16

DIKLAT NARASUMBER IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 GURU ...p4tkbmti.kemdikbud.go.id/sop/asset/dokumen/26080109_Panduan_PKB_Mat...melalui Uji Kompetensi Guru (UKG) bagi guru kelas, guru

  • Upload
    others

  • View
    24

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: DIKLAT NARASUMBER IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 GURU ...p4tkbmti.kemdikbud.go.id/sop/asset/dokumen/26080109_Panduan_PKB_Mat...melalui Uji Kompetensi Guru (UKG) bagi guru kelas, guru

i

Page 2: DIKLAT NARASUMBER IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 GURU ...p4tkbmti.kemdikbud.go.id/sop/asset/dokumen/26080109_Panduan_PKB_Mat...melalui Uji Kompetensi Guru (UKG) bagi guru kelas, guru

ii

Panduan ini telah

Disusun

oleh:

Widyaiswara

Departemen TET

dan Sains

Wahyu Purnama, S.Si.,

M.Pd.

ttd tgl

Diverifikasi

oleh:

Kepala Seksi

Penyelenggaraan

Erwin Danismaya, S.E., M.Ak.

ttd

tgl

Divalidasi

oleh:

Plt. Kepala

Bidang

Fastingkom

Drs. Agung Riyanto, M. Eng.

ttd tgl

Page 3: DIKLAT NARASUMBER IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 GURU ...p4tkbmti.kemdikbud.go.id/sop/asset/dokumen/26080109_Panduan_PKB_Mat...melalui Uji Kompetensi Guru (UKG) bagi guru kelas, guru

iii

KATA PENGANTAR

Panduan Diklat ini disusun untuk memberikan gambaran tentang hal-hal penting

dan rambu-rambu yang harus diperhatikan dalam penyelenggaraan kegiatan

tersebut. Secara spesifik panduan ini menjelaskan tentang latar belakang, landasan

hukum, tujuan, hasil yang diharapkan, materi, waktu dan tempat pelaksanaan,

strategi pelaksanaan, kepanitiaan dan peserta, serta jadwal kegiatan.

Dengan adanya panduan ini, diharapkan kegiatan Program Pengembangan

Keprofesian Berkelanjutan (PKB) melalui Diklat Guru Matematika SMK Propinsi

Jawa Barat Modul C dan F ini mempunyai acuan dalam pelaksanaannya, sehingga

menghasilkan persepsi dan pemahaman yang sama dalam kegiatan diklat.

Besar harapan kami panduan ini dapat menjadi acuan bagi penyelenggara dan

peserta dalam melaksanakan kegiatan sehingga tujuan kegiatan yang telah

ditetapkan dapat dicapai secara optimal.

Cimahi, Agustus 2018

a.n Kepala

Plt. Kepala Bidang

Fasilitasi Peningkatan Kompetensi

Drs. Agung Riyanto, M.Eng

NIP. 19630425 198603 1 003

Page 4: DIKLAT NARASUMBER IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 GURU ...p4tkbmti.kemdikbud.go.id/sop/asset/dokumen/26080109_Panduan_PKB_Mat...melalui Uji Kompetensi Guru (UKG) bagi guru kelas, guru

iv

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ................................................................................................... iii

DAFTAR ISI ............................................................................................................... iv

A. LATAR BELAKANG ............................................................................................ 2

B. TUJUAN ............................................................................................................ 3

C. HASIL YANG DIHARAPKAN ............................................................................... 3

D. STRUKTUR PROGRAM ...................................................................................... 4

E. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN ............................................................. 6

F. PENGAJAR ........................................................................................................ 6

G. PANITIA ............................................................................................................ 6

