Cover

Embed Size (px)

DESCRIPTION

jjjjj

Citation preview

Referat

HIFEMA TRAUMATIKA

Oleh :Norhalisya Utami (15100707360803007)

Pembimbing :dr. Hondrizal, Sp.M

KEPANITERAAN KLINIK ILMU PENYAKIT MATARUMAH SAKIT UMUM DAERAH SOLOKKOTA SOLOK2016

KATA PENGANTARSegala puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, karna atas berkat dan rahmat-Nya sehingga penyusun dapat menyelesaikan laporan kasus dengan judul Hifema dengan baik.Selanjutnya, penyusun mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada dr. Hondrizal, Sp.M sebagai pembimbing yang telah banyak membantu penulisan dan penyusunan laporan penelitian ini. Penyusun juga mengucapkan terima kasih kepada rekan-rekan dan semua pihak yang telah membantu menyelesaikan makalah ini.Penyusun menyadari sepenuhnya bahwa laporan kasus ini masih banyak terdapat kesalahan dan kekurangan. Oleh karena itu, saya sangat mengharapkan saran dan kritik guna perbaikan dimasa mendatang.

Solok, Januari 2016

Penulis

DAFTAR ISIKata PengantariDaftar isiiiBAB I. Pendahuluan 1BAB II.Tinjauan Pustaka22.1 Anatomi vaskularisasi bola mata22.2 Definisi hifema32.3 Epidemiologi 42.4 Etiologi 42.5 Klasifikasi 52.6 Patofisiologi62.7 Diagnosis92.8 Diagnosis Banding102.9 Penatalaksanaan112.10 Komplikasi152.11 Prognosis172.12 Pencegahan17BAB III. Kesimpulan 18Daftar Pustaka..19iii