13
BUKU PANDUAN PROSESI WISUDA XX UNIVERSITAS BANGKA BELITUNG 2020

BUKU PANDUAN PROSESI WISUDA XXubb.ac.id/assets/files/bakk/Panduan Wisuda XX 2020.pdf · 2 08.05 – 08.10 Senat memasuki ruangan diiringi lagu "Bagimu Negeri" 3 08.10 – 08.13 Menyanyikan

  • Upload
    others

  • View
    16

  • Download
    1

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: BUKU PANDUAN PROSESI WISUDA XXubb.ac.id/assets/files/bakk/Panduan Wisuda XX 2020.pdf · 2 08.05 – 08.10 Senat memasuki ruangan diiringi lagu "Bagimu Negeri" 3 08.10 – 08.13 Menyanyikan

BUKU PANDUAN

PROSESI WISUDA XX

UNIVERSITAS BANGKA BELITUNG

2020

Page 2: BUKU PANDUAN PROSESI WISUDA XXubb.ac.id/assets/files/bakk/Panduan Wisuda XX 2020.pdf · 2 08.05 – 08.10 Senat memasuki ruangan diiringi lagu "Bagimu Negeri" 3 08.10 – 08.13 Menyanyikan

ii

KATA PENGANTAR

Assalamualaikum Wr. Wb.

Alhamdulillahi Rabbil-‘alamin. Segala puji bagi Allah SWT semesta alam. Berkat Rahmat-

Nya buku panduan prosesi Wisuda untuk wisudawan Universitas Bangka Belitung (UBB) yang

ke- XX dapat kami selesaikan dan diterbitkan. Maksud utama dari kehadiran buku panduan ini

adalah dapat memberikan pedoman dan petunjuk terutama bagi Panitia, Wisudawan, dan orang

tua wisudawan. Sedangkan tujuannya adalah agar pelaksanaan wisuda dapat berjalan lancer,

tertib dan khidmat.

Kami turut berbahagia atas keberhasilan dan terselesaikannya studi saudara selama

menempuh dan menggali ilmu pengetahuan pada almamater tercinta di Universitas Bangka

Belitung. Semoga apa yang telah Saudara peroleh akan dapat dikembangkan di masyarakat,

dalam pengabdian kepada bangsa, Negara dan agama sebagai amal kebaikan saudara.

Selanjutnya, kepada semua pihak yang sudah berkontribusi bagi terbitnya buku panduan

ini kami ucapkan terimakasih. Semoga buku kecil ini dapat bermanfaat dan berguna sesuai

dengan harapan. Pintu untuk penyempurnaan naskah ini senantiasa akan tetap terbuka untuk

tahun-tahun berikutnya.

Wassalamualaikum Wr. Wb.

Bangka, Agustus 2020

Tim Penyusun

Page 3: BUKU PANDUAN PROSESI WISUDA XXubb.ac.id/assets/files/bakk/Panduan Wisuda XX 2020.pdf · 2 08.05 – 08.10 Senat memasuki ruangan diiringi lagu "Bagimu Negeri" 3 08.10 – 08.13 Menyanyikan

iii

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ............................................................................................................................... ii

DAFTAR ISI ..............................................................................................................................................iii

BAB I PENDAHULUAN .......................................................................................................................... 4

A. Latar Belakang ........................................................................................................................ 4

B. Dasar Hukum ........................................................................................................................... 4

C. Tujuan Kegiatan...................................................................................................................... 4

D. Hasil Yang Diharapkan.......................................................................................................... 4

BAB II MEKANISME PELAKSANAAN ................................................................................................ 5

A. Mekanisme ............................................................................................................................... 5

B. Penyelenggara ........................................................................................................................ 5

C. Waktu dan Tempat Pelaksanaan ........................................................................................ 5

D. Peserta ...................................................................................................................................... 5

E. Jadwal acara ............................................................................................................................ 6

F. Rundown pelaksanaan Prosesi Wisuda ............................................................................ 7

G. Urutan Prosesi Wisuda ......................................................................................................... 8

H. Fasilitas untuk wisudawan................................................................................................... 8

BAB III TATA TERTIB ............................................................................................................................ 9

BAB IV DENAH LOKASI...................................................................................................................... 10

A. Denah Prosesi Wisuda ........................................................................................................ 10

B. Denah Tempat Pengantaran dan Penjemputan Wisudawan ...................................... 11

C. Denah Tempat Berkumpul Wisudawan ........................................................................... 12

BAB IV PENUTUP ................................................................................................................................. 13