H. PESERTA ........................................................................................................... 6

I. EVALUASI ......................................................................................................... 6

J. SERTIFIKAT ....................................................................................................... 8

K. TATA TERTIB .................................................................................................... 8

L. LAYANAN PESERTA .......................................................................................... 9

M. DAFTAR PESERTA ........................................................................................... 10

N. JADWAL PELAKSANAAN ................................................................................. 12

Page 5: DIKLAT NARASUMBER IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 GURU ...p4tkbmti.kemdikbud.go.id/sop/asset/dokumen/26080109_Panduan_PKB_Mat...melalui Uji Kompetensi Guru (UKG) bagi guru kelas, guru

2

A. LATAR BELAKANG

Pada tahun 2018, Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan

menyelenggarakan Program Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan (PKB)

melalui Pendidikan dan Pelatihan Guru berbasis komunitas GTK. Tujuannya

untuk meningkatkan kompetensi pedagogik dan profesional yang dilakukan

melalui Uji Kompetensi Guru (UKG) bagi guru kelas, guru mapel dan guru

Bimbingan Konseling (BK) untuk semua jenjang pendidikan dengan rata-rata

nasional yaitu 75 dan melalui Uji Kompetensi Keahlian (UKK) bagi guru

kejuruan.

Program Diklat Guru bagi guru kelas, guru mapel umum dan guru BK di semua

jenjang pendidikan dilaksanakan dengan menggunakan peta kompetensi guru

yang dibagi menjadi 10 kelompok kompetensi. Peta kompetensi guru tersebut

dikembangkan berdasarkan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) dalam

SKG. Selanjutnya, dari 10 kelompok kompetensi dikembangkan kisi-kisi soal

UKG, dan untuk masing-masing kelompok kompetensi dikembangkan juga

modul. Hasil UKG menjadi acuan dalam penilaian diri (self assessment) bagi

guru tentang kompetensinya sehingga dapat menetapkan modul kelompok

kompetensi mana yang dibutuhkan untuk meningkatkan kompetensinya, dan

menjadi acuan bagi penyelenggara Program Diklat untuk melakukan analisis

kebutuhan. Di akhir program diklat, guru mengikuti post test. Hasil post test

bagi guru adalah cerminan Uji Kompetensi Guru (UKG) pada tahun

bersangkutan.

Penyelenggaraan Program Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan melalui

Pendidikan dan Pelatihan Guru melibatkan Pemerintah serta partisipasi publik

yang meliputi pemerintah daerah, asosiasi profesi, perguruan tinggi, dunia

usaha dan dunia industri, organisasi kemasyarakatan, serta orangtua siswa.

Bentuk pelibatan publik lainnya dapat dilakukan dengan berbagai cara seperti

memberikan dukungan bagi terselenggaranya Program Pengembangan

Keprofesian Berkelanjutan melalui Pendidikan dan Pelatihan Guru.

Program Diklat Guru dilaksanakan menggunakan moda tatap muka dan dapat

dilakukan di tingkat kabupaten/kota, provinsi, maupun nasional. Moda tatap

muka merupakan bagian dari sistem pembelajaran di mana terjadi interaksi

secara langsung antara fasilitator dengan peserta pembelajaran. Interaksi

Page 6: DIKLAT NARASUMBER IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 GURU ...p4tkbmti.kemdikbud.go.id/sop/asset/dokumen/26080109_Panduan_PKB_Mat...melalui Uji Kompetensi Guru (UKG) bagi guru kelas, guru

3

pembelajaran yang terjadi dalam tatap muka meliputi pemberian input

materi, tanya jawab, diskusi, latihan, kuis, praktik, dan penugasan.

PPPPTK-BMTI sebagai Unit Pelaksana Teknis Kementerian Pendidikan dan

Kebudayaan bekerjasama dengan Dinas Pendidikan Propinsi Jawa Barat

bermaksud melaksanakan Program Pengembangan Keprofesian

Berkelanjutan melalui Diklat Guru Matematika SMK yang merupakan bagian

dari pengembangan diri guru untuk meningkatkan profesionalismenya secara

berkelanjutan sebagai

B. TUJUAN

Secara umum tujuan dari Program Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan

melalui Diklat Guru Matematika SMK adalah peserta diharapkan dapat

membekali pengetahuan, keterampilan dan sikap profesional guru

matematika SMK dalam meningkatkan kompetensi pedagogik dan profesional

sesuai tuntutan dan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi.

