DNS Server

  • Upload
    seno

  • View
    5

  • Download
    0

Embed Size (px)

DESCRIPTION

DNS Server

Citation preview

DNS

Pengertian DNS

DNS (Domain Name System) atau dalam bahasa Indonesia disebut Sistem Penamaan Domain adalah sebuah sistem yang menyimpan informasi tentang nama host maupun nama domain dalam bentuk basis data tersebar (distributed database) di dalam jaringan komputer, misalkan: Internet. DNS menyediakan alamat IP untuk setiap nama host dan mendata setiap server yang terhubung.

Fungsi DNS Menerjemahkan nama komputer ke IP address (memetakan nama komputer menjadi IP address). Kerangka Peraturan pengiriman secara kontroversi menggunakan keuntungan jenis rekod DNS, dikenal sebagai rekod TXT. Menyediakan keluwesan untuk kegagalan computer,Beberapa server DNS memberikan perlindungan untuk setiap domain. Tepatnya,Tiga belas server akar (root server) digunakan oleh seluruh dunia.Pengelola dari sistem DNS terdiri dari tiga komponen: DNS resolver, sebuah program klien yang berjalan di komputer pengguna, yang membuat permintaan DNS dari program aplikasi. recursive DNS server, yang melakukan pencarian melalui DNS sebagai tanggapan permintaan dari resolver, dan mengembalikan jawaban kepada para resolver tersebut; authoritative DNS server :yang memberikan jawaban terhadap permintaan dari recursor, baik dalam bentuk sebuah jawaban, maupun dalam bentuk delegasi (misalkan: mereferensikan ke authoritative DNS server lainnya)Kelebihan DNS Mudah, DNS sangat mudah karena user tidak lagi direpotkan untuk mengingat IP address sebuah komputer, cukup host name. Konsisten, IP address sebuah komputer bisa saja berubah, tapi host name tidak harus berubah. Simple, DNS server mudah untuk dikonfigurasikan (bagi admin). DNS mudah untuk di implementasikan di protocol TCP/IP DNS server mudah untuk di konfigurasikan(Bagi admin) User tidak lagi di repotkan untuk mengingat IP addressKekurangan DNS User tidak dapat menggunakan nama banyak untuk mencari nama domain baik di internet maupun di intranet. DNS tidak mudah untuk di implementasikan. Tidak bisa membuat banyak nama domain.Cara Kerja DNS

Fungsi dari DNS adalah menerjemahkan nama komputer ke IP address (memetakan). Di mana client DNS disebut dengan resolvers dan DNS server disebut dengan name servers. Resolvers atau client mengirimkan permintaan ke name server berupa queries. Name server akan memproses dengan cara mengecek ke local database DNS, menghubungi name server lainnya atau akan mengirimkan message failure jika ternyata permintaan dari client tidak ditemukan. Proses tersebut dinamakan dengan Forward Lookup Query, yaitu permintaan dari client dengan cara memetakan nama komputer (host) ke IP address. Ketika kita request suatu alamat, misalnya www.google.com dari host kita (misal : 10.121.222.54), maka host kita akan mencontact name server lokal untuk menanyakan dimanakah www.google.com berada. Name server (misal : 10.121.222.54), akan mengirimkan request tersebut di database lokal kita. Karena tidak ada, maka name server akan mengontak root DNS servernya, siapa yang memegang domain untuk (.com) Beberapa daftar Top Level Domain (TLD) yang ada sekarang adalah: com, net, org, biz, info, name, museum, dan tv. Sedangkan Country Code Top Level Domain (ccTLD) adalah: us, uk, fr, es, de, it, jp, ie, dll. Root server akan memberitahu IP address dari server DNS dari www.google.com . Kemudian DNS server lokal akan mengontak server DNS yang mengelola www.google.com . Kemudian DNS server tersebut akan memberitahu IP address dari www.google.com . baru host (misal : 10.121.222.54) akan merequest www.google.com dengan IP address tersebut.Gambar Alur Kerja DNS

Ket:1. Resolver mengirimkan queries ke name server.2. Name server mengecek ke local database, atau menghubungi name server lainnya, jika ditemukan akan diberitahukan ke resolvers, jika tidak akan mengirimkan failure message ke resolvers.3. Resolvers menghubungi host yang dituju dengan menggunakan IP address yang diberikan name server.Hierarkis DNSKomponen Domain Name System disebut Domain Name Space merupakan sebuah hirarki pengelompokan domain berdasarkan nama yang terbagi menjadi beberapa bagian, diantaranya:

1. Root-Level DomainsDomain ditentukan berdasarkan tingkatan kemampuan yang ada di struktur hirarki yang disebut dengan level. Level paling atas di hirarki disebut dengan root domain. Root domain diekspresikan berdasarkan periode dimana lambang untuk root domain adalah (.).

