42
The Avengers of SiX, we are! Disampaikan pada Pertemuan Dewan Kelas, 20 September 2014

D Avengers6

  • Upload
    poho

  • View
    216

  • Download
    1

Embed Size (px)

DESCRIPTION

D_Avengers6

Citation preview

  • The Avengers of SiX, we are! Disampaikan pada Pertemuan Dewan Kelas, 20 September 2014

  • Semangat juang tidak dimiliki semua orang. Tetapi, jika satu orang mempunyai semangat juang yang super, dia tidak akan pernah

    meninggalkan nya, karena niatnya sudah tertuju kepada tujuannya --Aufa Nida K--

  • INSPIRATOR

    Jangan pernah menyerah dan berusaha keraslah, hiraukan ejekan orang lain, kita belajar dari pengalaman

    dan saling tolong menolong.. bahwa manusia butuh bantuan dan kerjasama itu penting

    --Farras--

  • Seumur hidup pasti ada hambatan yang mungkin membuat kita menyerah, tapi hadapi dengan berjuang dan jangan menyerah

    --Sulthan--

    Untuk mencapai tujuan hidup, kita harus melampaui misi yang sangat berat dan akhirnya kita bisa berhasil

    --Raka--

    Untuk meraih mimpi kita, kita harus berjuang terus --Zhariif--

  • Janganlah menyerah jika kau ingin mengejar yang kau kejar dan jadilah orang kuat --Zubair--

    Jika ingin mencapai sesuatu, berjuanglah sampai kita bisa mencapainya. Jangan hiraukan ejekan orang lain, karena kita pasti bisa mencapainya

    --Aida--

    Meraih masa depan itu memerlukan sebauh perjuangan. Pasti perlu jika kita ingin sukses --Ayyashy--

  • Estafet ikat sebelah kaki (pasangan)

    Dari empat kelompok, satu kelompok yang secara pembagian tim kurang tepat. (1 akhwat dan 5 ikhwan)

    Tiap kelompok, atur strategi bagaimana caranya menang?

    Tantangannya ada pada kel (1 akhwat, 5 ikhwan)

    Pemenangnya, unpredictable team!

  • Kita jangan menyia-nyiakan kehidupan, Kita harus giat belajar untuk kehidupan kita nantinya, juga harus menghargai guru yang telah mengajari kita.

    --dimas--

  • tryout KITA

  • MENARA BAN, 21 AGUSTUS 2014

  • Jangan menyerah kalau masih ada kesempatan, jangan menyerah kalau masih ada harapan

    --Zaza--

  • Jika kita berjuang dan kita terhalang oleh suatu hal/rintangan. Kita harus bersemangat, tidak boleh menyerah. Meski tertinggal jauh. Kita tetap berjuang.

    Pantang menyerah dan semangat juang, itu adalah kunci kemenangan --Jundy--

  • Jangan pernah menyerah. Bantu orang lain siapapun itu, jadilah juara dalam kemenangan akhirat

    --Zafran--

  • 12:00 WIB Jika kita memiliki mimpi, jangan buat mimpi itu

    hanya ada di dalam pikiran, jadikanlah mimpi kita menjadi kenyataan dengan berusaha --nasywa--

  • ketika kau tak menyerah, kau takkan kalah --Fathia--

  • Menara ban

    Siswa berkelompok. Mengoranisasikan timnya, mulai dari menentukan pemimpin sampai strategi yang akan di jalankan (berbagi peran)

    Mengamati keterlibatan siswa dalam tim.

    Akhwatnya luar biasa.

  • PEMILU, 27 AGUSTUS

  • PEMILU

    Teman teman mendiskusikan sejarah dan perkembangan pemilu di sekolah (dikontekskan dengan pemilu di indonesia)

    Mengkritisi visi misi saat debat kandidat (belajar dari pengalaman tahun sebelumnya)

    Menjadi petugas pemilu (juga membuat denah)

    Mengikuti proses pemilihan hingga tuntas

  • Bamboo bridge

    Sebenanarnya, ini aktivitas indvidu. Namun kelas tetap megelompokkannya, menjadi empat. Dan benar bahwa kelompok itu berfungsi sangat.. Terbukti saat ..

    Setelah itu, kelas melakukan refleksi dan diakhiri dengan menulis : siapa sang inspirator? Dan mengapa ?

  • Semua orang ingin punya masa depan yang indah dan cerah dan semua orang berusaha untuk masa depan, berjuang, mendapat motivasi dari yang lain dan semua akan terlihat dari masa lalu,

    dan masa depan akan menuntun kita menuju lebih baik dan lebih baik lagi dan banyak orang telah menyia-nyiakan waktu karena katanya masa depan masih lama. Dan saat masa depan bisa dibangun dengan semangat, jangan menyerah, saling membantu sesama dan belajar dari yang

    memiliki masa depan yang sama dan sudah tercapai --Aa Uthan--

  • Yang bisa mengubah diri kita hanyalah kita sendiri. Kalau kita berjuang pasti kita bisa mengubah diri kita sendiri. Jangan hiraukan orang lain

    --Fathia--

  • Semua bermula dari kita, segeralah!!