Secara khusus, setelah mengikuti program/diklat ini peserta diharapkan

dapat:

1. Memahami kebijakan Pemerintah dalam Program Pengembangan

Keprofesian Berkelanjutan yang digulirkan oleh Kementerian Pendidikan

dan Kebudayaan.

2. Mengembangkan kurikulum yang terkait dengan mata pelajaran yang

diampu.

3. Menggunakan konsep-konsep geometri.

4. Memfasilitasi pengembangan potensi peserta didik untuk

mengaktualisasikan berbagai potensi yang dimiliki.

5. Menggunakan konsep-konsep kalkulus dan geometri analitik.

6. Menggunakan vektor dan matriks.

C. HASIL YANG DIHARAPKAN

Hasil yang diharapkan dicapai oleh peserta melalui pendidikan dan pelatihan

ini adalah:

1. Memahami kebijakan Pemerintah dalam Program Pengembangan

Keprofesian Berkelanjutan yang digulirkan oleh Kementerian Pendidikan

dan Kebudayaan.

Page 7: DIKLAT NARASUMBER IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 GURU ...p4tkbmti.kemdikbud.go.id/sop/asset/dokumen/26080109_Panduan_PKB_Mat...melalui Uji Kompetensi Guru (UKG) bagi guru kelas, guru

4

2. Mengetahui, memahami, dan menerapkan bagaimana menentukan

pengalaman belajar dan materi pembelajaran yang sesuai untuk

mencapai tujuan pembelajaran, bagaimana mengembangkan

ekstrakurikuler untuk aktualisasi diri peserta didik;

3. Mengetahui, memahami, dan menerapkan materi geometri, kalkulus

dan geometri analitik dalam kehidupan sehari-hari yang berkaitan

dengan bidang kejuruan.

D. STRUKTUR PROGRAM

No Materi JP

UMUM 4

1 Kebijakan Program Pengembangan Keprofesian

Berkelanjutan melalui Pendidikan dan Pelatihan Guru

2

2 Kebijakan Penguatan Pendidikan Karakter (PPK) dan

Gerakan Literasi Nasional

2

POKOK 54

3 Pengembangan Pembelajaran Berorientasi Keterampilan

Berpikir Aras Tinggi (Higher Order Thinking Skills)

2

4

a. Pendalaman Materi Pedagogik C: Pengalaman Belajar

& Materi Pembelajaran

8

b. Pendalaman Materi Profesional C: Geometri 18

5 a. Pendalaman Materi Pedagogik F: Pengembangan

Ekstrakurikuler untuk Aktualisasi Diri Peserta Didik

8

b. Pendalaman Materi Profesional F: Kalkulus dan

Geometri Analitik

1

8

PENUNJANG 2

1 Tes Akhir 2

Total 60

Page 8: DIKLAT NARASUMBER IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 GURU ...p4tkbmti.kemdikbud.go.id/sop/asset/dokumen/26080109_Panduan_PKB_Mat...melalui Uji Kompetensi Guru (UKG) bagi guru kelas, guru

5

a. Materi Umum

1. Kebijakan Program Pengembangan Keprofesionalan Berkelanjutan

melalui Pendidikan dan Pelatihan Guru. Bagian ini membahas tentang

kebijakan Kemendikbud dalam Pengembangan Keprofesionalan

Berkelanjutan bagi guru SMK.

2. Kebijakan Penguatan Pendidikan Karakter (PPK) dan Gerakan Literasi

Nasional. Bagian ini membahas tentang kebijakan Kemendikbud

dalam menanamkan dan memperkuat pendidikan karakter serta

gerakan literasi (budaya membaca) di SMK.