2. Top-Level DomainsTop Level Domain adalah domain pada level teratas di bawah root (.). Ada tigapengelompokkan Top Level Domain:

1. Domain GenerikTerdiri atas 7 domain yaitu :a. comUntuk organisasi komersial. contoh: ibm.com, sun.com.b. netUntuk organisasi/perusahaan penyedia layanan jaringan/Internet. contoh: internic.net, nsf.net.c. govUntuk lembaga/organisasi pemerintahan. contoh: whitehouse.gov, nasa.gov.d. milUntuk badan/organisasi militer. contoh: army.mil.e. orgUntuk organisasi non-komersial. contoh: linux.org.f. eduUntuk lembaga pendidikan. contoh: mit.edu, berkeley.edu.g. intUntuk organisasi Internasional. contoh: nato.int.Selain 7 domain di atas ada lagi 7 domain baru dari ICANN (www.icann.org) yaitu:h. aeroUntuk industri atau perusahaan udara.i. bizUntuk perusahaan atau lembaga bisnis.j. coopUntuk perusahaan atau lembaga kooperatifk. infoUntuk penggunaan umum.l. museumUntuk museum.m. nameUntuk registrasi bagi penggunaan individual/personal.n. proUntuk para profesional seperti: akuntan, dan lain-lain. 2. Domain Negara Merupakan standar pembagian geografis berdasarkan kode negara. Contoh: id untukIndonesia, au untuk Australia, uk untuk Inggris, dan lain-lain. Domain negara ini dapat danumumnya diturunkan lagi ke level-level di bawahnya yang diatur oleh NIC dari masing-masing negara, untuk Indonesia yaitu IDNIC. Contoh level bawah dari id yaitu net.id, co.id,web.id.3. Domain Arpa Merupakan domain untuk jaringan ARPAnet. Tiap domain yang tergabung ke Internet berhak memiliki name-space .in-addr.arpa sesuai dengan alamat IP-nya. 3. Second Level DomainsSecond-level domains dapat berisi host dan domain lain yang disebut dengan subdomain. Untuk contoh: Domain Bujangan, bujangan.com terdapat komputer (host) seperti server1.bujangan.com juga terdapat komputer (host) seperti client1.training.bujangan.com. contoh lain misalnya ; yahoo.com , microsoft.com,dll4. Host NamesDomain name yang digunakan dengan host name akan menciptakan fully qualified domain name (FQDN) untuk setiap komputer. Sebagai contoh, jika terdapat fileserver1.detik.com dimana fileserver1 adalah host name dan detik adalah domain name.

Instalasi DNS Server menggunakan BIND9Domain Name System (DNS) adalah distribute database system yang digunakan untuk pencarian nama komputer (name resolution) di jaringan yang mengunakan TCP/IP (Transmission Control Protocol/Internet Protocol), dengan kata lain sebagai mesin yang mengubah alamat IP menjadi sebuah nama, sehingga user akan lebih mudah mengingat nama komputer.

Langkah-langkahnya adalah sebagai berikut.1. Install paket bind9 dengan mengetikkan perintah:#apt-get install bind92. Masukkan CD yang dibutuhkan untuk menginstall paket tersebut.3. Selanjutnya edit file konfigurasinamed.confpada direktori/etc/bind.Tambahkan script di bawah ini:

4. Selanjutnya copy filedb.localdandb.127pada direktori/etc/binddengan namadb.debiandandb.192named.conftadi). (sesuaikan nama file ini dengan konfigurasi pada#cp db.local db.debian#cp db.127 db.192

5. Edit filedb.debiandengan menyesuaikan script seperti di bawah ini:

6. Edit filedb.192dengan menyesuaikan script seperti di bawah ini:

Pastikan tidak ada kesalahan dalam penulisan script karena akan sangat berpengaruh.

7. Setelah semua konfigurasi selesai dengan benar, aktifkan daemon bind9:#/etc/init.d/bind9 restart

Jika tidak muncul keteranganfailedberarti konfigurasi sudah benar.