Page 4: BUKU PANDUAN PROSESI WISUDA XXubb.ac.id/assets/files/bakk/Panduan Wisuda XX 2020.pdf · 2 08.05 – 08.10 Senat memasuki ruangan diiringi lagu "Bagimu Negeri" 3 08.10 – 08.13 Menyanyikan

4

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Wisuda merupakan bagian dari kegiatan akademik suatu perguruan tinggi untuk

menandai berakhirnya studi mahasiswa pada suatu program studi. Universitas Bangka

Belitung menyelenggaraan wisuda XX tahun 2020 ini terasa berbeda dibanding

penyelenggaraan wisuda sebelumnya. Untuk pertama kalinya penyelenggaraan wisuda

dilaksanakan di kampus UBB dengan memperhatikan Protokol kesehatan Covid-19.

Penyelenggaraan wisuda XX tahun 2020 tetap dikemas dalam Rapat Terbuka Senat

Universitas Bangka Belitung. Hal yang teristimewa dalam wisuda kali ini adalah orang tua

akan mendampingi putra atau putrinya pada saat pemindahan kuncir. Salah satu upaya

untuk tertib dan suksesnya penyelenggaraan wisuda ini perlu disusun suatu panduan

penyelenggaraan wisuda XX tahun 2020 Universitas Bangka Belitung.

B. Dasar Hukum

1. Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional.

2. Undang-undang Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen.

3. Undang-undang Nomor 12 Tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi.

C. Tujuan Kegiatan

1. Mengukuhkan mahasiswa sebagai tanda selesai studi

2. Melaksanakan upacara akademik sebagai tanda pelepasan alumni secara resmi yang

disaksikan senat.

D. Hasil Yang Diharapkan

1. Adanya prosesi pengukuhan wisudawan.

2. Adanya upacara akademik sebagai tanda pelepasan alumni secara resmi.

Page 5: BUKU PANDUAN PROSESI WISUDA XXubb.ac.id/assets/files/bakk/Panduan Wisuda XX 2020.pdf · 2 08.05 – 08.10 Senat memasuki ruangan diiringi lagu "Bagimu Negeri" 3 08.10 – 08.13 Menyanyikan

5

BAB II

MEKANISME PELAKSANAAN

A. Mekanisme

Wisuda XX UBB dilaksanakan dengan konsep “Walk Thrugh” dengan mengacu pada

standar protokol kesehatan Covid-19 dan disiarkan langsung di kanal youtube Universitas

Bangka Belitung.

B. Penyelenggara

Penyelenggara kegiatan wisuda adalah Panitia Penyelenggaran Wisuda XX Universitas

Bangka Belitung 2020 yang terdiri dari Dosen dan Tenaga Kependidikan UBB diangkat

berdasarkan Keputusan Rektor Universitas Bangka Belitung.

C. Waktu dan Tempat Pelaksanaan

Wisuda XX Universitas Bangka Belitung dilaksanakan hari Rabu, 12 Agustus 2020 di

Kampus Terpadu Universitas Bangka Belitung

D. Peserta

Peserta wisuda XX Universitas Bangka Belitung terdiri dari 5 fakultas dengan rincian

sebagai berikut:

NO Program Studi Fakultas Jumlah

1 Teknik Mesin

FT

25

73 2 Teknik Elektro 23

3 Teknik Pertambangan 10

4 Teknik Sipil 15

8 Agroteknologi

FPPB

7

61 9 Manajemen Sumberdaya Perairan 14

10 Biologi 22

11 Agribisnis 9

Page 6: BUKU PANDUAN PROSESI WISUDA XXubb.ac.id/assets/files/bakk/Panduan Wisuda XX 2020.pdf · 2 08.05 – 08.10 Senat memasuki ruangan diiringi lagu "Bagimu Negeri" 3 08.10 – 08.13 Menyanyikan

6

12 Akuakultur 9

14 Akuntansi FE

18 40

15 Manajemen 22

17 Hukum FH 21 21

18 Sosiologi FISIP 16 16

TOTAL 211 211

E. Jadwal acara

NO WAKTU AKTIFITAS KETERANGAN

1 08.00 – 08.05 Persiapan

2 08.05 – 08.10 Senat memasuki ruangan diiringi lagu "Bagimu Negeri"

3 08.10 – 08.13 Menyanyikan "Lagu Indonesia Raya"

4 08.13 – 08.15 Menyanyikan "Hymne UBB"