3. Pengembangan Pembelajaran Berorientasi Keterampilan Berpikir Aras

Tinggi (Higher Order Thinking Skills). Bagian ini membahas

pengembangan pembelajaran berorientasi keterampilan berpikir aras

tinggi (HOTS), sesuai dengan tuntutan pembelajaran abad 21 dan

karakteristik mapel yang diampu (Matematika).

b. Materi Pokok

1. Pendalaman Materi Pedagogik C. Bagian ini membahas tentang

modul kompetensi pedagogik C, yaitu pengalaman pembelajaran dan

materi pembelajaran.

2. Pendalaman Materi Profesional C. Bagian ini membahas tentang

modul kompetensi profesional C, yaitu Geometri (Dimensi Dua dan

Dimensi Tiga).

3. Pendalaman Materi Pedagogik F. Bagian ini membahas tentang

modul kompetensi pedagogik F, Pengembangan Ekstrakurikuler

untuk Aktualisasi Diri Peserta Didik.

4. Pendalaman Materi Profesional F. Bagian ini membahas tentang

modul kompetensi profesional F, yaitu Kalkulus dan Geometri Analitik.

c. Materi Penunjang

Tes Akhir

Tes akhir dilakukan untuk memperoleh gambaran sejauh mana

pemahaman peserta mengenai materi yang diberikan setelah mengikuti

Page 9: DIKLAT NARASUMBER IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 GURU ...p4tkbmti.kemdikbud.go.id/sop/asset/dokumen/26080109_Panduan_PKB_Mat...melalui Uji Kompetensi Guru (UKG) bagi guru kelas, guru

6

diklat dan untuk memenuhi KCM (Kriteria Capaian Minimum) atau tidak

sebagai nilai UKG di tahun ini.

E. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN

Diklat Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan Mapel Matematika bagi

Guru SMK ini dilaksanakan menggunakan moda tatap muka, dengan pola 60

jam pelatihan @ 45 menit, mulai dari tanggal 26 Agustus s.d. 01 September

2018. Diklat dilaksanakan di kampus PPPPTK BMTI, Jl. Pasantren km. 2 Cibabat

Cimahi Jawa Barat.

F. PENGAJAR

Tenaga pengajar terdiri dari Widyaiswara dibantu oleh Teknisi Lab dan

Pengembang Teknologi Pendidikan (PTP) di PPPPTK BMTI.

G. PANITIA

No. Nama Jabatan

1. Suwondo Penanggungjawab

2. Yustri Marsaulina Ketua

3. Asep Casmiri Anggota

H. PESERTA

Peserta adalah guru matematika di SMK wilayah propinsi Jawa Barat peserta

UKG tahun 2017 atau sebelumnya yang mempunyai skor UKG <75 dengan

keharusan mempelajari dan menguasai 8 sampai dengan 10 modul atau

kompetensi keahlian.

I. EVALUASI

Penilaian dalam diklat dilakukan secara komprehensif, meliputi penilaian

terhadap peserta, penilaian terhadap fasilitator, dan penilaian terhadap

penyelenggaraan kegiatan. Berikut ini dijelaskan masing-masing penilaian

sebagai berikut:

Page 10: DIKLAT NARASUMBER IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 GURU ...p4tkbmti.kemdikbud.go.id/sop/asset/dokumen/26080109_Panduan_PKB_Mat...melalui Uji Kompetensi Guru (UKG) bagi guru kelas, guru

7

1) Penilaian Sikap (PS)

Penilaian sikap dimaksudkan untuk mengetahui sikap peserta pada aspek

kerjasama, disiplin, tanggungjawab, dan keaktifan. Sikap-sikap tersebut

dapat diamati pada saat menerima materi, melaksanakan tugas individu

dan kelompok, mengemukakan pendapat dan bertanya jawab, serta saat

berinteraksi dengan fasilitator dan peserta lain. Penilaian aspek sikap

dilakukan mulai awal sampai akhir kegiatan secara terus menerus yang

dilakukan oleh fasilitator pada setiap materi. Namun, untuk nilai akhir

aspek sikap ditentukan di hari terakhir atau menjelang kegiatan berakhir

yang merupakan kesimpulan fasilitator terhadap sikap peserta selama

kegiatan dari awal sampai akhir berlangsung. Hasil penilaian sikap

dituangkan dalam format Lembar Penilaian Sikap.

