3
Alat-alat : 1. Gelas 2. Pipet 3. Cotten buds 4. Tissue 5. Ember Bahan : 1. Asin : Na Cl 0,5%; 1,5%; 2,5%; 3,5; 4,5% 2. Asam : Asam Nitrat 0,5%; 0,75%; 1%; 1,25%; 1,5% 3. Manis : Glukosa 2%; 3%; 4%; 5%; 6% Cara Kerja : Anggota mahasiswa dalam kelas dibagi dalam 3 kelompok. Tiap kelompok dibagi dalam 6 sub kelompok. Dalam sub kelompok terdiri dari mahasiswa laki-laki dan mahasiswi perempuan. Dalam percobaan dibutuhkan 2 orang laki-laki dan dua orang perempuan untuk melakukan percobaan rasa pengecap pada lidah. Perasa yang digunakan yaitu rasa asin, asam dan manis dengan konsentrat yang berbeda tiap bahan. a. Asin 1. Mahasiswa coba berkumur dengan air 3 kali 2. Lidah dijulurkan 3. Lidah dikeringkan dengan menggunakan tissue 4. Tetesi dengan larutan NaCl menggunakan cotten buds pada daerah anterior lidah, pinggir dorsum dan pinggir dorsum medial

Determinasi Rasa Pengecap

Embed Size (px)

DESCRIPTION

aperila geridha s

Citation preview

Alat-alat :1. Gelas

2. Pipet

3. Cotten buds

4. Tissue

5. Ember

Bahan :

1. Asin:Na Cl0,5%; 1,5%; 2,5%; 3,5; 4,5%

2. Asam:Asam Nitrat0,5%; 0,75%; 1%; 1,25%; 1,5%

3. Manis:Glukosa2%; 3%; 4%; 5%; 6%

Cara Kerja :

Anggota mahasiswa dalam kelas dibagi dalam 3 kelompok. Tiap kelompok dibagi dalam 6 sub kelompok. Dalam sub kelompok terdiri dari mahasiswa laki-laki dan mahasiswi perempuan. Dalam percobaan dibutuhkan 2 orang laki-laki dan dua orang perempuan untuk melakukan percobaan rasa pengecap pada lidah. Perasa yang digunakan yaitu rasa asin, asam dan manis dengan konsentrat yang berbeda tiap bahan.a. Asin

1. Mahasiswa coba berkumur dengan air 3 kali

2. Lidah dijulurkan

3. Lidah dikeringkan dengan menggunakan tissue4. Tetesi dengan larutan NaCl menggunakan cotten buds pada daerah anterior lidah, pinggir dorsum dan pinggir dorsum medial

5. Lakukan berulang dengan konsentrat yang berbeda setiap NaCl

6. Catat hasil tiap mahasiswa pada kolom jika telah merasakan pada konsentrat tertentu

b. Asam

1. Mahasiswa coba berkumur dengan air 3 kali

2. Lidah dijulurkan

3. Lidah dikeringkan dengan menggunakan tissue

4. Tetesi dengan larutan Asam Nitrat menggunakan cotten buds pada daerah anterior lidah, pinggir dorsum dan pinggir dorsum medial

5. Lakukan berulang dengan konsentrat yang berbeda setiap Asam Nitrat6. Catat hasil tiap mahasiswa pada kolom jika telah merasakan pada konsentrat tertentu

c. Manis 1. Mahasiswa coba berkumur dengan air 3 kali

2. Lidah dijulurkan

3. Lidah dikeringkan dengan menggunakan tissue

4. Tetesi dengan larutan Glukosa menggunakan cotten buds pada daerah anterior lidah, pinggir dorsum dan pinggir dorsum medial

5. Lakukan berulang dengan konsentrat yang berbeda setiap Glukosa

6. Catat hasil tiap mahasiswa pada kolom jika telah merasakan pada konsentrat tertentu