5 08.15 – 08.16 Pembacaan Susunan Acara oleh MC

6 08.16 – 08.21 Pembacaan doa oleh Bapak Guskarnali

7 08.21 – 08.22 Pembukaan Rapat Senat Terbuka

8 08.22 – 08.32 Sambutan Rektor

9 08.32 – 08.37 Pembacaan SK Rektor tentang Daftar Nama Wisudawan XVIII oleh Ka. BAKK

10 08.37 – 08.40 Pemindahan Kucir wisudawan terbaik setiap Fakultas

11 08.40 – 08.43 Pembacaan Panca Prasetya Alumni

12 08.43 – 08.53 Sambutan Perwakilan Wisudawan

13 08.53 – 09.55 Pemindahan Kucir Wisudawan Fakultas Teknik 72 orang

14 Teknik Mesin

15 Teknik Elektro

16 Teknik Pertambangan

17 Teknik Sipil

18 09.55 – 11.06 Pemindahan Kucir Wisudawan Fakultas Pertanian, Perikanan dan Biologi 60 orang

19 Agroteknologi

20 Manajemen Sumberdaya Perairan

21 Biologi

22 Agribisnis

23 Akuakultur

24 11.06 – 11.52 Pemindahan Kucir Wisudawan Fakultas Ekonomi 40 orang

25 Akuntansi

Page 7: BUKU PANDUAN PROSESI WISUDA XXubb.ac.id/assets/files/bakk/Panduan Wisuda XX 2020.pdf · 2 08.05 – 08.10 Senat memasuki ruangan diiringi lagu "Bagimu Negeri" 3 08.10 – 08.13 Menyanyikan

7

26 Manajemen

27 11.52 – 12.08 Pemindahan Kucir Wisudawan Fakultas Hukum 20 orang

28 Hukum

29 12.08 – 12.22 Pemindahan Kucir Wisudawan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik 15 orang

30 Sosiologi

31 Penyerahan Alumni kepada IKA UBB

32 Penutupan

F. Rundown pelaksanaan Prosesi Wisuda

1. Wisudawan beserta orang tua tiba di kampus UBB sesuai jadwal yang sudah

ditentukan

2. Di pintu gerbang akan dilakukan pemeriksaan undangan dan pengecekan suhu tubuh

oleh satpam.

3. Wisudawan akan diarahkan menuju fakultas masing-masing.

FT di lapangan parkir FT

FPPB di lapangan parkir FPPB

FE di gedung babel 3

FH di gedung babel 2

FISIP di gedung babel 1

4. Selama menunggu pelaksanaan prosesi wisuda, wisudawan menempati tempat duduk

yang telah ditentukan oleh panitia di Fakultas masing-masing.

5. Wisudawan menuju rektorat sebagai tempat pelantikan menggunakan bus.

6. Wisudawan menaiki bus sesuai dengan kelompok yang telah ditentukan oleh panitia.

7. Wisudawan didampingi orang tua tiba direktorat langsung mengikuti prosesi pelantikan.

8. Setelah pemindahan kuncir wisudawan berserta orang tua berfoto bersama di Foto

Booth yang telah disediakan panitia

9. Wisudawan beserta orang tua kembali ke fakultas masing-masing dengan

menggunakan bus yang telah ditentukan.

10. Wisudawan dan orang tua tiba di fakultas dan menunggu wisudawan yang lainnya

selesai di lantik

11. Pembagian konsumsi untuk wisudawan beserta orang tua oleh panitia dengan

menunjukkan kartu undangan.

12. Acara selesai

Page 8: BUKU PANDUAN PROSESI WISUDA XXubb.ac.id/assets/files/bakk/Panduan Wisuda XX 2020.pdf · 2 08.05 – 08.10 Senat memasuki ruangan diiringi lagu "Bagimu Negeri" 3 08.10 – 08.13 Menyanyikan

8

G. Urutan Prosesi Wisuda

1. Wisudawan Fakultas Teknik

2. Wisudawan Fakultas Pertanian, Perikanan, dan Biologi

3. Wisudawan Fakultas Ekonomi

4. Wisudawan Fakultas Hukum

5. Wisudawan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

H. Fasilitas untuk wisudawan

1. Toga;

2. Gordon;

3. Undangan Orangtua/wali;

4. Buku Album wisuda;

5. Konsumsi untuk wisudawan dan orangtua/pendamping;

6. Fotobooth wisuda;

7. Bis antar/jemput dari fakultas ke tempat prosesi wisuda (rektorat).

Page 9: BUKU PANDUAN PROSESI WISUDA XXubb.ac.id/assets/files/bakk/Panduan Wisuda XX 2020.pdf · 2 08.05 – 08.10 Senat memasuki ruangan diiringi lagu "Bagimu Negeri" 3 08.10 – 08.13 Menyanyikan

9

BAB III

TATA TERTIB

Agar penyelenggaraan wisuda XX UBB 2020 dapat berlangsung dengan tertib,

wisudawan diharapkan mematuhi tata tertib selama prosesi wisuda berikut ini.

