Ciri Penguat Daya

Embed Size (px)

DESCRIPTION

elektronika

Citation preview

Ciri penguat daya kelas A:1. Menghasilkan sinyal output sesuai dengan sinyal input selama siklus penuh2. Titik kerja diletakkan di tengah-tengah garis beban3. Arus Icq selalu mengalir baik saat ada sinyal input maupun tidak ada sinyal input4. Efesiensi sangat rendahCiri penguat daya kelas B:1. Hanya dapat menguatkan setengah siklus (1800)2. Hanya menguatkan setengah gelombang3. Titik kerja pada daerah cut-off ICQ=04. Efisiensi tinggi5. Karena setengah gelombang maka digunakan dua penguat kelas B yang disebut push-pullCiri penguat daya kelas AB:1. Beroperasi diantara penguat kelas A dan B2. Sinyal output yang dihasilkan 180