatketiga dan menembus final LigaChampions.

Peluang Chelsea untukmenjadi juara jauh lebih beratlagi. Bila menilik sejarah, timyang ingin menjadi juara harusmengoleksi minimal 18 poindalam sepuluh partai pertama.Manchester United melaku-kannya pada musim 1992-93dan 2002-03. (kps)

Juventus Menelan Kekalah Dari Sassuolo