1. Wisudawan berkumpul di Fakultas masing-masing sesuai jadwal yang sudah ditentukan

sebagai berikut:

a) Wisudawan Fakultas Teknik (FT) hadir di fakultas pada pukul 07.45 WIB;

b) Wisudawan Fakultas Pertanian, Perikanan, dan Biologi (FPPB) hadir di fakultas pada

pukul 08.45 WIB;

c) Wisudawan Fakultas Ekonomi (FE) hadir di fakultas pada pukul 09.45 WIB;

d) Wisudawan Fakultas Hukum (FH) hadir di fakultas pada pukul 10.45 WIB;

e) Wisudawan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) hadir di fakultas pada pukul

11.00 WIB.

2. Semua Wisudawan wajib menggunakan masker, mengecek suhu tubuh, mencuci tangan

dan menjaga jarak.

3. Pada saat prosesi wisuda, para wisudawan mengenakan pakaian toga lengkap. Dan

untuk wanita tidak menggunakan high heels.

4. Selama prosesi wisuda, wisudawan dilarang:

a. Merokok

b. Mengaktifkan handphone/silent

c. Berbicara atau membuat gaduh

d. Keluar dari prosesi wisuda tanpa seijin panitia

e. Melepas toga

5. Tidak melakukan salaman saat prosesi wisuda dengan Rektor/Dekan, cukup dengan

menundukan kepala.

6. Setiap wisudawan hanya didampingi oleh 2 pendamping sesuai dengan undangan;

7. Pendamping wisudawan tidak diperbolehkan membawa anak kecil (dibawah umur 10

tahun);

8. Pendamping wisudawan mendampingi wisudawan selama prosesi berlangsung;

9. Bagi pengantar wisudawan, dilarang menunggu wisudawan di lingkungan kampus UBB.

Page 10: BUKU PANDUAN PROSESI WISUDA XXubb.ac.id/assets/files/bakk/Panduan Wisuda XX 2020.pdf · 2 08.05 – 08.10 Senat memasuki ruangan diiringi lagu "Bagimu Negeri" 3 08.10 – 08.13 Menyanyikan

10

BAB IV

DENAH LOKASI

A. Denah Prosesi Wisuda

Page 11: BUKU PANDUAN PROSESI WISUDA XXubb.ac.id/assets/files/bakk/Panduan Wisuda XX 2020.pdf · 2 08.05 – 08.10 Senat memasuki ruangan diiringi lagu "Bagimu Negeri" 3 08.10 – 08.13 Menyanyikan

11

B. Denah Tempat Pengantaran dan Penjemputan Wisudawan

Page 12: BUKU PANDUAN PROSESI WISUDA XXubb.ac.id/assets/files/bakk/Panduan Wisuda XX 2020.pdf · 2 08.05 – 08.10 Senat memasuki ruangan diiringi lagu "Bagimu Negeri" 3 08.10 – 08.13 Menyanyikan

12

C. Denah Tempat Berkumpul Wisudawan

Page 13: BUKU PANDUAN PROSESI WISUDA XXubb.ac.id/assets/files/bakk/Panduan Wisuda XX 2020.pdf · 2 08.05 – 08.10 Senat memasuki ruangan diiringi lagu "Bagimu Negeri" 3 08.10 – 08.13 Menyanyikan

13

BAB IV

PENUTUP

Besar harapan kami agar buku panduan ini benar-benar dapat memberikan

informasi dan ketentuan terkait dengan pelaksanaan wisuda serta dapat menjadi

rujukan utama bagi wisudawan, undangan, dan semua pihak yang terkait dengan

pelaksanaan wisuda serta untuk mengantisipasi hal-hal yang tidak perlu terjadi

sehingga pelaksanaan wisuda berjalan lancer, tertib, dan khidmat.

Panduan Pelaksanaan Wisuda Mahasiswa ini mulai berlaku pada tanggal

ditetapkan. Hal-hak yang belum diatur dalam dokumen ini dapat dibicarakan lebih

lanjut dalam rapat internal dan dimungkinkan dilakukan perbaikan pada dokumen.