2) Penilaian Keterampilan (PK)

Penilaian keterampilan dimaksudkan untuk mengetahui kemampuan

peserta dalam mendemonstrasikan pemahaman dan penerapan

pengetahuan yang diperoleh serta keterampilan yang mendukung

kompetensi dan indikator. Penilaian keterampilan menggunakan

pendekatan penilaian autentik mencakup bentuk tes dan nontest.

Penilaian aspek keterampilan dilakukan pada saat pembelajaran melalui

penugasan individu dan/atau kelompok oleh fasilitator. Komponen yang

dinilai dapat berupa hasil Lembar Kerja dan/atau hasil praktik sesuai

dengan kebutuhan. Hasil penilaian keterampilan dituangkan dalam format

Lembar Penilaian Keterampilan.

3) Tes Akhir (TA)

Peserta melakukan tes akhir pada akhir kegiatan. Peserta yang dapat

mengikuti tes akhir adalah peserta yang memenuhi minimal kehadiran

90% dan mengerjakan tugas-tugas yang telah diberikan. Pelaksanaan tes

akhir dilakukan secara online di TUK yang telah ditentukan. Nilai tes akhir

akan digunakan sebagai salah satu komponen nilai akhir peserta.

Selanjutnya, Nilai Akhir (NA) peserta diklat diperoleh dengan formula

sebagai berikut:

NA = [{(NS x40%)+(NK x60%)}x60%] + [TAx 40%]

Page 11: DIKLAT NARASUMBER IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 GURU ...p4tkbmti.kemdikbud.go.id/sop/asset/dokumen/26080109_Panduan_PKB_Mat...melalui Uji Kompetensi Guru (UKG) bagi guru kelas, guru

8

Berikut adalah kategori predikat yang diterima peserta mengadaptasi

Peraturan Kepala Lembaga Administrasi Negara Nomor 15 Tahun 2015

tentang pedoman diklat prajabatan:

Tabel Predikat dari Nilai Akhir pada Program Diklat Guru

Angka Predikat

> 90 – 100 Amat Baik

> 80 – 90 Baik

> 70 – 80 Cukup

> 60 – 70 Sedang

< 60 Kurang

Peserta diklat akan mendapatkan sertifikat apabila predikat dari Nilai Akhir

(NA) minimal Cukup.

4) Uji Kompetensi Keahlian (UKK)

Uji Kompetensi Keahlian (UKK) bagi guru kejuruan dilaksanakan di akhir

kegiatan pendalaman materi pedagogi dan profesional dengan

rekomendasi kelayakan dari fasilitator. UKK dilakukan di TUK sewaktu yang

telah ditentukan menggunakan perangkat uji berupa materi uji

kompetensi (MUK) yang telah dikembangkan dan ditetapkan oleh LSP P2.

UKK dilakukan oleh asesor pada 2 (dua) klaster yang telah dipelajari

peserta. Satu asesor dapat menguji maksimal 5 asesi/hari.

J. SERTIFIKAT

Guru yang telah mengikuti diklat dan memenuhi syarat serta memperoleh nilai akhir > 70 (minimal Cukup) akan menerima Surat Tanda Tamat Pendidikan dan Pelatihan (STTPP) yang ditandatangani Kepala PPPPTK BMTI. Peserta yang mendapat nilai akhir ≤ 70 dan/atau persyaratan kehadiran di bawah 95% akan mendapatkan surat keterangan.

