14
Bed Side Teaching EROSI KORNEA Ika Masyara Putri 0810311004 Novita Wulansari 0810311012 Rizki Amelia 0810312040 PRESEPTOR : dr. Sri Handayani Mega Putri, Sp.M Bagian Mata RSUP Dr.M.Djamil Padang

Erosi Kornea

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Mata

Citation preview

Page 1: Erosi Kornea

Bed Side Teaching EROSI KORNEA

Ika Masyara Putri 0810311004

Novita Wulansari 0810311012

Rizki Amelia 0810312040

PRESEPTOR : dr. Sri Handayani Mega Putri, Sp.M

Bagian Mata RSUP Dr.M.Djamil Padang

Page 2: Erosi Kornea

Identitas Pasien

Nama : Afriandi

No. MR : 820924

Jenis Kelamin : Laki-laki

Umur : 33 Tahun

Pekerjaan : Sopir

Negeri Asal : Padang

Page 3: Erosi Kornea

Seorang pasien laki-laki berusia 33 tahun datang ke Poliklinik Mata RSUP Dr M Djamil - Padang pada tanggal 11 Maret 2013 dengan :

Keluhan Utama :Mata kanan kabur sejak 3 hari

sebelum masuk rumah sakit.

Page 4: Erosi Kornea

Riwayat Penyakit Sekarang :

• Mata kanan kabur sejak 3 hari sebelum masuk rumah sakit. Awalnya pasien sedang mengendarai mobil kemudian dicegat oleh orang tidak dikenal, kaca mobil pasien dipecahkan kemudian serpihan kaca mengenai mata pasien, seketika pasien merasa matanya kabur.

• Mata kanan merah sejak 3 hari sebelum masuk rumah sakit.

Page 5: Erosi Kornea

• Mata kanan mengeluarkan banyak air sejak 3 hari sebelum masuk rumah sakit.

• Nyeri pada mata kanan ada sejak 3 hari sebelum masuk rumah sakit

• Riwayat silau ada.• Sebelumnya pasien sudah mengobati

matanya dengan obat tradisional yaitu dengan air sirih, 3 kali sehari selama 3 hari dan pasien juga sudah mencoba dengan insto selama 1 hari , namun tidak ada perbaikan.

Page 6: Erosi Kornea

Riwayat Penyakit Dahulu :

• Riwayat pernah mata merah sebelumnya (-)

• Riwayat pemakaian kaca mata (-)

Riwayat Penyakit Keluarga :

• Tidak ada anggota keluarga yang menderita penyakit seperti pasien.

• Tidak ada anggota keluarga yang menggunakan kaca mata

Page 7: Erosi Kornea

GAMBAR

Page 8: Erosi Kornea

STATUS OPHTALMIKUSSO O.Dekstra O.Sinistra

Visus: tanpa koreksi dengan koreksi

5/20 5/5

Refleks fundus (+) (+)

Supersilia/silia Madarosis (-), trikiasis (-) Madarosis (-), trikiasis (-)

Palpebra : superior

inferior

margo

Edema (-), Hiperemis (-), ptosis (-)Edema (-), Hiperemis(-)Blefaritis (-)

Edema (-), Hiperemis (-), ptosis(-)Edema (-), Hiperemis (-), Blefaritis (-)

Aparat lakrimalis Hiperlakrimasi Dalam batas normal

Page 9: Erosi Kornea

Konjungtiva : Tarsalis

Forniks

Bulbi

Superior : Hiperemis (+) Folikel (-), Papil (-), Inferior : Folikel (-), Papil (-), Hiperemis (-)

Folikel (-), Papil (-), Hiperemis (-)

Injeksi silier (+)Injeksi konjungtiva (+)

Superior : Hiperemis (-) Folikel (-), Papil (-), Inferior : Folikel (-), Folikel (-), Papil (-), Hiperemis (-)

Folikel (-), Papil (-), Hiperemis (-)

Injeksi silier (-)Injeksi konjungtiva (-)

Sklera Putih Putih

Kornea Tampak putih arah jam 4 dengan ukuran 2x1 mm,Tes Flouresenshijau (+) arah jam 4

Bening

Page 10: Erosi Kornea

Kamera Okuli Anterior Cukup dalam Cukup dalam

Iris Coklat, rugae (+) Coklat, rugae(+)

Pupil Bulat, ukuran 3mm, refleks Cahaya langsung (+), reflek cahaya tak langsung (+)

Bulat, ukuran 3mm, refleks Cahaya langsung (+), reflek cahaya tak langsung (+), bercak putih (+)

Lensa Bening Bening

Korpus Vitreum Bening Bening

Page 11: Erosi Kornea

Fundus• Media• Papil

• Pembuluh darah• Retina

• Makula

Jernih Sulit dinilai

a/v = 2/3Sulit dinilai

Reflek fovea normal (+)

Jernih sulit dinilai

a/v = 2/3Sulit dinilai

Reflek fovea normal (+)

Tensi bulbus okuli• Palpasi Normal Normal

Posisi bulbus okuli Orthoforia Orthoforia

Gerak bulbus okuli Bebas kesegala arah Bebas ke segala arah

Page 12: Erosi Kornea

Diagnosa Kerja:

• Erosi Kornea Okuli Dextra

Diagnosis Banding :

-

Page 13: Erosi Kornea

Anjuran Terapi :

• Patching

• Levofloxacin 6x1 OD

• SA 2x1 OD

• Kontrol 3 hari lagi

Anjuran Kepada Pasien :

• Jaga Kebersihan Mata

• Jangan menggosok-gosok mata

• Tetes obat teratur

Page 14: Erosi Kornea

TERIMA KASIHTERIMA KASIH