  • Petugas upacara

    Mulai senin kelas mempersiapkan, bagaimana menjadi petugas yang baik.. Bahwa tiap orang menentukan keberhasilan. Penguatan

    Sblum latihan di lap, glade resik di kelas (posisi). Setelah itu baru ke lap,

    Latihan dua hari, senin dan selasa.

    Dan hasilnya, subhanallah

  • Aku harus berusaha keras karena jika orang berputus asa bisa disebut gagal . Aku harus menolong karena aku tidak mau egois kepada orang lain. Kita saudara

    --zaidan--

  • Janganlah menyerah di tengah jalan, jika ingin meraih apa yang diinginkan --Raka--

  • Jika kita ingin sukses tetapi kita bermalas malasan mengejar kesuksesan, maka kita harus belajar lebih giat

    --Zubair--

    Kita harus berusaha keras, karena berusaha keras adalah kunci keberhasilan

    --Aida--

    Kita harus terus berjuang untuk meraih mimpi kita --Filla--

  • Kalau kita berusaha, kita akan berhasil

    --Wildan--

    Jika kita tidak puas dengan apa yang kita miliki.. berubahlah

    jangan peduli apa kata orang. Terus berusaha..

    maka impian akan tercapai

    --Jundy--

    Tolong menolonglah saat kita sudah sukses. Kita juga harus zakat

    dan menjalani haji bila mampu. Juga lebih

    sering bersyukur atas karunia allah.

    --Vito--

  • Jika kita mendapat nilai yang buruk,

    terus belajar dengan

    kemampuan terbaik, supaya

    mampu mencapai cita cita. --Ayyashy--

    Motivasi itu sangat bermanfaat untuk

    kita karena bisa membuat kita

    lebih bersemangat --zaza--

  • Jika kita tidak menyerah, maka akan menghasilkan hal yang memuaskan

    --farhat--

    Kita harus membantu orang yang membutuhkan, agar kita juga bahagia.

    Kebaikan tidak bisa dibeli. --Aida--

    Ketika kita akan melakukan hal baik,

    kita harus bisa berusaha. Ketika kita

    berusaha, mengejarnya harus 100%, tidak peduli ejekan orang lain

    --dimas--

    Yang dulunya buruk tidak selalu masa depannya buruk. Maka berjuanglah untuk

    mendapatkan masa depan lebih baik. --sulthan--

  • Inspirasi?

    Meyakini dengan hati, mengucapkan dengan lisan dan menyatakan dengan perbuatan

    Tentang seberapa bisa kita berbuat? Agar semua yang ada bisa terinspirasi dengan

    yang kita lakukan.

  • Dari yang kita lihat mulai awal, maka tantangan kita adalah seberapa bisa kita

    menyajikan sumber-sumber kebaikan, agar anak-anak mampu dengan cepat

    mendapatkan asupan dan mengerjakannya dengan penuh konsisten

    ?

  • Tentang inspirasi

    Ketika si HA menginspirasi si RFF

    RFF : meski kecil, tetapi dia cepat lho.. Buktinya dia mampu menantang dirinya dan berhasil menempuh beberapa detik aja. Aku suka itu, ia selalu bersemangat dan selalu ceria selamat berjuang ya HA (dengan penuh senyum)

  • Ketika AHF terinspirasi oleh YNA

    AHF : karena dia paling keren dan pantang menyerah diantara akhwat yang lain, dia juga berusaha agar nilainya bagus. Menurutku, dia yang paling menginspirasi diantara akhwat yang lain..

    Ketika AHF terinspirasi oleh WA

    AHF : dia bisa mengatur kelompoknya, walau agak nyebelin orangnya. Tapi dia hebat, dia akan outbond setelah semua anggota kelompoknya, dia juga suka memberi semangat kepada orang lain.

  • Ketika ANK terinspirasi oleh NAM, AZK dan RFF&FAS

    ANK ke NAM :

    NAM yang tadinya menolak u bermain (games) bersama rekan2ny, tetapi NAM bisa melakukan itu bersama & ada bukti bahwa sebenarnya dia mampu melakukannya.

    ANK ke AZK :

    AZK adalah panutan u kita semua, karena tpat hari ini dia bisa memberikan inspirasi terbaik yaitu menyupor IS ketika sedang bamboo bridge

    ANK ke RFF&FAS :

    alasanku karena mereka bisa berikan yang cukup bagus, yaitu bekerja sama sampai menjadi sang juara

  • Ketika AFF terinspirasi oleh DRR, ZMT dan AZ ANK ke DRR : karena DRR jiwa kepemimpinannya bagus, bisa mengatur kelas ini. ANK ke ZMT : dia puasa walaupun bermain bola di lapangan, dan kalau waktu kosong, dia pasti mengaji ANK ke AZ : dia sabar meski berulang kali diejek, dan AZ itu semangatnya tinggi atau tidak mudah menyerah..

  • PERENUNGAN

    Peran kita sebagai orang tua sangat penting guna menentukan masa depan anak.

    Untuk itu perlu komunikasi yang efektif antara orang tua dan anak, agar sedini mungkin anak

    menemukan apa yang menjadi pilihannya.

    Hal tersebut nampak pada apa yang anak tuliskan dalam quotes-quotesnya.