K. TATA TERTIB

Selama mengikuti kegiatan, peserta diwajibkan memenuhi tata tertib sebagai

berikut:

1. Peserta wajib hadir 10 menit sebelum kegiatan belajar dimulai setiap

harinya.

Page 12: DIKLAT NARASUMBER IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 GURU ...p4tkbmti.kemdikbud.go.id/sop/asset/dokumen/26080109_Panduan_PKB_Mat...melalui Uji Kompetensi Guru (UKG) bagi guru kelas, guru

9

2. Mengikuti kegiatan sesuai dengan arahan dari nara sumber, fasilitator,

pengajar, dan panitia.

3. Berpakaian rapi dan sesuai pada saat pembelajaran.

4. Menjaga dan memelihara keamanan, kenyamanan, dan kebersihan di

lingkungan kelas, bengkel, dan asrama.

5. Menjaga dan memelihara kesehatan dengan istirahat yang cukup, olah

raga, dan makan teratur sesuai jadwal makan.

6. Bagi peserta yang merokok, agar tidak merokok di lingkungan kelas,

ruang makan, dan kamar.

L. LAYANAN PESERTA

Selama mengikuti kegiatan, peserta mendapat layanan sebagai berikut:

1. Akomodasi dan Konsumsi

Peserta mendapat layanan penginapan dan makan selama berada di

PPPPTK BMTI sesuai dengan standar yang berlaku di lembaga

pemerintah.

2. Fasilitas Olah Raga

Peserta dapat memanfaatkan fasilitas olahraga berupa kolam renang,

tenis lapangan, tenis meja, volley, dan jogging track.

3. Layanan Kesehatan

Peserta yang mengalami sakit ringan dapat menerima layanan

pemeriksaan dan obat-obatan di Klinik PPPPTK BMTI.

Bagi yang mengalami keadaan gawat darurat, akan diantar ke Rumah

Sakit terdekat dengan menggunakan layanan BPJS atau atas biaya yang

bersangkutan (pasien).

Page 13: DIKLAT NARASUMBER IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 GURU ...p4tkbmti.kemdikbud.go.id/sop/asset/dokumen/26080109_Panduan_PKB_Mat...melalui Uji Kompetensi Guru (UKG) bagi guru kelas, guru

10

M. DAFTAR PESERTA

DAFTAR NAMA PESERTA PROGRAM PENGEMBANGAN KEPROFESIAN BERKELANJUTAN

MELALUI DIKLAT TEKNIK ENERGI BIOMASSA PERIODE 15 JULI S.D. 2 AGUSTUS 2018

No Kabupaten/Kota Asal Tugas Nama

1. SMKN 4 Pertanian Padalarang Firman Danny

2. SMKN 1 Rancah Tini Nurani

3. SMK Bela Nusantara Andres Honly

4. SMKN 1 Cianjur Novi Siswayanti

5. SMKN 1 Karangtengah Ganjar Wijaya

6. SMKN 1 Pagelaran Aang Kunaepi

7. SMKN 1 Susukan Suherlina

8. SMKN 10 Garut Aneu Diana Wulandari

9. SMKN 4 Garut Mimin Resmini

10. SMK Negeri 2 Indramayu Ayu Yuanita

11. SMKN 1 Bongas Taimidi

12. SMKN 1 Losarang Abdul Basiruddin

13. SMK Negeri 1 Kuningan Tri Kartika

14. SMKN 1 Kertajati Elis Hermawati

15. SMKN 1 Majalengka Bambang Irwanto

Page 14: DIKLAT NARASUMBER IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 GURU ...p4tkbmti.kemdikbud.go.id/sop/asset/dokumen/26080109_Panduan_PKB_Mat...melalui Uji Kompetensi Guru (UKG) bagi guru kelas, guru

