2
CAPCAY GORENG Deskripsi Capcay adalah makanan yang berisi berbagai macam sayuran.Capcay ada dua jenis yaitu capcay kuah dan capcay goreng, pada resep ini kami membuat resep capcay goreng. Capcay goreng berbeda dengan capcay kuah karena konsistensi lebih kental akibat penambahan tepung maizena (bisa dikatakan kuah hanya sedikit).Kami memilih capcay goreng sebagai olahan sayur pada makanan utama karena menu sudah diketahui masyarakat luas dan daya terimanya termasuk tinggi dan juga sebagai penyeimbang lauk utama yang sudah berkuah. BAHAN BERAT URT Wortel 198 g 2 gls Kembangkol 260 g 2,5 gls Tomat 50 g 0,5 bh Daunbawang 30 g 3 tangkai Sawihijau 250 g 2,5 gls Jamurmerang 200 g 2 gls

Cap Cay Goreng (1)

Embed Size (px)

DESCRIPTION

yyy

Citation preview

CAPCAY GORENGDeskripsiCapcay adalah makanan yang berisi berbagai macam sayuran.Capcay ada dua jenis yaitu capcay kuah dan capcay goreng, pada resep ini kami membuat resep capcay goreng. Capcay goreng berbeda dengan capcay kuah karena konsistensi lebih kental akibat penambahan tepung maizena (bisa dikatakan kuah hanya sedikit).Kami memilih capcay goreng sebagai olahan sayur pada makanan utama karena menu sudah diketahui masyarakat luas dan daya terimanya termasuk tinggi dan juga sebagai penyeimbang lauk utama yang sudah berkuah.

BAHANBERATURT

Wortel198 g2 gls

Kembangkol260 g2,5 gls

Tomat50 g0,5 bh

Daunbawang30 g3 tangkai

Sawihijau250 g2,5 gls

Jamurmerang200 g 2 gls

Tepungmaizena20 g4 sdm

Air 225 ml1 botol

Minyak40 g8 sdt

BUMBU

Bawangputih10 siung

Pala bubuk5 g (2,5 sdt)

Bawang Bombay33 g (2 bh)

Garam10 g (5 sdt)

Merica5 g (2,5 sdt)

Kalduayam5 g (1 balok)

CARA MEMBUAT (Untuk 10 porsi)

1. Panaskanminyak, tumisbawangputih, bawangmerah, bawang Bombay sampaiharum.2. Masukkanwortel, kembangkol, sawihijau, tambahkan air 225 ml.3. Masukkanjamurmerang, tomat, tambahkanbumbusepertigaram, merica, palabubukdankalduayam.4. Larutkantepungmaizenadanmasukkankemasakan, aduk-aduksampaicapcaymengental.5. Tambahkanpotongandaunbawangsebagaisentuhanakhir.

CARA PENYAJIAN

Capcaygorengdisajikanselagipanas (setelahpemasakanlangsungdisajikan)

NilaiGizi (per 10 porsi)E : 620,2 kkalP : 17,7 gL : 42,5 gK : 50,9 g