4
KATA PENGANTAR Puji Dan Syukur Alhamdulillah penulis serukan ke hadirat Allah SWT atas rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis mendapat kesempatan untuk menyelesaikan program Praktek Kerja Lapangan/ OJT ( On the Job Tranning) di PT PLN Wilayah Aceh, dan atas pertolongan-Nya pula penulis dapat menyelesaikan Laporan Praktek Kerja Lapangan ini. Praktek Kerja Lapangan ini merupakan mata kuliah yang wajib bagi setiap mahasiswa/i Politeknik Negeri Lhokseumawe. Hal ini dimaksudkan agar mahasiswa/i mendapatkan gambaran langsung tentang ilmu yang diperoleh dibangku kuliah, mengaplikasikan ilmu teori ke dalam dunia kerja dan menambah bekal pengalaman yang berhubungan dengan ilmu keteknikan secara umum dan khususnya ilmu computer multimedia dan jaringan di PT PLN Wilayah Aceh. Laporan kerja praktek ini berisikan tentang hal-hal yang telah penulis lihat dan pelajari selama penulis melaksanakan Praktek Kerja Lapangan di PT PLN Wilayah Aceh, dari tanggal 28 Juni – 28 Agustus 2015. Adapun judul yang penulis ambil untuk laporan Praktek Kerja Lapangan ini adalah “Rancang Bangun Aplikasi Monitoring dan Sertifikasi (AMOS) Pada PT PLN Wilayah Aceh”. iv

D. Kata Pengantar

Embed Size (px)

DESCRIPTION

wew

Citation preview

Page 1: D. Kata Pengantar

KATA PENGANTAR

Puji Dan Syukur Alhamdulillah penulis serukan ke hadirat Allah SWT atas

rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis mendapat kesempatan untuk

menyelesaikan program Praktek Kerja Lapangan/ OJT ( On the Job Tranning) di PT

PLN Wilayah Aceh, dan atas pertolongan-Nya pula penulis dapat menyelesaikan

Laporan Praktek Kerja Lapangan ini.

Praktek Kerja Lapangan ini merupakan mata kuliah yang wajib bagi setiap

mahasiswa/i Politeknik Negeri Lhokseumawe. Hal ini dimaksudkan agar mahasiswa/i

mendapatkan gambaran langsung tentang ilmu yang diperoleh dibangku kuliah,

mengaplikasikan ilmu teori ke dalam dunia kerja dan menambah bekal pengalaman

yang berhubungan dengan ilmu keteknikan secara umum dan khususnya ilmu

computer multimedia dan jaringan di PT PLN Wilayah Aceh.

Laporan kerja praktek ini berisikan tentang hal-hal yang telah penulis lihat

dan pelajari selama penulis melaksanakan Praktek Kerja Lapangan di PT PLN

Wilayah Aceh, dari tanggal 28 Juni – 28 Agustus 2015. Adapun judul yang penulis

ambil untuk laporan Praktek Kerja Lapangan ini adalah “Rancang Bangun Aplikasi

Monitoring dan Sertifikasi (AMOS) Pada PT PLN Wilayah Aceh”.

Dalam pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan ini, penulis banyak mendapat

pengetahuan dan wawasan baru yang berharga. Oleh karena itu penulis mengucapkan

terima kasih setulus-tulusnya kepada Ayahanda dan Ibunda yang telah memberikan

Doa dan Dukungan kepada penulis selama ini. Disamping itu penulis juga ingin

mengucapkan terima kasih kepada :

1. Bapak Ir. Sulaiman Daud, General Manager PT PLN Wilayah Aceh

2. Bapak Ir. Ordaia Arqam Nja’oemar, PLT Deputi Manager Pengembangan

SDM

iv

Page 2: D. Kata Pengantar

3. Bapak Khairuddin, Analyst Pengembangan Organisasi dan Perencanaan

Tenaga Kerja

4. Kak Humaira, Junior Officer Pendidikan dan Pelatihan

5. Bapak Andrisa, ST, PLT Supervisor Pengelolaan Karir dan Diklat

6. Bapak Hario Bayoe Koesoema, ST , Assistant Analyst Eva Kinerja SDM

selaku Mentor.

7. Seluruh staf dan karyawan PT PLN Wilayah Aceh yang membantu penulis

secara langsung maupun tidak langsung.

8. Bapak Zulfan Khairil, S.ST, M.Eng sebagai Ketua Jurusan Teknologi

Informasi dan Komputer

9. Bapak Muhammad Nasir ST, MT sebagai Ka. Prodi Teknik Multimedia dan

Jaringan juga selaku pembimbing akademik dan dosen pengajar mata kuliah

PKL.

10. Bapak Anwar, S.SI. M.Cs sebagai pembimbing akademik dan dosen

pengajar mata kuliah PKL

11. Bapak Amri, ST.MT, Ibu Mursyidah ST, MT, Pak Atthariq SST, MT, Pak

Sayed Munazar, ST. MT, Indrawati, SST. MT, Ahmad Ikhsan, ST. MT,

Rahmad Hidayat, M.Cs Hari Toha, M.Cs yang baik secara langsung atau

secara tidak langsung telah memberi bimbingan dalam pembuatan laporan

ini hingga selesai.

12. Teman-teman :Indra Ronzela, Zikrur Rahmat, Fachrurrazi, Murniati, Fajrul

Prawira, Al Iqbal dan Muhammad Radin, serta semua teman-teman OJT

dan Magang periode 29 Juni – 28 Agustus 2015, yang telah memberikan

dukungan, saran dan kritikannya kepada penulis.

Akhir kata semoga laporan ini bisa bermanfaat bagi siapa saja yang

membacanya. Wassalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh..

Banda Aceh, 28 Agustus 2015

Teuku Aulia Bahari

v