11

No Kabupaten/Kota Asal Tugas Nama

16. SMKN 1 Talaga Kukun Zayyan Kurnia

17. SMKN 1 Purwakarta Elis Siti Komalawati

18. SMK PGRI Subang Nia Amalia

19. SMKN Cipatujah Juju

20. SMKN 1 Bandung Budi Hermanto

21. SMK Negeri 2 Banjar Imam Bahari

22. SMKN 1 Kota Bogor Atik Prihartini

23. SMKS Widya Utama Cirebon Nani Sumami

24. SMKN 2 Kota Depok Wiwi Martini

Page 15: DIKLAT NARASUMBER IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 GURU ...p4tkbmti.kemdikbud.go.id/sop/asset/dokumen/26080109_Panduan_PKB_Mat...melalui Uji Kompetensi Guru (UKG) bagi guru kelas, guru

12

JADWAL PELAKSANAAN

No Waktu

Hari / Tanggal

Minggu,

26-08-18

Senin,

27-08-18

Selasa,

28-08-18

Rabu,

29-08-18

Kamis,

30-08-18

Jum’at,

31-08-18

Sabtu,

01-09-18

1. 07.30 – 08.15 2 4A 4B 4B 5B 5B

2. 08.15 – 09.00 2 5A 4B 4B 5B 5B

3. 09.00 – 09.45 3 5A 4B 4B 5B 5B

09.45 – 10.00 Istirahat

4. 10.00 – 10.45 3 5A 4B 4B 5B 6

5. 10.45 – 11.30 4A 5A 4B 4B 5B 6

6. 11.30 – 12.15 4A 5A 4B 5B Istirahat

12.15 – 13.15 Check-in Istirahat

7. 13.15 – 14.00 4A 5A 4B 5B 5B PU

8. 14.00– 14.45 4A 5A 4B 5B 5B Check-out

9. 14.45 – 15.30 4A 5A 4B 5B 5B

15.30 – 15.45 Istirahat

10. 15.45 – 16.30 PA/1 4A 4B 4B 5B 5B

11. 16.30 – 17.15 1 4A 4B 4B 5B Evaluasi

Jumlah jam 2 11 11 11 11 9 5

Page 16: DIKLAT NARASUMBER IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 GURU ...p4tkbmti.kemdikbud.go.id/sop/asset/dokumen/26080109_Panduan_PKB_Mat...melalui Uji Kompetensi Guru (UKG) bagi guru kelas, guru

13

Keterangan:

Kode Materi Diklat Jumlah

(JP) Pengajar/Fasilitator

PA/PU Pembukaan/Penutupan 2 Panitia

1 Kebijakan Program Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan (PKB) melalui Pendidikan dan Pelatihan Guru

2 Struktural

2 Kebijakan Penguatan Pendidikan Karakter (PPK) dan Gerakan Literasi Nasional

2 Struktural

3 Pengembangan Pembelajaran Berorientasi Keterampilan Berpikir Aras Tinggi (Higher Order Thinking Skills)

2 1. Dr. Sulipan, M.Pd Nasin, M.Pd

4A Pendalaman Materi Pedagogik C: Pengalaman Belajar dan Materi Pembelajaran

8 1. Dr. Sulipan. M.Pd Nasin, M.Pd

4B Pendalaman Materi Profesional C: Geometri 18 1. Wahyu Purnama, S.Si, M.Pd 2. Setiawan, S.Pd, M.Si

5A Pendalaman Materi Pedagogik F: Pengembangan Ekstrakurikuler untuk Aktualisasi Diri Peserta Didik

8 1. Dr. Sulipan, M.Pd 2. Nasin, M.Pd

5B Pendalaman Materi Profesional F: Kalkulus dan Geometri Analitik 18 1. Wahyu Purnama, S.Si, M.Pd 2. Drs. Wiyoto, M.T.

6 Tes Akhir 2 1. Wahyu Purnama, S.Si, M.Pd 2. Setiawan, S.Pd, M.Si